65 TAHUN TERKUBUR !! KORBAN BELUM DIANGKAT - CERITA WARGA TENTANG DESA LEGETANG YANG HILANG 1 MALAM

  Рет қаралды 24,360

 Indonesian Village Stories

Indonesian Village Stories

9 ай бұрын

#desa #kampung #dieng
65 TAHUN TERKUBUR !! KORBAN BELUM DIANGKAT - CERITA WARGA TENTANG DESA LEGETANG YANG HILANG 1 MALAM
EKSPEDISI PEDESAAN GUNUNG SLAMET 2023
Episode 1 : • HIDUP TENANG & DAMAI !...
Episode 2 : • SEPERTI SURGA !! PEMAN...
Episode 3 : • NGERI !! SATU DESA LEN...
✨ Sahabat desa ✨
Konten video cerita desa Indonesia kali ini akan melanjutkan Kembali petualangan Khabib dan Zahwa untuk berkunjung dan berpetualang ke salah satu pedesaan dan perkampungan di Indonesia. Desa dan kampung di Indonesia menyediakan pemandangan alam pedesaan seperti sawah, bukit, gunung, dan rumah warga desa dan masyarakat kampung yang sangat indah dan langka. Suasana di desa sangat langka dan jarang ditemukan di kota. Suasana desa dan kampung di Indonesia masih asri, alami, sejuk, dan nyaman. Warga desa dan warga kampung biasa tinggal di perbukitan, persawahan, dan pegunungan dengan suasana alam desa yang asri. Suasana desa dan perkampungan akan membuat kita rindu, kangen, dan serasa Kembali hidup ke desa dan kampung pada jaman dahulu saat kita kecil dan hidup di desa. Suasana desa dan kampung jaman dulu akan selalu teringat sebagai pemandangan yang indah.
📍 Kali ini Cerita Desa Indonesia akan menyusuri suasana Desa Legitang, Kecamatan Batur, Kabupaten Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah
Di balik keindahan dan pesona alam yang dimiliki oleh dataran tinggi dieng, ternyata ada fakta dan sejarah yang cukup membuat bulu kudu merinding. Ada bencana alam yang pernah terjadi di pedesaan dataran tinggi dieng dan menelan korban jiwa yang tidak sedikit. Salah satunya adalah sejarah hilangnya sebuah desa dalam satu malam dan menyebabkan semua warga desa tertimbun bersama tempat tinggalnya. Hingga kini, dipercaya bahwa semua korban masih tertimbun di wilayah tersebut. Ia adalah kejadian tanah longsor pada tahun 1955 yang menyapu bersih desa bernama legitang bersama dengan 450 warganya.
Sobat desa, jarak dari pusat wisata dieng menuju kawasan bekas desa legitang tidak jauh, berkisar antara 3 - 4 km saja. Pemandangan menuju ke tempat tersebut sangat indah dan dipenuhi dengan hamparan perbukitan yang sangat indah. Bahkan ada sebuah telaga berwarna hijau di pinggir jalan bernama telaga sewiwi yang terletak di desa kepakisan, kecamatan batur, kabupaten banjarnegara, provinsi jawa tengah. Desa kepakisan menjadi salah satu desa terdekat dengan wilayah bekas desa legitang yang hilang di tahun 1955. konon katanya, warga desa tetangga desa legitang sempat mendengar suara gemuruh diduga suara tanah longsor yang melanda desa legitang pada malam hari saat hujan deras.
Dikutip dari sebuah media massa online, banyak yang mengaitkan kejadian di desa legitang ini dengan peristiwa azab dari Tuhan karena desa tersebut menjadi tempat maksiat dan pusat kerusakan moral. Dikisahkan juga bahwa saat kejadian, warga sekitar desa legitang tidak berani mendekati wilayah tersebut. Baru pada keesokan harinya saat warga berangkat ke ladang, mereka menemukan bahwa desa legitang sudah tidak ada karena tertimbun tanah dari longsoran sebuah gunung bernama Gunung Pengamun - amun.
Semoga konten video cerita desa Indonesia bisa menjadi hiburan, tuntunan, motivasi, inspirasi, edukasi, dan menjadi pengobat rasa rindu terhadap suasana kampung halaman seperti jaman dahulu. Desa dan kampung yang masih asri, alami, tradisional, dan kearifan local dan budaya yang terjaga membuat suasana desa layak dibanggakan. Keramahan warga, makanan desa yang unik, dan kesopanan warga desa menjadi ciri khas warga pedesaan.

Пікірлер: 48
@imamemi8352
@imamemi8352 9 ай бұрын
Kampung itu buat pelajaran bagi orang2 yg berbuat maksiyat
@ferrykristanto1934
@ferrykristanto1934 9 ай бұрын
Mas tlong klo bisa di telusuri terus sampai tuntas, mana gunung pngamun amunnya?brapa jarak longsor hingga menimpa desa tersebut sampai tuntas sejarahnya lalu buatkan videonya dan bukunya sebarkan agar mnjadi ibroh atau pelajaran buat manusia supaya LGBT di larang apalagi dg mngatas namakan HAM untuk mncari pembenaran jazakallah khair,barakallah trimakasih.
@truewellu7700
@truewellu7700 2 ай бұрын
Awesome Habib Zahwa
@supyan7655
@supyan7655 9 ай бұрын
Terima kasih atas semua informasi yang ditayangkan lewat channel youtube saudara.
@yuniark.hendarsih286
@yuniark.hendarsih286 9 ай бұрын
Menurut saya yg sudah terkubur tidak usah digali. Karena terkubur 1 desa, biarlah jadi sejarah.
@hendromartono2791
@hendromartono2791 8 ай бұрын
Sulit diangkat, karena tidak sekedar terkubur, namun secara aneh bagian puncak gunung Pengamun-amun seakan terpapas, melayang, menimpa desa Legetang ...
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia 8 ай бұрын
Iya betul sekali sobat desa.. Kami melihat sendiri bagian dari gunung di sebelahnya yang seakan - akan kehilangan bagian puncaknya. Semoga bisa menjadi bahan pelajaran bagi masa depan
@jodhiesetyawan
@jodhiesetyawan 9 ай бұрын
Hadir mas Khabib Nyimak....
@KangYanHidayatChannel
@KangYanHidayatChannel 9 ай бұрын
Mantap maseh.....
@syahmicoz
@syahmicoz 9 ай бұрын
Suasana yang nyaman dan tenang suka sekali Saya
@nikolasnikolas6056
@nikolasnikolas6056 3 ай бұрын
Teruslah ... Selidiki kebenaran keberadaan Desa Legetang dgn cerita nya lenyap krn azab Allah. ❤❤❤
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia 3 ай бұрын
Semoga kami bisa terus menggali cerita dari desa ini
@amiekhanamie20
@amiekhanamie20 9 ай бұрын
Owhhhh ini yg namanya desa hilang dlm semalam,
@user-tf6ng9et7s
@user-tf6ng9et7s 9 ай бұрын
Trimakasih shering.tempat legenda musibah yang jadi tugu legenda di gunung dieng. Tugu peringatan.di dieng.sukses selalu
@mbahmaridjan3654
@mbahmaridjan3654 9 ай бұрын
Purwokerto hadir
@Rizallaroz
@Rizallaroz 9 ай бұрын
Ceritanya hampir sama di banyuwangi cuma bedanya kalau disana sama rumah penduduk juga... Keren explore nya mas,, ada sisi indah alamnya ada sejarah kelamnya juga.. .. Tetap semangat dan kita selalu hadir setia nyimak explorenya.. Hehe... Salam dari rizal/Resty Laros banyuwangi 😊😊😊
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia 9 ай бұрын
Wah sepertinya harus diagendakan datang ke desa tersebut kalau lagi jelajah Banyuwangi ya kak rasty.. Siap semangat, sehat selalu kak rasty dan keluarga
@aldiriyana1849
@aldiriyana1849 9 ай бұрын
Masya Alloh
@hanahartati5388
@hanahartati5388 Ай бұрын
Daerah pegunungan dieng cukup indah ya kabut tebal begitu dingin mungkin
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Ай бұрын
Iya betul sekali, sangat dingin bagi yang belum terbiasa
@retno9947
@retno9947 Ай бұрын
Pernah juga Di kabupaten Banjarnegara... Beberapa tahun yg lalu ada tanah longsor juga dan menimbun satu Desa . Konon kata ny.. Banyak hal buruk yg di lakukan di desa tsb....
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Ай бұрын
Semoga kita dijauhkan dari hal hal semacam itu ya sobat desa
@user-ix8tk9wp4i
@user-ix8tk9wp4i 5 ай бұрын
Agus sukandar mbanaran Garung Wonosobo,mau suruh nanya dusun legetang waktu kejadian longsor THN 1955 dan tampilkan dusun legetang waktu belum terkubur gunung
@user-tv2qt7fp7e
@user-tv2qt7fp7e 9 ай бұрын
Ok mas bro.hati2 bismillah
@rozikinbringin1794
@rozikinbringin1794 9 ай бұрын
CDI sudah sampai di kawah candradimuka 400 meter lagi memasuki kawasan telaga dringo, sayang mas habib kesiangan sehingga tertutup oleh kabut tebal padahal daerah itu sangat indah banget gak kalah sama desa yg lainnya, Oke trimakasih atas info desa legetan tp kurang lengkap ceritanya dan nanti suatu saat ranukumbolonya jateng diliput diwaktu pagi biar bisa terlihat indahnya karena satu tahun yg lalu, saya ke situ kehujanan sehingga tidak bisa melihat indahnya sekitar telaga dringo
@sitimakrufah2789
@sitimakrufah2789 9 ай бұрын
Magelang hadir menyimak ❤
@Sibondes
@Sibondes 9 ай бұрын
Terimakasih mas informasinya,jdi bsa mnambh pengetahuan
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia 7 ай бұрын
Terimakasih sobat desa 😃👍
@SuryantoEko-oc2is
@SuryantoEko-oc2is 9 ай бұрын
Assalamuallaikum dherek absen mas habib.. Sehat selalu nggih, matur suwun.. 🙏🙏
@gvanginberhembus
@gvanginberhembus 9 ай бұрын
Ibu, seneng banget kalau liat jalan jalan dengan pemandangan indah seperti ini
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia 9 ай бұрын
Senang mendengarnya ibu, semoga bisa selalu terhibur dengan perjalanan kami ya.. sehat selalu ibu
@media-media
@media-media 9 ай бұрын
Suasana kampung yang indah berseri dengan sendirinya
@user-kj4jc9we7v
@user-kj4jc9we7v Ай бұрын
Seharus nya di sisakan jalan untuk lewat pengunjung ke tugu itu jangan di tanami semua
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia Ай бұрын
Ada jalan kecil yang bisa dilalui dengan sepeda motor
@AhamadKutty-ud1bc
@AhamadKutty-ud1bc 9 ай бұрын
👍
@AhamadKutty-ud1bc
@AhamadKutty-ud1bc 9 ай бұрын
My frand thank you🌷🌷🌷
@Bankmandiriindonesia
@Bankmandiriindonesia 9 ай бұрын
Berdoa untuk keselamatan saudara kita di pulau rempang yang sedang meminta keadilan terkait adanya pengembangan kawasan Rempang Eco-City yang menurut masyarakat Rempang masih banyak yang belum setuju apalagi ada 16 Kampung Tua Masyarakat Melayu yang ada di Pulau Rempang dan Pulau Galang, perlu adanya surat pernyataan tertulis dampak pendek dan panjang dari proyek strategis nasional di pulau tersebut
@ilhamgg8628
@ilhamgg8628 9 ай бұрын
provokator aja lu. kalau komen tuh sesuai konten. jng melebar kmn2
@mbahmaridjan3654
@mbahmaridjan3654 9 ай бұрын
Gng Slamet tempat tinggal aku
@susimiyati2645
@susimiyati2645 4 ай бұрын
Pengin tau
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia 3 ай бұрын
Siap, semoga di kesempatan selanjutnya kami bisa ke sana lagi
@sonnykoda3371
@sonnykoda3371 6 ай бұрын
Ingin tahu cuma tdk ada trjemahan utuh saat menggunakan bahasa daerah. Hanya beberapa bagian saja
@user-ms8zj1ce8c
@user-ms8zj1ce8c 3 ай бұрын
Cari PK muslikin mas ,,biar dapet cerita yg lebih reeal
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia 3 ай бұрын
Beliau tinggal di Dusun mana dan Desa apa ya?
@muhammadafick6901
@muhammadafick6901 2 күн бұрын
Tugunya kayak kurang modal
@irwanidrisjamil7024
@irwanidrisjamil7024 4 ай бұрын
ga diterjemahkan bahasanya
@ceritadesaindonesia
@ceritadesaindonesia 3 ай бұрын
Mohon maaf editnya belum maksimal sobat desa
Di Kampung Ini Melimpah Tak Termakan. Di Kota Harganya Mahal.. Apaan Tuh...???
31:09
Petualangan Alam Desaku
Рет қаралды 141 М.
МАМА И STANDOFF 2 😳 !FAKE GUN! #shorts
00:34
INNA SERG
Рет қаралды 3,3 МЛН
1❤️#thankyou #shorts
00:21
あみか部
Рет қаралды 88 МЛН
3 wheeler new bike fitting
00:19
Ruhul Shorts
Рет қаралды 49 МЛН
DARATAN BARU DI PESISIR | PELESTARI
16:09
Watchdoc Image
Рет қаралды 615 М.
TRAGEDI DESA LEGETANG: KISAH DARI DALAM KUBUR
46:49
Kisah Tanah Jawa
Рет қаралды 532 М.
Penampakan desa tertinggi di pulau Jawa yang diselimuti kabut
27:43
pie'ie Mejink
Рет қаралды 3,7 МЛН
МАМА И STANDOFF 2 😳 !FAKE GUN! #shorts
00:34
INNA SERG
Рет қаралды 3,3 МЛН