'Bancakan' Kasus Korupsi Proyek Tower BTS Rp8 Triliun Johnny G Plate - OPINI BUDIMAN

  Рет қаралды 26,142

KOMPASTV

KOMPASTV

Күн бұрын

JAKARTA, KOMPAS.TV - Skandal mega korupsi proyek Menara BTS senilai Rp8 triliun oleh mantan Menkominfo RI, Johnny G Plate sangat mengagetkan, menjengkelkan, dan mengkhianati konstitusi.
Mahfud MD mengungkapkan, dari anggaran 28 triliun pada tahun 2020, sudah dicairkan 10 triliun, namun barangnya tidak ada.
Permintaan perpanjangan hingga Maret 2021 dijanjikan akan dibangun 1.200 tower, tapi setelah dicek, hanya sekitar 900-an tower yang terbangun.
Sehingga perkiraan kerugian negara menurut BPKP mencapai Rp 8,2 triliun.
Modus korupsi kasus BTS ini terlalu sederhana. Ada program pembangunan tower, namun towernya tidak dibangun, akhirnya mangkrak.
Ada penggelumbungan dana atau mark-up, sehingga harga proyek menjadi mahal.
Ada jasa konsultan, tapi ternyata juga konsultan fiktif.
Namun, mengapa korupsi sederhana ini berani dilakukan? Terlalu percaya diri bahwa tidak akan terungkap. Itulah pertanyaan publik saat ini.
'Follow the money' harus menjadi strategi untuk melacak kemana dana rakyat itu mengalir.
Tentunya, itu menjadi tanggung jawab Jaksa Agung St. Burhanuddin untuk membongkarnya.
Hukum harus dijadikan panglima, bukanlah politik.
Artikel ini bisa dilihat di : www.kompas.tv/...
#johnnygplate #opinibudiman #kominfo

Пікірлер: 48
@mrachmat7644
@mrachmat7644 Жыл бұрын
Luar biasa, sangat luar biasa kalau mendengarkan penjelasan pak Mahfud MD ini, bagaimana korupsi dalam kasus Johnny Gerard Plate terjadi. Malah cenderung aneh dalam korupsi itu, proyek yang sudah jelas tidak ada kok masih dibayar kan? Juga sampai sekarang ini pun belum jelas dana yang dikorupsi mengalir? Entahlah, segala macam bisa saja terjadi di negeri ini ..... sekarang ini.
@aliwy1720
@aliwy1720 Жыл бұрын
Sabar,,,tunggu persidangan,,,nanti juga tahu uangnya mengalir ke mana,,,,yg penting jangan bilang penjegalan,,,atau juga ada yg bilang rezim ini banyak koruptor apa koruptor dibiarkan saja agar pemerintah terlihat bersih,,,😅😅😅
@OjieBerlian-nw9qe
@OjieBerlian-nw9qe Жыл бұрын
Harusnya Mahasiswa Hukum Kompak seluruh INDONESIA Demo Mengesahkan Hukuman Mati buat para Koruptor 1 M ke atas 👀👍😍🇲🇨😇
@reza4411
@reza4411 Жыл бұрын
Yg korupsi recehan juga harus dihukum berat..biar sekalian habis penduduknya
@fajarmenyingsing5723
@fajarmenyingsing5723 18 күн бұрын
Mn berani mahasiswa klu dia gk dbayar
@diannurdiana8913
@diannurdiana8913 Жыл бұрын
Ada BaCapres tapi sampai sekarang belum dekrarasi bersama 😂😂
@Cekkodamm
@Cekkodamm Жыл бұрын
Pertanyaannya kenapa mereka masih hidup sampai sekarang apakah uang itu bisa di kembalikan ke negara
@andrecebong9241
@andrecebong9241 Жыл бұрын
Hasto dan mbak cantik ga bisa tidur nyenyak 😂
@robbyindarto4783
@robbyindarto4783 Жыл бұрын
Kalo dapat 8t masuk penjara 5thn kayak nya enak masuk penjara aja ya.. keluar dapet 8t.. mesti nya kan di hukum mati
@FTi-iz1hy
@FTi-iz1hy Жыл бұрын
Masih Profit😂 gak Ngotak bila bangga
@ibrahimnasution3672
@ibrahimnasution3672 Жыл бұрын
Hidup nasdem anggotanya Yg ikut korupsi Masyarakat udah pintar
@benosutrisno1873
@benosutrisno1873 Жыл бұрын
Cuma di Indonesia aja duit rakyat dari pajak dikorupsi oleh para oknum pejabat enak bener duit di buat Bancakan sementara rakyat msh banyak yg susah gimana mau maju negara ini
@user-tj8gy4xq4y
@user-tj8gy4xq4y Жыл бұрын
Periksa aja semua Perusahaan yang berhubungan dan bergerak dalam bidang bisnis penggunaan jaringan ataupun internet Telekomunikasi..PT.Huawei udah...PT.Oppo kan yang jelas-jelas buatan indonesia tidak menutup kemungkinan sih..kan telekomunikasi.
@habibmahfud1863
@habibmahfud1863 Жыл бұрын
Usut tuntas... Hawa2 nya jony plate tdk sendirian justru mitra2 sejawat dri berbagai instansi justru para penunggang y yg mungkin jarah lebih besar
@Uzlaa310
@Uzlaa310 Жыл бұрын
Mereka inilah menghambat jaringan2 dipelosok kampung kami, sehingga tidak bisa mengakses informasi
@aliwy1720
@aliwy1720 Жыл бұрын
Saran saya,,, capresnya gak usah bepergian pakai pesawat pribadi,,,mahal bosss,,, 🤣🤣🤣 pakai alat transportasi KAKI aja,,, murah meriah 🤭🤭,,, soalnya pencari cuannya udah tertangkap 😂😂😂,,,
@soenarno6593
@soenarno6593 Жыл бұрын
😊😊😊😊😊👍👍
@yhansusanak526
@yhansusanak526 Жыл бұрын
Hukum mati koruptor., mereka sangat merugikan negara dan masyarakat Indonesia
@HJMhusenWabah-xl6wv
@HJMhusenWabah-xl6wv Жыл бұрын
Bapak bilang uda ditangkap orangnya hrus disiarkan di tv biar masyarakat tau biar adil rakyat dibodohin yg kaya begitulah peninggalan
@IkahFarichah
@IkahFarichah Жыл бұрын
NGOMONG TERUS GSK ADA HABISNYA..KORUPSI TERUS BRRLANGSUNG ..HUKUM NATI TERAPKAN BIAR KAPOK!!!
@guguskris8539
@guguskris8539 Жыл бұрын
Kebanyakan Gimmick Politik 300 triliun Kemenkeu ilaaaaang ditelan bumi ...
@guguskris8539
@guguskris8539 Жыл бұрын
300 triliun yang diramekan kemaren ilang jadinya 🤣
@mohammadkafrawikafrawi207
@mohammadkafrawikafrawi207 Жыл бұрын
Ayo dibongkar saja semua, biar rakyat tahu kemana duit itu mengalir...hal gak mungkin hanya dilakukan seorang diri...AYO KPK, KEHAKIMAN, MAHKAMA AGUNG, KEPOLISIAN atau siapapun kita pasti bisa menelusuri alirah dana nya...
@adiantoadianto9896
@adiantoadianto9896 Жыл бұрын
Bagi pejabat yg jujur jadi kasian klo yg korup rasain
@himawans09
@himawans09 Жыл бұрын
Aneh juga yaa knapa waktu tiap2 bangun 10 tower di foto dan di video kan gampang , check nya kok sampai ratusan gak ketahuaan, ini jelas2 sengaja... klo mau jujur dan terpercaya yaa kirim aja progress and weekly repot , berserta foto dan video..nya.
@berfikir8384
@berfikir8384 Жыл бұрын
Siapa yang tau berita ini dari santoon tv?
@nugrahaday
@nugrahaday Жыл бұрын
Sedih mendengarnya
@dewatachanel8767
@dewatachanel8767 Жыл бұрын
pendaftaran kambing hitam. telah di buka....buat gantikan plate di penjara..
@harryman7156
@harryman7156 Жыл бұрын
Ya betul tdk ada comfromi utk KKN,tapi korupsi BTS ini gak mungkin melibatkan orang orang partai oposisi,
@berotoza-nu3db
@berotoza-nu3db Жыл бұрын
Udah kaya jadi menteri masih korupsi ,ga puas yah
@mustopahtopah2805
@mustopahtopah2805 Жыл бұрын
TIDAK MUNGKIN KEPALA KODI TIDAK DAPAT JATAH PREMAN DARI DANA 8,3 TRILIUN
@soetrisnokarim1179
@soetrisnokarim1179 Жыл бұрын
Food estate mangkarak.. audit juga
@kromowijoyo3128
@kromowijoyo3128 Жыл бұрын
Busyettt.... korupsi johny plate NASDEM menggila 🤑
@DjonnyKrajkatoaSimataIrMsc
@DjonnyKrajkatoaSimataIrMsc Жыл бұрын
Cek yg laen
@sasakLombok_
@sasakLombok_ Жыл бұрын
Hukum mati aja yg korupsi
@HasanHasan-h3o
@HasanHasan-h3o Жыл бұрын
Hps gak disebut pak lp ya
@norikanorika4455
@norikanorika4455 Жыл бұрын
yah karna sp merasa kelebihan bayar ikut gaya koripsi anis dan tak tersentuh hukum makanya angkat anis capres gak tahunya joni tetap fi sidik juga maling 8 triliun ( kelebihan bayar ) sp salah sasaran
@IkahFarichah
@IkahFarichah Жыл бұрын
BANYSK NGOMONG INI ITU..KORUPSI BERJALAN TERUS RAKYAT SENGSARA...GAJI PNS D PENSIUNAN GAK NAEK2..SELAMA HUKUMANNYA CUMA PENJARA HSK MEMPAN ...HUKUM MATI!!!
@hikmasrrsky2943
@hikmasrrsky2943 Жыл бұрын
Soundtrack nya ada mslh apa sih
@purwantopurwanto6608
@purwantopurwanto6608 Жыл бұрын
HUKUMAN MATI ORANG KORUPSI UANG NEGARA
@fajarmenyingsing5723
@fajarmenyingsing5723 18 күн бұрын
Bukn uang negara tpi uang rakyat
@pakarilmu433
@pakarilmu433 Жыл бұрын
Sudah sangat pasti Surya Paloh terlibat korupsi Joni plate bahkan dia adalah otaknya, Joni plate hanyalah pionnya Surya paloh, tetapi mungkin dia akan berkelit dengan berbagai cara, juga anak2 buahnya itu akan pasang badan dan tutup mulut. Jangan sampai Surya Paloh lolos dari tanggung jawab kejahatannya dan uang negara/rakyat yang di korupsi anak buahnya harus disita. 💀👙👺🪨🦎💥....
@bangraytv3811
@bangraytv3811 Жыл бұрын
Delete semua anggota dprd dan dpr ri dari otak kalian.
@koplo5295
@koplo5295 Жыл бұрын
jgn terlalu baper atas namakan negara brow itu oknum dan kroninya jgn di generanisir
Jejak Fufufafa Mencuat, Sentimen Netizen Menguat?
18:10
CNN Indonesia
Рет қаралды 153 М.
Teaching a Toddler Household Habits: Diaper Disposal & Potty Training #shorts
00:16
How Strong is Tin Foil? 💪
00:26
Preston
Рет қаралды 60 МЛН
Bend The Impossible Bar Win $1,000
00:57
Stokes Twins
Рет қаралды 47 МЛН
Rencana Prabowo Bikin Kabinet Zaken, Parpol Ketar-Ketir?
41:22
KompasTV Pontianak
Рет қаралды 12 М.
How to win a argument
9:28
ajaxkmr
Рет қаралды 538 М.
Proyek BTS Dikorupsi, Rp8 Triliun Negara Rugi
11:56
Official iNews
Рет қаралды 12 М.
Sinyal PDIP Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran? | AKIP tvOne
30:36
Mohammad bin Salman: Prince With Two Faces
54:00
Show Me the World
Рет қаралды 6 МЛН