TANK DENGAN KEKUATAN MONSTER DI WW2 TAHAN DARI SERANGAN BOM GA MELELEH DILUMAT API !! - ALUR CERITA

  Рет қаралды 282,459

CINETALK

CINETALK

Күн бұрын

Awal awal perang dunia ke 2 ditahun 1939 pasukan soviet banyak menderita akibat lemahnya armada tank yang mereka miliki. tank mereka mudah hancur dan meleleh jika terkena bom tank panser. pihak komandan berkeputusan bahwa mereka harus membangun sebuah tank yang ganas dan tahan leleh jika mereka ingin menang perang. dimulailah proyek pembuatan tank baru tersebut.
tahun 1940 nya di daerah karkhiv pabrik no 183, proyek pembuatan tank ini dilakukan. namun ditengah proses pengerjaan dilakukan, muncul kemudian kabar dari moskow bahwa pihak workshop dilarang untuk mengirim prototype tank tersebut ke kremlin karena dikhawatirkan ada sabotase ditengah perjalanan. kepala proyek jadi pusing karena mereka sendiri sudah kebelet ingin melakukan try out dihadapan stalin. kebetulan tanggal 17 nya ada parade yang akan di lakukan di depan kremlin. muncul kemudian sebuah ide agar mereka sekalian saja mengirim prototype itu dengan langsung memakai nya jalan menujus ke moskow. sekalian mereka melakukan uji coba lapangan terhadap ketahanan tank baru tersebut. usulan itu mendapat tentangan keras dari pihak militer.
#alurceritakisahnyata #alurceritafilmperang #cinetalk

Пікірлер: 205
@samuelherman9706
@samuelherman9706 6 ай бұрын
Tank T34 dibuat untuk memenuhi kebutuhan militer USSR. Sebab belajar dari perang USSR vs Nippon (Jepang) di Manchuria, USSR mulai belajar satu hal. Yakni kekuatan tank. Sebab banyak tank USSR yang berhasil di hancurkan oleh pasukkan berani mati Jepang meskipun hanya dengan senjata bom molotov. Kelemahan tank sebelumnya adalah lapisan armor yang lebih tipis dan bagian mesin yang lebih mudah terbakar saat terkena panas. Beruntung, USSR melakukan perjanjian dengan Jepang untuk tidak lagi saling menyerang. Namun pada pembuatan tank tertunda karena adanya gejolak politik di USSR. Keadaan semakin di perburuk dengan aksi Nazi Jerman pada tahun 1941 yang melebarkan invasinya ke wilayah USSR. Pada masa itu, Jerman baru mengerahkan tank ringannya. Mulai dari tank Panzer 1, tiger 1. Tank-tank tersebut mampu menghancurkan tank USSR dengan mudah. Bahkan tank USSR dapat dirontokkan oleh meriam milik Jerman. Alhasil, USSR mulai melakukan lomba untuk perusahaan pembuatan tank untuk menciptakan tank yang mutakhir. Sebenarnya ada beberapa tank yang dianggap lebih mutakhir dan kuat dibandingkan tank T34. Tetapi Stalin mulai melirik T34, selain T34 sudah teruji dalam segala medan dan kondisi, T34 juga memiliki harga yang lebih murah dibanding tank lainnya. Dalam uji coba nya, tank T34 ternyata tahan terhadap serangan anti tank dan meriam. Hal itu membuat Stalin menyetujui produksi T34 dalam jumlah besar untuk melawan tank milik Jerman. Namun disisi lain, Jerman justru meningkatkan kemampuan tanknya. Hal itu dilakukan karena banyak tank Jerman yang rusak saat melawan artileri milik USSR yang jumlahnya sangat banyak. Saat T34 diterjunkan dalam medan perang, memang tank tersebut cukup ampuh memukul pasukkan jerman hingga ke perbatasan Polandia. Namun masalah baru terjadi, karena tank keluaran baru Jerman baik itu Tiger maupun Panzer diterjunkan. Hasilnya, T34 jadi sasaran empuk tank-tank Jerman. Ditambah lagi, T34 memiliki masalah pada mesinnya. Saat mesinnya terlalu panas, kru di dalamnya akan kepanasan. Selain itu, mesinnya tidak tahan panas. Hal itu membuat tank T34 di upgrade jadi lebih baik lagi. Bahkan dalam perang di Kursk, banyak tank T34 yang hancur. Tapi keunggulan USSR terletak dari mobilitasnya. USSR mampu memperbaharui unitnya yang hancur ataupun memperbaiki tank yang rusak ringan. Dalam battle of Kursk, sebenarnya USSR juga di bantu oleh armada angkatan udaranya. Itu adalah momen baru dalam perang yang dilakukan oleh USSR. Yakni kombinasi serangan darat dan udara. Hasilnya banyak tank dan artileri Jerman yang hancur oleh pesawat USSR. Tetapi menyadari hal itu, Jerman juga mengirimkan pesawat tempurnya untuk membantu pasukkan daratnya. Namun pesawat Jerman justru bentrok dengan pesawat USSR. Hasilnya, terjadilah perang udara. Sedangkan pertempuran Kursk dipenuhi oleh debu dan asap akibat kebakaran, ledakkan. Sehingga baik tank Jerman maupun tank USSR sudah tidak bisa membedakan mana kawan dan mana lawan. Ditambah lagi amunisi mereka sudah habis karena saling serang, sehingga misi terakhir adalah saling tabrak. Baik Jerman maupun USSR saling menabrakkan tank nya untuk memenangkan pertempuran. Hasilnya, banyak tank dari keduabelah pihak rusak total. Tank Jerman sudah tidak bisa digunakan lagi karena sudah rusak parah dan tidak memiliki suku cadang untuk memperbaikinya. Sedangkan Tank USSR masih mampu beroperasi meskipun hanya tersisa sedikit. Tetapi tank T34 memiliki kendala lain. Yakni bobotnya yang berat dan medan USSR yang terkadang dipenuhi rawa. Sehingga banyak tank T34 yang mengalami macet ataupun terjebak dilumpur. Hasilnya banyak tank T34 yang ditinggalkan oleh awaknya. Saat hendak menyebrang sungai, USSR harus mengerahkan unit khusus untuk membangun jembatan. Karena T34 tidak dapat melintasi sungai.
@Eugen_1-p9i
@Eugen_1-p9i 3 ай бұрын
Menurutku senjata sekelas Flak sudah cukup untuk menghancurkan tank ini dari jarak tertentu.
@thomasslebew4182
@thomasslebew4182 Ай бұрын
Mantep tulisannya bg
@Char-5c
@Char-5c 14 күн бұрын
​​@@Eugen_1-p9iflak gak akan bisa bro kecuali flak 8,8cm🗿
@yasirmaruf452
@yasirmaruf452 10 ай бұрын
Waduh suaranya bikin orang bisa menghayati apa lagi flm perang 🎉🎉🎉🎉🎉
@yonashanafi8221
@yonashanafi8221 10 ай бұрын
seneng banget klo admin aplaoud film perang menambah ilmu sejarah🎉❤
@arifnurbain7722
@arifnurbain7722 10 ай бұрын
Murah kuat Dan mematikan Ini sangatbmenguntungkan
@arifnurbain7722
@arifnurbain7722 9 ай бұрын
@Ramdhan0741 Walau tua tapi tetap mematikan Anak kecil bahkan bisa menggunakanya
@achmadfilzasavikri7998
@achmadfilzasavikri7998 10 ай бұрын
Tank t34 adalah buatan dari pembuatnya dan juga sekaligus jadi warisan nya tuk para karyawan tuk muncul kan t34 yg baru ato jenis lain dari tank kode T di era Perang Dingin dan modern war
@WarHundred
@WarHundred 10 ай бұрын
tulisnya t-34 bg bukan t34 kalo t34 itu heavy tank Amerika
@yogafajar6846
@yogafajar6846 8 ай бұрын
Untuk era sekarang tank terkuat Rusia T berapa bang ?
@yogafajar6846
@yogafajar6846 8 ай бұрын
@@WarHundred t-94 tank Rusia itu terkuat yang dimiliki militer Rusia kah bang ?
@WarHundred
@WarHundred 8 ай бұрын
@@yogafajar6846 T 90 bg kalo armata belum battle proven
@WarHundred
@WarHundred 8 ай бұрын
@@yogafajar6846 Bilangnya jangan terkuat tapi tercanggih
@Caughtin4klol-nj4zi
@Caughtin4klol-nj4zi 2 ай бұрын
Rip untuk semua tentara perang dunia 2 yang berperang maupun itu jerman atau soviet atau inggris mereka semua hanyalah mengikuti atasan rip🫡🫡🫡
@RajaRaja-cc7gu
@RajaRaja-cc7gu 9 ай бұрын
Kru tank : selamat anda kena prank Pasukan Jerman : asem dah susah susah narik eh masih ada yg punya
@chem920627
@chem920627 2 ай бұрын
Terbaik bang atas review nya...Salam serumpun dari Malaysia
@Adriana_L.
@Adriana_L. 8 ай бұрын
Cerita nya dikemas dengan baik dan mudah dipahami,subs baru
@afifhafiludin6083
@afifhafiludin6083 17 күн бұрын
HADIR Kang... ☝️☝️☝️
@shadrakbisai4137
@shadrakbisai4137 10 ай бұрын
Selalu hadir min 🖤, salam dari papua, jayapura, min kal bisa tolong bahasa filem kisah nyata_ THE BOSTON STRANGLER.
@arifrohman5521
@arifrohman5521 8 ай бұрын
Negara negara maju pintar dalam pembuatan senjata perang dan tank yang banyak 👏
@rehanfebriansyah7876
@rehanfebriansyah7876 8 ай бұрын
Hmm yg penting bukan tank merkava
@doncorleone7636
@doncorleone7636 10 ай бұрын
Selalu dtunggu
@rendyputraa8102
@rendyputraa8102 2 ай бұрын
Luar biasa...jalan ceritnya..😅😮
@GHAZIICUYYジ
@GHAZIICUYYジ 4 ай бұрын
Ceritanya mudah dimengerti mantap😅
@syahrileffendi8672
@syahrileffendi8672 10 ай бұрын
Like ke 188 dulu..baru ntn...wkwkwkw
@muhamadabidin704
@muhamadabidin704 9 ай бұрын
Awewe na ngising wae euyyyy.. 😁😀😃
@blueeeeeeeeemoonn
@blueeeeeeeeemoonn 10 ай бұрын
Gini cok kren creatornyaa baaek ama piwers ngak kek seblah🎉
@muharomhusni4926
@muharomhusni4926 10 ай бұрын
Mantap min..film apa aja asal adminnya cinetalk enak didengernya..
@Lohndaktau
@Lohndaktau 10 ай бұрын
Bahas the white tiger dong bg soal nya jarang yg bahas
@ishaq309
@ishaq309 10 ай бұрын
Enak nonton ini sambil nugas😂
@metafora3263
@metafora3263 10 ай бұрын
Kataeva cakep banget ya... min bikin alur film2 nya kataeva donk😂
@anto11anto33
@anto11anto33 9 ай бұрын
Tank T-34 ini cepat dan lincah, produksi ny jg gampang, tp kalau untuk kekerasan bajanya masih terbilang tipis, yg kelas berat dan benar2 jadi momok tank Jerman itu IS-2 punya Soviet, daya tahan dan daya hancurny tinggi, dan IS-3 produk baruny telat keluar, perang kelar IS-3 ny baru jd, kalau nggk IS-3 bisa jadi saingan tank2 kelas berat ny Jerman seperti tank tiger
@ramsetfangblade1188
@ramsetfangblade1188 9 ай бұрын
Tank tiger kuat tapi seperti samsak tinju nya tank T-34, Percuma badan gede daya ledak tinggi kalau tank nya lemot manuver nya nunggu di tembak 2x ma T-34, Yah walau tipis tapi jadi momok + nighmare pasukan tank Jerman, Ga seperti punya Amerika lemot tipis kena peluru sniper anti tank gampang bolong, Kalau suruh pilih ya tank T-34 cocok buat nyerang + bertahan bak sniper dengan kelincahan mudah pindah sana sini,
@lamename8030
@lamename8030 9 ай бұрын
​@@ramsetfangblade1188t34 juga sempit trus masih banyak kekurangannya kek kaca yang dipakai yang susah untuk diliat, tank sherman buruk tapi kok dipakai sama soviet?
@DeltaFed
@DeltaFed 8 ай бұрын
​@@ramsetfangblade1188buat nyerang t-34 mengandalkan kecepatan serangan kejutnya dan kuantitas nya yang banyak , klo buat bertahan t-34 kurang cocok Karna Dapat dgn Mudah dihancurkan
@kentanggeming103
@kentanggeming103 7 ай бұрын
​@@lamename8030 Betul crewnya bisa pingsan klo kena tembakan meriam tank musuh, karena ruang di tank yg sempit
@rizqidpraztria7857
@rizqidpraztria7857 10 ай бұрын
Mumpung ada perang, film perang pun laris
@HaidarRYUKI_
@HaidarRYUKI_ 10 ай бұрын
Alur film lagi bang tentang perang dunia ke 2 atau sepak bola
@Chair_editz
@Chair_editz 10 ай бұрын
Salah satu tank paling lincah sama cepet di world of tanks blitz 🗿 Dibawah AMX sama leopard 🗿
@indoballgaming3575
@indoballgaming3575 10 ай бұрын
Bener,ak punya tank nya
@Chair_editz
@Chair_editz 10 ай бұрын
@@indoballgaming3575 tank yang lu punya apa aja
@indoballgaming3575
@indoballgaming3575 10 ай бұрын
@@Chair_editzLumayan banyak jgpze100,wz113ft,lowe,dan masih banyak yanglain btw nama akunwotb lu ap?
@Chair_editz
@Chair_editz 10 ай бұрын
@@indoballgaming3575 masih player doang males update
@Chair_editz
@Chair_editz 10 ай бұрын
@@indoballgaming3575 dulu gw sepuh beneran karena gw udah main dari 2016 Tapi akun lama ke hapus sekarang sedang mempersiapkan diri untuk membeli semua tank
@hackerorganization3204
@hackerorganization3204 10 ай бұрын
Hadir min kali ini cepat Karna libur😅
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Mantaapp... Enjoybang ✌😄
@ayucinta3105
@ayucinta3105 10 ай бұрын
Hadir selalu bang Saudi Arabic 🇸🇦 wlw pun jarang komen semoga sukses selalu aamin ya robb 🤲
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Makasih kk 🙌🙌
@RestaPita
@RestaPita 10 ай бұрын
Proses ekspedisi sekalian battle proven 🤣👍
@madhaverel
@madhaverel 10 ай бұрын
Hadir min ❤❤❤❤
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
🙌🙌🔥🔥
@user-fq7dr5hr9q
@user-fq7dr5hr9q 5 ай бұрын
Serius kocak bgt dah motor bisa narik tank 😂😂😂
@ArikArik-dj8jt
@ArikArik-dj8jt 10 ай бұрын
😢 saya mera sedih mendengarnya, salam hormat buat anda rolando, sang lagenda yang di hianati oleh politik dan negaranya yang ia bela
@2xanity
@2xanity 10 ай бұрын
hadirr min, pas bgt abis masak telur😅😅
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Awas gosong bang 😄
@incenpareira8399
@incenpareira8399 10 ай бұрын
Asik ....
@suhiratahir8759
@suhiratahir8759 10 ай бұрын
Hadir team gercep
@iputhaho6471
@iputhaho6471 10 ай бұрын
Seminggu dua kali bang uploadnya wkwk 3x jga boleh
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Biasanya begitu... Kmaren ada trobel sama pilihan film hehehe
@MANG_ISEPP
@MANG_ISEPP 10 ай бұрын
Amazing
@milkyway7587
@milkyway7587 10 ай бұрын
Semangat selalu update alur film nya *SLOT69*
@yustianarto5527
@yustianarto5527 10 ай бұрын
Banyakin film perang sama sepak bola bang
@manusiabiasa_96
@manusiabiasa_96 10 ай бұрын
Gercep min😁
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Makasihh
@izone5471
@izone5471 10 ай бұрын
keren emank tank T34 ini
@Roselei73
@Roselei73 10 ай бұрын
T-34 bukanlah tank terbaik yg dimiliki oleh soviet saat PD2, bahkan tank ini punya banyak masalah. Keunggulan terbesar tank ini adalah jumlahnya yg banyak Tank ganas milik soviet itu IS-Series
@cecepsudrajat263
@cecepsudrajat263 10 ай бұрын
T-34 SOVIET masalah kalo nembak peluru gampang panas,mesin tank sering berasap,jadi kalo dipake tempur malah jadi beban ini tank
@pepekendouranium
@pepekendouranium 10 ай бұрын
yap tp yang berbicara kuantitas sesuai doktrin soviet
@PYRTJD
@PYRTJD 10 ай бұрын
BENTAR BENTAR GUA ORANG JONGGOL NIH😂😂. ko bisa tau ada tempat liaran. saya mencium bau bau deket ke jonggol nih yang punya cenel🗿. sekarang udah kaga ada tempat balap lagi di jonggol😂. apa gua yang di rumah terus jadi kaga tau ada balap liar
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Hahhaha.... Ga usah diseriusin bang... Cmn bcanda
@PYRTJD
@PYRTJD 10 ай бұрын
@@CINETALK-INDONESIA iya ngerti tapi keren dah bawa daerah gua😂😂😂 kapan lagi coba. kan si wakwaw udah ngilang serial tv nya😂
@rifkiribasdacunhatexeira8065
@rifkiribasdacunhatexeira8065 8 ай бұрын
Bangsa yang gigih🔥
@user-sf9rn9yx5f
@user-sf9rn9yx5f 10 ай бұрын
Aku sudah baca di perpustakaan
@lorisfahri7554
@lorisfahri7554 10 ай бұрын
Min coba rekap alur film Dr doolitle
@martialarts8249
@martialarts8249 10 ай бұрын
Bagus banget pembawaan ceritanya bang ❤
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Terima kasih 🙌🙌
@cimenyankaler3421
@cimenyankaler3421 7 ай бұрын
Jalur start mrn ahh
@lordimamsupriadi3936
@lordimamsupriadi3936 8 ай бұрын
Kelemahannya di tangki bahan bakar
@ngopidisitsedulur4848
@ngopidisitsedulur4848 10 ай бұрын
Pertalite
@resagaming6907
@resagaming6907 10 ай бұрын
Waduh min di menit 6 kok ada suara kucing ngamuk 😂😂
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Wah... Bocor ya
@prakosoleces3501
@prakosoleces3501 5 ай бұрын
Memang T-34 membuat Hitler bingung, karena tidak mempan ditembak. Makanya terciptalah Tiger IV, sayangnya Tiger IV terlalu lamban karena bobotnya begitu berat, juga saat itu Jerman sudah kesulitan baja yang datang dari Norwegia, sehingga Tiger IV sempat membuat kewalahan Pasukan Merah di pertempuran Kursk IV. Disitulah Nazi Jerman jebol karena hampir semua Tiger IV hancur.
@Eugen_1-p9i
@Eugen_1-p9i 3 ай бұрын
Menurut saya tank T-34 justru menjadi sasaran empuk meriam anti tank dan bahkan senjata Flak Jerman. Kerugian mencatat kalau Soviet telah kehilangan begitu banyak kendaraan lapis bajanya dibandingkan Jerman. Sementara itu, PZ 4, STUG dan meriam lapangan lainnya juga sudah cukup menghancurkan T-34. Tidak seperti dalam film-film yang menonjolkan propaganda tank hebat, kenyataannya senjata sekelas Flak cukup membuat tank ini hancur.
@Eugen_1-p9i
@Eugen_1-p9i 3 ай бұрын
T-34 dalam bidang ketahanan tidak membuat Jerman bahkan Hitler terlalu repot, tapi di bagian kuantitas. Sementara itu tank yang sebenarnya membuat Jerman kerepotan adalah KV yang mampu memotong logistik sekelas 1 divisi panzer pada pertempuran front Soviet bagian Utara.
@agastiyansah3998
@agastiyansah3998 10 ай бұрын
Akhirnya aploud LG min aq nunggu lama nih 🎉❤
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Hehhehe.... Biar kangen boss hahhaha
@muhammadharis3923
@muhammadharis3923 10 ай бұрын
Nontonnya dimna si? Bls dong min
@anam1431
@anam1431 8 ай бұрын
6:08 afaan tuh 😂
@IQ-7-
@IQ-7- 10 ай бұрын
Kerasin lah suaranya
@indralesmana-du1hx
@indralesmana-du1hx 10 ай бұрын
Bang bahas basket 😊
@adaf22karina
@adaf22karina 10 ай бұрын
Gokil t34
@ORVINCO
@ORVINCO 10 ай бұрын
Sering sering upload bg😅
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Asyapp
@Wanzzy55
@Wanzzy55 6 ай бұрын
Sherman m4 dah ga dianggap
@dhanzz5119
@dhanzz5119 8 ай бұрын
wkwkwk lucu bgt pas balapan
@elliaj5391
@elliaj5391 8 ай бұрын
T34 adalah tank ampas..tpi menang Jumlah yang melimpah.
@explorersspacetime9033
@explorersspacetime9033 3 ай бұрын
Sini Dong...Uni Soviet
@wanz5894
@wanz5894 7 ай бұрын
Kagok mang😂😂😂
@pantatinyohe3641
@pantatinyohe3641 10 ай бұрын
Selalu yg Terbaik❤
@ario.gaming
@ario.gaming 9 ай бұрын
T34 legendaris
@user-dd9hw4en2dx
@user-dd9hw4en2dx 10 ай бұрын
Pertama😊
@ngopidisitsedulur4848
@ngopidisitsedulur4848 10 ай бұрын
🥇
@musthafaiqbalaziz7407
@musthafaiqbalaziz7407 8 ай бұрын
Izin screnshot
@FELEN_27
@FELEN_27 10 ай бұрын
Konten yg ditunggu-tunggu film ww2
@PaksiNogoLiman
@PaksiNogoLiman 9 ай бұрын
Prototype A20
@GHAZIICUYYジ
@GHAZIICUYYジ 4 ай бұрын
Awal : bosan Akhir : balapan liar Emang GK di tilang apa 🗿
@lawaruye5903
@lawaruye5903 10 ай бұрын
Nemenin tidur 😴😴
@paulsfrm
@paulsfrm 7 ай бұрын
Wkowkwowk nyuri thank pesanan stalin 😂
@alfahriishadiqpradipta9078
@alfahriishadiqpradipta9078 7 ай бұрын
t34 ini ternyata dari ukraina,dan sekarang t90 yg terbaru,malah membombardir ukraina,,
@y.wirasmoyo
@y.wirasmoyo 2 ай бұрын
Lah kan masih bagian Soviet waktu itu
@dealova6170
@dealova6170 7 ай бұрын
Bukan ganas, tapi jumlahnya yang banyak, sangat jauh jika adu kekuatan dengan tank tiger german,
@EddyChendRayong
@EddyChendRayong 4 ай бұрын
Jarak 1 km pke flak88 anti tank aja udh ketar ketir 😅, krna bnyak aja, main push gerilya
@civicnouva7648
@civicnouva7648 9 ай бұрын
Biaya produksi irit jumlahnya bejibun
@mulyadihartono5689
@mulyadihartono5689 10 ай бұрын
..👍👍
@giggsiantara
@giggsiantara 7 ай бұрын
tank IS bang sama sama milik soviet tapi IS lebih ganas apalagi IS 2
@robertwaynefathurrahman
@robertwaynefathurrahman 10 ай бұрын
yeayy Russia lagi URA!!🔥🔥✊🏻✊🏻 Admin, Lanjut pembahasan min tentang Elvis Presley. judul film nya "Priscilla (2023)" biopictnya istri Elvis yang kisah pertemuan pertamanya sampai terakhir sampai akhir hayat elvis
@sa140z
@sa140z 4 ай бұрын
skrng mah canggih ada drone . tank sudah ga ada harga diri wkwk
@damarwuriutama9004
@damarwuriutama9004 8 ай бұрын
Gilaaa,tank ini lebih kuat dari pada merkovong yang ada di israel
@rajap.4750
@rajap.4750 10 ай бұрын
Judulnya min
@user-jj6yd5rv3n
@user-jj6yd5rv3n 10 ай бұрын
Next bahas nazi mind
@memeviral2268
@memeviral2268 9 ай бұрын
Tank IS2 ?
@hafizbanjar6487
@hafizbanjar6487 10 ай бұрын
Menyahati perang jalur gaza banyak korban berjatuhan harus ada penengah agar bisa berdamai free Palestine
@TAIRANDIRGO
@TAIRANDIRGO 10 ай бұрын
Lagi pilek yak om ?😅
@suryarian9280
@suryarian9280 10 ай бұрын
Motor nazi kuat amat. Jadi kepo motornya apa
@rajap.4750
@rajap.4750 10 ай бұрын
Judulnya bank
@mydett6062
@mydett6062 4 ай бұрын
Sudah ku duga kalo di film apapun jika membawa cwe pasti sial
@zaky2853
@zaky2853 10 ай бұрын
Nama film nya apa bang
@rikimarwan5841
@rikimarwan5841 8 ай бұрын
Nama film nya bang
@yasirmaruf452
@yasirmaruf452 10 ай бұрын
🎉🎉🎉🎉
@rafaelpati687
@rafaelpati687 6 ай бұрын
EMG knp nazi bisa masuk di kawasan uni Soviet?kan di jaga ketat apalagi mau sampe Moskow
@rehanfebriansyah7876
@rehanfebriansyah7876 8 ай бұрын
Kirain tank merkava yg hancur karena rpg saja
@mfasal1199
@mfasal1199 10 ай бұрын
Banyak amat jir iklannya
@rajap.4750
@rajap.4750 10 ай бұрын
Judulnya bang
@ranggaraditya9710
@ranggaraditya9710 10 ай бұрын
Lagi pilek kah min
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Bindeng blom ngilang aja nih...
@alimudinar460
@alimudinar460 10 ай бұрын
First and blot
@ngopidisitsedulur4848
@ngopidisitsedulur4848 10 ай бұрын
🥇
@damarwijaya7268
@damarwijaya7268 10 ай бұрын
Ko tau jalur jonggol bang, abg emng asal daerah mana 😅
@CINETALK-INDONESIA
@CINETALK-INDONESIA 10 ай бұрын
Jonggol... Wkwkwk
@yandycal
@yandycal 10 ай бұрын
@@CINETALK-INDONESIAjonggol apa gunung putri bang haha
@user-fq8hd2ei6j
@user-fq8hd2ei6j 3 ай бұрын
Rusia dilawan
Angry Sigma Dog 🤣🤣 Aayush #momson #memes #funny #comedy
00:16
ASquare Crew
Рет қаралды 48 МЛН
Now it’s my turn ! 😂🥹 @danilisboom  #tiktok #elsarca
00:20
Elsa Arca
Рет қаралды 12 МЛН
TAK BISA DIPERCAYA, TAPI INI Kisah NYATA‼️‼️
17:25
roli andean
Рет қаралды 71 М.
IS-3: Tank Buas Uni Soviet Yang Terlambat Beraksi di Perang Dunia Kedua
12:16