ANSWERING STEREOTYPES ABOUT THE CHINESE MAINLAND BY INDONESIAN NETIZENS!

  Рет қаралды 77,525

Selly Gouw

Selly Gouw

2 жыл бұрын

Di video kali ini, Selly Gouw sebagai Chindo berdiskusi dengan Apiao ‪@halo_vera‬ tentang stereotip orang China Mainland dari opini orang Indonesia.
Channel Pieces of Piao: / @halo_vera
Don't forget to subscribe, like and share this video! It really helps!😊
-- -- -- -- --
♡ FAQ ♡
Hello everyone~ I'm Selly, a Chinese-Indonesian aka your favorite Chindo girl from Jakarta!
Instagram (@sellygouw) / sellygouw
Email: sellygouw@gmail.com (for business inquiries)
Facebook / sellygouw99
-- -- -- -- --

Пікірлер: 480
@syifaaulia9939
@syifaaulia9939 2 жыл бұрын
Akhirnya guys collabs, Seruuuuu bngt sih kontennya ✨
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
Thank you udah selalu support dan saranin kami untuk collab❤️
@Diandraization
@Diandraization 2 жыл бұрын
Bahagialah tinggal di Indonesia yg gotong royong berbhineka tunggal ika.. ✊✊🇮🇩🇮🇩
@carkawalakhatulistiwa
@carkawalakhatulistiwa 2 жыл бұрын
@@SellyGouw coba Bawak orang Taiwan langsung perang di tempat gak
@indotube8125
@indotube8125 Жыл бұрын
@@SellyGouw Monority of religion.... wheter you are chinese or batak or other ethnic here .. get discrimination in some region here.. fact..
@hendrik7502
@hendrik7502 2 жыл бұрын
I’m a Singaporean and have been to China since 1990. I’ve seen the progess of China with my own eyes. China has surpassed Singapore in many many aspects. The China of yesterday is very different from China of today.
@danzramadhanz4449
@danzramadhanz4449 2 жыл бұрын
Siapapun orangnya,sukunya n bahasanya tp KITA TETAP INDONESIA,SATU NUSA,SATU BANGSA SATU BAHASA KITA..
@skyeasytutorial7271
@skyeasytutorial7271 Жыл бұрын
Bahasa satu ? 🤣
@danielhendrik5554
@danielhendrik5554 Жыл бұрын
Satu bahasa nasional adalah bahasa Indonesia
@kakadeart6875
@kakadeart6875 2 жыл бұрын
kalian sangat jujur, mengutarakan apa yg kalian pikirkan sesuai hati nurani... tapi kalian sangat pinter untuk mengutarakan...!!!! sangat diplomatis... number one untuk kalian....
@hasbullahnurhayati3663
@hasbullahnurhayati3663 Жыл бұрын
Saya asli pribumi saya suka orang china jasa kalian sungguh berharga karena roda ekonomi di daerah kami berputar
@ambarabuana1327
@ambarabuana1327 2 жыл бұрын
saya orang pribumi ( jawa ) sejak sekolah tingkat SMP banyak teman saya keturunan China tapi mereka sudah seperti kami orang pribumi ( jawa ) ngomong jawa nya juga medok .. kami bersahabat dng baik .. kami yg pribumi (jawa ) tidak pernah ada pikiran macam macam ttg asal asul ya karena mereka teman teman saya tuh yg keturunan China baik baik semua . kalaupun ada yg nakal atau badung itu sudah wajar namanya manusia. sampai sekarang relasi kerja , sahabat dlm organisasi , tetap banyak yg keturunan China tapi kami baik baik saja kami saling bahu membahu .🙏✌
@KakekSugionoCR7
@KakekSugionoCR7 2 жыл бұрын
Sayangnya durung dadi jodohmu mas
@ferihizkiajap4648
@ferihizkiajap4648 2 жыл бұрын
Keren itulah arti keberagaman kita bangsa besar bangsa indonesia. Tidak peduli adat istiadat kamu apa yg penting kamu lahir di indonesia kamu makan nasi indonesia kamu adalah indonesia sesungguhnya 😊
@nenku9240
@nenku9240 Жыл бұрын
menurut sy kita tinggal bersama dlm rumah besar yg bernama indonesia adlh suatu suratan takdir yg sudah di gariskan yg membuat kita menjadi seperti apa skrg ini
@datasaver4881
@datasaver4881 Жыл бұрын
Tapi kaum buleleng dan singosari... Menjajah borneo secara halus seperti lekukan keris... Seperti pepatah banjar... "Kumpai mangalahi banua". Ingat kalian... Penjajah urbanisasi migran... Suatu saat tradisi ngayau akan dibangkitkan jika yang punya rumah merasa tersisihkan oleh tamu yang menyingkirkang yg punya rumah hingga tidur dikolong rumah bahkan pinggir pelataran. Semantara lumbungnya kalian outsider of borneo... Menjajah menguasai memberangus dan mengambil makanan kami... Sudah cukup... Dari jaman singosari, pajajaran, buleleng istana sentri jawa sampai orba suharto jangan lagi sekarang. Adil katalino, bacuramin ka saruga, basengat ka jubata. Arus..3x... Kalian sudah tidak "adil ka talino"
@skyeasytutorial7271
@skyeasytutorial7271 Жыл бұрын
@@KakekSugionoCR7 ambisius banget
@brooojhodika9348
@brooojhodika9348 2 жыл бұрын
Gapapa kak cindo, di indonesiakan udah biasa terhadap perbedaan kita punya ribuan suku, ribuan bahasa, ribuan pulau, ribuan budaya, jadi gk perlu terlalu dipikirkan hanya karena kakak cina, tpi di indo juga ada jawa, sunda, bugis, buton, papua, melayu dll. Kita semua sudah terbiasa dngn itu dan kakak adalah bagian dari bangsa indonesia karena kita semua satu 💥🇮🇩
@youtubechannel-eh1lc
@youtubechannel-eh1lc 2 жыл бұрын
kita bangga bersatu di indonesia, jaman sekarang saling menghargai, menjaga tolerasi, tidak melukai saudra kita ud cukup, merdeka
@vivoytwo6139
@vivoytwo6139 2 жыл бұрын
betul.bangat saling bertoleransi.
@megaJUNYI
@megaJUNYI 2 жыл бұрын
karna persaingan di Tiongkok sgt tajam, km harus bljr begitu byk utk menang dalam persaingan itu... dan baru dengan itu km bisa jago dl Gaokao(ujian utk masuk universitas)... mungkin kalo gw datang di indo dan bersaingan dng kalian... akan hidup lebih mudah.. dan sis ini bijak bgt!! ada yg byk tak bisa kujelasin bisa dijelasinnya.. meski kami ada pepatah yg mengenai salju itu, kami juga ada pepatah spt"路见不平拔刀相助" artinya kalo lihat orang ditimpa hal-hal yg kurang adil dsb harus mubantu orang itu
@andia968
@andia968 2 жыл бұрын
Kultur asia timur memang kompetitif bukan tiongkok saja
@stargrow3388
@stargrow3388 Жыл бұрын
Kalo ke korea jepang lebih keras lagi karena kecenderungan orang di utara lebih takut kalah. Lebih fanatik budaya sendiri lebih kurang terbuka budaya asing. Di Tiongkok terutama selatan lebih terbuka
@megaJUNYI
@megaJUNYI Жыл бұрын
@@stargrow3388 bahkan di tiongkok selatan juga ada yg kurang terbuka krn ketidak imbangan perkembangan di sini
@heryisk8495
@heryisk8495 2 жыл бұрын
Senang diskusi dgn kak Pioa, kak Piao Sangat cerdas, bijaksana, pintar, jujur, apa adanya, ramah, selalu bersikap positip, terima kasih karena orang pribumi spt saya banyak belajar dari kak Piao..dan tentu saja dgn kak Selly juga..
@riotjandra5180
@riotjandra5180 2 жыл бұрын
Untuk admin Selly Gouw ... Tentang Kebersihan dan Toilet Umum. Saya berbeda pendapat dgn anda. Sy ke RRT bbrp thn lalu. Ke Beijing tepatx. Ada banyak Toilet Umum. Dan hampir semuanya bersih. Ada penjaga/org yg membersihkan Toilet. Sedangkan di Indonesia, maaf kata, sebagian besar kurang bersih. Kecuali mungkin yg ada d hotel atau perkantoran.
@idaman2185
@idaman2185 2 жыл бұрын
@Rio Tjandra Anda benar 💯 %..... 👍👍👍👍
@stargrow3388
@stargrow3388 Жыл бұрын
Wc Kian tahun lebih bersih karena generasi penerus ditertibkan. Bagi yang tiap tahun ada ke Tiongkok merasakan. Berbeda dengan yang sekali kunjungan
@Zainal-xn7tc
@Zainal-xn7tc Жыл бұрын
Mindset nya dia itu masih terpaku di masa 10,20 thn yg lalu, udah banyak tuh youtuber indo yg nikah disana, buat konten toilet di cina, org indo disini suka banding kan dgn toilet di indo, yg mall, bandara, bioskop, tp faktanya yg di SPBU, dekat keramaian, pasar, jg terkadang kotor, bau
@wahyums2398
@wahyums2398 2 жыл бұрын
Apapun berbedaannya ras, suku, budaya intinya kita tetap satu jua, kita saudara setanah air, satu bangsa dan satu bahasa indonesia. Itulah keistimewaan negara kita bersama..( binneka tunggal Ika ) Salam dari Minangkabau.🙂👍
@monmaxwitnaojulgri6032
@monmaxwitnaojulgri6032 2 жыл бұрын
yakin?? resto jualan rendang babi aja kalian razia dan dilarang buka selamanya 😆😂🤣
@akuyos2402
@akuyos2402 2 жыл бұрын
@@monmaxwitnaojulgri6032 BUKAN MASALAH RENDANG BABINYA TAPI DIA BILANG MASAKAN PADANG. YANG NAMANYA MASAKAN PADANG PASTI SELALU IDENTIK DENGAN MASAKAN HALAL BAGI UMMAT ISLAM. JADI KUNCINYA YAH RESPEK DENGAN ORANG SEKELILINGMU YG BERBEDA AGAMA.
@monmaxwitnaojulgri6032
@monmaxwitnaojulgri6032 2 жыл бұрын
@@akuyos2402 bisa baca gak elu depan restonya ditulis gede pake huruf kapital NON HaLaL Food makanya klo sekolah jangan sampe di pagar aja titip absen doang banyak ngafal ayat jedotin jidat makanya konslet tuh otak elu 😆😂🤣
@indrayasakadek1337
@indrayasakadek1337 2 жыл бұрын
@@akuyos2402 apakah orang padang semuanya muslim? Di bali orang muslim jualan makanan khas bali dengan emblem halal,, kami tak pernah marah akan hal itu
@moemdien1861
@moemdien1861 2 жыл бұрын
@@indrayasakadek1337 Bagi umat Islam diwajibkan untuk makan-makan yg halal dan baik, dilarang utk makan yg diharamkan utk itu perlu adanya jaminan kehalalan dari setiap produk makanan.
@raradaisy
@raradaisy 2 жыл бұрын
Seru banget.. Karena China lumayan tertutup jadi kalo ada yg ngobrolin ttg China mainland kepooo bgt.. Dulu aku mutualan sama orang China di Twitter sebelum akhirnya produk US ditutup 🤧
@iwankurniawan4386
@iwankurniawan4386 2 жыл бұрын
Org Indo paling update kalau utk pengetahuan ttg negara lain, Indonesia itu secara sejarah sangat erat dgn India, Arab, China bahkan jd jajahan negara Eropa dan Jepang, kurang apa lagi tuh
@nufahtv4192
@nufahtv4192 2 жыл бұрын
Yuppp btul..ttg topik viral di dunia indonesia ter update... Aplg internet tdk di batasi .mudah d akses.. k plosok tnpa vpn..
@safrudinkurniawan3904
@safrudinkurniawan3904 2 жыл бұрын
Orang Indonesia itu sangat komunal, circle society entah keluarga, teman, tetangga itu sangat penting. Bahkan kadang lebih penting dari individu. Hubungan antar anggota keluarga, teman dll sangat penting. Orang Indonesia sangat mementingkan work life balance, dan itu tercermin dalam kehidupan sehari hari, dlm kerja, sekolah dan hubungan sosial.
@Halimah0498
@Halimah0498 2 жыл бұрын
Iya juga bang Tapi gak semua Sekarang banyak yg individualisme
@nufahtv4192
@nufahtv4192 2 жыл бұрын
Saya s7.. yg individual sedikit....budaya kita sdh mbdarah daging gotong royong...
@SomeOne-fi1me
@SomeOne-fi1me Жыл бұрын
Saya pernah bersama, bekerja bersama, hidup dalam atap yang sama dan bertetangga dengan orang china baik keturunan dan asli china tiongkok mereka memiliki persamaan tentang " Etos kerja " dan Kedisiplinan waktu. BAIK MEREKA YANG PEKERJA ATAUPUN MEREKA YANG BERSETATUS PELAJAR. Secara keseluruhan bisa disimpulkan bahwa mereka memiki kedisiplinan akan waktu, saya tidak melihat mereka kumpul2 begadang atau pegang HP seharian layaknya orang Indonesia. 🤔 Hal yang demikian menurut saya yang menjadikan orang china dikonotasikan sebagai orang yang terkesan tertutup dan terkesan memandang rendah pribumi walau faktanya bukanlah demikian mereka cenderung sibuk dengan tujuan mereka masing-masing sehingga sedikit sekali waktu untuk bersosialisasi/berbaur dg pribumi.
@cokrodillah210
@cokrodillah210 2 жыл бұрын
One thing I admire Chinese mainland lady instead of Chinese Taiwan n Indonesia, is, their mindset is far advance than others. They are smart - fair and not hypocret. Most nations acknowledge it too. The worse habit of Female Chinese mainland is they spent a lot on fashion and beauty. They are easy going but not play around with heart matters.
@andia968
@andia968 2 жыл бұрын
Depends on which part of china , many northern chinese prefers thin make up or no make up at all.
@stargrow3388
@stargrow3388 Жыл бұрын
Yes taiwanese girl more make up and... Oriented
@stargrow3388
@stargrow3388 Жыл бұрын
Yes taiwanese girl more make up and... Oriented
@putrihandayani3742
@putrihandayani3742 2 жыл бұрын
Apapun ras dan sukunya.kita satu indonesia.jaga harga diri bangsa dimana pun berada
@freethinker585
@freethinker585 2 жыл бұрын
Menarik pembahasannya, setiap bangsa dan negara niscaya punya budaya mereka tersendiri. kritik yang membangun tentu saja baik, akan tetapi ditertawai jangan. Bila kita mengenal sejarah peradaban mereka, kita akan mengerti mengapa mereka punya kebiasaan seperti itu. lagi pula tidak semua orang tiongkok seperti itu, buktinya Kak Piao sendiri cantik dan pembersih bukan? Masyarakat Tiongkok juga mengalami culture shock karena pertumbuhan ekonomi mereka yg super cepat tidak terkejar oleh perubahan budaya. bicara soal kebiasaan buruk, Deng XiaoPing sendiri pun sulit merubah kebiasaan meludah hingga akhir hayatnya. mereka hanya butuh waktu untuk berkembang menjadi lebih baik dan lebih baik lagi, dan jangan lupa 40 tahun lalu China sangat miskin dan sangat terbelakang dan kalian semua belum lahir. Budaya Bangsa Tiongkok sudah berevolusi dan berevolusi melalui perjalanan panjang dan berdarah, kemajuan mereka sekarang patut kita apresiasi dan tidak layak untuk ditertawai. buat mereka yang sering bolak balik ke Tiongkok pasti terasa sekali perubahan2 yg masive, dalam segala bidang... termasuk kebersihan.
@abc_618
@abc_618 Жыл бұрын
印度尼西亚有什么资格评价中国?
@arlikurniarizky
@arlikurniarizky 2 жыл бұрын
Mantap sis Indonesia itu Satu 💪🇮🇩😊
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
❤️🤍
@eaglemexhicoault1677
@eaglemexhicoault1677 2 жыл бұрын
video hebat wanita cantik👍😍👍 salam perkenalan dari Mexico🇲🇽❤️🇲🇨🇲🇾👏🌹👏🌹👏
@idaman2185
@idaman2185 2 жыл бұрын
@Eagle Mexhicoault, anda itu orang asli mexico, atau orang indonesia yg jdi warga negara mexico, koq bhs indonesia nya lancar sekali... 👍👍
@ambardess
@ambardess 2 жыл бұрын
Siapa blg org indo gasuka chinese, aku malah nonton dracin mulu 🤣 sampe akhirnya belajar bhs mandarin dikit2😅
@nugrohoh.kusumo5742
@nugrohoh.kusumo5742 2 жыл бұрын
Good morning Mbak Selly, we, non Chindo Indonedian are proud of you guys. Lucky we have Bhineka Tunggal Ika (Unity in Diversity) gor example like the javanese people as the majority hey are not treated special same as you Mbak Selly, of course as the process we havel also bad experiences but let it become our lesson for our better future, like the modern proverb said the past only smal mirror for rear sight on the front in the car. And do many contribution of Chindo to this country started from Laksamana Cheng, Indonesia Independent war like our nasional hero, Laksamana muda John Lee and others, and today as is Ahok despite his mistake but he still contributes to this country, Dr Kwik Kian Gee, and three star general Oentoro as Pangkostrad TNi AD, Shu Gok Gee the Universitas Indonesia student martir for our democracy and last but not least our Chindo sport heroes. As Chindo which considered as one of Indonesian tribes same as me as a javanese Indonesian we should pride of where we come from as our identity in Bhineka Tunggal Ika........... Merdeka Mbak Selly
@picunkrafael5154
@picunkrafael5154 2 жыл бұрын
Akhirnya ... Ketemu+Collab juga Mbak Selly Gouw Cantik sama Mbak Ah Piao Cantik 😊😊 Tambah 1 lagi Ivy Phan, makin rame nich, he 3x 😊😊😊 "Indahnya Berbagi Dalam Kedamaian". Semoga Mbak Selly Cantik dan Mbak Ah Piao Cantik selalu Sehat, Dimudahkan Rejekinya, Sukses, Dilindungi dan Diberkahi Allah SWT, Tuhan YME. Aamiin 🙏🙏🙏 Tetap Semangat+Terus Berkarya. Luv U All ❤️❤️❤️
@edoprastyo8836
@edoprastyo8836 2 жыл бұрын
Wahh seruu,👍👍
@tehkotaks
@tehkotaks 2 жыл бұрын
Nyasar krn ada kak Piao! Keren bgt bahasannya kak!! Seru‼️😍👍🇮🇩
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
Yayy🥰🥰
@lenajari1433
@lenajari1433 2 жыл бұрын
Sering-seringlah koleb video ini sangat menarik sekali .
@arfandiadja2446
@arfandiadja2446 2 жыл бұрын
Betul,aku orang indonesia asli,tidak berminat pergi ke luar negeri,seperti soping dan jalan2 ke Paris,ebih baik bangun tempat tinggal dareah ku...Impian paling jauh,hanya ingin keliling sumatera...klo keluar negeri paling ke Arab Saudi,umroh atau naik haji
@idaman2185
@idaman2185 2 жыл бұрын
@Arfandi Adja, udaahh kamu sih di indonesia saja, klo ke luar negri, boros-borosin uang bapakmu... 😀😀🤭🤭🤭
@wijayasalim8244
@wijayasalim8244 2 жыл бұрын
china , jepang, korea gak boleh gunakan kalkulator di math nya makanya mental aritmatika mrk sangat tinggi dan maju berpikir logisnya.
@047daverefain
@047daverefain 10 ай бұрын
Bangga melihat suku² & ras di Indonesia, mau Chindo, Arab, India dll tapi pasti fasih berbahasa Indonesia. Dalam konstitusipun hak & kewajibannya sama dgn suku² pribumi. Salut sama founding father yg sudah menyatukan kita menjadi satu bangsa.
@perfectshoot929
@perfectshoot929 Жыл бұрын
Seru banget percakapannya.... Cantik dan murah senyum Cerdas juga
@anangyunanto4619
@anangyunanto4619 2 жыл бұрын
Menurutku Kebanyakan orang Indonesia lebih kepo ma kondisi negara lain sih.. walo ngga tahu semua kondisi diseluruh dunia..tapi pasti kebanyakan tahu ma negara2 tertentu yg berkaitan dgn agama.. misal kalo Islam pasti mereka tahu tentang Arab.. kalo Kristen atau katolik, paling TDK tahu tentang Israel, Palestina, Roma dll. Apalagi dgn negara2 sesama Asean.. mungkin karena informasi yg bebas masuk kemari kali ya.. coba kak bikin kayak q n a nanyain secara acak, apa mereka tahu negara2 asing.. dibenua mana letaknya, ciri khasnya.. dll
@user-mp7tm5hy1m
@user-mp7tm5hy1m 2 жыл бұрын
Taiwan is China.....the question should be,which China? The Republic of China ofc 🇹🇼🇹🇼🇹🇼🇹🇼🇹🇼
@anti-affiliatetrader5143
@anti-affiliatetrader5143 2 жыл бұрын
願中華民國光復大陸 🇹🇼
@laikokhua946
@laikokhua946 2 жыл бұрын
@@anti-affiliatetrader5143 ## in your Dream
@laikokhua946
@laikokhua946 2 жыл бұрын
TIONGKOK 中国 🇨🇳
@diniirwani4167
@diniirwani4167 Жыл бұрын
Indonesia di anugrahi Tuhan dgn beribu suku,budaya,bahasa,dan karakter. Tentu beragam perbedaan itu sudah menjadi hal yg biasa,hal yg lumrah. Jadi utk menemukan da org asing,ada perbedaan budaya,bahasa,dan karakter,bukan sesuatu hal yg mengejutkan lagi bagi warga negara Indonesia.
@beelan9165
@beelan9165 Жыл бұрын
Menarik sekali. Mungkin akan lebih baik kalo ada juga bbrp pertanyaan ttg hal-hal positif dan ditaruh didepan..
@setyoirawati196
@setyoirawati196 Жыл бұрын
I like everything about China... I am Indonesian, with not pure Chinese blood, but I prefer thinking and attitude like Chinese from the good sides
@mulatofajar7544
@mulatofajar7544 Жыл бұрын
Lanjut kak....mencerahkan banget buat kita
@stlampung4519
@stlampung4519 2 жыл бұрын
Mantap...dimana bumi dipijak disitu langit dijunjung...dimanapun kita berada paati aman....semua manusia sama.yang membedakannya apakah kita ada manfaat utk sesama
@danangprayogapratama3718
@danangprayogapratama3718 Жыл бұрын
Aku orang tionghoa tapi bangga menyebut diriku orang indonesia.. I love indonesian
@muslihozil8508
@muslihozil8508 Жыл бұрын
❤️👍❤️🇮🇩❤️
@johnsmith-rt5kf
@johnsmith-rt5kf 2 жыл бұрын
ini laporan tidak wajar, sepertinya dibayar yang anti china mainland repoternya indo terlalu cari muka terlalu muji2 indonesia[berlebihan/ga wajar]
@sainsaiin93
@sainsaiin93 2 жыл бұрын
Suku apapun kita dan apapun warna kulit kita ayooo kita maju kan Indonesia sesuai dengan sekil ke mampuan kita masing-masing.
@imamsuprantiyo9794
@imamsuprantiyo9794 2 жыл бұрын
Keeeereeeen 👍👍👍
@pie2759
@pie2759 2 жыл бұрын
Ka piao sama ka Selly akhirnya kolab .. Semoga ka piao dan ka selly selalu diberikan kesehatan dalam aktivitas sehari-hari amiin 🇨🇳🇮🇩💕
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
Makasih ya🥰🥰🙏🙏
@hitambiru
@hitambiru 2 жыл бұрын
wahhh keren, i subscribe both of you btw
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
🥰🥰🙏🙏
@mr.bushido2835
@mr.bushido2835 2 жыл бұрын
Asas basic negara ini sudah tepat, Bhineka tunggal ika. Walaupun berbeda2 tapi tetap satu jua. Ditambah sumpah pemuda dan pancasila. Lengkap sudah... Apapun agamamu, apapun sukumu, kita tetap satu bangsa INDONESIA. Yang terpenting kita bersama dan bersatu dalam membangun dan memajukan bangsa ini..
@monmaxwitnaojulgri6032
@monmaxwitnaojulgri6032 2 жыл бұрын
bhinneka tunggal Ika hanya sekedar slogan utk diucapkan dan dihafal tapi kenyataannya di masyarakat jauh dr harapan selama resto jualan rendang babi masih dirazia dan ditutup paksa pdhl sudah ditulis non halal, selama membangun rumah ibadah masih dibatasi jumlah penganut yg tandatangan dgn syarat tetangga sekitar yg gak keberatan dgn bangunan tempat ibadah non mayoritas dan syarat utk toleransi yg hanya berlaku satu arah dr mino ke mayo wajib toleransi tapi bukan berlaku sebaliknya 😆🤣😂
@mr.bushido2835
@mr.bushido2835 2 жыл бұрын
@@monmaxwitnaojulgri6032 apakah pengertian bhineka tunggal ika menurut anda hanya sebatas pemikiran mikro seperti itu. ?
@monmaxwitnaojulgri6032
@monmaxwitnaojulgri6032 2 жыл бұрын
@@mr.bushido2835 klo di level terapan mikro gak bisa dijalankan ya artinya semua cuman sekedar isapan jempol makro teori doang 😆😂🤣
@idaman2185
@idaman2185 2 жыл бұрын
@@monmaxwitnaojulgri6032 anda lagi-lagi sangat benaaaaarrrrrrr......tepuk tangan untuk anda....👏👏👏👏👏👏👏👏👏👏👍👍👍👍👍👍
@ayodyatabitha380
@ayodyatabitha380 2 жыл бұрын
Iya Mbak Selly, di Jogya pada ramah.. Malah saya kadang sampe ga bedain.. Oh ternyata temennya ada keturunan tionghoa.. Heheheh.. But it's fine.. Kalo saya sih tetep ga beda-bedain. Malah asyik bisa berteman dengan siapapun, tanpa memandang rasnya. Karena masa kecil saya di Pontianak, jadi udah terbiasa berteman dengan chinese people, tetanggaan juga soalnya🥰
@budianto5103
@budianto5103 Жыл бұрын
Mksih wawasan ya...👍
@sultonbiruhitam7356
@sultonbiruhitam7356 Жыл бұрын
Indonesia adalah bangsaa baru yg terdiri dari suku bangsa......... saya keturunan arab - jawa - madura dan saya bangga bilang.. Saya bangsa INDONESIA.
@oliviamarialianasari1402
@oliviamarialianasari1402 7 ай бұрын
Salam dari Taiwan, semoga channel tetap maju,salut dengan A piao yang begitu menghargai toleransi antar negara 👍♥️🇲🇨🇹🇼
@Cys62
@Cys62 Жыл бұрын
Ini memang sensitif. Tentang mereka2 yg suka membawa2 kata pribumi ... pasti manusia2 tidak tau bahwa negara KITA ada 2 UU yg sangat penting yg melarang penggunaan suku kata ini krn pada intinya bisa membawa perpecahan yaitu. 1. Inpres no. 26 tahun 1998 dan 2. UU no. 40 tahun 2008. Kalo mau membahas ttg etnis ... cukup sebut saya madura, misalnya, saya batak. Saya org bali... Ga usahlah sebut, saya Asli, saya pribumi. Negara kita UU Kewarganegaraan yg berlaku saat ini hanya mengenal WNA atau WNI.... Ga ada kata2 yg menyebut Asli atau pribumi.... Salut pada negarawan negara ini yg membuat dan merancang Kedua UU tersebut.... bpk pendiri bangsa Moh Hatta, nurutku termasuk salah satu manusia yg sgt peduli ttg masalah ini. Aku tahu krn pernah membaca tulisan2 nya...
@luckybusaenda8432
@luckybusaenda8432 2 жыл бұрын
Matius 11:28-30 (TB) Marilah kepada-Ku, semua yang letih lesu dan berbeban berat, Aku akan memberi kelegaan kepadamu. Pikullah kuk yang Kupasang dan belajarlah pada-Ku, karena Aku lemah lembut dan rendah hati dan jiwamu akan mendapat ketenangan. Sebab kuk yang Kupasang itu enak dan beban-Ku pun ringan." Ini pesan YESUS buat anda
@ladysky
@ladysky Жыл бұрын
Berangkat sekolah saja pada bangun jam 4 atau 5 agar tidak macet,ada sekolah dekat tapi juga pilih sekolah bagus untuk anaknya(ya itu wajar buat masa depan anak) tapi akhirnya kesehatan anak juga dipertaruhkan
@rudychandra5996
@rudychandra5996 2 жыл бұрын
Toilet disana banyak yg bilang kotor dan bau, mungkin mereka pakai toilet tissui, lebih baik pakai air seperti disini saja, mengenai internet aku setuju disensor dan dibatasi dari pada banyak hoax seperti disini.
@ladysky
@ladysky Жыл бұрын
Tapi menurutku sekarang orang Indonesia juga perlu privasi sekarang, bukan males berkenalan tapi malas ngomong saja, tidak ngomong dikira sombong padahal tidak mood atau tidak pengin ngomong saja...sifat orang beda beda bukan berarti orang tidak mau ngomong itu tidak baik padahal tidak berbuat apa apa pada dia
@agusboy8356
@agusboy8356 Жыл бұрын
Saya pernah bekerja di Proyek PLTU di Kota saya .berhubung itu proyek kerja sama tiongkok maka sebagian pekerjaannya orang tiongkok .so kami bekerja bersama walaupun di pisahkan dgn bahasa tapi 1 hal yg bikin saya kaget . Sprti yg di katakan di video di atas bahwa masalah toilet tingkok sangat sangat tidak peduli dgn kebersihan . Bahkan pembuatan toilet di proyek sebesar PLTU tidak ada yg namanya toilet duduk atau pun jongkok. Yg ada toilet yg di pusahkan dgn dinding saja terus kalau mau BAB yaa langsung ada paret di bawahnya . Bukan main joroknya , kadang masih ada 💩 nya di parit tersebut karna tidak bisa larut oleh air . Saya masuk ke toilet itu langsung mau muntah tapi mereka biasa saja dgn keadaan sprti itu. So apa bila saya mau BAB saya akan tahan sampai saya pulang ke rumah.karna terus terang saya tidak tahan dgn aroma 💩 yg banyak menumpuk di setiap ruangan toilet tersebut . . Luar biasa Proyek pabrik pltu merupakan proyek besar indonesia kerja sama dgn tiongkok malah membuat toilet macam itu . Kalau bagi warga tiongkok yg bekerja di sana mungkin mereka biasa di negara mereka menggunakan toilet sprti itu .nah kami warga lokal sangat tdk bisa menggunakan toilet sprti itu .pengalaman yg luar biasa di proyek PLTU
@benjamin_cn
@benjamin_cn 2 жыл бұрын
Mayoritas Indonesia yaitu Jawa ( Javanese) and Sunda (Sundanese) 2 suku terbanyak di Indonesia, i Dont know yang Chinese ada berapa persen di Indonesia, Gua banyak mempelajari hal baru Di Indonesia ini Bhinneka tunggal ika ( Berbeda-beda tetapi satu jua )
@KakekSugionoCR7
@KakekSugionoCR7 2 жыл бұрын
Dimana ada nasi pecel, disitu juga kita wajib berkunjung
@idaman2185
@idaman2185 2 жыл бұрын
@Andre li kalau menurut aku sih tionghoa indonesia ada 10 persen, di jakarta banyak, di bandung banyak, di bogor banyak, di bekasi banyak, di tasik banyak, di cirebon banyak, di tegal banyak, di semarang banyak boh.. 😀, di kudus banyak, di Lasem banyak, solo banyak jga, surabaya banyak, sidoarjo lumayan, medan buanyak sekali, riau banyak loh, bagan siapi-api banyak dong, jambi lumayan, palembang banyak, singkawang dan pontianak mayoritas tionghoa loh, manado banyak, luaaaaarrrr biasaaaa.... ❤️❤️
@PissMenn
@PissMenn 2 жыл бұрын
@Andre li sensus Indonesia sebenarnya tidak berdasarkan Ras, tapi agama dan daerah asal. Makanya tidak akurat. Beda dengan Malaysia atau Amerika yg lebih spesifik. Saya percaya jumlah aslinya lebih dri itu. Karena seperti yg kita tau pd abad 18 sampai 20 awal ada migrasi besar-besaran dari China ke Indonesia. Jaman itu orang China belum pergi ke negara Barat seperti Canada, Amerika, Australia, dll yg banyak populasinya sekarang.
@idaman2185
@idaman2185 2 жыл бұрын
@idaman, tambah lagi ahh...ada yg lupa nih, batam banyak tuh, selat panjang banyaaaakkk..., pulau bintan lumayan banyak, bangka belitung lumayan banyak, jdi tionghoa di indonesia kira² ada 17 persen lebih kayak nya... ❤️❤️❤️😘😘👍👍👍
@idaman2185
@idaman2185 2 жыл бұрын
@Andre li kamu coba jangan diem dikota kmu saja, coba kmu keluar dr kota kamu, lalu pergi ke medan, riau, bagan siapi-api, batam, pangkal pinang, selat panjang, bandung, semarang, itu kota² yg banyak orang tionghoa nya.
@SomeOne-fi1me
@SomeOne-fi1me Жыл бұрын
Coba dong undang 2 orang pribumi dan orang Tiongkok (keturunan) untuk saling memberikan pandangan terhadap satu sama lain. Ada banyak poin yang bisa diangkat seperti bagaimana dan wujud kecintaan terhadap negeri dan isu-isu lainnya. Ini bukan hanya akan menjadi obrolan hangat tapi akan menjadi semacam riset yang diharapkan bisa mengikis pandangan2 negatif yang dipahami masing-masing selama ini.
@riskisalam
@riskisalam Жыл бұрын
Kembali pada kepribadian masing2. Klw di sumatra, keturunan Tionghoa agak sedikit arogan,jarang berbaur dengan orang lokal. Berbeda dengan keturunan india, Arab dll. Mereka sangat menyatu dengan orang lokal.. Tp meskipun begitu kami sangat menghargai, meskipun berbeda ras. Klw sudah warga negara indonesia, kita adalah saudar. 🙏🙏🙏 salam NKRI(🙏🙏🙏salam toleransi)
@kimsandungmanado5054
@kimsandungmanado5054 2 жыл бұрын
Saya udah subcreb semua kak...
@maridi8907
@maridi8907 2 жыл бұрын
Terima kasih ya
@simpatikcellchannel1662
@simpatikcellchannel1662 2 жыл бұрын
Mantap.menonton
@vivoytwo6139
@vivoytwo6139 2 жыл бұрын
keren dan mantap dua amoy cantek best.
@jimisamando8948
@jimisamando8948 2 жыл бұрын
Ok stuju bnget,,mantaap
@rusheruheriyanto1550
@rusheruheriyanto1550 2 жыл бұрын
Mantap , lanjutkan Saudara ku .
@DraesSamboyo
@DraesSamboyo 2 жыл бұрын
Jooss.. TOP..
@shindoabe6876
@shindoabe6876 2 жыл бұрын
Aq suka tiongkok baju tradisionalnya, musiknya. Jdi hampir sama sprti indo msh bertahan dengan adat budaya, negara besar tak semudah negara kecil.
@handaxia1251
@handaxia1251 2 жыл бұрын
CHina is indeed a very weird place. I have been watching a YT channel callled Treeman, mostly about social experiments carried out in a city named Tsingdao (?), Shandong? can’t remember correctly, what I saw is totally different from the CHinese woman said that Chinese people are indifferent, cold and only mind their own business. Based on that channel, I have the impression that Chinese people are mostly kind hearted, caring and to a certain extend, would even go out of their way to help people, and this is confirmed by many expats who have lived in CHina for years in the comment sections. Being an overseas Chinese myself, I have often heard this stereotype of Chinese people being rude, ruthless, dishonest and what not, sometimes even felt second-hand stigmatized because of my ancestry and people couldn’t tell where you come from. I was so happy to know that Chinese people in general are good people, if not better than some countries that i would not mention here. At least Indonesian viewers can compare it if the same social experiment is carried out in Indonesia. Go watch it yourself and verify it if it is fake or real. Either way, somebody is lying. To that chinese woman, if you see my comment here, badly needed your verification of Treeman YT Channel social experiment videos. Are they fake? of you simply lived in a dodgy city and therefore you think Chinese people are cold?
@haruzanfuucha
@haruzanfuucha Жыл бұрын
The Treeman videos aren't "fake". Chinese people are just like any other group of people in the world. Would you say all Americans are kind? Would you say all Americans are mean? No, every American is an individual. Same thing applies to China. I don't know why when it comes to non-Western countries, people always want to see them as some stereotypical monolith in behaviors.
@firmanabdullahhartono319
@firmanabdullahhartono319 Жыл бұрын
​​@@haruzanfuucha good answer. We must watch from majority of people not single tribe (a lot of tribe in Chinese if I'm not mistaken) or city, towards another people who's belong or/and not belong there. Even in Indonesia some people just bad person. But majority is nice person especially at the urban area and villages
@hariono5828
@hariono5828 Жыл бұрын
Semoga sukses terus chanelnya selly
@SellyGouw
@SellyGouw Жыл бұрын
Makasih yaaa
@mogele-9631
@mogele-9631 2 жыл бұрын
"JUMPA SAMPAI LAGI" ngakakk guling2 gua 🤣😁...lucu sekali konten ini ..wkwkwkkw....semangat buat konten mbak Selly
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
😂😂🤣🤣
@risalfaisal5804
@risalfaisal5804 Жыл бұрын
Videonya sangat bermanfaat
@lovitaanggraini6791
@lovitaanggraini6791 Жыл бұрын
Sebenarnya tidak ada yg istilahnya chindo dan lain sebagainya, karena chindo itu ya jelas orang Indonesia, sebab mereka itu lahir dan besar diindonesia, mereka berbahasa Indonesia dgn baik dan lancar, mereka punya KTP Indonesia, paspor Indonesia, dari lahir hidup dan tumbuh besar diindonesia, terus apa yg harus dipersoalkan, dan dibedakan, kalau ada satu atau dua orang dari mereka berbuat salah itu adalah manusiawi karena tidak ada manusia yg sempurna , terus kalau dibalik bagaimana dgn orang Indonesia yg hidup dichina , Jepang, Taiwan, Korea,Amerika, Rusia, Jerman, Perancis, dll negara, mereka akan diperlakukan sama dgn penduduk yg lainnya bukan, selama mereka tidak melanggar undang2 negara tsb, dari kesimpulan tadi marilah kita menjadi bangsa yg besar dan open minded, bijaksana dalam melihat persoalan2 didalam masyarakat dan tidak lagi membeda-bedakan, ras, suku,dan juga agama, supaya negara kita Indonesia tercinta ini bisa cepat maju, dan tidak terkalahkan dalam percaturan dunia. Sekian
@MDAdam-nu2pu
@MDAdam-nu2pu Жыл бұрын
Mantap Selly lanjut
@andreanlukman748
@andreanlukman748 Жыл бұрын
Saya rasa sekarang bukan lah yg penting masalah warganegara karna semua manusia bisa menikah dengan siapapun yg dia mau di negara manapun yg penting jadikah manusia yg baik yg seharus nya sebagai makhluk sosial ikuti aturan dimana kita tinggal
@andreanlukman748
@andreanlukman748 Жыл бұрын
Saya sendiri bekerja di lingkungan banyak suku ada orang chinis Jepang Batak Jawa Sunda Ambon
@hendryanfield84
@hendryanfield84 2 жыл бұрын
Brti maslah china dan Taiwan hampir sama yg di alami Indonesia dulu dengan Timor-Timor yg ingin merdeka dan skr brgnti nama jadi Timor-Leste,,
@dr.feelgood9104
@dr.feelgood9104 2 жыл бұрын
lain itu..berbeda kontext... Timor leste memang sejarahnya beda.. mereka dibawah penjajah portugis ratusan tahun.. sedangkan belahan indonesia lain dibawah Belanda. timor leste berbahasa portugis. mereka masuk ke indonesia karena Barat (amerika dan sekutu) meminta Indonesia untuk mengambil alih Timur leste ( timor timur) karena takut akan wilayah kecil jajahan Portugis itu dikuasai Komunis pd saat itu.
@DorksSemarangSejati
@DorksSemarangSejati 2 жыл бұрын
@@dr.feelgood9104 cuma pada akhrinya mereka membuat narasi kalau indonesia "nyaplok" timles/timtim dan barat bahkan negara2 tetangga setuju kalo timtim lepas dari indonesia. cukup timles yang lepas, gausah nambah papua dan aceh, apalagi aussie mulai campur tangan di fakfak
@dr.feelgood9104
@dr.feelgood9104 2 жыл бұрын
@@DorksSemarangSejati aceh, papua memang wilayah nkri, gs bisa mereka masuk sejengkalpun kedaulatan nkri. Timor leste hrs bersyukur sama indonesia sudah dibangun puluhan tahun dg duit rakyat indonesia.. kl akhirnya lepas ya gpp jg
@user-gy6ex6tj2o
@user-gy6ex6tj2o 9 ай бұрын
Tiong hoa salah satu suku di indonesia sama seperti suku2 lain,, kita mnjdi satu, berbahasa satu,,, bangsa indonesia bahasa indonesia..
@syahrialqincai7878
@syahrialqincai7878 Жыл бұрын
Semoga selly sehat selalu d di lindunggi oleh allah swt. & bisa buat konten2 yg baik lagi sy pengikut setia canelnya selly. salam dari kerinci.🇮🇩🇮🇩🙏🙏🙏
@SellyGouw
@SellyGouw Жыл бұрын
Makasih yaa🥰🙏
@safii_82asyifaaprilia4
@safii_82asyifaaprilia4 2 жыл бұрын
Waahh mantap ...👍👍 Jawa timur hadiirr..🙏🙏
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
Haloo🥰
@safii_82asyifaaprilia4
@safii_82asyifaaprilia4 2 жыл бұрын
@@SellyGouw Haalloo.. juga kak Selly..👍🙏
@momihutomo1231
@momihutomo1231 2 жыл бұрын
Nice and cool
@Bangfaisalmempawah
@Bangfaisalmempawah 2 жыл бұрын
Oh keren
@aprintojoss8079
@aprintojoss8079 2 жыл бұрын
Betul seperti dibilang : negara maju seakan tak mau mengetahui tentang negara lain... Paling tidak siswa Indonesia belajar pelajaran geografi, nama negara, letaknya di mana, ibukota apa dsb... Lah, banyak siswa Jepang (level SMA) tak tahu letak Indonesia di mana, ibukota apa... Gpp mereka ga tahu bahwa negaranya pernah jajah Indonesia, tapi jangan pula jawab indonesia letaknya di benua Afrika atau Eropa...
@mariaannainditahernawati7132
@mariaannainditahernawati7132 2 жыл бұрын
mungkin ada alasannya mrk membatasi dan mengurangi informasi dunia luar salah satunya tersedianya tenaga kerja lokal sekalipun byk investasi dr jepang ke negara lain, itu buat orang orang yg punya mindset beda-bukan karyawan biasa tapi setelah bbrp dekade, muncul kekurangannya yaitu kurangnya interaksi sosial baik sesama warga jepang juga org asing-keturunan mix masih "dipertanyakan" kejepangannya tapi jika mau merubah kurikulum berarti hrs mengakui dulu kalah perang kan? cmiiw
@observeruniverse6760
@observeruniverse6760 2 жыл бұрын
Ilmu geografi di siswa jepang sangat buruk ...bahkan lebih buruk lagi jepang yang dulunya menjajah china , indonesia , korea dll . Sejarah itu dihapus . Tidak dimasukan ke kurikulum mereka
@thankuslay6766
@thankuslay6766 Жыл бұрын
Negara2 maju lebih mementingkan matematika dan sains. Sementara Indonesia lebih ke sosial, politik, dan hukum
@jrknaknibaswaee2256
@jrknaknibaswaee2256 2 жыл бұрын
Mantap
@bobbydjajasaputra6015
@bobbydjajasaputra6015 2 жыл бұрын
Supporting....
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
Thank you🥰🙏
@rizalismailrizal4905
@rizalismailrizal4905 Жыл бұрын
👍👍👍
@eM-hoot.1778
@eM-hoot.1778 2 жыл бұрын
Sy subscribernya ah piao jg. 😊
@Neuvari
@Neuvari Жыл бұрын
negara2 barat jg bnyk kok yg wargany dicuci otak lwt media2 yg katany independen tp nyatany punya orang penting yg punya kepentingan jg d pemerintahan, pemerintahny sndiri jg doyan cuci otak lwt propaganda yg doyan jelek2in negara laen, d indo jg sama lah, media mainstreamny bs keberpihakan
@uservivo763
@uservivo763 2 жыл бұрын
Di indo Imlek dijadikan hari libur nasional dan tradisi angpaw jadi tradisi nasional apapun suku dan agamanya oh ya ada makanan khas Imlek yg halal yaitu kue kranjang jadi makanan khas Semarang selain lumpia he he he
@idaman2185
@idaman2185 2 жыл бұрын
Kue keranjang nya enaaakk, Lun-pia nya sedaaappp, cewek² tionghoa nya cantik²... ❤️❤️😘😘😘
@iwanzhuang
@iwanzhuang Жыл бұрын
Proud i'm Chindo 🇮🇩🇨🇳🥰😘
@fendyvin3998
@fendyvin3998 2 жыл бұрын
Owh... Gitu ya
@asyrafyap110
@asyrafyap110 2 жыл бұрын
Hello selly 😁
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
Hello🥰
@marhayusan1545
@marhayusan1545 Жыл бұрын
Pelajar Indonesia masuk peringkat pertama jadi pelajar paling bahagia di dunia, sedangkan Korsel, Jepang dan China kebanyakan jd pelajar tidak bahagia karena beberapa faktor, yah plus minus lah antar negara mah
@orangawam9228
@orangawam9228 2 жыл бұрын
Semua suku kli bgtu bayangkan bagai mana klau jadi suku Papua dan NTT Byangkan klau jd suku Dayak dan Nias Byangkan klau jd suku suku di indonesia
@rajabangsawan7741
@rajabangsawan7741 2 жыл бұрын
Siiip
@dedehadiana8823
@dedehadiana8823 2 жыл бұрын
woh kolab euy akhirna.. mantap. tinggal kolab videokolan dengan Daily Tika Weixun. tapi Tika nya sedang di desa yang katanya sinyal agak lemah. dan katanya kuota mahal. haha
@idaman2185
@idaman2185 2 жыл бұрын
@Dede Hadiana, iya betul sinyal di indonesia agak lemah, apalgi kalau nonton youtube sering buffering, internetnya kurang bagus... 🤭🤭😁
@lukasbudiman3897
@lukasbudiman3897 Жыл бұрын
Selly tlg tanyain orang china kenapa mereka tidak tahu menahu tentang presiden Taiwan Chiang kai siek padahal punya jasa besar mempersatukan china bersama sun yat sen ? Terlepas ada perbedaan ideologi?
@Byanbyby
@Byanbyby Жыл бұрын
Whenever i (include most of my friends and family) go to oversea, i will say i'm Malaysian. I never mentioned my race as Chinese😅 if people wonder why I look like chinese/japanese/korean. I will say chinese descendant/ "hua ren" 😆......
@MDAdam-nu2pu
@MDAdam-nu2pu Жыл бұрын
Selly mantap I love it
@DSChennel
@DSChennel 2 жыл бұрын
Hadir dan nyimak aja,sukses selalu 🙏🙏👍
@SellyGouw
@SellyGouw 2 жыл бұрын
🥰🥰🙏🙏
@DSChennel
@DSChennel 2 жыл бұрын
@@SellyGouw 😃😃 di kasih pin makasih 🙏🙏👍
@alimatamrihaya6177
@alimatamrihaya6177 Жыл бұрын
Mantabs Kontennya..Jujur Aku dari Kecil banyak teman2ku Orang Keturunan Cina di Kami hidup berdampingan tanpa membedakan Ras,Agama dan Status Sosial.. Itu hal yang Terindah dalam Pengalaman Hidup😇 "Sebab Kita tidak Pernah Meminta dari Etnis,Daerah dan Status Sosial Untuk Kita di lahirkan,Itu sudah Ketepan Tuhan..Jadi Disyukuri aj..🙏
@syamsuddinchok6451
@syamsuddinchok6451 Жыл бұрын
Ya sangat terkesan dan apanadanya, sebagai iformasi di daerah kami lombok gak beda, sama saja , bahkan ada org cina yg bernama yusuf di panggil sui dan ada org lombok yg bernama muhsin di panggil chen. 😃😃😃
@hariono5828
@hariono5828 Жыл бұрын
Selly selain cantik hatinya juga baik banget
Chinese (Mainland) Perspective on Chinese Indonesian (Chindo)
14:15
Получилось у Вики?😂 #хабибка
00:14
ХАБИБ
Рет қаралды 5 МЛН
小女孩把路人当成离世的妈妈,太感人了.#short #angel #clown
00:53
Дибала против вратаря Легенды
00:33
Mr. Oleynik
Рет қаралды 2,9 МЛН
American was Shocked by The Things That Only European Knows!!
22:00
World Friends
Рет қаралды 1,3 МЛН
Living in China vs Living in America || 中国vs美国。。 我很震惊
14:30
Wawancara tentang INDONESIA di Radio BRAZIL
7:31
Felipe Valdés
Рет қаралды 3,7 МЛН
Why Are You Leaving Japan?
17:15
TAKASHii from Japan
Рет қаралды 2,1 МЛН
THIS what makes Malaysia DIFFERENT from Indonesia
16:01
Selly Gouw
Рет қаралды 208 М.
Asian Was Shocked by The Things that ONLY EUROEPAN Can Understand!!
21:25
Vivaan  Tanya once again pranked Papa 🤣😇🤣
0:10
seema lamba
Рет қаралды 13 МЛН
Technical error 🤣😂 Daily life of a couple #couple #shorts
0:25
She fell for his prank.
0:39
Valja & Maxim Family
Рет қаралды 34 МЛН