Eps 184 | CARA CEPAT MENJADI CERDAS

  Рет қаралды 665,499

guru gembul

guru gembul

3 жыл бұрын

Banyak sekali orang di kolom komentar bertanya bagaimana tips menjadi cerdas, atau cara membaca dengan menyenangkan. Di video kali ini saya justru mau menyangkal itu semua. Saya jelaskan bahwa para jenius memiliki banyak karakter. Tak satupun diantara meerka yang sama. Perbedaan itu menciptakan sanggahan pada tips. Tak ada tips yang bisa berlaku untuk semua orang karenanya jangan minta tips soal hidup baraya
Saya mohon videonya disimak sampai tuntas karena jika tidak mungkin akan menghasilkan kesimpulan yang salah
silahkan mampir ke medsos saya.
vt.tiktok.com/ZSQmLqbp/ gurugembul?igsh...
untuk donasi di channel ini bisa disalurkan melalui rekening berikut : saweria.co/donate/gurugembul
BRI : 178101000358531

Пікірлер: 2 100
@Jakijurnal
@Jakijurnal 3 жыл бұрын
Intinya, orang2 yg terkenal jenius ternyata tak sehebat itu. Dan kita hanya perlu mengenal dan menerima diri sendiri apa adanya
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
ini dia
@raditya_s9463
@raditya_s9463 3 жыл бұрын
dan mungkin Guru gembul gak sepintar seperti apa yang kita bayangkan .
@azizmuslim8881
@azizmuslim8881 3 жыл бұрын
@@raditya_s9463udah terlihat guru gembul itu pintar banyak menyerap ilmu tapi blum pasti cerdas.. Walau bilang iq rendah saya ga percaya..
@raditya_s9463
@raditya_s9463 3 жыл бұрын
@@azizmuslim8881 kalo dibanding manusia normal jelas guru gembul lebih pintar. Tapi guru gembul aslinya juga normal sih. "ngapain coba debatin guru gembul ,gk ada topik lain 😰"
@RachmadaniFAG
@RachmadaniFAG 3 жыл бұрын
@@azizmuslim8881 ya kan itu buat ngukur kecerdasan, bukan kepintaran hehehe.
@alvinaditya3684
@alvinaditya3684 3 жыл бұрын
"Saya sebenarnya gak cerdas - cerdas amat" adalah ciri jawaban orang cerdas karena biasanya orang cerdas itu peragu ekstrim makanya gak bisa berhenti berpikir dan berimajinasi.
@Bosenkurus
@Bosenkurus 2 ай бұрын
Dan cabul ya kak? 😅
@MultiAcenk
@MultiAcenk 2 жыл бұрын
Catatan dari pak guru tentang kecerdasan: 1. orang yang jenius adalah orang yang bisa mengambil pelajaran/hikmah darimanapun bukan berdasarkan guru atau tempat dimana dia belajar 2. kecerdasan tidak bisa digeneralisir, masing2 memiliki ciri khas sesuai dengan minat dan bakatnya, mereka yang bisa menemukan minat dan bakatnya kemudian mengembakannya itulah salah satu ciri kecerdasan. 3. kecerdasan itu kompleks / luas/ banyak tidak hanya IQ dan di dunia modern sudah tidak relevan 4. tips cerdas kenali visi , tujuan dan visi sendiri kalau sudah tahu itu eksplorasi dan nikmatilah sbg orang jenius di dunia ini. semoga kita bisa mengambil makna dari penjelasan pa guru...aamiin
@adiwiradharma9863
@adiwiradharma9863 Жыл бұрын
aamin
@hyunwookim1644
@hyunwookim1644 Жыл бұрын
Amin
@aaml0ps961
@aaml0ps961 Жыл бұрын
Anda cerdas dalam hal ini
@muslimmoderat5095
@muslimmoderat5095 Жыл бұрын
Amiin
@kardady
@kardady Жыл бұрын
Hanupis Kang Aceng 👍😍🙏
@wongirengjembuten1702
@wongirengjembuten1702 3 жыл бұрын
Menurut gw, kecerdasan Guru Gembul terletak pada Public Speaking dan Information Grinding. Dan inti dari informasi ini adalah belajar dari pengalaman dan menerima diri sendiri apa adanya.
@khasanialbadik63
@khasanialbadik63 Жыл бұрын
Setuju
@panjisate1372
@panjisate1372 Жыл бұрын
sangat setubuh.....
@mbahyanto6174
@mbahyanto6174 Жыл бұрын
+ dia juga berpengalaman tentang pendidikan
@xjayxone8548
@xjayxone8548 Жыл бұрын
Dia sangat cerdas dalam mengexplore dan menganalisi informasi
@Shazo29
@Shazo29 Жыл бұрын
kurang setuju kalo kecerdesan dapat dari public speaking. public speaking itu basic skill yang harus di kuasai
@wisnuputrawardhana8434
@wisnuputrawardhana8434 3 жыл бұрын
Inti : Tak perduli apa kekurangan baraya, baraya pasti mempunyai keahlian dibidang tertentu yang disebut bakat, Temukan bakat itu dan eksplorasi dengan keras
@axxfxv
@axxfxv 10 ай бұрын
Tpi malas berexplorasi wkwkwkwkwk
@mordekhaimakahanap890
@mordekhaimakahanap890 3 жыл бұрын
Gw : *sering salfok sama optimus prime guru gembul : thats just a beginning *keluarin bimoli
@lazykukuk4481
@lazykukuk4481 2 жыл бұрын
Habis itu keluarin tabung gas :v
@adjirahman512
@adjirahman512 Жыл бұрын
:V
@juanxalendra
@juanxalendra Жыл бұрын
alhamdulillah dulu guru matematika saya adalah orang cerdas...... setiap jam pelajarannya, kadang terlambat, sering jadi jam kosong, lambat laun diketahui bahwa beliau sering kesiangan bangun...... kalo pun masuk dan ada, sering juga tertidur dikelas...... ...... sekarang benar2 terasa hasil kecerdasannya, saya pun resmi berpredikat menjadi kaum rebahan....... terimakasih guru matematika 🙏
@gunxs6091
@gunxs6091 2 жыл бұрын
Kesimpulan: 1. Tak ada ciri khusus yang menyebabkan mengapa orang itu cerdas. Contoh: Ada yg punya ciri suka banyak tidur, namun ada juga yg sebaliknya. 2. Kriteria cerdas sedemikian banyak, sehingga tidak dapat ditentukan dengan satu tes karakteristik.
@hollaacrushyt2486
@hollaacrushyt2486 Жыл бұрын
org cerdas adalah org yg berfikir secara tidak normal dan berkehidupan secara tidak normal makanya mereka di anggap gila
@budisusilo9715
@budisusilo9715 Жыл бұрын
Harus geloh
@_Satriadwipramana
@_Satriadwipramana 3 жыл бұрын
TIPS PAK GURU GEMBUL : kenali diri anda, temukan visi anda, cari potensi dan bakat anda, cari minat anda, jika sudah mengenali diri anda eksplorasi seluas-luasnya
@Lusiaindahp
@Lusiaindahp 2 жыл бұрын
👍
@windhiadiyogasembada1384
@windhiadiyogasembada1384 Жыл бұрын
satu lagi khianati ide anda sendiri
@bayuww1417
@bayuww1417 Жыл бұрын
Dan lakukan secepat dan sedini mungkin
@sutemsi7278
@sutemsi7278 Жыл бұрын
Iya....
@akmalhuseinwaskito4212
@akmalhuseinwaskito4212 3 жыл бұрын
Yang pertama harus kita lakukan untuk mencari "kepintaran/kecerdasan mu itu cintailah dirimu sendiri , cintai dirimu maka kau akan menemukan potensi mu dimana, semua orang itu pada dasarnya profesor di bidang masing" ,bukan menyiksa diri sendiri untuk mengakui pintar oleh orang lain, dan jangan lupa berpikir positif, suatu hal yang kecil dampaknya besar dikemudian hari"
@aisyahapini6247
@aisyahapini6247 2 жыл бұрын
Cintaaaii ususmu tiap hari
@datasawala
@datasawala 2 жыл бұрын
Mungkin saya akan dihujat tapi gpp :v Bagi kalian yang mengatakan kalau tes IQ itu tidak relevan, sayangnya tes IQ masih lebih relevan dalam mengukur hal² seperti : - Performa dalam belajar - Kemampuan beradaptasi - Kesadaran terhadap kesehatan dan bahaya (berbanding lurus dengan ekspektasi umur) - dsb (Dahlah gauSah Banyak²) Sedangkan teori kecerdasan ganda, 8 kecerdasan atau sejenisnya banyak tidak disetujui dikalangan ahli dan nggak dipakai juga setau saya. Sebenarnya saya ngerasa kalau orang² salah paham dengan maksudnya pak guru, menurut saya sih pak guru cuman mau bilang kalau "sifat atau kepribadian tertentu tidak berbanding lurus dengan kecerdasan" Atau saya yang salah menginterpretasikan maksudnya. Lebih lengkapnya bisa dibaca di Wikipedia Inggris (Multiple Intelligence) disana dibahas mulai dari teorinya sampai masalahnya, entah ada versi indonya apa nggak.
@datasawala
@datasawala 2 жыл бұрын
@@damarpratamaofficial tes IQ mengukur kemampuan berlogika secara general, pengukuran ini diperlukan untuk mengetahui apakah seseorang memiliki kebutuhan khusus. Nilai IQ tidak menggambarkan seberapa terampil anda dalam bidang² tertentu, tetapi lebih ke "kemampuan belajar seseorang" (kemungkinan domainnya spesifik hanya ke logika tapi saya kurang yakin) yang menentukan keterampilan anda adalah "jam terbang dan pengalaman anda". Orang² yang dianggap Jenius dulu bagi saya hanyalah orang² yang terampil di bidangnya dan memiliki jam terbang yang tinggi. Jadi saya mengatakan cerdas bukan dalam konteks profesional tapi lebih ke nilai IQ dimana hal ini tidak berbanding lurus dengan kepribadian. Dan bagi saya kepribadian memang mempengaruhi domain expertise yang ingin digeluti, tapi nggak se ekstrim itu.
@cecepdurahim3764
@cecepdurahim3764 3 жыл бұрын
Pelajaran yg diambil dari Agus Komte bahwa kita yg dlm posisi tersisihkan terbelenggu dan merasa terisolir janganlah merendah diri terus tetaplah bangkitkan percaya diri dan teruskan jalani kehidupan menjadi lebih baik. Orang lain yg terkenalpun tetap saja memiliki kekurangan dan kejelekannya. Setiap orang berhak menjadi maju dan mendapatkan kehidupan yg lebih baik.
@nuryudahidayatullah538
@nuryudahidayatullah538 Жыл бұрын
Anjim Agus komite 😂
@agussiswanto9860
@agussiswanto9860 3 жыл бұрын
Sebenarnya pak guru cuman menghibur kita yg bodoh dan pemalas ini biar bisa menerima keadaan kita,makasih pak guru😂😂😂
@wongakeh8011
@wongakeh8011 Жыл бұрын
Gua senyum2 liat ni video ,
@wongakeh8011
@wongakeh8011 Жыл бұрын
Lumayan buat memotivasi orang2 🤣
@gustiayumirahutami7556
@gustiayumirahutami7556 Жыл бұрын
Gw ngakak trus 🤣🤣🤣
@gkim6834
@gkim6834 Жыл бұрын
Bener jg wkwk
@maysa3756
@maysa3756 Жыл бұрын
😅
@leonardopurba5140
@leonardopurba5140 3 жыл бұрын
"If you've got 160 IQ, sell 30 points to somebody else because you won't need it in investing." Warren Buffett (salah satu top 10 orang terkaya di dunia).
@omsairamsanjaya2150
@omsairamsanjaya2150 3 жыл бұрын
Thank's Guru Gembul 🙏 Amazing beautiful 👍 KAJIAN AKADEMIS ini sangatlah MENDIDIK dan WAWASAN tentang ILMU PENGETAHUAN jadi bertambah CERDAS👍...Salam NKRI 👍💪💖🙏🇮🇩
@lismiatizaini8567
@lismiatizaini8567 Жыл бұрын
Semua orang itu punya kecerdasan masing2 atau bakat masing2 Ini peringatan bagi orangtua yang suka membandingkan anaknya dengan anak orang lain Peringatan juga bagi orang yang suka iri dengki dan suka ikut campur hidup orang lain Semakin anda cerdas semakin anda malas mengomentari orang lain
@amaqteganang4948
@amaqteganang4948 3 жыл бұрын
Ngga apa apa lebih banyak endorse Pak Guru. Kita tetap bisa terima karena konten kontennya selalu menarik dan mendidik.
@asdivalen4950
@asdivalen4950 2 жыл бұрын
Lombok timur hadir
@phb5312
@phb5312 3 жыл бұрын
Terimakasih pak guru ilmunya 🙏🙏 Dari video ini dapat saya simpulkan bahwa jika kita ingin cerdas maka minumlah minyak bimoli minimal satu liter perhari supaya otak kita menjadi licin dan tidak berkarat.
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
jiah
@neographic
@neographic 3 жыл бұрын
Steve Jobs juga kalo gak salah bukan orang yang jago banget dalam hal komputer, justru lebih terlihat sebagai sales yang hebat
@nizarali2631
@nizarali2631 2 жыл бұрын
Yg cerdas komputer itu temennya, steve cuma cerdas dalam hal gagasan dan speaking dalam menjual produk
@jagungkaka5977
@jagungkaka5977 Жыл бұрын
@@nizarali2631 Yg penting msh ada cerdasnya
@tanrajofahlevi1464
@tanrajofahlevi1464 Жыл бұрын
brarti sales yang cerdas
@user-nw3nb9yc2w
@user-nw3nb9yc2w 9 ай бұрын
Pernah jadi sales kartu perdana juga
@SyahdanSurya
@SyahdanSurya 3 жыл бұрын
Dsinilah para insan2 yang berpikir dalam sunyi berkumpul. Terimakasih, semoga selalu tercerahkan
@ruangprestasi8073
@ruangprestasi8073 3 жыл бұрын
Guru ini memang gembul otaknya. Mengembang, membelah diri tanpa batas kayak amoebah. Jadikan aku muridmu 😁🙏
@daudches
@daudches 2 жыл бұрын
Yuran nanti bayar ya
@pakputra7552
@pakputra7552 3 жыл бұрын
Kecerdasan setiap orang dapat dilihat dari sisi yang berbeda-beda. Saat Newton kejatuhan apel, dia menemukan teori gravitasi. Lain halnya dengan entrepeneur, saat kejatuhan apel, dia akan memikirkan olahan apel yang akan laku dijual.
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
tip
@dwi_oktanto
@dwi_oktanto 3 жыл бұрын
Klo saya kejatuhan apel, pasti saya langsung misuh...
@khaqim4148
@khaqim4148 Жыл бұрын
@@dwi_oktanto Ciri orang jenius
@ilhamkuu73
@ilhamkuu73 Жыл бұрын
@@dwi_oktanto langsung teriak djancook
@muslimmoderat5095
@muslimmoderat5095 Жыл бұрын
Jacpot 10x
@bambang9897
@bambang9897 Жыл бұрын
2:09 "pintar" bermakna mudah memahami sesuatu yang dipelajari sehingga memiliki banyak pengetahuan. "cerdas" bermakna memiliki kemampuan mental untuk "merangkaikan" sebagian besar pengetahuan yang dimiliki untuk menghasilkan produk yang bermanfaat bagi diri sendiri dan orang banyak. banyak orang "pintar" menjadi bawahan orang "cerdas".
@nailihidayatullah8338
@nailihidayatullah8338 2 жыл бұрын
Intinya kita harus terima terhadap diri sendiri,faham terhadap diri sendiri
@ciel-sensei
@ciel-sensei 3 жыл бұрын
Saya juga perokok berat, saya merasa lebih ringan dengan merokok. Saya akan mudah mengantuk di keramaian, dan saya tidak akan tidur ketika otakku mencapai ketenangan. Siang aku ngantuk, malam aku akan melakukan hal yang aku suka. Tapi aku cocok di lingkunganku. 😟
@hidayat202
@hidayat202 3 жыл бұрын
Joss
@josephstallin445
@josephstallin445 3 жыл бұрын
Benar sekali, pak guru gembul. Misalnya saya sekarang lagi rebahan dan lagi malesin banget buat ngapa-ngapain. Tapi, saya selalu pingin menambah informasi dari manapun, salah satunya dari channel ini. Mungkin saya masih belum bisa mengembangkan pengetahuan yang saya terima. Tapi selalu, saya ingin memotivasi diri saya untuk tahu, berkontemplasi, sekaligus skeptis.
@indonesiabagus470
@indonesiabagus470 2 жыл бұрын
Aku baru tahu kalau Joseph Stalin itu Mager
@dontgiveafridge
@dontgiveafridge 2 жыл бұрын
@@indonesiabagus470 mager nya ngalahin n4z1 ya bang wkwk
@hermoyoirawan2176
@hermoyoirawan2176 Жыл бұрын
Terimakasih ilmunya Guru Gembul Sehingga menginspirasi / mengingatkan saya adanya Hadits (dlm wacana ke-Islaman) yg berbunyi sbb "Man 'arafa nafsahu faqad 'arafa Rabbahu" (barangsiapa yang telah mengenal dirinya, niscaya telah mengenal sang PENCIPTA nya) dan "Laa biwushuli ilahi ila biwasithatin" (tidaklah mungkin seseorang bisa bertemu/mengenali TUHAN nya bila tidak dengan Wasithah/Guru Wasithah) Kita yakini bersama bhw TUHAN itu Maha Cerdas, Maha Kuasa atas segalanya, namun Maha Welas Asih-NYA mendahului Asma'2-NYA yang lain Bila kita mau berupaya u mengenali-NYA /ma'rifatullah ("melarutkan diri" kepada Kecerdasan-NYA), maka tentu saja kecerdasan kitapun akan meningkat lebih "baik dan benar" So Keep On The ZERO ZONE Please Demikian sedikit sharing dari saya
@Kimrio910
@Kimrio910 2 жыл бұрын
Saya pernah tidak naek kelas, pernah juga rengking terakhir, sekarang JD pengangguran 🤣🤣 . Sungguh indah hidup ini
@riyanard8601
@riyanard8601 Жыл бұрын
Sabar om
@IpheloLastiko
@IpheloLastiko 3 жыл бұрын
Orang cerdas ada peran nya, orang gak cerdas juga ada peran nya. Supaya kehidupan berjalan seimbang dan harmonis. Setuju baraya?
@marcopoloandreas
@marcopoloandreas 3 жыл бұрын
Setuju
@adibzainul4062
@adibzainul4062 3 жыл бұрын
Setuju Orng g cerdas jg penting karena mereka bisa dianggap orang cerdas karena ada orang orang2 yg g cerda
@amm3640
@amm3640 3 жыл бұрын
Ini disebut ibadah. Aku setuju
@Jakijurnal
@Jakijurnal 3 жыл бұрын
Gardner : terdapat 8 jenis kecerdasan Sekolah : hold my RAPOR..!
@RachmadaniFAG
@RachmadaniFAG 3 жыл бұрын
Sekolah ku juga mau nerapin kurikulum sendiri, tapi kata Disdik: Stop it right there
@elnarthanato1932
@elnarthanato1932 3 жыл бұрын
diatas langit ada langit (lembaga Pemerintahan)
@RachmadaniFAG
@RachmadaniFAG 3 жыл бұрын
@@elnarthanato1932 diatas lembaga ada korporasi
@Aku_Dafi
@Aku_Dafi 3 жыл бұрын
Kalau kayak gitu lebih ke kepintaran nggak sih ? Kan kebanyakan pelajaran sekolah cuman suruh baca, hafal, terapkan yg sudah dibaca/dihafal. 🤔
@dewanata_armoon
@dewanata_armoon 3 жыл бұрын
hold my spp.
@MUFASA0303
@MUFASA0303 Ай бұрын
Terima kasih guru, semoga selalu dilindungi oleh allah dan selalu diberi kelancaran dalam segala hal yang baik.
@MUFASA0303
@MUFASA0303 Ай бұрын
Setelah lulus sekolah saya langsung kerja,dan rasanya saya kehilangan semua guru saya,tapi setelah mendengarkan penjelasan guru pikiran saya menjadi lebih terbuka,semua manusia mempunyai porsinya masing" dan manusia yang jenius adalah manusia yang bisa mengendalikan/mengolah pikirannya sendiri karena segala hal mempunyai makna tersendiri,banyak hal yang bisa dipelajari dan ilmu itu tidak terbatas,selalu mempelajari hal baru sangatlah penting agar tambah ilmu dan wawasan.
@refnedisyamsuri1506
@refnedisyamsuri1506 Жыл бұрын
Hebat, itu saja yg dapat saya sampaikan setelah simak konten Pak Guru Gembul , sukses selalu buat Pak Guru
@abisofia5751
@abisofia5751 3 жыл бұрын
Setuju Pak Guru..Generasi 80 an dibilang Cerdas kalau : (1) bisa cepet2an main kubik warna-warni (2) Ikutan Lomba Cerdas Cermat dimana Ilmu yang di miliki di adu keunggulannya cepet2an.. dangkal sekali.
@kangkimin886
@kangkimin886 Жыл бұрын
😂 jaman pak harto
@yehezqielrivaldoonazi7244
@yehezqielrivaldoonazi7244 3 жыл бұрын
الله Maha Pemilik Kecerdasan & Kepintaran, tidak ada satupun makhluk yang mendapatnya, kecuali atas izin-Nya!
@Arullianhasibuan
@Arullianhasibuan 2 жыл бұрын
Yah thats true
@rizvanhassan7251
@rizvanhassan7251 Жыл бұрын
Otak itu seperti mobil supercar di garasi rumah, kl dipakai cuma keliling rumah trus disimpan lg itu arti kemampuan sia2. Mobil supercar jarus digunakan di jalan bebas hambatan, aspal yg mulus dan area sirkuit. Jd otak kita ada modal agar jd cerdas dg gunakan otak dg maksimal.
@ahmadmisbahulmunir3273
@ahmadmisbahulmunir3273 2 жыл бұрын
alhamdulillah terimakasih atas ilmu nya semoga abang sht sllu dan masuk surga
@sitilutfi8985
@sitilutfi8985 3 жыл бұрын
Mungkin masalahnya adalah kita tidak pernah berpositif thinking pada diri kita sendiri. Sekalinya positif thinking pun adalah positif thinking yang ngawur atau kepedean If you know what i mean wk
@rifandosuryawan3701
@rifandosuryawan3701 3 жыл бұрын
Kesamaan yang saya lihat dari contoh orang yang jenius adalah mereka semua menulis 😄
@bruhmoment2242
@bruhmoment2242 2 жыл бұрын
Haha betul
@rdbkennel1112
@rdbkennel1112 Жыл бұрын
🤣🤣🤣🤣🤣 Orang2 Genius sulit dimengerti smasa hidupnya, namun pandangannya pd akhirnya akan membuka cakrawala pikiran org2 yg berpikir..... Mereka Hebat, Terlalu Hebat utk Dimengerti......
@michaeltheonlyone2359
@michaeltheonlyone2359 Жыл бұрын
Gw bangat
@raespatis7764
@raespatis7764 Жыл бұрын
Kunci cerdas itu dari motivasi/minat, semakin tinggi motivasi semakin cerdas dia, karna otak berkembang disebabkan di desak oleh dorongan untuk mendapatkan sebuah solusi dari motivasi/ minat yang muncul dari benak dirinya.
@sausanaliya9437
@sausanaliya9437 3 жыл бұрын
mulai terima endors nih guru gembul🤣 salfok sama Bimoli
@humanphotosynthesis5363
@humanphotosynthesis5363 3 жыл бұрын
Request.. Bahas Lucid Dream dong 🙏
@youngcipto5305
@youngcipto5305 2 жыл бұрын
I still see your shadow in my room
@azizgabut928
@azizgabut928 11 ай бұрын
1) saya males2an 2) si ujung kejenuhan saya larena twrlalu mengkhayal, saya mengarah ke p*rn* 3) saya alihkan ke game, bosen, ngarah lagi ke p*rn* 4) buka Yt, cari video soal astronomi (yg mana saya penasaran), bosen, ngarah ke p*rn* 5) kehabisan akal untuk mengalihkan, akhirnya kabur ke bini 😂. *note, hal2 diatas maksudnya dalam waktu senggang tanpa aktivitas ya. Dan kalo gabut ya seperti diatas. Bahkan kadang saking gabutnya, hal soal game aja aku buatin spreadsheet nya. Demi otak ini supaya ga berhenti mikirin sesuatu. Padahal dalam batin pengen banget diem. Apakah ini gejala kejeniusan, atau kegilaan dalam berpikir
@fransoki3628
@fransoki3628 Жыл бұрын
Intisari dari Bang Gembul ini buat Para Pendengar yang ingin cerdas. Sering2 lah Mencari, Mendengar dan Menyimak informasi Ttg Pengetahuan Ilmu dan Pengetahuan Umum disekitar Lingkungan Kita Tinggal dan Setiap dimana Berada. Cerdas dan Pintar itu dapat Diperoleh selama selalu Mau Belajar seperti Bang gembul. Bisa jadi Perpustakaan Berjalan. Yang Memiliki Pengetahuan dari membaca dan Menyimak. Seperti Filosofi Kainlap berbahan Handuk yang cepat Menyerap Air dan lain sebagainya. Tidak selamanya Yang kelihatan Sepele lantas dipandang Hina. Karna terkadang orang2 Yang Jenius itu tidak masuk di akal bila Menelusuri sejarah hidupnya. Tetap Lah Belajar dari Hal Yang Membawa anda Cerdas dan Pintar. Ulet Bukan Keras. Keras Bukan Ulet.
@shaporhanox56
@shaporhanox56 3 жыл бұрын
setuju dg migornya kalo perlu tambahin lain-lain krn konten pak guru, bermanfaat betul2
@burhanudin1607
@burhanudin1607 3 жыл бұрын
Detik ke 7 gue langsung tersenyum lebar.melihat bimoli di samping guru gembul😀
@ayomiparisya464
@ayomiparisya464 Жыл бұрын
ketika anak2ku biasa2 saja.Jadi salah satu jln yg harus kutempuh yaitu banyak2 berdoa..semoga jadi orang berutung dan siapa tahu jd ilmuwan "genius".sungguh gurugembul menginspirasi
@muliawatisaidahkhaerani2658
@muliawatisaidahkhaerani2658 Жыл бұрын
Orang cerdas dan genius hanya karna ada karunia-Nya dan rahmat-Nya... Hanya titipan amanah di dunia... Sarana ibadah untuk akhirat..
@fcrq2316
@fcrq2316 2 жыл бұрын
Tips dari saya sendiri yang saya simpulkan bisa bikin cerdas itu cukup Berpikir Optimis aja🙏
@sholahudinyusuf2761
@sholahudinyusuf2761 3 жыл бұрын
Kecerdasan manusia bukan cuma Kecerdasan Intelegensi (IQ) yg biasa diukur lewat psikotes.......
@lenteramuslimpresent
@lenteramuslimpresent Жыл бұрын
Setuju banget sama apa yg di sampaikan guru.. dan saya sudah melalui proses dan cara yg di smpaikan .. dan alhamdulillah sekrg saya bisa mrasakan bgaimana itu org yang cerdas dan jenius..
@zulfikargayung6036
@zulfikargayung6036 Жыл бұрын
Ada cerdas ada pintar, dua-dua nya sodara kembar. Cerdas yang sesungguhnya adalah berfikir tentang sesuatu yang yang sudah Allah tentukan secara berurut.. Melihat sesuatu yang terang hingga redup..itu baru pintar.. Mau nekat berbeda dengan umumnya.. Tapi tak menolak jika ada sesuatu yang benar.
@StenlyWisal
@StenlyWisal 3 жыл бұрын
Makasih Guru Gembul... gw nonton sampe habis dan sangat menginspirasi... sehat selalu 🙏
@mudiprakasa5393
@mudiprakasa5393 2 жыл бұрын
terima-kasih pak guru gembul atas pengetahuannya.
@harapanini
@harapanini 7 ай бұрын
mepengaruhi pola pikir ke arah yang lebih positif dari hal sederhana
@maleri802
@maleri802 Жыл бұрын
Cerdas = Luar biasa = di luar kebiasaan = tidak biasa = jangan menjadi biasa(dalam hal positif) Contoh Malam gelap Orang biasa menyalakan lilin Orang tidak biasa membuat(menemukan) lilin Ketika lilin sudah bisa Orang biasa - masih pake lilin Orang tidak bisa - membuat lampu 😅 jadi kalo ingin Cerdas Harus sering berimajinasi didukung dengan kreatifitas
@mademastra7111
@mademastra7111 Жыл бұрын
Jatuhnya kek motivasi yg berujung kekalimat setiap anak itu jenius namun pada bidangnya masing masing dengan kalimat yang elegan
@06_9b_gdechaitanyajyoti5
@06_9b_gdechaitanyajyoti5 3 жыл бұрын
Tiba² semua orang merasa cerdas nonton video ini🤣
@amm3640
@amm3640 3 жыл бұрын
Iya kenapa nih
@raditya_s9463
@raditya_s9463 3 жыл бұрын
tipe tipe orang yang di bilang "kamu punya potensi ." langsung senyum-senyum
@aiueo8962
@aiueo8962 3 жыл бұрын
Gw b aja, gak merasa paling cerdas, gak merasa paling bodoh, orang yang lebih cerdas? Banyak, orang yang lebih bodoh? Banyak
@sudutpandang5303
@sudutpandang5303 3 жыл бұрын
KLW GW SIH EMANG CERDAS 😎
@aiueo8962
@aiueo8962 3 жыл бұрын
@@sudutpandang5303 cerdas dalam bidang?. Apa definisi cerdas?. Mengapa anda cerdas?. Apakah anda cerdas secara mutlak?, hahh secara mutlakkk??? 🤔🤔🤔 Edit: ternyata yang gw bales komennya lulusan Harvard, udah S3
@ahmadsidik3091
@ahmadsidik3091 2 жыл бұрын
Kita di lahirkan ke Dunia ini , untuk berkesempatan belajar dlm segala hal dan keadaan . Tuhan dan alam semesta sudah memberikan yg terbaik bagi keseluruhan umat manusia. Kita hanya menikmati dan mensukurinya, bukan untuk memilikinya. Karena yg sesungguhnya yg memberi makna dan arti dlm kehidupan ya Manusia itu sendiri.🙏❤ salam damai seluruh alam.
@dweehasan4532
@dweehasan4532 Жыл бұрын
Klu konten spt ini ditonton anak" yg sdg mencari jati diri bisa langsung ditiru,akhlak jadi semakin tidak dipedulikan lagi
@_moonrunners
@_moonrunners Жыл бұрын
Semua orang yang dianggap cerdas dalam sejarah punya kekurangan dan keunikannya masing-masing. Jadilah cerdas dalam ruang kita sendiri, cerdas tidak perlu diaku, output pemikiran dan implementasi yang berlaku.
@YantoYanto-wc2fv
@YantoYanto-wc2fv Жыл бұрын
" CERDAS ITU MENURUT SAYA JUJUR PADA DIRI SENDIRI " C= CARA E= ENAK R= RASIOONAL D= DAPATKAN A= AMANAH S= SUKSES
@kikydivky
@kikydivky 2 ай бұрын
saya pernah ngobrol sama bos pabrik china beliau mengatakan hidup itu gak harus menjadi sempurna cukup hargai saja jalan ninja orang lain itu sudah lebih dari cukup.
@qisthiibrahim06
@qisthiibrahim06 Жыл бұрын
Kriteria orang2 cerdas ternyata sangat sesuai dengan kebiasaan kita yang merupakan orang2 yang merasa tidak cerdas
@agusamarsidik8628
@agusamarsidik8628 8 ай бұрын
Asa teu mungkin, kang 😂... kayaknya Einstein mah saat2 tertentu, kabel2 di otaknya saling nyambung otomatis dg speed tinggi 😅
@jessemamurajatamijslalumni8010
@jessemamurajatamijslalumni8010 3 жыл бұрын
Apapun keadaannya carilah Istri,apabila kamu mendapatkan istri yang baik maka kamu akan bahagia.Apabila kamu mendapatkan istri yang jahat maka kamu akan jadi seorang filsuf. - Socrates
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
mantap ni anak sma
@sr3821
@sr3821 3 жыл бұрын
Jadi mau bahagia atau mau jadi filsuf?
@kaptoon6710
@kaptoon6710 3 жыл бұрын
Dari penjabaran tips2 cerdas ala tokoh dunia tadi, saya makin percaya kalo 30-an adalah angka iq yg pas buat kang guru.
@vamiqadhra2162
@vamiqadhra2162 3 жыл бұрын
Gak faham sarkastik ini bocah Tips2 ini bentuk sindiran buat org pemalas yg ingin sukses Dia mengambil sisi negatif org2 jenius dunia Krn org2 malas itu suka kalau mereka "ada temannya"
@blaze1891
@blaze1891 2 жыл бұрын
@@vamiqadhra2162 bener, jaman sekarang kok masih ada aja dah orang yg gaktau sarkas
@andifebryanto2680
@andifebryanto2680 Жыл бұрын
Cerdas, mampu mengambil hikmah/pelajaran dari setiap kejadian. Pesannya tersembunyi dari penjelasan nya yagesyaa, thank you om gg.
@iqbalFaismuhammad
@iqbalFaismuhammad Жыл бұрын
Gila ini, pembahasan keren banget. Satire dan menyinggung kondisi orang sekarang. Semakin kagum dengan kecerdasan ulama-ulama Islam masa lalu.
@mzasdanigamingchannel4813
@mzasdanigamingchannel4813 Жыл бұрын
Orang Jawa Yaaa,Kamu?
@kukuireng
@kukuireng Жыл бұрын
@@mzasdanigamingchannel4813 iya, emang kenapa?
@kakitunes284
@kakitunes284 3 жыл бұрын
Full information full support guru gembul Dan terima Kasih dari Malaysia 🇲🇾🙌🏿
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
salam dari tetangga mu
@hiruto4688
@hiruto4688 3 жыл бұрын
Bohong lu dari indo kambing
@kakitunes284
@kakitunes284 3 жыл бұрын
@@gurugembul walaikumsalam 🙏🏻 pak guru
@kakitunes284
@kakitunes284 3 жыл бұрын
@@hiruto4688 dari pada elu dari jepang 😂😂
@hiruto4688
@hiruto4688 3 жыл бұрын
@@kakitunes284 Mbah mu jepang
@lismiatizaini8567
@lismiatizaini8567 Жыл бұрын
Andra Ramadan sang guitarist Dewa 19 itu tidak paham chord dan aransemen gitar Tapi beliau hanya mengandalkan kuping dan hatinya aja dan sukses sbg salah 1 gitaris handal ditanah air Kecerdasan orang memang tidak selalu dapat diukur
@jalanjalanasik5720
@jalanjalanasik5720 9 ай бұрын
Mustahil main gitar ga paham Cordd itu mustahil broo.
@Thisisyogzz
@Thisisyogzz 6 ай бұрын
Niatnya mau nyari meme, malah ngedengerin video ini sampai selesai 🗿
@capablemerch7885
@capablemerch7885 2 жыл бұрын
Udah setahun lalu postingnya, dan baru nyimak saja barusan, pop up stuff yang dimunculkan kok 'Bimoli', related sekali dengan issue belakangan ini soal kelangkaan minyak, visioner sekali Guru Gembul ini. Rahayu 🙏🏻
@akbarnamatangguhdipantara6911
@akbarnamatangguhdipantara6911 3 жыл бұрын
pikiran2 di buku karl marx itu mah bagi dia cuma dongeng di kepala dia doang wkwk tapi dianggap serius sama orang2
@sr3821
@sr3821 3 жыл бұрын
Jadi teori konstipasi?
@Jakijurnal
@Jakijurnal 3 жыл бұрын
Channel ini, mirip channel kok bisa?, tapi versi lebih mind blowing wkwk
@azrulzulmi4184
@azrulzulmi4184 3 жыл бұрын
Lebih ber isi
@naufalrifqi2798
@naufalrifqi2798 3 жыл бұрын
beda lah bro, kok bisa kan formatnya animasi
@Aku_Dafi
@Aku_Dafi 3 жыл бұрын
Dah komen 3 kali
@thebunnycruiser174
@thebunnycruiser174 3 жыл бұрын
Trus kok bisa itu videonya singkat sedangkan guru gembul bisa jadi pendek bisa jadi panjang
@poemucf9655
@poemucf9655 Жыл бұрын
Makasih pak guru, saya pribadi orang pemalas, seperti yang pak guru sampaikan. namun ada tembok seperti saya tahu gimana menjadi orang cerdas dan kadang suka datang ide2 aneh dalam kepala saya, seperti waktu SD dulu saya pernah memikirkan bagaimana cara menciptakan mesin waktu, dan saya terinspirasi dari machine waktu doraemon dimana laju waktu itu tetap, dan saya berteori cara keluar dari jalur waktu yang tetap dengan menggunakan kecepatan super cepat untuk bisa keluar dari waktu yg tetap itu. ini hanya sebagian dari ide2 aneh yg muncul seketika dalam kepala saya. mungkin saya hanya perlu waktu yang tepat untuk keluar dari siklus kemalasan ini.
@NUSANTARAZ27
@NUSANTARAZ27 14 күн бұрын
Intinya istirahat cukup, memiliki kemampuan untuk memanfaatkan orang lain,dan cerdas adalah relative
@adityatatrakumala2552
@adityatatrakumala2552 Жыл бұрын
Baru liat video ini karena semester ini banyak yang nilai D, dari awal video dijelaskan ciri2 orang cerdas, di ending ditampar "jangan habiskan waktu mencari tips cerdas versi orang lain" jadi intinya tetap kembali ie diri masing-masing.
@underdogmentality715
@underdogmentality715 3 жыл бұрын
Kecerdasan banyak jenisnya yang pelu kita lakukan eksplorasi itu dan jangan buang waktu untuk mencari kecerdasan fersi org lain...!
@ferrymalik178
@ferrymalik178 Жыл бұрын
Sebagai pengetahuan untuk sy...kalo dari sisi sahabat Rosululloh atau orang mukmin bagaimana level kecerdasannya d lihat dr sikap sifat atau dlm kesehariannya, coba diulas sama guru gembul, sy simak d video ini contohnya 99% dari non-muslim....
@rizqiibra5827
@rizqiibra5827 10 ай бұрын
Terima kasih pak guru untuk pencerahannya Pelan pelan saya menerima diri saya dan segala kekurangannya Serta mencoba eksplore ke minat pekerjaan yang saya mau walau saya masih ragu saya bisa atau tidak
@SunariWirohardjo
@SunariWirohardjo 3 жыл бұрын
Benar benar informasi *Gila* yang sangat menarik, lucu, kocak, konyol.. , but it is a great work pak Guru Gembul !!!
@hermansulaiman9893
@hermansulaiman9893 3 жыл бұрын
Alhamdulillah .. sekarang pak guru dapat sponsor ea .. semoga kedepannya tambah banyak lagi sponsor nya
@yuliarinawati5253
@yuliarinawati5253 Жыл бұрын
Alhamdulillah barokahullohh,Pak Ustad 🙏
@teguhh6766
@teguhh6766 Жыл бұрын
Pak Guru sedang memberikan perspektif lain beliau tentang orang2 yang dibilang hebat.. jadi, hebat adalah keberuntungan dariNya..
@theking234
@theking234 2 жыл бұрын
kecerdasan tertinggi adalah bisa mengenal dirinya sendiri☺️☺️
@inaceri
@inaceri 3 жыл бұрын
the best storyteller ada beberapa kritik namun bisa sebagai tambahan bahwa menjadi filsafat adalah orang gila. seperti hal nya orang suka yang bertanya di pasar. dia banyak memikirkan dan bertanya. apakah itu bagus ? tergantung. apa yang terjadi di comte sebagai filsafat namun untuk bagian pemarahnya adalah karena kejiwaan nya. sebagai penutup anda tidak perlu mendapatkan iq yang tinggi namun ada semacam penilaian tersendiri untuk menjadi storyteller dan anda sebagai pendengar yang memilih.
@liptintlover
@liptintlover Жыл бұрын
Inget kata kata bj Habibie.. kalo dia diberi waktu lagi dan memilih, dia lebih memilih belajar agama drpd ilmu dunia.. jadi penting bgt punya ilmu agama/ nilai religius yg baik
@idehidde6304
@idehidde6304 3 ай бұрын
SAlah satu episode paling brilian dari Guru Gembul!! Gimana dia muter2 melipir2 narik2 berbagai varian sumber data dan fakta, cuma "demi" menjelaskan soal cara orang menjadi cerdas. brillint closing as well!
@diladilafadilla
@diladilafadilla 3 жыл бұрын
Ishizaki berarti jenius sepakbola di serial Tsubasa, skill biasa2 aja terus jadi bek juga ga ada kelebihan tapi dia punya sahabat jenius bernama Tsubasa sehingga bisa masuk squad timnas utama Jepang padahal masih banyak bek lain yg skillnya diatas rata2 Tuturut mundinglah kepada orang Jenius jika ingin menjadi Jenius
@whoimi3938
@whoimi3938 3 жыл бұрын
Bener pak guru saya setuju, tambahan juga, kalo menurut saya kalau ingin cerdas tipsnya ya cuma 1 yaitu bahagia dengan pekerjaanmu. Kalau kita gak bahagia saat mengerjakan suatu pekerjaan atau bidang, selamanya kita gak akan bisa menguasai pekerjaan atau bidang tersebut. Bukankah kita akan selalu menjauhi sesuatu yang kita benci?
@mahiraponsel663
@mahiraponsel663 Жыл бұрын
Daging semua , tepat sekali pendapat Mr Gumgem, semu yg ada di lam raya ini ilmu, yg luar biasa, kenapa gx jadi ilmu krn otak manusia aja yg gx nyampai, coba kalian renungkan kenapa di alam raya ini di ciptakanan aneka warna, dari warna kulit manusia, timbuhan, warna bulu, warna daun, warna tanah, ruoa nya ini lah bentuk perlindungan Tuhan, agar kehidupan serasi, krn ssbenar nya Tuhan menciptakan matahari, dg aneka jenis cahaya, dg karakter yg berbeda, cahaya tersebut bisa menjadi manfaat dalam kadar toleransi dan bisa menjadi racun yg mematikan dalam kadar atas ambang maka ny agar aneka cahaya bisa idial di ciptakan aneka warna untuk menyerap kelebihan cahaya yg ke bumi agar menjadi netral dan gx menimbulkan kerusakan,.
@karpetbersihdotcom
@karpetbersihdotcom 2 жыл бұрын
berdaing as always... sampe kenyang .... terimaksih sarapan ilmunya pagi ini. maknyooss.. pak guru gembul
@Istiafiat
@Istiafiat 2 жыл бұрын
Orang2 cerdas/jenius hanyalah org2 yg secara kebetulan terpilih untuk menyampaikan ilmu2 Allah kpd manusia lainnya.😁
@meonkbatman9236
@meonkbatman9236 3 жыл бұрын
Hem menarik. Harusnya cara agar kalian pintar seperti saya (guru gembul) judulnya....
@arymusliman2119
@arymusliman2119 6 ай бұрын
terika kasih guru gembul atas ilmunya semoga guru gembul sehat
@NaNessQ
@NaNessQ 2 жыл бұрын
Itu dia cari potensi dan bakat mu. Eksplorasi... Dalami.... Dan berkaryalah sesuai potensi dan bakat kita.
@gwebangetforever
@gwebangetforever 3 жыл бұрын
Supaya bisa punya otak pinter, coba deh minum air kobokan dari seorang profesor. Kalo tokcer, nanti saia ikutan deh. 👌
@rasionalkan8195
@rasionalkan8195 Жыл бұрын
Saya bantah soal Rafael Nadal. Dia bukan kidal, dia pengguna tangan kanan. Dia bermain tenis pakai tangan kiri adalah taktik dan didikan pelatih pertamanya (sekaligus pamannya) Toni Nadal, yg niatan awalnya supaya Nadal tidak punya kelemahan. Utk lebih jelasnya, lihat pukulan Nadal, tidak ada yg super keras, semuanya melengkung tinggi, dan makannya teknik pukulannya sangat efektif di lapangan tanah liat
@berbagikebaikan132
@berbagikebaikan132 Жыл бұрын
Orang cerdas itu orang yang tau bersyukur
@demonlordfaiz7657
@demonlordfaiz7657 9 ай бұрын
Keambiguan karakter sulit untuk dicerna dengan halus, tapi itu tetap mengeyangkan, walau rasanya cukup hambar tapi masih bisa masuk kedalam mulut.
Eps 248 | MEMAHAMI KERJA TAKDIR DALAM FILSAFAT KEPUTUSAN
19:37
guru gembul
Рет қаралды 320 М.
3 wheeler new bike fitting
00:19
Ruhul Shorts
Рет қаралды 46 МЛН
⬅️🤔➡️
00:31
Celine Dept
Рет қаралды 43 МЛН
Homemade Professional Spy Trick To Unlock A Phone 🔍
00:55
Crafty Champions
Рет қаралды 55 МЛН
Eps 111 | REINKARNASI DALAM 4 KATEGORI SAINS
25:18
guru gembul
Рет қаралды 499 М.
Eps 349 | CIRI SISWA CERDAS YANG DIANGGAP BODOH
17:19
guru gembul
Рет қаралды 277 М.
Mungkin ini alasan Tuhan meletakkan SATU MATAHARI di tata surya kita
13:21
Eps 234 | ISRA MI’RAJ DALAM NASKAH-NASKAH KUNO
19:34
guru gembul
Рет қаралды 542 М.
Eps 600 | MENGAPA VIDEO INI TERLARANG UNTUK ORANG KAYA?
16:22
guru gembul
Рет қаралды 288 М.
3 wheeler new bike fitting
00:19
Ruhul Shorts
Рет қаралды 46 МЛН