BISNIS INI REMEH TAPI OMZETNYA BISA MENGERIKAN, GABUT MENDING BISNIS INI AJA SIMAK SAMPE ABIS

  Рет қаралды 2,822,404

tanam tanam

tanam tanam

Жыл бұрын

Assalamualaikum Sahabat @HendieTanaman
kali ini kita lagi jalan jalan ke Tlogowaru di Kota Malang sebelah tenggara,
nah di sini ada satu ide usaha dan prospek bisnis yang luar biasa, kalau teman -teman jeli melihat peluang, saatnya simak video pembuka rezeki satu ini, siapa tahu nanti terinspirasi.
=============================
Lokasi tempat Budidaya
Jalan Sekar Sari Indah, Tlogowaru, Malang Jatim
merupakan usaha bersama dari CV . Athawala Buana Investama
untuk keperluan bisnis dapat menghubungi kontak Humas : 0812-9323-2400 (Mas Andrea)
Moderator dan praktisi Koko
bukan host cuman ikutan berbagi pengalaman sebagai praktisi : Abi Calief
====================================================
kunjungi shopee kami di
link shopee : shope.ee/8zT4davThF
atau link berikut : invle.co/cld7v0z
pemesanan, bisnis, endorse bisnis di chanel tanam tanam
bisa lewat wa admin kami Mbak Tya di 082135300221
link video mengenai jakaba :
dosis jakaba • DOSIS DAN CARA PEMAKAI...
perbanyak jakaba dengan dedak (short) • CARA PERBANYAK JAKABA ...
pupuk nitrogen alami • PUPUK NITROGEN KIMIA A...
cara pembuatan jakaba biang super • JAMUR KEBERUNTUNGAN AB...
#ternakcacing #cacingtanah #carabeternakcacingtanah #budidayacacing #bisnispertanian #agribisnis #pupukorganikterbaik #pupuk #pupukpembenahtanahorganik

Пікірлер: 2 400
@EhChannelHobby
@EhChannelHobby Жыл бұрын
Usaha itu 1. Jangan ngomongin omset, omset itu adalah penjualannya belum dipotong pengeluaran. 2. Penjualan skala besar harganya lebih murah 3. Predator wajib di perhatikan 4. JANGAN MENGINGINKAN HASIL YANG INSTAN, Butuh tahunan bahkan puluhan tahun untuk menjadi sukses... 👍👍👍 5. BERDOA, Mintalah Rizki diluar nalar, jangan kamu batasi hanya dari usahamu, itu hanyalah ihtiyarmu... 👍👍😁 Allah maha pemurah dan kaya bro 👍👍😁
@widjayandra
@widjayandra 8 ай бұрын
harus diomong bro. pajak umkm berdasar omset
@EhChannelHobby
@EhChannelHobby 8 ай бұрын
@@widjayandra bukannya pajak UMKM itu ada minimum pendapatannya ya...
@agustiaraelakh3623
@agustiaraelakh3623 8 ай бұрын
😁👍
@anonymous_381
@anonymous_381 8 ай бұрын
Iya bener. Omset = pemasukan. Misal omset 10jt. Tapi kan pengeluaran kita ga tau, bisa aja nombok
@sunnarto2208
@sunnarto2208 3 ай бұрын
OMZET = GROSS SALES. BEDA BANGET DENGAN LABA. GROSS PROFIT NET PROFIT = LABA BERSIH >> EAT {EARNING AFTER TAX}. BETUL SEKALI OMZET ITU BUKAN PENGHASILAN, KARENA BELUM DIKURANGI ANEKA BIAYA, TERMASUK BIAYA SUSUT PERALATAN, BUNGA PINJAMAN/KREDIT & TAXES.
@Berkah_herbel
@Berkah_herbel 11 ай бұрын
😂tolong narasumbernya/petani yng menjelaskan sendiri sesuai pengalam pribadinya sendiri, biar ga banyak yang bingung dlm mendengar dn memahaminya, setiap petani/peternak mempunyai prinsip dn pengalaman yng berbeda beda...🙏🙏
@KasmuriBlora
@KasmuriBlora 3 ай бұрын
Mantab
@inggridangela2065
@inggridangela2065 Ай бұрын
Jng berpikir hasilnya dulu bro, prosesnya harus betul2 teliti & harus punya lahan yg luas
@srumangestisarasmoko7878
@srumangestisarasmoko7878 Жыл бұрын
Tidak runtut narasinya... Sak gelem e dewe.. Jadi kita cuma nonton wouw... Wouw tok.. Yak opo rek...
@hendrikheryanto17
@hendrikheryanto17 2 күн бұрын
Salut wirausaha muda, semoga sukses dan sehat selalu, dan bermanfaat bagi orang lain 🤲
@HendieTanaman
@HendieTanaman 2 күн бұрын
Aamiin
@nusantara_baru
@nusantara_baru Жыл бұрын
bagus banget infonya ..kekurangan 99% semua konten pertanian peternakan adalah JUALNYA KEMANA ? 😁lanjut dong info" tengkulak penerima hasil dari petani mybro. 😁 pertanian maupun peternakan .. tq bro
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Ashiaap
@temalsonid1574
@temalsonid1574 Жыл бұрын
Percuma bang, anda. D kasih tau penerimanya, paling cuma 1/2x pngambilan. Nanti bakal banyak alasan buat nolak. Dan akhirnya anda bangkrut krn g bisa jual
@ilyasabdullah4535
@ilyasabdullah4535 Жыл бұрын
Salut banget sama nih canel.. Selalu merespon pertanyaan para sucbriber. Sehat dan sukses selalu bang.. Dan jangan pernah bosan untuk berbagi ilmu yg bermanfaat..
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Aamiin
@NurHalimah-xy3ik
@NurHalimah-xy3ik 4 ай бұрын
Host nya sangat tanggap, saat narasumber agak susah menjelaskan dengan bahasa yang baik,dia selalu menjelaskan maksud dari si narasumber
@tomycavalera6748
@tomycavalera6748 16 күн бұрын
Aku pernah kerja di hatchery udang. Klo induk udang dikasih makan cacing itu induk makannya jadi lahap sekali imbasnya induk jadi sehat dan kuat, trus produktifitasnya naik pesat...jumlah telur udang yang dihasilkan melimpah.....mantap pokoke
@aanprianto7466
@aanprianto7466 Жыл бұрын
Host nya lebih pinter dari pada narasumber
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
sebenarnya sih lebih ke mas koko memang pendiam orangnya kak, kalau tidak dipancing tidak bicara, lha kalau hostnya tidak pro aktif, nanti jadinya sama sama diam
@baguswawan565
@baguswawan565 Жыл бұрын
Mantap, Tutorial cara budidaya dan pemasaran 🙏 Bisa produksi tp tdk bisa memasarkan juga percuma 🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
betul sekali, makanya kalau nonton wajib dari episode 1 sampe episode selanjutnya sampe tamat dan ga di skip
@reniningsih7820
@reniningsih7820 Жыл бұрын
Di tempat saya banyak talas ini, berhubung masyarakat tidak beli bibit sama cukong trus hasil panen tidak di beli, kini jadi terbang kalai
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
sekarang malah jadi tembakau
@junianta4564
@junianta4564 Жыл бұрын
BETUL KATA TEMAN..... KAYAKNYA HOST LEBIH DOMINAN MGOMONGNYA. NARA SUMBER MALAH NGALAH BANYAK DIAM.
@laisenyen3874
@laisenyen3874 Жыл бұрын
Salam sukses untuk sampean &para petani2 Indonesia. Ciptakan pupuk sendiri sungguh sangat mumpuni drpda membeli sangat mahal harganya. Mengapa mahal?!.karena pemalak2 berkedok yg membudaya. Sekalipun ada subsidi pupuk, justru ditilep oleh para binatang2 melata yg serakah. Semoga bermanfaat &berkah untuk seluruh petani2 Indonesia.
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
aamiin kakak
@dianifahrada478
@dianifahrada478 Жыл бұрын
Pakannya apa ya? Pembesarannya berapa lama? Dan orang belinya biasannya buat apa?
@SudionoAbid
@SudionoAbid Жыл бұрын
Rezim penyedot nanah rakyat
@Tapaklangitfarm
@Tapaklangitfarm Жыл бұрын
Emang mantap budidaya cacing anc, sy juga pernah budidaya waktu masih sekolah dulu, bisa di sambi sama kerjaan lain dan perawatanya mudah, tp waktu itu agak sulit di pemasaran akhirnya berhenti budidaya karena kena kemarau panjang dan sulit air yg berakibat cacing hilang/masuk kedalam tanah.. Sekarang kepengen budidaya lagi karena pemasarannya enak dan mudah tp terkendala dg pakanya
@delyasiti3697
@delyasiti3697 9 ай бұрын
bisa minta infony mas
@restinabila3183
@restinabila3183 Ай бұрын
Kemana pemasarannya ya, disini banyak cacing tanah
@arfachanneltrading
@arfachanneltrading 10 ай бұрын
bisnis remeh yang luar biasa hasilnya ini di tonton sampai selesai dan saya selalu mendukung dengan setia dan paket lengkap agar channelnya dapat menjadi selalu eksis, besar, sukses dan berhasil yaa kak..
@subrotosenso4973
@subrotosenso4973 Жыл бұрын
Wa alaikum salam sahabat ku blitar Selatan Jawa Timur hadir nyimak semuga ber manfaat semuga usahanya makin lancar dan sukses selalu bosku bisnis cacing bahan kosmetik 👍
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Aamiin
@ajitriaji2396
@ajitriaji2396 11 ай бұрын
Pupuk Kascing inilah yang di eropa dan asia tengah disebut sebagai Emas Tanah Hitam... sebagai sumber nutrisi untuk Tanaman.
@dedisetiawan4623
@dedisetiawan4623 8 ай бұрын
Kascing dan terapetra beda
@redianapanggabean2639
@redianapanggabean2639 Жыл бұрын
Pemuda yng kereeeen tidak cari kerja tapi menciptakan kerja sehat selalu dan semangaaaat semoga banya anak anakuda yang mengikuti jejaknya sukseeeesami.
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Aamiin
@user-gt7tm2pd5r
@user-gt7tm2pd5r 5 күн бұрын
Antap mas aku baru nonton pngn bngt mas Bondowoso blm ada mas ayo kembangkan di bondowoso❤❤❤
@ranskisaran3399
@ranskisaran3399 Жыл бұрын
Assalamuallikum wahay penghini syurga... Percayalah rezeky itu bagai subcriber walaupun punya orang lebih banyak akan tetapi kita juga bisa merasakan ya...
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Iya kak
@mznurhuda6294
@mznurhuda6294 Жыл бұрын
Salam seduluran MZ,salam sukses buat MZ ya amin....👍♥️♥️♥️♥️
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Aamiin
@jajijubaedi5615
@jajijubaedi5615 Жыл бұрын
Daerah saya cocok nih bogor timur untuk bercocok tanam. Dan kebetulan harga tanah juga masih murah
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
gas om
@nikopatrianz3471
@nikopatrianz3471 3 ай бұрын
Bogor timurnya mana kang ,saya juga Bogor timur
@aluysiarenievivasilvia1837
@aluysiarenievivasilvia1837 3 ай бұрын
Keren nih bisnisnya. Kebetulan sy berkebun organik skala rumahan. Hanya krn sy tinggl di LN hrs tahu dulu dan belajar bny agar bisa menghasilkan saat mmbuka bisnis cascing. Pak klw hujan gmn ya, kebetulan ditempat sy tinggl tuh klw hujan ekstrim hujan dan angin dan udara dingin sekali. Klw bisnis ini sepertinya hrs indoor deh🤔 Anyway Thanks for sharing ya pak. Sukses terus unt bisnisnya🙏🏻😘
@abdlatif9462
@abdlatif9462 Жыл бұрын
Pernah budidaya cacing juga. Belinya di pak Adam, daerah Sukun. Cuman karena tenaganya g nutut, gak bisa berkembang....
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
iya kak siap, sama sama alumni percacingan dong kita
@alhidayahgunungpati
@alhidayahgunungpati Жыл бұрын
Hemm lahannya luas banget itu pantesan hasilnya bisa berton ton, sangat mengisnpirasi
@alvisad
@alvisad Жыл бұрын
Hehehehe maklum warga desa tanah nya agak murah di banding kota
@gaboetdude2334
@gaboetdude2334 Жыл бұрын
luas tanahnya ngeri, btw makasih share ilmunya untuk saya yang gaboet ini 😅😅😅
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siaap
@nastain2348
@nastain2348 10 ай бұрын
Cacing mahluk hidup ciptaan Alloh yang terlihat sederhana, hidupnya juga sederhana, makan apa adanya, tapi manfaatnya luar biasa : 1. Pengurangan unsur hara. 2. Menjadi sumber protein bagi mahluk lainnya. 3. Kotorannya juga bermanfaat untuk pupuk. 4. Menjadi sumber perekonomian buat peternak cacing. Jadi esimpulannya : jangan meremehkan / merendahkan ciptaan Alloh, sejelek apapun bentuknya, seburuk apapun habitatnya memang itu sdh tempatnya. SEGALA SESUATU YANG ALLOH CIPTAKAN PASTI ADA MANFAATNYA.🙏🙏🙏
@mbakanna3418
@mbakanna3418 10 ай бұрын
saya pernah ternak cacing,cuma terkendala sama media.saya media pake onggok aren,karena cacingnya glowing dan bersih buat pakan burung
@yogifamilybaru
@yogifamilybaru Жыл бұрын
Bisnis yg baru kami tau ini, ternak cacing harga nya lumayan ternyata ya. Butuh lahan luas tapi ya. Semoga tambah sukses bisnis cacingnya ya
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Aamiin
@Santri_Kobisonta
@Santri_Kobisonta Жыл бұрын
sangat bermanfaat bang, apapun profesi dan usahanya semoga kita semua mendapat keberkahan dari Alloh, amin. salam kenal dari timur ya bang
@fentyfen2756
@fentyfen2756 11 ай бұрын
Waalaikumussalam.... Terimakasih sudah berbagi videonya Sukses selalu...
@HendieTanaman
@HendieTanaman 11 ай бұрын
Aamiin
@hidayatlubiss
@hidayatlubiss 16 күн бұрын
Mantaap om.. selalu berbagi dan bermanfaat bagi semua orang. Semoga menjadi amal jariah. Aamiin 🤲
@TheChalis86
@TheChalis86 Жыл бұрын
Sungguh jadi motivasi untuk perkembangan usaha sampingan. Tapi yang mau saya tanyakan adalah 1. apakah beda cacing yang ada di sekitar halaman dengan cacing ACN. Itu dibuatkan kolam untuk tempat ternaknya.. 2. apakah dasar kolam menggunakan media (alas) lain seperti plastik atau coran semen.. sebelum memasukkan bibit cacing atau langsung bersentuhan dengan tanah. 3. Jika ada perbedaan cacing biasa dan cacing ACN apakah ada dijual bibit cacing ACN tersebut. Terimakasih dan sukses selalu TANAM TANAM.
@petanilapolechanel7091
@petanilapolechanel7091 Жыл бұрын
Info yang sangat inspiratif Suks3e S3lalu K4wan🙏🙏🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siap
@aliadji1374
@aliadji1374 Жыл бұрын
Miara ayam,bebek, entok kasih pakan cacing...makjosss
@aframaulana9263
@aframaulana9263 Жыл бұрын
Video kurang nyambung, shrs nya musik saat di mobil bukan suara burung. Sebaiknya suara musik atau gamelan. Soalnya didalam mobil. Tp kalo jalan kaki ke hutan baru cocok suara burung.
@SofyBocahNgapak
@SofyBocahNgapak 5 ай бұрын
Salam sukses para petani,smg usahanya sllu membuahkan hasil yg luar biasa
@77natasha
@77natasha Жыл бұрын
Mantap sekali boskyu 😱
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
makasih bang
@benbenboom8904
@benbenboom8904 Жыл бұрын
Ini perlu lahan yg luas siy br bisa jalan usaha nya, investasi lahan cukup memakan biaya yg cukup besar
@enarsunarsih7236
@enarsunarsih7236 3 ай бұрын
Bagi saya yng blm punya usaha dan ada lahan tpi gak ke urus merasa jdi pengen jga, sangat bermanfaat ilmunya
@wbchanelbychefblankcon7272
@wbchanelbychefblankcon7272 Жыл бұрын
Narasumber malah ketutup sama host yg serasa lebih tau dari narasumber. Saran biarpun host tau tentang bidang yg di bahas,alangkah lebih baik tetep rendah hati dan lebih fokus kupas tuntas menurut fersi narasumber.
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siaap
@ericksunardi9858
@ericksunardi9858 Жыл бұрын
Biaya pekerjanya sama pakannya juga mahal pak..
@azkanawwaf6994
@azkanawwaf6994 Жыл бұрын
@@ericksunardi9858 .... Sampah dimana yg mahal bos..... Hadeh... Ente tinggal dimana bos....
@ajisaka212
@ajisaka212 Жыл бұрын
Iya bner infonya jadi kurang menarik, host nya soto hhe
@vettty4776
@vettty4776 Жыл бұрын
@@ajisaka212 soto apa nasi goreng bang😅🙏
@isdiantoyan4206
@isdiantoyan4206 Жыл бұрын
Asik ternak cacing iki, cuma belas drng pernah ngerti, bikin liputan lagi cak mulai dari nol sampek panen.. Sowon..
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
siaap
@andilala3269
@andilala3269 5 ай бұрын
Berilah ruang bicara kepada lawan bicaramu meski kau mengetahui apa yang di bicarakan lawan bicaramu....
@MarhasanNudin-oo7fy
@MarhasanNudin-oo7fy 10 ай бұрын
Saya pernah ternak cacing thn 2000 di cirebin. Tapi cacing australia saat itu per kilo nya bisa ratusan ribu. Berhenti karena harus kembali kerja di jakarta.
@asepasinjapuhkasep-mm9ut
@asepasinjapuhkasep-mm9ut 9 ай бұрын
Padahal lanjutkan aja
@sangpetualang625
@sangpetualang625 Жыл бұрын
Trimakasih mas ilmunya semoga bermanfaat bagi kaum tani..
@apriadi-vg6ok
@apriadi-vg6ok Жыл бұрын
Semua yang bisa kita lakukan untuk kemajuan negri ini, tidak ada yang salah, berbagi sangat bermanfaat bagi saya pemula
@emansudarman7363
@emansudarman7363 8 ай бұрын
Ini alamatnya dmn yah
@masdimasdi6381
@masdimasdi6381 10 ай бұрын
Terimakasih ide terbaru❤😂🎉😢😮😅😊 Seven days. next seven month. next next lah...
@kunyithitamkaranganyar7499
@kunyithitamkaranganyar7499 Жыл бұрын
Salam kenal Dari petani kunyit hitam dari kabupaten Karanganyar Jawa Tengah
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Salam balik bang
@PAKDETULUS
@PAKDETULUS Жыл бұрын
Ternyata cacing bisa jadi ladang bisnis..oooh mantep mase👍👍👍🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
semua kalau tahu seluk beluknya bisa jadi bisnis om
@gotriqasim4344
@gotriqasim4344 Жыл бұрын
luar biasa usaha harus konsisiten
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
betul sekali kak, setuju
@nusantarajaya88
@nusantarajaya88 Жыл бұрын
Lumayan menarik buat saya yang budidaya ikan nila di bendungan lahor. Cuma suplay blotongnya aja yang belum tau
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
pabrik gula kak
@ayuboppo5177
@ayuboppo5177 6 ай бұрын
Kalau bukan petani boleh lah percya..tapi kalau petani masih mikir2...untungay konten...
@asistenpemkesra5571
@asistenpemkesra5571 Жыл бұрын
mas yo gawe cara "Budi daya Cacing, cara pengolahan Cascing, alamat tempat Budidaya Cascing dan tempat penjualan/penampung Cacing" maturnuwun sanget mas Video Tutorialnya
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siap. Ditunggu mas e
@temalsonid1574
@temalsonid1574 Жыл бұрын
Wah bakal makin banyak peternak nih. Bakal hancur nih hrg nya.
@tetinurhayati4032
@tetinurhayati4032 Жыл бұрын
Dan saya sangat tertarik sama budidaya ini terutama kascingnya.
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siaap
@nurdainiriza1889
@nurdainiriza1889 Жыл бұрын
Om... di tunggu konten selanjutnya budidaya cacing dr awal... Proses pembuatan media... dan apa saja media yang di butuh kan.......
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
siaap
@zubairimixchannel
@zubairimixchannel Жыл бұрын
Bisnis yang sangat bagus omsetnya bisa dikembangkan terima kasih telah berbagi ilmu tentu banyak manfaatnya kawan
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
sama sama kakak
@irawansantoko9689
@irawansantoko9689 Жыл бұрын
Enak emang kalo punya tanah yg luas bisa beternak apapun👍👍👍
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
setuju sekali
@lilikyuanto5968
@lilikyuanto5968 Жыл бұрын
Mas irwan santoko ke indramayu mas lahan kurang prodoktip masih lumayan ada mas.
@serbapetukchannel
@serbapetukchannel Жыл бұрын
Info yang sangat menarik banget 👍👍❤️🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Makasih kak
@Rio_0102
@Rio_0102 Жыл бұрын
Cacing sampah, mantep tu buat mancing wader
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
yoi
@darwanderik7908
@darwanderik7908 Жыл бұрын
Di tempat aku dulu banyak peternak cacing beli bibit mahal. Pas panen jual susah akhirnya pada bangrut
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
saran sebaiknya sebelum budidaya dipikirkan betul betul agar tidak tergantung sama pengepul, jadi punya sumber tempat jualnya juga sendiri, biar bisa pasang harga sesuai diri sendiri
@ekaraja3530
@ekaraja3530 Жыл бұрын
Mantebb infonya, kak bisa gk kl bikin budidaya cacing skala rumahan di bak plastik ? Terima kasih sharing2 nya channel Tanam Tanam 🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siaap
@langgengsetyoadi7969
@langgengsetyoadi7969 Жыл бұрын
Chanel pertanian inspiratif..sangat membantu para petani..untuk meningkatkan kualitas tanaman nya..jos mazehh👍
@andibunga607
@andibunga607 7 ай бұрын
Betul.. Dan APA JUDULNYA bisa.. GA. Jangan tulis Bisnis remeh..kok kesannya.. Bisnis yg gampangn.. Padahal usaha apapun yg halal. Pasti perlu usaha yg tekun.. Kerja Yg terukur.. ..dn. GIAT (GIGIH BERUSAHA..insyAllah Akan memnghsilkan
@jejakmangasep
@jejakmangasep Жыл бұрын
Assalamualaikum. Mantap sangat menginspirasi Skali
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
wa alaikum salam
@rhidayanto6096
@rhidayanto6096 Жыл бұрын
Mantaps... nyantai.. masuk mudah dicerna...
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
siap
@dimasriskichanel3253
@dimasriskichanel3253 Жыл бұрын
Saya punya lahan 5000 m. Sudah di tannami sengon, liat cenel ini kok tertarik, ternyata di bawah sengon bisa untuk budidaya cacing, mintan ilmu sama bimbingannya om... Sangat mengidukasi
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siaap kakak
@temalsonid1574
@temalsonid1574 Жыл бұрын
Coba aja ternak gampang kok. Tapi nanti bakal puyeng anda jual/lempar cacingnya. Yakin. Dan bakal banyak alasan buat nolak/ga mau beli punya samean.
@akukamu9017
@akukamu9017 Жыл бұрын
Betul sekali.. Sangat susah jualnya kelihatannya di Block sama group mereka.. Mereka sengaja jual bibit kasusnya sama dgn semut rangrang
@izanaginomai4273
@izanaginomai4273 Жыл бұрын
Saya minat ada info pengepul yg menerima dalam skala banyak gak om? Hestag gak butuh hitungan kertas alias perkalian. Saya maunya yg real saja
@nabilahasnah4241
@nabilahasnah4241 Жыл бұрын
Tolong mas buat tutorial untuk pembuatan pupuk kascing untuk kelapa sawit. sebab pupuk kimia mahal
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siaap
@muhammadjalil6131
@muhammadjalil6131 Жыл бұрын
Tertarik pengembangan dan budi daya cacing, yang jadi masalah pemasaran atqu penampungannya ini masalah utamqnya.
@tentremayemofficial
@tentremayemofficial Жыл бұрын
salam sukses, bisa untuk inspirasi
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
terima kasih kak atas supportnya untuk chanel tanam tanam 😇😇
@IMAM.MVLOGNEWS
@IMAM.MVLOGNEWS Жыл бұрын
Mantab buat inspirasi buat petani yg lain
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
ingat cacing ini salah satu hasil samping kak misal diambil pupuknya dan diambil sebagai jus cacing untuk nambah nutrisi tanah
@ESPEYE_TV
@ESPEYE_TV Жыл бұрын
Semangat Pemuda Indonesia ayo bertani Salam kenal dari saya petani Tebu 🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
salam kenal kaka
@entuskurniawan9994
@entuskurniawan9994 Жыл бұрын
Tertarik, sekalian bertani..
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
kzbin.info/www/bejne/j6iWi2eqe6-dipI cek di video itu kak ya admin tempat koperasinya cacing ada juga di deskripsi
@iammustofa9591
@iammustofa9591 Жыл бұрын
Itu selain talas , tanemin cabe subur bangetttt tuh tanah
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
betul banget
@Sumberrejekiserindit
@Sumberrejekiserindit Жыл бұрын
Mantap mas,cara budidaya,semega hasil a melimpah aminn
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Aamiin
@pokokebonsai
@pokokebonsai Жыл бұрын
Nyimak om 🙏🙏🙏 sangat bermanfaat sekali Ada beberapa pertanyaan om, 1. Media buat ternak cacing pakai apa om, soalnya ditempatku tanahnya gk segembur itu? 2. Kalo beli bibit cacing kemana? 3. Kalo panen dikirim kemana? Terimakasih banyak om 🙏🙏🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
1. di situ pakai blotong/ limbah ampas tebu 2. wa admin kami bisa 3. dikirim ke tengkulak juga ada kalau di malang kak
@pokokebonsai
@pokokebonsai Жыл бұрын
@@HendieTanaman siap om, terimakasih banyak.. next jika berkenan bikin video dr pembuatan, pembibitan sampai panen om.. hehe 🙏🙏🙏 maaf sekedar saran om..
@akhmadzainuri1058
@akhmadzainuri1058 Жыл бұрын
Saya lokasi malang TUREN. Minat utk bermitra. APa bisa...? Mohon info lengkap nya..
@ciciliaerna1922
@ciciliaerna1922 Жыл бұрын
Tertarik
@parmanparman3422
@parmanparman3422 Жыл бұрын
@@akhmadzainuri1058 l
@rizkyhenkyputra5163
@rizkyhenkyputra5163 Жыл бұрын
Salam sukses dan luar biasa. Semoga jadi orang kaya
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
terima kasih kak atas supportnya untuk chanel tanam tanam 😇😇
@bungamawar2197
@bungamawar2197 Жыл бұрын
Cara menjualnya kemana?
@bangpandikayu1696
@bangpandikayu1696 Жыл бұрын
Mantap boskuu👌 💯,, semoga sukses
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
makasih bang
@arwanijoseya4712
@arwanijoseya4712 Жыл бұрын
Kalo pengen coba ternaknya lebih jelas gimana om media cara buat tempat cacingnya, dibawahnya itu ada plastik atau langsung tanah om, bisa dibuatkan video tentang lebih detilnya terimakasih somga sukses chanelnya om
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Langsung tanah om. Besok ada lagi teknis budidaya ya ya
@arwanijoseya4712
@arwanijoseya4712 Жыл бұрын
Siap om saya tunggu
@hmdyoutubechannel8796
@hmdyoutubechannel8796 Жыл бұрын
Terima kasih om, informasinya.. 🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
sama sama kk
@user-rx8ss1sv4x
@user-rx8ss1sv4x Ай бұрын
Terimakasi kang ilmu budi daya neh salam kompak dari simeulue aceh❤❤❤❤❤❤❤
@arymufara
@arymufara Жыл бұрын
menginspirasi sekali mas...
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siap
@boykeren5240
@boykeren5240 Жыл бұрын
Menarik bisa dibuatkan video terkait seluk beluk budidaya cacing om. Sukses terus 🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siap
@sidemang0289
@sidemang0289 Жыл бұрын
Budidaya seperti ini yg membuat banyak inspirasi buat yg mau mulai merintis usaha.
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siap
@temalsonid1574
@temalsonid1574 Жыл бұрын
Usahan lainya aja, jangan cacing. Hahaha
@yonodugalerz691
@yonodugalerz691 Жыл бұрын
Mas pakai limbah ampas singkong saged moten... Alhamdulillah disini melimpah
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
bisa banget bang
@juraganputribonsai1927
@juraganputribonsai1927 Жыл бұрын
Hadir mas. Semangat terus dalam berkarya
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
makasih bang, mantap
@dedirusanto3695
@dedirusanto3695 Жыл бұрын
mantap mas , ditunggu tutornya
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
siaap
@ibnumakkie8279
@ibnumakkie8279 Жыл бұрын
Nunggu video belajar ternak cacing, jazakallahu khairan
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Sudah terbit episode 1 bbg
@hardihandayani7176
@hardihandayani7176 Жыл бұрын
Saya tertarik juga budi daya cacing........modal tak terlalu tinggi dan pemeliharaannya juga gak terlalu repot,tapi hasilnya lumayan tinggi......! Yang paling mahal harga lahannya saja.....
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
sewa lahan om
@temalsonid1574
@temalsonid1574 Жыл бұрын
Hah, yakin? Klo modal emang g gede. Tapi repotnya itu yg super
@insektisida968
@insektisida968 Жыл бұрын
Selalu antusias menyimaknya orang2 kreatif
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siap, terima kasih atas support untuk Chanel kita kak🙏😎
@kuyingying9806
@kuyingying9806 Жыл бұрын
Mantep budidaya cacing. Mengispirasikan para pertenak cacing
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
siaap
@mas_rizal06
@mas_rizal06 Жыл бұрын
kami tunggu video berikutnya mengenai budidaya kascing mas sukses selalu 😁
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
aamiin
@sahabatnusantaratv3339
@sahabatnusantaratv3339 10 ай бұрын
Wow Luar biasa mantap 👍👍
@HendieTanaman
@HendieTanaman 10 ай бұрын
Joss
@Gun168
@Gun168 3 ай бұрын
Luar biasa inovatip dan kreatif
@Misterompong
@Misterompong Жыл бұрын
Hebat bang... Dengan tanaman sepele tapi hasil memuasan
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Alhamdulillah
@infinixhot2575
@infinixhot2575 8 ай бұрын
Maaf mau tanya..beli bibit..dan pnjualan kemana ya...tlg.ksh no.wa nya
@Petaniburuh
@Petaniburuh Жыл бұрын
Semoga tanaman nya cepat tumbuh subur bang..sukses selalu.
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Aamiin
@robinbaron7638
@robinbaron7638 Жыл бұрын
Amin
@asepasinjapuhkasep-mm9ut
@asepasinjapuhkasep-mm9ut 9 ай бұрын
Bang mau curhat bisa minta no wa nya sbb saya pemula trimaksi
@makrufchannel9440
@makrufchannel9440 Жыл бұрын
Pernah merintis usaha cacing, pake rak kayu..tapi hasil dikitt Klo yg inih mantap dehh
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
kalau pakai rak saya juga pernah coba, capek kak, di perawatan karena raknya naik turun dan kalau bukan rak galvalum ada biaya penyusutan rak cepet jebol
@makrufchannel9440
@makrufchannel9440 Жыл бұрын
@@HendieTanaman iya e, akhirnya sy berhenti ternak cacing bang.. sini mau ternak lagi, tapi buat cari pakannya kyknya susah..pabrik gula tempatku dah tutup
@Atinsutrisno.chanel
@Atinsutrisno.chanel Жыл бұрын
Ok udah ku Simak mas tayangan nya, Budidaya cacing tanah bgmn pasarnya, apkh cacing nya sdh pasti laku utk dijual
@tulusmarbun7060
@tulusmarbun7060 Жыл бұрын
Mantab, semoga berhasil pak, saya juga mau belajar seperti bapak bagaimna trik jitu 🙏
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Monggo kak cek post kita ada kontaknya
@giokeng4021
@giokeng4021 Жыл бұрын
Bagus sekali pak , kalau ada pendidikan cara budidaya ditempat terbatas (skala rumah tangga) saya mau ikut , terima kasih banyak atas infonya.
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
siaap kak
@VivoVivo-kd2ux
@VivoVivo-kd2ux Жыл бұрын
Jgn mudah terlalu percaya sy thn 2015 sdh pernah ternak cacing tpi gk sesuai hrpan...
@PACEDARTO
@PACEDARTO Жыл бұрын
Mantap bos pengarahannya
@HendieTanaman
@HendieTanaman Жыл бұрын
Siap
@samsungsgi6505
@samsungsgi6505 Жыл бұрын
judul bombastis...., kenyataannya jauh panggang dari api.
Ide Usaha Budidaya Cacing Tanah Modal Kecil Untung Besar
13:03
CapCapung
Рет қаралды 7 МЛН
He Threw A Banana Peel At A Child🍌🙈😿
00:27
Giggle Jiggle
Рет қаралды 19 МЛН
Joven bailarín noquea a ladrón de un golpe #nmas #shorts
00:17
Uma Ki Super Power To Dekho 😂
00:15
Uma Bai
Рет қаралды 58 МЛН
HASILKAN PULUHAN JUTA DARI TANAM TALAS #petanisukses
3:26
Pak Oles Online
Рет қаралды 14 М.
Modal Kunyit saja!! Lebih banyak Buah daripada Daunnya 👍👍👍
9:22
BALI ORGANIK TV
Рет қаралды 6 МЛН
Pupuk Organik Cair ini 100 Kali Lebih Kuat Dari Air Cucian Beras / Leri - JAKABA SUPER
13:46
Penyuluh Pertanian Lapangan
Рет қаралды 2,7 МЛН
Budidaya Vanili Modern, Emas Hijau Harga Jual 3 Juta/Kg
12:13
CapCapung
Рет қаралды 1,1 МЛН
可怜的白天使被小丑打了。#天使 #小丑 #超人不会飞
0:40
超人不会飞
Рет қаралды 4,3 МЛН