Asal Usul Minang Kabau - Cerita Rakyat Sumatera Barat | Dongeng Kita

  Рет қаралды 59,184

Dongeng Kita

Dongeng Kita

Күн бұрын

Asal Usul Minang Kabau - Cerita Rakyat Sumatera Barat | Dongeng Kita
Dongeng Kita menghadirkan kembali cerita rakyat Indonesia yang menjadi bagian dari kekayaan budaya bangsa. Di dalamnya terdapat kisah-kisah menarik dari berbagai daerah di Indonesia, mulai dari Jawa hingga Sumatra. Cerita-cerita ini disajikan dengan visual yang menarik dan animasi yang menghibur, sehingga cocok untuk ditonton oleh anak-anak dan keluarga. Selain menghibur, video ini juga berfungsi sebagai sarana pendidikan untuk memperkenalkan anak-anak pada warisan budaya Indonesia yang kaya dan menarik. Dalam video ini, kita akan belajar tentang moral dan nilai-nilai yang terkandung di dalam setiap cerita rakyat yang diceritakan. Jadi, ayo tonton video ini dan lestarikan budaya Indonesia!
#ceritarakyat #dongengrakyat #asalusulminangkabau #sumaterabarat

Пікірлер: 37
@mielaxzyz9401
@mielaxzyz9401 26 күн бұрын
Video kaya gini yang cocok untuk ditayangkan di tv biar menambah wawasan anak2
@TigaKembar-dr6lb
@TigaKembar-dr6lb 22 күн бұрын
Iya biAr jangan liat hp trus
@febyfebykcb1775
@febyfebykcb1775 12 күн бұрын
Setau saya bkn di muncungnya, tpi dibtanduknya di tarok besinya..
@blesss76
@blesss76 19 күн бұрын
Terimakasih saudara kami dari Manggarai Flores NTT Nenek moyang kami berasal dari Minangkabau.turun temurun kami selalu diceritakan bahwa nenek moyang kami dari Minangkabau bahkan sampai sekarang cerita itu masih melekat dihati setelah saya menonton video ini saya semakin sangat mengerti ternyata memang benar adanya bahwa kami di Manggarai Flores NTT khususnya , keturunan dari Minangkabau mencocokkan sejarah rumah adat diatas rumah adat ada tanduk kerbau sama seperti rumah adat kami di Manggarai Flores NTT.dan ternyata dulu ada sejarah suatu tanda sarang laba-laba setelah mencocokkan dengan kehidupan masa kini khusus di Manggarai Flores,semua perkebunan di Manggarai Flores dibentuk seperti sarang laba , terimakasih Vidionya ❤❤❤
@bedtime.story29
@bedtime.story29 26 күн бұрын
wahh menarik nih cocok bisa menambah wawasan juga..
@wellarianda8360
@wellarianda8360 Ай бұрын
sebenarnya yg runcing itu dipasang ditanduk anak kerbau bukan di moncongnya
@AlipUdin-sj9pe
@AlipUdin-sj9pe 15 сағат бұрын
Mantab
@kaiserbelial5175
@kaiserbelial5175 22 күн бұрын
Mohon maaf kenapa berbeda ya dengan cerita asli nya nama Minang itu berasal dari nama besi yang di pakai kan di tanduk anak kerbau bukan di mulut nya Tapi di tanduk nya besi itu bernama Minang setelah peristiwa itu baru lah terbentuk Minang kabau yang mana Minang adalah nama besi tanduk kerbau itu
@dediaji9342
@dediaji9342 Ай бұрын
Jawa Timur hadir
@deviyanah4996
@deviyanah4996 19 күн бұрын
Ada sisi kocak jga akn kisah ini
@indylnd_
@indylnd_ Ай бұрын
keren ka❤
@rinimarsina26
@rinimarsina26 Ай бұрын
Kalbar hadir 👋
@faizmakarim9222
@faizmakarim9222 Ай бұрын
slm saya dr kota padangpanjang, sumatera barat🙏🙏
@MuhammadRifkyyy
@MuhammadRifkyyy 3 күн бұрын
😮
@PR-Renovation
@PR-Renovation 25 күн бұрын
Hadir Hadir Lur🖐️🖐️🙏
@Aisyahdakwah99
@Aisyahdakwah99 Ай бұрын
Bagus banget❤❤❤❤❤❤
@user-so2uh2zz9v
@user-so2uh2zz9v Ай бұрын
Hdr kk
@EsterRina-tw9pr
@EsterRina-tw9pr 25 күн бұрын
lamtim hadir
@duanalestari5696
@duanalestari5696 Ай бұрын
pertama kak
@user-nb1hn7ec4k
@user-nb1hn7ec4k Ай бұрын
Hadir
@masmbangir5809
@masmbangir5809 Ай бұрын
Mmmmmnyiimak. Bojonegoro-jatim subscriber heehe heee Monggo monggoooo dikepenake, di lanjut Mass admin
@NawangWulan-z1g
@NawangWulan-z1g Ай бұрын
Sama mas
@masmbangir5809
@masmbangir5809 29 күн бұрын
@@NawangWulan-z1g Namane kok,, , sing di garwo kaleh joko tarub?? Nawang sasi, nawang wulan, mbuh sing siji sopo hehehe (((Ngaji Hikam silsilah walisongo)))
@AndiSafitri-us2gr
@AndiSafitri-us2gr 3 күн бұрын
Rumah adat Minangkabau membentuk tanduk kerbau yg diberi besi runcing bukan moncong kerbau. Meleset...
@RiadolekaPutra
@RiadolekaPutra 2 күн бұрын
Cerita yg bermanfaat utk pendidikan dan wawasan. Tapi "maaf" masih banyak keliru tentang ceritanya, sepertinya yg buat cerita masih kurang pengetahuan tetang cerita yg sebenarnya... 😅 Saya berasal asli dari daerah Pagaruyung
@sandyananda8858
@sandyananda8858 15 күн бұрын
Bukannya besi runcingnya di tandung yaa
@abiyyuhail
@abiyyuhail Ай бұрын
Bang request asal usul ponorogo
@annisafitri6810
@annisafitri6810 2 күн бұрын
maaf kk tapi dari yang saya dengar anak kerbau itu dipasangkan besi di tanduk nya bukan di moncong nya, maaf jika saya salah terimakasih
@PurnomoPurnomo-ds9cu
@PurnomoPurnomo-ds9cu 23 күн бұрын
Ini hampir sama dengan cerita Chanel sebelah ,kisah Nusantara
@PR-Renovation
@PR-Renovation 25 күн бұрын
Maaf Min🙏 tumpang Tanya, Ini Cerita Benar ke? Peratangdingan Kerbau nya? Atau Hanya Cerita Conten ? Terimakasih Info nya🙏
@angelzachary555
@angelzachary555 25 күн бұрын
Poie mana kau jang...
@adventurestreet4346
@adventurestreet4346 17 күн бұрын
Ini ga menjelaskan asal usul orang minang tapi orang minang yang sudah membangun peradaban, tapi asal usul nya sendiri blom ada yang tau apakah dari china tau dari india? Ada yg bilang dari suku champa Vietnam
@YTMORGANZ
@YTMORGANZ 10 күн бұрын
Saya sebagai warga Minang asli Gak setuju dengan alur cerita ini Kenapa? Karena tidak sesuai dengan cerita aslinya Untuk kepada saudara yang membuat cerita ini Mohon lain kali Pastikan cerita anda sudah benar Baru saudara membuat cerita tentang sejarah Minangkabau Minang kabau Minang (di ambil dari kata menang sedangkan kabau Adalah kerbau) Karena dari daerah Minang Kerbau nya yang menang Makanya di Di beri nama Minang kabau Dan tidak di pasang di mulut nya Melainkan Di buat kan tanduk besi Melihat kerbau besar itu Kerbau Minang berfikir Akan bisa menyusui Dengan kerbau tersebut Karena memakai tanduk besi Bukan di pasang di mulut nya Terima kasih
@heri5408
@heri5408 Ай бұрын
COBA ASAL USUL KOTA MALANG MIN
@user-ji9xl3dq6z
@user-ji9xl3dq6z 18 күн бұрын
CERITANYA SALAH hmm
@user-ji9xl3dq6z
@user-ji9xl3dq6z 18 күн бұрын
Bikin sesat aja, yg bener kalau bikin cerita
@aangprabu7101
@aangprabu7101 27 күн бұрын
Jawa utara hadir
RAMBUN PAMENAN - Cerita Rakyat Sumatera Barat | Dongeng Kita
14:01
Dongeng Kita
Рет қаралды 64 М.
When you discover a family secret
00:59
im_siowei
Рет қаралды 34 МЛН
Electric Flying Bird with Hanging Wire Automatic for Ceiling Parrot
00:15
At the end of the video, deadpool did this #harleyquinn #deadpool3 #wolverin #shorts
00:15
Anastasyia Prichinina. Actress. Cosplayer.
Рет қаралды 16 МЛН
Kisah Sahabat Sejati | Airplane Tales Indonesian
17:55
Airplane Tales Indonesian
Рет қаралды 96 М.
Origins of the City of Bandung | West Java Folklore | Archipelago Story
23:43
Gromore Studio Series
Рет қаралды 2 МЛН
Kisah Sapi dan Kerbau - Hikayat 1001 Malam #2 (Audiobook)
12:46
Novel Online
Рет қаралды 4,9 М.
Pada Zaman Dahulu - Sang Kancil & Kerbau [Full Episode]
19:52
Les' Copaque Production
Рет қаралды 5 МЛН
The Origin of Lake Toba | Folklore of North Sumatra | Archipelago story
18:59
Gromore Studio Series
Рет қаралды 8 МЛН
CERITA MERTUA BERHATI DENGKI || CERITA INSPIRATIF || CERITA GHANI
15:17
When you discover a family secret
00:59
im_siowei
Рет қаралды 34 МЛН