CARA SEMAI CABE DARI AWAL, FULL TUTORIAL, LANGSUNG POTONG PUCUK

  Рет қаралды 549,460

Daun Talas Chanel

Daun Talas Chanel

3 жыл бұрын

Halo sobat, dalam video kali ini saya akan berbagi tentang bagaimana cara menyemai cabe dengan benar, Cara yang saya sajikan lengkap dari 0 dari biji, proses tanam dan perawatan, Cara semai ini berlaku untuk semua jenis cabe meliputi cabe rawit, cabe keriting atau keriting (CMK) dan dalam video diatas saya menggunakan jenis cabe keriting untuk persemaianya.
Lihat Lampiran TERKAIT :
Pembuatan Media Tanam : • Cara Pembuatan Media T...
Pembuatan Polybag Semai dari plastik lontong : • Membuat Media dan Temp...
Pembuatan naungan semai : • Membuat Tempat Persema...
Dalam video dipaparkan dengan bukti jelas tentang hasil akhir yang didapat bila menyemai cabe rawit maupun menyemai cabe keriting (CMK) dengan mengikuti cara maupun pola perawatan yang dilakukan.
Untuk obat semprot yang digunakan adalah Curacron dan anda bisa menggunakan jenis merek insektisida lainya seperti decis, dhrusban, kanon dan lain sebagainya, diutamakan insektisida berbau tajam untuk menghalau hama kutu sejak di persemaian, aplikasi bisa dilakukan seminggu sekali dimulai sejak usia minggu ke 2 atau lebih awal.
Untuk pemupukan sendiri kita sudah cukup hanya dengan menggunakan NPK mutiara 16-16-16 atau merek lain bisa juga pakai NPK Ponska yang harganya lebih murah, dosis penggunaan cukup 2 sd 3 sendok teh di campur dengan air 5 liter, dan di aplikasikan di tanaman secukupnya sesuai contoh pada video dan interval penggunaan/pengaplikasian bisa dilakukan seminggu sekali dimulai sejak tanaman berdaun 4 atau lebih mudah sekalian jadwal penyemprotan, agar cairan obat semprot bisa sekaligus jadi pembilas NPK bila kalau-kalau kita tidak sengaja menyiramkan air pupuk mengenai daun cabenya.
Lanjut lagi untuk potong pucuk. Potong pucuk pada tanaman cabe bertujuan untuk merangsang permunculan tunas baru yang diharapkan akan menghasilkan percabangan baru dan tiap percabangan akan membawa balak bunga dan bakal buah secara mandiri sehingga diharapkan potensi hasil yang didapat akan lebih besar. Cara ini berlaku untuk semua jenis cabe, baik cabe rawit maupun cabe kerting. Potong pucuk pada cabe di pesemaian bisa dilakukan sejak minggu ke 3, dengan alasan sudah cukup tinggi dan memiliki daun diatas 5 helai, dan batang diatas daun ke 5 bisa kita potong, contoh lengkap ada di video.
Demikianlah kawan tutorial lengkap cara semai cabe yang bisa anda terapkan pada cabe rawit, cabe kerting dan lainya.
Dukung chanel ini hanya dengan Klik tombol Like atau bisa juga traktir kopi di socialbuzz sociabuzz.com/dauntalaschanel...
#carasemaicabe #tutorialsemaicabe #caberawit #cabekeriting
Tentang Daun Talas Chanel :
Berlokasi di Penajam Paser Utara Kalimantan Timur, Chanel ini berfokus kepada tayangan video yang berkaitan dengan pertanian alternatif, Daun Talas Chanel ini memperkenalkan pertanian alternatif seperti Fertigasi kapiler, Irigasi kapiler maupun konvensional biasa, dalam video sengaja ditanam di polybag agar bisa di tiru oleh semua orang dan bisa diterapkan pada sekala kecil atau perkarangan.
Dengan hadirnya chanel ini diharapkan bisa memberikan warna baru dalam dunia pertanian dan menumbuhkan motivasi serta semangat bertani/bercocok tanam kepada semua orang yang sekarang pertanian sudah mulai tergerus oleh kemajuan jaman dan kurang diminati karena banyak aktifitas lainya.
Tetap semangat dan hidup anda akan berwarna....
#dauntalaschanel #irigasikapiler #fertigasikapiler

Пікірлер: 669
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Video ini berisi FULL Dokumentasi Dari 0 Hingga siap tanam, Bila terbantu Cukup dukung chanel ini dengan tombol LIke anda,, atau bisa juga secangkir kopi kemari sociabuzz.com/dauntalaschanel/tribe
@armexs1214
@armexs1214 3 жыл бұрын
Perawatan dan pemupukan setelah pindah tanam ???
@pampampalapan5212
@pampampalapan5212 3 жыл бұрын
Terima kasih atas ilmunya mudah2an selalu sekses dan berkah,, bang ijin ya meng aplikasikan caranya dan juga ijin kalau saja saya juga membuat video,, sama dengan cara abang🙏
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
@@pampampalapan5212 buatlah sebanyak banyaknya
@pampampalapan5212
@pampampalapan5212 3 жыл бұрын
@@DaunTalasChanel terima kasih bang
@abdullahabdul6228
@abdullahabdul6228 3 жыл бұрын
P2op
@arsyahafidz3085
@arsyahafidz3085 2 жыл бұрын
Saya orang Jawa mas Pengen berguru cara bertani sama Mase. Lanjut trus ya mas untuk pendidikan kuat saya. Makasih
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Terimakasih.. selamat memulai bertanam..
@idahfaridah6845
@idahfaridah6845 2 жыл бұрын
Terimakasih sudah berbagi ilmu 🙏sangat membantu bagi petani pemula,
@musamusa1758
@musamusa1758 3 ай бұрын
Keren penjelasa ya secara bertahap ..saya suka 🤝👍
@pakcikyon
@pakcikyon Жыл бұрын
Video dan totorial yg bermanfaat...👍 Terimakasih share videonya.
@roszebua8201
@roszebua8201 Жыл бұрын
Terima kasih bang tutorialnua sangat membantu para petani cabe.salam sehat dari pulau Nias SUMUT
@ratnasari3542
@ratnasari3542 2 жыл бұрын
Salam kenal Terima kasih ilmu yang di sampaikan, semoga bermanfaat buat kita semua Aamiin.
@Akandikandi8964
@Akandikandi8964 2 жыл бұрын
Trima ksih ilmunya,smoga bermanfaat
@juandadovilo6954
@juandadovilo6954 Жыл бұрын
Semoga bermanfaat ilmunya bos qu mantap 👍
@nadussela2213
@nadussela2213 Жыл бұрын
Mantap gan subur-subur tanaman cabenya,,, mantap gan... 👍👍👍
@mulbrow6783
@mulbrow6783 3 жыл бұрын
Muantaaab, menginspirasi
@multitalentachanel9435
@multitalentachanel9435 2 жыл бұрын
Trimakasih bang sharingnya bermanfaat sekali🙏
@naniusu1612
@naniusu1612 2 жыл бұрын
Video yg terbaik,,,mudah difahami
@MUHAMMADALISODIKINSODIKK-db8ig
@MUHAMMADALISODIKINSODIKK-db8ig Жыл бұрын
luar biasa❤❤❤❤❤ makasih mudah-mudahan bermanfa'at
@sahabattanitv
@sahabattanitv 3 жыл бұрын
joz... terimakasih sekali atas ilmunya shobat qu sangat bermanfaat bagi kita semua🙏👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Amin. Terimakasih
@Cahbagus_24
@Cahbagus_24 Жыл бұрын
Makasih mas ilmu ny,sbg edukasi buat pemula
@anugerahsofa6757
@anugerahsofa6757 4 ай бұрын
Sangat bagus subur tanamannya kak
@atiesties7122
@atiesties7122 2 жыл бұрын
Trimah kasih sudah berbagi ilmu.
@mirmasrisamirtrader
@mirmasrisamirtrader 3 жыл бұрын
Keren videonya... Pembuatan video ini penuh kesabaran dan ketekunan... Thanks semoga sukses👍 Aamiin
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Thanks om
@lucyastogini1128
@lucyastogini1128 2 жыл бұрын
Salam 🙏Pemakaian curacron tiap mggu ? smpe brp lama mas ?
@zainalarifin5175
@zainalarifin5175 3 жыл бұрын
Bravo.... Maju petani indonesia, tmbh berkah
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Aminn
@SupriYono-mv9lq
@SupriYono-mv9lq 2 жыл бұрын
Cara menarik untuk dicoba , mantap.
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
silahkan di coba semoga mendapatkan hasill yang sama
@baktispa3407
@baktispa3407 Жыл бұрын
Duh baru kali ini aq lihat video kaya begini, begitu detail banget,, sangat bermanfaat buatku yg br pingin belajar,,, semoga ilmunya berkah,,, yg disemprot itu apa,, mohon ditulis dan dibalasan🙏🙏🙏
@bundacintakluwarga1094
@bundacintakluwarga1094 Жыл бұрын
trimakasih ilmunya ya mas👍👍
@ijahdagang6121
@ijahdagang6121 Жыл бұрын
Terima kasih kongsinya sangat bermanfaat sekali...semoga sukses dan sihat-sihat selalu dik
@dennytualangi9383
@dennytualangi9383 Жыл бұрын
Trimah kasih ya ilmu nya bro Semangat👍👍👍
@yani6079
@yani6079 2 жыл бұрын
Terimakasih ya kakak sdh berbagi ilmu dengan yani semoga kakak sukses dan sehat selalu amin .
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
amin dan terimakasih.,...
@molyoyono9839
@molyoyono9839 Жыл бұрын
Terimakasih penjelasannya 👍👍siip
@ayubhwell1477
@ayubhwell1477 3 жыл бұрын
Pak guru memang panutanku
@ayahbaik69
@ayahbaik69 5 ай бұрын
Tutorial yg sangat jelas.. Mantap mas👍👍
@user-mh7bn1wp3o
@user-mh7bn1wp3o 5 ай бұрын
Terima kasih ilmunya sangat brmnfaat sekali,
@kaditaofficial4188
@kaditaofficial4188 3 жыл бұрын
Chanel panutan .. semua step nya saya ikutin .. dan hasilnya mantul 👍👍👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Sip om
@diahrahayudiahrahayu6686
@diahrahayudiahrahayu6686 2 жыл бұрын
Trimakasih ka ilmunya ka. Saya sudah pernah menanam, tapi tidak saya potong pucuknya, tapi hasilnya bagus kok kawan2skrng saya baru mau mencoba yg di potong pucuknya
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Oke.. nanti buat riset kecil kecilan buat perbandingan bagusan mana potong atau tidak
@lordotus5913
@lordotus5913 Жыл бұрын
Hasilnya apa pak...
@nurviamahaswati6337
@nurviamahaswati6337 Жыл бұрын
Om...update tentang cara tanam cabe merah besar dong dr 0 smp panen.trimakasih.
@nalahalu3339
@nalahalu3339 2 жыл бұрын
Terima kasih atas ilmunya kak , saya baru belajar menanam cabe sukses selalu
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Selamat mencoba
@erliyantomattasan4768
@erliyantomattasan4768 2 жыл бұрын
Terima kasih ilmunya bang.sukses selalu selalu ngikuti perkembangan.
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
terimakasih kembali
@CeramahUndeChannel
@CeramahUndeChannel 5 ай бұрын
Ini membantu untuk coba tanam cabe
@jafflysungkit8604
@jafflysungkit8604 Жыл бұрын
Mantap sekali tuan
@sugengzainuddinsugeng2795
@sugengzainuddinsugeng2795 3 жыл бұрын
Mantap & selalu berkah, Aamiin
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
amin
@sionta501
@sionta501 3 жыл бұрын
Super keren. Contennya ga bertele2 mantap
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
thanks om.. selamat mencoba dan semoga berhasil
@robertphangestu8394
@robertphangestu8394 3 жыл бұрын
Mantap mas👍
@Badminton-ko1fy
@Badminton-ko1fy Жыл бұрын
Trmksh ilmunya Pak.
@DumyatiAza
@DumyatiAza 3 ай бұрын
Terimakasih atas berbagai ilmu pengetahuan ❤
@kgaseptomy_rifai1780
@kgaseptomy_rifai1780 Жыл бұрын
Mantabbe om makasih kk
@daryo-fs7cj
@daryo-fs7cj Ай бұрын
Terima kasih atas ilmunya
@sitimarwah9530
@sitimarwah9530 3 жыл бұрын
MashaAllah, semangat ya para pecinta Tanaman
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
terimakasih..
@transadchanel344
@transadchanel344 3 жыл бұрын
Siiip..keren tanam lagi👍👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Sip
@iwantop2826
@iwantop2826 3 жыл бұрын
Purworejo-Jateng Hadirrrrr MAS,,,
@DUNIAPETERNAKANDANPERTANIAN
@DUNIAPETERNAKANDANPERTANIAN 3 жыл бұрын
Ikutan nyimak bosku Salam pertanian indonesia
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Oke om. Thanks
@penuntutilmu5389
@penuntutilmu5389 2 жыл бұрын
Penonton telat 2 abad hadir😁 Sy nol ilmu soal bertanam ,liat video Abang langsung pingin bercocok tanam 🙏 makasih bang ilmunya
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Silahkan di coba mas. Hasil panen ada di video video saya
@penuntutilmu5389
@penuntutilmu5389 2 жыл бұрын
@@DaunTalasChanel merendam biji terlebih dahulu itu wajib / tidak bang 🙏
@eunoiasworld
@eunoiasworld 2 жыл бұрын
@@DaunTalasChanel kak klo dijemurnya pake panas matahari siang (cm 1 jam an kurang( boleh ngga tp kering, trs sehari udh di siram, dan bsk nya hari ke dua ko belum muncul akar ya? Kata di yt sebelah 2 hari udh muncul (saya ikutin tutor di yt sebelah) skrg nonton ini mau nambah ilmu
@leaf1475
@leaf1475 3 жыл бұрын
Akhirnya ini tutorial yang saya tunggu
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
oke
@rutwanmawanmarut9986
@rutwanmawanmarut9986 2 жыл бұрын
🙏
@nanakusmana8266
@nanakusmana8266 2 жыл бұрын
Terimakasih infonya sangat bermanfaat. salam sehat dan sukses slalu
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
terimakasih,,, sehat selalu untuk anda...
@adatbudayabalimula
@adatbudayabalimula 3 жыл бұрын
Mantap...saya siap mencoba dg segala ilmunya..trimakasih Mas...salam dari Sembiran Bali
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Terimakasih mas. Moga berhasil tanamnya
@jumalabadulu3840
@jumalabadulu3840 2 жыл бұрын
Tq atas perkongsian yg bermanafaat, salam dri malaysia
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Terimakasih..
@kamelbatubara4974
@kamelbatubara4974 3 жыл бұрын
Assalamualaikum mas Hadir myimak video mas ini Terima kasih ilmu nya mas
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
sama-sama
@mdaras6390
@mdaras6390 5 күн бұрын
Sukses
@hsghsj9303
@hsghsj9303 3 ай бұрын
Mantaab info nya mas
@anakjum1342
@anakjum1342 6 ай бұрын
❤terimakasih vidionya
@storyartis9942
@storyartis9942 2 жыл бұрын
Mas aku cara tanem mulai dri semai sampai panen Alhamdulillah nanem 50 batang berhasil dan semua subur2
@ucummarucum5136
@ucummarucum5136 3 жыл бұрын
Sukses selaluu bro
@suryaefendi3448
@suryaefendi3448 3 жыл бұрын
Bg buat tutorial tanam bayam dan panen hanya 15 hari bg.. Tolong lah bg..
@nandalia9657
@nandalia9657 2 жыл бұрын
Makasih mas atas semua pelajaran yang telah diberikan
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel Жыл бұрын
Selamat mencoba dan semoga berhasil
@GbsbyDriver-ce3eg
@GbsbyDriver-ce3eg 2 жыл бұрын
Terima kasih Mas bro udah berbagi ilmu
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
terimakasih kembalillll
@joniverhattuagriculture726
@joniverhattuagriculture726 3 жыл бұрын
videonya sangat bermanfaat,
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
thanks om
@bayyumaulana2744
@bayyumaulana2744 2 жыл бұрын
Mas sekalian perawatan ketika sudah di lahan dong mas ,biar lengkap ,makasih :)
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Banyak mas videonya.. saksikan video terbaru
@tukimanijoroyoroyo7335
@tukimanijoroyoroyo7335 3 жыл бұрын
Tips yang bermanfaat
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Ok
@user-cm8cu3mp2n
@user-cm8cu3mp2n 2 ай бұрын
Ikut nyimak 🙏makasih ilmu y bang🙏
@japlektv
@japlektv 3 жыл бұрын
Bagus sekali bos semai cmk nya
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Sip om..
@masakanbunda809
@masakanbunda809 2 жыл бұрын
Trima kasih ilmunya, karena menanam cabe mudah mudah sulit
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Benar.. selamat mencoba
@suryandaryan4597
@suryandaryan4597 2 жыл бұрын
Bg, bagaimana keadaan cabai keritingnya ? Untuk perawatanya apakah sama dengan cabai rawit , atau malah harus lebih intens dalam perawatanya bg ?🙏
@ebenchannel6909
@ebenchannel6909 Ай бұрын
Cara semai cabe dari awal,,, 👍
@gejolakrindu789
@gejolakrindu789 2 жыл бұрын
Sangat bermanfaat sekali
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Terimakasih
@atikahshr8428
@atikahshr8428 2 жыл бұрын
mantap...kren
@indrahalumma9372
@indrahalumma9372 3 жыл бұрын
Hadir...
@sunnyje4002
@sunnyje4002 3 жыл бұрын
❤️❤️❤️❤️❤️❤️❤️ maju teras petani Indonesia ❤️❤️❤️❤️
@zurnawatiminan4794
@zurnawatiminan4794 2 жыл бұрын
.
@MadayhAwad
@MadayhAwad 2 жыл бұрын
Keren
@riansherilchanel2327
@riansherilchanel2327 3 жыл бұрын
Mantap bang terima kasih sudah kasih ilmu.. saya ikutin cara nya dari mulai cabe kapiler dan saya coba aplikasikan ke tanaman saya. Saya izin buat share ilmu nya bang..
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
silahkan,, moga lancar semua
@riansherilchanel2327
@riansherilchanel2327 3 жыл бұрын
Terima kasih bang semoga di lancarkan Rijki nya sehat selalu bng.. saya juga lagi merintis.. 🙏🙏
@toboksimanjuntak7824
@toboksimanjuntak7824 3 жыл бұрын
Menarik di tonton,👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Terimakasihh
@dapursilvia
@dapursilvia 6 ай бұрын
Sandat bermanfaat ilmunya
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 6 ай бұрын
Terimakasih
@santikaaryani5472
@santikaaryani5472 2 жыл бұрын
Mantap bosq,mau nanya nih satu sendok teh berapa sendok makan bosq
@shellasundari2543
@shellasundari2543 11 ай бұрын
Saya nanem cuma buat hobi. niatnya pengen nanem 10, saya semai banyak soalnya takut ada yg gagal. Alhamdulillah Udah ada 35 yg tumbuh😅
@sendyy1720
@sendyy1720 5 ай бұрын
Mantap mbak Shela
@marcusariawan5308
@marcusariawan5308 3 жыл бұрын
Lanjuuuuuuut...👍👍👍👍👍
@pangeranpangeran508
@pangeranpangeran508 3 жыл бұрын
Lanjut hadir nyimak🙏👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
thanks om
@mekarkarya6431
@mekarkarya6431 3 жыл бұрын
bermanfaat..sukses terus
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Terimakasihj
@abdulharis6469
@abdulharis6469 Жыл бұрын
Makasih pak
@beritamancing4081
@beritamancing4081 3 жыл бұрын
Makasih Makasih infonya
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Sama sama
@asepmulyadi2013
@asepmulyadi2013 3 жыл бұрын
Menyimak...👍👍👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Sip
@ketutsuela3327
@ketutsuela3327 3 жыл бұрын
Mantap mas.. semoga sukses
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Amin
@memed7369
@memed7369 3 жыл бұрын
Mudah-mudahan kucingpun ikut mendoakan usaha anda.
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Aminn
@mamahaida9824
@mamahaida9824 3 жыл бұрын
Lanjuttt
@yastakochannel
@yastakochannel 6 ай бұрын
Mantul mas q! Salam sukses selalu
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 6 ай бұрын
Sukses selalu mas
@ikicok9375
@ikicok9375 Жыл бұрын
Mantap lur
@abdullahaja6022
@abdullahaja6022 2 жыл бұрын
Mantaab,, ilmu nya salam dari paser,, kuaro,, 🙏🙏🙏👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Sip mas.. terimakasihh
@abidzarnasrianichannel5901
@abidzarnasrianichannel5901 3 жыл бұрын
Makasih tutorialnya sangat bermanpaat 👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Terimakasi...
@yudiyunandar6833
@yudiyunandar6833 2 жыл бұрын
Terima kasih tutorialnya sangat membantu buat kami yang baru memulai..tks👍🙏
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Sip.. selamat mencoba
@ikhwaneko9340
@ikhwaneko9340 3 жыл бұрын
Mantap
@noortaufiq7467
@noortaufiq7467 3 жыл бұрын
Alhamdulillah ..
@PageDiriChannel0191
@PageDiriChannel0191 3 жыл бұрын
Hadir Mas Boss✋✋✋,sangat bermamfaat ilmunya
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
thanks om
@amnaopang877
@amnaopang877 3 жыл бұрын
mantap penajam punya saya dri petung mas😁🙏🙏👍
@sahidsahid759
@sahidsahid759 3 жыл бұрын
Mantap booz 👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 3 жыл бұрын
Terimakasih...
@borneoputra7034
@borneoputra7034 2 жыл бұрын
Mantul ilmunya bang, Mau tanya bang,biasanya dari pertama kali panen cabe ini,biasanya berapa bulan masa produktif panennya bang Salam sehat Salam tani
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Panen perdana di bulan kedua. Produktifnya tergantung perawatan bisa 8 bulan sd setahun biasanya lewat dari itu cabe terlalu rimbun rantingnya.. kudu di pangkasin
@yoandovalentino8897
@yoandovalentino8897 2 жыл бұрын
Kucingnya menarik juga ya ....... !!!!!!!!!!
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
ok
@rkmmurnichannel4600
@rkmmurnichannel4600 2 жыл бұрын
hadir" .... nyimak . mantaap👍
@DaunTalasChanel
@DaunTalasChanel 2 жыл бұрын
Terimakasih..
Tutorial Cabe Fertigasi Kapiler dari awal hingga panen
1:07:28
Daun Talas Chanel
Рет қаралды 715 М.
CARA MENYEMAI CABE RAWIT, DIJAMIN JELAS DAN MUDAH, full tutorial
25:28
Penajam Kreatif
Рет қаралды 913 М.
Получилось у Вики?😂 #хабибка
00:14
ХАБИБ
Рет қаралды 3,5 МЛН
Stupid Barry Find Mellstroy in Escape From Prison Challenge
00:29
Garri Creative
Рет қаралды 19 МЛН
터키아이스크림🇹🇷🍦Turkish ice cream #funny #shorts
00:26
Byungari 병아리언니
Рет қаралды 24 МЛН
Semai cabe rawit di polybag
9:00
Tanam Menanam
Рет қаралды 176 М.
Menanam Cabai di Polybag Minggu ke 1, full HD, episode baru
12:34
Daun Talas Chanel
Рет қаралды 92 М.
Cara SEMAI CABE dari Awal Hingga siap Tanam
19:38
Daun Talas Chanel
Рет қаралды 61 М.
TIPS AGAR CABE BERBUAH BANYAK DAN LEBAT | CARA MENANAM CABE
12:37
Mitra Bertani TV
Рет қаралды 1,3 МЛН
Cara membuat polybag semai cabe, cepat, mudah & praktis |Terbaru | 2021
12:02
Central Etalase Mini Payakumbuh
Рет қаралды 123 М.
Overcoming leaf curl and stunting in chili plants (a complete guide)
20:09
BALI ORGANIK TV
Рет қаралды 1,9 МЛН
CARA DAN PANDUAN LENGKAP MENANAM CABE RAWIT DI POLYBAG DARI SEMAI SAMPAI PANEN
29:28
Dian Yudyatman (sahabat pertanian)
Рет қаралды 2,2 МЛН
Получилось у Вики?😂 #хабибка
00:14
ХАБИБ
Рет қаралды 3,5 МЛН