(Eps. 28) Kenali Aglaonema Sehat atau Sakit dari 4 Tanda Ini | Rimawan Vlog

  Рет қаралды 31,316

Rimawan Vlog

Rimawan Vlog

Күн бұрын

Video ini membahas 4 tanda fisik untuk mengenali apakah aglaonema kita masuk kategori sehat atau sedang sakit. Bila sakit, bagaimana perawatannya?
Tonton videonya sampai selesai ya.
Semoga bermanfaat dan salam satu hobi.
#aglaonema #aglonema

Пікірлер: 205
@rafifzuhdi7214
@rafifzuhdi7214 4 жыл бұрын
Sangat bermanfaat, Karena layu, lonyot adalah masalah klasik pecinta Aglaonema.
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Betul sekali, itulah indahnya berhobi Aglaonema. Salam satu hobi Om.
@zulaihahmsaleh9674
@zulaihahmsaleh9674 2 жыл бұрын
Terima kasih..ilmu yang sangat bermanfaat.Saya penghobi aglo pemula.👍👍
@RimawanVlog
@RimawanVlog 2 жыл бұрын
Terima kasih kembali. Semangat selalu.
@anawono1204
@anawono1204 3 жыл бұрын
Dokter aglonema👍👍
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Terima kasih banyak atas apresiasinya.
@andriewijaya7598
@andriewijaya7598 3 жыл бұрын
Suwun....
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Sami-sami.
@aikuraesin853
@aikuraesin853 3 жыл бұрын
Makasih
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Assalamualaikum Wr Wb
@suzysuzilawatty9827
@suzysuzilawatty9827 3 жыл бұрын
Terimakasih ilmunya🤩👍
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Terima kasih kembali.
@honomargorejopati1666
@honomargorejopati1666 3 жыл бұрын
Suwun ilmunya Om.. sangat bermanfaat ....
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Siap, terima kasih banyak, semangat.
@endahwidjajanti770
@endahwidjajanti770 3 жыл бұрын
sangat bermanfaat mas,,, makasih ilmunya semoga chanelnya sukses terus yaaaa
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Amin, terima kasih banyak.
@sripujiratnawati8379
@sripujiratnawati8379 4 жыл бұрын
Trima ksh ilmunya sangat bermanfaat .buat pemula
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Sama-sama Bun. Salam satu hobi
@suminarsihsuminarsih3326
@suminarsihsuminarsih3326 3 жыл бұрын
Terimakasih mas Rimawan penjelasannya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Sama-sama.
@denialgaming3366
@denialgaming3366 4 жыл бұрын
Trima kasih tips nya sllu ikuti semangat aglo 😎😎
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Sama-sama Bun. Tetap semangat merawat aglaonemanya. Salam satu hobi
@bmratnamayasari3469
@bmratnamayasari3469 4 жыл бұрын
Suwun..tambah ilmu..liat pisaunya ky enak bgt buat ngorek .
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Sama-sama Bun, iya pisaunya ini sebelumnya untuk pisau bedah dokter.
@bernadettasrihartini7820
@bernadettasrihartini7820 3 жыл бұрын
Tq boss infonya menambah wawasan, semoga sukses
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Amin, terima kasih
@sartjejoweni5132
@sartjejoweni5132 3 жыл бұрын
🙏trima kasih mas
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Sama-sama.
@herlinabengkulu3787
@herlinabengkulu3787 4 жыл бұрын
Sllu hdr u dpt ilmu baru..dr pakdos..🙏
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Terima kasih banyak.
@herlinabengkulu3787
@herlinabengkulu3787 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog Sy order aglo nya pak dokter..yg d rekomendasi kan sm pakdos ikut menang lelang..phn nya bsk d kirim..🙏
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
@@herlinabengkulu3787 wah mantap Bun, nanti pasti pengen nambah lagi hehehe
@herlinabengkulu3787
@herlinabengkulu3787 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog Bnr bgt tu pakdos..😀
@intansukmawati8250
@intansukmawati8250 4 жыл бұрын
Terima kasih mas Rimawan.. Ilmunya sanfat ibu butuhkan... Aglonema ibu juga saat ini bermasalah, Alhamdulillah ada di vidio ini.. Salam .
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Ikut seneng bun kalau bermanfaat, semoga sehat2 aglaonemanya.
@granandisejatyo2901
@granandisejatyo2901 2 жыл бұрын
Maaf of kalo bisa video nya dipersingkat saja,,sekedar saran semoga sukses selalu
@RimawanVlog
@RimawanVlog 2 жыл бұрын
Terima kasih masukannya, ada juga yg shorts video kok.
@abengkaras1874
@abengkaras1874 4 жыл бұрын
Hadir nyimak pencerhannya terimakasih om👍
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Makasih om selalu nyimak channel saya.
@abengkaras1874
@abengkaras1874 4 жыл бұрын
Siap aman om 👍, maju jaya selalu. Amin
@mariayuliani6384
@mariayuliani6384 4 жыл бұрын
Trimakasih unt cara menangani aglo yg sakit
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Siap sama-sama.
@Diana-jx3by
@Diana-jx3by 4 жыл бұрын
walau pun blm punya aglonema,mudah2an bermanfaat ilmunya,bwt sy,,sukses ya bos🙏👍
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Amin, terima kasih, Saya doakan semoga segera tercapai harapannya.
@pujisrirejeki4022
@pujisrirejeki4022 4 жыл бұрын
Naksir pisau yg buat kruwek2 itu. Infoin dong belinya dmn pak,dan nm pisau nya apa?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
@@pujisrirejeki4022 saya dapat dari salah 1 nursery rekomendasi saya di video sebelumnya Bun
@sitirahayu4341
@sitirahayu4341 4 жыл бұрын
Sy nyimak vidio nya mas rimawan , lanjuuuutt .
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Siap, terima kasih.
@dedeamalia8330
@dedeamalia8330 4 жыл бұрын
Makasih sangat bermanfaat ilmunya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Terima kasih
@endangsofyana2737
@endangsofyana2737 4 жыл бұрын
Terima kasih utk ilmu nya, semoga tambah sukses 🙏
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Amin, terima kasih.
@sarintisiswita2655
@sarintisiswita2655 4 жыл бұрын
0
@suminarsihsuminarsih3326
@suminarsihsuminarsih3326 3 жыл бұрын
Aamiin doanya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Amin.
@intansukmawati8250
@intansukmawati8250 4 жыл бұрын
Yerima kasih.. mas Rimawan, ilmunya sangat bermanfaat.... Salam dari Semarang.... Ibu tunggu, ilmu lainnya, merepoting aglonema lipstik aurora yg sdh rimbun..... Ibu , pencinta aglonema pemula....
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Siam aurora saya itu bukan rimbun karena rumpun tapi rimbun karena grouping hehe. Pas saya tanam sendiri-sendiri sulit berkembang, lah setelah dijadikan satu malah sehat-sehat, sepertinya mereka kesepian kalau sendirian hehehehe. Coba nanti dipertimbangkan, terima kasih.
@khalismirza2015
@khalismirza2015 4 жыл бұрын
Keren mas ilmunya,sangat bermanfaat dan membantu👍,terimakasih
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Terima kasih.
@aikuraesin853
@aikuraesin853 3 жыл бұрын
Waalaikumsalam
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Matur nuwun.
@Tajima99
@Tajima99 4 жыл бұрын
Pisau nya itu loh bagus jos 👍😍
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Terima kasih, banyak yang naksir pisaunya daripada hostnya hahahahahaa.
@enyjoedi9749
@enyjoedi9749 4 жыл бұрын
Waduh pupuk2 nya apa aja tadi lupa . Harus banyak gitu ya mas macem2 pupuknya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Sudah ada Bun di video saya sebelumnya tentang Resep Saya agar Aglaonema Tumbuh Sehat, Subur dan Cantik, silakan disimak
@edwardjung6413
@edwardjung6413 9 ай бұрын
Aku baru..dan baru beli aglonema 3pohon rawat selama 10hari..1 pohon sdh terkna penyakit busuk daun dan kelihatan menjalar ke batang..ternyata tidak mudah..banyak obat2 dan vitamin yg mesti dibeli..hadehhhhh😅😂ternyakan aglomema pohonnya tumbuh dnga zat kimia semua😅😅😅
@ibusularsih3824
@ibusularsih3824 4 жыл бұрын
Super skali......bener2 mantul.....tp aqu praktek tanam pucuk krn spot mrh sll gagal....krn spotnya dah hmpir ke pucuk.... Mks ilmunya.bos.....
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Selalu semangat dan berusaha, matur nuwun buuu.
@lukitoharry9990
@lukitoharry9990 3 жыл бұрын
Gan ,kalau bisa videonya ksih tanda atau judul aglonema jenis apa, trus judulnya penyelamatan part 1 dan selanjutnya hasilnya penyelamatan aglonema part2 ketika sudah sukses menumbuhkan akar . Dan lain 2 lah gan. Sekedar info aj. Supaya sy bisa mengikuti. Heheh
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Siap terima kasih masukannya. Dipertimbangkan.
@abdufuad6833
@abdufuad6833 3 жыл бұрын
Cara nanam sperti itu udah d buat dluan sama Chenel Semi Aglo
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Wah ya bagus kalau gitu ternyata sudah dibikin videonya oleh senior saya. Sudah nonton sebelum ini, Eps 27?Om Semi Aglao salah satu nursery yang saya rekomendasikan. Dan Om Andi itu panutan saya, banyak ilmu-ilmu Om Andi yang saya serap. Semoga masih berkenan ya Om Abdu Fuad menonton vlog saya. Saya masih pemula dan terus belajar.
@nurmayanihd5138
@nurmayanihd5138 4 жыл бұрын
Info sangat bermanfaat 👍👍👍
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Terima kasih.
@millaresa1712
@millaresa1712 4 жыл бұрын
Selalu nyimak
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Terima kasih.
@susibariyatun6030
@susibariyatun6030 3 жыл бұрын
Mas tulisane nutupi gambar😎
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Tulisan apa ya Bun? Kalau teks video kemungkinan itu dari pengaturan KZbin yang di HP Bunda, bisa dinonaktifkan kok tulisannya.
@syofiadona8826
@syofiadona8826 4 жыл бұрын
Mas Rimawan...aku baru beli legacy..sama case nya dg Vidio ini... saya cek..daun nya busuk 2 lmbr..mdh2 an sehat...udah saya operasi td..
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Wah persis saat bikin video ini juga tadi barengan operasi legacy, cuma nggak saya videoin. Tak cek ada spot merah di bawah dan sudah saya bersihkan. Semoga legacynya lekas sembuh ya, pastikan akalu ada spot harus benar2 bersih.
@thonnyofficial3871
@thonnyofficial3871 3 жыл бұрын
Pisaunya namanya apa? Beli d mana?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Pisau bedah katarak beli di toko alat kesehatan.
@thonnyofficial3871
@thonnyofficial3871 3 жыл бұрын
@@RimawanVlog terimakasih mas.
@rozakmast1940
@rozakmast1940 3 жыл бұрын
media tanam pake apa aja bank
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Media tanam 7 bahan yang sudah difermentasi, tutorial di eps 78 atau 173.
@widyartinipangesti4907
@widyartinipangesti4907 4 жыл бұрын
Mas mau nanya aglo red kochin sy habis kena lonyot daun.dampe ke batangnya .pas daun barunya yg kena..sampe sekarang gak tumbuh daun barunya aja.sy dah ganti medianya jg..dah saya kasih obat merah dibekas lukanya..hampir 3 blnan blm tumbuh daun baru semenjak lonyot daun sampe ke batang.gmn solusinya mas
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Lonyot harus dihilangkan benar-benar bersih, kemungkinan kena spot merah, spot harus tuntas dihilangkan. Biasanya saya kruwek. Beberapa penanganan spot merah sudah saya buat videonya, silakan disimak.
@widyartinipangesti4907
@widyartinipangesti4907 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog ya mas
@wahyudi9392
@wahyudi9392 3 жыл бұрын
Kenapa aglonema q tiap keluar daun baru mesti daun lama kuning
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Bisa dipastikan demikian? Atau hanya sesekali ada yang menguning? Nah media tanam apakah yang digunakan?
@wahyudi9392
@wahyudi9392 3 жыл бұрын
@@RimawanVlog media tanam kokopeat ,pupuk kandang ,sekam bakar ,sekam mentah ,pasir malang ,sampek daunya tinggal 2 tpi akarnya sehat
@sitinurjanah4211
@sitinurjanah4211 4 жыл бұрын
Mas, boleh dunx di bahas penyakit aglaonema yang ada di daun.. daun bolong, daun kering, dan lain lainnya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Siap masuk list, kalau pas ada kasus langsung dibuat. Sesuai dengan nama channel yakni vlog atau catatan harian, makanya masalah aglaonema yang ditemukan langsung yang dibahas, makasih bun.
@sitinurjanah4211
@sitinurjanah4211 4 жыл бұрын
Mas, adain live atau Zoom biar bisa langsung kasih sarannya , lebih mantabzzz mas
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Terima kasih dipertimbangkan masukanna.
@gunschannel7043
@gunschannel7043 3 жыл бұрын
Om,apakah media tanam dan pemupukan pd aglonema,bisa jg di terapkan pada tanaman alokasia🙏🙏
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Kalau saya iya saya terapkan dan tumbuh sehat.
@gunschannel7043
@gunschannel7043 3 жыл бұрын
@@RimawanVlog terimakasih om🙏🙏
@ridwanpati990
@ridwanpati990 3 жыл бұрын
mau nanya om...setelah tanam pucuk kira kira berapa hari boleh di siram.. trimakasih
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Sama seperti tanaman lain.
@ridwanpati990
@ridwanpati990 3 жыл бұрын
canel rimawan vlog sangat berguna bt pemula...detail
@bupi5773
@bupi5773 4 жыл бұрын
Mantaaap sgt bermanfaat share ilmunya... Mksiiii.. Shat dan sukses sll... 🙏🙏🙏👍👍👍
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Amin, terima kasih.
@sariah6969
@sariah6969 4 жыл бұрын
Salam..kenal...pak gimana mengatasi daun satu persatu menguning tapi akar masih bagus..
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Coba cek batang ada titik2 merah nggak? Kalau nggak kelihatan batang paling bawah disayat pisau, ada spot merah nggak? Kalau udah kayak gitu kemungkinan spot. Kecuali daun menguning karena didesak akar atau tunas, seperti video saya sebelumnya yang daun menguning.
@sariah6969
@sariah6969 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog mks pak infomya saya takut bongkarnya..tapi penasaran...
@sitimaisaroh174
@sitimaisaroh174 4 жыл бұрын
Snow white saya daunnya menguning tp keluar daun baru sedang akar bgus.. Tolong pencerahannya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Bisa saja menguning karena terdesak akar atau tunas, coba lihat video saya yang daun menguning aglaonema angelina.
@sitimaisaroh174
@sitimaisaroh174 4 жыл бұрын
Udah liht sejk terabdet.. Tp iki akrnya juga gk banyk.. Karn liht vidio kakak mangkanya langsg bongkr.. D erannya akr gk busuk d gk kebanyknya.. Akrnya pun bgus putih "
@winflowers1778
@winflowers1778 3 жыл бұрын
Pak itu ga disungkup ?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 3 жыл бұрын
Saya saat ini jarang menggunakan teknik sungkup.
@widyartinipangesti4907
@widyartinipangesti4907 4 жыл бұрын
Apa media nya mas.yg nanem aglo sakit.apa sama medianya ama yg aglonema sehat?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Yang sakit biasanya saya hanya gunakan pasir malang dan sekam bakar dengan komposisi 1 banding 1.
@widyartinipangesti4907
@widyartinipangesti4907 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog nanemnya pake foal form juga? Atw gak usah?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
@@widyartinipangesti4907 kalau nggak ada akarnya bisa pakai floral foam Bun, kalau yang masih ada akar nggak perlu pakai.
@anneadam8279
@anneadam8279 4 жыл бұрын
Saya penasaran sekali Mas dgn pisaunya beli dimana sih? Plz inform dong, Tq.
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Saya hanya dapat bonus, kalau ingin tahu bonus dari seller mana silakan lihat video saya rekomendasi 5 nursery top. Kalau beli silakan di e-commerce kata kunci scalpel. Mungkin gak sama persis tapi mirip gitu lah.
@anneadam8279
@anneadam8279 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog ok Mas, btw saya tontonin terus koq Mas videonya termasuk video yg membahas 5 nursery top, tp saya tinggal di Jakarta, bagaimana caranya menghubungi beliau ya, kalau gak salah beliau di urutan No. 1 kan, tp akan saya coba juga keduanya. Fyi... semua video tutorialnya bagus menolong saya sbg pemula di aglaonema. Selamat menyongsong Tahun Baru 2021 sukses selalu bersama keluarga dan tetap semangat 🙏🙏🙏
@ismailis2684
@ismailis2684 4 жыл бұрын
Setelah itu ngga perlu di sungkup ya om? Klo untuk penyiramanya normal sprt biasa atau bagaimana? Pengin coba, suksom saya sprt.nya terkena spot merah juga. Daun satu persatu lonyot. Salam sukses selalu, Videonya sangat bermanfaat untuk penghobi pemula sprt saya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Ini nggak saya sungkup. Sungkup itu mengurangi penguapan, sekarang musim penghujan kelebapan tinggi, dan tanaman yang kena spot busuk akar atau daun kalau disungkup kemungkinan terserang lagi lebih tinggi. Ini kalau sudah mulai seger akan saya jemur di matahari tapi pagi saja.
@ismailis2684
@ismailis2684 4 жыл бұрын
Baik trimakasih om pencerahanya. Oh ya klo untuk penyiraman itu normal ya om? Kaya pd aglonema yg sehat pd umumny? Saya biasa siram 3-4 hari sekali, klo metanya udah rada mengering
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
@@ismailis2684 iya om sesuaikan media kayak penyiraman biasanya
@ismailis2684
@ismailis2684 4 жыл бұрын
Siap makasih banyak om info.nya Terus berkarya om. Sukses selalu, Videonya sangat bermanfaat untuk pecinta aglonema. Khususnya pemula sprt saya
@nurinaya2839
@nurinaya2839 4 жыл бұрын
Pak sebenarnya aku jg penghobi, tp kalau mau beli via online suka takut kalau kena tipu,trims atas ilmunnya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Saya 90 persen dari harga ratusan ribu sampai beberapa juta belinya online via FB dan belum pernah tertipu (amit-amit tak ingin tertipu ya) tapi ini menunjukkan kalau cara saya sebelum bertransaksi sangat efektif. Saya sudah bikin video cara agar tak tertipu beli aglaonema online dan video kemari 5 nursery yang saya rekomendasikan silakan disimak.
@nurinaya2839
@nurinaya2839 4 жыл бұрын
Oke mas trims untuk imfonnya mas
@firmancelebez6816
@firmancelebez6816 4 жыл бұрын
Mas, root up ny bisa bisa dilarurkan di air ut penyemprotan atau pnyiraman? Maaf, sy baru pemula merawat tanaman aglo. Baru sekali memakai root up tapi sy buat larutan pasta, kental untuk oles. Mohon pncerahan ny 🙏🏻
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Iya Mas biasanya memang dibuat pasta. Tapi ini saya malah nggak pernah bikin pastanya, saya pakai untuk rendaman floral foam kalau buat tanam pucuk tanpa akar atau untuk stek batang daun pancing. Kalau untuk penyiraman/penyemprotan rutin saya nggak pernah sih Mas, cuma kalau habis buat rendaman gini daripada saya buang, saya siramkan ke media. Kandungan perangsang akar dan ada fungisidanya bagus juga buat aglaonema.
@firmancelebez6816
@firmancelebez6816 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog siap, makasih mas udah berbagi pengalaman ny 🙏🏻
@vinasuzana6126
@vinasuzana6126 4 жыл бұрын
K, aglonema nya perlu disangkup gak. Atau biarkan di tempet tuduh saja
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Sekarang saya jarang nyungkup untuk penanganan ini apalagi saat ini musim hujan kelembapan udara tinggi.
@vinasuzana6126
@vinasuzana6126 4 жыл бұрын
Jadi kesimpulannya dimusim hujan tanam tanpa akar karna batang sakit gak udah disangkup ya k🙏 makasih k,sukses selalu yak🤗
@sefacamahercharsitu6835
@sefacamahercharsitu6835 4 жыл бұрын
Saran give away pisau nya😭😭😂
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Hehehehee saya hanya dapat bonus, kalau ingin tahu bonus dari siapa di video 5 nursery top ada jawabannya hehehe.
@sefacamahercharsitu6835
@sefacamahercharsitu6835 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog okyy
@ditowarsito5653
@ditowarsito5653 4 жыл бұрын
Mas aglo bigroy saya baru di ganti pot 1 Minggu yang lalu. Tapi tiba2 daun nya lemas dan menguning. Baik nya bagai mana mas? Apa perlu saya bongkar lagi?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Menguningnya satu ya? Coba tunggu sebentar, kasihan kalau dibongkar lagi, kecuali sudah menunjukkan hal tak beres misalnya daun menguningnya hampir serentak. Saat ganti pot tidak direndam di antracol dan vit b1 ya?
@ditowarsito5653
@ditowarsito5653 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog menguning nya serentak 3 daun mas.. Iyah Tdk saya rendam antracool sama B1. Jadi langkah selanjut nya gimana mas?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
@@ditowarsito5653 coba dibongkar media, dicek akarnya baik2 sajakah? Kalau baik2 saja daun menguning bisa dicopot, cek batangnya apakah ada tanda2 luka atau kalau berani bisa diiris batang paling bawah untuk memastikan tidak terserang spot merah. Kalau ada spot merah harus dihilangkan dulu, kalau tidak ada, bekas luka bisa ditutup dengan fungisida atau betadine. Setelah itu rendam sebentar di larutan B1 dan fungisida sebelum ditanam. Jika tanaman sudah terlihat segar, baru ditanam kembali dengan media baru yang sudah difermentasi.
@ditowarsito5653
@ditowarsito5653 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog terimakasih ilmunya mas. Sukses dan sehat selalu🙏
@harliafina1656
@harliafina1656 4 жыл бұрын
Liat video ini sy ngerasa ciut..pak Rimawan yg udah lama kenal aglonema masih ngalamin busuk akar, gimana saya yg baru nyoba menanam lipstik😀 lsg lompat ke suksom pula
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Yah saya ini juga masih pemula kok, modalnya hanya nekat. Sedih juga kalau nemuin hal kayak gini, tapi saat ini musim penghujan penuh dengan tantangan. Kelembapan tinggi, media tanam cenderung basah sehingga kemungkinan kena jamur tinggi. Tetap semangat.
@ozniparizwa7713
@ozniparizwa7713 4 жыл бұрын
Tks infonya pak.. btw root vick beli dimana saya cek di Online ndak ada
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Saya beli di toko peralatan pertanian dan tanaman hias di Solo.
@lienjupri136
@lienjupri136 4 жыл бұрын
Klu ga punya floral foam, bisa lnsg ditanam ga 🙏🙏
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Bisa, beberapa kali saya tanpa floral foam berhasil.
@lienjupri136
@lienjupri136 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog mksih bnyk mas 👍👍🙏🙏
@ekopurwanti3943
@ekopurwanti3943 4 жыл бұрын
Rotfiknya juga beli dimana
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Kalau Rootvick bisa order via Shopee di bit.ly/Rootvick
@trifirmantijuniasih9291
@trifirmantijuniasih9291 4 жыл бұрын
Aglonema daun lonyot, gmn mengatasinya?
@ovietulank3760
@ovietulank3760 4 жыл бұрын
trimakasih ilmu nya mas broooo
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Daun lonyot pernah saya kupas di video tentang suksom. Coba cek. Intinya cek daun yang lonyot bau busuk enggak kalau bau busuk ya bakteri nggak busuk jamur. Bersihkan bagian busuk kalau saya gunakan tisu, lalu kalau bakteri bisa ditaburi bakterisida agrept 20 wp, kalau jamur bisa antracol. Bactocyn untuk dua-duanya ini bakterisida dan fungisida. Kadang saya hanya gunakan betadine juga sembuh. Tahap selanjutnya jemur matahari pagi.
@rosmadewi1859
@rosmadewi1859 4 жыл бұрын
Digituin...ntar siramnyA berapa hari sekali,dan daunnya ada yg menguning nggak mas
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Saya siram seperti siram aglaonema lainnya Bun. Kalau ada yang menguning, tidak apa-apa Bun, karena memang belum ada akar sama sekali, salah satu cara aglaonema beradaptasi dalam kondisi tidak ada akar.
@panjifauzan1526
@panjifauzan1526 4 жыл бұрын
pa bagaimana cara menghindari batang kena spot merah?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Tidak ada yang bisa om, master sekalipun. Cuma bisa meminimalisir dengan memberikan tempat yang sesuai ketercukupan cahaya, sirkulasi udara yang baik lalu rutin memberikan penyemprotan bakterisida, fungisida, virusida rutin, sterilkan media tanam, dll. Itu pun masih bisa kena spot merah. Semangat.
@uwiepuri6206
@uwiepuri6206 4 жыл бұрын
Mas mau tanya, kalau dah tumbuh akar, floral foam nya di lepas apa di biarkan saja?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Tidak perlu dilepas Bun, nanti lama kelamaan akan tanggal sendiri kok.
@uwiepuri6206
@uwiepuri6206 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog oh iya makasih mas 🙏😁
@larendaPratama
@larendaPratama 4 жыл бұрын
Punya red borju ga mas? Saya ada red borju udah besar.. udah ada anakan 1.. model tangkai daunya kok merunduk ke bawah ya... Sekarang batang utama jg mula merunduk kedepan.. apa saking beratnya nahan daun jadi batang utama doyong jedepa.. Soalnya daun red borju besar2 bgd
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Saya nggak punya red borju hehe. Coba cermati saja tangkai menjuntai karena memang terlalu besar daun atau memang karena ada masalah? Kalau ragu saya biasanya nekat untuk membongkar. Tetap semangat.
@asmaulhusna6817
@asmaulhusna6817 4 жыл бұрын
Kak tadi red stardust saya batangnya sedikit lonyot, sebelumnya pernah lonyot pucuknya, akhirnya tadi saya bongkar kak,ada 1 akar yg lonyot. terus saya cuci sunlight, lalu tanam dan siram antigermen+b1 boleh ga kak begitu?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Mantap, langkahnya sudah bener. Semoga segera pulih.
@asmaulhusna6817
@asmaulhusna6817 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog disungkup ga kak, terus perlu dikasih b1 atau pupuk lain gitu kak?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
@@asmaulhusna6817 tidak perlu disungkup, letakkan saja di tempat teduh, selama seminggu ini boleh disemprot antigermen dan B1, nanti kalau seminggu sudah tidak ada gejala lanjutan bisa mulai dirawat seperti yg lainnya.
@sitinoordiana9714
@sitinoordiana9714 4 жыл бұрын
tidak direndam dg fungisida om?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Direndam lebih bagus Bun, silakan.
@sitinoordiana9714
@sitinoordiana9714 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog trm kasih, bs dicoba
@ibuffizz6678
@ibuffizz6678 4 жыл бұрын
Utk tanam batang tanpa akar, Kalo media tanamnya dg pasir malang, apkh bisa?mksh
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Beberapa pembudidaya gunakan cara tersebut, bisa kok.
@irha_punya3583
@irha_punya3583 4 жыл бұрын
Mas mau tanya klo pemberian pupuk B1,npk,antracol bisa di barengi gak.. Klo disemprot B1 setiap hari apakah boleh.. Ganti metan idealnya berapa bulan sekali.. Trimakasih semoga dijawab..
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Kalau saya sering pakai bareng B1 sama Antracol, sedangkan pupuk-pupuk saya berikan di hari yang berbeda. B1 mau disiram setiap hari silakan Bun, yang penting sesuaikan dengan kondisi media dan cuaca. Kalau ganti media tanam maksimal 6 bulan sekali Bun.
@mardianamunirchanel2048
@mardianamunirchanel2048 4 жыл бұрын
pesan rontvik dimana mas
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Langsung ke shopee toko Kireina Nursery, terima kasih.
@sutantiningsih7976
@sutantiningsih7976 4 жыл бұрын
Mas Rimawan beli pisau kecil dimana?..mau dong
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Saya nggak beli Bun, dapat dari seller yang saya rekomendasikan di video saya sebelumnya. Tapi kalau mau cari coba ke toko alat2 medis dan tanya ada pisau bedah scalpel nggak.
@enipoedjirianti154
@enipoedjirianti154 4 жыл бұрын
Pak apa rootup/hormon pertumbuhan akarnya jg d jual..? Beli dong pak...
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Maaf saya belum jual, mungkin suatu ketika, saya pertimbangkan kalau banyak yang pesan, nanti biar saya beli banyak.
@wienramly412
@wienramly412 4 жыл бұрын
Bikin larutan root upnya gimana mas ? Berapa gram per liter ?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Sama, satu gram per satu liter air.
@astridmal242
@astridmal242 4 жыл бұрын
Pak aglonema sya kok daun nya kecil2 ap sebabnya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Daun kecil karena tanaman masih kecil? Atau daun kecil di bagian atas? Kalau di bagian atas daun lebih kecil artinya ada masalah perakaran, atau karena tumbuh bunga atau karena tunas muncul nah kemungkinan lain kurang zat hara.
@mysimpleproject1997
@mysimpleproject1997 4 жыл бұрын
Jika tidak menggunakan floral foam apa ada alternatif lain ya kak?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Saya pernah tanpa floral foam bisa, langsung media tanam. Ada juga pembudidaya gunakan tanah liat, tapi saya belum pernah coba.
@mysimpleproject1997
@mysimpleproject1997 4 жыл бұрын
@@RimawanVlog teriamakasih infonya
@nurmuhammadikhsan6896
@nurmuhammadikhsan6896 4 жыл бұрын
Ini aglonya jenis apa ya mas? 🙏
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Jake Henny Mas
@indrabudi124
@indrabudi124 4 жыл бұрын
mas...beli rootvick dimana ?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Di deretan toko jual peralatan tanaman hias di Pasar Nongko Solo.
@ekopurwanti3943
@ekopurwanti3943 4 жыл бұрын
Mas beli foral fom, sama rotup nya dimana y, minta no wa nya ya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Bisa kontak saya di 081356760248.
@hernibm9523
@hernibm9523 4 жыл бұрын
Mas klu baru sdh tanam 1 bln, kmdn numbuh daun baru tp kecil, apa perlu di bongkar atau bgm?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Kalau sehat biarkan saja, kecuali menguning atau membusuk. Masing-masing tanaman beda-beda pertumbuhannya. Daun baru mengecil ada beberapa hal, tumbuh bunga, tumbuh tunas, masalah perakaran atau kurang zat hara pada media tanam. Kalu baru tumbuh dan emnegci satu biarkan dulu, lihat perkembangan selanjutnya. Namun kalau yakin ada masalah yawis langsung bongkar saja. Cuman sayang baru menanam satu bulan tanaman mulai beradaptasi dibongkar lagi, khawatir ada masalah.
@Maria-kn1gf
@Maria-kn1gf 4 жыл бұрын
Review hasilnya kapan? Pengen liat hasilnya
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Nanti 2-3 bulan lagi akan direview hasilnya Bun, semua yang sudah ada di video akan direview, ditunggu ya.
@febyantobudiman2630
@febyantobudiman2630 4 жыл бұрын
Mau tanya Mas, saya beli aglo sukson lewat online..dari pertama kali datang ada 7 daun sampai habis Mas daunnya karena lonyot di batangnya padahal sudah ganti dengan media baru, sudah direndam B1 dan fungisida juga..itu kenapa ya Mas? akar seh bagus Mas..sekarang ga ada daun satupun Mas, harus diapakan sekarang ya Mas? bingung saya...terimakaseh Mas atau bantuannya..
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Saya sudah bikin video tentang suksom, saya kupas lengkap di sana, semoga bisa membantu.
@sagrobawono4956
@sagrobawono4956 4 жыл бұрын
Gk punya flora foam, tp pake kepalan tanah merah😂 Alhamdulillah, berhasil. Sdh merasa sekali berhasil, akhirx pake kepalan tanah merah trs utk menangani tanam aglao tanpa akar.
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Iya beberapa pembudidaya juga menggunakan cara tersebut. Mantap bun, kalau ada dokumentasinya bisa saling berbagi untuk beri inspirasi.
@litasutanto3878
@litasutanto3878 4 жыл бұрын
Mas, aglo saya tumbuh daun baru lbh kecil dr daun lama tapi tunas baru terus dgn daun tdk sebesar daun lama. Apa itu termasuk yg sakit?
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Daun baru mengecil itu bermacam2 alasannya, bisa karena sedang tumbuh bunga, bisa karena ada masalah perakaran, bisa karena kekurangan Nitrogen. Coba Bunda cek mana yang kira-kira terjadi di aglaonemanya.
@litasutanto3878
@litasutanto3878 4 жыл бұрын
Makasi Mas🙏
@litasutanto3878
@litasutanto3878 4 жыл бұрын
Maksudnya nitrogen itu npk nya ya Mas, matur suwun
@RimawanVlog
@RimawanVlog 4 жыл бұрын
Iya Bu Lita, Nitrogen bisa didapat dari Pupuk NPK merk apa saja. Atau Bu Lita bisa tonton pupuk yang saya pakai di video Resep Saya agar Aglaonema Sehat, Subur dan Cantik.
@litasutanto3878
@litasutanto3878 4 жыл бұрын
Siap Mas akan saya psntaul matur suwun
Tanggal Muda Saatnya Jajajn Aglaonema di Dea Flora
32:03
«Жат бауыр» телехикаясы І 30 - бөлім | Соңғы бөлім
52:59
Qazaqstan TV / Қазақстан Ұлттық Арнасы
Рет қаралды 340 М.
24 Часа в БОУЛИНГЕ !
27:03
A4
Рет қаралды 7 МЛН
БОЙКАЛАР| bayGUYS | 27 шығарылым
28:49
bayGUYS
Рет қаралды 1,1 МЛН
Почему Катар богатый? #shorts
0:45
Послезавтра
Рет қаралды 2 МЛН
Memisahkan Anakan Aglonema dari Bonggol @hendzfloristaglonema
17:59
Hend'z Florist Aglonema
Рет қаралды 353
Promo Awal Bulan Free Aglonema Untuk Pembeli Tercepat
17:52
«Жат бауыр» телехикаясы І 30 - бөлім | Соңғы бөлім
52:59
Qazaqstan TV / Қазақстан Ұлттық Арнасы
Рет қаралды 340 М.