Рет қаралды 538
Dalam Acara Pekan Nasional (Penas) XVI, 10 - 15 Juni 2023, Sumatera Barat. Kami bertemu salah satu Petani Padi, Bapak Sidarto, yang berlokasi di Desa. Sukarami - Bengkulu Selatan. Beliau adalah salah satu petani yang merasakan manfaat penggunaan PHC Biokonversi, Hasil panen sebelumnya 3,5 ton kini meningkat menjadi 4,5 ton/ha bahkan lebih, dan pengeluaran penggunaan pupuk anorganik dipangkas menjadi 50%. Hasil yang sangat luar biasa.🌾✨🤩
Bapak. Sidarto juga berharap ketersediaan PHC Biokonversi kedepannya ada di wilayah Bengkulu Selatan khususnya di Kec. Air Nipis, Ini menjadi motivasi kami dan secepatnya pendistribusian PHC Biokonversi segera hadir di Bengkulu Selatan.