DULU DISEPELEKAN ORANG, PEMUDA INI SUKSES TERNAK BEBEK HIBRIDA UNTUNG JUTAAN

  Рет қаралды 672,836

Ronarene VLOG

Ronarene VLOG

Жыл бұрын

Ternak bebek hibrida menjadi jalan usaha yang ditempuh oleh Mas Imron. Pemuda yang dulu sempat disepelekan dan diremehkan orang karena suka hura-hura dan mabuk ini, kini merubah dirinya 180 drajad. Mas Imron sekarang membuktikan diri dengan sukses menjalani usaha ternak bebek hibrida pedaging. Dengan modal awal hanya 20 ekor saja, sekarang punya ribuan. Bahkan berhasil membuat ratusan indukan yang berkualitas.
Seperti apa cerita perjalanan usaha ternak bebek Mas Imron hingga bisa sukses seperti sekarang, saksikan video ini sampai habis.
=========================
Untuk kepentingan liputan atau bisnis bisa DM ke media social kami:
IG : / ronarenevlog
=========================
#ideusaha #idebisnis #ternakbebek #beternakbebek #bebekhibrida #bebekpeking #bebeksilangan

Пікірлер: 677
@Nando362
@Nando362 Жыл бұрын
karena Di sepelekan itu.....jika kita ambil sisi positifnya...kita jadi punya greget untuk membuktikan bahwa kita bisa membungkam mulut mereka mereka dengan kesuksesan ....🤟😍
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
karena mungkin itulah cara terbaik membalas perlakuan mereka..terimakasih mas.. 👍🙏
@Nando362
@Nando362 Жыл бұрын
@@RonareneVLOG nggeh mass kalau bahasa halusnya seperti itu mas...hehe...👍😍
@ShohibdisantaMuhammad
@ShohibdisantaMuhammad Жыл бұрын
Mas bisa beli bibitnya, atau indukan nya
@fennyjolien700
@fennyjolien700 Жыл бұрын
smin dimn bang
@yahmanpartodiharjo9478
@yahmanpartodiharjo9478 9 ай бұрын
Lokasi mana mas
@sudaryadi9844
@sudaryadi9844 4 ай бұрын
Sebenar nya orang itu hanya menegur dan mengingatkan km harusnya km itu berterimakasih pada orang itu supaya km itu sadar dan berubah an sekarang km bisa menikmati hasil nya berternak kn coba kalau km mabuk ters mau jadi apa km
@Sahabatternak557
@Sahabatternak557 Жыл бұрын
Betul sekali om saya juga ternak indukan ,menetaskan pembesaran , ngarkas sendiri , alhasil Alhamdulillah lancar, kendalaya cuma orang yg suka nipu , yg gak mau bekerja keras tapi mau menikmati hasilnya 💪💪💪💪💪
@YUBI102
@YUBI102 Жыл бұрын
Baru ini tau Peternak bebek Peking yg benar2 JUJUR bicara apa adanya, Nice 👍🏻😊
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya. semoga bermanfaat.
@ponnijopoiniman2464
@ponnijopoiniman2464 Жыл бұрын
Cukup menyenangkan dari nada dn kata2,moga di beri kesempurnaan
@Laskar_ngarit
@Laskar_ngarit 2 ай бұрын
Mntap saya juga baru mulai beternak bebek
@Milenialfarmer379
@Milenialfarmer379 4 ай бұрын
Sukses terus untuk peternakan dan youtube nya.
@borneoisland7039
@borneoisland7039 14 күн бұрын
Mau nyoba melihara tempat kek gini gk ada tempat nya di tempatku sini di kota ,kalau di kampung nenek ada lahan kosong tapi jauh pula
@adrihastanto1037
@adrihastanto1037 Жыл бұрын
Mantap, sukses yaa mas
@umuhgunawanumuhguanwan
@umuhgunawanumuhguanwan Жыл бұрын
Semoga mas tambah2 berekah
@Mama_ELL
@Mama_ELL 5 ай бұрын
Mantap banget kk❤
@lantern5414
@lantern5414 Жыл бұрын
Terberkatilah org yg bikin vlog sangat berguna ini. Sukses selalu ...👍👍👍👍👍
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
amin. terimakasih supportnya. semoga berkah manfaat
@hamzahmz1450
@hamzahmz1450 5 ай бұрын
Sangat berinpitasi mas terima kasih atas ilmunya semoga sukse mas
@nuritasaragih1618
@nuritasaragih1618 Жыл бұрын
Mantap mas
@mbahcarrier1629
@mbahcarrier1629 9 ай бұрын
Keren ... Pemuda yang sadar diri dan berubah, sukses mas bro.... Simpang lima semarang nyimak
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 9 ай бұрын
terimakasih...salam kembali simpang lima semarang
@peternakinkubatorkardus6161
@peternakinkubatorkardus6161 9 ай бұрын
Sukses selalu
@hafanmaulana6627
@hafanmaulana6627 Жыл бұрын
Alhamdulillah 👍👍
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih atensinya👍
@nightmaric2995
@nightmaric2995 5 ай бұрын
Betul, jaman dlu saya belum ada youtube pelihara ayam dan bebek semua jadi, kalau soal pakan itu insting dan kebiasaan dan menjiwai hewan yang di ternak
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 5 ай бұрын
terimakasih attensinya. masukan yang sangan bagus
@tomtim3533
@tomtim3533 5 ай бұрын
orang desa kalo bilang nggak punya tapi faktanya punya kebon/ladang yang luas. kontras dengan orang kota kalo bilang nggak punya apa2 ya berarti bokek
@Neng_putri3
@Neng_putri3 2 күн бұрын
Sukses slllu mas
@user-kz6rn7ji3e
@user-kz6rn7ji3e Ай бұрын
Jadikan kritikan itu pemacu buat lebih baik lagi. Dari pada kita pakai konsultan yg perlu biaya.
@awyono1563
@awyono1563 7 ай бұрын
mantap salam sukses pak
@TianDion-bh4wg
@TianDion-bh4wg 7 ай бұрын
Mantap apa adanya😅😅
@jumadi3083
@jumadi3083 Жыл бұрын
Seperti pengalaman kecil saya disepelikan orang,tapi malah sebagai cambuk untuk lebih semangat dan giat untuk belajar terus sekolah hrs lebih tinggi dr yng lain gmn caranya, cari biasiswa,Alhamdulillah km sekeluarga bisa membuktikan,sekarang menuai hasilnya.
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih sudah berbagi pengalaman yang positip..semoga bisa menambah pandangan yg positip pula kepada masyarakat. luar biasa..
@FORPA_FARM
@FORPA_FARM Жыл бұрын
Mantap
@anindyacahyo5102
@anindyacahyo5102 Жыл бұрын
Luar biasa mas,,awalnya disepelekan orang jadi motifasi untuk maju,,dan terbukti sekarang jadi peternak yang sukses,,
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
betul sekali mas..
@sugiyanto-ri9eg
@sugiyanto-ri9eg Жыл бұрын
mantap ...
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya 🙏
@dewikucing7268
@dewikucing7268 Жыл бұрын
Mantapp mugo mugo tambah sukses aminnn
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
aminn
@wartinitini7393
@wartinitini7393 3 ай бұрын
mantab
@SupriChannel
@SupriChannel Жыл бұрын
Wih mantab mas sukses selalu👍👍
@kluyuran6854
@kluyuran6854 Жыл бұрын
Setiap orang pasti berubah,,ngispirasi pakde👍
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
Siap om. Terimakasih atas apresiasinya. Sukses selalu om 🙏👍
@yoesinofianto8920
@yoesinofianto8920 Жыл бұрын
Walaupun disepelekan orang tetap tidak menyepelekan ternak kecil karna untuk jadi besar pasti dri kecil dulu klo mw sukses tidak sim salanim besar teruskan perjuanganya mas
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih mas attensi, apresiasi, dan supportnya.
@jessealexanders4853
@jessealexanders4853 Жыл бұрын
​@@RonareneVLOG bagi no wa mas? Saya mau coba ternak bebek mas?
@KebunSejahtera
@KebunSejahtera Жыл бұрын
inspiratif
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih🙏
@kandangentokjumbo
@kandangentokjumbo Жыл бұрын
mantap kawan..sukses ternak nya🤲🤲🤲
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih kawan..sukses kembali juga..🙏
@DNTrust
@DNTrust Жыл бұрын
Keren dari 20 bisa jadi 1000 ekor lebih. Sukses selalu
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih bos..sukses selalu juga🙏
@yse_26
@yse_26 9 ай бұрын
Sangat luar biasa mantap sekali berternak bebek ❤❤
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 9 ай бұрын
terimakasih apresiasinya. semogo ada manfaatnya
@yse_26
@yse_26 9 ай бұрын
@@RonareneVLOG Alhamdulillah, Amin yra dan jg saya do'akan semoga sehat selalu dan sukses selalu 👍
@addarussyibyan9055
@addarussyibyan9055 Жыл бұрын
subhanalloh berkah mas,
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
aminn..terimakasih mas
@MOS.Official
@MOS.Official Жыл бұрын
meri nya banyak banget wah enak tu di sembeli h di rica rica...
@agrotipi1662
@agrotipi1662 Жыл бұрын
Biasanya kelapa yg hibrida rupanya ada juga bebek hibrida...mantap banget bro
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
iya bro..ada jenis bebek hibrida ternyata. thanks bro
@tejoasm7692
@tejoasm7692 11 ай бұрын
👍👍👍 bagi² ilmu mas, bermanfaat bg kawan² di pedesaan jauh dari ilmu & keuangan, truskan bagi ilmu jgn pelit.
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 11 ай бұрын
terimakasih apresiasinya mas..semoga ada manfaatnya
@AnggiTSM
@AnggiTSM Жыл бұрын
sukses selalu budidaya bebeknya om
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih suportnya. semoga bermanfaat
@CeriaFarm
@CeriaFarm Жыл бұрын
Mantep sekali mase peternak
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya mas..🙏
@jecklamba8992
@jecklamba8992 Жыл бұрын
Barusan saya nonton konten terbaik seperti ini Penuh kejujuran Sehat selalu mas
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
kata gong 2000, "menanti kejujuran".. terimakasih atas apresiasinya, semoga bermanfaat
@Zuliahhh-qc2or
@Zuliahhh-qc2or 11 ай бұрын
Mantap mas .ssya pengen belajar
@celanaboxer
@celanaboxer 8 ай бұрын
Keren 😍👏
@razkachannel3392
@razkachannel3392 Жыл бұрын
Mantap bang,lanjutkan berbagi motifasinya
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya. semoga bermanfaat
@mujiyanamujiyana9363
@mujiyanamujiyana9363 Жыл бұрын
Terus berkarya yang penting halal insyaallah barokah buat keluarga
@bebek_petelur_banyuwangi
@bebek_petelur_banyuwangi 7 ай бұрын
semoga sukses selalu mas👍
@milahmubin
@milahmubin Жыл бұрын
Mantap 👍👍
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya. semoga bermanfaat
@gundulpacul1424
@gundulpacul1424 Жыл бұрын
MANTABS...MAS.
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya mas
@alipetualangkampung8518
@alipetualangkampung8518 Ай бұрын
Salam sukses selalu mas bro, salam sukses selalu dari Ali petualang kampung Tangerang
@byduckqueen4176
@byduckqueen4176 Жыл бұрын
betul bro semua peternak pemula perlu dampingan dari dinas peternakan, sedangkan saat ini dinas pada tiarap semua
@andrikurnia3996
@andrikurnia3996 11 ай бұрын
Iya bang apalagi tingkat kecamatan ndak pernah ada pembinaan sama sekali
@teguhsriyanto8473
@teguhsriyanto8473 Жыл бұрын
Jos mas Imron
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya
@uklipsonal2684
@uklipsonal2684 Жыл бұрын
pemuda jost
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya. semoga bermanfaat
@anaspetualang4466
@anaspetualang4466 Жыл бұрын
Jos mas
@kemilinglumpia
@kemilinglumpia Жыл бұрын
Mantap boskuu
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih mas👍
@huntany6867
@huntany6867 Жыл бұрын
Mntap bosku info nya sengat bgus...
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimskasih atas apresiasinya bos..semoga bermanfaat
@mujiyanamujiyana9363
@mujiyanamujiyana9363 Жыл бұрын
sehat selalu yo Kang... teross berkarya insyaallah Bebe,e barokah buat keluarga salam dari sremo
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
amiin. Terimakasih attensi dan suportnya mas. salam dari magelang
@aniysloomateor6592
@aniysloomateor6592 Жыл бұрын
masya alloh
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
selamat bergabung kak
@emzet548
@emzet548 Жыл бұрын
Semoga semakin sukses 🤲
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih attensi doanya..sukses selalu🙏
@kandangkebonan
@kandangkebonan Жыл бұрын
Mantap pak
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya. 🙏
@achmadi1196
@achmadi1196 6 ай бұрын
SMG sukses dunia ahrt.
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 6 ай бұрын
aminnn
@indrasetiawan6359
@indrasetiawan6359 Жыл бұрын
Menurut saya itu bukan di sepelekan, tapi di nasehati secara langsung, kalo kamu cuma main terus mabuk mabukan ya kamu salah,
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih atas apresiasi dan attensinya. semoga bermanfaat buat semuanya
@Ysfdalban
@Ysfdalban 3 ай бұрын
Ya btul bgt Itu cambukan agar jdi manusia berguna bukan menyepelekan
@soerahsoerah6982
@soerahsoerah6982 3 ай бұрын
semangat ya 🥰👍 semoga Allah melindungmu senantiasa menjaga kita semua🙏dari kota reog Ponorogo Sawoo Ngemplak Jatim menyimak,dan ingin coba memulai berternak bebek.supaya ada kemajuan dan menghasilkan uang sendiri tanpa capek capek kerja keluar kota.sambil membantu suamiku yang juga piara sapi atau lembu.salam perjuangan terus 👍🙏
@hangsuharsono1195
@hangsuharsono1195 11 ай бұрын
Smga tambah sukses kedepanya.
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 11 ай бұрын
terimakasih apresiasinya..
@bangronironi8747
@bangronironi8747 Жыл бұрын
Mantap cak maju terus semangat terus ❤❤😂😂❤🙏👍👍👍🌹🌹
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya kak..
@jonybuleqda
@jonybuleqda Жыл бұрын
Berterimakasihlah kpd orang yg menyepelekan anda sehingga anda terpacu untuk bs berubah menjadi lebih baik.
@jiantoaja2360
@jiantoaja2360 11 ай бұрын
Mntap mas ternaknya.
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 11 ай бұрын
terimakasih apresiasinya mas..semoga ada manfaatnya
@mastrieyn6697
@mastrieyn6697 Жыл бұрын
Mantap Mase 👍👍,balas mereka dengan kesuksesan
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih Mas Trie TV, atas attensinya. Salam sukses 👍🙏
@sanfikzit
@sanfikzit Жыл бұрын
Trs semangat
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih suportnya
@achmaddylan9275
@achmaddylan9275 Жыл бұрын
Terima kasih bang motifasi nya. Saya masih sangat pemula. Saat ini sedang belajar ternak bebek.peking dan mentok
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih attensi dan apresiasinya bang. semoga usahanya dimudahkan.
@anak_kampung366
@anak_kampung366 Жыл бұрын
Hebat ms msh kuat bertahan,saya pernah ternak bebek jg tp gk kuat sentrat dn susah nyari dedak,trs pindah 10thn dikelapa sawit skrg mulai gk kuat dg pupuk krn langka dn mahal,trnyata 100x ganti presidenpun gk ngaruh buat org kecil😁
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih sudah sharing pengalamannya mas. semoga bs memberi motivasi positip.
@kuclukwae2495
@kuclukwae2495 Жыл бұрын
mantap masseh 👍
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya masseh
@gendutlele217
@gendutlele217 Жыл бұрын
Trimakasih ilmunya bosku
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
sama sama mas..semoga bermanfaat
@FarmHuruhara
@FarmHuruhara Жыл бұрын
Amin, , sekarang sudah sukses ternak bebek nya boss qu.👌
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih atensinya mas.. 🙏
@juneidijuneidi6733
@juneidijuneidi6733 11 ай бұрын
Mantap.jgn tunggu pemerintah(.jgn tunggu subsidi).kemauan yg paling penting
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 11 ай бұрын
terimakasih atas atensi dan apresiasinya..sukses selalu..
@kancilnakal5461
@kancilnakal5461 9 ай бұрын
Aq pigin bollo tapi masih di rantau muantab yo.itek ya
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 9 ай бұрын
bebek hibrida om
@kancilnakal5461
@kancilnakal5461 9 ай бұрын
@@RonareneVLOG pegen melihara tapi kalo uda balik besok Mikirya awal2 tu mana jual ya😴😴
@turmuzitv6630
@turmuzitv6630 7 ай бұрын
Hadir. Bos, mantap untuk bisnisnya. 👍🏻
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 7 ай бұрын
siap bosq
@tarimrasti9258
@tarimrasti9258 11 ай бұрын
Bagus mas ...hinaan dan cacian jadikan lah penyemangat semoga sukses amiinnn
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 11 ай бұрын
terimakasih apresiasinya..semoga bermanfaat
@alexsander6760
@alexsander6760 Жыл бұрын
Saya Pernah ngalamin, dimaenin tengkulak. Ditawar murah, mau gak mau dijual karena pakan udah nipis sementara barang banyak, sedihnya disitu. Senangnya kalo harga lagi naik alhamdulilah ada untungnya.
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih sudah berbagi pengalamannya. semoga menjadi tambahan wawasan bagi yang mau memulai usaha ternak bebek.
@almuzakir9941
@almuzakir9941 9 ай бұрын
Luar biasa. Jadi semangat nonton video ini.
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 9 ай бұрын
terimakasih apresiasinya..
@almuzakir9941
@almuzakir9941 9 ай бұрын
@@RonareneVLOG iya, lanjutkan bikin content video yang bagus.
@peternakinkubatorkardus6161
@peternakinkubatorkardus6161 Жыл бұрын
Mantab
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih 🙏
@naganstrek7778
@naganstrek7778 Жыл бұрын
Sangat menarik ms... Semoga sukses.....
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih mas apresiasinya..semoga ada manfaatnya
@komenkkamarudin5451
@komenkkamarudin5451 Жыл бұрын
hadir nyimak vidiox kawan slm dari lombok
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih kawan. selamat bergabung Lombok..
@HaryonoHernandez
@HaryonoHernandez Ай бұрын
Hebat mas bisa bobot segitu
@dadangsudrajat1618
@dadangsudrajat1618 Жыл бұрын
Super bos... 👍👍
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih bos
@bibiksrireni6989
@bibiksrireni6989 Жыл бұрын
Subcsriber baru. Iya
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih sudah berlangganan. semoga ada manfaatnya kak
@ponnijopoiniman2464
@ponnijopoiniman2464 Жыл бұрын
Cukup menyenengkan mas
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
iya mas
@wawangunawan2397
@wawangunawan2397 Жыл бұрын
Sya pemula,,, stelah bljar trnak,,, biasa bngun siang,,, jd pagi
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih atensinya. semoga bermanfaat
@zeraaaulia2619
@zeraaaulia2619 11 ай бұрын
Keren mas,sy jadi termotivasi ikut jejak mas
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 11 ай бұрын
terimakasih apresiasinya. semoga ada manfaatnya
@AgusAyuNda
@AgusAyuNda Жыл бұрын
Alhamdulillah Bang jadi motivasi, sukses selalu Abangku 👍
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
amiin..terimakasih atas suportnya bang..sukses selalu juga 🙏
@blangkon4445
@blangkon4445 Жыл бұрын
suksesss masss ..... berkah buat panjenengan❤
@akunmediabelajarppkn1179
@akunmediabelajarppkn1179 7 ай бұрын
Aamiin
@HGDUCKJAYAFARM
@HGDUCKJAYAFARM 4 ай бұрын
Sama gan dulu cuma jadi makelar DOd .. alkamdulilah skrg juga punya penetasan sendiri.. punya induk 2000
@baihaqi___________
@baihaqi___________ 3 ай бұрын
untuk pakan sama hasil lebih besar pakanya ya mas
@jono-ct1fz
@jono-ct1fz Ай бұрын
Bisa beli dod nya
@akhsahaliakhsahali8823
@akhsahaliakhsahali8823 Жыл бұрын
slalu rendah diri itu yg aku salut... moga sukses
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya. semoga kita selalu berusaha untuk rendah hati
@fikriansyah9783
@fikriansyah9783 Жыл бұрын
Sayang jauh kala dekat saya datangi ni org buat belajar
@madejaya3970
@madejaya3970 Жыл бұрын
salut dari bali nyimak 👍👍
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih apresiasinya. selamat menyimak Bali
@MasEdAE
@MasEdAE Жыл бұрын
mantap maszeh salam kenal dari Ngawi🤝. tambah sukses poko'e ternak'e josss
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih mas apresiasinya..sukses selalu 👍
@Keluarga_Kucing_Ceria
@Keluarga_Kucing_Ceria Жыл бұрын
Salam hangat dari paron ngawi maseh
@MasEdAE
@MasEdAE Жыл бұрын
@@Keluarga_Kucing_Ceria cedak mas mantap
@dewikucing7268
@dewikucing7268 Жыл бұрын
Mas cobak di campor cacahan kangkung cari di pasar di pemetasi ma m4 di tambah mulase atau gula selama tiga hari biar ngirit bekatulya dan untuk nambah nutrisi
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG Жыл бұрын
terimakasih sudah berbagi pengetahuannya. semoga bisa dicoba dan bermanfaat
@dewikucing7268
@dewikucing7268 Жыл бұрын
@@RonareneVLOG ya aminn
@BANKSOAL-cj2nt
@BANKSOAL-cj2nt Жыл бұрын
SALUT MAS E
@ogiesunaryo6521
@ogiesunaryo6521 9 ай бұрын
Sudah di subcribe. Semangat terus, mas...!!! Karawang. Jabar
@RonareneVLOG
@RonareneVLOG 9 ай бұрын
terimakasih suportnya mas. salam dari magelang jawa tengah.
@miraktp5373
@miraktp5373 10 ай бұрын
Slm kenal mas,saya juga suka ternak ayam sma bebek
@rajasundulempire7529
@rajasundulempire7529 7 ай бұрын
Benar paling susah itu nyari bakul
Каха инструкция по шашлыку
01:00
К-Media
Рет қаралды 2,5 МЛН
КАКОЙ ВАШ ЛЮБИМЫЙ ЦВЕТ?😍 #game #shorts
00:17
Poopigirl
Рет қаралды 10 МЛН
How I prepare to meet the brothers Mbappé.. 🙈 @KylianMbappe
00:17
Celine Dept
Рет қаралды 58 МЛН
TERNAK BEBEK HIBRIDA PEKING-budidayanya mudah dan menguntungkan
8:41
Sudaryono al blitari
Рет қаралды 69 М.
Dulu di Remehkan Usaha Budidaya Belut, Sekarang Punya 200 Kolam
18:56
TANPA KASIH PAKAN BISA PANEN TELUR BEBEK MELIMPAH
20:35
Jul Elang
Рет қаралды 430 М.
Uji coba ternak bebek 6-7 estafet dalam 1 bulan BOBOT MONSTER
25:46
Chonam Sensei
Рет қаралды 216 М.
TERNAK 1 KAMBING MUDAH 100 KAMBING SUSAH 1000 KAMBING GAMPANG
37:03
Bayu Dinigrat Pertanian Dan Peternakan
Рет қаралды 67 М.
REMAJA RT SUKSES TERNAK LELE FULL PELET UNTUNG BERSIH 1 JUTA / KOLAM
15:50
Bukan Bebek Biasa, Ternak Bebek Mandarin Bisa Untung Puluhan Juta
10:02
SUKSES BETERNAK BEBEK HIBRIDA PEDAGING 40 HARI PANEN
6:36
AGRO TV
Рет қаралды 266 М.