3 AGAMA DALAM 1 DESA !! TOLERANSI WARGA DESA GUNUNG MERBABU - Cerita Desa Thekelan, Batur, Semarang

  Рет қаралды 15,816

 Indonesian Village Stories

Indonesian Village Stories

Жыл бұрын

#desa #kampung #ceritadesa
3 AGAMA DALAM 1 DESA !! TOLERANSI WARGA DESA GUNUNG MERBABU - Cerita Desa Thekelan, Batur, Semarang
✨ Sahabat desa ✨
Konten video cerita desa Indonesia kali ini akan melanjutkan Kembali petualangan Khabib dan Zahwa untuk berkunjung dan berpetualang ke salah satu pedesaan dan perkampungan di Indonesia. Desa dan kampung di Indonesia menyediakan pemandangan alam pedesaan seperti sawah, bukit, gunung, dan rumah warga desa dan masyarakat kampung yang sangat indah dan langka. Suasana di desa sangat langka dan jarang ditemukan di kota. Suasana desa dan kampung di Indonesia masih asri, alami, sejuk, dan nyaman. Warga desa dan warga kampung biasa tinggal di perbukitan, persawahan, dan pegunungan dengan suasana alam desa yang asri. Suasana desa dan perkampungan akan membuat kita rindu, kangen, dan serasa Kembali hidup ke desa dan kampung pada jaman dahulu saat kita kecil dan hidup di desa. Suasana desa dan kampung jaman dulu akan selalu teringat sebagai pemandangan yang indah.
📍 Kali ini Cerita Desa Indonesia akan menyusuri suasana desa / kampung di sepanjang lereng Gunung Merapi dan Merbabu. Tepatnya di Dusun Thekelan, Desa Batur, Kecamatan Batur, Kabupaten Semarang, Provinsi Jawa Tengah.
Semoga konten video cerita desa Indonesia bisa menjadi hiburan, tuntunan, motivasi, inspirasi, edukasi, dan menjadi pengobat rasa rindu terhadap suasana kampung halaman seperti jaman dahulu. Desa dan kampung yang masih asri, alami, tradisional, dan kearifan local dan budaya yang terjaga membuat suasana desa layak dibanggakan. Keramahan warga, makanan desa yang unik, dan kesopanan warga desa menjadi ciri khas warga pedesaan.

Пікірлер: 36
@nasraelaaja2368
@nasraelaaja2368 6 ай бұрын
Kampung nya bersih adem damai
@Jalan_Hendrikus
@Jalan_Hendrikus Жыл бұрын
Slam toleransi
@wahroniwah6532
@wahroniwah6532 Жыл бұрын
Inilah Jawa Tengah, patut jadi contoh untuk bangsaku, indah dan damai
@srihariyanik1178
@srihariyanik1178 Жыл бұрын
SALAM TOLERANSI MELESTARIKAN WARISAN LELUHUR KITA LUAR BIASA HEBAT INDAHNYA HIDUP BERDAMPINGAN DENGAN PERBEDAAN KASIH PERSAUDARAAN PENUH KETULUSAN SALING MEMBERKATI DAN MEMBAWA BERKAT BAGI SESAMA TANPA MEMBEDA BEDAKAN DAMAI BHINNEKA TUNGGAL IKA NKRI HARGA MATI MANTAP GOD BLESS YOU🤝👍👍👍👍😗😗💖💖💪💪🇮🇩🌏
@aldibintangdihati8681
@aldibintangdihati8681 10 ай бұрын
Keren
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia 10 ай бұрын
Terimakasih sudah hadir Sobat Desa. Semoga selalu terhibur ya, salam sehat..
@Sibondes
@Sibondes Жыл бұрын
waalaikumussalam wr.wb terimakasih mas,sudah di ajak keliling liputan antar pedesaan suasana pedesaan emang syahdu bikin nyaman yg tinggal
@damarwulandari8887
@damarwulandari8887 Жыл бұрын
Adem sekali dan indah seklai
@bakulkoranpunyacerita7150
@bakulkoranpunyacerita7150 Жыл бұрын
Beda" keyakinan tapi tetap terjaga perdamaian dan kebersamaan. Mantep👍👍
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Toleransi yang keren dari dusun thekelan ini, selalu damai dan rukun dengan setiap perbedaan yang ada
@restylaros2042
@restylaros2042 Жыл бұрын
Hadir yang pertama mas.. Hehe Nyimak terusss konten dari CDI yang menghibur selalu
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Mantab 😍 terimkasih sudah setia menjadi yang pertama
@restylaros2042
@restylaros2042 Жыл бұрын
@@ceritadesaindonesia sama sama mas/mbk Oya kalau disini bedanya diBanyuwangi cuma ada wisata yang didalamnya ada tempat ibadah untuk 5 agama mas/mbk..hehe kalau vlognya mas kn 3 agama dalam satu desa..mantap 😍
@iralina1536
@iralina1536 11 ай бұрын
Di tempat kami selain 3agana besar dan rukun dan bergotong royong dalam hal sosial dibtempat Jami di tambah beberapa aliran kepercayaan sehingga saat hari raya saling kumpul acara gari raya genduri kematian dan lain lain tempat kami adalah ada Islam Kristen buda dan aliran kepercayaan Sapto Darmo tempat di desa candigaron kec Sumowono semarang
@achmaditouwe63
@achmaditouwe63 Жыл бұрын
Luar biasa toleransinya... 💪💪 Salam Gotong Royong SUKSES BERSAMA
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Siap salam silaturahmi sobat desa.. Semoga bisa menjadi bahan hiburan yang bermanfaat bagi kita semua
@user-hu1xj3om6c
@user-hu1xj3om6c 3 ай бұрын
Kk coba di desa getasan kec getasan juga dong..
@bahimamuchdan3657
@bahimamuchdan3657 Жыл бұрын
desa yg selalu rukun dan damai sejahtera
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Betul sekali sobat desa, bisa menjadi contoh untuk daerah lainnya di Nusantara 😊🙏🏻
@chalchaneldmaking
@chalchaneldmaking Жыл бұрын
Suasananya saya sangat menikmati perjalanan dan keindahannya
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Siap, terimakasih sudah berkenan mengikuti petualangan kami di Dusun Thekelan ini sobat desa 😊🙏🏻
@chalchaneldmaking
@chalchaneldmaking Жыл бұрын
@@ceritadesaindonesia sama-sama semoga sehat selalu dan sukses pastinya,kelak bisa kembali kerumahnya saya semangat
@habevlog
@habevlog Жыл бұрын
Assalamualaikum ijin nonton sambil ngopi sore ya kang .,
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Waalaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh 😊 Siap, semoga bisa menjadi bahan hiburan yang bermanfaat ya
@feringevlog
@feringevlog Жыл бұрын
Wa'alaikum salam wr wb Wuich.. Pak Rendi awet muda😁 Mantap mas khabib & mbak zahwa👍
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Selalu energik dan ramah dalam menyambut tamu 😊 Pak Rendi sangat ramah dengan kami Mas, ayo agendakan ke sini mas fery
@feringevlog
@feringevlog Жыл бұрын
@@ceritadesaindonesia mantap mad 👍, Injih insyaALLAH mas 🙏
@lilyliliiana9547
@lilyliliiana9547 Жыл бұрын
Dari dulu orang Jawa itu rukun
@UsusKaliWetengSegoro
@UsusKaliWetengSegoro Жыл бұрын
Suasana yang damai dan alam yang sangat indah
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Tentunya sangat rukun antar umat beragama di dusun ini 😊🙏🏻
@nikotommy
@nikotommy Жыл бұрын
ini yang saya sangat suka mas Habib,, Hidup rukun berdampingan,, tanpa ada merasa diri benar dan lain lain, good sharing mas guru
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Betul sekali sobat desa, warga desa selalu punya cara untuk menjaga toleransi satu sama lain 😊🙏🏻
@gagumotor9983
@gagumotor9983 Жыл бұрын
Lĺĺ. 7
@jodhiesetyawan
@jodhiesetyawan Жыл бұрын
Inilah Indonesia dg semboyan "Bhineka tunggal ika"
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Жыл бұрын
Betul sekali Pak Jodhie, bisa menjadi contoh bagi daerah lainnya di Indonesia 😊🙏🏻
@jodhiesetyawan
@jodhiesetyawan Жыл бұрын
Sepakat....
Khóa ly biệt
01:00
Đào Nguyễn Ánh - Hữu Hưng
Рет қаралды 20 МЛН
1❤️#thankyou #shorts
00:21
あみか部
Рет қаралды 88 МЛН
Gunung Merbabu Via Thekelan | Merbabu Selalu Buatku Rindu | Part 1
28:42
Bodink Artventure
Рет қаралды 33 М.
Kulon progo, suasana desa, kampung halaman.
14:22
Ninabobo channel
Рет қаралды 1,4 М.
Podcast Mitra Umat Islam: Aset Muhammadiyah Melimpah, Kok Bisa?
36:37
Bimas Islam TV
Рет қаралды 40 М.
Mengunjungi Rumah Sepasang Lansia di Tengah Hutan Jawa Tengah
34:07
Kacong Explorer
Рет қаралды 1,4 МЛН
Khóa ly biệt
01:00
Đào Nguyễn Ánh - Hữu Hưng
Рет қаралды 20 МЛН