Cara apply visa transit untuk umroh mandiri Rp 400 ribu dan booking Saudia Airlines - SARAHQAINI

  Рет қаралды 13,698

sarahqaini

sarahqaini

Күн бұрын

Пікірлер: 346
@jiazani
@jiazani 6 ай бұрын
Masya allah detail bgt . Makasi banyak ya mba . Pas bgt lagi nyari info umroh mandiri . 🥹 semoga pahalanya ngalir terus aamiin
@sarahqaini
@sarahqaini 6 ай бұрын
Semoga bermanfaat dan Allah mudahkan untuk ke Baitullah. Aamiin
@Nyak_Ipe
@Nyak_Ipe Жыл бұрын
Dek sarah bicaranya cpt bgt, jd hrs extra fokus dn wkt untuk mengulang videonya... tp trima kasih tipnya yg sgt brmanfaat... smg adek sll d brkahi Allah dgn rizky dn kesehatan, aamiin...
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Aamiin 🙏
@dunia.alkaalyaalva
@dunia.alkaalyaalva 10 ай бұрын
kalo pas nonton bs ngatur kecepatannya di pengaturan
@eddynoerhamidy8826
@eddynoerhamidy8826 5 ай бұрын
Kan ada translate bahasa Indonesia dibawah videonya jd bisa dibaca saja
@aansudrajat9565
@aansudrajat9565 5 ай бұрын
Alhamdulillah detil banget sangat dimengerti 👍👍
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
Alhamdulillah
@hardiniwidiasari7330
@hardiniwidiasari7330 10 ай бұрын
bismillah...mohon ijin bertanya mbak, sekarang web saudia tampilannya baru, mohon di buatkan lagi tutorial utk beli tijet dan aply visa transit nya...atau mohon arahannya, terimakasih
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Untuk booking melalui link ini www.saudia.com/en-ID/transit-visa caranya sama dengan video tutorial
@nafanakhun
@nafanakhun 11 ай бұрын
Umrah Visa Transit kami 13 sd 19 nop 2023 kzbin.info/www/bejne/Z4qtmGOded2tmck
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
👍
@d.prasetyo8846
@d.prasetyo8846 7 ай бұрын
Alhamdulillah. Terimakasih sharingnya
@sarahqaini
@sarahqaini 6 ай бұрын
Barakallah semoga Allah mudahkan ke tanah suci
@safnafebriana2700
@safnafebriana2700 Жыл бұрын
Mantap pengen banget umrah mandiri makasih dee sarah
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Sama-sama. Semoga Allah mudahkan untuk umroh mandiri ☺️
@riozulkifli4527
@riozulkifli4527 5 ай бұрын
@@sarahqaini assalamualaikum mbak izin tanya gua mau umron rencana gua dari montenegro ke turki dari turki mau balik ke indo mau imroh nah pas transit di saudi kita mau keluar bagasi kita atau barang barang kita , kita ambil dulu atau tidak?
@rankiang1934
@rankiang1934 Жыл бұрын
Bags banget kak, makash babyak jadi semangat until umroh
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Semangaaat. Semoga Allah undang ke baitulloh ☺️
@AsAs-zq2wn
@AsAs-zq2wn 10 ай бұрын
Aamiin yaalloh yarobbalalamin
@AsAs-zq2wn
@AsAs-zq2wn 10 ай бұрын
Alhmdulilah saya disini mba Sarah tp nti trtsrik mau bismillah ikut biar tau turkey aamiin Dan umroh dari indo bismillah aamiin
@ifahrasyidah4979
@ifahrasyidah4979 8 ай бұрын
​@@sarahqainiada wa atau IG ya kak
@raniirawan91
@raniirawan91 6 ай бұрын
Mba untuk plgnya kan transit lgi di Jeddah itu gak di cek visa lagi kah?
@SUARAPALTV
@SUARAPALTV 7 ай бұрын
bikin video tentang budget juga kak umroh+turky
@sarahqaini
@sarahqaini 7 ай бұрын
Siaap
@rankiang1934
@rankiang1934 10 ай бұрын
Ada yg mau brngkat umroh bulan Ramadhan ini ?yok bareng
@andrifabiami9810
@andrifabiami9810 10 ай бұрын
H-10 eid Al fitr yuk Om
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Barakallah. Semoga lancar perjalanan dan ibadahnya
@زدنيعزةقرةأعين
@زدنيعزةقرةأعين 10 ай бұрын
Yuk, ana mau
@andrifabiami9810
@andrifabiami9810 10 ай бұрын
@@زدنيعزةقرةأعين bissmillah Om tiket ana sdh confirm inshaallah berangkat H-6 lebaran, semiga antum juga dimudahkan yah. Terimakasih tips nya dr channel ini, semoga Allah ridho dan menjadi berkah, Aamiin 🙏
@rankiang1934
@rankiang1934 10 ай бұрын
@@andrifabiami9810 mahal om disitu. Awal ramadhan aja on lagi murah 11 jt PP trnasit madinah
@fandiakbar3714
@fandiakbar3714 9 ай бұрын
Izin tanya, misalkan sy pilih KUL-IST pakai Saudia Airlines dengan durasi transit cuma 3 jam (harga yg paling murah 4,3 jt tgl 5 maret 2024 yg mana validasi s.d 90 hari durasi transit 3 jam) namun sy tdk langsung menggunakan Visa tsbt tapi langsung jalan jalan ke Turki dulu selama 5 hari. Stlh liburan, sy terbang dari Turki ke Jeddah untuk Umrah (pake flyadeal), apakah Visa umrah yg tadi bisa dipakai s.d. 96 jam. lalu sy terbang dari JED-CGK stlh 4 hari di Arab Saudi dgn maskapai ETIHAD. Tks sblmnya.
@sarahqaini
@sarahqaini 9 ай бұрын
Visanya kemungkinan bisa berlaku, selama masih dalam rentang waktu valid 90 hari. Namun saya tidak tahu apakah penerbangan dgn transit 3 jam diberikan opsi untuk apply visa transit.
@fandiakbar3714
@fandiakbar3714 9 ай бұрын
@@sarahqaini kalau dari websitenya SAUDIA tersedia lay over mulai dar 2 jam 40 mnt dan tetap muncul opsi perform umrah, ada get E-Visa. Dan biayanya sekitar Rp392.000. Dari situ sy juga mikir knp tersedia Evisa Transit pdhal waktu transit hny 2j 40m, namun di web saudia ada keterangan Visa itu valid 90 hari stlh pemesanan. Pemikiran sy, kemungkinan bisa dipakai pd saat plg dari turki. sy hny coba isi data tapi blm sampai issued. Topi opsinya qda kak.
@sarahqaini
@sarahqaini 9 ай бұрын
Oh iya berarti bisa jadi opsi. Karena di visa itu akan tercantum valid date (90 hari sejak visa issued) dan maksimal duration of stay 4 hari. Ga ada tertulis visa hanya bisa digunakan sesuai jadwal pesawat saudia.
@sarahqaini
@sarahqaini 9 ай бұрын
Pastikan beli visanya jangan terlalu awal 90 hari sblm berangkat. Baiknya beli 1-2 bulan sblm keberangkatan, supaya tanggal validnya masih panjang
@fandiakbar3714
@fandiakbar3714 9 ай бұрын
@@sarahqaini tks bnyk atas responnya kak. Mudah-mudahan cara itu berhasil nanti kalau ada rezeki. aamiin
@MumuhMubarok-w1j
@MumuhMubarok-w1j 3 ай бұрын
alhamdulilah dapat ilmu baru..jakarta turki pake saudi airline dan dapat umroh 4 hari pertanya annya kalau pulangnya dari turki jakarta pake maskapai lain bisa gak...cari yang lebih murah...tolong di jawab mba..alhamdulilah utube nya udah saya subcribe
@sarahqaini
@sarahqaini 3 ай бұрын
Bisa, kak. Beli saudia airlines untuk oneway. Pulangnya oneway pakai maskapai lain.
@ellisannisa3161
@ellisannisa3161 8 ай бұрын
Kak, izin bertanya klo di video tujuan istanbul trs kita tran sit 4 hari di mekkah & madinah nanti stlh 4 hari kita harus ke istanbulnya gmn ?!
@inibudisulaksono
@inibudisulaksono 7 ай бұрын
Iya, bagasi bisa ikut transit ga ya?
@sarahqaini
@sarahqaini 7 ай бұрын
Ke istanbulnya naik pesawat saudia...
@sarahqaini
@sarahqaini 7 ай бұрын
Bagasi harus diambil kalau transitnya berhari-hari
@ellisannisa3161
@ellisannisa3161 7 ай бұрын
@@sarahqaini sy sebetulnya gak mau ke istanbul cuma di video katanya hrs istanbul spy dpt visa transit umroh, klo gak lanjut istanbul apakah bisa ?! Klo hrs lanjut istanbul apakah hrs pesan tiket baru atau lanjutin tiket awal ?!
@pratamaonly1248
@pratamaonly1248 11 ай бұрын
Assalamualaikum Kk mau tanya boleh G kita beli tiket Saudia airline CGK - Istanbul transit Jeddah, dan kita g lanjut ke istanbul serta minta bagasi diturunkan di Jeddah. Mohon infonya donk
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Wa'alaikumussalam. Saya belum ada pengalaman. Seharusnya sih bisa dikomunikasikan saat sedang check in bagasi, tapi saya tidak tahu apakah ada tambahan biaya atau bagaimana.
@rofiqachmad9721
@rofiqachmad9721 3 ай бұрын
Saya coba booking tapi tdk muncul pilihan Visit Saudi / Perform Umroh. Hanya muncul stopover visa.
@sarahqaini
@sarahqaini 3 ай бұрын
Iya sama saja. Stopover = transit
@mega2280
@mega2280 2 ай бұрын
Halo bu terima kasih atas infonya sangat bermanfaat. Saya Inshallah akan ada perjalanan dari delhi ke dubai sengaja menggunakan saudi biar bisa transit disana. Tapi aku hanya transit 9jam apakah bisa umrah atau sekedar berkunjung ke mecca saja pun tak apa. Lalu dari bandara ke mecca apakah ada akomodasi selain taxi. Terima kasih ❤ sehat selalu bu.
@sarahqaini
@sarahqaini 2 ай бұрын
Insya Allah sempat umroh, Bu. Asalkan sudah pelajari betul-betul lokasi di Masjidil Haram (kalau bareng muthowif akan lebih enak untuk menunjukkan lokasi2nya). Berihram bisa dimulai di pesawat (nanti ada info jika mendekati tempat miqot). Dari bandara Jeddah, ada 2 opsi. 1) naik kereta cepat haramain. Ini turun di stasiun Mekkah, harus naik taksi careem / uber / taksi argo untuk ke Masjidil Haram. 2) naik bus, namanya nwbus (jadwal bisa cek di nwbus.sa/en/ ). Ini turun di Makkah Jarwal station. Bisa jalan kaki sekitar 700 m ke Masjidil Haram.
@yttprempren2818
@yttprempren2818 9 ай бұрын
Kak berarti nanti pas dari istanbul balik ke jakarta nya kan transit lgi tuh ke jeddah nah itu klaim visa lagi gtu ya? Apa gimana??
@sarahqaini
@sarahqaini 9 ай бұрын
Kalau lewat saudia hanya bisa apply visa transit 1x. Kalau semisal mau transit lagi mesti apply lewat VFS Tasheer.
@yttprempren2818
@yttprempren2818 9 ай бұрын
@@sarahqainicaranya gimana itu kak?
@helloworld7296
@helloworld7296 3 ай бұрын
Izin nanya, sy rencana umroh dg visa stopover, setelah umroh lanjut ke turki, jika seperti ini apakah bisa bawa air zamzam yg 5Liter nya ke turki? Terima Kasih
@sarahqaini
@sarahqaini 3 ай бұрын
Bisa dibawa ke Turki dan tidak kena charge bagasi. Tapi mungkin dari Turki ke Indonya yang akan kena hitungan bagasi.🙏
@fathiyyahalfathina1734
@fathiyyahalfathina1734 9 ай бұрын
kak mau tanya dong, aku udah bayar tapi kenapa ya udah 20 menit E Visa transitnya belum terbit? baru tiketnya aja yang terbit kak.. waktu kakak itu langsung terbit apa nggak?
@sarahqaini
@sarahqaini 9 ай бұрын
Waktu saya langsung terbit, kak. Ga sampai 5 menit dari pengajuan visanya.
@sriratnaningsih9782
@sriratnaningsih9782 3 ай бұрын
ibu ikut domg ...anak2 ibu sdh pd berkeluarga. gimana caranya ibu bissa ikut....aman n nyaman kan
@sarahqaini
@sarahqaini 3 ай бұрын
Bisa ajak serta keluarga, Bu. Kalau mandiri lebih repot daripada pakai travel 🙏
@rankiang1934
@rankiang1934 11 ай бұрын
Kak mw tanya sekarang tidak ada menu perform umrohnya dan juga tidak ada urus e visa nya di menu isi data seat &baggage nya tolong bantu buat videonya kak Soalnya sudah update skrg
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
booking melalui halaman stopover www.saudia.com/en-ID/transit-visa
@Rivandwii
@Rivandwii 7 ай бұрын
Kak izin bertanya, di video kan dijelasin klo tujuannya hrs ke turkey supaya dpt visa transit. Kalo sy umrohnya pas brgkt dr jkt, stlh 4 hr umroh, jd sy hrs ttep ke turkey ya? Maksudnya sy blm ada budget untuk liburan ke turkey. Mohon sarannya kak. Apa bisa abis sampai turkey langsung pulang lg ke Indonesia?
@sarahqaini
@sarahqaini 7 ай бұрын
Untuk tanggal pulang dari turki bisa disesuaikan, kak. Bisa beli pulangnya sehari setelah sampai Turki. Tapi sayang juga ongkosnya mahal kalau perjalanannya terlalu singkat 🙏
@athar536
@athar536 4 ай бұрын
KAK GW UDH BAYAR TAPI MUNCUL "We were unable to confirm your payment. Please try again." BERULANG KALI KENAPA YA ?
@sarahqaini
@sarahqaini 3 ай бұрын
Pastikan kartunya sudah aktif untuk transaksi online
@niviaRahelsya
@niviaRahelsya 4 ай бұрын
4:07 kak itu kan harga awal 10jtaan, pas terkahir mau pembayaran jadi 12jtaan, saya kendala di harga guest basic nya, gak ada yg sesuai, malah lebih mahal dari totaln harga yg ditawarkan di awal 🤦🏻‍♀️
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
Iya kalau transitnya lama, harga tiketnya ikut naik. Nanti nunggu pas promo aja. Pernah saya lihat ada tiket saudia 8 jutaan PP udah termasuk visa transit.
@niviaRahelsya
@niviaRahelsya 4 ай бұрын
@@sarahqaini oh gitu ya pantas harganya naik kak, kapan kira-kira promonya ya kak ? Atau sekitaran bulan apa ? 😁
@sarahqaini
@sarahqaini 2 ай бұрын
Sekarang lagi promo, kak www.saudia.com/en-ID/campaigns/C100122
@niviaRahelsya
@niviaRahelsya 2 ай бұрын
@@sarahqaini iya kak alhamdulillah udh beli maksih infonya ya ☺️
@RuqoyatulJamil
@RuqoyatulJamil 23 күн бұрын
Ka aku udh coba apply visa transit ny di web yg link ny kaka bagi, tapi ga muncul tulisan "Perform umroh" Gimana solusinya yah?
@sarahqaini
@sarahqaini 23 күн бұрын
Untuk keberangkatan kapan, kak? Bisa apply nya jika berangkat 90 hari ke depan
@fandiakbar4708
@fandiakbar4708 10 ай бұрын
Terima kasih atas informasinya semoga mendapat pahala. Mhn izin tanya, jika visa transit (96 jam) telah rilis apakah bisa langsung Umrah, atau kita tetap wajib untuk daftar di aplikasi Nusuk terlebih dahulu baru bisa perform Umrah?
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
untuk umroh permit tetap melakukan appointment di aplikasi nusuk.
@rankiang1934
@rankiang1934 10 ай бұрын
Bro umroh yok bulan Ramadhan ini 15 jt kuliat ticket saudia turki
@AsAs-zq2wn
@AsAs-zq2wn 10 ай бұрын
Assalamualaikum warohmatullohiwabarokaatuh mba sarah qaini.maaf mau tanya itu kesaudi transit Turkey Byr 13jt slma 4hari bukan mba ap gmn.maaf.mba ngmgnya cpt bgt masyaalloh ❤❤
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Wa'alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh. Ini 13 juta harga tiket dan visa transitnya aja. Untuk di turkinya bebas mau berapa hari, untuk arab saudi maksimal 4 hari 🙏😊
@atifauziati9713
@atifauziati9713 9 ай бұрын
Berarti g bisa ke madinah y?
@sarahqaini
@sarahqaini 9 ай бұрын
Bisa kalau mau ke madinah. Naik kereta cepat 2,5 jam saja.
@Alfarez4
@Alfarez4 3 ай бұрын
Untuk daftar tasreh raudah apakah bisa pakai visa transit ? Lewat aplikasi nusuk sudah pernah di pakai bulan mei kemarin
@sarahqaini
@sarahqaini 3 ай бұрын
Dengan visa transit bisa booking raudhah di aplikasi nusuk, tapi seingat saya per paspor hanya bisa masuk raudhah 1x per 365 hari.
@afina1009
@afina1009 9 ай бұрын
Halo kak, izin nanya, kalau mau umroh pake transit visa saudia, bolehkah booking perjalanan keberangkatan dan kepulangan dgn tujuan/asal yg berbeda? Misal berangkat pesan Singapura-Kenya (transit Jeddah) dan pulang pesan Kenya-Kuala Lumpur (yg juga transit Jeddah)? Atau haruskah PP dari lokasi yg sama which is Singapura? Terima kasih sebelumnya
@sarahqaini
@sarahqaini 9 ай бұрын
Halo, kak. Bisa dicoba saja di websitenya. Kalau beda lokasi bisa pakai multicity, atau bisa juga pilih penerbangan one way (terpisah kode booking untuk perjalanan pergi dan pulangnya)
@finaakin3107
@finaakin3107 6 ай бұрын
saya coba barusan (1 Mei 2024) sepertinya udah ga bisa ya kak? jd pilihannya ganya visit saudi aja, ga ada perform umroh.
@sarahqaini
@sarahqaini 6 ай бұрын
Mungkin ada perubahan karena mendekati waktu haji. Tapi dengan opsi visit tetap bisa berumroh, kak. Karena visa transitnya sama.
@finaakin3107
@finaakin3107 6 ай бұрын
@@sarahqaini ok makasih kk, oiya skrg udh ada free hotel kak, ga ada tulisannya hehee
@sjofficial467
@sjofficial467 4 ай бұрын
ka, saya ko tidak muncul tulisa Visa Transit atau Visa Umroh (Stopover Visa Explore Saudi Arabia or perform Umrah, visit holy sites and historical places in Jeddah or Riyadh at no extra cost. Learn more Your travel duration exceeds 90 days. To avail the promotion, please choose dates within the 90 days period.) bagaimana iya ka??
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
Jadwal penerbangannya lebih dari 90 hari ke depan ya?
@IdzniZahrima
@IdzniZahrima 27 күн бұрын
@@sarahqaininah kak aku case nya kayak gini, tp aku udah beli tiket dan visa sdh keluar Tp masa berlaku visa expired duluan dr tgl aku transit, gmn ya kak?
@dedeajib
@dedeajib 11 ай бұрын
k maaf kalo kita pesan tiket pp nya pisah dan apply visanya 2 x pada saat berangkat dan pulang .. apakah diperbolehkan? karena agar bisa masuk lagi ke saudi pada saat pulang apkah bisa?
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Bisa jika apply pulang pergi terpisah. Tinggal dilihat saja harga tiketnya bagaimana. Karena biasanya cenderung lebih mahal jika beli oneway daripada return.
@HendryRisjawan
@HendryRisjawan 10 ай бұрын
good idea
@hafidzarief4388
@hafidzarief4388 2 ай бұрын
Misal dr jkt ke turki kita umroh pas transit di jeddah, lalu pas kepulangan dr turki ke jkt kita bisa umroh lg ga waktu transit di jeddah lg?
@sarahqaini
@sarahqaini 2 ай бұрын
Ngajuin visa transit hanya bisa 1x per kode booking. Opsinya bisa buat booking terpisah untuk pergi dan pulang. Atau pulangnya ngajuin visa transit di vc tasheer
@sofinaizzah
@sofinaizzah 10 ай бұрын
kak, kok aku cari perform umrah hanya ada di sekitar bulan ramadhan dan haji ya? aku pilih agt-des 2024 misalnya itu pilihannya hanya visit arab aja gada pilihan perform umrah itu knp ya ka?
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Kemungkinan karena >90 hari dari waktu pembelian tiket 🙏😊
@dapurafivah5082
@dapurafivah5082 11 ай бұрын
Boleh one way ka? Misal hanya dari istanbul ke jkrta dan transit d jeddah? ... karena pas pergi emirates sering ngsh harga promo. Lagian sekalian mo jln2 d dubai juga
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Bisa oneway, kak. Hanya saja terkadang lebih mahal kalau harga oneway. Tapi bisa dicek aja yaa.
@زدنيعزةقرةأعين
@زدنيعزةقرةأعين 10 ай бұрын
Jazakumullah khoiron ilmunya kak. Kak, boleh minta nmr wa nya. Pingin ngumpulin yg akhwat, Ayo yg akhwat, yg pingin berangkat umroh mandiri siapa?? Nyari temen saya🤭
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Wa jazaakumullah khairan. Udah banyak grup umrah mandiri.😄 Join grup saudinesia ajaa chat.whatsapp.com/F7tcfBj7jeGLFqENzti6wg
@aminulalawiyah1632
@aminulalawiyah1632 9 ай бұрын
Kak link nya tidak bisa dibuka kenapa ya?
@Yaqzan249
@Yaqzan249 5 ай бұрын
Kakk setelah payment, e visanya masuk gmail, tapi kok tiketnya bukan bentuk pdf yah kak?? Jdi gabisa donload. Gmna ngatasinnya Tolong dijawab
@sarahqaini
@sarahqaini 5 ай бұрын
Coba dilihat bagian attachment, kak.
@tialubis4019
@tialubis4019 2 ай бұрын
Kak utk cancel stopover visanya gimana ya? Soalnya saya kecepatan apply visa berlaku masih tgl 2 hari dsna, pdhl dptnya 4hari
@sarahqaini
@sarahqaini 2 ай бұрын
Coba kontak kantor Saudia Airlines di Indonesia, kak
@KhairunNisa-lf9vx
@KhairunNisa-lf9vx 9 ай бұрын
kak,frequent flyer program itu alfursan miles diklik nomernya drmna kak? krna mau lanjut boking ga bisa
@sarahqaini
@sarahqaini 9 ай бұрын
Bikin akun alfursan dulu. Kalau sudah buat, nomor membernya akan dikirim ke email. Untuk booking tiket pesawat bisa tanpa nomor alfursan.
@TiaSeptiani-nd3zw
@TiaSeptiani-nd3zw Жыл бұрын
Assalamuaiakum ijin bertanya ka perlu suntik maningitis juga gak sih ka kalau visa transit itu ? Soalny kalau umroh pk travel hrs suntik dlu
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Wa'alaikumussalam warahmatullah. Untuk vaksin meningitis sekarang tidak wajib, kak. Pakai travel pun sudah tidak diwajibkan. Namun jika ingin melindungi diri baiknya tetap disuntik sebelum berangkat.
@hamsahramli1218
@hamsahramli1218 11 ай бұрын
Terima kasih kak sharenya insyaAllah bermanfaat, cuman cara ngomongnya next time lebih dipelanin lagi kak. Oh ya kak kalau kita mau ke istanbul, boleh gak pakai visa transit ini berangkat dan pulang?
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
visa transitnya hanya berlaku sekali untuk 1 kode booking. Jadi kalau mau pakai visa untuk pulang pergi, berarti pesan tiket pesawat terpisah.
@rankiang1934
@rankiang1934 10 ай бұрын
Mau umroh gan ramadhan ini ga? Kalau iya yok bareng
@hamsahramli1218
@hamsahramli1218 10 ай бұрын
@@rankiang1934 insyaAllah
@Edukasianak98
@Edukasianak98 11 ай бұрын
Saya coba booking juga tpi ga ada tulisan visit saudi/perform umrohnya, knpa ya?
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
coba booking melalui halaman stopover www.saudia.com/en-ID/transit-visa
@athar536
@athar536 4 ай бұрын
"We apologize for any inconvenience, we are facing some technical difficulties. Please try again later or proceed with another form of payment." halo kak, saya pas bagian mau payment knapa muncul kata kata gitu kak ?
@sarahqaini
@sarahqaini 3 ай бұрын
Pastikan kartunya sudah aktif untuk transaksi online
@hennyrosita9185
@hennyrosita9185 9 ай бұрын
Asalamualaikum, saya kok gak nemu transit ya? Setelah pilih yg tiket yg transit 4 hari langsung ke isi data pasenger dan bayar. Mohon arahannya mba
@sarahqaini
@sarahqaini 8 ай бұрын
Wa'alaikumussalam. Mungkin bisa coba cari flight melalui link ini www.saudia.com/en-ID/transit-visa
@ARISPRANASETYA
@ARISPRANASETYA 10 ай бұрын
Klo bisa gk ya, misal kita book dulu ticket yg transit di jeddah 4 hari, trus pas dpt e ticket baru kita manage booki ng buat tambahan apply visa umrah di aplikasi saudi airlines? Atau harus apply visa umroh itu dri awal booking ticket sbeelum keluar eticket?
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Lebih amannya langsung apply visa bersamaan dgn beli tiket. Karena ada beberapa orang yg ternyata setelah beli tiket ga muncul menu opsi untuk apply visa dari manage booking.
@RitaRistiawati-m7d
@RitaRistiawati-m7d 11 ай бұрын
Assalamualaikum, kak mau tanya klo umroh ya pas plank Dr Turki’y bisa gk..? Klo berangkatnya Cmn transit 3 jam aja misal.,
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Wa'alaikumussalam wr wb. Bisa, kak. Nanti memang disuruh pilih mau ambil visa transitnya pas berangkat atau pulang.
@firmannurhasan7411
@firmannurhasan7411 4 ай бұрын
Kak mau nanya untuk fasilitas apply visa online tsb apakah bisa jika kita hanya pesan untuk perjalanan jkt istanbul transit di jeddah? Atau harus booking tiket untuk pulang pergi?
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
Bisa untuk oneway
@ceritamainan2046
@ceritamainan2046 10 ай бұрын
Kak klo kita beli tiket pesawat saudia tapi tidak melalui website saudia airline bagaimana? Apakah dapat visa umrah jg? Contohnya melalui aplikasi e scanner
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Saya belum ada pengalaman jika beli dari web lain. Tapi sepertinya hanya di web saudia saja yang menampilkan opsi penerbangan dengan waktu transit sampai 4 hari. Dan proses apply visanya bersamaan dengan booking tiket. Khawatirnya akan ada kendala jika tidak melalui web saudia langsung.
@romyfirdaus5876
@romyfirdaus5876 7 ай бұрын
Mau ke turkey dan umroh dulu lanjut ke turkey tapi pulangnya dikosongkan dulu bisa dak mbak?
@sarahqaini
@sarahqaini 7 ай бұрын
Maksudnya oneway ke Turki ya? Bisa, kak. Pulangnya bisa beli tiket terpisah atau maskapai berbeda
@Amarza16922
@Amarza16922 12 күн бұрын
Assalamualaikum Kak mohon dijawab ya kak, maafff... Kalo saya pesan tiket misal jakarta turki pp n mau ambil visa transit by Saudia via web Saudia, bagaimana cara menentukan tanggalnya? Misal saya pingin umroh pas berangkat, berarti ditambah 4 hari gitu kak ambil tanggal pulangnya? Maaf saya mau pesen tapi bingung cara milih tanggal. Saya mau coba berangkat tanggal 1 maret 2025, saya pingin wisata di Turki selama 5 hari. Isi tanggal pulangnya tambahkan 4 hari, begitukah? Mohon saran ya kak. Makasih
@sarahqaini
@sarahqaini 12 күн бұрын
Wa'alaikumussalam wr wb. Kalau umrohnya saat berangkat berarti pilih tanggal berangkatnya 1 Maret 2025. Penerbangan di tgl 1 Maret itu pilih yg transitnya 4 hari (kemungkinan akan sampai di Istanbul di tgl 5 Maret). Kemudian untuk pulangnya tambahkan 5 hari dari tgl nyampe Istanbul, misalnya tgl 10 Maret 2026. Nanti bisa geser-geser tanggal juga, menyesuaikan dengan jam yang diinginkan
@sarahqaini
@sarahqaini 12 күн бұрын
Jadi tgl berangkat yg dimasukin di pencarian itu tgl 1 Maret. Pulangnya tgl 10 Maret.
@Amarza16922
@Amarza16922 12 күн бұрын
@@sarahqaini alhamdulillah, paham kak. MasyaAllah Tabarakallah. Terimakasih banyak ya kak. Nah maaf kak ini ibu saya berubah pikiran, mau umrohnya setelah liburan di Turki aja, pulangnya berati. Jadi berangkatnya tgl 1 (cgk) dan pilih pulangnya dari Turki tanggal 5 atau 6, begitu ya kak? Yang 4 hari umroh gak perlu masuk hitungan, begitu ya kak? Maaf ya kak merepotkan, tolong ya kak. Makasih kak
@insanmaulidian
@insanmaulidian 10 ай бұрын
ass kak, bertanya lagi. Saya kan pake visa transit pas pulang dari turki ke jakarta. Nanti transit dulu di arab selama 4 hari. Nah pas berangkat dari jakarta ke turki, saya kan transit juga di jeddah selama 7 jam. Itu nanti gak dibutuhin visa transit lagi kan ya selama transit 7 jam itu? saya cek terminal saya sih gak berubah ya soalnya, lagi cari pencerahan, thanks. Waktu pengalamanan kakak dulu gimana?
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Wa'alaikumussalam. Iya kalau transitnya hanya stay di dalam bandara
@karochmahnur7209
@karochmahnur7209 Ай бұрын
Kak berarti kalau mau explore turki dlu boleh lebih dari 5hari ya? Pulangnya seminggu dr keberangkatan misal. Karena kan di istanbul nya free visa
@sarahqaini
@sarahqaini Ай бұрын
Di Turki bisa sampai 30 hari karena free visa selama 30 hari 😊
@YudiKrisnoWicaksono
@YudiKrisnoWicaksono 10 ай бұрын
Kak ini transitnya buat umroh itu waktu CGK-Istanbul atau pas Istanbul-CGK?
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Di video ini transitnya waktu CGK-IST
@YudiKrisnoWicaksono
@YudiKrisnoWicaksono 10 ай бұрын
@@sarahqaini oh berarti bisa memilih salah satunya kak ya
@rankiang1934
@rankiang1934 10 ай бұрын
​@@YudiKrisnoWicaksonoumroh ramadhan yok bro
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
iya bisa kita pilih mau transit saat berangkat atau pulang
@inibudisulaksono
@inibudisulaksono 7 ай бұрын
Misalnya: KUL - IST, transit Jeddah. Berarti kita ga ikut ke IST, umroh dulu turun di Jeddah 4 hari. Apakah begitu? Lalu bagasi bisa turun di Jeddah ga ya?
@andrifabiami9810
@andrifabiami9810 10 ай бұрын
Kalo kita book tix >90 days, utk apply stop over visa via SA airlines itu maaih bisa kan yah, nunggu setelah masuk range 90 days Travelling date nya? Thx
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Nah ini saya ga bisa beri jaminan. Karena kebijakan itu bisa jadi berubah. Beberapa orang mengalami kendala kalau beli visa dari manage my booking. Untuk amannya lebih baik beli bersamaan dengan tiketnya 🙏
@maryjamilah
@maryjamilah 10 ай бұрын
@@sarahqaini kak izin bertanya. visa transit ini kan berlakunya 90 hari ya. jadi kalo mau untuk 19 april, booknya dari 21/22 januari (pas 90 hari sebelumnya) berarti visanya bisa hangus ya? jadi amannya jangan ngepas di 90 hari sebelumnya? terima kasih sebelumnya
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
iya amannya apply 1-2 bulan sebelumnya.
@nurulabidin6361
@nurulabidin6361 10 ай бұрын
Ijin tanya, ini lg coba booking. harga evisa waktu selesai isi data 387.500. tp ketika mau payment kok harganya berubah menjadi 38.750.000. perbedaannya jauh sekali. apa ada yg salah?
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Sepertinya sedang error. Saya coba barusan kalau setting negara indonesia dan dalam rupiah memang menjadi demikian. Tapi barusan saya coba setting negara malaysia dan dalam ringgit, harga e-visa tidak berubah (sekitar MYR 118, kalau dirupiahkan sekitar 389ribu). Mungkin bisa menjadi alternatif cara dengan setting negaranya.
@nurulabidin6361
@nurulabidin6361 10 ай бұрын
Terimakasih mbak. infonya sangat bermanfaat@@sarahqaini
@nurulabidin6361
@nurulabidin6361 10 ай бұрын
@@sarahqaini Tanya lg mbak, tuk payment kok gagal terus kenapa ya? padahal data sudah dimasukkan semua. klo pake debit online/vcn bni tidak bisa top up 13 jt?
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Saya kurang tahu apakah kartunya yang bermasalah. Saya pengalaman pakai kartu debit visa dari jenius bisa, pak.
@OpickManggelewa
@OpickManggelewa 4 ай бұрын
Pinggir sekalih tapi ngimana cara daftar sendiri
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
Bisa ikuti langkah-langkahnya di video 🙏😊
@icha8003
@icha8003 4 ай бұрын
kak mau tanya kalo saya mau pesen tiket H+5 bulan itu tidak muncul pilihan Visa Transit. tapi nanti apakah kita tetep bisa daftar Visa Transitnya di web Saudia itu ya? makasih
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
Coba dipastikan ke CS Saudia di Indonesia ya, kak
@insanmaulidian
@insanmaulidian 11 ай бұрын
kak mau tanya, di e-visa untuk adik saya kenapa kurang 1 huruf ya di namanya? padahal saya sudah double cek ternyata pas lagi ngisi e-visa dia gak ada kolom untuk ngisi nama lagi, jadi pasti bukan dari kesalahan user. Karena pasti dia ambil dari nama yang sudah kita input di pemesanan tiket, padahal nama di tiket sudah benar, di tiket tertera (first name: Annissa Rahmadia. last name: Putri jadi Annissa Rahmadia Putri, sedangkan di e-visa hanya tercetak Annissa Rahmadi Putri. Itu menurut kakak gimana ya? saya berfikir sih ada keterbatasan huruf yang bisa diambil dari first name dan dicetak oleh si E-visa nya. Saya masih kepikiran klo nanti di permasalahkan pas di imigrasi arabnya, mohon saran dan masukan dari yg paham mungkin, wasalam.
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Iya betul saat apply namanya akan mengikuti nama yg diinput saat membeli tiket. Mungkin bisa dicek kembali di website MOFA apakah visanya valid melalui link berikut: visa.mofa.gov.sa/VISASERVICES/SEARCHVISA Mudah-mudahan tidak menjadi masalah selama visanya aktif. Saya pribadi tidak punya pengalaman terkait jumlah huruf yang kurang di visa sehingga kurang tau bagaimana ke depannya. Semoga Allah lancarkan perjalanannya 🙏☺️
@insanmaulidian
@insanmaulidian 11 ай бұрын
@@sarahqaini udah saya cek kak, visanya terbit tapi ya itu namanya kurang 1, saya coba login di nusuk pun bisa, tapi di nusuk pun namanya jadi ikutan kurang hurufnya. Kakaknya waktu mau masuk di imigrasi arab ada di tanya detail gak sama mereka?
@masitahanifiyah2117
@masitahanifiyah2117 11 ай бұрын
Adik saya mengalami hal yang sama, alhamdulillah sudah umroh via transit visa kemarin tnpa ada masalah dr pihak imigrasi
@insanmaulidian
@insanmaulidian 11 ай бұрын
@@masitahanifiyah2117 mbaa maksudnya masalah yg sama itu apa? Nama yg tercetak di visanya gak lengkap juga maksudnya? Terus nekat aja berangkat dan aman masuk saudi nya gitu? MasyaAllah klo emang bener gitu gpp, tenang jadinya saya. Makasih ya mba
@insanmaulidian
@insanmaulidian 11 ай бұрын
@@masitahanifiyah2117 kak jika berkenan boleh minta ig adiknya gak, saya mau tanya tanya. Mohon maaf sebelumnya, tapi klo gk berkenan gpp
@ilhaasy728
@ilhaasy728 Ай бұрын
Kak..klau pesan 5 tiket langsung..m nnti dapat 5 visa transit juga ya kak sekali bayar?/ sekali chekout
@sarahqaini
@sarahqaini Ай бұрын
Iya sesuai jumlah penumpang di kode booking tsb
@paksinusantara9879
@paksinusantara9879 6 ай бұрын
Kak mau tanya klo kita beli tiketnya di aplikasi maskapainya saudi airlens tetep bisa kan ya? Atau khusus pembelian tuket di web nya?
@sarahqaini
@sarahqaini 6 ай бұрын
Bisa beli tiket pakai aplikasinya. Tapi dulu pengalaman saya ga muncul opsi visa transit.
@mustikaaini2434
@mustikaaini2434 5 ай бұрын
kakak pulangnya dri istambul ke Jakarta langsung ya? G ada transit
@sarahqaini
@sarahqaini 5 ай бұрын
Kalau naik saudia akan transit di Jeddah
@dianekaprasastianta9499
@dianekaprasastianta9499 10 ай бұрын
KAK ijin bertanya..apakah boleh misal beli tiket berangkat jakarta turki transit jedah 4 hari kan ..... kemudian beli tiket pulang turki jakarta transit lagi jeddah 4 hari....jadi transitnya dobel biar bisa dapat total 7-8 hari
@dianekaprasastianta9499
@dianekaprasastianta9499 10 ай бұрын
jadi kak... beraangkat kode booking sendiri...pulang kode booking sendiri tiket pesawatnya..gimana bisakah
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Iya bisa. Kalau kode booking terpisah bisa apply visa transit 2x. Cuma biasanya harga tiketnya jadi lebih mahal.
@dianekaprasastianta9499
@dianekaprasastianta9499 10 ай бұрын
@@sarahqaini tanya lagi ya kak...misal saya mau umroh mandiri tanpa transit langsung jakarta jeddah... apakah tetep harus mengurus siskopatuh?
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Baiknya mengurus bersamaan dgn visa umroh karena kadang ditanyakan siskopatuhnya di imigrasi soetta.
@dewisantika3879
@dewisantika3879 4 ай бұрын
Kak, kalo mau umroh pake visa transit, tiket pesawat harus PP pakai arabian airline kah? Boleh/bisa one way aja ga?
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
Bisa beli oneway tiket Saudia Airlines
@omiyakanazawa
@omiyakanazawa 11 ай бұрын
Kak...kok skrg gada pilihan visit arabsaudi atau umrah ya ? Pusiing...ga sama ky si kaka
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Saat buka website Saudia, klik menu stopover supaya muncul pilihan visit saudia.
@laelakhofifah7017
@laelakhofifah7017 9 ай бұрын
Rencana mau umroh transit
@sarahqaini
@sarahqaini 9 ай бұрын
💪💪💪
@anitasekayu8179
@anitasekayu8179 10 ай бұрын
Mba kt sdh mulai cari tiket tp waktu mau apply visa pd saat upload foto gagal trs ini salah ny kira2 dimana ya ?
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Ukuran fotonya apakah sudah di bawah 20 kb, kak?
@anitasekayu8179
@anitasekayu8179 10 ай бұрын
Sdh mba sdh 200x200 px jg, trus sdh ikut saran mba pake kompres aplikasi tp msh ga bs
@fio8621
@fio8621 5 ай бұрын
Berarti kalau sudah dapat e visa dan tiket bisa langsung keluar dari bandara king Abdul Azis ya kak?
@sarahqaini
@sarahqaini 5 ай бұрын
Iya betul dengan e-visa bisa keluar bandara. Baiknya diprint juga agar mudah ditunjukkan di imigrasi.
@liliessetyaningsih4513
@liliessetyaningsih4513 5 ай бұрын
Ka, ini buka aplikasinya pakai laptop kah? Soalnya kalo buka dari hp tampilannya agak beda
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
Iya ini melalui laptop.
@kuspuji
@kuspuji 11 ай бұрын
Kalo mo umroh & visa pas berangkat & pulang bisa? Atau cuma bisa pilih salah satu aja ya?
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Hanya bisa pilih salah satu aja. Dalam 1 kode booking hanya bisa apply 1 visa transit.
@mjiroalx
@mjiroalx Жыл бұрын
mantap video nya Sarah. Kalau kita apply visa visit Saudi berarti kita bisa umrah juga?. Apakah mengisi data di app Nusuk itu wajib ya?. Terima kasih infonya Sarah.
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Iya visa transit bisa dipakai untuk umroh. Sebaiknya membuat umrah permit di aplikasi NUSUK karena kadang dicek saat akan thawaf di pelataran Kabah
@mjiroalx
@mjiroalx Жыл бұрын
Terima kasih Sarah info nya.@@sarahqaini
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
@@mjiroalx sama-sama, kak
@zephirantyroselina5631
@zephirantyroselina5631 11 ай бұрын
berarti kalo pas ga diperiksa gpp ya? ktnya di nusuk bisa aja ditolak? gimana kalo ditolak?
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
@@zephirantyroselina5631 kalau di Nusuk bentuknya kayak bikin appointment aja. Selama ada jadwal dan bisa diklik, maka umrah permitnya akan langsung keluar.
@kristianikareen6595
@kristianikareen6595 11 ай бұрын
Hallo ka Mau tnya ka klau visit umroh cuma 4 hari di mekkah klau kita mau ke madinah gmna ka
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Bisa naik bis (durasi sekitar 6 jam) atau kereta cepat (2,5 jam) ke madinah.
@friadymaisyuri1269
@friadymaisyuri1269 11 ай бұрын
Mau tanya untuk vaksin meningitis apa masih wajib dilakukan untuk umroh backpacker
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Sudah tidak wajib dan tidak diminta kartu kuning. Sifatnya opsional tapi sebaiknya dilakukan bagi kelompok orang-orang yg rentan (punya komorbid, anak-anak, lanjut usia). 🙏
@miabeeofficial4365
@miabeeofficial4365 Жыл бұрын
aq udah booking untuk tgl 18 october tp lupa untuk klik hotel gratis 1 malam,apa masih bisa request nya? smentara tiket sudah d beli?
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Bisa banget, kak. Karena klaim hotelnya memang setelah punya booking reference. Klaimnya melalui holidaysbysaudia.com/en-US Cara klaimnya bisa dilihat di video tutorial ini ya, kak: kzbin.info/www/bejne/h3e8ppuJa8qFf6M Mudah-mudahan lancar perjalanannya :)
@ZiloFnu
@ZiloFnu 2 ай бұрын
O ia nama masalah dak kl di visa ikutin nama tunggal
@sarahqaini
@sarahqaini Ай бұрын
Yang penting sama dengan paspornya 😊🙏
@ratihchandra-i1k
@ratihchandra-i1k 8 күн бұрын
Ka di web aku kok gak ada pilihan perform umrohnya ya
@sarahqaini
@sarahqaini 8 күн бұрын
Apakah perjalanannya lebih dari 90 hari ke depan?
@TriAstuty-x7z
@TriAstuty-x7z 3 ай бұрын
Terlalu cepat panduannya jadi agak bingung
@sarahqaini
@sarahqaini 3 ай бұрын
Bisa diulang lagi videonya, kak, kalau masih bingung
@kangimanbarkah863
@kangimanbarkah863 7 ай бұрын
Klo direct flag bisa gk pesan visa transit bwt umroh..?
@sarahqaini
@sarahqaini 7 ай бұрын
Kalau direct langsung jeddah, ga bisa pakai visa transit
@mgmanggar1357
@mgmanggar1357 6 ай бұрын
Kak, maaf nanya, brarti ini ga perlu ngurus sisk@patuh ya?
@sarahqaini
@sarahqaini 6 ай бұрын
Iya tidak perlu kak
@purwanaapril7993
@purwanaapril7993 10 ай бұрын
Bicaranya Tolong diperbaiki biar Jelas
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
bisa melihat subtitle jika kurang jelas
@vidgramnida1300
@vidgramnida1300 Жыл бұрын
kak, cara buat paspor umroh transit dengan tujuan utama ke turki gimana kak? 🙏🏻
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Kalau paspor pakai paspor biasa aja, kak. Bikin di kantor imigrasi. Sebelum ke kantor imigrasi, bikin perjanjian dulu di aplikasi m-paspor.
@muhamadzain4352
@muhamadzain4352 11 ай бұрын
@@sarahqainitapi di tulis mau umrah apa di tulis mau ke turky kak?
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
@muhamadzain4352 Kalau bilangnya mau umroh biasanya diminta surat pengantar dari travel. Sepertinya lebih aman kalau bilang mau wisata biasa.
@henipusbintari
@henipusbintari 8 ай бұрын
​@@muhamadzain4352kl umroh atau haji kan biasanya butuh nama 3 kata.jd jng lupa pas bikin paspor bilang aja mau wisata ke turki tp kasih nama kita yg 3 kata.kl ditanya alasan ya bilang aja sapa tau kpn2 mau umroh atau haji jd ga perlu urus tambahan nama lg
@romyfirdaus5876
@romyfirdaus5876 7 ай бұрын
Assalamualaikum kk bisa dak sy di buatkan visa transit ke turkey
@sarahqaini
@sarahqaini 6 ай бұрын
Wa'alaikumussalam. Di Turki ga perlu visa kalau pakai paspor Indonesia. Untuk visa transit di Arab bisa ikuti langkah tutorial sesuai video di atas
@sjaifulhadi2345
@sjaifulhadi2345 Ай бұрын
Kalau berangkat sekeluarga ngisiin visa nya sekaligus juga kan?
@sarahqaini
@sarahqaini Ай бұрын
Iya sesuai jumlah penumpang di kode booking tsb
@nardeysjourney6378
@nardeysjourney6378 8 ай бұрын
Sis mau nanya klo misalkan beli lewat ota tapi masih saudi airline soalnya harga di.web saudi dengan OTA selisih nya lumayan apakah bisa kita apply visa nya setelah dapet kode booking dan kita masukkan di apps saudi airline? Trus apakah transit visa ini berlaku apabila kita start from kuala lumpur sis dan pulang nya juga di kuala lumpur mengingat harga juga selilish murah dibdingkan dengan cgk btw thank yu so much for the tutorial sis
@sarahqaini
@sarahqaini 8 ай бұрын
Kalau beli di OTA biasanya ga muncul tiket yg transitnya sampai 4 hari. Kalau saya sarankan lebih baik beli langsung di web saudia agar bisa apply visa bersamaan dgn beli tiket pesawat.
@ferrykurniawan9799
@ferrykurniawan9799 10 ай бұрын
Saya udah coba , tapi pada saat proceed payment , harga visa yg seharusnya hanya misal 380.000 menjadi 38.000.000 Ada kesalahan numerik yg terjadi pada saat mau payment Saya udah coba : sendiri Sepasang 2 pasang Bahkan 4 pasang Selalu visa fee pada saat payment nya + 00 Itu gmn ya kk ???please help
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Iya sudah beberapa hari ini seperti itu. Opsi yang bisa dipilih setting negaranya menjadi malaysia sehingga harga dalam kurs ringgit. Saya sudah coba dan harga visanya 118 ringgit (sekitar 389ribu jika dirupiahkan).
@ferrykurniawan9799
@ferrykurniawan9799 10 ай бұрын
@@sarahqaini kalau debit card yg di pakai IDR , otomatis konversi IDR ya ketika transaksi RM nya ???
@ferrykurniawan9799
@ferrykurniawan9799 10 ай бұрын
@@sarahqaini done , bisa alhamdulillah dengan MYR
@exo9forever974
@exo9forever974 5 ай бұрын
Kak, masa berlaku E-visa umroh ini kan 90 hari, berarti harus beli 80 hari sebelum penerbangan ke turki ya? Atau bebas mau beli tiket nya kapan saja? Mohon pencerahannya kak terimakasih
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
E-visa transit berlaku selama 90 hari sejak terbit dengan durasi stay maksimal 4 hari (96 jam). Amannya membeli tiket dalam rentang 90 hari itu. Kalau bisa ga terlalu pas 90 hari sebelum keberangkatan. Lebih baik 1-2 bulan sblm berangkat. Jaga-jaga kalau kita berniat reschedule jadwal terbang pesawat agar visanya masih berlaku
@soke132
@soke132 Жыл бұрын
Di contoh bookingan ini berarti nginep di istanbul dulu sekira 4 malam ya kak?
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Iya betul di contoh bookingan ini menginap di Istanbulnya 4 malam. Kalau untuk Turki kita bisa bebas masuk Turki selama maksimal 30 hari.
@soke132
@soke132 Жыл бұрын
@@sarahqaini klo skedar umroh aja begitu sampai istanbul pilih jadwal balik yg terdekat ya
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Iya bisa kalau ga mau berlama-lama di turki. Sesuaikan saja dengan budget.
@rizkiaditianugraha8535
@rizkiaditianugraha8535 Жыл бұрын
kak kalo beli tiketnya untuk tahun depan, bisa dpt e-visa transit jg?
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Bisa, pak. Namun pembelian e-visa baru bisa 90 hari sebelum keberangkatan. Jadi nanti beli dari menu "manage my booking". Video caranya ada di sini kzbin.info/www/bejne/Y2axeoV3rM9geK8feature=shared
@amindaputri8204
@amindaputri8204 11 ай бұрын
Kk apply nusuk nya itu bisa jauh jauh hari atau pas deket ya kan? Soalnya aku udh beli tiket buat feb dan apply visa . Pas buka nusukmya blm keluar febnya kk . Itu gk masalah kan kk? Mohon jawabannya kk saya masih awam bru mau pertama kali kesana dan mau bawa keluarga ini .terimakasih kk
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Jadwal nusuk baru buka 1-2 minggu sebelum tanggal yg dituju. Jadi dipantengin aja sekitar 2 minggu sblmnya. Dan biasanya dibuka hari jumat untuk 1-2 minggu ke depan.
@amindaputri8204
@amindaputri8204 11 ай бұрын
Makasih banyak infonya Ka Kk kalo turun Jeddah malam miqotnya baiknya dimana ka? Maaf banyak tanya ya saya ka. Saya modal nekat beli tiket pas LG murah karn pengen bgt umrah Kalo ikut travel mahal bgt soalnya
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Tergantung rencana perjalanannya. Kalau berencana langsung umroh ke Mekkah, ambil miqotnya saat masih di pesawat. Nanti dikabari pramugari dan pilot kalau sudah berada di atas tempat miqot. Kalau dari Jeddah rencana ke Madinah dulu, berarti ambil miqotnya di Bir Ali saat akan perjalanan dari Madinah ke Mekkah.
@hadinur5422
@hadinur5422 8 ай бұрын
Klo pake visa transit tetep perlu dftar siskopatuh g ya?
@sarahqaini
@sarahqaini 8 ай бұрын
Tidak perlu kak
@nanalisnawati6171
@nanalisnawati6171 Жыл бұрын
Assalamualaikum ka, klo kita sedang kerja d luar negri bisa gak klo libur kerja gitu untuk umrah mandiri ka?
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Wa'alaikumussalam insya Allah bisa banget, kak. Untuk umroh tidak harus pakai visa umroh. Bisa mengajukan visa transit, visa turis/kunjungan, atau visa on arrival (jika punya visa schengen yg masih aktif).
@fatimahazzahrahumaira8107
@fatimahazzahrahumaira8107 11 ай бұрын
Cara ngurus visa kunjungan gimana ka
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
@@fatimahazzahrahumaira8107 bisa melalui vfs tafsheel di Indonesia
@andrianrossi87
@andrianrossi87 11 ай бұрын
​@@sarahqainiaplly sendiri apa k kantor utk visa visit
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
@@andrianrossi87 datang langsung ke VFS untuk rekam biometrik
@septianawahyusukorini4913
@septianawahyusukorini4913 8 ай бұрын
Kak, saya apply visa tapi re submit trs, itu gmn kak
@sarahqaini
@sarahqaini 8 ай бұрын
Saya kurang paham juga, kak. Mungkin bisa dicoba lagi lain waktu.
@maszum5520
@maszum5520 10 ай бұрын
kalo tahun 2024 umroh gratis masih berlaku gak ka, mksh
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Masih bisa, kak, jangan lupa apply visa transit saat beli tiket pesawat saudia
@asyahcia5849
@asyahcia5849 11 ай бұрын
Ka boleh bantu sy untuk book tilet dan visanya nanti pembayarannya sy yg bayar 🙏🏼 karna tiketnya lg murah ka
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Bisa langsung melalui website saudia.com, pembayarannya mudah bisa lewat hp pakai kartu debit bank jenius / bank jago ☺️
@asyahcia5849
@asyahcia5849 11 ай бұрын
@@sarahqaini sudah kk, tp ukuran foto susah ka ga bisa2 udah di kecilin lewat google tp ga bs di ukuran yg di minta ka
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
@@asyahcia5849 saya dulu lewat jpeg-optimizer.com/compress-image-to-20kb/?reset
@asyahcia5849
@asyahcia5849 11 ай бұрын
@@sarahqaini tetap ga bs yaa kk sy udah coba 😭 boleh ga kk jalo sy kirim foto sy via ig trs kk tolong edit sesuai ukuran yg di minta pihak Saudi airlines nya 🙏🏼
@farisulhaq3282
@farisulhaq3282 Жыл бұрын
Perbedan visit saudi dan perform umrah apa ya kak ?
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
Kalau pilih perform umrah, bisa apply NUSUK (umrah permit) dari website SAUDIA. Tapi pengalaman saya, apply mandiri (tidak lewat website SAUDIA) juga bisa. Sepertinya visit saudi lebih ditujukan untuk wisata di Arab Saudi. 🙏
@diklatpkusampangan
@diklatpkusampangan 11 ай бұрын
kak @@sarahqaini , klo kita pilih umroh permit, pakah masih bisa kita melakukan perjalanan ke kota/wilayah lain di saudia setelah melakukan umrah yang hanya 2-3 jam??? Terimakasih.
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Bisa, kak.
@marsasafitri6522
@marsasafitri6522 10 ай бұрын
@ARISPRANASETYA
@ARISPRANASETYA 10 ай бұрын
Klo misal kita udah beli ticket dan transit tpi gk klik perform umrah, trus kita berubah pikiran mau umrah apakah bisa manage booking di aplikasi kak? Atau ada cara lain supaya ttp dpt visa umrah?​@@sarahqaini
@ifahrasyidah4979
@ifahrasyidah4979 8 ай бұрын
Knp saudia g bs d akses ya?
@sarahqaini
@sarahqaini 8 ай бұрын
Apa sudah bisa, kak? Barusan saya coba masih bisa melalui chrome.
@rofiqachmad9721
@rofiqachmad9721 4 ай бұрын
Apa betul kalo ke Arab nama kita hrs minimal 3 kata ?
@sarahqaini
@sarahqaini 4 ай бұрын
Untuk haji minimal 3 kata. Kalau umroh minimal 2 kata
@setyautama-lc7nn
@setyautama-lc7nn 3 ай бұрын
​@@sarahqainihaji bisa 2 kata ka. Baru kemarin kami hajian mandiri
@deabirongdea9149
@deabirongdea9149 Жыл бұрын
kalo pake visa transit, apakah masih urus siskopatuh kak?
@sarahqaini
@sarahqaini Жыл бұрын
tidak pakai siskopatuh, kak. siskopatuh untuk yg umroh memakai visa umroh (beli dari travel).
@HendryRisjawan
@HendryRisjawan 10 ай бұрын
efektif umrohnya sebenarnya 3 hari ya
@sarahqaini
@sarahqaini 10 ай бұрын
Yup, untuk perjalanan bisa kita sesuaikan. Dengan kereta cepat, bandara jeddah - makkah bisa ditempuh dalam 1 jam. Dari mekkah - madinah bisa ditempuh 2,5 jam. Madinah - bandara jeddah ditempuh dalam 2 jam. Kalau naik bisa atau taksi tentu akan berbeda waktunya
@englishcourse_ak
@englishcourse_ak 3 ай бұрын
Kak kalo mau umrah mandiri harus belit tiket pulang ga?
@sarahqaini
@sarahqaini 3 ай бұрын
Iya beli tiket PP. Akan diminta menunjukkan sama bagian imigrasi.
@asharifahrozi2926
@asharifahrozi2926 11 ай бұрын
hallo ka , berarti nanti total harga nya nanti sudah include tiket pesawat + transit visa ya ?
@sarahqaini
@sarahqaini 11 ай бұрын
Iya betul kalau mengajukan visa transit bersamaan dgn pembelian tiket, berarti sudah termasuk total harga. Nanti tertera di rincian harganya.
CARA UMROH MANDIRI Rincian Biaya Umroh Backpacker 2024 | vlog #76
16:20
Travel dengan Don
Рет қаралды 65 М.
Which team will win? Team Joy or Team Gumball?! 🤔
00:29
BigSchool
Рет қаралды 12 МЛН
The Singing Challenge #joker #Harriet Quinn
00:35
佐助与鸣人
Рет қаралды 12 МЛН
Tuntunan Umrah Mandiri Lengkap/ Umrah tanpa Travel/ Umrah Murah
17:45
Ummi Neni Channel
Рет қаралды 6 М.
UMROH MANDIRI TANPA TRAVEL cara bawa orang tua | vlog #102
16:03
Travel dengan Don
Рет қаралды 7 М.
Tourist Visa ke Arab Saudi 2023
12:29
Its Bella
Рет қаралды 11 М.
ODOO STUDY CASE MODUL PEMBELIAN PENJULAN & INVENTORY
28:33
Andreas Alessandro
Рет қаралды 69