BAGAIMANA INI BISA TERJADI? DAN KENAPA SEKARANG JUSTRU BERUBAH KEMBALI?

  Рет қаралды 193,184

Kamar Film

Kamar Film

3 ай бұрын

Jika ingin bekerjasama, silahkan hubungi kami via email lasakadarma@gmail.com
Follow Instagram kami: kmrflm
Follow Tiktok kami: kmrflm
Kalau mau dukung kami boleh di sini yaa saweria.co/kamarfilmreal
Music Cradit to Epidemic Sound
Piper Ezz - Nocturnal Race
Curved Mirror - We Are The Visitors
&
White Bat Audio
Link: / @whitebataudio
-------------------------------------------------------------------------------------------------
Disclaimer:
Gambar, ataupun video yang ada di Channel ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut. Jika ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami di sini
Lasakadarma@gmail.com

Пікірлер: 1 400
@kamarfilm4215
@kamarfilm4215 3 ай бұрын
Bacaan Lebih Lanjut: 1. Carl, Brockelmann. 1980. History of Islamic People. London: Routledge & Kegan Paul. 2. Hitti, Philip. K.1970. History of The Arabs: From The Earliest times To The Present. London: Macmillan Press. 3. Lapidus, Ira M. 1999. A History of Islamic Societies. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada 4. Poeradisastra, S.I. 1986. Sumbangan Islam kepada Ilmu dan Peradaban Modern. Jakarta: P3M. 5. Sarjani, Raghrib. 2009. Sumbangan Peradaban Islam Pada Dunia. Jakarta: Pustaka Gramedia 6. Toynbee, A.J. 1962. A Study of History. New York: Oxford University 7. Von Grunebaum, G.E. 1970. Clasisal Islam, A History 600-1259. Chicago: Aldine Publishing Company
@AR_13_F
@AR_13_F 3 ай бұрын
Saya jadi penasaran latar belakang pendidikan aktor dibalik kamar film
@chindyadistya5437
@chindyadistya5437 3 ай бұрын
Saluutt sumber video dari berbagai buku! Sukses terus KamarFilm!
@user-nf1nu9bw8f
@user-nf1nu9bw8f 3 ай бұрын
kemunduran islam itu memang di mulai di kebangkitan kembali di eropa...dimana saat itu negara di eropa mulai melakukan penjajahan untuk mengeruk sumber daya alam negara lain...termasuk negara islam...dimana negara islam mulai dirusak dari dalam...dan dbikin politik pecah belah...dan saat negara islam sudah lemah....baru diserang oleh negara eropa.
@ahmadmuhawizi6612
@ahmadmuhawizi6612 3 ай бұрын
Keren min Da buat sesuatu yang berbeda dari kamar film
@mansurhidayat_id
@mansurhidayat_id 3 ай бұрын
buku ini sepertinya perlu Anda tambahkan ke rak bacaan juga. Kuru, A. T. (2019). Islam, Authoritarianism, and Underdevelopment: A Global and Historical Comparison. Cambridge University Press.
@ilham.properti
@ilham.properti 3 ай бұрын
Fun fact nya, umat islam di indonesia sekarang jika di beri penjelasan untuk meninggalkan khurafat, mitos dan tahayul malah menuduh yang mengajak utk meninggalkan itu semua sebagai orang islam yang RADIKAL. Tapi..disisi lain mrk mengeluh kenapa umat islam sekarang mengalami kemunduran
@RahmanAndien
@RahmanAndien 3 ай бұрын
Alasannya budaya bang😅😅😅
@harryanugrah7372
@harryanugrah7372 3 ай бұрын
Fakta sekali anda
@oliverlee_
@oliverlee_ 3 ай бұрын
Banyak bgt yg beginian di Jawa. Terutama Jateng & Jatim 🤣. Konyol 🤣
@Menanti_Fajar
@Menanti_Fajar 3 ай бұрын
Betul sekali bang 👍
@FarizRisha
@FarizRisha 3 ай бұрын
Agama ngaNU biasanya yang teriak radikal redikul
@blackcoffee4999
@blackcoffee4999 3 ай бұрын
Gila, berat banget bahasan nya. Tp gue salut banget sama yg buat narasi dan narator nya, juga yg research. Sampe lahir video yg keren kek gini. Keep it up kamar film.
@Yshsiaalsllssksksojcjcxjska
@Yshsiaalsllssksksojcjcxjska 2 ай бұрын
Betul, ini tu tertata banget apalagi riset sama penyusunan narasi gila sih ini mah. Sayang masih banyak beberapa orang yang komen ga nyampe inti dari video tsb. Keliatan bgt literasi orang indonesia masih dibawah rata2 padahal ini konten mahal 😢
@NEKVIM
@NEKVIM Ай бұрын
Sudah banyak yang bahas. Tpi tololnya ustad” kita di desa pas kecil dan guru” agama di sekolah ngasi tau info ini. Bahkan mereka pun kek nya jg gatau
@azriadyminiworld6957
@azriadyminiworld6957 3 ай бұрын
Berarti Indonesia masih berada dalam abad kegelapan karena budaya feodal para oknum habib yg dianggap sakral tak boleh dibantah.
@Perampok04
@Perampok04 3 ай бұрын
iya, gambaran eropa jaman dulu ,cuman versi lebih modern aja sih
@tansilsalmanan4300
@tansilsalmanan4300 3 ай бұрын
Lah lah lahhh jaman kegelapan Indonesia kan belum masuk oranng timur tengah belum ada. Muslim juga kebanyakan bangsa china bangsa india yang tinggal di kita waktu itu sebelum timur tengah muncul di pulau Sumatra dan Kalimantan
@SUPPORT_PALESTINE99
@SUPPORT_PALESTINE99 3 ай бұрын
​@@tansilsalmanan4300yang dj maksud SEKARANG goblog ,.indonesia & dunia islam ada di zaman kegelapan seperti eropa abad pertengahan ,.BACA YG TELITI BIAR GAK DI KATAIN ( SDM RENDAH )
@quinnvivienne1651
@quinnvivienne1651 2 ай бұрын
Iya kurang lebih alurnya sama kaya pas masa kegelapan eropa dimana orang-orang lebih dengar kata-kata para pemimpin geraja dan gak bisa dibantah, sedih gak sih?
@Blstonelvr
@Blstonelvr 2 ай бұрын
Kalo kita masih liat ada orang Indonesia yg makan lepehan buah durian habib palsu, mencium bekas tempat duduk habib palsu, merangkak di depan bahar bin smith, (eh sorinkesebut namanya), ya berarti kita masihbada dalam masa kegelapan.
@haufram_alfilaha
@haufram_alfilaha 2 ай бұрын
Gilsss, admin Kamar Film bikin terhura. Akhirnya ada yang mau objektif menyampaikan sejarah terkait Khilafah. Kerennya lagi, mimin blak-blakan bilang peradaban Utsmani sebagai "Khilafah Utsmani" saat banyak orang yang gagal paham bahkan mendeskreditkan ajaran Khilafah yang sudah berkembang dalam kurun waktu kurleb 14 abad. Sebagai manusia yang berpikir juga, aku pribadi gak nemu solusi lain atas masalah di dunia selain Khilafah. Bukan berpatok sama sejarahnya, melainkan sama syariat Islamnya. Sekarang tingggal kita, apakah mau berpikir serius ttg Khilafah atau tetap terpengaruh dengan rong-rongan barat yang ingin kita semakin bodoh terhadap Islam. :( Sejuta like buat admin.
@SalmanAkmal-ol3of
@SalmanAkmal-ol3of 3 ай бұрын
Sebagai pendengar,,,saya ucapkan Anda terlalu bgus untuk membawa sebuah cerita,,,saya suka❤
@lono62
@lono62 3 ай бұрын
Ini bukan pembahasan tentang cerita, ini pembahasan tentang sejarah nyata.
@Viaaaa10
@Viaaaa10 Ай бұрын
hehhe
@andisetiawan1988
@andisetiawan1988 3 ай бұрын
Wajar aja sekarang islam mengalami kemunduran, lha orang" Islam di indonesia aja masih jauh lebih percaya tahayul, mistis, mitos yng berkembang di masyarakat daripada ilmu pengetahuan. Contoh kecil aja orang sakit ya masih banyak ke orang pintar, mau buka usaha ke orang pintar dan semua hal selalu aja di kaitkan dengan hal" mistis
@elkitan
@elkitan 3 ай бұрын
bro lalu gmn dgn konsep surga-neraka dan Allah.. ini adalah unrealistic sesuatu yg immaterial... sama dgn mistik/mitos... analogi nya lo takut masuk neraka oleh sbb itu lu butuh Allah yg relasinya dalam himpunan komunitas agama.. padahal itu jg mistis krna lo sama dgn pasien yg percaya kepada orang pintar/supranatural yg kasusnya dgn Allah sama sama tdk terlihat kuasa/powernya... atau lo mw pake premis bahwa Allah adalah dzat sesuatu yg tdk bs dilihat tapi dirasakan nah ini sesat pikir karna kentutpun tdk kasat mata tapi cuma bs dideteksi dgn indra penciuman atau dirasakan oleh org yg sedang kentut...
@abdmalekazman5987
@abdmalekazman5987 3 ай бұрын
Kalau ngak percaya bermkna ngak percaya al quran dong.. Baca ngak al quran.. Syaitan dan jin paling banyak disebut kelebihan bangsa mereka dan allah melaknat orang2 yang berhubung dengan bangsa jin
@sweetpotato3910
@sweetpotato3910 3 ай бұрын
Percaya anis adalah imam mahdi😂 bener bener mundur banget
@usahakita2508
@usahakita2508 3 ай бұрын
gw masih heran sama orang yg Jiarah ke makam² Wali dan makan keramat, sedangkan makam kerabatnya sendiri diabaikan. alasan jiarah tuh buat nyari keberkahan... udah musrik emng
@oliverlee_
@oliverlee_ 3 ай бұрын
Apalagi orang Jawa, banyak bngt yg percaya gituan. Bahkan makam wali aja dianggap sakral dan dipake utk meminta kekayaan dll 🤣 Kan kocak 🤣.
@botakbiadab5492
@botakbiadab5492 3 ай бұрын
Ada seorang pria yang hidup pada masa dark age atau zaman kegelapan, dia bilang bumi bukan pusat alam semesta matahari dan bulan tidak mengitari bumi, melainkan bumi dan bulan lah yang mengitari matahari, sehabis itu beliau di tuduh sesat dan di bakar hidup hidup, istrinya di tuduh penyihir, sementara anak nya di telantarkan oleh masyarakat, saya lupa ini kisah siapa tapi yang pasti ini sangat miris. EDIT: namanya Giordano Bruno dibakar hidup-hidup setelah menyampaikan pengetahuan kala itu. Dia dieksekusi oleh pasukan yang dikenal sebagai 'The Inquisition'. Pasukan ini dibentuk secara khusus oleh Gereja Katholik untuk menghukum dan menghapus segala praktik 'klenik' yang tidak sesuai dengan ketentuan Gereja Katholik, Dia dituduh menyebarkan 'klenik' lewat buku miliknya. Padahal, buku itu berisi teori "heliosentris" yang diperkenalkan oleh Nikolaus Copernicus. Sebagai ilmuwan, Giordano Bruno juga memiliki teori bahwa alam semesta itu tidak terhingga. Alam semesta juga mengandung berbagai macam dunia lain.
@SumantoSashimi
@SumantoSashimi 3 ай бұрын
Dan sekarang kita bicara tentang multiverse alam semesta paralel 😊😊😊
@zeakim3502
@zeakim3502 3 ай бұрын
ada pria yang tidak percaya al quran.terpengeratuh filsafat yunani dan di kafirkan. oleh umatnya sendiri
@rigormortis6969
@rigormortis6969 3 ай бұрын
Beliau ini filsuf bukan? Kok saya juga pernah denger
@SalmanAkmal-ol3of
@SalmanAkmal-ol3of 3 ай бұрын
Bisa jelaskan ko lupa,,,,,jgan bilang kalau anda tau dari cerita cerita,,,,
@Devisual_Id
@Devisual_Id 3 ай бұрын
sempet Kepikiran Hypatia juga mengalami hal yg sama
@masnya_6778
@masnya_6778 3 ай бұрын
saya tinggalkan komentar disini agar kelak menjadi salah satu pengingat betapa mulianya Islam menerangi seleuruh alam semesta.
@y9s462
@y9s462 3 ай бұрын
😂😂 makhluk ciptaan Allah swt paling bejat Muhammad saw anak usia 6 digenjot kalo manusia biasa ya ngak terlepas dari berbuat dosa 😂
@yofiyonadio
@yofiyonadio 3 ай бұрын
Terus umat nya disuruh cium batu meteor 😢
@SUPPORT_PALESTINE99
@SUPPORT_PALESTINE99 3 ай бұрын
Lah ente halu ,menghayal masalalu ,.sementara islam modern ancur ,INGATLAH MASA DEPAN BUKAN MASA LALU
@rohman220
@rohman220 3 ай бұрын
​@@yofiyonadiousahakan klau melihat dan mengasumsikan sesuatu itu minimal belajar sejarahnya baru premis walaupun ga dibenarkan
@NanaAlda11
@NanaAlda11 3 ай бұрын
​@@yofiyonadiobukan cium kolol Yesus aja
@fathuradha
@fathuradha 3 ай бұрын
Another great video, keep up the good work! Anyway, request bahas tentang King Abdul Aziz (who founded Saudi Arabia - the third Saudi state) dan berdirinya Kingdom of Saudi Arabia dong.. Terima kasih
@em_arhan
@em_arhan 3 ай бұрын
🔥🔥🔥
@fadjarnitinegoroxx985
@fadjarnitinegoroxx985 3 ай бұрын
🔥🔥🔥🔥
@fiisimorangkir3143
@fiisimorangkir3143 3 ай бұрын
🎉🎉🎉
@wiwikastuti4346
@wiwikastuti4346 3 ай бұрын
Makin lancar rezeki nya orang baik 😊
@sabilgt1403
@sabilgt1403 3 ай бұрын
🎉
@Yshsiaalsllssksksojcjcxjska
@Yshsiaalsllssksksojcjcxjska 2 ай бұрын
Gila risetnya niat bgt ini konten mahal, diambil dari beberapa referensi dan dikumpulin dibikin narasi belum diedit belum dubbingnya gila sih. You deserve big subs and viewers 🔥
@official-mi8mu
@official-mi8mu 2 ай бұрын
Kesimpulan.. 9:57 Islam lah yg pertama kali menegangkan yg namanya Hak Asasi Manusia (HAM) 😊😊
@aljavaddmaruz695
@aljavaddmaruz695 14 күн бұрын
Mancing😅
@riyadifawaid1500
@riyadifawaid1500 7 күн бұрын
@@aljavaddmaruz695wkwk
@adhisinyo7337
@adhisinyo7337 3 ай бұрын
Pembawaan runut keilmuan yg menarik faktual bahkan diberi catatan pustaka,, di tengah plagiasi yg menggila ada yg kyk admin,,salute
@rifanzahir6584
@rifanzahir6584 3 ай бұрын
"Imani terlebih dahulu, baru kemudian dimengerti", maka yang terjadi adalah BLIND FAITH.
@abhiprayabagassatriya4624
@abhiprayabagassatriya4624 3 ай бұрын
Dan itulah yang terjadi dikalangan muslim sekarang
@SUPPORT_PALESTINE99
@SUPPORT_PALESTINE99 3 ай бұрын
ilmu dunia tidak perlu ,akhirat nomor 1 ,. Itu pemikiran orang islam modern ,.99% orang muslim modern suka teriak ALQURAN KITAB PALING ILMIAH ,TERBUKTI SECARA SAINS tapi 90% umat muslim modern tak tau apa apa tentang sains SEKALI LAGI ,INI FAKTA
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@khalidzulqarnain1871
@khalidzulqarnain1871 3 ай бұрын
​@@abhiprayabagassatriya4624itu berbeda dgn agama kamu😂
@raimucok1556
@raimucok1556 2 ай бұрын
​@@SUPPORT_PALESTINE99mending diem aja dah, serigala berbulu domba.. Ngaku2 suport palestina nyata penginjil berkedok muslim...
@alfiyansyukran9674
@alfiyansyukran9674 3 ай бұрын
Semua org ada masa nya , siklus ini slalu berulang .khidupan yg keras mnghasil kan kemudahan hidup. Kemudahan hidup menghasilkan org" yg trlena
@DarisXU
@DarisXU 3 ай бұрын
Siklusnya selalu berulang, masa kegelapan pada akhirnya akan kembali. Dan ditutup dengan kejayaan kembali. Alam akan memperbaiki dirinya, Persiapkan ilmu dan mental wahai generasi yang akan merasakannya.
@samsamijan9029
@samsamijan9029 3 ай бұрын
mungkin di western.. LGBTQHD+ marak bahkan masuk birokrasi dan sekolahan, Aturan kebebasan yg nggk jelas ,imigran Bebas,looting,dll.. sedangkan Dunia timur perlahan makin membaik
@Alupras
@Alupras 3 ай бұрын
​@@samsamijan9029 jika abad kegelapan eropa dimulai 500 m sampai 1500 m, jangkanya 1 millenium. Maka kemunduran islam dari 1500 m sampai 2500 m,, masih sisa 500 tahun lagi ya bro tenang
@DarisXU
@DarisXU 3 ай бұрын
@@Alupras betul, kalo baca sejarahnya seharusnya ga kaget sih. Mau sekeras apapun memang hukum alamnya seperti itu. Sekeras apapun dilawan ya pasti akan selalu ada masanya. Makannya orang terdahulu bisa menemukan konsep ilmu yin dan yang. Mereka pasti meneliti masanya didalam siklus kehidupan. Dari kitab suci sekalipun sudah sangat jelas tertulis.
@samsamijan9029
@samsamijan9029 3 ай бұрын
@@DarisXU dunia ini ada banyak peradaban besar,, bukan hanya ISLAM dan Western.. setidaknya ada peradaban Besar China, India, barat, Islam,.. Jika barat runtuh kejayaanya bisa saja giliran China, Mungkin juga entah kapan India,.. walahuA'lam..
@DarisXU
@DarisXU 3 ай бұрын
@@samsamijan9029 ane setuju. Sesama manusia tidak bisa saling intervensi. Apapun itu tetap menjadi rahasia Ilahi. Dan pada akhirnya kebenaran akan mengungkap tabir dengan sendirinya.
@nleon2089
@nleon2089 3 ай бұрын
Dan saat ini umat muslim masih larut pada glorifikasi jaman dahulu.
@nafidz_alandalus5898
@nafidz_alandalus5898 3 ай бұрын
Terus umat islam bangkit dengan kebangkitan seperti apa? Umat islam saat ini mundur karena mengalami kemunduran berfikir
@randomchannel2780
@randomchannel2780 3 ай бұрын
@@nafidz_alandalus5898 yah fokus aja ke masa depan, seperti gereja katolik juga mengeluarkan dokumen Gaudium et spes untuk menjawab tantangan gereja di masa ini dengan cara membuka dialog dengan dunia, bukan hanya memaksakan dogma dengan dalih firman dari Tuhan yang membuat Eropa jatuh ke masa kegelapan
@rayamusicentertainment9359
@rayamusicentertainment9359 3 ай бұрын
​@@nafidz_alandalus5898Karena dijajah
@chandrashekar8805
@chandrashekar8805 3 ай бұрын
​@@rayamusicentertainment9359sekarang siapa yg menjajah ???
@houshokuhakiraja8693
@houshokuhakiraja8693 3 ай бұрын
justru eropa yg masih larut dengan masa kegelapannya.. padahal dulu itu politik dalam pemerintahan. tapi krna pemerintahannya dulu itu islam. makanya di eropa masih banyak islamphobia.
@yapppmultli8282
@yapppmultli8282 3 ай бұрын
Inilah puncak Islam dengan kekhalifahan pada ilmu pengetahuan, budaya dan arsitektur. Konon ini berubah setelah perang salib. Semua literatur dibakar dan dicopy habis oleh Eropa barulah Eropa berjaya. Banyak sejarah yg tertindih
@kevintarigan32
@kevintarigan32 3 ай бұрын
siapa yg mengembangkan dia yg akan maju dan yg berhenti maka akan tertinggal. Mundur nya kekahlifaan itu diakibatkan mongolia menginvasi timur tengah sampai eropa timur
@yapppmultli8282
@yapppmultli8282 3 ай бұрын
@@kevintarigan32 periodisasi islam melemah mulai ketika pemngku kekuasaan mulai terlena dengan jabatan dan kekuasaan. Perebutan takhta sesama pewaris dll. Adapun faktor eksternal juga mempengaruhi 🙏
@capal.nippon
@capal.nippon 3 ай бұрын
mana bukti kemajuan ilmu pengetahuan pada puncak kejayaan Islam
@restubagus6912
@restubagus6912 3 ай бұрын
Bukan dibakar oleh bangsa eropa, tapi oleh bangsa mongol. Di eropa melanjutkan tradisi keilmuan, di dunia islam banyak yg trauma dan mengalami kemunduran
@chompy5791
@chompy5791 3 ай бұрын
daripada menyalahkan faktor eksternal. lebih baik kamu cari tau penyebab kemunduran peradaban islam yg tidak lepas dari kemunduran ottoman sebagai pusat peradaban islam, hingga mendapat julukan "pesakitan dari eropa". juga bagi kalian orang nonis tak perlu jumawa akan kemajuan dunia sekarang, karena agama apapun tak punya sumbangsih apa2 dalam kemajuan teknologi modern, karena ilmu dan teknologi sekarang ada di genggaman perusahaan dan korporasi. ilmu di masa kini ada untuk kepentingan bisnis bukan untuk memajukan peradaban. jika memang untuk keperluan bersama, tidak mungkin tesla dan pemikirannya diberangus
@aksaratakwa
@aksaratakwa 29 күн бұрын
semua ilmu pengetahuan modern saat ini dasarnya dari yunani & islam , ibarat yunani yang memberi tau bahwa air laut itu asin, dan islam yang mampu membuatnya menjadi garam , dan garam dizaman sekarang ada di semua masakan modern
@mawa_farm
@mawa_farm 3 ай бұрын
terimakasih videonya, dengan ini saya menangkap 1. sekolahkan anak-anak muda ditempat yang kaya ilmu, tidak peduli itu tempat orang nonis atau bukan. 2. bertanilah agar orang-orang yang kaya ilmu tetap bisa makan dan berpakaian layak sehingga bisa mengembangkan keilmuannya. 3. kebijaksanaan kaum tua dan para penguasa dalam pengambilan keputusan untuk menstabilkan politik dan agama merupakan kunci ekspansi. 4. jangan pernah mencoba untuk menurunkan pertahanan.
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@mawa_farm
@mawa_farm 3 ай бұрын
@@MrNefoslo wih keren 2jt, kira-kira gimana ngitungnya? jaman dulu udah ada sensus kah?
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
@@mawa_farm itu sudah diakui oleh pemerintah turki bahwa ada kematian sejumlah 3juta
@mawa_farm
@mawa_farm 3 ай бұрын
@@MrNefoslo lah kok naik?
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
@@mawa_farm 1 jutanya pihak rusia dan yahudi
@6633hasan
@6633hasan 3 ай бұрын
jujur sejak masuk universitas saya banyak menemukan buku2 yang padat ilmu namun semua berbahasa inggris. saya harap buku2 ini bisa di terjemahkan dan di simpan di perpustakaan di sekolah2 SMP-SMA, kita tidak tau new Einsten dapat lahir disana karna membaca buku tersebut.
@Ihsanaaris
@Ihsanaaris 3 ай бұрын
Karena pemerintah tidak ingin warganya pintar.
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@Albisyaroh1
@Albisyaroh1 2 ай бұрын
​@@MrNefoslongomong apaan sih OTEN😂 demen bgt maen api luh.. ntar keciduk nangis lagi luh😊
@MrNefoslo
@MrNefoslo 2 ай бұрын
@@Albisyaroh1 elu yang menyedihkan hidupnya... Ud Miskin, Goblok, hidup lagi
@BurdahKebumen
@BurdahKebumen Ай бұрын
​@@Albisyaroh1Ndak apalah bang kalo emang beneran fakta
@qisthiabidy5095
@qisthiabidy5095 Ай бұрын
Dalam buku yang berjudul "ISLAM, OTORITARIANISME DAN KETERTINGGALAN" yang di tulis Muhammad T Kuru menyebutkan bahwa antara abad ke-8 dan ke-11, para pedagang dan sarjana menghasilkan pencapaian-pencapaian besar di dunia Muslim. Masyarakat Muslim memiliki ciri-ciri yang sama dengan masyarakat Eropa Barat pada masa Renaisans-intelektual yang kreatif dan pedagang yang berpengaruh. Selama periode itu, sebagian besar ulama tidak mengabdi kepada negara, mereka didanai hasil perdagangan dan menganggap interaksi dengan para penguasa sebagai tindakan korup. Perkembangan intelektual dunia Muslim mulai menurun sejak abad ke-11 yang ditandai Kesultanan Seljuk yang membentuk persekutuan ulama-negara. Formasi itu didasari dua transformasi besar, yakni kelas militer mulai mendominasi ekonomi dan memperlemah kaum pedagang, dan kedua didirikannya madrasah Nizhamiyah, ortodoksi Sunni dikonsolidasikan dan diperkuat, sementara para ulama semakin banyak yang menjadi abdi negara. Perubahan ideologi dan kelembagaan itu perlahan-lahan menyingkirkan kalangan filsuf dan sarjana Islam yang independen. Selain itu, krisis di dunia Muslim juga diperparah dengan serbuan dari Eropa Barat (tentara Salib) dan Asia Tengah (Mongol). Kondisi itu membuat masyarakat Muslim mencari perlindungan di bawah kepemimpinan militer dan elite agama. Akhirnya, model persekutuan ulama-negara model Seljuk diadaptasi dan diadopsi oleh imperium-imperium Muslim berikutnya, terutama Ayyubi/Mamluk, Osmani, Shafavi, dan Mughal. Maka relasi kelas dominan di dunia Muslim selama dan sesudah abad 11 mirip dengan relasi kelas di Eropa pada awal zaman pertengahan : elite gereja dan militer mendominasi masyarakat kemudian menghalangi tumbuhnya kalangan intelektual dan pedagang. Pada abad ke-12, Andalusia melahirkan filsuf-filsuf penting terkemuka, di antaranya adalah Ibnu Rusyd (1126-1198) dan Ibnu Khaldun (1332-1406). Namun pada masa itu, pendekatan filosofis yang diwakili oleh Ibnu Rusyd kebanyakan terpinggirkan dalam pemikiran politik Islam antara abad ke-12 dan ke-14. Pemikiran dan karya-karya Ibnu Rusyd dan Ibnu Khaldun kurang dihiraukan oleh masyarakat Muslim (tahafut at tahafut vs tahafut al falasifah) , tetapi diapresiasi oleh masyarakat Eropa. Dari abad ke-12 hingga abad ke-14, Muslim didera kehancuran akibat invasi Tentara Salib, Mongol, dan Temur. Namun, Muslim pulih secara geopolitik setelah invasi tersebut dengan mengalahkan tentara Salib, mengislamkan Mongol, dan mendirikan imperium-imperium yang kuat. Dampak buruk yang sungguh-sungguh bertahan lama dari invasi-invasi itu adalah eratnya persekutuan ulama-negara. Serangan-serangan itu mempertegas kebutuhan keberlangsungan hidup dan tatanan, memperkuat elite-elite militer dan persekutuannya dengan ulama yang melemahkan para filsuf dan pedagang di seluruh penjuru dunia Muslim, terutama di Suriah dan Mesir.
@akbarmaulana7990
@akbarmaulana7990 28 күн бұрын
nice
@japanpop4179
@japanpop4179 3 ай бұрын
Pembahasan paling berat dan masuk akal, dari awal sampai akhir video samapi berfikir terus menurus dengan apa yg terhadi sekarang ❤
@kamusaua667
@kamusaua667 3 ай бұрын
Mirisnya, justru sekarang, zaman kegelapan justru terulang di umat Islam, khususnya Indonesia.
@joniharafit
@joniharafit 3 ай бұрын
Mabok agama, mabuk HABIB, pemujaan pada Habib yang setara dengan Tuhan. Lebih mengamalkan hadist palsu dan meninggal hadist Shahih. Ngaku Sunni tapi mengamalkan ibadah Syi'ah. Di China ada seni bela diri = Jurus Kungfu Mabuk, Di Indonesia ada = Jurus Mabuk Habib.
@tom-x4903
@tom-x4903 3 ай бұрын
​@@joniharafityes benar sekali, umat Islam saat ini ga mau bersatu, bahkan suka mengkafirkan sesama muslim. suka menghabiskan waktu untuk meributkan hal yang tidak perlu, bukannya mencari ilmu pengetahuan dan sains untuk memajukan peradaban.
@kamusaua667
@kamusaua667 3 ай бұрын
@@joniharafit . Kitab suci, dimonopoli, supaya tidak sampai menjadi sebagaimana fungsinya. Bermodalkan fatwa, atau penghakiman sesuka hati mereka, demi kepentingan komersial.
@SUPPORT_PALESTINE99
@SUPPORT_PALESTINE99 3 ай бұрын
Benar sekali ,ini yg terjadi di indonesia ,.pola pikir orang muslim modern ,tidak sesuai dengan doktrin islam & alquran ,.islam mengajarkan A umatnya belajar B ,.di bolak balik
@kamusaua667
@kamusaua667 3 ай бұрын
@@SUPPORT_PALESTINE99 justru kutipan Al Qur'an, diterapkan oleh Sarah Connor.
@sirengchenel6164
@sirengchenel6164 3 ай бұрын
Keren banget bro.Asli apapun yng terjadi tetep bikin konten yng mendidik bro. Udah waktunya kita semuanya mengambil kembali ilmu tersebut🦾🦾🦾
@user-gx3kb3qi3d
@user-gx3kb3qi3d 3 ай бұрын
😂
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@stefanny9330
@stefanny9330 2 ай бұрын
Bukan mengambil kembali, tapi ikut berperan serta bersaing dalam kemajuan ilmu di kancah internasional.
@MrNefoslo
@MrNefoslo 2 ай бұрын
@@stefanny9330 peradaban ISLAM banyak mencontek hasil rampasan perpustakaan2 peradaban NON ISLAM.
@stefanny9330
@stefanny9330 2 ай бұрын
@@MrNefoslo bukan mencontek, tapi bangsa arab menerjemahkan buku2 dari bangsa yunani dan persia yang maju dalam keilmuan, begitupun bangsa eropa yang menerjemahkan buku2 dari bangsa arab yang sedang maju dalam keilmuan. Jadi bukan mencontek, tapi merekanya haus akan ilmu pengetahuan sampai2 mau belajar ke luar negeri. Baik bangsa arab maupun eropa sama2 berkontribusi dalam mengembangkan ilmu pengetahuan, tanpa memandang agama.
@sherlyanacantika8602
@sherlyanacantika8602 Ай бұрын
Masa keemasan islam itu nyata adanya. Kalian tau bapak presiden kita Bahrudin Jusuf Habibie? Beliau itu salah satu muslim yang berpengaruh di dunia, bukan cuma sekedar muslim tapi beliau juga muslim yang taat beribadah. Indonesia punya orang berpengaruh di dunia dan belum ada penemuan terbaru dalam penerbangan untuk saat ini. Suatu saat pasti akan ada BJ Habibie yang lain dan mengembalikan kejayaan muslim Indonesia dikancah dunia
@kakadea
@kakadea 2 ай бұрын
Sudah jelas kalo Islam adalah agama Rahmatan lil'alamiin. Rahmat bagi SELURUH alam. Bukan buat golongan tertentu saja. Allahuakbar!
@RyanLabombaTV
@RyanLabombaTV 3 ай бұрын
apr 24, keren banget bang pembawaan nya, sebagai individu muslim, mulai lah memperbaiki diri kehidupan dunia dan akhirat, ber efek enak itu sebenar buat kita sendiri dan keluarga sebagai circle terkecil dalam sosial manusia
@belitungundercover1267
@belitungundercover1267 3 ай бұрын
1:29 gambar paling kanan merupakan Sampul album Gun n Rose Use your illution 1 dan 2...
@fijardiarachmad5985
@fijardiarachmad5985 25 күн бұрын
Benar ,,sampul gnr tsb mengambil plek ketiplek dari lukisan itu ,,dngn mengubah sdikit warna nya
@aldia.lawara6749
@aldia.lawara6749 3 ай бұрын
Masih tetap menjadi Chanel yang terbaik, berintelektual dan ilmiah 😊
@KhairulHuda-kt3gp
@KhairulHuda-kt3gp 3 ай бұрын
masyaAllah 💕 #MuhammadQasimDreams abolishing shirk is the key to success
@andhikapandu589
@andhikapandu589 3 ай бұрын
dan saat ini sebagian umat muslim (oknum) di indonesia, pada saat ramadhan masih merazia warung makan di siang hari
@dec6028
@dec6028 3 ай бұрын
dmna yg ngerazia tergantung perda nya mas indo luas
@gugumsooian2279
@gugumsooian2279 3 ай бұрын
Lompat pagar bahas sains dan kejahatan gereja malah ke agama lain dan ke razia Puasa 😅😅
@SUPPORT_PALESTINE99
@SUPPORT_PALESTINE99 3 ай бұрын
​@@gugumsooian22794 jemaat gereja membela agar gerejanya tidak di hancurkan oleh ( ISLAM RADIKAL NU ) tapi si jemaat pembela malah di hakimi masa dan di jadikan tersangka 😂😂
@ibnufatihassabily508
@ibnufatihassabily508 3 ай бұрын
Kesimpulan... Islam mundur karena meninggalkan agamanya, Kristen maju karena meninggalkan agamanya...
@charlessinaga1333
@charlessinaga1333 3 ай бұрын
😂😂😂😂
@hideyoshi2976
@hideyoshi2976 3 ай бұрын
Peradaban islam dulu maju gara-gara ada penyeimbang pemikiran berdasarkan agama,Ilmuwan dulu berusaha memisahkan diri dari pemerintahan khalifah yang dianggap tidak sesuai dan mengekang kebebasan berpikir, tapi sayangnya fanatisme kembali menguasai peradaban Islam akibat banyaknya Riba yang terjadi pedagang-pedagang tidak bisa membuat perusahaan besar, sedangkan pajak yang diberikan semakin besar, jadi ilmuwan pada kekurangan dana, sedangkan di Eropa sangat berambisi, tapi saat pemikiran kritis berkembang justru tidak ada pembatasnya sehingga atheisme dan agnostik berkembang, LGBT mulai dilegalkan, btw jarang dibahas juga nih, Peradaban Eropa Timur yang dikuasai kristen ortodoks itu punya perekonomian yang cukup maju tidak mengalami masa kegelapan tapi ilmu pengetahuan yang berkembang ya rata-rata lah pas masa renaisans hingga classic gak terlalu terdampak, tapi jadinya Stabil sampe akhirnya runtuh gara-gara perang dunia 1 dan Komunisme tapi uniknya kekristenan bangkit lagi,yang jadi paling Fanatik malah negara katolik Polandia, Kristen disana udah kaya Islam di indo kgk mau ngalah ama minoritas, tapi perekonomian disana juga berkembang pesat loh
@hideyoshi2976
@hideyoshi2976 3 ай бұрын
Mungkin kesimpulan yang lebih tepat keduanya bisa maju asal tidak Fanatis terhadap agama
@randymutsu1286
@randymutsu1286 3 ай бұрын
make sense
@galvingibran5940
@galvingibran5940 3 ай бұрын
Quote ikut2an. Kemajuan tdk ada hubungan nya dg agama apapun karena agama tdk mengajarkan apapun utk maju. Science dan technology yg bikin manusia maju.
@nandawahyudi8319
@nandawahyudi8319 2 ай бұрын
Pembahasan 10/10 sempurna rapi padat jelas, respect 💯💯💯💯
@Bukan_Channel_Biasa
@Bukan_Channel_Biasa 3 ай бұрын
kalau dahulu sinar matahari terbit dari timur, sekarang terbalik, sinar matahari akan terbit dari barat. Masyarakat barat mulai banyak tercerahkan olah Islam dan meluruskan yang bengkok.
@fikrimust3192
@fikrimust3192 3 ай бұрын
Ko anda paham !!
@Fiaraajsu-rr8dt
@Fiaraajsu-rr8dt 3 ай бұрын
dan kebanyakan manusia sekarang bukan sibuk mencari ilmu,tapi sibuk mencari uang untuk bertahan hidup karena biaya hidup yang mahal, entah siapa yang mengatur sistem yang membuat orang sibuk mencari uang dan tidak sibuk mencari ilmu seperti sekarang😢
@djun9561
@djun9561 2 ай бұрын
Itulah yang disebut kapitalisasi
@rizkiamstrong7935
@rizkiamstrong7935 2 ай бұрын
Terus jangan menikah juga cukup coli aja ngelepasin birahi nya, jangan ada sunAh rassul
@etch0en84
@etch0en84 Ай бұрын
Ilmu untuk nyari uang.
@sherlyanacantika8602
@sherlyanacantika8602 Ай бұрын
Butuh ilmu untuk mencari uang agar tidak menjadi pesuruh
@hfj7937
@hfj7937 3 ай бұрын
Saya adalah peminat channel Kamar Film dari 🇲🇾... semoga sukses sentiasa ya Om, salam hormat, Assalamualaikum...
@kohansyah8810
@kohansyah8810 3 ай бұрын
Fakta yang mungkin lupa, kejayaan islam dan masa keemasannya berlangsung lama, dan masa yang katanya damai sekarang di ambang kehancuran, itu tidaklah seberapa % dari keseluruhan masa keemasan islam
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@FMMITRA
@FMMITRA 2 ай бұрын
Konten emas ini mah... Wajib disampaikan ke pelajar di seluruh indonesia
@ichaanissa2301
@ichaanissa2301 25 күн бұрын
Subhanallah...... ☺️☺️☺️ Amal jariyah untuk kamar film. Insya Allah Amiiiiinnn 🤲🤲🤲 Sehat selalu ya Abang ku
@gethukrasastroberi
@gethukrasastroberi 3 ай бұрын
Req bahasan selanjutnya tentang "The Ocean Gate" : Remuk Oleh Keegoisan
@Perampok04
@Perampok04 3 ай бұрын
memang setau gw di islam itu suruh belajar dan mencari tau lho, ada ayatnya lupa tp Jadi intinya ga cuman modal iman sama amin, tp otak juga dipake . tp knapa islam skrang bgitu deh, dikit2 takebeerr ,habib2an hadeehh pdahal mereka dulu yg banyak merangkum ilmu dr banyak peradaban, sampai jadi penemuan baru .
@chintyafebrioza2008
@chintyafebrioza2008 3 ай бұрын
Bagi kaum yg berfikir kali bg, sering di Al Qur'an di selipkan, bagi kaum yg berfikir, artinya kita disuruh mikir pake otak 🤣
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@Perampok04
@Perampok04 3 ай бұрын
@@MrNefoslo kalo gitu skalian bahas genosida holocaush, 6jt manusia dibantai kristen nazi :v
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
@@Perampok04 NAzi Itu ATHEIS... liat statement Hilter... bahkan HITLER bekerja sama dengan TURKI dan negara2 islam di afrika utk mencari yahudi...dan negara islam afrika melakukannya
@agusm7470
@agusm7470 2 ай бұрын
iqra
@mbknurul8215
@mbknurul8215 2 ай бұрын
kerennn... bagus banget paparannya..jelas...ini baru canel youtube yg bermanfaat
@ninarachma9753
@ninarachma9753 Ай бұрын
Terima kasih banyak kamar film, dengan konten ini, insyaAlloh mencerahkan saya dan membuat saya semangat kembali unyuk belajar
@malikHidayat
@malikHidayat 3 ай бұрын
Pertanyaan kapan peradaban islam akan kembali? Ketika kaum muslim tidak lagi mentuhankan agamanya. Dan para pemimpin tidak takut dengan dunianya. Mentaati perintahNYA. islam sekarang terlihat sekedar hafalan. Ketika dahulu mereka berlarian mencari & memahami setiap ilmu. Hari ini hanya duduk menatap media media tanpa kemana-mana. Baca sedikit seolah paling mengerti. Ketika dulu mereka memahami dan mempraktekan. Kini hanya menjadi penikmat yg bermalas-malasan.
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@ArielGandora
@ArielGandora 2 ай бұрын
​@@MrNefoslo terus apa hubungannya?
@MrNefoslo
@MrNefoslo 2 ай бұрын
@@ArielGandorakejayaan peradaban Islam penuh dengan DARAH MANUSIA
@yogarahmanwijaya121
@yogarahmanwijaya121 3 ай бұрын
Pada hakikatnya tuhan akan menggilir kekuasaan dari 1bangsa ke bangsa lainnya agar manusia mendapat pelajaran
@putrasatria1668
@putrasatria1668 3 ай бұрын
setuju ,tuhan memang adil
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@ressa6425
@ressa6425 2 ай бұрын
​@@MrNefoslo bahas utarian, sudah 10jt loh yang dibantai SEKTE KRISTEN TRITUNGGAL😂
@ridwanillahelkataf8146
@ridwanillahelkataf8146 Ай бұрын
Mencerahkan!, menjelaskan kejayaan peradaban dunia yang dimotori ilmu pengetahuan dengan referensi keilmuan yang kredibel.
@fikrialhakim973
@fikrialhakim973 3 ай бұрын
Allahumma sholli 'ala muhammad
@randomchannel2780
@randomchannel2780 3 ай бұрын
Menurut saya pelajaran dari bangsa eropa ini sangat berharga, yakni urusan negara dan agama harus dipisah, saya berharap bangsa islam juga bisa belajar dari ini atau setidaknya belajar dari kekhalifahan abasid yang menjunjung tinggi independensi akademik
@user-td9xm9eglxrxk
@user-td9xm9eglxrxk 3 ай бұрын
Kok dipisah??? Pernah belajar MTK ?? Diagram Venn tau???
@randomchannel2780
@randomchannel2780 3 ай бұрын
@@user-td9xm9eglxrxk apa sih? Mau bilang agama dan pengetahuan harus bisa beririsan? Gw situ bilang soal urusan agama dan pengetahuan dipisah, yang mengurus instansi agama dan akademik juga harus dipisahkan, jangan seorang imam mau mengatur tentang penelitian yang dia tidak pahami. Sebelum lu bacot lebih lanjut, mending berhenti. Ketauan gobloknya nanti.
@satuayatid
@satuayatid 3 ай бұрын
Adanya sbuah negara bernama Khilafah itulah umat islam mampu tampil dikancah dunia. Negara yg didirikan oleh Baginda Nabi, hingga berakhir di Utsmani itulah yang menjadi penjaga ilmu pengetahuan dan menyebarkannya ke seluruh dunia. Semenjak Khilafah meredup dan umat islam malas berfikir, kita bisa saksikan hasilnya sprt saat ini. Pdhl kalian tahu, bahwa Khilafah itulah Mahkotanya tapi kalian musuhi tanpa disadari... Bring Islam Back.
@husniwildani2858
@husniwildani2858 2 ай бұрын
Zaman keemasan islam hancur akibat serangan Mongol, Akibat kelemahan Khalifah itu sendiri
@satuayatid
@satuayatid 2 ай бұрын
@@husniwildani2858 lemah krn org2nya sdh malas berfikir dan jauh dr islam.
@husniwildani2858
@husniwildani2858 2 ай бұрын
Semenjak kematian Ar-Radhi (934-940) Khalifah hanyalah simbol belaka yg mimpin Wilayah islam secara de facto para sultan. Dan Ottoman menyebut dirinya Khalifah pertama kali pada perjanjian Kucuk Kaynara(1774) selebihnya ottoman lebih ingin disebut sultan. Istilah Khalifah kembali digaungkan oleh sultan Abdul Hamid II dgn pan-Islamisme nya. Dan kalo saja Mustafa gak membubarkan Khalifah. Mungkin hanya akan menjadi boneka Turki saja, Menurut saya yang bisa membangkitkan Khalifah sebagai kekuatan politik hanyalah Al-Mahdi
@husniwildani2858
@husniwildani2858 2 ай бұрын
​@@satuayatideh bg saya mau nanya kenapa Ottoman gak bisa membandingi Abbasiyah dgn Keilmuannya, gw baca sejarah ottoman hanya Penuh dgn peperangan
@satuayatid
@satuayatid 2 ай бұрын
@@husniwildani2858 ada 2 nilai yg hrs slalu dipegang oleh seorang muslim, dakwah dan jihad. abbasiyyah dihiasi dgn ilmu2 shingga dakwah berkembang pesat. Bahkan sampai ke nusantara. Sementara orang turk dikarunia dengan keberanian/bangsa petarung krn mreka mewarisi org2 utara yg kuat2 shingga untuk jihad, cocok dgn karakter mreka. Jd mungkin krn itulah turki utsmani lebih banyak mengexpansi wilayahnya sampai ke jantung eropa. Dua2nya memberi kemajuan pd dunia islam... Wallahu 'alam
@gakpunyanama9996
@gakpunyanama9996 Күн бұрын
Pingin nangis ya Allah 😢 islam jaman abbasiyyah dan cordoba spanyol
@putraperang9032
@putraperang9032 Күн бұрын
Dan tanpa di sadari " masa kegelapan " sedang berjalan dalam dunia Islam tanpa mau tak mau harus di akui masa kini
@suryobudisantoso3233
@suryobudisantoso3233 3 ай бұрын
hmm masa kegelapan eropa dengan kebijakan gereja yang mutlak, kok kayak islam sekarang ya dimana beberapa pemukanya mengharamkan ilmu di luar agama dengan alasan ilmu di luar agama tidak di bawa mati
@hollow7491
@hollow7491 3 ай бұрын
Peran pemuka agama memang kritis
@cukimai22
@cukimai22 3 ай бұрын
Mnimnya literasi atwpun kajian yg bs dpertanggung jawabkan makin menggelapkan umat manusia sibuk dg hal2 duniawi mnimnya apresiasi pda ilmuwan dan akademisi jelas berpengaruh jg pda kemunduran umat manusia
@holakicau1364
@holakicau1364 3 ай бұрын
Mana ada pemuka agama yg benar menyampaikan hal yang demikian. Umat islam terpuruk kerena para pemimpin nya yang larut dalam gelimang duniawi, sampai rela saling sikut sesama muslim.
@prigelrafael8724
@prigelrafael8724 3 ай бұрын
kok sepemikiran bang
@pattyje7582
@pattyje7582 3 ай бұрын
Betul bang, katanya diakherat ga ditanya soal matematika jd ngapain blajar ilmu duniawi, mending blajar agama aja. Pdhl harus seimbang. Arsitek Masjid Istiqlal aja orng kristen, dan kyknya blm ada vaksin halal buat orng islam jd butuh rekomendasi MUI dlu. Tp klo orng islam pinter ilmu pengetahuan mreka akan jd ateis. Liat aja di barat bnyak yg ateis ga percaya Tuhan. Saking pintarnya dn maju. Ilmu pengetahuan bisa jawab semuanya.
@aliridloh
@aliridloh 3 ай бұрын
Ada yg bilang kemajuan islam hanya karena ilmu pengeatahuan. Faktanya ilmu pengatuhan bisa berkembang karena kebijakan politik dan kondisi ekonomi yg kuat serta terjaga oleh militer yg kuat
@user-td9xm9eglxrxk
@user-td9xm9eglxrxk 3 ай бұрын
Look at Myer-Bridge look at it!
@husniwildani2858
@husniwildani2858 2 ай бұрын
Tapi bg ko Ottoman gak begitu😢
@muhammadzaini8353
@muhammadzaini8353 3 ай бұрын
Gua nonton lu dari lu ngebahas alur film sampe sekarang gua ga pernah kecewa sama konten" Lu bang sehat" Selalu semangat buat kontennya bang👌😁🔥🔥🔥
@ayahnaysilla1426
@ayahnaysilla1426 2 ай бұрын
Terima kasih bang ilmunya.....smga kamar film sukses trs n mmbrikan wwsan2 yg luas bgi pra pndngrnya...
@qadryansyaharchitect
@qadryansyaharchitect 3 ай бұрын
subhanalloh. harus di akui dengan penuh fakta bahwa Islam adalah rahmat bagi semesta dan seluruh isinya
@yeagerkun2291
@yeagerkun2291 3 ай бұрын
Kalau sekarang gimana pak..umatnya udah jadi ahli surga semua
@qadryansyaharchitect
@qadryansyaharchitect 3 ай бұрын
@@yeagerkun2291 wih ada yang sewot... wokwokwokwok
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@yudasthadeussahku7914
@yudasthadeussahku7914 3 ай бұрын
Jaman kegelapan eropa, orang yahudi dikejar dan dibunuh. Gereja sangat membenci orang yahudi. Khalifah2 Muslim menerimanya. Eropa mulai tenggelam dan Dunia Islam mulai bangkit.
@zeakim3502
@zeakim3502 3 ай бұрын
ibnu sina di kafir kan. orang orang mabok agama seperti ahmad bin hamba di singkirkan
@Hhbjvhgghhh
@Hhbjvhgghhh 3 ай бұрын
Sebenarnya kalo islam dan kristen sama" fanatik gak bakalan bisa berkembang mungkin sekarang kita masih donggo tentang pengetahuan kaya yg terjadi sama kristen fanatik di eropa untungnya pihak islam gak fanatik amat jadinya para pemikir diijinkan mencari pengetahuan
@ressa6425
@ressa6425 2 ай бұрын
​@@Hhbjvhgghhh beda kali Islam kalau fanatik bisa nemu kejayaannya karena Quran sendiri banyak sains lah Kristen kalau fanatik malah makin bodoh karena kitabnya korup😂
@MrGrey-zm1vf
@MrGrey-zm1vf 3 ай бұрын
Akhirnya di dengarkan request an saya, Terima kasih 🤧
@Ulil11
@Ulil11 3 ай бұрын
Masya Allah, mahal sekali konten ini. Bang aku suka karya mu. Semoga bahagia dan hal-hal baik senantiasa merangkulmu. ☕
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@dewiastini8495
@dewiastini8495 3 ай бұрын
Keren bgt pembahasan nya Masya Allah tmbh ilmu n wawasan lg dr Kamar film
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@EPEP-GAME-HD
@EPEP-GAME-HD Күн бұрын
Mending bahas kristen isriwil yg ngebunuh orang2 palestina, yg katanya ajaran dri y-sus tpi kerjaannya perang ama ngebunuh doang😂😂
@MrNefoslo
@MrNefoslo Күн бұрын
@@EPEP-GAME-HD begok luh... bedakan yahudi dan yesus aja kagak paham...
@ArdhIan-sr5cj
@ArdhIan-sr5cj 3 ай бұрын
Seharusnya penceramah islam di dunia, khususnya di indonesia mengungkapkan sejarah ini, sehingga kita terbuka dan bisa maju, sumpah merinding gw denger cerita ini...
@bellamycandra4882
@bellamycandra4882 3 ай бұрын
Sekarang isi ceramahnya itu itu aja digoreng, bidah sesat , itu aja tiap hari dibahas
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@husniwildani2858
@husniwildani2858 2 ай бұрын
​@@MrNefosloiya, tapi bahas juga 100 juta Manusia yang digenosida oleh Kristen Eropa di Amerika dan Australia
@husniwildani2858
@husniwildani2858 2 ай бұрын
Ada bg namanya Ustadz Salim A fillah, coba dengerin ceramahnya. Tapi kebanyakan sih bahas Sejarah Tanah Jawa, Mataram Islam, pangeran Diponegoro
@MrNefoslo
@MrNefoslo 2 ай бұрын
@@husniwildani2858 manusia jaman itu jak masih dibawah 300juta... ..LOL
@wanihsan9483
@wanihsan9483 27 күн бұрын
Terlepas dari kemegahan tema dan isi dari video yg diangkat di sini, saya sangat kagum dengan admin kamar film sebegitu niatnya membawakan, bernarasi serta melakukan research yg sangat gila. Kereeen ni adminnya, gila sih ni video mahal bangeett..
@yosepsukmana_fis1974
@yosepsukmana_fis1974 3 ай бұрын
keren admin jadi edukatif dan sebagai sejarawan muda informasi yg disampaikan cukup membuat saya interest, semangat adminnn
@GatraTv
@GatraTv 3 ай бұрын
Bagdad dulu apakah seperti ohara yang akhirnya kena buster call
@jaja35676
@jaja35676 3 ай бұрын
saya sebagai org islam... judulnya saja ga apple to apple, bandingin eropa dengan islam... masa sebuah bangsa di compare dengan agama.. kalau mau sekalian perbandingan kejayaan Kristen vs yahudi vs islam vs buddha seharusnya judulnya jaman kegelapan Eropa dengan jaman kejayaan bangsa Persia.. karena semua penemuan pada zaman itu semua yg menciptakan orang Persia (Iran, sebagian Irak, dan ada juga yg lahir di uzbekistan).. intinya etnis PERSIA.. orang suka pada salah kaprah.. dikirinya pas kejayaan islam, bangsa arab yg bikin penemuan.. tanpa ada mendeskreditkan bangsa arab.. tapi ini kenyataan. bangsa arab belum pernah bikin penemuan sejak ribuan tahun lalu
@forzenA111
@forzenA111 3 ай бұрын
Islam disini lebih ke peradaban atau budaya. Dan kita tau puncaknya waktu di bagdad itu banyak persia,uzbak,turk,Arab,Egypt. Pengklasifikasian timur tengah pun ga bisa.. Dan terms peradaban Islam atau Islamic golden age itu Dari buku buku orang eropa juga
@forzenA111
@forzenA111 3 ай бұрын
Ga bisa juga dibilang persia, ilmuannya iya,tapi tokoh tokoh politik Dan konglomerat banyak yg Arab. Kita tau peradaban itu secara keseluruhan
@jaja35676
@jaja35676 3 ай бұрын
@@forzenA111 setuju, tapi semua penemunya seluruhnya 100% etnis Persia..
@jaja35676
@jaja35676 3 ай бұрын
@@forzenA111 kita pun tahu kan yg bisa membuat suatu peradaban naik itu ilmu pengetahuan dan juga invention (penemuan).. sekarang orang persia itu ada di Iran yg mayoritas syiah, jadi kalau pas bagian yg kita perlu nyatut nama mereka sebagai penemu muslim, kita aku2in mereka sebagai muslim.. sedangkan kita sunni ga mengakui kan kalo syiah itu adalah islam
@jaja35676
@jaja35676 3 ай бұрын
makanya kalau judulnya kenapa dulu peradaban dan ilmu pengetahuannya tinggi.. sekarang kok balik lagi ?? yah enggak lah. kan memang yg dulu maju pas kejayaan islam cuma bangsa Persia.. ya kita bisa liat sampai sekarang.. di seluruh timur tengah, cuma negara Iran yg maju karena mereka memang pinter2 dari dulu dan ga mungkin tiba2 berubah jadi bodoh lagi.. di wilayah timur tengah, cuma iran yg bisa nyaingin israel dalam teknologi dan senjata
@galankgcindonesia9695
@galankgcindonesia9695 3 ай бұрын
Setiap orang ada masanya, setiap masa ada orangnya
@alammaulana2758
@alammaulana2758 Ай бұрын
Pembawaan cerita sejarah sangat mudah di mengerti, semoga gw bisa ngambil pelajaran dari cerita ini🙏
@randomchannel2780
@randomchannel2780 3 ай бұрын
Terkait renesains di Eropa, ada teori yang mengatakan bahwa dimulainya bukan karena terjemahan buku2 Arab, tapi karena konstaninopel telah dikuasai oleh Sultan Mehmed II yang mengakibatkan cendikiawan2 yunani yang kabur dari Roma kembali ke Italia. Cendikiawan inilah yang memulai renesains dengan ilmu2nya yang dibawa oleh leluhur-leluhurnya dan juga hasil interaksi dengan dunia Islam
@Fizal2087
@Fizal2087 3 ай бұрын
Gak juga jauh sebelum konstaninopel jatuh ke ottoman sebenar nya sudah banyak cendikiawan eropa terutama di italia dan prancis mereka ini dapat banyak ilmu pengetahuan dari emirat islam yang ada eropa terdahulu sebelum ottoman yaitu emirat cordoba dan sicily lebih dari 400tahun sebelum kejadian itu
@randomchannel2780
@randomchannel2780 3 ай бұрын
@@Fizal2087 kan gw bilang ada teori kek gitu, g pasti benar.
@e.r.a6358
@e.r.a6358 2 ай бұрын
Ali Imran ayat : 140 Jika kamu (pada perang Uhud) mendapat luka, maka sesungguhnya kaum (kafir) itupun (pada perang Badar) mendapat luka yang serupa. Dan masa (kejayaan dan kehancuran) itu Kami pergilirkan diantara manusia (agar mereka mendapat pelajaran); dan supaya Allah membedakan orang-orang yang beriman (dengan orang-orang kafir) supaya sebagian kamu dijadikan-Nya (gugur sebagai) syuhada'. Dan Allah tidak menyukai orang-orang yang zalim. Semakin yakin terhadap Al-Qur'an. Bad Times Create Great Man. tunggu aja dunia ini berputar. Kejayaan Islam bakal terjadi lagi.
@oree907
@oree907 2 ай бұрын
statement terakhirnya keren
@hubertlim5156
@hubertlim5156 2 ай бұрын
Minum dulu air kencing onta atau kawin dengan anak kecil seumuran Aisyah baru kembali jaya😂
@ressa6425
@ressa6425 2 ай бұрын
​@@hubertlim5156 lahiran dulu di kandang babi biar bisa ikut kaya emak tuhan😂
@jamalbegenk5023
@jamalbegenk5023 3 ай бұрын
Channel terbaik mudah di pahami dan dital suka bangett❤❤❤❤
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@ihtiarmubarak2576
@ihtiarmubarak2576 Ай бұрын
Gilas sihh kamar film,semangat terus banggg🎉
@rawon24434
@rawon24434 3 ай бұрын
Banyak yg mendadak jd cendekiawan di kolom komentar😅 Modal membaca secuil berita
@user-gx3kb3qi3d
@user-gx3kb3qi3d 3 ай бұрын
😂
@haikalzulfa9605
@haikalzulfa9605 2 ай бұрын
Real
@dzikrih3i
@dzikrih3i Ай бұрын
Engga juga, gw ngeliatnya kolom komentar dipenuhi orang² yang mau berdiskusi dan berpikiran terbuka bahkan gw dapet ilmu baru gara² baca komentar mereka, engga cuma ngetik "banyak yang menjadi cendikiawan dikolom komentar" wkwkwk
@Epifiloma
@Epifiloma 3 ай бұрын
Salah. Masa kegelapan Eropa adalah masa keemasan Persia. Bukan Islam, karena ada beberapa aliran yang dianggap kafir Syiah dan Mutazilah, dan tidak hanya muslim, tapi juga ateis, agnostik, panteis, Kristen dan Yahudi.
@raflyafryadi3316
@raflyafryadi3316 2 ай бұрын
Sotoy lu
@raflyafryadi3316
@raflyafryadi3316 2 ай бұрын
Buktikan co bukan ngomong doang😆ngomong tuh dngan sumbernya
@user-yi3fy1yd5i
@user-yi3fy1yd5i 3 ай бұрын
Mantap
@MuhammadFirdaus-pq6ol
@MuhammadFirdaus-pq6ol Ай бұрын
aceh sekarang hampir kaya dark age sih kalo menurutku, apapa haruss di kaitkann dengan agama, akibatnyaa kehidupan sosial dan budaya tidak berkembang sama sekali, kemajuan ekonomi seperti berjalan di tmpat diakibatkan oleh hal yang seharusnya tidak perlu di kaitkann dengan agama malah di kaitkan, hiburan hiburan kurang dan manusia nyaa selalu merasakan ketertinggalan. ketika anak anak muda nya dan para para pemikir ingin mengubah sesuatu, orng aceh malah membalasnya dengan "kalo emng gak senang tinggal diaceh keluar ajaa"
@autoholic7962
@autoholic7962 3 ай бұрын
Hati hati... jangan menghakimi satu agama saja, semua agama kalau dijadikan pembenaran atas kediktatoran/kejahatan ya akan masuk ke jaman kegelapan juga
@Pixelwaras
@Pixelwaras 3 ай бұрын
si admin cuma menjelaskan fakta sejarah apa adanya
@SunanKalisaleh
@SunanKalisaleh 3 ай бұрын
Betul, justru saat ini Indonesia sedang di zaman kegelapan, bangsa ini sedang didoktrin ajaran ilusi dr timur tengah
@Rappz31
@Rappz31 3 ай бұрын
@@SunanKalisaleh Udah nonton video belum?
@SunanKalisaleh
@SunanKalisaleh 3 ай бұрын
@@Rappz31 smpe selesai, bahas zaman kegelapan cuma 1/3, slebihnya keunggulan dogma mayoritas dinegeri ini 😅
@Rappz31
@Rappz31 3 ай бұрын
@@SunanKalisaleh kalau dikasih fakta harusnya lapang dada bro. Jika tidak percaya dengan Ajaran Islam ya silahkan Imani saja Ajaran yang kamu percayai, tidak usah merasa tertindas.
@ekadiansyahed
@ekadiansyahed 3 ай бұрын
Muslim Mengembangkan ilmu pengetahuan untuk membuat kemajuan dalam peradaban sementara eropa mencuri dan mengembangkan ilmu pengetahuan untuk komersil
@yeagerkun2291
@yeagerkun2291 3 ай бұрын
Eropa tda mencuri ilmunya ..mereka mempelajari ilmunya kemudian mempraktekan untuk menyelesaikan satu permasalahan ..yg anehnya sekarang muslim itu sendiri yg seakan tda mau mempelajari bahkan mengharamkan
@user-op7bl7gl8n
@user-op7bl7gl8n 3 ай бұрын
@@yeagerkun2291 bukti mereka mencuri ilmu adalah mereka tidak pernah menceritakan siapa penemu aslinya, kemudian mereka melebeli dengan kalimat "No Name" ini fakta sejarah bahwa mereka banyak menghapus sumber literasi Dan menjadikan mereka seolah penemunya.
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@user-eb1fg1cl1l
@user-eb1fg1cl1l Ай бұрын
​@@MrNefoslowoy tlol itu hoax ,, ksian k mkan hoax barat 😂
@MrNefoslo
@MrNefoslo Ай бұрын
@@user-eb1fg1cl1l elu yang kaum munafikun tukang hoax, sholat bolong2 puasa bolong2, tuhannya aja elu kadalin.
@arfadilah1
@arfadilah1 2 ай бұрын
bener bener udah kelas dokumentary netflix ini. you deserve more spotlight. thanks for the video man, very informative. semoga sehat selalu semangat selalu rezeki melimpah keimanan terjaga
@mhdridwan4778
@mhdridwan4778 2 ай бұрын
Gw suka konten lu bg selain bnyak ilmu, cara berbicara nya juga mudah di mengerti
@aldeswarama5193
@aldeswarama5193 2 ай бұрын
Yess akhirnya menemukan channel emas lagi... Auto subscribe ❤
@dhiodarvin104
@dhiodarvin104 3 ай бұрын
Terimakasih kamar film selalu berikan ilmu yg berguda dari konten² nya ❤
@pendisusanto6688
@pendisusanto6688 3 ай бұрын
Salah satu channel youtube terbaik yg Indonesia punya
@javanicaacc2614
@javanicaacc2614 3 ай бұрын
Refleksi terbaik. lanjutkan min.
@kurniawansusilo4764
@kurniawansusilo4764 3 ай бұрын
Keren banget chanel ini skrg sangat berkelas semangat terus Kamar film
@maull5951
@maull5951 2 ай бұрын
keren sekali min pembahasanya sangat menarik tentang sejarah mencerdaskan dan bener bener membuka pikiran kita pdhal waktu gua sekolah gua gatau apa soal sejarah
@szai92
@szai92 Ай бұрын
Aku dgrin ini smbil mau tidur. Baca doa trus dgrin video ini..kaya d dongengin..tp dongeng yg bagus dan deep
@muhammadwardan2084
@muhammadwardan2084 3 ай бұрын
transisi kamar film sangat spektakuler, mampu mengedukasi kaum komunikatif menjadi lebih luas. keren keren
@MrNefoslo
@MrNefoslo 3 ай бұрын
BAHAS ARMENIA, 2.000.000 manusia digenosida peradaban ISLAM OTTOMAN TURKI
@farihmh3249
@farihmh3249 2 ай бұрын
Pembawaan cerita yg runtut rapi, sukses untuk kamar film, sedikit saran bang, untuk pengucapan berbahasa arabnya diperjelas lagi, yg saya denger transliterasi huruf hijaiyah ke alfabet masih kurang tepat, kh itu خ، dz itu ذ , gitu gitu bang. Semangat 🔥
@gehardcev
@gehardcev 3 ай бұрын
MANTAP 🌟👍
@syamnurwega
@syamnurwega 2 ай бұрын
wow MasyaAllah luar biasa islam di spanyol merinding banyak imam dan ilmuan terkenal luarbiasa
@AnwarBinsaad-qb3sv
@AnwarBinsaad-qb3sv Ай бұрын
saya bangGa menjadi pemeluk islam,, karna islam adalah inti sari dari segala pemikiran.. segala konsep..
@charaznable1484
@charaznable1484 2 ай бұрын
🤯🤯🤯🤯, bagus banget bang pembahasannya, kalo ilmu pengetahuan dan logika ada di atas keserakahan kekuasaan dan kekayaan indah banget
@fandilisdi1340
@fandilisdi1340 Ай бұрын
sudah waktunya buku2 sejarah di indonesia merubah siapa penemu2 terhebat yang asli, bukan dari sejarh yg di berikan orang2 misionaris
@toyaseto5800
@toyaseto5800 2 ай бұрын
Apa yg bisa diharapkan thn 2045 jk siapapun presidennya tidak menggratiskan perkuliahan PTNegri thn 2025 dst dlm upaya pemberantasan korupsi dg jurus²/cara² agar bangsa ini bisa melahirkan calon² pemimpin yg anti korupsi 😀
@FMATheQuiet
@FMATheQuiet 23 күн бұрын
Ayo guys, semangat, kita hidupkan lagi islamic golden age, jangan sibuk mulu menganggungkan zaman dulu tanpa mau berkaca ke masa kini, diri kita yang hidup di masa kini, tanpa mau ngaca, dan tanpa mau belajar dari nya dan juga belajar menjadi muslim yang seperti orang orang islamic golden age kembali.
@yasalam7979
@yasalam7979 3 ай бұрын
Keren bang jadi tertarik akn sejarah islam bang✨
@puguharyamaulana
@puguharyamaulana 3 ай бұрын
Uniknya manusia, mengatakan kepercayaan lain itu khayalan namun kepercayaan sendiri itu nyata. Lalu, menolak kenyataan (idealisme) dan cenderung mencari pembenaran untuk kepercayaannya sendiri.
@maret925
@maret925 2 ай бұрын
Islam pada masa itu sangat ilmiah dan tinggi ilmunya sekarang di Indonesia malah seperti di eropa jaman dulu
@ewangmoco
@ewangmoco 2 ай бұрын
Pada masa keemasan islam Para cendekiawan muslim menjadi pakar di berbagai bidang ilmu Ada ahli kedokteran juga ahli filsafat juga ahli fisika, matematika dan astronomi
Menelusuri Peradaban yang Hilang di Muarajambi | Mata Najwa
33:58
Najwa Shihab
Рет қаралды 543 М.
BUMN Farmasi Rugi Terus, Ada Korupsi?? | Jelasin Dong!
38:37
Tempodotco
Рет қаралды 84 М.
МАМА И STANDOFF 2 😳 !FAKE GUN! #shorts
00:34
INNA SERG
Рет қаралды 4,2 МЛН
The child was abused by the clown#Short #Officer Rabbit #angel
00:55
兔子警官
Рет қаралды 20 МЛН
My little bro is funny😁  @artur-boy
00:18
Andrey Grechka
Рет қаралды 12 МЛН
BAHAYA HACKER MENDIKTE NEGARA!
51:56
medcom id
Рет қаралды 22 М.
Kaki Langit - "Petra - Sejarah Yang Terkubur" -  Eps. 6
18:01
Official RCTI
Рет қаралды 232 М.