Bisnis vs Idealisme: Mana harus Menang? (case: Konami vs Hideo Kojima)

  Рет қаралды 730,444

Dr. Indrawan Nugroho

Dr. Indrawan Nugroho

Күн бұрын

Enam tahun lalu, Hideo Kojima, sang pencipta seri game populer Metal Gear Solid, dibuang oleh Konami, perusahaan tempat ia bekerja. Padahal Kojima adalah bebek bertelur emas yang melambungkan nama Konami selama hampir tiga dekade. Apa yang terjadi?
Ternyata ada tubrukan ideologi disana. Bisnis versus idealisme. Menurut Anda, mana yang seharusnya dimenangkan? Yuk kita eksplorasi sama-sama di video singkat ini. Simak juga apa dampak dari tubrukan itu enam tahun kemudian. Banyak pelajaran yang bisa kita ambil dari kisah epik ini.
CHAPTERS:
00:00 Pengantar
01:20 Mengenal Hideo Kojima
02:13 Hideo Kojima Bersinar
03:33 Hideo Kojima Dibuang
04:51 Apa yang terjadi?
06:38 Misteri Pembuangan
08:32 Kojima Pasca Konami
10:05 Konami Pasca Kojima
11:13 Renungan Ideologi
Dr. Indrawan Nugroho adalah CEO dan Co-founder CIAS, sebuah perusahaan konsultan inovasi dengan misi memampukan para talenta korporat dalam mendesain, mengembangkan dan mengimplementasikan inovasi untuk meningkatkan kinerja perusahaan
Kunjungi:
www.cias.co
www.indrawannugroho.com
Follow me at:
/ indrawannugroho
/ indrawannugroho
Disclaimer:
Video ini merupakan ulasan sederhana terkait fenomena bisnis atau industri yang tengah terjadi untuk digunakan masyarakat umum sebagai bahan pelajaran atau renungan. Walaupun menggunakan berbagai referensi yang dapat dipercaya, video ini tidak diniatkan sebagai karya ilmiah maupun karya jurnalistik.
Sumber Referensi:
en.m.wikipedia.org/wiki/Hideo...
• Kojima vs Konami Expla...
www.svg.com/155464/the-truth-...
www.wired.co.uk/article/konam...
www.looper.com/322205/why-the...
www.svg.com/115116/shady-side...
• We Finally Understand ...
www.gamesindustry.biz/article...
www.looper.com/322205/why-the...
theboar.org/2021/03/video-gam...
www.gamesindustry.biz/article...
www.gameinformer.com/b/news/a...
id.techinasia.com/rumor-konam...
• We Finally Understand ...
• Kojima vs Konami Expla...
• Fans Boo Konami for Ba...
• Why Konami Pushed Hide...
• Hideo Kojima: From Met...

Пікірлер: 3 100
@caturnugroho842
@caturnugroho842 2 жыл бұрын
Kalimat terkeren hari ini "Idealisme tidak harus bertentangan dengan kepentingan bisnis, bahwa akan selalu ada pasar yg menguntungkan untuk sebuah mahkarya"
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
terima kasih mas
@teguhyuwono2629
@teguhyuwono2629 2 жыл бұрын
Setuju sekali dengan kalimat ini, tp pertanyaannya adalah sampai kapan kita harus menunggu untuk 'pasar 'yg siap dengan sebuah inovasi yg mendobrak pasar pada umumnya. Saya jadi teringat dengan kisah Ricky Elson dan mahakaryanya Tucuxi dan Selo yg malah berujung dengan tuntutan hukum. Semoga kedepannya terus bermunculan 'mahakarya' seperti Tucuxi dan Selo.
@truthseekers5609
@truthseekers5609 2 жыл бұрын
saya rekomendasi nonton film ford vs ferrari, dimana ford yang berorientasi bisnis melawan ferrari yang idealis..
@farifairis7388
@farifairis7388 2 жыл бұрын
antara setuju dan tidak.. mengejar idealis itu seperti meladeni ego tanpa peduli realita dan kritik publik.. karena secara realita, orang/keluarga butuh penghasilan untuk hidup.. namun akan sangat menyenangkan ketika idealisme kita dihargai oleh pasar dan memberikan keuntungan yang besar..
@fari9387
@fari9387 2 жыл бұрын
snyder cut all over again
@diyozacky642
@diyozacky642 2 жыл бұрын
Saya mempelajari seluruh video Pak Dr.Indrawan Nugroho, dan menurut saya Kojiwa dengan ideologi "tidak mau berbisnis" adalah gaya seorang "bisnisman ulung" yang mencoba mempertahankan element pertama untuk naik kelas, yaitu Glorious Purpose (tujuan yang agung. Menurut pak Dr.Indrawan di video 3 element kunci naik kelas?). Glorious Purpose mesti dijaga untuk tetap agung, dengan berfikir bahwa uang dan pendapatan bukan segalanya, ini memacu semangat seseorang untuk rise above the crowd. Ditengah banyak orang yang mementingkan uang dan merusak tujuan mulia mereka dan menjadikan mereka orang yang tidak punya intuisi untuk menggapai cita-citanya. Kisah Kojiwa yang sejak kecil selalu menonton film sebelum tidur mengajarkan dia bahwa prinsip dasar akan memberikan dampak yang kuat terhadap keyakinan dan keterbukaannya melihat dunia yang jauh lebih luas tanpa ditutupi bayang-bayang uang. Terimakasih
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
terima kasih untuk insightnya mas
@VianFlash
@VianFlash 2 жыл бұрын
Idealisme, karena hidup ini terlalu singkat untuk dihabiskan dengan menjadi orang lain.
@edikurniawan6969
@edikurniawan6969 2 жыл бұрын
Halo bang Vian, ditunggu ya video2 inspiratifnya lagi 😁👍
@jhonyklasik3726
@jhonyklasik3726 2 жыл бұрын
idealisme dan bisnis bisa kah bersatu?
@krisnadarma8284
@krisnadarma8284 2 жыл бұрын
@@jhonyklasik3726 bisa dong, idealisnya kojima salah satu contohnya? kenapa? beliau idealis terhadap ide dari game yang ingin disampaikan, tapi jika dilihat, perkembangan narasi dan grafis tetap mengikuti alurnya zaman. Contoh lain ada Nier Automata dari square enix, mengandalkan story line yang kompleks namun di balut dengan gaya pertarungan cepat yang mudah dipelajari dan visual karakter yang menarik untuk kalangan pencinta anime. Jadi idealis bisa diterapkan tapi tidak benar" seluruhnya, tetap harus ada pertimbangan sehingga game yang dirilis bisa relevan dipasaran.
@ZeroThreeSix
@ZeroThreeSix 2 жыл бұрын
Ya tapi kan Idealisme bisa kalah dengan Realisme om.
@ronaldpangaribuan1377
@ronaldpangaribuan1377 2 жыл бұрын
Yo bang. Mana nih video barunya. Saya udh tonton semua. Ga seru ga ada vian flash
@fhernawan
@fhernawan 2 жыл бұрын
Point-point pembahasannya bagus dan teratur. Senang dan mudah menyimaknya. Ditambah pembawaan naik turun nada bicara narasumber. Keren!
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
enjoy yaa
@umaragil480
@umaragil480 2 жыл бұрын
Kojima harus tetap menjadi kojima. Karena kita butuh game yg unik, anti mainstream, dan revolusioner.
@DonnyAdwin
@DonnyAdwin 2 жыл бұрын
Game Kang Paket
@user-rz7pj8nu2d
@user-rz7pj8nu2d 2 жыл бұрын
Setuju. Pasukan Capek kalo mesti nunggu spin off lagi karena nutupin plot hole yang game nya di paksa rilis padahal belum sempurna...
@aronsuhartono7684
@aronsuhartono7684 2 жыл бұрын
ideologi idealis menciptakan maha karya pasti tetap akan terbayar dan akan selalu diatas profitabilitas. Meninggalkan maha karya selalu lebih baik daripada meninggalkan harta. Maha Karya lebih akan sering ditampilkan dalam history., semnagt terua kojima dalam menciptakan maha karya. Dan semangat terus orang Indonesia ciptakan maha karya dengan menjadikan Indonesia nomor satu dunia.
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
semangat!
@alfredagung9911
@alfredagung9911 2 жыл бұрын
Idealisme adalah bagian dari originalitas. Tanpa itu tidak akan ada pembeda. Tinggal porsinya berapa persen yg harus kita gunakan dari idealisme agar bisa menjadi bisnis
@ahenjunius3802
@ahenjunius3802 2 жыл бұрын
terkadang orang idealis hanya memfokuskan kata "OUTSTANDING" hanya pada karya nya, sedangkan aspek lain seperti kekayaan dan lainnya hanya butuh kata CUKUP, dan tidak ada yang salah dengan ideologi masing2 prinsip menurut saya. :)
@daniayu7073
@daniayu7073 2 жыл бұрын
Orang idealis biasanya lebih mementingkan nilai daripada nominal.
@ladangtekno7748
@ladangtekno7748 2 жыл бұрын
@@daniayu7073 yes gan, makanya tidak jarang ada seniman dengan karya yang bagus tapi tidak punya kekayaan yang wah.
@fifinjoviza
@fifinjoviza 2 жыл бұрын
Kyk steve job, mengedepan kan value yg dihasilkan apple
@adhistyawildan7559
@adhistyawildan7559 2 жыл бұрын
Akhirnya, dibikin juga drama antara kojima dan konami
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
enjoy!
@jestinaja1140
@jestinaja1140 2 жыл бұрын
Request ttg hancurnya marketplace" indo.. sprti levania dll...
@alhasan7750
@alhasan7750 2 жыл бұрын
Levania apa elevania ?
@jestinaja1140
@jestinaja1140 2 жыл бұрын
@@alhasan7750 tokopedia aja 😅
@m.irfan-7069
@m.irfan-7069 2 жыл бұрын
@@jestinaja1140 lah tokopedia kan masih
@jestinaja1140
@jestinaja1140 2 жыл бұрын
Y udah toko matrial aja terdekat...😅
@novenlukito3356
@novenlukito3356 2 жыл бұрын
Retail
@Nganjukman1029
@Nganjukman1029 2 жыл бұрын
Saya berpihak pada Konami (boleh setuju, boleh tidak). Di realitas bisnis, hal itu terpaksa dilakukan. Bukan karena management yang antagonist, tapi karena perusahaan harus survive, karyawan harus sejahtera, bisnis harus mengikuti pasar. Orang-orang mirip Kojima ini banyak kita temukan. Di Agile-agile group pun banyak, sangat perfect dan visioner, mudah ngambek, keras kepala, kadang sukar menerima ide anggota group, kecuali dengan syarat yang banyak. Tapi mereka ini jenius dan memiliki konsep yang matang. Mereka ini layak memiliki organisasi dengan arah dan visi yang diimpikan sendiri.
@c.sfighter
@c.sfighter 2 жыл бұрын
Itu benar, memang bisnis harus begitu, tapi cara konami memperlakukan pegawai pegawai nya yang bikin geram, kalau konami tidak buang kojima tapi malah ganti pengerjaan Kojima dari game PS/PC jadi mobile mungkin akhirnya beda, dan perlakuan berlebihan terhadap pegawai yang bikin pegawai konami yang dulu bekerja dibawah kojima memilih ikut kojima keluar perusahaan dan membuat perusahaan baru
@ssrbgangimaribotan6thofthe12
@ssrbgangimaribotan6thofthe12 10 ай бұрын
Maaf telat setahun balasannya. Tetapi gerakan konami malah membuat game konami jadi tidak ada yang nama besar lagi karena tidak ada flagship sebagai pemimpin penjualan untuk menarik pemain ke dalam gamenya yang lain. Kalau kita lihat perusahaan game besar lain seperti EA mereka tetap membuat AAA game (game kelas atas) sebagai flagship franchise mereka yang bisa menarik perhatian banyak orang yang akhirnya bisa ditarik juga loyalisnya ke game mobile mereka. Jadi ini sebenarnya kesalahan fatal untuk memotong total pasar AAA games. Perusahaan jual entertainment seperti game itu sangatlah bergantung dengan fame/reputasi companynya. Lalu mayoritas konsumen yang mengeluarkan uang banyak juga adanya di PC/console gaming juga karena kebanyakan player basenya kelas menengah atas yang memiliki uang untuk membeli perangkat komputer ataupun ps4/5 atau Xbox, Makanya genshin pun game mobile terbesar di dunia sekarang juga membuat versi komputer dan console walaupun development costnya naik karena programming language dan performance computer itu beda jauh sama mobile phone, dan lebih beda lagi untuk console, dan Xbox dengan playstation juga memiliki programming language yang beda juga, jadi itu basically membuat 4 programming language berbeda untuk 1 game yang sama tapi pendapatannya terbesar di dunia, dan memecahkan rekor tiap tahunnya mereke mengeluarkan karakter baru di game yang sama. Jadi kemungkinan besar Konami lebih ke masalah atasan punya keinginan kontrol total seperti diktaktor dan lebih mementingkan kekuasaan mereka dari pada perencanaan jangka panjang perusahaan karena kebijkannya juga tidak masuk akal. Makanya sekarang Konami sudah gk jadi pemain major lagio di game industry , hanya jadi regional player saja, dan gamenya seperti Yu-gi-oh yang harusnya IPnya op[unya potensial besar untuk masuk ke pasar internasional malah hanya menguasai presentase kecil di pasar internasional yang akhirnya dikuasi oleh heartstone dan shadowverse. Pendapatan dan laba memang naik tapi tidak bisa mencapai potensi besar yang mereka bisa capai kalau mereka tidak membuang segmen pasar penting. Kebijakan yang baik harusnya diversifikasi selain dari memotong department kompeten.
@supriyadiazzam598
@supriyadiazzam598 2 жыл бұрын
kojima harusnya juga mulai belajar dari pebisnis, karena idealisme saja kadang tidak cukup membuat perusahaan maju. Namun juga harus tetap mempertahankan idealisme untuk menjaga pelanggan dan ciri unik bisnis
@anggasatria9861
@anggasatria9861 Жыл бұрын
tapi konima ga harus menghapus pencapaian kojima, pisah baik baik kan bisa
@Withoutname.-
@Withoutname.- 6 ай бұрын
​@@anggasatria9861Pernah dengar pepatah "Habis manis, sepah dibuang"?? Seperti itulah penggambaran yang cocok untuk Konami....
@ftheweebs6799
@ftheweebs6799 2 жыл бұрын
Gak nyangka Request saya di dengar, Terima Kasih banyak Prof.
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
tentu dong. enjoy ya.
@agestatsega
@agestatsega 2 жыл бұрын
@@IndrawanNugroho Keren Videonya 🙏
@robetkeren5390
@robetkeren5390 2 жыл бұрын
@Saucey Typhoon loh kok CEO Samsung bang
@argasatriyaputrasiwi2987
@argasatriyaputrasiwi2987 2 жыл бұрын
@@IndrawanNugroho sayang sekali Pak, tombol like cuma satu 💕👍 you're the best, Sir!
@aryaw1jaya
@aryaw1jaya 2 жыл бұрын
baru kali ini ada pembicara yang ngebawain topik dari dunia teknologi dan game, Suka saya!!!
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
asyik! enjoy yaa
@thetorocat
@thetorocat 2 жыл бұрын
8:17 "Perfeksionis" yang menjadikan gamenya memiliki cerita yang dalam dan disukai oleh fansnya. Prof sudah banyak searching sehingga penjelasannya sangat luarbiasa👍
@bettasianipar4642
@bettasianipar4642 2 жыл бұрын
Lebih bagus Bisnis dan idealisme dijadikan menjadi 1 sehingga bisa menghasilkan Karya dan Profit yg luar biasa
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
:)
@ulmaul9102
@ulmaul9102 2 жыл бұрын
Bisnis dan idealis emg sulit untuk berdampingan, contoh band2 metal yg melembutkan musiknya supaya target pasarnya makin luas
@asinnedm
@asinnedm 2 жыл бұрын
Dari sudut pandang lain, ada yg pernah membahas masalah kecemburuan sosial antara developer house internal konami. game2 yg menghasil kan profit seperti PES seolah2 menjadi sapi perahnya untuk budget team kojima. mungkin bisa dibahas bagaimana kira2 mengatasi masalah kecemburuan sosial dalam internal perusahaan Pak Dr. Indrawan Nugroho. Sukses trus, nice video!
@kalvingarden3499
@kalvingarden3499 2 жыл бұрын
Up
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
menarik, saya catat yaa
@kapurbaroes3729
@kapurbaroes3729 2 жыл бұрын
sering terjadi diperusahaan multinasional terutama yg punya banyak anak cabang perusahaan 😅 pernah ngalamin yg beginian, anak perusahaan jadi tulang punggu perusahaan utama 😂
@NugrahaNedi
@NugrahaNedi 2 жыл бұрын
Stuju . Pes dan wining eleven juga mesin uang nya konami . MGS bagus emang . Ini mirip kasus resident evilnya capcom . Cuman kasus kojima lebih keras .
@nekode119
@nekode119 2 жыл бұрын
@@kapurbaroes3729 menarik juga ini .. seperti telkom dan telkomsel
@candrairawan1300
@candrairawan1300 2 жыл бұрын
Kojima memang harus keluar dari Konami karena berlawanan ideologi. Kojima tipikal perfektionis hal ini bisa dilihat penundaan rilis game hanya karena ingin menambah fitur tambahan. Sedangkan perusahaan Konami pasti memiliki tujuan memaksimalkan nilai perusahaan salah satu nya profit dan efisiensi.
@ceptiansuryana
@ceptiansuryana 2 жыл бұрын
Betul sekali pak. Saya orang yang sangat idealis dan perfeksionis, tapi setelah memiliki bisnis sendiri kedua hal itu harus diadjust. Ada banyak hal lain yang perlu diprioritaskan, terkadang harus menenggelamkan sisi idealis dan perfeksionis saya demi berlangsungnya roda perusahaan dan tumbuhnya bisnis. Terima kasih sudah berbagi pak Indrawan. Salam dari follower setia hehe
@teye.locality
@teye.locality 2 жыл бұрын
Next bahas epic games vs steam dong, atau drama fortnite vs apple
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
ide menarik. saya catat yaa
@ferdausalamsyah1600
@ferdausalamsyah1600 2 жыл бұрын
up... ini pembahasan menarik
@custyt5518
@custyt5518 2 жыл бұрын
Up
@pandoe
@pandoe 2 жыл бұрын
up, topik yang kayak gini pasti menarik banyak perhatian
@teye.locality
@teye.locality 2 жыл бұрын
@@IndrawanNugroho hehe, siap pak🙏
@RumahAbi
@RumahAbi 2 жыл бұрын
KONAMI mengingatkan aku akan jaman SD dulu, waktu maen PS. Ada yg sama? 🤣
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
:D
@firesea2798
@firesea2798 2 жыл бұрын
:D
@mnadhifirfanghani7c738
@mnadhifirfanghani7c738 2 жыл бұрын
:D
@kesura7273
@kesura7273 2 жыл бұрын
Game sepak bola di ps 2
@sasasume4508
@sasasume4508 2 жыл бұрын
Winning eleven di PS1, paling memorable logo konami sama logo JFA
@aconkstories9278
@aconkstories9278 2 жыл бұрын
Ini yg sering terjadi ketika saya sedang bekerja antara idealis saya dgn perusahaan ... Sampai akhirnya ketemu pimpinan yg menjelaskan kedua hal itu sebenarnya bisa berjalan bersama dgn cara yg tepat .. dgn berbekal ilmu dari beliau saya belajar dagang merintis usaha ( berharap jadi pebisnis ) dgn ilmu tersebut ,, Hikmah nya adalah kita jgn egois dan selalu membuka diri dgn hal yg lain , jgn merasa berdiri di atas idealis sendiri yg kita anggap benar tanpa mendengar pendapat yg lain .. Semangat 💪
@fikriardi2765
@fikriardi2765 2 жыл бұрын
Intinya semua harus balance antara membuat karya dan juga mendapat sumber penghidupan.
@GracioYobel
@GracioYobel 2 жыл бұрын
Mungkin satu satunya director video game paling terniat. saya main seri metal gear solid di ps1 sampai ps3, serasa nonton film sambil main. Itulah kenapa metal gear salah satu game favoritku. Ngomong2 terima kasih sudah mengangkat cerita drama ini Jarang2 loh ada orang yg kenal dan tahu jalan cerita Kojima dari sejak di Konami sampai sekarang.
@rowanasher5471
@rowanasher5471 2 жыл бұрын
Mobile gaming memang marketplace nya besar apalagi jika bisa nge reduce spek min. android nya tanpa mengurangi kualitas grafik secara besar maka BOOM semua generasi ataupun strata masyarakat bisa bermain game tsb Sebuah GAME atau Platform bisa menggerus atau mengiming2i player untuk top up dan selalu mengiklankan jika ingin menjadi no. 1 harus top up, akhirnya para content creator yg saling tidak mau kalah satu sama lain pun menggelontorkan uangnya. Masa depan mobile game yg tersedia ITEM berbayar adalah sangat menggiurkan, dibanding realita game pc yg selalu kena crack, ataupun game console yg hanya mencakup kalangan ke atas. Mobile Game mencakup semua kalangan. Akhirnya conclusion fundamental dari bisnis game adalah "bagaimana caranya membuat orang bersenang-senang setelah penat dunia dengan cara mempertemukannya dengan orang lain, sesimple apapun game itu"
@agnamaulana336
@agnamaulana336 2 жыл бұрын
Iyah saya setuju dengan prof, saya harap Kojima bisa memahami dunia idialis dan Dunia bisnis yang perlu disatukan
@adityabudianto5339
@adityabudianto5339 2 жыл бұрын
Supaya survive dan diterima pasar, aspek bisnis jangan di tinggalkan, jika nanti perusahaan sdh besar, mulailah visi untuk menjadi legenda, luar biasa konten nya bang, salut sama cara bicaranya 👍👍
@Iychoenk
@Iychoenk 2 жыл бұрын
mantaappp, mulai merambah ke dunia game ... Next, coba bahas EA doong
@calvinewilliams5261
@calvinewilliams5261 2 жыл бұрын
Setuju
@alifbanggaparamudika5879
@alifbanggaparamudika5879 2 жыл бұрын
Up
@IDK-jj2he
@IDK-jj2he 2 жыл бұрын
Developer Haus DUIT
@anakSopan69
@anakSopan69 2 жыл бұрын
$100 for unlock this item
@sasakinlol1369
@sasakinlol1369 2 жыл бұрын
Setuju nih. Kalau di ulas pasti menarik
@EzaHazami
@EzaHazami 2 жыл бұрын
Wow, nice knowledge mas tentang ini. Thank you
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
sami sami mas
@ayrontan9589
@ayrontan9589 2 жыл бұрын
Menurut saya Idealisme bisa dijalankan bagi mereka yang sudah memiliki financial free dan mungkin tidak memiliki tanggungan di keluarga....thanks for sharing Om Indra 🙏🙏🙏
@m.i.a0457
@m.i.a0457 2 жыл бұрын
MGS 3 Snake Eater.. Selesai misi bener2 saya sampe nangis karena alur cerita yg bener2 tidak terduga di endingnya... Saat ini saya baru menyempatkan melanjutkan misi MGS Peace Walker..
@sasakinlol1369
@sasakinlol1369 2 жыл бұрын
Sayang banget sih Silent Hill karya Kojima di cancel, padahal saat kucoba demonya itu masih berasa ketakutannya, atmosfernya, horornya bahkan sampai kebawa mimpi :(
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
:(
@haiz1985
@haiz1985 2 жыл бұрын
Teror nya gila banget itu walaupun cuma PT, sampe ada yang ngehack kamera belakang ternyata ada yang "nempel" wkwkwkwkwk
@ipankh4534
@ipankh4534 2 жыл бұрын
Ide nya di ambil capcom sm re 7 dengan re village yg monster janin
@rachmatsantoso6695
@rachmatsantoso6695 2 жыл бұрын
suka banget pembahasan dg cara gini. fakta realita + data yg disuguhkan. berasa kuliah lg pak. mantap
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
enjoy mas
@misrantaufiles5341
@misrantaufiles5341 2 жыл бұрын
Alhamdulillah bisa dapat tambahan ilmu lagi tentang bisnis dan idealisme, penjelasan Dr. Indrawan sangat sistematis dan informatif. Jadi teringat masa-masa 20 tahun lalu saat masih SMP dan SMA, bela-belain nabung uang jajan untuk main di rental PS dan beli PS1. Semoga ilmu yang disampaikan menjadi berkah. Aamiin.
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
Alhamdulillah. Aamiin ya Rab
@andriflasher
@andriflasher 2 жыл бұрын
Great story,,, inspiring,,, kesimpulannya seseorang jika ingin sukses, tdk bisa 100% idealis, tp hrs bisa melihat sisi lainnya (bisnis, pasar, dll). Ibarat dua sisi kepingan koin 😁👍
@imamariefrahman5038
@imamariefrahman5038 2 жыл бұрын
good video so far. Saya telah main game metal gear solid sejak SMA. Metal gear solid 3 Snake Eater bagi saya gameplay yg menarik dan ceritanya yg sgt filosopis, penuh makna. Metal gear solid lebih mengantarkan kita pada sebuah movies daripada sekedar stealth game. Masterpiece dari Hideo Kojima. Jadi menurut saya, idealisme harusnya menjadi kunci utama yg mendrive bisnis. Mungkin konsep ini bisa selaras jg dgn Golden Circle nya Simon Sinek "Start with Why". Bagi saya Hideo Kojima adalah Zack Snydernya Konami. oh ya setahu saya, Metal Gear akan dibuat Box Office juga nanti kedepan, semoga Hideo Kojima ikut serta dalam pembuatannya.
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
Terima kasih telah berbagi perspektifnya mas.
@KambingJantan12
@KambingJantan12 2 жыл бұрын
Baru Nemu channel ini dan sepertinya banyak hal yg bisa dipelajari dari content"nya😊 Menurut saya tetap dengan ideologinya dan perfectionis seperti Kojima sebelumnya dan membuat perbedaan di dunia Game 😁😁
@cybercendekia
@cybercendekia 2 жыл бұрын
Video Pembuka Wawasan..... Bagus dan bermanfaat
@dinarfirjatullah7522
@dinarfirjatullah7522 2 жыл бұрын
Terima kasih Dr. Indrawan untuk pelajaran dan informasi antara Kojima dan Konami
@dannywartabone4399
@dannywartabone4399 2 жыл бұрын
menurutku orang idealis kaya kojima ini perlu untuk mengembangkan dan membentuk identitas perusahaan, namun spacenya dipisahkan atau dibatasi saja. bayangin aja kalo semua orang berpikir seperti konami. pasti ekosistem didalamnnya bakal monoton. memang perlu kolaborasi yang cukup baik antara si idealis dan si pebisnis. yang terpenting dalam dua hal ini adanya membangun komunkasi yang baik demi keberlangsungan tujuan yang sama.
@DUKE_of_Arrakis
@DUKE_of_Arrakis 2 жыл бұрын
Makasih pak sudah mendengar request saya pak Edit Yg request pertama saya, dan lumayan top komen juga Coba cek video sebelum sebelum nya
@jestinaja1140
@jestinaja1140 2 жыл бұрын
Anda yng request?
@yehezkieltobing71
@yehezkieltobing71 2 жыл бұрын
@@jestinaja1140 yg request byk sebenernya karna beliau juga cukup aktif memantau komen youtube.
@ramadhanpambayung2788
@ramadhanpambayung2788 2 жыл бұрын
Claim terus
@Mychannelbandung
@Mychannelbandung 2 жыл бұрын
@@ramadhanpambayung2788🤣
@motivasisukses2350
@motivasisukses2350 2 жыл бұрын
Sayang yang minta
@zulkipli26
@zulkipli26 2 жыл бұрын
Mantap.... Idealism must come first because it lead us to do something. However we have to look back and evaluate whether we need to add extra value for our idealism
@fabiandwisaputra6126
@fabiandwisaputra6126 2 жыл бұрын
Keren BANGET ngebahas bisnis dalam industri game jadi bisa menambah wawasan, mantap 👍🏻
@secepatrikat
@secepatrikat 2 жыл бұрын
ilmu gratis daging semua...👍🏽🙏🏽 sehst selalu pak 😁
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
aamiin ya Rab
@yudhistiraadinugrahahutaba6797
@yudhistiraadinugrahahutaba6797 2 жыл бұрын
Just discovered this amazing channel keren banget pakk 👏👏 New subscriber here 👋
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
Thanks for subbing ya
@williamsantoso5426
@williamsantoso5426 2 жыл бұрын
Sangat inspiratif. Kode etik perusahaan jepang yg keras Tapi posisi saat mengharusan Kita menjadi amfibi. Klo bisa di gabungkan dan menjadi sesuatu yg lebih baik knp tidak. Bisnis dan ideologies bukan sesuatu yg mudah di pisahkan tapi tanpa salah satu nya tidak mungkin dapat berjalan.
@candiceswanarmy4030
@candiceswanarmy4030 2 жыл бұрын
Wow. Good video. Soon will be in second place after podcast dc.
@yogasonry
@yogasonry 2 жыл бұрын
Seperti kata Pelukis Hari Purnomo: "Idealisme lah yang menghidupi saya."
@arsadana8804
@arsadana8804 2 жыл бұрын
Tapi bisnis lah yang bikin kita kaya
@wahyudiantorazor7053
@wahyudiantorazor7053 2 жыл бұрын
@@arsadana8804 semua nya harus balanced antara bisnis dan idealisme.
@danar5570
@danar5570 2 жыл бұрын
Idealisme untuk diri sendiri, kalo bisnis untuk masyarakat, kalo mau super kaya jelas ke bisnis, tapi akan lebih seru kalo idealismenya disukai masyarakt kaya kojima
@dedriandre
@dedriandre 2 жыл бұрын
@@danar5570 yah benar. Tapi memang idealisme harus bs menyesuaikan bisnis jika dijual. Kecuali jika idealisme mau digunakan sendiri. Kojima seharusnua bisa membawa game mobile lebih baik. Dimana dia pintar dalam membuat alur cerita. Bisnis itu kaitan erat dg realita, tapi idealisme adalah sepeti visi misi. Jadi yg terpenting itu bagaimana kita berproses dalam realita agar bs mencapai idealisme yg kita inginkan. Kenyataannya perlu banyak kompromi dlm hidup ini. Tapi suatunsaat jika semua smartphone sudah pada level tertentu maka sangat memungkinkan game console masuk kr smartphone. Sama dg dahulu awal mula kamera masuk HP. Sekarang bahkan orang mulai meninggalkan kamera konvensional. Tapi menunggu hal itu seharusnya kojima bs kompromi dg entitas bisnis agar hidup. Karena jika tdk untung maka bukan cuma kojima yg mati, tapi semua karyawan konami jg mati.
@donyrawks9458
@donyrawks9458 2 жыл бұрын
Karna kaya lah yang membuat orang2 jadi serakah
@ftrboyz
@ftrboyz 2 жыл бұрын
Akhirnya update lagi ttg game, terima kasih pak!
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
sama sama
@HendieTanaman
@HendieTanaman 2 жыл бұрын
Kojima Sang Maestro, Saya selalu mengikuti karya beliau dari sejak Metal Gelar Solid di PSX sampe Metal Gear guns of patriot... Yang PS 4 ke atas blm pernah main karena sibuk kerja ikut orang... Semoga dengan berkarya sendiri akhirnya punya waktu luang lagi buat main game lebih banyak
@ramadhankarib
@ramadhankarib 2 жыл бұрын
Bnyk pelajaran yg bisa kita ambil, tq you Dr
@indrarisnawan1548
@indrarisnawan1548 2 жыл бұрын
Bagi kebanyakan orang .. idealisme itu berat , namun bagi sebagian yg lain , idealisme adalah dunia yg menyenangkan yg sulit dipahami kecuali oleh orang yang punya idealisme yg sama.
@emierulizham3366
@emierulizham3366 2 жыл бұрын
I’ve been waiting for a video like this! Hideo Kojima is something else and special 💯
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
enjoy mas
@taikoseng8598
@taikoseng8598 2 жыл бұрын
@YOM KIPPUR WAR 73🕎ISRAEL 37🕎ROSH HASHANAH wtf?
@cutebaby3734
@cutebaby3734 2 жыл бұрын
Penjelasan sangat detail dan berbobot semoga menjadi amal jariyah amin
@yosuafirmansyah208
@yosuafirmansyah208 2 жыл бұрын
Kojima seorang seniman,konami adalah pedagang,seniman karyanya tidak dapat diukur dengan uang,karena kepuasannya di rasakan dari pecintanya...,pedagang hanya melihat,untung,tak peduli bagaimana hasil karyanya...,semoga masyarakat indonesia bisa menjadi kojima,yg bisa berkarya dengan hati dan sesuai pasion nya,sehingga bisa menjadi seperti kojima,yaitu master piece
@cepathauss7227
@cepathauss7227 2 жыл бұрын
Mantep analisa dan researchnya. Sampai game pertama si kojima pun ada. Keep the goodwork👍🏻. Kalo pendapat, sebaiknya kojima tetep berada di patron yang dia sangat kuasai, misalnya genre stealth seperti metal gear, dan tentubsaja tanpa mengesampingkan perkembangan bisnis. Mungkin kalo memang kurang lihai utk bidang ini, bisa gunakan jasa konsultan bisnis. Karena sejujurnya karya2 kojima sangat otentik, bisa dibilang punya kekuatan sendiri.
@VideoRandoMix
@VideoRandoMix 2 жыл бұрын
Belakangan ini banyak developer game yg aktif dikonsol mulai beralih ke pasar mobile yang mengiurkan karna player mobile memberikan keuntungan secara terus menerus melalui top up item digame.
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
:)
@buddy8120
@buddy8120 2 жыл бұрын
sistem dlc sudah geser jadi sistem gacha
@gerryanggrana7626
@gerryanggrana7626 2 жыл бұрын
@@buddy8120 iri bilang boss
@vikrimaulana8351
@vikrimaulana8351 2 жыл бұрын
@@buddy8120 jujur dulu pada bilang DLC adalah sapi peras gamer pahal sekarang gacha lebih memeras gamer
@New-indonesia45Blogspot
@New-indonesia45Blogspot 2 жыл бұрын
Singkat padat penjelasan langsung ke intinya, good job
@edopratamaxyz
@edopratamaxyz 2 жыл бұрын
masya'allah channel terkeren menurut saya, sangat merangsang dan membuka wawasan. makin semangat belajar bisnis
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
alhamdulillah. moga manfaat yaa mas
@FauzanAtsari
@FauzanAtsari 2 жыл бұрын
very nice explanation, Dr.! Thank you for the motivation. You gave me a very detailed picture of what strategy I should take to meet the business.
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
All the best
@dzackq
@dzackq 2 жыл бұрын
Pak, request analisa merger squaresoft dan enix sebelum menjadi square enix
@parahmekz
@parahmekz 2 жыл бұрын
UP
@ashrovy3911
@ashrovy3911 2 жыл бұрын
Up
@MsAnak1980
@MsAnak1980 2 жыл бұрын
Up
@AaTahya
@AaTahya 2 жыл бұрын
Rugi bandar gara2 the spirits within
@vinomusa
@vinomusa 2 жыл бұрын
Up
@bayufadillah62
@bayufadillah62 2 жыл бұрын
ini sih berkualitas bgd baik gaya dan metode explanationnya.. Entah seberapa kerasnya usaha Dr. Indrawan sedari mulai planning sampai rilis konten ini sehingga qt penonton enjoy & mudah sekali memahami alur ceritanya.. Thx u sir
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
sami sami mas. enjoy yaa
@darkseid5381
@darkseid5381 2 жыл бұрын
Suka banget cara om menjelaskan... runtut, sistematis dan padat. Stylenya santai, Mudah dipahami walaupun materi yg berat yg dipaparkan. Maju terus om...
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
enjoy yaa
@avioracrown6967
@avioracrown6967 2 жыл бұрын
Bahas kisah inspiratif Final fantasy MMORPG From the very bad MMO to the very TOP MMO that sold out their digital copies Lagi hangat di dunia barat saat ini om Kisah Yoshi P sang bisnis destroyer legendaris yang genius
@dhiyaulmuafi107
@dhiyaulmuafi107 2 жыл бұрын
Penasaran yang final fantasy kalau gasalah itu game terakhir dari sang pembuat game makanya judulnya final fantasy
@RedMoonStudio4
@RedMoonStudio4 2 жыл бұрын
Final fantasy? the critically acclaimed MMORPG Final Fantasy XIV has a free trial, and includes the entirety of A Realm Reborn AND the award-winning Heavensward expansion up to level 60 with no restrictions on playtime? Sign up, and enjoy Eorzea today!
@avioracrown6967
@avioracrown6967 2 жыл бұрын
@@RedMoonStudio4 that's what Ina says lol
@usaginandesuka285
@usaginandesuka285 2 жыл бұрын
Final Fantasy bukannya jrpg ya?
@avioracrown6967
@avioracrown6967 2 жыл бұрын
@@usaginandesuka285 final fantasy xiv
@yudipermana9855
@yudipermana9855 2 жыл бұрын
Sebuah gagasan yg luarbiasa pak doktor.. pengen sy belajar secara langsung niih sebagai mahasiswa dan dosen. Sy sbg alumni S2 Hukum Universitas Mataram sangat senang dgn org org yg berfikir filosofis sekaligus revolusioner. Sehat selalu pak doktor.
@KLIWON_89
@KLIWON_89 2 жыл бұрын
Penyampaian yang apik.. bahasa yang yang tersusun rapi.. good job 👍👍👍👍
@desaskone999
@desaskone999 2 жыл бұрын
keren bgt videonya .. org yg belum terjun ke dunia bisnis pun ikut menikmati videonya sip bgt
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
enjoy yaa
@ariantasariedimunthe4734
@ariantasariedimunthe4734 2 жыл бұрын
Entah kenapa Setelah lama melihat bapak. Sangat mirip seperti pemilik channel Web Programming UNPAS Haha
@uchihamadara2448
@uchihamadara2448 2 жыл бұрын
pak sandhika wkwkwk
@muhammadjauharfadhil6006
@muhammadjauharfadhil6006 2 жыл бұрын
Kirain cuma gue doang yang mikir gitu 😂
@lpicasso1965
@lpicasso1965 2 жыл бұрын
@@uchihamadara2448 betul, saya nonton keduanya pula, wkwkwk
@wahyumaulanaziwangga3001
@wahyumaulanaziwangga3001 2 жыл бұрын
Merka soudara mungkin
@lugasalhawariy9831
@lugasalhawariy9831 2 жыл бұрын
Wkwk bener juga ya
@kelvinalvinzahh
@kelvinalvinzahh 2 жыл бұрын
Idealism Kojima yg sukses bikin dia unik menurutku, apalagi game2 nya 😭
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
:D
@anggirizal2092
@anggirizal2092 2 жыл бұрын
IMHO, Baru satu bro game doi setelah berseteru dengan konami. Lagian penjualannya juga ga selevel dengan seri MGS nya. Pembeli nya pun saya rasa kebanyakan fansboy si kojima sendiri atau "terhipnotis" presentase E3. Gamenya terlalu idealis, terlalu "tidak mau diganggu" oleh sony. Awalnya sony bilang ini murni untuk ps4 exclusive, ga sampe 8 bulan udah keluar di steam biarpun masi dibawah naungan sony studio, dengan harga yg 40% lebih murah. Ini menunjukkan ada penurunan yg signifikan dari angka penjualan. Karena gameplay yg membosankan dan agak monoton, terbantu cut scene story yg lumayan epik. Tapi kita kan mengharapkan gameplay dari sebuah game bukan seperti menonton film bioskop.
@generalbutz8477
@generalbutz8477 2 жыл бұрын
@@anggirizal2092 Betul.. sebenarnya MGSV pun cukup membosankan dan repetitif. game non RPG non multiplayer story mode-nya gak seharusnya 50-an jam, apalagi isinya bisa dibilang filler. Menurut saya masa2 Kojima sudah berakhir sejak jaman PS2/awal PS3, sekarang beliau hanya menjual nama Kojima dan reputasi MGS (Death Stranding Director Cut E3)
@donnysashari
@donnysashari 2 жыл бұрын
@@generalbutz8477 btw MGS V: Ground zero itu yg buatan kojima tapi storynya cuma sebentar, yg Phantom Pain udh bukan lagi di pimpin kojima. Makanya gk ada feelnya.
@generalbutz8477
@generalbutz8477 2 жыл бұрын
@@donnysashari Masak sih gan? Tapi kok di kredit masih ada namanya. Bahkan kalo gak salah tiap mau mulai chapter baru/misi baru ada nama beliau.
@Don_Rio
@Don_Rio 2 жыл бұрын
sekali nonton langsung saya subscribe karena pembawaan materinya cocok buat saya yg lansung fokus pada inti ceritanya.. Good luck Dr indrawan.. Perbanyak video-video keren ini..
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
tengkyuu. enjoy yaa
@benardyboen1570
@benardyboen1570 2 жыл бұрын
auto subscribe, detail bgt penjelasannya.. Terima Kasih, sukses selalu
@FajarAS1
@FajarAS1 2 жыл бұрын
Kojima hanya focus karya. Seharusnya ada developer khusus yang bisa Memenegement supaya terwujud keselarasan secara keseluruhan. CMIW🙏🙏
@donnyperdana4477
@donnyperdana4477 2 жыл бұрын
Kojima juga harus berpikir seperti seorang pebisnis sekarang, penjualan platform konsol sudah tidak sekencang dekade sebelumnya apalagi dampak Pandemi juga masih terasa.
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
betul!
@alfi-il7be
@alfi-il7be 2 жыл бұрын
ea dulu jga bilang single player game akan kalah dengan online game.tpi lihat game 2 sekarang banyak yg single player bahkan pake aktor dan aktris hollywood ya contohnya karya kojima jga.
@edorasicreek874
@edorasicreek874 2 жыл бұрын
Pembayasannya bagus banget Mas Indra. Terima kasih banyak
@adinegara9601
@adinegara9601 2 жыл бұрын
Terimakasih dr. Nugroho saya menemukan jawaban atas problem bisnis yang akan saya mulai dari video anda. I proud of you. Anda benar - benar membantu saya
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
sami sami mas
@maikawakami9514
@maikawakami9514 2 жыл бұрын
Ini yg gw tunggu nih, salah satu director favorit gw Kojima win dah jadi anak emas sony dan katanya bakalan kerjasama dengan Microsoft (xbox)
@D1150NC
@D1150NC 2 жыл бұрын
tapi ada "fans" yg bikin petisi buat ngelarang kojima bikin game buat Xbox
@maikawakami9514
@maikawakami9514 2 жыл бұрын
@@D1150NC wkwk fanboy sony itu mah
@habibie.nugroho.wicaksono
@habibie.nugroho.wicaksono 2 жыл бұрын
@@D1150NC padahal klo dipikir-pikir game Kojima juga nongol di PC dan XBOX. Gak ada bedanya 😂
@kobinkcorner3689
@kobinkcorner3689 2 жыл бұрын
song for KONAMI shot thorugh the heart, & you're to blame, you give love a bad name!! song for KOJIMA and i~~ will always love you, i will always love you!!
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
Hehe
@kobinkcorner3689
@kobinkcorner3689 2 жыл бұрын
thank you untuk reply nya🤩
@sonycbruesz7248
@sonycbruesz7248 2 жыл бұрын
Lagunya bon jovi 😃
@Hugo-so4ke
@Hugo-so4ke 2 жыл бұрын
Studi kasus business harusnya dibawakan dengan cara seperti ini..good job Pak 👍
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
enjoy yaa
@semogasehatselaludanbanyak9271
@semogasehatselaludanbanyak9271 2 жыл бұрын
Kalau channel begini langsung auto sub..ga pakai lama..
@belajarbersama007
@belajarbersama007 2 жыл бұрын
Mampir kesini setelah liat trailer game eFootball (PES) ternyata banyak yg kecwa dan grafik mirip game mobile
@adiptabagas1803
@adiptabagas1803 2 жыл бұрын
sama
@rouwmektheleaderofgontarja1167
@rouwmektheleaderofgontarja1167 2 жыл бұрын
Pindah ke Fifa ajalah anying, Fifa udah mulai memperbaiki, eh Pes malah tambah burik
@adiptabagas1803
@adiptabagas1803 2 жыл бұрын
@@rouwmektheleaderofgontarja1167 baru aja kemaren gw beli fifa
@chandrasembiring9817
@chandrasembiring9817 2 жыл бұрын
Metal Gear Survive, was never be admitted as Metal Gear series!
@ivanadrian2382
@ivanadrian2382 2 жыл бұрын
Agreed !!
@fadildarmawan47
@fadildarmawan47 2 жыл бұрын
Buat gue itu Metal Gear Sampah
@ivanadrian2382
@ivanadrian2382 2 жыл бұрын
Mnrt gue, marketingnya yg salah. Harusnya jgn pake nama Metal Gear kalo mau bikin genre zombie gini. Pake judul lain org masih bisa terima...
@chandrasembiring9817
@chandrasembiring9817 2 жыл бұрын
@@ivanadrian2382 setuju sekali. Metal gear sudah identik dengan taktik game, berubah jadi pembantaian gitu malah blunder 2 kali. Mungkin kalo tidak dinamakan metal gear bisa diterima seperti game zombie lainnya.
@kusumaadhyperdhana5357
@kusumaadhyperdhana5357 2 жыл бұрын
jadi mencemari ya. cba klo jalan ceritanya kyk resident evil kan agak lumayan. kesannya g rusak. dan survivalnya jadi extension gt.
@adithiakamil
@adithiakamil 2 жыл бұрын
Cerita yang sangat menarik, enak banget didengar, kalopun ada cerita yang lebih panjang, gak akan bosen.
@frans.nadeak
@frans.nadeak 2 жыл бұрын
Terima kasih, Mas Indra!
@LiveForTodayyyy
@LiveForTodayyyy 2 жыл бұрын
"Idealisme tidak harus berlawanan dengan bisnis, akan selalu ada pasar yg menguntungkan untuk sebuah mahakarya" Mantap anjeng
@Paulppt
@Paulppt 2 жыл бұрын
wwkwk merinding gw dnger ini kwkw
@artriven7056
@artriven7056 2 жыл бұрын
Informasi dan video yg bagus om, bner2 memperlihatkan dua sisi aspek yg berlawanan, tidak hanya blaming ke satu sisi aja, keep up👌
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
tengkyu yaa
@bagusndariaji8152
@bagusndariaji8152 2 жыл бұрын
Nice.. pilihan sulit diera globalisasi.. seniman tetap akan berkarya untuk suatu masterpies, tp bisnis modern melihat ruang sbg sebuah rumus yang sederhana. 🙏🙏🙏
@kopisedulur1057
@kopisedulur1057 2 жыл бұрын
Saya suka pembawaan materinya om, materi yg menarik, bahasa yg simple, suara yg enak didengar. Semangat terus bikin videonya om.
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
makasih yaa
@hariramadhan547
@hariramadhan547 2 жыл бұрын
Idealisme Kojima bisa dipertahankan, tinggal bagaimana perusahaan yang menaungi nya bisa mendeliver karya Kojima ke publik dengan baik dan menarik ; tugas nya marketing
@johnwisewords3066
@johnwisewords3066 2 жыл бұрын
Topik dan Pembahasan yang menarik, Bung Indra! Terima Kasih 🙏🏻👍🏻👏🏻☕ Saya selalu yakin bhw dlm dunia bisnis, untuk mencapai kesempurnaan sebuah perusahaan maupun sebuah produk, dua hal yg tak mungkin dan tak baik bila dipisahkan, yaitu IDEALISME (yg mengandung kualitas, seni, pencitraan identitas, style, ciri khas, cita rasa, ide² gila/liar,, dsb, artistic-quality oriented, yg anti-mainstream) dan PRAGMATISME (yg mengandung kuantitas, realita, pure profit-oriented, yg sangat mainstream), karena dua prinsip dasar dan pola pikir tersebut adalah senyawa yg bersinergi untuk menciptakan potensi terbesar guna pencapaian tujuan yg terbaik dan maksimal. Tidak mudah memang, namun dua mindset tersebut harus bisa berkolaborasi, saling memfasilitasi, serta saling menghormati & memahami prinsip masing² dgn mengesampingkan ego masing². Yg satu pintar dalam berkarya, yg satunya pintar menjual karya. Harmoni yg indah bila bisa seiring sejalan, dan harus begitu. Perusahaan tanpa idealisme, walau untung besar sekalipun, hanya akan menghasilkan keuntungan yg semu, tak punya identitas jati diri, & kurang bermakna, seperti stereotype pure follower, bukan trendsetter & innovator. Idealisme brilian pun hanya pepesan kosong bila tak bisa diwujudkan. Perfeksionis dan kegilaan sangat bagus dan perlu, tp jangan terlalu gila tak terbatas (borderless), karena kegilaan yg terbiarkan akan sulit dibendung oleh realita² yg ada dan yg selalu mengandung batasan² logis. Bila Duet Maut antara Idealisme dan Pragmatisme-Realisme tersebut benar² bisa bersinergi pd batasan² yg bisa dikondisikan bersama scr baik & kebersamaan, maka niscaya akan bisa membuahkan hasil yg luar biasa dan pd akhirnya bisa menciptakan batasannya sendiri yg tak terbatas, even beyond common minds. (Maaf, tulisan panjang, ngelantur sak seneng e dewe, maklum, habis kelaparan lanjut habis makan 2 porsi 🙏🏻😁🍜☕)
@Peanuts76
@Peanuts76 2 жыл бұрын
sip lur
@jelajahduniakeren9857
@jelajahduniakeren9857 2 жыл бұрын
Kisahnya bisa diangkat jadi film seru juga
@anangzuama6895
@anangzuama6895 2 жыл бұрын
Saya suka ps. Dari ps 1 konami sepakbola 1998 sampai skrng ps 4 2022.baru dngr cerita ini.mntp.
@asyrofmuzakki
@asyrofmuzakki 2 жыл бұрын
next bahas subscription based video streaming apps : netflix vs disney+ vs apple tv dll ... dong pak dosen dari sudut pandang bisnis mana yang akan bertahan hehe
@abepoetra
@abepoetra 2 жыл бұрын
Insightful coach, kayak biasanya.. Aku fikir Kojima harus menurunkan ego-nya tapi tidak idealismenya. Jumpanya ditengah kali yah.. 🙏 Ditunggu ulasan selanjutnya coach indrawan 👍
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
tengkyu yaa
@tiobudimulianto896
@tiobudimulianto896 2 жыл бұрын
Channel Dr Indrawan , TOP MARKOTOP JEMPOL LIMA 👍👍👍👍👍
@lgaming812
@lgaming812 2 жыл бұрын
mantap lanjut terus pak ... kontent yang menarik dan mendidik..
@dhavaputera7588
@dhavaputera7588 2 жыл бұрын
Pak, bahas tentang Wishnutama dan NET dong. Mungkin itu agak mirip dengan kasus kojima dan konami ini🙏
@rezaardianto4554
@rezaardianto4554 2 жыл бұрын
Best recommendation from KZbin's algorithm! 😁 Great video! +1 sub
@IndrawanNugroho
@IndrawanNugroho 2 жыл бұрын
enjoy my videos yaa
@gustasidartha189
@gustasidartha189 2 жыл бұрын
Cara pembawaan konten benar benar manis disamping kerangkanya yang bersifat akademis dan terstruktur, gelar Dr memang benar tersemat 🙏🏼
@RahmatHidayat-wv9dv
@RahmatHidayat-wv9dv 2 жыл бұрын
Sya setuju 👍
@asandro4070
@asandro4070 2 жыл бұрын
Keren bener petikan kutipan nasehat pada akhir video, menggugah hati saya
Racun yang Merusak Cyberpunk | Pelajaran Penting untuk Manajemen
15:03
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 665 М.
TikTok Akan Mendisrupsi Semua Industri. Begini Strateginya.
22:37
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 855 М.
小女孩把路人当成离世的妈妈,太感人了.#short #angel #clown
00:53
She ruined my dominos! 😭 Cool train tool helps me #gadget
00:40
Go Gizmo!
Рет қаралды 53 МЛН
Купили айфон для собачки #shorts #iribaby
00:31
Why Konami Pushed Hideo Kojima Out of The Company
19:10
ThatGuyGlen
Рет қаралды 980 М.
Intel vs AMD: Kisah Rivalitas 50 tahun yang Sarat Pelajaran
15:00
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 1,5 МЛН
Serangan Maut Neobanks. Inikah ENDGAME Perbankan?
17:23
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 1 МЛН
JANGAN MAIN GAME KALO LO GAK BISA MENGHENTIKAN SATU KEBIASAAN INI!
14:24
Satu Persen - Indonesian Life School
Рет қаралды 152 М.
Tukang Sapu Dan Karyawan Magang Yang Selamatkan Nintendo
12:56
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 316 М.
Waspada Jebakan TikTok Shop x Tokopedia
13:43
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 365 М.
PIXAR: Akuisisi Yang Mentransformasi Disney
17:17
Dr. Indrawan Nugroho
Рет қаралды 438 М.