BELAJAR DARI KESALAHAN | Filosofi Tony Stark Dari MCU

  Рет қаралды 114,787

Ardhianzy

Ardhianzy

Жыл бұрын

Tony Stark, salah satu hero Marvel paling digemari oleh para pecinta film superhero. Manusia yang menjadikan dirinya sendiri menjadi pahlawan demi melindungi dunia. Dia bisa dibilang adalah yang paling berpengaruh dalam Marvel Cinematic Universe.
Dia adalah salah satu yang bertanggung jawab membangun dan mempertahankan Avengers agar tetap berdiri. Dialah yang selama ini memikirkan dunia dalam jangka panjang. Dia berkali-kali membuat nyawanya terancam demi melindungi bumi. Dan terakhir, dia mengorbankan dirinya sendiri demi menyalamatkan dunia.
Tapi bagaimanapun, Tony tetaplah manusia biasa yang berkali-kali melakukan kesalahan, dia arogan, labil, sering merendahkan orang lain, dia selalu merasa dirinya adalah orang yang benar. Dia mungkin adalah hero MCU paling cacat. Dan juga, tidak mungkin hanya dengan kostum kaleng yang dia buat, dia bisa melakukan semua ini.
Tapi, dibalik semua itu. Tony, sebagai seorang insinyur, dia belajar dari kesalahannya. Belajar dari kesalahan ini terus menerus dilakukannya sampai-sampai itu menjadi bagian dari identitasnya. Dan dengan sifatnya yang satu ini, dia bisa menjadi Tony Stark yang kita kenal sekarang.
Karena itu kita akan belajar bagaimana cara berpikir Tony Stark, bagaimana dia belajar dari kesalahannya, serta bagaimana pengembangan karakter yang membentuk dirinya sebagai manusia biasa yang menjadi pahlawan sejati sebagai penyelamat alam semesta.
Bergabung dengan channel untuk dapat badge dan emoji keren dan juga keuntungan lain seperti mendapat akses video seminggu lebih cepat dan bisa ikut menentukan judul di video-video selanjutnya!
Bergabung: / @ardhianzy
COURSES
Growth Course: ( • Mindset Orang Sukses |... )
SOCIAL MEDIA
Subscribe: / @ardhianzy
Instagram: / ardhianzy
TikTok: vt.tiktok.com/ZSeYQDbD9/
WHO AM I
Ardhianzy adalah channel yang dinarasikan oleh seorang mahasiswa di suatu universitas di Indonesia. Di channel ini kita sama-sama belajar tentang self-improvement, produktifitas, dan hidup. Dan juga membahas ide-ide menarik seperti filsafat, psikologi dan juga 'rahasia'.
#tonystark #mcu #marvel #filmindonesia

Пікірлер: 394
@suarakehidupan12
@suarakehidupan12 Жыл бұрын
Pahlawan sejati selalu belajar dari kesalahan dan nggak pernah menganggap kesalahan adalah kebenaran yang membuatnya terjebak dalam kebohongan dari dirinya sendiri
@gimon88
@gimon88 Жыл бұрын
Masih ada satu lagi,Tony padahal yang pegang semua pendanaan Avengers bahkan yang bertanggung jawab 'mengganti' dampak kerusakan yang terjadi saat Avengers berperang di Bumi melalui Stark Foundation namun,dia ttep bilang 'Boss' nya Avenger yaa Steve Rogers dan merasa dirinya cuma orang yang membuat segala sesuatu 'tampak lebih keren'..dibalik arogansinya,dia ttep menyadari kalo Steve adalah kapten-nya dan mampu menempatkan dirinya sebagai partner..mungkin itu juga alasan dia jadi orang yang paling kecewa saat Steve mengkhianati Avengers demi sahabatnya,Bucky,namun juga rela membuang ego nya dengan balikin Shield Capt America..mungkin karena Tony merasa kalo Steve bukan hanya sekedar partner tapi juga merupakan sahabat dan keluarga bagi Tony.. We Love You 3000,Tony..
@ghifarizki
@ghifarizki Жыл бұрын
lu keren bang, masih heran gw bgmna cara lu bisa memaknai sebuah karakter sedalam itu, lu belajar filsafat apa gmna sih ???? pokoknya the best bang lu, terusin bang gw tunggu konten selanjutnya
@lutfimuhamadhakim3239
@lutfimuhamadhakim3239 Жыл бұрын
Mungkin pernah belajar psikologi atau gak lulusan psikologi
@MADIT-lc1li
@MADIT-lc1li Жыл бұрын
Perbanyak baca buku, dan karya ilmiah, nanti juga pemikiran kita bakal berkembang
@wawanahmad1877
@wawanahmad1877 Жыл бұрын
Mungkin si admin dulunya kuliah sastra, karena dalam kritik sastra ada yg namanya psychoanalitic yg berguna untuk menganalisis karakter dari aspek psiko-nya.
@ekaduckkilla9684
@ekaduckkilla9684 Жыл бұрын
Dia belajar filsafat
@iniproses
@iniproses Жыл бұрын
Semuanya bisa dipelajari, karena kita punya asetnya. Tinggal kita maksimalkan aset itu. Aset itu ialah PENALARAN 😇
@hna7568
@hna7568 Жыл бұрын
Next Filosofi Batman/brush wein donk bang,dia satu satunya manusia biasa ditengah monster berbentuk manusia
@ahmadjunaedi699
@ahmadjunaedi699 Жыл бұрын
Walaupun lahir dengan keadaan yang memadai tetapi dia hidup tidak pernah memikirkan dirinya sndri dia selalu memikirkan orang lain memang tony stark terlalu sempurna untuk digambarkan untuk seorang manusia
@febriarianto1643
@febriarianto1643 Жыл бұрын
Everty time Tony learn from his mistake
@adityasaputra6118
@adityasaputra6118 Жыл бұрын
God damn bro, didn't notice how great character called tony stark. He truly learned from his past, from arrogant hero to the true hero.
@hehe7407
@hehe7407 Жыл бұрын
Bahas Tony Stark malah keinget Bruce Wayne, soalnya mereka hampir mirip. Request dong bang buat bahas karakter Bruce Wayne.
@Fikar_Zaenalson
@Fikar_Zaenalson Жыл бұрын
Setuju
@brianjoseph3698
@brianjoseph3698 Жыл бұрын
Setuju
@khairulmustaqim3318
@khairulmustaqim3318 Жыл бұрын
Up⬆️
@dwikiagungmaulana8885
@dwikiagungmaulana8885 Жыл бұрын
Up bang
@dimasamar6347
@dimasamar6347 Жыл бұрын
Up
@batasmerah2209
@batasmerah2209 Жыл бұрын
Sejak tony stark mati, Marvel sudah tamat. Nampak dari film film berikutnya udah gak jelas lagi. She Hulk salah satu film terburuk marvel studio
@arhyeas8682
@arhyeas8682 10 ай бұрын
Dan dia adalah pahlawan sesunggunya untuk marvel
@adamrasyidi207
@adamrasyidi207 Жыл бұрын
Konten yg mantap dalam melihat sudut pandang terhadap tokoh, akan sangat menarik bila kita memahami karakter Anakin Skywalker sesungguhnya dan mengambil pelajaran hidup darinya
@johannessimbolon1168
@johannessimbolon1168 Жыл бұрын
Sedikit saran Bang,lebih dibanyakin filosofi tokoh dari dunia nyata,seperti Pablo Escobar,Baldwin IV,sallahudin,Stalin, Napoleon Dan tokoh-tokoh sejarah terkenal lainnya 😄🙏
@hakami360
@hakami360 Жыл бұрын
Filosofi Jhon Wick bang... Kok bisa dia membalaskan sesuatu sampe mengorbankan/membunuh ratusan bahkan ribuan orang
@BuckMiller402
@BuckMiller402 Жыл бұрын
Up
@yunusyurbiiman9783
@yunusyurbiiman9783 Жыл бұрын
Saat kita sudah cukup menyelam di dunia fiksi Marvel's, maka sudah saatnyalah kita kembali ke dunia nyata, kembali merenungi-memahami-menjiwai panduan samawi yang kita persaksikan kita imani,,
@gungtaparama
@gungtaparama Жыл бұрын
Tony Stark terbaik! 🔥
@mmmuuuhhhbach9022
@mmmuuuhhhbach9022 Жыл бұрын
Makasih bang 🙏🏻 satu hal penting yang baru gue sadari dari karakter tony stark (yang bisa dilakuin di dunia nyata) Gue selalu belajar dari kegagalan, kalo kegagalan udah terjadi, gue bakal belajar dari kegagalan itu, tapi gue takut gagal. Kalo gue memprediksi bahwa gue bakal gagal, gue nggak akan ngelakuin itu, gue nggak akan mencoba itu. Tapi mulai sekarang gue nggak akan takut buat gagal. Seperti karakter tony stark yang diceritakan sebagai sesosok manusia yang berdiri disamping sekelompok sosok superior, bahkan dia berdiri paling tinggi dan paling depan. Dia nggak takut gagal.
@BLRicoo1
@BLRicoo1 Жыл бұрын
Kalau tau gagal dan melakukan nya hanyalah orang bodoh karena tidak semua kegagalan bisa di pelajari sehingga tidak mengulangi kegagalan tersebut, ada kegagalan yg bersifat absolut yg membuat mati elu (contoh) dan banyak lagi kegagalan absolut Jadi kalau tau itu pasti gagal coba cari kenapa gagal nya perbaikin sebelum dimulai dan kalau udah mentok ya udah
@Hellgao
@Hellgao Жыл бұрын
Sedang menunggu naruto
@dimasbewe
@dimasbewe Жыл бұрын
si legend dan healthy ENFP yang mampu menceramahi no jutsu setiap shinobi yg ditemuinya, c'mon can't waitttt 🔥
@Hellgao
@Hellgao Жыл бұрын
@@dimasbewe yoi
@bapakstalinyangtampan
@bapakstalinyangtampan Жыл бұрын
Up
@himynameisrossy
@himynameisrossy Жыл бұрын
emang naruto kemana bang kok ditunggu?
@astrawg
@astrawg Жыл бұрын
Up
@raisalsuleiman8166
@raisalsuleiman8166 Жыл бұрын
Ini nih hero favorit gua njir 😅
@brandonnathanael1596
@brandonnathanael1596 Жыл бұрын
tony stark salah satu karakter marvel favorit gue selain spiderman next filosofi wanda maximoff bang
@riawanadji
@riawanadji Жыл бұрын
Hero favoritku inih🔥
@haidarramananda648
@haidarramananda648 Жыл бұрын
Req Filosofi Shikamaru bang. Si jenius pemalas.
@Lynxtetsuya12
@Lynxtetsuya12 Жыл бұрын
Request karakter : roronoa Zoro. Kenapa dia bisa selalu tersesat dan bisa menjadi protagonis di serial anime lain. 🗿
@syahyunana
@syahyunana Жыл бұрын
Wkwkwk, tersesat jalan adalah jalan pendekar pedang ku
@justwalker1697
@justwalker1697 Жыл бұрын
Feelnya kayak beneran mengenang pahlawan yg gugur 😂👏🏽
@fikrisaka5898
@fikrisaka5898 Жыл бұрын
kisah tony stark sama kyk RDJ(pemerannya) dlm kehidupan aslinya
@jodohutao
@jodohutao Жыл бұрын
Because Tony learns from his mistakes
@YUSUF-yj8yj
@YUSUF-yj8yj Жыл бұрын
Kalimat yang dapat didengar
@KangAndre57
@KangAndre57 Жыл бұрын
Nice content.. in memorial of Tony 'Iron Man' Stark. 👍👍
@oogway396_
@oogway396_ Жыл бұрын
bang request filosofi walter white dari breaking bad
@rifki_rizkulloh
@rifki_rizkulloh Жыл бұрын
UP
@neep2816
@neep2816 Жыл бұрын
Up
@ardiansyah2bj
@ardiansyah2bj Жыл бұрын
tolong filosofi hyuga kojiro, char favorit dari kecil. seorang miskin yang bermimpi sukses lewat sepakbola.
@GG-cc5ur
@GG-cc5ur Жыл бұрын
Salah satu karakter dengan development terbaik, bahkan terbaik dri Jenis film super hero Beda ama DC, kyk nya udah jago dan dewa karakternya Disini tony bener bener growth
@bigbomsmile23kr27
@bigbomsmile23kr27 Жыл бұрын
Batman ketawa lihat ini literly sama but jenius bilionare and palyboy that sama Batman idiot
@GG-cc5ur
@GG-cc5ur Жыл бұрын
@@bigbomsmile23kr27 ketawa apaan dah wkwkwkw batman Gabisa nyamain sedikit pun character development Tony stark, Tony stark development bener bener dri 0 , tiap kesalahan di upgrade. Gbisa battle jarak deket lawan caps, dia upgrade, Orang Udah dikarunia in kek gtu, Batman udh kyk no celah sama kyk temen temennya yg dewa, yg ada cmn adu op op an ama musuhnya
@oranghitamberjalan9482
@oranghitamberjalan9482 Жыл бұрын
lihat chara developmentnya red hood/jason todd bang, menurut gw itu salah satu development terbaik dari dc
@GG-cc5ur
@GG-cc5ur Жыл бұрын
@@oranghitamberjalan9482 Ini buat Live action, Tony stark mah kalah ama Character development dri yang lain untuk di komik. Spidey Contohnya
@nobunaga9761
@nobunaga9761 Жыл бұрын
@@GG-cc5ur exactly, batman aja karakternya dirombak mulu, Bruce wayne yang mana dulu nih yang ketawa wkwkwk. Jadi susah buat bilang Bruce wayne development nya bagus, soalnya di komik jg Bruce wayne sebelum ada komik "THE RETURN OF BATMAN" Bruce wayne itu karakter yang asal" Lan,liat aja kartun kartun old batman yang bareng robin lihat seberapa konyol dan kocaknya superhero itu wkwk, sebenernya Tony ataupun Bruce ya sama tapi Bruce secara develop kurang karna dari awal dia udh keren
@Harsitapratiwi
@Harsitapratiwi Жыл бұрын
Ah aku nonton ini aku Nangis lagi ingat Semua Film Marvel... tanpa Tony Stark... gak ada seru 😫😭
@Vuavhooo
@Vuavhooo Жыл бұрын
Selalu dibuat merinding pas menjelang akhir, I love this channel 🔥⛓️
@govanooyasumi9541
@govanooyasumi9541 11 ай бұрын
Kangen Tony Stark 😢
@itsbliman
@itsbliman Жыл бұрын
dari "belajar dari kesalahan" tony stark bisa jadi orang yang paling berbahaya jika di biarkan hidup oleh dr strange, itu alasan kenapa strange milih tony stark untuk menjentikkan jari.
@redmiNotepro-fi6hn
@redmiNotepro-fi6hn Жыл бұрын
@Toni Wijaya kalau tony stark tetap hidup, tony akan belajar kesalahan dari cuek terhadap kedua orang tua. Dia ingin memperbaiki kesalahannya, dengan mesin waktu yg sudah dia buat melalui quantum realm, dia bisa memasukkannya ke armor dan ke 6 infinity stone..bisa membuatnya melakukan perjalanan waktu ke masa ketika masih ada kedua orang tuanya... Dan banyak kesalahan lain yg bisa dia perbaiki... Lama kelamaan dia bisa menjadi jahat dan menjadi villain kalau sudah melewati batas dengan bermain2 dengan waktu... Mksudnya begitu mungkin...
@pizythedestroyer
@pizythedestroyer Жыл бұрын
​@Toni Wijaya singkatny,dia bisa jd superior iron man kyk di komik
@bwahbwahbwah8965
@bwahbwahbwah8965 7 ай бұрын
​@@toniwijaya6291 bahaya bgt coy klo dia mash hidup, kita flashback aja dri awal iron man 1 dia itu bnr" tipe karakter yg berkembang di tiap film dan dia juga kunci utama kemenangan avengers dan juga dia selalu belajar dri kesalahan ya bsa jdi dia bermain" sma waktu ketika mash hidup, dan bertentangan dengan penjaga waktu bsa" fight dan jadi lah jahat
@elseriagirsang1388
@elseriagirsang1388 Жыл бұрын
Bang bahas filosofi itadori Yuji
@08.dimasroiyhan26
@08.dimasroiyhan26 Жыл бұрын
Beruntung gue nemu chennel lu bang keren banget konten lue
@badjinganelegant
@badjinganelegant Жыл бұрын
10:58 Ternyata d akhir Avengers, si Stark mengorbankan nyawanya untuk menyelamatkan dunia sedangkan si Capt lebih milih hidup d masa lalu demi mem*k si peggy, IRONIS 😂😂
@mukhlazabidzar5654
@mukhlazabidzar5654 2 ай бұрын
Ingin saya katakan. Bahwa sangat susahh untuk move on dari film iron Man. Avengers. Sungguh maha karya film ini.
@agung-dk7gv
@agung-dk7gv Жыл бұрын
karakter terbaik di MCU
@Hoshi_osamu
@Hoshi_osamu Жыл бұрын
ada lagi, pas civil war ant man masuk ke dalem armor iron man buat dirusak, akhirnya tonk ngerubah suit nya jadi nano tech
@yohaku4071
@yohaku4071 Жыл бұрын
Next : Filosofi Ardhianzy
@nurf9999
@nurf9999 10 ай бұрын
Videoooo kereeeennnnnnn
@rosidardj9927
@rosidardj9927 Жыл бұрын
Bang coba bahas filosofi DAZAI OSAMU dari anime bungao stray dog☺️
@amatesdarkas9621
@amatesdarkas9621 Жыл бұрын
De bestt of de best
@kardady
@kardady Жыл бұрын
Bagus sekali, thanks 👍😍🙏
@rizaldermawan
@rizaldermawan Жыл бұрын
Tony stark : i love you 3000❤️👏
@rizalbima8506
@rizalbima8506 Жыл бұрын
Selanjutnya filosofi JOHN WICK bang 🔥
@titanalhamda4661
@titanalhamda4661 Жыл бұрын
John wick bang, yg lagi trend hehe🙏
@romyalviandewangga690
@romyalviandewangga690 Жыл бұрын
Ininih yang gua tunggu... Mantab bang🤟
@ayayagami6143
@ayayagami6143 Жыл бұрын
Dark Hero favoritq... Personality dia mirip Joker di Dark Knight dan Gojo Satoru dari Jujutsu Kaisen...
@samir-xx9on
@samir-xx9on Жыл бұрын
rdj sukses memerankan tony stark, tony stark sangat kental dg rdj
@nur_fasya
@nur_fasya Жыл бұрын
Lanjut bahas filosofi tentang Batman bang yang dikenal sebagai pahlawan paling kompleks dalam dunia komik superhero
@weekdaysproject4582
@weekdaysproject4582 Жыл бұрын
Min bikin filosofi bruce wayne atau batman donk plisss ❤❤
@nizamakbar9589
@nizamakbar9589 Жыл бұрын
Sepemikiran
@dennisadipranayasa6119
@dennisadipranayasa6119 Жыл бұрын
Kayaknya sih ga jauh beda ama tony paling bedanya cuma bruce wayne pernah di gigit kelelawar sedangkan tony ga pernah di gigit hewan apapun selebihnya mereka sama2 menciptakan dan bertarung menggunakan teknologi koreksi kalo salah
@nizamakbar9589
@nizamakbar9589 Жыл бұрын
@@dennisadipranayasa6119 bedanya bruce sma tony itu bruce hidup punya prinsip, idealisme. dia gamau bunuh penjahat yg dia lawan g peduli apapun kondisinya walaupun kdg byk yg nentanh prinsip nya tpi bruce ttp konsisten
@fikrihaikal8736
@fikrihaikal8736 Жыл бұрын
Best superhero mcu menurut gw sampai saat ini, dan gk akan ada penggantinya. Cukup sedih emang kalau harus dimatikan saat endgame
@dipadip
@dipadip Жыл бұрын
Tapi klo gak dimatiin bahaya nanti dia jd bs jelajah multiverse untuk memperkuat armornya , dr dulu armornya makin kuat makin kuat biasa dia belajar dr kesalahan 😂😂😂
@dipadip
@dipadip Жыл бұрын
Klo Marvel màu nerusin movie secret war nyambung itu team Tony Stark dr earth 1610 + villain the cabal/team thanos nyerang universe utama 616 😂😂
@RahmanJohan-ct7oq
@RahmanJohan-ct7oq 21 күн бұрын
Banyak pelajaran hidup dari sejarah : 1) Jadilah kehidupan diri peribadi dan kehidupan lampau peribadi. Aku jadi kehidupan diri peribadiku jaman kini maupun kehidupan lampauku peribadi. *Jangan menipuuu uluuuung dengan ngaku-ngakui kehidupan lampau orang lain* 2) Meski kehidupan lampauku di america punya privacy yang dianggap tidak lumrah oleh orang jaman kini, maka aku gentleman tetap akui kehidupan lampauku karena umat 1 benua america asal-usulnya dariku. 3) Tiap-tiap ilmuwan teknologi memang punya style & karakter masing-masing. Ada yang diawali arogan (tony stark). Ada pula yang tertutup diri (penemu starlite genuin from England) usai diremehkan statusnya hanya sebagai juru pangkas rambut. Ada pula yang kombinasi gabungan sifat kedua-duanya ialah aku, karena pengalaman hidup yang sudah pernah kuterima teramat sangat pahit diperlakukan tidak adil oleh negara indonesia. 4) Ilmuwan teknologi memang harus berpandangan Tanggungjawab atas tiap-tiap riset-riset ilmiahnya dan harus RASIONAL mampu dibuktikan menjadi teknologi modern. Kegagalan mencoba adalah hal biasa lumrah dan dimaklumi, daripada takut untuk memulai mencoba. 5) Ilmuwan teknologi harus mampu buktikan produknya dengan digunakan oleh dirinya terlebih dahulu, sebelum dipasarkan. Trial and error pada diri sendiri, tanpa risiko merugikan calon konsumen. 6) *Saat lulus uji pada diri sendiri yang memakai produk, maka PASTIKAN TERLEBIH DAHULU ADA KERJA SAMA BISNIS MENGIKAT DENGAN DEPARTEMEN PERTAHANAN KEAMANAN NEGARA YANG DIAJAK KERJA SAMA BISNIS SERTA BANK DUNIA SETEMPAT. SUPAYA KELAK PRODUK TEKNOLOGI TIDAK DIJUAL UNTUK NEGARA TERORIS KADRUN. KARENA PELAJARAN PENGALAMAN HIDUPKU MEMBUKTIKAN BILA TEKNOLOGI DIJUAL KE NEGARA TERORIS KADRUN MAKA SELALU PENYESALAN UJUNG-UJUNGNYA PERANG DAN ISTILAH 'SENJATA MAKAN TUANNYA'.* 7) Dan ada robot buatanku (optimus prime transformer) di america yang sudah beberapa abad tidak fungsi. Diutak-atik pun oleh engineering maka masih saja robot itu tidak fungsi. Usia robot sudah tua bebeberapa abad tanpa fungsi, bahkan sampai diucap oleh pihak lain disamakan sebagai besi tua. *Sayang sekali nasib robot buatanku itu jaman kini dan aku sangat perihatin sedihkan, padahal jasa kebaikan robotku itu dulu gagah berani tempur habis-habisan demi menyelamatkanku jaman lampau atlantis mexico america. Tolong robotku itu jangan disamakan besi tua pada jaman kini, sungguh aku sangat sedih karena aku ingat semuanya dan bagaimana cara aku memfungsikannya kembali fungsi normal dan oftimal dengan tambahan disain terbaru dariku serta tabel periodik fisika terbaru buatanku juga.* 8) Buku catatan harianku & buku riset-riset ilmiahku jaman lampau sebagai King Johan Atlantis Mexico America dengan 100% BAHASA INGGRIS. Tidak ada buku catatan harianku jaman lampau itu dalam bahasa indonesia. Juga tidak ada bahasa daerah (melayu, minang, sumatra, jawa, kalimantan, sulawesi, nusa tenggara, papua) hingga tidak ada sama sekali bahasa arabic ! Sehingga, negara indonesia membuat buku menipu ulung ngaku-ngaku sebagai atlantis tanpa teknologi modern dan bahasa tidak sama.
@_radityaadi
@_radityaadi Күн бұрын
Keren
@irkhamaji6657
@irkhamaji6657 Жыл бұрын
Keren, terimakasih dan semoga sehat selalu bang😊
@hikmalramstar3966
@hikmalramstar3966 Жыл бұрын
Bang coba buat pembahasan antara kerja keras dan bakat, seperti Messi dan Ronaldo atau Kakashi dan guy itu kan gambaran kerja keras dan bakat
@benjut6124
@benjut6124 Жыл бұрын
Aku yang suka nyeletuk seenaknya akhirnya dapat pelajaran
@HCKaito_iZumiXD
@HCKaito_iZumiXD Жыл бұрын
Yaa ahahaha sampe ada di akhir hayatnya masih ngebuat gue nyesek setelah gue nonton avenger end games memang tipe tony sendiri bikin bete sekitarnya cuman dibalik karakteristik yang dia punya terkadang apa yang dikatakan tony bisa sesuai dengan apa yang ia ucapkan, ... :')
@HCKaito_iZumiXD
@HCKaito_iZumiXD Жыл бұрын
untuk ivan vanko serius dia sama gilanya kaya tony XD ga bohong gue secara dia sendiri bisa ngehijack baju besinya tony dari jarak jauh gila banget XD
@reactiondaily_
@reactiondaily_ Жыл бұрын
Filosofi Deidara dong si seni adalah ledakan 🔥
@mzeinrosyadi5040
@mzeinrosyadi5040 Жыл бұрын
Next coba bahas Filosofi Desmond T. Doss tokoh biografi di film Hacksaw Ridge (2016)
@zalaulauliazal992
@zalaulauliazal992 Жыл бұрын
Next filosofi ketenangan bang!!!
@ilhamimam5941
@ilhamimam5941 Жыл бұрын
Bang bahas filosofi hidup saladin atau mumen rider bang
@ANTON_x_RRQ
@ANTON_x_RRQ Жыл бұрын
Selanjutnya thor bg
@barimuhaiman5720
@barimuhaiman5720 6 ай бұрын
Bangkit bersama, together bersama dan bermain bersama
@haikal4999
@haikal4999 Жыл бұрын
Req filosofi Gaara bg
@galthagreen247
@galthagreen247 Жыл бұрын
Next video filosofi captain America dan juga cara memimpinya 🙏
@ManhuaverseIND
@ManhuaverseIND Жыл бұрын
Kamen raider decade bang pasti menarik
@iniproses
@iniproses Жыл бұрын
Dulu abis nonton Avengers EndGame sepulang dr Bioskop rasanya kayak Marvel udah selesai, krna udah kehilangan 1 tokohnya yg sangat berpengaruh. Dan merasa diri ini kok kayaknya 'hampir sama' kayak Tony Stark yaa.. 😂
@bambang0909
@bambang0909 Жыл бұрын
@the_ripardos
@the_ripardos Жыл бұрын
Proof that Tony Stark has a Heart
@DiaryStroy
@DiaryStroy Жыл бұрын
Request bang, Filosofi Skipper dari film Pingnguin, dia sebagai sosok pemimpin
@gendud3258
@gendud3258 Жыл бұрын
👏👏👏👏👏
@ultramensolat2101
@ultramensolat2101 Жыл бұрын
Lanjut bahas detpul
@KarakterSampingan
@KarakterSampingan Жыл бұрын
Jangan lupakan Yotsuya Yuusuke dan katagiri Yuichi bang
@callmeniel4520
@callmeniel4520 Жыл бұрын
Next miyamoto musashi bng
@_amniam
@_amniam Жыл бұрын
Bang, bikin filosofi dari seorang yang tidak memiliki filosofi bang👍👍👍👍👍
@entity250
@entity250 Жыл бұрын
Next meruem bang dari anime hxh
@creppow5816
@creppow5816 Жыл бұрын
Keren, next filsafat dari sosok steve rogers bang.. thank's
@teenkey1702
@teenkey1702 Жыл бұрын
Bang bahas jiraiya dong.. bagus itu..
@M_Zadhan
@M_Zadhan Жыл бұрын
Bang bahas filosofi hidup thorfinn vinland saga versi lengkapnya
@kanglimcoy5183
@kanglimcoy5183 Жыл бұрын
Bang buatin filosofi Jiraya
@kaitouvoldigoad2105
@kaitouvoldigoad2105 Жыл бұрын
😎👍
@arazaynu
@arazaynu Жыл бұрын
Tony stark✌
@-Nahoko
@-Nahoko Жыл бұрын
filosofi guts berserk bro ketika manusia yang melawan takdirnya, melawan kematian
@ayubarifqi8438
@ayubarifqi8438 Жыл бұрын
coba analisis batman dan the batman effect
@bwahbwahbwah8965
@bwahbwahbwah8965 7 ай бұрын
yg lain manusia super, dia seorang diri yg cma manusia biasa tpi avengers selalu bergantung sama stark, ya emng stark lah kunci kemenangan avengers
@pakyu9699
@pakyu9699 Ай бұрын
Gaheran dia banyak fansnya dan sangat populer dari super hero yg lain
@paradoxtime2931
@paradoxtime2931 Жыл бұрын
Bang buat konten tentang Filosofi KAI Smith dari Ninjago pilot - season 10, karna season 11 - 15 studio pembuatnya udah di pegang oleh wild brain bukan lagi wilfilm.
@bangfarroz125
@bangfarroz125 Жыл бұрын
Mungkin request karakter tintin boleh ni kak hehe😂
@ChekoGallardo-vt9qk
@ChekoGallardo-vt9qk Жыл бұрын
Bang .bahas filosofi Homelander
@Babygirls21.
@Babygirls21. Жыл бұрын
bang bahas filosofi nya katagiri yuichi dari anime tomodaci game dong.
@fatih8864
@fatih8864 Жыл бұрын
Bahas Tokuchi Toua dari One Outs bang
@user-wl1vc9un1v
@user-wl1vc9un1v Ай бұрын
Bang coba bahas tentang loki
@yagurakaratachi-li1pr
@yagurakaratachi-li1pr 8 ай бұрын
Bg buat filosofi pahlawan
@aflasyzall9684
@aflasyzall9684 Жыл бұрын
Next sikamaru bang
@idk5073
@idk5073 Жыл бұрын
Bang bahas filosofi wolfgang grimmer
@nattaramdani4545
@nattaramdani4545 Жыл бұрын
Bahas curt coben dong
@barimuhaiman5720
@barimuhaiman5720 6 ай бұрын
New jakarta, satelit bari stark,
@NingenKaijin2006
@NingenKaijin2006 Жыл бұрын
Request filosofi albert wesker
@thehunter450
@thehunter450 Жыл бұрын
Bisakah,anda membahas karakter Ray dari anime NOBLESSE,dan bagaimana kita bisa setenang dia semoga anda membahasnya saya menantikan itu.
Psikologi Homelander Dari Series The Boys
18:29
Ardhianzy
Рет қаралды 109 М.
Cara Memimpin Seperti Erwin Smith Dari Attack On Titan
23:49
Ardhianzy
Рет қаралды 272 М.
WHO DO I LOVE MOST?
00:22
dednahype
Рет қаралды 66 МЛН
Её Старший Брат Настоящий Джентельмен ❤️
00:18
Глеб Рандалайнен
Рет қаралды 8 МЛН
Homemade Professional Spy Trick To Unlock A Phone 🔍
00:55
Crafty Champions
Рет қаралды 53 МЛН
the best of Tony Stark (IRON MAN)
17:03
ALCHEMY
Рет қаралды 8 МЛН
MELAWAN TAKDIR | Filosofi Guts Dari Anime Berserk
19:51
Ardhianzy
Рет қаралды 273 М.
APA KAMU TERMASUK ORANG YANG BAPERAN?,Tonton video ini sampai selesai
11:10
Adegan Ini Dihapus Dari Iron Man 2 Karena Alasan Ini ...
11:47
Rumah Editor
Рет қаралды 2,3 МЛН
Filosofi Kratos Dari Series God of War
12:18
Ardhianzy
Рет қаралды 154 М.
Kebenaran atau Kenyamanan? | Filosofi The Matrix Trilogi
36:30
Ardhianzy
Рет қаралды 168 М.
Bagaimana Jika Tony Stark Masih Hidup Sampai Sekarang?
17:17
marvel indo
Рет қаралды 37 М.
HIDUP TANPA BAKAT | Filosofi Rock Lee Dari Naruto
17:25
Ardhianzy
Рет қаралды 220 М.
Вселенная и Специальная теория относительности.
3:51:36
ЗЛОЙ АНАЛИТИК ВСЕЛЕННОЙ.
Рет қаралды 8 МЛН
WHO DO I LOVE MOST?
00:22
dednahype
Рет қаралды 66 МЛН