Deadline 2026, Akankah Korea Ganti Indonesia Dengan Polandia di Proyek Pesawat Tempur KF-21 Boramae?

  Рет қаралды 10,610

Analisis Militer

Analisis Militer

3 ай бұрын

Pemerintah Korea Selatan terus mendesak Indonesia untuk segera melunasi dana komitment proyek pengembangan pesawat tempur KF-21 Boramae. Bahkan dalam pertemuan lanjutan delegasi Indonesia yang dipimpin Menlu Retno Marsudi dengan delegasi Korea yang dipimpin Menlu Cho Tae-yul, Pemerintah Korea menetapkan deadline bagi Indonesia untuk melunasi tunggakan pada tahun 2026. Pendirian Korea ini tampaknya tidak berubah meski Indonesia berusaha membujuk agar dana komitmen Indonesia bisa dicicil hingga tahun 2034 mendatang. Pertanyaannya adalah kenapa tahun 2026 menjadi deadline yg diberikan Korea Selatan? Dan apa konsekuensinya jika Indonesia tidak melunasi sebelum deadline yang diberikan Korea? Apakah Korea Selatan akan menggandengan negara lain dalam Poyek ini menggantikan Indonesia? Mari kita bahas.
For copyright matters please contact us at: analisismiliter@gmail.com
Disclaimer- Some contents are used for educational purpose under fair use. Copyright Disclaimer Under Section 107 of the Copyright Act 1976, allowance is made for "fair use" for purposes such as criticism, comment, news reporting, teaching, scholarship, and research. Fair use is a use permitted by copyright statute that might otherwise be infringing. Non-profit, educational or personal use tips the balance in favor of fair use.

Пікірлер: 280
@user-bc9uk9mt3q
@user-bc9uk9mt3q 2 ай бұрын
It seems that Indonesians are under the misconception that if Indonesia withdraws from this project, it will cause problems for the project. The biggest issue for South Korea in starting this project was not the amount of money, but obtaining approval from relevant institutions within Korea. Even at the start of the KFX/IFX project, there were doubts about its success in Korea. For this reason, to reduce the political burden in case of failure, the project’s decision-making body in Korea required a partner as a condition for approval. However, now that the feasibility study has passed, and it has obtained a provisional combat suitability judgment and approval for mass production, having a partner is good but not strictly necessary. Since the replacement year for about 300 aging fighter jets in Korea is imminent, the project will proceed even if Indonesia withdraws. It seems there is a lot of dissatisfaction with this project in Indonesia. If so, I hope Indonesia withdraws quickly. After all, the Rafale jets they recently purchased are also 4.5-generation fighters, so isn’t that redundant? Or it might be a good choice to join Turkey’s TF-X fifth-generation fighter project since they plan to deploy 4.5-generation fighters with the Rafale. South Korea will not have any complaints if Indonesia withdraws. Initially, there was a lot of controversy in Korea over providing 120 technologies, excluding nine, for just 20% of the total cost over a 2015 contract, and that sentiment remains unchanged. However, it is a promise, and we will keep it for the sake of trust. Therefore, we have no intention of accepting any demands from Indonesia, which has not properly paid its share of the costs. If Indonesia fails to pay its share by 2026, it will automatically be expelled from the project under international law. They will not receive the hundred or so technologies, including the prototype, and will not get their share of the costs back. It would be a better choice for Indonesia to negotiate a return of the paid share if they withdraw now.
@belalangtempur6454
@belalangtempur6454 2 ай бұрын
before signing contract with korea, we have to talk to "Big Boss" first. please wait until 2026.
@irsalaeronoutika9936
@irsalaeronoutika9936 2 ай бұрын
Lunasin, kemudian berhenti. Jangan lanjutkan Tahap ke II. Ambil Prototype yang menjadi hak Indonesia. Pelajari dan ganti semua jeroan buatan Amerika di KF21 Boramae dengan produk Perancis, Rusia, Swedia dan Turkey. Selanjutnya ikut Kerjasama dengan Perancis untuk pengembangan Rafael F5.
@rulijumali1135
@rulijumali1135 2 ай бұрын
Batal kan saja,, Toh insinyur Indonesia tdk boleh terlalu tahu jeroan pesawat. Lagian itu onderdil pesawat kbanyakan dari USA. Takutnya embargo.
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Ok lanjut
@sholikhinsy8053
@sholikhinsy8053 2 ай бұрын
Setuju. Mending buat sendiri, toh desain pesawat tempur itu lebih mudah dibanding pesawat penumpang karena minim penumpang, sehingga lebih bebas. Mesin juga bisa dari pihak lain saat ini selain US / UK. Pakai punya Turki atau Rusia joss itu
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
@@sholikhinsy8053 terus Indonesia bisa bikin kenapa gak dari dulu sebelum ada kerjasama negara lain..
@sholikhinsy8053
@sholikhinsy8053 2 ай бұрын
@@jokoprayogo9210 Lebih ke tekana politis. IPTN dikerdilkan juga tekanan IMF waktu itu. Coba cek saja poin-poinnya waktu itu. Kalau nggak begitu, diprediksi Indonesia akan bisa bikin pesawat tempur, misil, dll. Kalau mau makai pesawat F16 misalnya, itu juga harus ada permisi dari yang buat biar bisa nembakkan ruda dll, coba cek Tekannya lebih kenceng daripada hilirisasi tambang. Coba cek juga ada klausul di freeport yang jelas nggak mungkin kontrak itu selesai Kalau buat sendiri sekarang jelas memungkinkan. Mesinnya sekarang ada dari sumber lain misal seperti yang dipakai KAAN itu. Bisa juga mesinnya seperti yang dipakai MIG atau sukhoi 😉 Ke depan, peran pesawat tempur juga berubah, lebih ke tanpa awak. Lebih bebas lagi ini desainnya karena tidak perlu mikir kalau belok ekstrim sekali itu pilot bakan kena tekanan sebesar lebih dari 9G yang bisa pingsan. Nggak ada pilotnya.
@sholikhinsy8053
@sholikhinsy8053 2 ай бұрын
Kalau drone, nggak perlu sertifikasi uji juga, Nggak ada penumpangnya. Lebih bebas secara desain, Kekangan poliitik juga lebih kecil
@hermansuroso7085
@hermansuroso7085 2 ай бұрын
Semoga tetap lanjut indonesia dalam program kf21 kalau tidak semoga bisa lanjut dgn program kaan
@amchannelll
@amchannelll 2 ай бұрын
Kaget min, buka vidionya langsung "Haaay" langsung ilang ngantuk gw😌
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Hahahah emang sengaja agak nge GAS diawal, biar yg ngantuk pada bangun hahah
@blusukan_id
@blusukan_id 2 ай бұрын
GALAK (✿◡‿◡)
@ADITYA0180
@ADITYA0180 2 ай бұрын
admin ngajak kenalan kali🤣🤣
@isvandavis8936
@isvandavis8936 2 ай бұрын
Analisis yang menarik. Yang jadi pertimbangan, apakah biaya 16 triliun yang harus dilunasi tersebut setara dengan apa yang akan diterima oleh negeri kita : ToT. Kalau melihat alur berita sampai saat ini, sepertinya banyak yang disembunyikan oleh korsel dari segi teknologi. Harus diakui teknologi tersebut mahal. Tapi sejauh mana kesepakatan yang dibangun dan apa yang diterima oleh negara kita dengan mengeluarkan biaya tersebut, apa sudah sesuai atau tidak, itu yang utama.
@hyunwoorheem
@hyunwoorheem 2 ай бұрын
When the contract ends, Korea announced that it would hand over technical data to Indonesia. Whether the technology can be used to manufacture weapons depends on Indonesia's underlying technology. What has Indonesia done secure basic technologies?
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Gak sesuai, dengan dana 16 triliun tapi TOT nya harus setara dengan korsel yg keluar yang sampai 100 triliun
@l.bandarungsit3144
@l.bandarungsit3144 2 ай бұрын
Ngapain kasih komitmen, dia saja TDK mau kasih TOT
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Kalo TOT mau setara korsel Indonesia harus menanam saham 50 persen, sedangkan yg 20 persen saja Indonesia masih kesusahan buat nyicil malah sering nunggak2...
@karmansinaga
@karmansinaga Ай бұрын
Menurut saya gak perlu dilunasi dana komitmen I tsb, percuma krn banyak teknologi vital yg tdk didapatkan, cukuplah kita sdh dapat teknologi membangun body pesawatnya
@danardono4412
@danardono4412 2 ай бұрын
Dikutip dr airspace-review Indo disebutkan setuju melunasi sisa tunggakan dg syarat 48 unit KF21 di bangun di PT DI. Pertanyaannya, Korsel mau ngga menuruti persyaratan Indo, min?
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Ga ada persyaratan itu mas, itu hanya salah menerjemahkan berita saja. Saya kenal kok penulis di blog aerospace review itu, krn beliau adalah temen diskusi saya dari tahun 2012 sejak jaman formil Kaskus. Di berita asli Korea ga ada kok syarat itu.. hanya menyebutkan bahwa 48 KF-21 pesanan Indonesia saja, tanpa menyebutkan itu sbg syarat. Dalam Project Agreement yg ttd tahun 2015, emang 48 pesanan Indonesia akan DIRAKIT di Indonesia oleh PT DI kok, jadi itu bukan syarat baru yg diminta Indonesia, udah ada kok dari 2015. Cuma kan ga mungkin 48 dibuat di sini klo kita aja ga lunasi kewajiban. Salam
@danardono4412
@danardono4412 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia katakanlah Indo melunasi tunggakan, tp apakah produksi 48 unit KF21 benar2 bs dilakukan di PT DI min memgingat masih ada pembatasan akses core teknologi tinggi oleh US?
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
@@danardono4412 tetap harus diamankan dong, krn itu emang wajib...
@danardono4412
@danardono4412 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia nah klo Korsel tdk menyanggupi itu krn dilarang US. Besar kemungkinan Indo bakal out dr proyek KF21 min. Masak kita cuma dpt produk jadi aja. Apa bedanya dg beli pespur?
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
@@danardono4412 masalah Export licence itu adalah dari Amerika, yg harus dikejar Indonesia adalah Amerika, bukan Korea. Dan itu sudah dilakukan pemerintah Indonesia kok. Tar lg jg issue export licence itu bakal selesai dan ga jadi issue lagi. Indonesia aja yg telat mempersiapkan diri. Dari awal Project Agreement tahun 2015, issue export licence ini sudah dibicarakan Indonesia, Korea Selatan dan Amerika. Amerika bukan menolak mentah mentah, tp Amerika meminta jaminan sistem perlindungan data rahasia dari Indonesia. Yg mana itu terlambat dibangun indonesia sejak tahu 2015. Skrg ketika sudah mau selesai, baru Indonesia heboh, dan malah menyalahkan Amerika dan Korea. Coba mas perhatikan netizen Indonesia hampir semua menyalahkan Korea, tp ga ada yg menyalahkan Indonesia yang sejak tahun 2016-2019 kayak berleha leha dan kayak ogah ogahan mengurus semua kebutuhan agar ToT berjalan mulus. Ketika udah mau selesai, baru deh kebakaran jenggot, dan salahkan Amerika dan Korea. Tar jg liat bakal ada netizen yg akan sebut ane Antek Korea dgn menjabarkan keadaan seperti ini. Salam
@EdiYarto-uq9wt
@EdiYarto-uq9wt 2 ай бұрын
Negara maju tidak ingin negara berkembang seperti Indonesia maju dan kuat , ingat itu Bos, akan jadi pesaing , Indonesia akan dapat pesawat siluman yg teknologi nya di batasi, alias prototipe, agar bisa di kembangkan sendiri, mustahil Indonesia bisa mengembangkan sendiri pesawat canggih, ujung2 nya hutang tetap jalan kan😁😂😂 akhirnya rakyat Indonesia menanggung pajak mahal untuk bayar hutang seumur hidup, Indonesia harus cerdas dalam mengambil kebijakan dan strategi, zaman sekarang negara sdh pada pintar semua , pintar buat negara lain berhutang dan tergantung Bos , intinya harus cerdas, Indonesia harus mengekspor alutsista buatan dalam negeri, agar dapat untung, jangan terlalu banyak beli dan ujungnya ngutang Bos , BE SMART 💪🇮🇩
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Indonesia mikirin pesawat tempur siluman, sedangkan pesawat tempur generasi ke 1 saja blm pernah di buat oleh Indonesia
@dannykurniawan9234
@dannykurniawan9234 2 ай бұрын
Moga moga pk bowo sgr melunasi utang fase 1 shg prototipe sgr di kirim ke Indonesia dan lanjut ke fase 2 dan 3 sampai jd jet tempur siluman dan TNI akan diperkuat jet tempur siluman amin😢
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Kita tunggu saja tanggal mainnya.. dalam waktu dekat akan ada pertemuan 4 pihak kok. MenHan RI, MenLu RI, MenHan Korea dan MenLu Korea bakal bertemu membahas kelanjutan KF-21 Boramae. Kita tunggu saja beritanya beberapa minggu lg
@ahmadmunandar2945
@ahmadmunandar2945 2 ай бұрын
Setuju.
@haryono8723
@haryono8723 2 ай бұрын
Haiii...!! min katanya indonesia mau melunasi sisanya di 2026 asal kf21 jatah indonesia dibuatnya di PT DI., itu persyaratan indonesia kepda korsel., kalo korsel gak mau maka indonesia akan bayar nanti ditahu 2034., tadi sya lihat di chanel sebelah🙏💪
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
No, itu hanya salah menerjemahkan berita. Sumber asli berita yang claim itu adalah aerospace review, blog militer. Saya kenal kom siapa penulisnya, krn beliau juga teman diskusi saya sejak tahun 2012 sejak jaman formil kaskus. Beliau hanya salah menerjemahkan berita saja. Berita asli Korea Ga ada yg menyebutkan syarat itu. Karena dari awal protject Agrement yg ditandatangani tahun 2015 lalu, untuk 48 Unit KF-21 Boramae pesanan Indonesia akan DIRAKIT di Indonesia oleh PT DI, dan PT DI juga akan kebagian memproduksi komponen sayap dan ekor, dan beberapa komponen lain untuk SEMUA pesanan KF-21 termasuk yg di pesan Korea dan negara lain nantinya. Jadi "produksi/rakit 48 KF-21" itu bukan syarat agar indonesua bayar, tetapi emang udah kesepakatan awal. Salam
@haryono8723
@haryono8723 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia ohh berati kalo indo msih lanjut proyek ini maka 48 unit pesanan indonesia emang bakal di rakit di PT DI gitu min.? udh kesepakatan dr awal kontrak ya.,
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
@@haryono8723 sejauh yang saya tau begitu, based on Project Agreement 2015. Pesanan 48 KF-21 indonesia akan DIRAKIT (ingat ya dirakit) di PT DI oleh PT DI. Selain itu, PT DI akan kebagian kue untuk membuat komponen sayap, ekor dan beberapa komponen lain untuk SEMUA pesawat tempur KF-21 yang dipesan baik untuk Korea atau negara manapun yg membeli KF-21 dimasa mendatang. Tp itu ada catatannya, pemerintah Indonesia serius ga? Sampe skrg aja dari tahun 2015 fasilitas untuk mendukung perakitan dan produksi komponen di PT DI ga ada tuh perkembangannya... Trus nanti netizen Indonesia kembali salahkan Amerika dan Korea krn ga dirakit di Indonesia... Hahha ane kadang geleng geleng aja lah.. klo Indonesia serius, harusnya dari dulu fasilitas di PT DI udah di siapin.. ini dari 2015 klo ga salah pembangunan fasilitas KFx/IFX, setelah itu mandek sampe skrg. Padahal itu 40 KF-21 udah mau dipesan Korea tuh.. lah PT DI dan Indonesianya blm mempersiapkan diri memproduksi komponennya.. nanti ketika korea produksi sendiri, tar salahkan korea lagi kenapa ga dikasih ke Indonesia.. Begitulah terus sampe Alien menyerang bumi.. hahah
@haryono8723
@haryono8723 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia hahaha, ok min tks inponya🙏🇮🇩
@hendradjaja7821
@hendradjaja7821 2 ай бұрын
Layak diganti bro ....
@sonikatsonikat
@sonikatsonikat 2 ай бұрын
Laepas dari korea masih ada peranciss . Kalau terus tambah polandia juga bisaa . Yg penting kotea janggan kebanyakan aturan dan merugikan nkri . Mungkin petamciss jauh lebih sehati dan bisa di percaya yahuddddd
@kampretsetres4359
@kampretsetres4359 2 ай бұрын
setidaknya mereka tidak mengganti bendera. tinggal dibalik jadi bendera polandia seperti yg pernah dilakukan pelari indonesia
@rosidibta7698
@rosidibta7698 16 күн бұрын
Bila uang korupsi di kumpulkan malah melebih tunggakan tersebut.
@andimuhammadrezamappangara5223
@andimuhammadrezamappangara5223 2 ай бұрын
Berapa unit jet tempur kfx 21 boramae yang akan dibeli Indonesia?
@haryono8723
@haryono8723 2 ай бұрын
48
@andimuhammadrezamappangara5223
@andimuhammadrezamappangara5223 2 ай бұрын
@@haryono8723 siapa bilang 48 unit,sekira 50 unit
@muhammadfarid6397
@muhammadfarid6397 2 ай бұрын
0:16 gagal fokus dengan nama menteri luar negeri indonesia 🙏✌️✌️
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Walah walah lidah keseleo hahah maaf maaf ya bu retno, please jangan ciduk saya. Saya cuma anak ingusan.. Haha
@GotVERdamte
@GotVERdamte 2 ай бұрын
Maaf min sempet kak unsub ku kira udah gak aktif lagi subscribe lagi ahh
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Siap makasih
@kokoclassic7037
@kokoclassic7037 2 ай бұрын
Korsel tinggal hitung saja, dana yg diberikan indonesia sudah digunakan untuk riset sampai dimana?? Klo dananya hanya sampe di riset pembuatan ekor, Indonesia kasi ekornya saja.😅😅😅😅😅
@laskarpelangi6094
@laskarpelangi6094 2 ай бұрын
Padahal korsel ini kalau mau bergabung sama korut jadi 1 negara bakal jadi raksasa dikawasan.
@adekmichello1679
@adekmichello1679 2 ай бұрын
Ego kesombongan dan merasa jumawa itu adalah sifat yg membuat kita Tdk bs maju.jgn berfikir semua harus full tot karena itu mustahil, sedapetnya aj yg penting kita terus maju dari arah Prancis, korsel kalo perlu china
@putraarmed8143
@putraarmed8143 Ай бұрын
Biarin aja ngk usah ditrusin. Kerjasama sama turki aja.....
@galihanom392
@galihanom392 2 ай бұрын
Kabar terbaru, indonesia siap melunasi semua proyek kf21 asalkan semua ke 48 pesawat kf21 di bangun di indonesia
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Sebenarnya itu ga terlalu benar statement seperti itu, cuma salah artikan berita doang. Tp ya gitu deh, ga salah salah banget jg soj
@bayusubekti4058
@bayusubekti4058 2 ай бұрын
Coba dianalisis Min, kira2 bergabungnya kita dalam proyek ini dalam kerangka alih teknologinya apakah kita mendapatkan hasil untuk mampu tidak hanya merakit, tapi juga membangun (dari merancang) pesawat tempur sendiri ke depannya. Kalau akhirnya kita hanya mampu merakit saja menurut saya mendingan cabut saja dari proyek ini
@the_next_Spartan_2028.
@the_next_Spartan_2028. 2 ай бұрын
Turbojet untuk I-22 sikatan terlalu lebar moncongnya menurutku, cuman nggak cocok kalo di kasih amunisi takutnya terjadi crash pada penerbangan perdana sayapnya kecil pasti terbangnya kencang, nggak sabar menunggu waktu peresmiannya👍
@saifulrofiq1524
@saifulrofiq1524 2 ай бұрын
Pesawat tempur itu gak begitu dibutuhkan dalam kondisi damai, yang dibutuhkan pabrik untuk menampung para Insinyur, lembaga dan perusahaan dalam negri untuk bergabung
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Sama seperti Ukraina yg dimasa damai ga butuh jet tempur. Begitu Rusia menyerang baru sibuk cari bantuan
@SriHartini-im7cd
@SriHartini-im7cd 2 ай бұрын
Alangkah bodohnya kalau ditinggalkan.... kewajiban kita harus dipenuhi? Demi harga diri bangsa.
@tonibad6457
@tonibad6457 2 ай бұрын
Bukan gitu, tranfer teknologi ga ada, cuma boleh nongkrong planga plongo.
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Kalo mau transfer teknologi harus melobi pemerintah Amerika
@krisnapanggih2007
@krisnapanggih2007 2 ай бұрын
Min coba bahas sanksi caatsa kalo kita beli alutsista rusia sama korut dan iran, dan apa dampaknya juga
@pradjonohaditomo3616
@pradjonohaditomo3616 2 ай бұрын
Banyak ...belajar sendiri lewat google kebiasaan dongeng nih
@BEXANDRIA1982
@BEXANDRIA1982 2 ай бұрын
Di indonesia sarana dan prasarana untuk pesawat tempur Gen 5 belum memadai. Perlahan mulai dari Gen 4 dan 4.5 diperbaiki, upgrade, dan membiasakan hingga nanti sudah sanggup dan terbiasa menyambut pesawat tempur Gen 5. Beli teknologi militer dari negara asing tidak mudah dan perlu diplomasi yang handal oleh pak Prabowo. Harus loby ke instasi pertahanan negara tsb baru bisa ke pabriknya. Janga dikira mudah beli teknologi militer negara asing. Walaupun anggaran 1000 triliun. 😂 | pemerintah sudah memfokuskan program pengembangan teknologi militer di dalam negeri, namun tidak secepat membalik telapak tangan. Sabar pengamat militer abal². Melompat jangan langsung tinggi² pelan² tapi pasti siap semuanya, SDM dan infrastrukturnya. Ini baru awal kebangkitan 😂
@FarEast56
@FarEast56 2 ай бұрын
min kyknya blok 2 itu untuk air-to-ground dan untuk blok 3 baru internal bay(stealth)
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Block 2 itu menambahkan kemampuan A2G sekaligus mengaktifkan feature Internal Weapon Bay. Block 1 dan Block 2 secara hardware hampir sama saja, kecuali di Internal Weapon Bay. Weapon Bay baru ada di Block 2. Block 3 adalah pesawat tempur yang akan berbeda dari KF-21 Block 1 dan 2. Tetapi Block 3 dirancang ulang berdasarkan pengembangan design Block 2. Salam
@HanifMaulanaChanel
@HanifMaulanaChanel 2 ай бұрын
Gak mungkin minmin, Polandia sahabat Indonesia dia lebih tahu Indonesia dibanding korsel yg penuh tipu tipu. Mana mau poland terjebak semacam ini?? Minmin apakah nanti Indonesia hanya sampai di fase 1 ini sajakah?? Menurutku setuju saja sampai fase 1 ini apabila dibuat kerjasama dan dibuat bersama di ke2 negara, menjadi sebuah produk. Lalu pembuatan 48 jet tempur benar dilakukan di Indonesia pt. DI?? Apakah Indonesia tetap akan mendapatkan tot dari pesawat tempur fase 1 ini??
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Polandia sahabat indonesia? Hmmm ga yakin. Yg ada Polandia lbh bersahabat dgn Korea dibanding Indonesia. Korsel Tipu2? Hmmm mari kita bedah, biar jelas letak masalahnya. NETIZEN indonesia termasuk mas, rata rata menuduh korea penipu. Tapi benarkah demikian? Masalah awalnya kan karena GA SEMUA core technology KF-21 bisa dikases Indonesia, itu jadi alasan netizen Indonesia menuduh korea sbg penipu. Tapi netizen Indonesia jarang bertanya lebih lanjut kenapa ga semua core technology bisa diakses, tp langsung pada kesimpulan Korea penipu. Padahal Indonesia yg cuma bayar 20%, terkendala export lisense dari Amerika, bukan Korea. Jarang jg netizen Indonesia bertanya dimana masalah export licencenya, tp langsung tuduh korea dan Amerika penipu. Padahal Amerika bukan menolak, tetapi akan memberi JIKA Indonesia membangun sistem perlindungan data sensitif yg bisa menjamin technology yg akan diberikan ke Indonesia, tidak akan dibocorkan. Pertanyaannya apakah Indonesia sudah membangun sistem perlindungan data yg diminta? Sampai tahun kemarin setau saya belum, bahkan di Indonesia belum ada lembaga yang dibentuk pemerintah untuk bertanggung jawab terhadap perlindungan technologi dan data sensitif ini. Karena blm ada jaminan dadi Indonesia, tentu Amerika ga kasih, dan korea ga bs membantu, karena Indonesia lah yg harus membangun sistem perlindungan data sensitif di Indonesia. Jadi masalahnya tau kan dimana, tapi seperti biasa netizen Indonesia seperti kata pepatah "wajah jelek, kaca dipecah"... Semua kekurangan dan kelemahan Indonesia, di lepaskan dgn "korea nipu, amerika nipu". Padahal sejak tahun 2015 sejak project agreement EMD Phase kedua dimulai, issue export lisense ini udah mencuat, dah harusnya dari 2015 sudah di urus oleh Indonesia. Tp kenyataannya apa? NIHIL, bahkan tampaknya Indonesia berleha leha dan ga serius mengurus semua kebutuhan agar proses ToT berjalan mulus. Ketika KF-21 udah mau selesai, baru deh Indonesia kebakaran jenggot kalang kabut mengusahakan semuanya dgn sistem kebut semalam seperti mahasiswa ketika mau ujian. Tp ya, netizen indonesia akan tetap pada pandiriannya bahwa "Korea penipu, dan Indonesia maha suci" Hehe cuma celoteh saya saja mas, ga usah terlalu ditanggapi. Salam
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Pesanan 48 unit KF-21 Boramae indonesia harusnya DIRAKIT (ingat ya dirakit) di Indonesia oleh PT DI. Bahkan kabarnya sebagian komponen sayap dan ekor KF-21 untuk semua pesanan (bukan hanya untuk indonesia) KF-21 akan di produksi di PT DI Pertanyaannya, emang Indonesia sudah mempersiapkan fasilitas perakitan dan produksi komponennya? Sejauh yg saya tau fasilitas kF-21 di PT DI mandek sejak tahun 2017 ( kalau saya ga salah ingat).. Nah skrg Korea udah mulai produksi 40 KF-21 Boramae, harusnya sebagian komponennnya menjadi jatah PT DI untuk di produksi. Lah fasilitas di PT DI aja blm disiapkan. Nanti ketika Korea memutuskan memproduksi komponennya ssndiri semua tanpa melibatkan Indonesia, nanti netizen Indonesia menuduh Korea nipu lagi, krn ga sesuai perjanjian. Padahal di sini yang ga mempersiapkan diri. Begitulah terus sampe Alien menyerang bumi, netizen indonesia akan selalu menganggap Korea menzolimi Indonesia.. padahal gitu deh.. Salam..
@Ar-cb4ts
@Ar-cb4ts 2 ай бұрын
Cut loss aja...daripada di Lunasin cuma jadi tukang rakit, abis tuh di tendang.
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Yup, itu adalah harapan netizen korea. Netizen Korea akan bertepuk kegirangan begitu Indonesia dikeluarkan dari proyek KF-21 Boramae ini. Karena itu desakan mereka ke pemerintah korea sejak tahun 2017. Kalau akhirnya indonesia keluar, mereka akan sangat senang sekali Salam
@Ar-cb4ts
@Ar-cb4ts 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia begitu pun dengan rakyat NKRI.
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Sepakat. Kita tunggu saja, apakah pemerintah indonesia dan Korea akan sepakat dgn netizennya atau tidak. Salam
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Ini yg kerja sama bukan antara netizen Indonesia dan netizen korsel, tapi kerja sama antara pemerintah Indonesia dan korsel..
@Ar-cb4ts
@Ar-cb4ts 2 ай бұрын
Memang yg kerja sama G to G, tapi duitnya tetap dari pajak rakyat bos. Walaupun itu PLN / pinjaman luar negeri.
@hendrawijaya5675
@hendrawijaya5675 2 ай бұрын
Terus dana yg sudah di bayar kan gmna,dan mungkin kerjasama dan mndpat kan transfer teknologi dengan negara lain ada mengapa tidak,kalau mmg terpaksa pindah krjasama,tpi kalau masih bisa di beri kan solusi ya di terus kan aja
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Kan udah dipake buat pengembangan pesawat tempur ini😅😅😅
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Solusinya tergantung modal, Indonesia sanggup tidak, kalo negara lain minta nya sampe 40-50 persen sesuai kesepakatan😅😅😅
@putrasepiaji6249
@putrasepiaji6249 2 ай бұрын
Bertiga lebih ringan
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Kita tunggu saja, semua hal masih bs terjadi
@suyatnana4803
@suyatnana4803 2 ай бұрын
Korsel iri karena RI memilih membeli srafale PRANCIS dan F15 dari USA dari padamembeli karena KF 21 BORAMAE sendiri Amerika tidak memberikan licensi exspor pada Korsel Korsel bila di tinggal RI belum tentu berhasil namu saat meminta tunggakan kesantavmemaksa gara gara RI menyetujui dengan Prancis dan F15 dari USA
@belajarkebenaran9798
@belajarkebenaran9798 2 ай бұрын
Korsel itu negara proxywar nya As untuk melawan China ber-sama2 dgn Jepang ! Jadi secara technologi alutsista tetap di sokong As tapi dgn syarat ketat. Lah Indonesia pasang dua kaki terus ke Timur tdk ke Barat juga gk.
@haryadiharyadi6060
@haryadiharyadi6060 2 ай бұрын
Jika kita di tendang, korea akan kehilangan calon pembeli , 1
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Yup, makanya kemungkinan Indonesia akan bertahan di EMD Phase 2 KF-21 Boramae. To bs jadi Polandia jg joint. Kita tunggu saja
@hendpurchannel7315
@hendpurchannel7315 2 ай бұрын
STOP SAJA KERJASAMA PEMBUATAN & PENGEMBANGAN PESAWAT DENGAN KORSEL, ALANGKAH BAIKNYA INDONESIA KERJASAMA DENGAN PERANCIS, TURKEY UNTUK PEMBUATAN & PENGEMBANGAN PESAWAT, KARENA BEBAS DARI EMBARGO MAMARIKA. APALAGI KORSEL TIDAK TRANSPARAN MENGENAI TOT DAN MALAH MENUDUH INDONESIA MENCURI DATA PENTING. HAL ITU SANGAT MENGECEWAKAN INDONESIA. MENURUT SAYA STOP SAJA KERJASAMA DENGAN KORSEL UNTUK PEMBUATAN & PENGEMBANGAN PESAWAT. SALAM WARAS. ❤️❤️❤️🇮🇩
@pikanopikano6537
@pikanopikano6537 2 ай бұрын
Kalau memang Transfer Teknologi tdk jelas / pelit. Buat apa dilanjutkan. Mending merapat ke francis.
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Pertanyaannya adalah dengan dana $8.1 Miliar dolar untuk beli 42 Dasaault Rafale, indonesia dapat berapa core technology untuk membuat pesawat tempur? Sejauh yang saya tau NIHIL. Indonesia hanya dapat Offset produksi komponen Rafale, dan beberapa kerjasama dgn industri pertahanan yang ga berhubungan langsung dgn core technology pesawat tempur. Di KF-21 Boramae, dengan dana HANYA sekitar $1 Miliar alias hanya seperdelapan, Indonesia dapat access sekitar 120 dari 129 core technology yang dibutuhkan dalam KF-21 Boramae. Coba mas kompare. Rafale : $8.1 Miliar dapat NIHIL core technology KF-21 Boramae : $1 Miliar dapat 120 Core Technology. Sekarang, mana yg lebih "UNTUNG"? Mari kita berpikir sejenak. Salam
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Modal dikit, tapi permintaan harus sepadan dengan keluarin modal sampai 80 persen😅😅😅
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Ya harus kita akuin, banyak netizen kita yg ga mikir sejauh itu. Heheh Salam
@user-nl1we8mp2q
@user-nl1we8mp2q 2 ай бұрын
응 프랑스한테 제발 가줘 ㅋㅋ 기술이전에 가장 인색한 나라인 프랑스가 인도네시아는 특별하니까 모든기술 다 주려고 할거야~
@ahmadmunandar2945
@ahmadmunandar2945 2 ай бұрын
Lunasin, jangan sampai lepas. @@AnalisisMiliterIndonesia
@SaprudinDore
@SaprudinDore 24 күн бұрын
Korea.jadi.sombong.dia.lupa.pesawat.golden.eagel indonesia.lah.yg.bisa.laku.di.pasaran
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Indonesia kasih block satu saja sedangkan jatah korsel pesawat tempur block 2 dan 3😅😅😅😅
@JakaIskandar
@JakaIskandar 2 ай бұрын
Iih ngapain beli block 1 cuma bisa air to air aja, mending beli block 2 yg udh mampu AA dan AG atau block 3 sekalian yg diupgrade ke gen 5 alias stealth, ente rupanya kurang nasionalis?... Malah nguntungin Korea
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
​@@JakaIskandarkan jadi daripada tidak dapat apa2 sesuai modal Indonesia yg sudah di keluarkan yaitu sebesar 207 juta dolar😅😅😅
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Modah $207 juta+ tunggakan $754jt itu adalah untuk pengembangan. Kalau mau beli, keluar duit lg. Salam
@user-bc9uk9mt3q
@user-bc9uk9mt3q 2 ай бұрын
@@JakaIskandar It seems that the significance of purchasing and co-developing fighter jets is not understood. It’s not about buying Block 1 of a fighter jet. It’s about acquiring a stake and producing Block 1 to gain the status of a joint development nation. Even when purchasing fighter jets, approval from the developing country is required to mount and integrate domestic equipment for use. Additionally, the integration cost must be paid to the developing country, and data for the equipment to be mounted must be provided. This means that even if you develop a new missile, you have to give the related data to the fighter jet’s developing country. Therefore, a domestically developed fighter jet has value not only as a fighter jet itself but also as a platform that allows the free integration and testing of other aerial weapons.
@Zebra_hunter
@Zebra_hunter 2 ай бұрын
@@user-bc9uk9mt3q애네가 그걸 이해했으면 이렇게 깽판 치겠어요? 국산 무기 개발보다 브로커 끼고 무기 도입하면 리베이트가 들어오는데… 소 귀에 경 읽기지
@user-lj1iy3hf5b
@user-lj1iy3hf5b 2 ай бұрын
Di ganti Polandia hk apa..yg penting uang y di ganti full
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Diganti? Beli kue aja klo kuenya udah dimakan, ga bs minta uang kembali
@reinaldiardian333
@reinaldiardian333 2 ай бұрын
Ha serius bg gk di balikan duit kita kalau diganti Polandia?​@@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Ya iyalah.. kan kue yg udah dimakan, duitnya ga bs diminta balikin
@bilqiskamila2321
@bilqiskamila2321 2 ай бұрын
Sprti nya polandia lebih masuk akal, bnyk alutsista buatan korea yg di borong sm polandia, dan pastinya dapat dukungan penuh dari amerika
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Correct, Polandia ga akan mengalami dilema export Licence sebagaimana yg dialami Indonesia. Salam
@jinnilovely5573
@jinnilovely5573 2 ай бұрын
Ngk lah Amerika punya kepentingan dg polandia, paling polandia akan disuruh beli F35. Lagian polandia sama kyk indonesia ngk punya duit….polandia bisa tp memakai fasilitas kredit dr bank korsel..tahun lalu korsel ngasih kredit ekspor $ 17.3 B
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Polandia SUDAH membeli 32 F-35 tahun 2022 lalu. Dan selain F-35 yg masih diproduksi, Polandia hanya punya 48 unit F-16 C/D Block 52+ dan 12 unit FA-50 Block 10 Golden Eagle. Mig-29 nya sudah dikasih ke Ukraina via jalur belakang, sedangkan Su-22 nya udah bakal dipensiunkan digantikan FA-50. Jelas 48 F-16 Block 52+, 48 FA-50 Block 10/20 dan 32 F-35 Lightning II masih kurang bagi Polandia ditengah ancaman nyata dari Rusia. Dan kalau menambah F-35, jelas keuangan Korea ga akan mampu. Itulah sebabnya mereka incar pesawat tempur lain yg ga semalah F-35 Lightning II biaya operasionalnya. Itulah sebabnya Polandia melirik KF-21 Boramae setelah membeli FA-50 Block 10/20. Dan Polandia secara spesifik menyebut mereka mau bergabung setelah Phase EMD 1 selesai, dan mereka masuk di phase kedua. Salam
@jinnilovely5573
@jinnilovely5573 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia di suruh beli F35 lebih banyak lagi , krn Russia punya pesawat Ratusan bahkan Ribuan
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Hahha siap mas jenni... Itulah sebabnya dilirik KF-21 mas jenni
@wahyuisa833
@wahyuisa833 2 ай бұрын
Tinggalkan boramae,kerjasama dengan rusia / turki lebih realistis krena merek tidak pelit TOT 🇮🇩🇷🇺🇹🇷
@user-hn5vd2ex1y
@user-hn5vd2ex1y 2 ай бұрын
Udah tinggalin kf21 pesawat kagak battle proven, mending kerjasama dengan turki atau beli SU 57 Rusia
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Jika alasan Battle Prufen, ya mungkin lebih baik beli Pesawat F-4 atau F-5 atau F-16 yang sudah battle proven. Salam
@user-hn5vd2ex1y
@user-hn5vd2ex1y 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia itu mah pesawat tua cari yg gen 5 untuk imbangi kekuaran di kawasan sebagai penyeimbang.
@habbennagen
@habbennagen 2 ай бұрын
Emang buatan Turki udah battle proven? ​@@user-hn5vd2ex1y
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
​@@user-hn5vd2ex1ytapi masih bisa buat buru KKB😅
@user-hn5vd2ex1y
@user-hn5vd2ex1y 2 ай бұрын
@@jokoprayogo9210 😁😁😁
@user-ti8hq1qc5x
@user-ti8hq1qc5x 2 ай бұрын
Gak usah di teruskan ....di bohongi doang tukang rakit kita jg bisa gak usah ke Korea...banyak dramanya buntunglah kita kalau kita bayar
@rullyrully1915
@rullyrully1915 2 ай бұрын
Isu tentang pencurian teknologi itu sebenarnya sudah dirancang sebelum ditangkapnya insinyur indonesia. Saya pernah membaca komentar netizen di sana 5 bulan lalu yang mencurigai insinyur indonesia melakukan itu, aneh bukan? Padahal saat itu insiden penangkapan itu belum terjadi (5 bulan lalu). Itu rekayasa korea..entah motifnya apa..,itu menurut pendapat saya...
@yorendez
@yorendez 2 ай бұрын
Haiyah, biarin aja, langsung hijrah TFX
@m.varentinoputrapratama9049
@m.varentinoputrapratama9049 2 ай бұрын
sama aja bg, yg ada lebih susah lagi
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Udah beli jadi saja, kan sama modal yg dikeluarkan😅😅😅
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
TF KAAN mah udah mau finish, kalua kita gabung, ibarat rumah, kita cuma ikut ngecat aja.. Klo hanya ngecat doang, mending ga usah gabung. Cukup kalau emang perly, beli aja barang jadinya. Simple Salam
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
​@@AnalisisMiliterIndonesiajadi min buat masang ban dan ngecat body pesawat tempur😅😅😅
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Gambaran kasarnya ya gitulah.. Kan semua technology TF KAAN udah dibuat Turki, bahkan Prototipe pertama udah terbang. Kalau kita joint artinya kita udah terlambat bgt. Ibarat bangun rumah, design rumah, fondasi, pembuatan tiang, pemasangan dinding, falfon dan atap udah jadi, tinggal cat. Trs kita gabung dan berharap dapat ilmu membangun rumah dari NOL? Ya kaga bs.. uda lewat
@pradjonohaditomo3616
@pradjonohaditomo3616 2 ай бұрын
Ginilah Negeri Konoha gak konsisten gak ada kontinuitas ...setiap rezim berbeda selera..duit dihambur2 kan rakyat yg nanggung.. 😊😊😊
@agustinussamosir9682
@agustinussamosir9682 2 ай бұрын
Aduuhh ... terlalu banyak program blok-blok pesawat tempur kfx boromai sebelum produksi masal padahal yang membedakan hanya sarana pendukung saja. Bila kedepan tàmbah blok maka bisa dipastikan Indonesia bakalan hancur dari segi anggaran APBN. Indonesia sudah masuk jebakan batman, maju kenak dan mundur kena. 😭😭😭
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Lebih bagus mundur dari tahun 2026, daripada menghabiskan anggaran militer Indonesia sedangkan bikin pesawat tempur itu mengeluarkan modal sangat besar😅😅😅
@bravoscar
@bravoscar 2 ай бұрын
Pemerintah pasti sudah berhitung dan memperhitungkan untung ruginya proyek ini lanjut atau tidak.semoga yg terbaik saja
@koenamkoe6117
@koenamkoe6117 2 ай бұрын
Kabar burung, indo mnta pembuatan di indo, jdi ToT bsa trlaksana dgn optimal.
@berliankill8633
@berliankill8633 21 күн бұрын
Bayar cepat bawa ke NKRI..stop beli pesawat tempur ..
@aditnugro
@aditnugro 2 ай бұрын
Kalau berbicara ttg KF21 , korsel jg harus pikirkan jg IF21 , kl KF21 mereka ga ada kendala karena punya perjanjian ttg keamanan teknologi dengan amrik tp tidak dengan pihak kita yg ga punya perjanjian tersebut.. korsel sebagai pihak pengembang utama dr pesawat ini harus mencarikan solusi untuk kita , jgn kita di minta bayar kewajiban tp mereka lepas tangan saat IF21 indonesia terjegal masalah isu keamanan teknologi dan ga bs dpt lisensi eksport Kita seperti kena jebakan betmen skrg , kl ga pinter2 , kita buang2 duit doang , status sebagai negara mitra pengembang cm label saja dan akhirnya cm jd konsumen dr pespur tersebut Bila melihat kebelakang ada hal kecil yg kita lewatkan , nama awal dr proyek ini adalah pengembangan pesawat KFX/IFX , saat ini sdh ada 6 prototype yg sdh jadi dan rencananya indonesia akan dapat 1 prototype .. tp apakah ada dr 6 prototype tersebut yg di perkenalkan sebagai IF21 ? Jawabannya tidak ada yg ada hanya KF21 Boramae
@laskarpelangi6094
@laskarpelangi6094 2 ай бұрын
Yakin gue protipe itu cuma akan jadi objek foto petinggi2 indonesia,selebihnya kalau mau lebih tinggal beli batangan sama korea tnp pernah diproduksi di indonesia itupun kalau ada izin dari amerika.
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Sejauh yang saya tau, PT DI akan kebagian produksi sayap, ekor dan beberapa part KF-21 Boramae untuk SEMUA pesanan KF-21 Boramae, bukan hanya untuk Indonesia, tetapi semua negara yg pesan KF-21 Boramae. Khusus untuk 48 komitmen pesanan Indonesia akan DIRAKIT di Indonesia oleh PT Dirgantara Indonesia. Itu yng saya tau. Salam
@ahmadmunandar2945
@ahmadmunandar2945 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia Akan sangat sayang klo Indonesia sampai keluar dari Kerjasama ini karena proyek ini langkah menuju kemandirian.
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Kita tunggu saj, Menlu Retno kemarin ketika Ketemu menlu Korsel memastikan komitmen indonesia lanjut kok, cuma lanjut ini ke block 2 atau kemana kita belum tau.. kita tunggu saja. Bahkan dalam waktu dekat informasi yg saya peroleh, akan ada pertemuan 4 pihak langsung yaitu MenHan dan MenLu kedua negara khusus bahas KF-21 Boramae. Kemungkinan masa depan phase 2 EMD akan dibicarakan disana. Kita tunggu aja berita resmi nya beberapa bulan lagi. Salam
@ahmadmunandar2945
@ahmadmunandar2945 2 ай бұрын
Kawal terus min perkembangannya@@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Siap klo ada bocoran baru nanti saya update lg dlm video terbaru
@morristhits5578
@morristhits5578 Ай бұрын
ambil tuh pake duit dr hasil Korupsi 721 Trilyun buat bayar...
@darwindarwin8366
@darwindarwin8366 2 ай бұрын
Buju buset kaget gua.. Oke gas.. oke gas.. 😂😂😂😂😂
@sutantowiyadi8892
@sutantowiyadi8892 2 ай бұрын
Batal saja kf 21 kalau indonesia tdk iku pwst kemungkinan besar tdk laku
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Indonesia yg harus batalkan, dengan alasan tidak kuat dengan sisa anggarannya😅😅😅😅
@syahlaniwitanto3319
@syahlaniwitanto3319 2 ай бұрын
Kekurangannya 11 T lagi,dah gitu ada teknologi sensitive yg di lock sama USA.serba salah kita,semoga kita bisa mencari jalan tengahnya.supaya teknologi sensitive mamarika bisa diberikan ke kita
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Permintaan amerika simple, bangun sistem perlindungan data sensitif agar technology sensitif amerika yg diberikan ke Indonesia, ga akan bocor ke negara lain. Lalu apa respon Indonesia? I dont know, sampai skrg blm ada lembaga yg bertanggungjawab terkait keamanan data sensitif ini dibentuk di Indonesia. Padahal permintaan Amerika ini bukan baru kemarin, udah dari 2015. Pertanyaannya dari 2015 sekarang Indonesia ngapain aja? Tanyalah pada rumput yang bergoyang
@Zebra_hunter
@Zebra_hunter 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia언제 미국이 인도네시아에 그런 걸 요구했나요? 근거 있나요? ITAR 규정에 의해 인도네시아는 미국의 지식재산권이 있는 기술을 인계 받지 못합니다. 헛소리 그만 합시다
@adibrata6902
@adibrata6902 2 ай бұрын
Syarat nya korsel Minta klu ingin teknology inti Fuel TOT dari AS harus ada kerja sama dari LM..?? Karena Korsel dapet teknology KF 21 boromae beli F 35 dari LM AS,, itu pun LM tidak bisa memberikan Teknolgy tanpa persetujuan AS..?? Indo mau beli F 35 itu Gen 5 dari LM di tolak oleh AS,, Malah Indo ditawari F 16 vipers pesawat gen 4.5...?? Klu AS melarang LM memberikan teknology KF 21 ke Korsel ga akan jadi tuch pesawat..!!?? Klu korsel memberikan teknology dari AS tanpa izin ke Indo,,, Korsel bisa kena sanksi oleh AS..??
@ahmadmunandar2945
@ahmadmunandar2945 2 ай бұрын
Saya kira tidak sesimple itu bang. Korsel yg sudah punya lembaga seperti yang abang sebutkan, beli F-35 40 biji (klo tidak salah), belum lagi Milyaran Dolar belanja alutisista yang lainnya, tetap tidak diberi beberapa teknologi kunci.@@AnalisisMiliterIndonesia
@rikosetyawan-tr4qt
@rikosetyawan-tr4qt 2 ай бұрын
Udah batal aja, beli aja 😂kalau dh ada blok 3😂
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Yg fase pertama saja duit nya selalu di undur-undur😅😅😅
@laskarpelangi6094
@laskarpelangi6094 2 ай бұрын
@@jokoprayogo9210 wkwk kalau cuma duit 42 fafale saja bisa dibeli,apalagi cuma pespur yg masih kaleng2 yg belum teruji,palingan nanti kalau sdh jadi ngemis2 lagi supaya indonesia jadi pelanggan pertama sprt t50 yg sdh berapa kali memangsa pilot indonesia.
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
​@@laskarpelangi6094itu bukan salah pesawat tempur tapi kesalahan teknis😅😅😅
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
​@@laskarpelangi6094korsel bikin pesawat tempurkaleng2 tp bisa buat sedangkan Indonesia bikin pesawat tempur masih dalam angan2 saja, itu pun masih di pusing kan dengan modal yg sampe ratusan triliun rupiah😅😅😅
@wahyudipriyono_72
@wahyudipriyono_72 2 ай бұрын
Lebih baik gk usah lanjut pada tahap ke 2...di tahap pertama kita gk dapat apa2 , banyak tekhnologi rahasia yg gk diberikan. Trs apa beda nya kita dgn membeli klw begitu. Itu namanya bukan pengembangan dan kerjasama dlm project tapi kita beli krn gk ada bedanya. Yg terbaru pemerintah melalui menhan tegas. Mau melunasi sampai thn 2026 dgn catataan produksi tuk indonesia di lakukan di PT. DI dan bila ditolak korael maka Indonesia akan melunasinya sampai Thn 2034....ini ketegesan pemerintah kita
@obnyasar2998
@obnyasar2998 2 ай бұрын
Pindah ke turky aza
@darwindarwin8366
@darwindarwin8366 2 ай бұрын
Kabar terakhir Indonesia siap bayar seluruh kewajiban pada tahun 2026 dgn syarat 48 unit pesanan Indonesia dibuat di PT DI.. Seandainya mamank Abidin tdk izinkan teknologinya ditransfer ke indonesia, bagaimana mungkin kita bisa buat..?? Ini ceritanya nego ama Korsel.. Eh.. yang punya teknologi orang lain.. Enggak nyambung 😂😂😂 Jika masalah izin mamank Abidin ini tidak teratasi, maka posisi kita hanya setor duit 20T untuk menebus 1 prototipe.. Buju buset.. 😂😂😂😂😂
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Duit nya yg sudah di setor Indonesia cuma 200 juta dolar dari satu miliar dolar😅😅😅
@winart6195
@winart6195 2 ай бұрын
​@@jokoprayogo9210lebih stju buat nambah rafale terus mnta tot seperti india
@ahmadmunandar2945
@ahmadmunandar2945 2 ай бұрын
@darwindarwin8366. Dilemanya disitu ya? Klo teknologi Amerika mintanya ke Amerika, mungkin ini jawaban dari rencana pembelian F-15 ex. Untuk teknologi yang dimiliki Korsel, mungkin Korsel akan memberikannya jika kita komitmen 48 Unit itu.
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
@darwin : itu cuma salah persepsi salah satu blogger militer indonesia dalam menerjemahkan berita. Ga ada "syarat produksi 48 baru bs dilunasi".. saya kenal kom dgn yg nulis artikel yg agak keliru itu Salam
@darwindarwin8366
@darwindarwin8366 2 ай бұрын
@@AnalisisMiliterIndonesia Ok.. Mantap.. Informasi yg saya dapat dari formil teman2 ente juga min. 1. Kita minta perpanjangan waktu pelunasan sampai tahun 2032.. 2. atau kita siap lunasi ditahun 2026, jika 48 unit pesanan Indonesia diproduksi di PT DI.. Trus yg benar bagaimana min..??
@iniaku-nl4nw
@iniaku-nl4nw 2 ай бұрын
Lebih baik kita putuskan saja dengan Korsel untuk proyek KFX, karena banyak merugikan di Indonesia tidak sebanding, yang di dapat dengan uang yang dikeluarkan perjanjian
@winart6195
@winart6195 2 ай бұрын
Heran...ini chanel dari negara mana...😂padahal chanel chanel laen yg dikutip dari sumber yg dipercya bahwa korsel wara wiri ke indo buat mohon di lunasi...dan indo bilang mw melunasi asal 48 peswat itu di rakit di pt di.😂..nah..kalau pun mereka g mw merakit disini k3banyakan yg komen mending dana nya buat nambah rafale dari pada ikut ngembangin tp tidak dpt tot.apalagi ada tuduhan kemarin...kalo mereka bisa ya dilanjutkn sama polandia...toh kita belajar sama india yg borong rafale terus dpt tot bikin pesawat sendiri😂
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Saya Indonesia, dan suka kenyataan apa adanya, bukan bombastis seperti chanel lain. Korea selatan ga memohon seolah memelas, tetapi meminta dgn tegas apa yg menjadi kewajiban Indonesia sebelum 2026. Meski Indonesia memohon agar diberikan keringanan cicil sampe 2034, Korea tetap tegas menolak dan kasih deadline Indonesia harus lunasi di 2026. Kalau chanel lain kasih bumbu bombastis seolah olah korea memelas, ya silahkan saja. Saya tidak ikutan, krn saya hanya mau informasikan apa adanya tanpa bumbu bumbu bombastis seepeti itu. Salam
@rizalsh4202
@rizalsh4202 2 ай бұрын
Korsel telah ingkar janji..katanya insinyur kita dapat ilmu TOT.. ternyata gak ada..
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Oh begitu?
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Ikut pasang body, ekor dan ban pesawat tempur itupun termasuk TOT loh😅😅😅
@hyunwoorheem
@hyunwoorheem 2 ай бұрын
If Korea violated the terms of the contract, Indonesia should protest. Why did you ask Korea to postpone the payment period instead of protesting? Who is lying? Personally, I think there is no problem with ordinary Indonesian citizens. The problem is Indonesian politicians who play the media and don't want to take responsibility.
@user-gp5hu4ni8g
@user-gp5hu4ni8g 2 ай бұрын
Putuskan saja krja sama RI dengan korsel yg TDK ada guna
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Kalau mau keluar, pemerintah harus mencabut Keppres No 136 tahun 2014 dulu. Tanpa mencabut Keppres itu, Indonesia ga boleh keluar dari Proyek ini. Salam
@HanifMaulanaChanel
@HanifMaulanaChanel 2 ай бұрын
Ya urusan jadi panjang bersengketa kita sama korsel, sampai ke hukum perdagangan internasional.
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Bukan sengketa internasional.. tp di Indonesia sendiri ada UU yg mengharuskan Indonesia lanjut KFX/IFX alias KF-21 Boramae
@rizalsh4202
@rizalsh4202 2 ай бұрын
Indonesia pasti ada alasan tersendiri, kenapa masih menunggak pembayaran kf21 boramae..??jgn lihat satu sisi..tp lihat dua sisia
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Bs dibantu jelaskan sisi lainnya?
@GAZALINIX
@GAZALINIX 2 ай бұрын
Project KAAN turki lebih menggoda
@yunisalfaris2656
@yunisalfaris2656 2 ай бұрын
Semua ini akal busuk Amerika. lebih baik di batalkan saja. lbh baik krj sama dgn Rusia atau Francis itu jauh lbh baik drpd krj sama dgn Amerika yg selalu di hantui Embargo
@mhdrizal6318
@mhdrizal6318 2 ай бұрын
Indonesia harus keluar krj sm Korea Selatan
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Korea sepertinya siap aja sih mendepak Indonesia, toh mereka punya Polandia sebagai Backup, swlain UEA dan Saudi Arabia. Dan di negeri Korsel sendiri, pemerintahny di desak publik untuk menendang Indonesia dari proyek ini. Kita tunggu saja, apakag Indonesia akan ditendang atau enggak. Salam
@abizaralgifari4822
@abizaralgifari4822 2 ай бұрын
Lebih menguntungkan kerjasama dg turkiye
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Oh begitu
@yunanriwijaya9319
@yunanriwijaya9319 2 ай бұрын
Saya rasa Indonesia rugi gak dapat TOT ....toh Korea ...mereka buat pesawat cuma rakit2 aja ....kalau itu Indonesia pun
@rebelizave6185
@rebelizave6185 2 ай бұрын
Pesawat apaan nih.. Pake di dramain nyolong data via FD.. ya kali data yg bersifat sgt rahasia bs di copy paste dg flashdisk dg mdh ... 😂😂
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Itu bukan drama, tp realitas. Masalah terbukti atau tidak, itu lain soal. Salam
@rebelizave6185
@rebelizave6185 2 ай бұрын
Kmrin juga di katain kita ga punya uang min.. Padahal kita bisa beli Rafale 42 biji .. kan lucu 😆
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
​@@rebelizave6185itupun duit nya pinjem dulu dengan Singapura buat beli Rafale😅😅😅
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Kalau punya uang kenapa ga dibayar? Kan pertanyaannya itu. Pembelian Rafale itu kan menggunakan skema Loan alias utang dari luar negeri, bukan rupiah murni dari APBN. Makanya Indonesia bisa beli. KF-21 Boramae itu berbeda mas, pembayarannya bukan menggunakan skema Pinjaman Luar Negeri (PLN) seperti halnya pembelian Rafale. Pembayaran KF-21 Boramae itu sumbernya dari APBN. Problemnya adalah APBN yang terbatas, jika mau melunasi KF-21 Boramae, maka banyak program pemerintah lainnya harus di korbankan. Tp selama pemerintah mau, itu sebebarnya ga sulit. Problem dana KF-21 di APBN mulai terjadi di sekitar tahun 2017-2021, karena pada tahun itu, dana kewajiban KF-21 Boramae ga dimasukkan kedalam APBN. Kenapa ga dimasukkan? Coba tanya pada rumput yang bergoyang.. Krn beberpaa tahun ga dimasukkan kedalam APBN, akibatnya pemerintahan skrng yg harus menanggung tunggakan untuk dimasukkan ke APBN. Jd ya agak berat. Demikian kira kira gambaran kasarnya mas. Salam
@rebelizave6185
@rebelizave6185 2 ай бұрын
@@jokoprayogo9210 Yg pnting kan belinya ats nm indonesia 😆
@Dipoy81
@Dipoy81 2 ай бұрын
Bagus la jangan. Di lamjutin. .itu pesawat amerika bukan korea .😂😂 Peralatan amerika isi nya.. Ribet jika beli alat amerika 😂😂😊
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Ok lanjut
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Kira2 pesawat tempur asli bikinan Indonesia kapan launching tnpa kerja sama dengan negara lain, katanya Indonesia bisa bikin...
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Sebelum alien menyerang bumi
@undul1239
@undul1239 2 ай бұрын
mundur saja ... banyak drakor
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Pilihannya sig bayar, atau ditendang. Mundur ga masuk itungan
@orang-Cerdas
@orang-Cerdas 2 ай бұрын
rugi kalau beli pesawat abal bal KG21 Borame generasi 4.5 , udah ikut investasi tapi teknologi ngak di kasih , mendin ikut KF21 Borame blok 2 aja generasi 5 teknologinya lebih maju , salam dari bangkalan
@AnalisisMiliterIndonesia
@AnalisisMiliterIndonesia 2 ай бұрын
Technology ga dikasih? Boleh tau dadi ratusan technology membuat KF-21, mana yg ga dikasih mas? Semuanya? Atau hanya sebagian? Emang kita nyumbang berapa %? Apakah kita menyumbang 99.999999%?
@adibrata6902
@adibrata6902 2 ай бұрын
Ga bakal KF 21 jadi Gen 5 karena America tidak akan megizinkan,, America takut saingan dengan penjualan F 35 akan semakin menurun drastis bila KF 21 boromae jadi Gen 5..?? Pesawat F 35 harga yg mahal juga banyak trouble masalah yg terjadi mangka nya AS dan Korsel mencegah agar Indo ga dapet TOT Fuel KF 21 cuma batas gen 4.5 ga sampe gen 5..?? Apabila Indo bisa buat pesawat sampe gen 5 maka AS akan mencegah penjualan ekspor nya karena takut saingan..??
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
​@@adibrata6902kalo Amerika mengizinkan kenapa tidak, tap dengan syarat korsel tidak menganggu minta Amerika dalam soal jual beli alusista nya😅😅😅
@akmalbaharudin2667
@akmalbaharudin2667 2 ай бұрын
Sudah lah mundur aja dari pesawat ini lebih baik uang di alihkan untuk membeli f15 ex
@BangChilboy
@BangChilboy 2 ай бұрын
Ribet amat pemeritah indonesia.. bikin seret bikin lambat proses pengembangan,lebih baik putus aja,kasih negara yg benar2 srius
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
Bagus korsel, daripada menunggu negara yg tidak jelas anggarannya mending gaet negara lain, jatah Indonesia kasih satu dua unit saja sesuai modal Indonesia yg keluar kan😅😅😅
@laskarpelangi6094
@laskarpelangi6094 2 ай бұрын
Ga jelas bagaimana,yg ga jelas itu korsel,duit indonesia habis ilmu yg didapat insyinyur tdk ada krn cuma disuruh plonga plongo dipasilitas KAI
@user-hn5vd2ex1y
@user-hn5vd2ex1y 2 ай бұрын
Ngapain kerjasama dengan Korea kapal selamnya aja gagal apa lagi jet tempurnya yg cuma bisa rakit doang, mending RI beli SU 57 Rusia yg sudah jelas atau kerjasama dengan turki untukKHAAn
@winart6195
@winart6195 2 ай бұрын
Kalo emang korsel mampu kenap g diputus dari dulu...malah saya kepikiran jangan jangan itu cuma isu polandia tertarik ikut...tp nyatanya g ada yg mau
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
​​@@laskarpelangi6094kalo ngomong soal modal dan insinyur korsel lebih besar daripada Indonesia😅😅
@jokoprayogo9210
@jokoprayogo9210 2 ай бұрын
​@@user-hn5vd2ex1ymemang Indonesia bisa rakit pesawat kalo tidak dapat pasokan komponen yg di beli impor😅😅😅
We Got Expelled From Scholl After This...
00:10
Jojo Sim
Рет қаралды 39 МЛН
Which one is the best? #katebrush #shorts
00:12
Kate Brush
Рет қаралды 21 МЛН
UFC Vegas 93 : Алмабаев VS Джонсон
02:01
Setanta Sports UFC
Рет қаралды 181 М.
[FULL] Panggung Demokrasi - Tarung Anies vs RK di Jakarta
50:39
METRO TV
Рет қаралды 3,1 М.
Интервью Такеру Карлсону
2:06:05
kremlin
Рет қаралды 6 МЛН
Ada Lawan Baru, Israel Bakal Diserang Negara Ini
1:21
CNBC Indonesia
Рет қаралды 662 М.
7 Pesawat Tempur TERCANGGIH milik INDONESIA, Update TERBARU 2024
10:56
AWSome Studio
Рет қаралды 1 МЛН
Malaysia Borong Jet FA-50 Korsel, Ngikutin Indonesia?
1:59
VIVA.CO.ID
Рет қаралды 111 М.
FREMM Bretagne Visit
2:30
Semar Sentinel
Рет қаралды 5 М.
The CEO disguised himself as a security guard to experience living with 3 beauties
3:08:27
RadReel APP - GET APP NOW ON IOS & ANDROID
Рет қаралды 88 М.
We Got Expelled From Scholl After This...
00:10
Jojo Sim
Рет қаралды 39 МЛН