Eps 300 | AGAMA MELAWAN SAINS DALAM SEJARAH PERADABAN BARAT

  Рет қаралды 204,203

guru gembul

guru gembul

Күн бұрын

Пікірлер: 1 700
@ketutarumada6987
@ketutarumada6987 3 жыл бұрын
Ini materi yg sangat bagus. Bisa merubah cara berpikir masyarakat kita menjadi lebih rasional dan menempatkan agama secara proporsional. Materi ini sudah saya sampaikan kepada siswa saya di kelas. Mudah mudahan mereka bisa mengerti dan siap menerapkannya dalam kehidupan sehari hari. Semangat terus P G Gembul. Saya tunggu materi materi berikutnya. Salam dari Bali.
@prohypertext6839
@prohypertext6839 3 жыл бұрын
Pas banget Malam ini ada kuliah Filsafat Ilmu... Tapi tentang Etika Dan Teknologi
@51y51x
@51y51x 3 жыл бұрын
kzbin.info/www/bejne/qoSyZZafj9yfpLs....................................
@hanifspencarijalanroma-wi6552
@hanifspencarijalanroma-wi6552 3 жыл бұрын
hasil kuliahny share y berpa poinny di sinii
@zoelfan2516
@zoelfan2516 3 жыл бұрын
Bang kuliah filsafat enak gk?
@prohypertext6839
@prohypertext6839 3 жыл бұрын
@@hanifspencarijalanroma-wi6552Gua nanya dosennya kabur🤣
@prohypertext6839
@prohypertext6839 3 жыл бұрын
@@zoelfan2516 Enak kalo diajak Mikir, gak enak kalo diajak Menghafal
@siputlaut11111
@siputlaut11111 3 жыл бұрын
Waaaah sangat masuk akal penjelasan guru gembull,,memang kita harus bisa menempatkan posisi sebuah agama dlm posisi yg benar,,jangan sampai agama tersebut mengintimidasi dan menekan manusia untuk berkembang ke arah yg lebih baik,,,kita harus sadar jaman terus berubah dan untuk mengimbangi perubahan tersebut kitapun juga harus melakukan perubahan
@BeeBee-ez7hr
@BeeBee-ez7hr 3 жыл бұрын
Orang jmn dlu trnyata lbh pintar. Jk ada sesuatu mreka mnyelidiki dlu hingga mnemukan kbenaran. Beda dng orang jmn skrg mudah skali trmakan hoax. Mndapat brita lngsung di telan mentah2 tnpa mnyelidiki kbr itu bner apa hoax
@naufala93
@naufala93 3 жыл бұрын
Betul, orang jaman dulu lebih banyak membaca dan menulis juga menganalisa. Beda dengan jaman sekarang yang orang-orang sudah sangat adiktif kecanduan dengan sosial media. Orang jaman sekarang sangat mudah percaya dengan hoax.
@mohammadimron5758
@mohammadimron5758 3 жыл бұрын
Sama aja ah
@iwantidung604
@iwantidung604 3 жыл бұрын
Orang dulu Hoaxnya msh sedikit.
@daisyfleur2334
@daisyfleur2334 3 жыл бұрын
Periode Renaissance itu banyak bro.. Renaissance pertama itu "Renaissance Carolingian" yaitu periode awal mula Renaissance yg terjadi di akhir abad ke-8 oleh Charlemagne, seseorang yg dikenal sebagai "Bapak Bangsa Eropa" yg mengubah pola pikir masyarakat Eropa dgn membuka kembali sekolah2 umum dan memcoba menyeimbangkan Kekeristenan dgn ilmu pengetahuan.. Renaissance kedua itu "Renaissance Ottonian" yaitu suatu periode kelanjutan Renaissance yg terjadi di abad ke-10 yg sekaligus menutup "Dark Age" di berbagai wilayah seperti di Eropa Barat, Timur, dan Tengah yg berfokus pada tulisan, seni, dan kebiasaan baru yg akan mempengaruhi era "Puncak Abad Pertengahan" yg terjadi dari abad ke-11 sampai abad ke-13, suatu era yg dimana mulai banyak tokoh2 penting Kristen lahir sebagai Filsuf, Ilmuwan, Teolog, Dokter, Fisikawan, Sastrawan, dan Seniman seperti Thomas Aquinas, Petrus Abelardus, Roscellinus, Anselmus 'Uskup Agung Canterbury', Robert Grosseteste, Francis Bacon, William of Ockham, John Duns Scotus, Roger Bacon, Albertus Agung, Marsilius of Padua, John of Salisbury, Hildegard of Bingen, dll.. Dan puncak dari Renaissance yaitu Renaissance terakhir (Renaissance Humanisme/Renaissance Italia), suatu periode Renaissance yg terjadi dari abad ke-14 sampai abad ke-16 yg berfokus kepada ilmu pengetahuan, seni, sastra dan arsitektur.. banyak nama2 besar yg lahir di era ini seperti Leonardo da Vinci, Micheangelo, Sandro Botticelli, Donatello, Caravaggio, Raffaello Sanzio, dll.. era ini jg nantinya akan sangat mempengaruhi era Industri, Aufklarung, dan Modernisasi..
@anhakim9723
@anhakim9723 2 жыл бұрын
Waalaikum selamat
@sabaztrevolviouz1702
@sabaztrevolviouz1702 7 ай бұрын
Kalau tidak salah Renaissance juga terjadi akibat penerjemahan Kitab Suci dari bahasa Latin ya?
@rezag3055
@rezag3055 3 жыл бұрын
ini isinya seperti keluhan saya terhadap orang orang yang mudah mengucapkan "wallahu alam"
@endriwiyono9566
@endriwiyono9566 3 жыл бұрын
Ternyata seni berperan penting dalam peradaban eropa yang maju,
@hakamabdul2224
@hakamabdul2224 3 жыл бұрын
Saya selalu percaya bahwa manusia diciptakan untuk berusaha habis-habisan untuk mencari kebenaran, makannya manusia di kasih akal dan otak yang kompleks.
@safariprobo4502
@safariprobo4502 3 жыл бұрын
Kebenaran yg absolut temukan didalam diri begitupula,kebahagiaan dn Tuhan
@DadangSuhanda-l1k
@DadangSuhanda-l1k 3 ай бұрын
Manusia dituntut, salah satunya untuk BENAR, dan tidak dituntut untuk menjadi yang maha benar.
@hakamabdul2224
@hakamabdul2224 3 ай бұрын
@@DadangSuhanda-l1k Terus, kebenaran itu apa?
@DadangSuhanda-l1k
@DadangSuhanda-l1k 3 ай бұрын
@@hakamabdul2224 Sesuatu yang BENAR (haQ) atau KEBENARAN (al-haQ) harus diyakini [yaQin ; dibenarkan], dipercaya [diimani]. Karena mengimani/mempercayai [Iman] yang benar (haQ) menjadi sebab kemananan, ketenangan dan keselamatan [iman]. Sebutan lain dari al-Qur'an adalah al-HaQ dan Predikat (Asmaul-Husna) Allah,Swt di antaranya adalah sebagai al-HaAQQ [Yang Maha Benar]. Kebenaran/benar [haQ ; Loos/logia/logic] harus-lah sesuai dengan nalar yang sehat/benar [aqlu-shahih]. dan kebenaran pun bisa bersumberkan daari Khabar yang Benar (Khabar-Shadiq). Sesuatu yang benar harus dibenarkan dan diikat oleh AKAL/aQl, dan kemudian diikat serta diterima oleh HATI/Qalb. "Tidaklah Kami ciptakan keduanya (langit & bumi) melainkan dengan haq (benar), tetapi kebanyakan mereka tidak mengetahui." (QS Ad-Dukhan: 39) Mencari kebenaran dengan hanya berbekal akal, ibarat mengarungi samudera hanya dengan berbekal sebingkah papan. Beruntung-lah mereka yang diberikan "wahyu" (petunjuk) yang akan menjadikannya selamat hingga ke tepian [anonim ; beberapa di antaranya merujuk kepada Aristoteles]. Untuk menyampaikan dan menerima idea, menurut Aristoteles mensyarakan : 1. Yang disampaikan adalah sesuatu yang benar/kebenaran (Logos ; Shadiq). 2. Yang menyampaikan adalah orang yang benar (berintegritas) dipercaya, selalu benar, al-Amin. 3. Yang menyampaikan adalah seseorang yang berkapasitas/cerdas/piawai [Pathos ; Pathonah].
@ahmadrustandi8057
@ahmadrustandi8057 3 жыл бұрын
Tema sejarah eropa merupakan salah satu yg saya tunggu memang ,kalau bisa ebih sering tema sejarah eropa pak guru terutama era revolusi industri dan relevansinya dengan kehidupan dewasa ini
@malaskomen9204
@malaskomen9204 3 жыл бұрын
Betul..
@irsyaadkenway
@irsyaadkenway 3 жыл бұрын
3:20 saya sebagai Pemuda Tersesat cabang Tangerang jadi seneng majelis kami disebut pak Guru
@ermitarmini8109
@ermitarmini8109 3 жыл бұрын
Jadi inget masa kuliah ( mata kuliah Ilmu Filsafat), gaskeun Kang...
@ericktjiptadji1
@ericktjiptadji1 3 жыл бұрын
​@guru gembul Keren pembahasan-nya secara historis memang demikian perkembangan pemikiran dan perubahan peradaban dunia kita.. Sebagai orang yang di KTP masih beragama Katolik, saya mengakui memang era gereja pernah menghambat perkembangan pemikiran dan ilmu pengetahuan sebelum era Renaisans di daerah barat. Sebuah sejarah yang bisa jadi contoh dan pelajaran dunia supaya tidak terjebak dalam kekeliruan yang sama. Saya pun setuju dengan pemikiran Guru Gembul di akhir vdeo. Mau kita ulangi kembali semua kesalahan/kekonyolan pola pikir dan perilaku manusia dari ribuan/ratusan tahun lalu? Atau kita banyak belajar dari sejarah supaya tidak mengulangi kesalahan yang sama dalam berbagai bentuk/bungkus yang berbeda di era modern sekarang ini? Pilihan di tangan kita...masa depan kita, bangsa, dan dunia ini ada di tangan kita. Dimulai dari pola pikir kita...sudahkah pola pikir kita berevolusi menjadi pola pikir manusia modern yang seharusnya bisa jauh lebih bijaksana tanpa mengulangi terus kesalahan/kedunguan manusia di zaman dahulu kala? atau kita hidup di tahun 2021 dengan tetap melestarikan tradisi dan pola pikir dari zaman batu...?
@dickynurahman2292
@dickynurahman2292 3 жыл бұрын
Iya, jaman sekarang ada istilah "mabuk agama", yaitu terlalu berlebihan dalam mendalami ilmu agama Apapun hal2 yang sudah ada di dunia nyata, selalu di kait2kan dengan agama secara terang2an Jangan marah2 dulu, ini pendapat saya. Mungkin pendapat anda berbeda
@adimaspoetrasapoetra4434
@adimaspoetrasapoetra4434 3 жыл бұрын
Setuju sama pendapat Bro Baraya
@verbonwerd2800
@verbonwerd2800 3 жыл бұрын
bukan berlebihan dalam beragama, mungkin yang lebih sering terjadi adalah mengaitkan segala sesuatu dengan agama kemudian digunakan sebagai sarana provokasi atau kepentingan yang lain, karena yang biasanya berlebihan dalam beragama rata - rata adalah kelompok ekstrem yang jarang menuntut ilmu dan menjalakan agama sesuai tafsiran mereka sendiri, tidak jarang juga kelompok ekstrem sering melakukan provokasi. tetapi ada juga sekelompok orang yang memang bisa dikatakan berlebihan dalam beragama dalam artian mereka melakukan sesuatu atas dasar agama, jadinya mau melakukan apapun atau pergi kemanapun harus ada dasar agama supaya yang dilakukan tidak melanggar agama, tetapi kelompok ini melakukan hal - hal tersebut hanya untuk kepentingan pribadi dan jarang menggunakan hal - hal tersebut untuk melakukan provokasi karena mereka tahu kalau melakukan provokasi untuk sebuah rencana yang tidak baik jelas tidak dibolehkan dalam agama. mungkin dua kelompok ini sekilas sama dalam beragama cuman yang kelompok pertama lebih ekstrem. mungkin itu saja sih yang saya tahu.
@muhammadazka6854
@muhammadazka6854 3 жыл бұрын
Saya sih ga setuju kalo "mabok agama" adalah hal2 yg sudah ada di dunia nyata selalu di kaitkan dengan agama secara terang2an, karna di dlm islam sendiri ya memang yg dituliskan di al quran (kitab agama islam) dari jaman nabi Muhammad sekitar 14 abad yg lalu terjadi sekarang, seperti proses janin di dlm kandungan, proses terjadinya hujan, proses fotosintesis, dll., Apakah dengan begitu islam adalah agama yg "mabok?" Tentu saja sy yg mengimani islam tidak demikian, karna sy menemukan kebenaran dalam islam. Tpi sy lebih setuju kalau mabok agama adalah orang2 ekstrimis yg membenarkan kesalahanya dengan tafsir dalil agama versi mereka yg jelas sangat tidak masuk akal, kata "mabuk" (alkohol / miras, kalau di cocokan sm mabok kendaraan kan ga cocok wkwkwk) itu juga berarti melakukan sesuatu yg di bawah kesadaranya / hilang kendali karna mabok. jadi seperti udah mabok, ga sadar diri terus ngelakuin kriminal, bawa2 agama lagi
@mangjoe_7
@mangjoe_7 3 жыл бұрын
@@muhammadazka6854 intinya sih ya ssuatu yg brlebih juga tidak baik ALLAH/TUHAN menciptakan hitam dan putih bukan untuk dibunuh diantara salah satunya ..... tapi harus beriringan
@crushfire2004
@crushfire2004 3 жыл бұрын
Klo menurut saya, mengaitkan segala sesuatu dgn agama adalah cara manusia utk membumikan agama, guru gembul selalu menekankan kita jgn sekuler dalam beragama, ilmu dunia itu penjawantahan ilmu akhirat. Mabok agama dgn ekstrimis/fanatisme bisa berarti beda arti. Coba cek video soal manunggaling kawula gusti di channel ini. Dmn bbrp ulama yg sudah dalam kondisi "mabok" secara spritual merasa amat dekat dgn Tuhan.
@asukasaitou9614
@asukasaitou9614 3 жыл бұрын
Filsafat : Cara berpikir yang benar tanpa tendensi apapun
@samsungprime401
@samsungprime401 3 жыл бұрын
Logika= agama
@nora7095
@nora7095 3 жыл бұрын
@@samsungprime401 agama yg mana bro...?
@Djarselo
@Djarselo Жыл бұрын
@@nora7095 sains aja terbatas khusus nya pembahasan terhadap materi, sampai kedalam penelitian materi subatomik, pikiran manusia terbatas mentok disitu, yg kedua permasalahan tentang dimensi dimana kita hidup dalam dimensi ketiga, dimensi 1 2 3 sampai ke dimensi ke 4 ,hukum2 dari dimensi paling besar angkanya tidak ada di dimensi sebelumnya, kalo filsafat sain menguji dimensi ke empat dimana ruang dan waktu kita di dalamnya. Maka kita terbatas dengan itu.. Nah sains modern aja meneliti hal sesuatu yg sampai kita tidak hidup di dalamnya lantas kenapa menolak agama dimana kita tidak dapat tahu apa yg sebenernya yg ada di dalamnya.. Pertanyaannya agama yg mana, silahkan pelajari sains modern terus temukan mana agama yg paling relevann.. Dengan filsafat dan sains malah membenarkan apa yg ada di dalam agama tersebut
@yuukkoo
@yuukkoo Жыл бұрын
@@Djarselo jikalau berkenan, bisa jelasin apa itu waktu? XYZ itu dimensi, tapi waktu?
@zaldymf4846
@zaldymf4846 Жыл бұрын
​@@yuukkooruang dan waktu, ruang dan waktu itu menyatu, Waktu relatif, tapi kecepatan cahaya mutlak, kita bisa mengamati waktu ketika ada ruang
@dewagedeputrabhagawanta6266
@dewagedeputrabhagawanta6266 3 жыл бұрын
Sebenarnya kalo dilihat, Yunani & Romawi pengaruhnya besar juga buat kita sekarang. Ya memang ada plus minusnya, setiap bangsa jg ada plus minus
@adijanuardea1582
@adijanuardea1582 3 жыл бұрын
Sains vs agama ❌ Filsafat materi vs filsafat anti materi ✔ Tan Malaka : Filsafat materi yang percaya TUHAN yang menciptakan materi
@annisara_ma
@annisara_ma 3 жыл бұрын
ibarat orang, agama itu suci dan naif sehingga bisa dengan mudah dimanfaatkan oleh pemuka agama walau dengan niatan jahat sekalipun
@yohanesbaptisto2359
@yohanesbaptisto2359 3 жыл бұрын
Kejahatan yang di bungkus oleh belunggu agama. Lebih mulia dalam pandangan orng yng sedang mabuk agama.
@asianbuamona6794
@asianbuamona6794 2 жыл бұрын
banyak saya mengikuti kajian filsafat tapi saya baru paham kerangka berfilsafat secara detail ketika mengikuti konten bermanfaat ini.
@m.ilhammaruf1921
@m.ilhammaruf1921 3 жыл бұрын
Tiga hal yang mewarnai dunia ini, filsafat, sains, dan agama.
@gufranrivaldi8684
@gufranrivaldi8684 3 жыл бұрын
Asik update lagi................
@sjafaradikusumo6529
@sjafaradikusumo6529 3 жыл бұрын
Sejarah nya lengkap detail Semoga bisa membuka mata dan otak tuan tuan dan nyonya nyonya "
@sususapicapberuangiklannaga
@sususapicapberuangiklannaga 3 жыл бұрын
Ayo para murid Guru Gembul membangun peradaban Indonesia tercinta ini!
@sususapicapberuangiklannaga
@sususapicapberuangiklannaga 3 жыл бұрын
@@fulan8071 Sebenarnya ini pertanyaan yg menurutku gk perlu dijawab,cuma basa basi dari gw🤣 Pindah lah. Gitu aja kok repot🤣 Note: Semua akan jelas setelah kematian. Jd kalau saya terbukti memilih agama yg salah,saya udah dalam kondisi mati. Jd gk ada yg bisa gw lakuin. Kalau masuk neraka(jika agama ada/akhirat ada), ya tinggal masuk lah. Apa susahnya?
@dionbenandito2025
@dionbenandito2025 3 жыл бұрын
Lha mbangunnya mau pakai apa...?
@sususapicapberuangiklannaga
@sususapicapberuangiklannaga 3 жыл бұрын
@@dionbenandito2025 Pake pasir,semen,batu bata,besi, dan sebagainya lah! Karena pemerintahan kita suka membangun infrastruktur daripada membangun manusia!
@dionbenandito2025
@dionbenandito2025 3 жыл бұрын
@@sususapicapberuangiklannaga Bagaimana membangun manusia-nya...?
@dheaanggraeni5581
@dheaanggraeni5581 3 жыл бұрын
@@fulan8071 Gue milih agama yg bersifat empiris, jd kalo salah ntar di akhirat tinggal ngomong aja sm Tuhan bhw selama hidup gue udah berusaha mencari kebenaran
@miftakhulfarik1409
@miftakhulfarik1409 2 жыл бұрын
RANGKUMAN: - peradaban barat: zaman klasik zaman pertengahan (gereja) zaman modern: renaissance - skrg zaman klasik: - sikap skeptis: "tidak akan percaya sampai menyelidiki scr langsung", bkn hanya ragu - ff: al ghazali dan hume kelak menanyakan validitas bukti logika dan indrawi - urutan: 1. silogisme : tata aturan biar berpikir urutan dan sistematis 2. filsafat: sistem berpikir dgn cr benar tanpa tendensi apapun 3. empirisme: lewat ekperimental 4. muncul science vs religion spekulasi rasional vs spekulasi mistik konsep dewa: wujud fenomena alam tertentu zaman pertengahan: 1. logika vs keimanan yg menentramkan - ff: john wicklife dikutuk sesat krn menyebarkan alkitab ke org2 awam dan gereja menetapkan tarif pengajaran alkitab. 2. kekalahan pada perang salib ff: org kulit hitam sbg bangsa budak dan keturunan setan (9: 26-27) zaman modern: 1. perlawanan lewat seni yg sangat bagus. shg gereja tdk bisa melawan 2. reformasi gereja lewat sekulerisme 3. filsafat2 barat: ....materialisme - post modern 4. zaman auflakrung tandanya akal budi dan pengetahuan meluas hingga mampu menghancurkan monarki dan gereja katolik. lalu merevolusi politik 5. revolusi teknologi 6. zaman penjajahan dan penguasaan dunia rekomendasi buku: sejarah filsafat barat bertrand russell
@sribudipurwanto4671
@sribudipurwanto4671 3 жыл бұрын
Cerdas guru.. 👍 Lebih baik tersesat dalam mencari kebenaran daripada percaya yg sesat..
@fatahillahmuhammad68
@fatahillahmuhammad68 3 жыл бұрын
Pak guru tolong bahas transmutasi manusia yang dilakukan Edward bersaudara dong. Yang dilakukan buat ngehidupin kembali ibu mereka
@dedipri4042
@dedipri4042 3 жыл бұрын
Menarik sekali bahasan ini pak guru. Filsafat dan agama sebaiknya bisa bekerja sama untuk kemajuan yang beretika , manusiawi dan meningkatkan kesadaran. Pengajian filsafat sebaiknya ditanamkan sejak remaja agar diperoleh generasi berbudaya dan berkesadaran tinggi.
@spencerkurniawan8469
@spencerkurniawan8469 3 жыл бұрын
Dan itulah yg dilakukan oleh umat islam pada golden age islam.. Cuman entah mengapa akhir akhir ini rasanya semakin sulit orang untuk berfikir. lebih memilih langsung menghakimi daripada konsolidasi dan berfikir logis(filsafat). Sejarah berulang...
@salmaamahardika1708
@salmaamahardika1708 3 жыл бұрын
Kesini gara" temanku yang suka nonton video dr chanel ini. Eh akhirnya aku ikutan wkwkw🤣👍
@JejakTube
@JejakTube 3 жыл бұрын
Post Tradisionalisme jedi Liberal Post Modernisme jadi Fundamental Kira kira analisa nya bagaimana sehingga terbentuk ANOMALI seperti itu? Mohon jawaban nya Pak Guru
@skidipapap2390
@skidipapap2390 3 жыл бұрын
14:47 detail"nya bagus sekali
@prabowotarantula524
@prabowotarantula524 3 жыл бұрын
Mantap sekali guru gembul. saya 35 tahun tapi baru denger ini 😂👍👍
@anthonyvaleriuskevin8982
@anthonyvaleriuskevin8982 3 жыл бұрын
Dan karena kejatuhan Konstantinopellah, kaum-kaum cendekiawan dari Yunani membawa pengetahuan yang telah hilang, kembali ke eropa barat yang kemudian memicu terjadinya zaman Rennaissance dan zaman penjelajahan dan zaman kolonialisme.
@ibaysyn
@ibaysyn 3 жыл бұрын
Salah satunya itu...
@AzabManaAzab
@AzabManaAzab 3 жыл бұрын
Channel KZbin watchmojo Indonesia pernah buat konten kesalahan manusia yang mengubah sejarah Nah harusnya penaklukan konstantinopel itu sendiri salah satu kesalahan terbesar yang mengubah sejarah dunia.
@daisyfleur2334
@daisyfleur2334 3 жыл бұрын
Periode Renaissance itu banyak bro.. Renaissance pertama itu "Renaissance Carolingian" yaitu periode awal mula Renaissance yg terjadi di akhir abad ke-8 oleh Charlemagne, seseorang yg dikenal sebagai "Bapak Bangsa Eropa" yg mengubah pola pikir masyarakat Eropa dgn membuka kembali sekolah2 umum dan mencoba menyeimbangkan Kekristenan dgn ilmu pengetahuan.. Renaissance kedua itu "Renaissance Ottonian" yaitu suatu periode kelanjutan Renaissance yg terjadi di abad ke-10 yg sekaligus menutup "Dark Age" di berbagai wilayah seperti di Eropa Barat, Tengah, dan Timur yg berfokus pada tulisan, seni, dan kebiasaan baru.. era ini jg yg akan mempengaruhi "Puncak Abad Pertengahan" yg terjadi dari abad ke-11 sampai abad ke-13, suatu era yg dimana mulai banyak tokoh2 penting Kristen lahir sebagai Filsuf, Ilmuwan, Teolog, Dokter, Fisikawan, Sastrawan, dan Seniman seperti Thomas Aquinas, Petrus Abelardus, Roscellinus, Anselmus 'Uskup Agung Canterbury', Robert Grosseteste, Francis Bacon, William of Ockham, John Duns Scotus, Roger Bacon, Albertus Agung, Marsilius of Padua, John of Salisbury, Hildegard of Bingen, dll.. Dan puncak dari Renaissance yaitu Renaissance terakhir (Renaissance Humanisme/Renaissance Italia), suatu periode Renaissance yg terjadi dari abad ke-14 sampai abad ke-16 yg berfokus kepada ilmu pengetahuan, seni, sastra dan arsitektur.. banyak nama2 besar yg lahir di era ini seperti Leonardo da Vinci, Micheangelo, Sandro Botticelli, Donatello, Caravaggio, Raffaello Sanzio, dll.. dan era ini jg yg nantinya akan sangat mempengaruhi era Industri, Aufklarung, dan Modernisasi..
@prometheus6763
@prometheus6763 3 жыл бұрын
Kalo Konstantinopel tidak jatuh mungkin perang Salib akan berkelanjutan, karena eropa berani melakukan perang Salib karna ada konstantinopel yg banyak sumber daya dan benteng yang kuat
@daisyfleur2334
@daisyfleur2334 3 жыл бұрын
@@prometheus6763 Perang Salib selesai pas abad ke-13an, sedangkan kejatuhan Konstantinople itu di abad ke-15.. Perbedaan waktunya jg jauh bro.. Dan Ottoman setelah 1 abad dari penaklukan jg malah makin melemah, buktinya Ottoman bisa kalah malu2in di Pertempuran Wina dan Perang Laut Lepanto..
@babydiablo
@babydiablo 8 ай бұрын
Kami sangat menghargai semua yang dibicarakan guru gembel dia adalah guru yang baik
@babydiablo
@babydiablo 8 ай бұрын
*gembul
@donmoses8046
@donmoses8046 3 жыл бұрын
Pak Guru, sudikah pak guru untuk mengkaji tentang filsafat cinta kahlil gibran dalam " sayap-sayap patah"? Terimakasih.
@sr3821
@sr3821 3 жыл бұрын
Top
@kelvinalbertosimbolon1289
@kelvinalbertosimbolon1289 3 жыл бұрын
Lebih detail pengajaran pak gembul dripada pada guru sejarah peminatan ku😢😢
@ahmadshafardwicahyo9589
@ahmadshafardwicahyo9589 Жыл бұрын
Karna ksini berdasarkan keinginan. Klo di kelas di suguhkan yang mana belum tentu suka
@MP_810
@MP_810 3 жыл бұрын
Sehat terus guru gembul, moga² ane bisa jumpa dirimu guru gembul.
@starstuffs39
@starstuffs39 3 жыл бұрын
Oh oh ♪ ♫ ♬ Forgiving who you are For what you stand to gain Just know that if you hide It doesn't go away When you get out of bed Don't end up stranded Horrified with each stone On the stage My little dark age [sambil ganti gambar2 dari jaman yunani kuno ke jaman modern]
@starstuffs39
@starstuffs39 3 жыл бұрын
@jovanka lavank🔯 mgmt - little dark age
@shodiqmufadhol6842
@shodiqmufadhol6842 3 жыл бұрын
saat eropa masih membakar kucing untuk sihir, dunia islam di middle east mendalami ilmu pengetahuan, kadang sering sedih melihat kondisi umat islam saat ini
@dickynurahman2292
@dickynurahman2292 3 жыл бұрын
Iya, jaman sekarang ada istilah "mabuk agama", yaitu terlalu berlebihan dalam mendalami ilmu agama Apapun hal2 yang sudah ada di dunia nyata, selalu di kait2kan dengan agama secara terang2an Jangan marah2 dulu, ini pendapat saya. Mungkin pendapat anda berbeda
@mochamadikhsan8685
@mochamadikhsan8685 3 жыл бұрын
Sekarang malah kebalik:'). Kita jadi terlalu kaku dalam betagama.
@mochamadikhsan8685
@mochamadikhsan8685 3 жыл бұрын
@@dickynurahman2292 sebenarnya ini juga pertanyaan besar bagi saya. Ketika kita mencoba membuktikan apa yang di agama benar atau tidak malah dianggap kafir. Seperti contohnya cina yang berusaha menciptakan matahari buatan malah di anggap menyaingi tuhan. Terkadang bingung sendiri. Sebenarnya batasan agama ada dimana? Setiap kali saya cari batasan selalu saja batasan itu menjauh. Masa seperti pemikiran. Ketika kita mencoba melihat sejauh mana kita berfikir malah kita dibuat berfikir terlalu jauh dari sebelumnya.
@dickynurahman2292
@dickynurahman2292 3 жыл бұрын
@@mochamadikhsan8685 Iya Menurutku, China hanya ingin membuat reaktor nuklir untuk membuat listrik, bukan untuk menyaingi tuhan
@rnz9046
@rnz9046 6 ай бұрын
Kenapa cuma maju dimasa lalu doang?, kenapa sekarang gak Semaju dulu?
@lutfihadiwicaksono3314
@lutfihadiwicaksono3314 3 жыл бұрын
agama dan sains bisa berjalan seiringan tanpa perlu pertentangan.. karena dalam ajaran islam petunjuk didapatkan oleh orang2 yang mau berpikir dan memakai akal mereka.. sayyidina Ali adalah contoh kongkret bagaimana keimanan dan rasionalitas bisa berjalan seiringan..menurut saya tidak perlu menjadi sekuler untuk berperadaban maju dan canggih.. karena kemajuan dan kecanggihan juga tidak menjamin kemaslahatan dan keseimbangan alam.. jadilah religius dengan berpedoman pada bimbingan spiritual keturunan Nabi Saw (ahlul bayt nya)..insyaAllah manifestasi dari kemajuan yg maslahat, berkah dan makmur akan mewujud ke alam materi ketika kita sudah selesai dengan diri kita masing2.. Wallahu'alam..Kebenaran hakiki hanya dari sisi Allah SWT..
@sean12mps
@sean12mps 3 жыл бұрын
Pertanyaan Pak Guru tentang "apakah kita mau memulai apa yang pernah dilakukan orang2 Eropa jaman dulu?", menurut saya sangat menarik. Harus diakui bahwa peradaban gereja memang pernah memasuki jaman "Dark Age". Jaman dimana sepertinya pemerintahan sangat dipengaruhi oleh campur tangan pihak gereja, yang sayangnya pada saat itu, cara pikirnya sedang sakit. Jaman dimana kebijakan pemerintahan banyak dibentuk oleh pengaruh pihak2 gereja. Pengaruh yang nyaris absolut ini menyebabkan mudahnya melakukan persekusi (yang kadang berujung eksekusi), terhadap pihak2 yang dituding memiliki pemikiran diluar batas yang ditentukan oleh gereja (Witch hunt). Jujur, saya sangat kuatir akan kemungkinan2 dimana negara kita akan memasuki periode seperti ini. Sejarah kerap kali mengulang kejadian yang serupa, walapun dengan variabel yang berbeda. Menjalankan apa yang pernah mereka lakukan di jaman dulu tentunya harus kita hindari. Tetapi, tidak dapat dipungkiri bahwa merekalah yang memiliki teknologi dan peradaban yang lebih maju dari kita (Indonesia) pada saat ini. Dalam hal ini, menurut saya, kita dalam posisi yang beruntung. Kita dapat mempersiapkan dan menjalankan proses kemajuan peradaban, dengan pengetahuan mengenai batas2 yang harus disikapi dengan tepat.
@arcniflcaelum745
@arcniflcaelum745 Жыл бұрын
Gua Islam sebenarnya gua rada rada phobia sama agama gua khususnya kalo orang tersebut terlalu mencintai berlebihan terhadap agamanya
@sean12mps
@sean12mps Жыл бұрын
@@arcniflcaelum745 Gw dari sisi Katolik, dulu gw pun merasa hal yang sama dengan agama gw. Tapi setelah ditinjau lebih dalam, sebenarnya phobia atau rasa takutnya ternyata bukan terhadap agamanya. Melainkan terhadap orang2 yang bertindak berlebihan dalam menjalankan agama. Hal ini tidak spesifik terjadi dalam satu agama saja. Lucunya, ternyata orang dari berbagai macam agama juga banyak yang tidak suka akan hal itu.
@arcniflcaelum745
@arcniflcaelum745 Жыл бұрын
@@sean12mps menurut gua orang Islam kadang sering kali munafik sholat iya tapi berkata kasar iya korupsi iya ketika ada hal hal buruk tentang agamanya mereka gak mau bertanggung jawab padahal kalo salah salah aja ngapain pake membenarkan kesalahan
@arcniflcaelum745
@arcniflcaelum745 Жыл бұрын
@@sean12mps gua resah bgt knp lingkungan gua kolot bgt gua sampe bosen di Indonesia pembahasan cuman cuman itu aja gak bahas tentang sains dan teknologi
@arcniflcaelum745
@arcniflcaelum745 Жыл бұрын
@@sean12mps padahal kalo mau orang Islam introspeksi sedikit aja pasti gak bakalan kayak gini orang islam
@ranggafernando5331
@ranggafernando5331 3 жыл бұрын
Terima kasih Guru Gembul , nilai plus dari anda ialah anda menjelaskan sesuatu dengan mudah, dan yg paling penting membuka pintu pikiran saya yg membuat saya tercengang
@pratamaerrendesandhika9076
@pratamaerrendesandhika9076 3 жыл бұрын
Pak undang lagi pak kasmirh
@abdizahir1689
@abdizahir1689 Жыл бұрын
Aku kalimantan pak guru. Salut sama pak guru... Yg banyak membaca luas wawasan.
@nugrahaadimas9367
@nugrahaadimas9367 3 жыл бұрын
15:20 Squidward : "Ini baru seni"
@tioridasihombing4377
@tioridasihombing4377 3 жыл бұрын
Agama.mengajarkan supaya kita tdk melakukan kejahatan.hrs tahu mana yg baikdan jahat.filsafat mengajarkan kita bisa berpikir llogika dan benar.dan berdasarkan fakta.
@suidyhan6828
@suidyhan6828 3 жыл бұрын
15:21 Ini baru seni -kaisar hirohito
@ibaysyn
@ibaysyn 3 жыл бұрын
Idungnya ganti terong jd Squidward
@exnite511
@exnite511 3 жыл бұрын
Gimana ceritanya bisa nyambung ke kaisar Hirohito 🤔
@CW-db4xp
@CW-db4xp 3 жыл бұрын
@@ibaysyn wkwkwkwk
@rosemarydwitasari4693
@rosemarydwitasari4693 3 жыл бұрын
"wibu lu, tawuran bos" - Emperor Hirohito
@kadrunnazareth5913
@kadrunnazareth5913 3 жыл бұрын
Seni itu ledakan -deidara
@ay5879
@ay5879 3 жыл бұрын
Halo pak gembul beberapa vid udh saya tonton dan semuanya cara penyampaian isi dalam Vidio smua nya sangat baik Dan terbukti pak gembul orang nya sangat baik Dari saya pribadi saya senang
@magstrd5063
@magstrd5063 3 жыл бұрын
Guru gembul collab sama habib jafar+pemuda tersesat pasti mantep
@ypfarmurangkebun6991
@ypfarmurangkebun6991 3 жыл бұрын
Guru tolong usulkan ke penyelenggara pendidikan di Indonesia bahwa negara kita butuh 1 lagi ilmu wajib di sekolah umum. 1) ilmu logika/mantiq, dan juga 2) banyakin lab. Soalnya penting agar tak banyak yg gagal berlogika. Semoga maju.
@naturafibre7905
@naturafibre7905 3 жыл бұрын
setuju, harus berlogika supaya gak gampang kena hoax. misal chip di dalam vaksin.... bener2 lelucon. padahal tinggal google, apa itu chip, gimana cara kerjanya, gimana cara baca data di dalam chip itu (supaya bisa dibaca perlu perangkat apa & koneksinya gimana), apa chip nya perlu sumber power internal (misal baterai) dsb...
@banxd5910
@banxd5910 3 жыл бұрын
17:43 wah ga sadar sudah kelar
@ansosboy8687
@ansosboy8687 3 жыл бұрын
Sehat Selalu pak Guru Ilmu yang bermanfaat adalah amal yang tidak akan putus
@mzaini30
@mzaini30 3 жыл бұрын
Sebenarnya nggak cuma terjadi di umat Kristen. Di umat-umat agama lain termasuk umat agama Islam pun mengalaminya karena memang kaitannya bukan dengan agama tapi terkait dengan kemandegan semangat menuntut ilmu (mengikuti hawa nafsu)
@muhammadsyafiimaarif8653
@muhammadsyafiimaarif8653 2 жыл бұрын
Kristen telah menyebabkan Eropa mengalami stagnasi, kemunduran selama berabad2. Eropa : "Kalau saya mati apakah saya akan masuk sorga. Kristod : selama kamu percaya Tuhan telanjang kamu masuk sorga. Eropa : benarkah ? Kalau saya mencuri/merampok masuk sorga ? Kristod : Selama kamu percaya
@kennethkusuma3582
@kennethkusuma3582 Жыл бұрын
​@@muhammadsyafiimaarif8653 mohon maaf bukan Kristen jauh lebih bar-bar nya di zaman itu?
@ariandrei
@ariandrei 3 жыл бұрын
Wah, ini baru ceramah. Informatif dan mengajak berpikir Ceramah agama skg banyak yg justru menyesatkan krn isinya cuma hasutan
@orangtampan5150
@orangtampan5150 2 жыл бұрын
Bkan cm hasutan tp pnyesatan cntoh sy prnh liat konten d tiktok ustadz wahabi ceramah kl bumi it datar dan kt d tipu ama nasa d bodoh2in nasa . Dan yg komen mndukung ustadz jga bnyk
@harryhartono3874
@harryhartono3874 3 жыл бұрын
Dari penjelasan guru gembul, sudah terkuak, krn orang indonesia beragama, jadinya orang indonesia malas berfikir, makanya ilmu pengetahuan tidak lahir di indonesia maupun di arab skrg tapi di eropa
@icatslebew8508
@icatslebew8508 Жыл бұрын
padahal agama menyuruh mencari ilmu sedalam dalamnya
@yssunjoko
@yssunjoko 3 жыл бұрын
Boleh sanggah ya pak guru.... dalam zaman pertengahan itu filsafat tetap berjalan kok. Filsuf-filsuf kristen dan muslim sama-sama muncul pada masa ini. Ada Thomas Aquinas, ada Ibnu Sina dsb.... Yang menjadi ciri khas dari zaman ini adalah bahwa filsafat mengabdi pada agama, seperti bagaimana berpikir tentang bagaimana membuktikan adanya Tuhan. Nah baru pada zaman Reinaissance, filsuf berpikir bebas, tidak lagi mengabdi pada agama.
@calonpetani9535
@calonpetani9535 3 жыл бұрын
#maaf ijin correct *4:55* kurang pas jika dikatakan filsafat ketuhanan , mungkin bab tentang ketuhanan masuk kedalam teologi .
@achmadpanduutomo
@achmadpanduutomo 3 жыл бұрын
Lebih tepatnya lagi, teosofi (teologi filosofi).
@moenajadmmh194
@moenajadmmh194 3 жыл бұрын
Ya masuk filsafat
@dionbenandito2025
@dionbenandito2025 3 жыл бұрын
@@achmadpanduutomo Teosofi beda lagi.... Enggak bisa sembarangan kasih nama yang maknanya berbeda dari konteks asalnya.... Teosofi ya pemahaman ketuhanan ala Helena Blavatsky (yang intinya menjelaskan pada dasarnya Tuhan dari berbagai Agama adalah sama).... Bapak dari Bung Karno tuh penganut Teosofi (Islam Teosofi)..... Di samping Ibu beliau berAgama Hindu, yang mungkin membuat Bunga Karno orangnya sangat Plural...
@negeribertuah1579
@negeribertuah1579 3 жыл бұрын
@@dionbenandito2025 Aku mau tanya pak, apakah Tuhan punya agama atau agama-agama itu miliknya Tuhan? Apakah agama-agama menciptakan Tuhan atau Tuhan menciptakan agama-agama. Dalam Islam Tuhan itu Esa, Tunggal, Ahad, lalu bagaimana mungkin orang Islam menolak kesamaan Tuhannya dengan Tuhan agama lain? Kalaupun ada Tuhan agama lain menurut mereka orang2 islam itu, maka Tuhan orang Islam itu juga yang menciptakan Tuhannya agama2 lain selain Islam. Kira2 gimana tuh pak
@dejavucybercrime63
@dejavucybercrime63 3 жыл бұрын
@@negeribertuah1579 halah Tuhan itu bersifat universal, Tuhan apa yang mengkafirkan manusia yang tidak sejalan dengan ajarannya. Gampang sekali!! Jangan tanya dia 😂✌
@kucing_oyen6839
@kucing_oyen6839 3 жыл бұрын
Mereka atau si barat itu baru mulai "Berani" menjelajah dunia sekitar 500 tahun yg lalu setelah mereka memiliki tongkat sakti yg bisa mengeluarkan api (senapan/senjata). Sisanya adalah zaman kegelapan untuk "mereka", termasuk invasi stress mongolia & kekalahan terus-menerus dalam merebut kota suci. Eropa dahulu wilayahnya sangat kecil (sebelum colombus menemukan "pertama" Kali benua amerika, katanya?) di bandingkan dengan Asia, sehingga mereka rentan untuk di jajah. Apabila face to face sword war dengan lawannya asia/afrika, mereka akan selalu kalah. Lalu mereka berpikir apa yg bisa mengalahkan si pemakan nasi/berice itu (kecepatan otak dalam menangkap dari karbohidrat). Akhirnya mereka berpikir untuk memperbaiki "Gizi" atau apa yg harus mereka konsumsi. Dan setelah itu mereka mulai Menjelajah, Mengklaim, Merubah, Membumi hanguskan semua tulisan catatan sejarah di seluruh peradaban manusia di dunia. Dari semua rencana yg boleh di bilang licik itu, apakah mungkin di sebabkan karena "balas dendam" atau mungkin ketakutan akan kebangkitan sejarah kembali? (Padahal isi pikiran kita sih sekarang biasa2 aja yak (kalau "mereka" ingin tau!) yg penting itu damai n santuy) #berpikirlogic
@subektikukuh4287
@subektikukuh4287 3 жыл бұрын
Wah, kolab sm pemuda tersesat sepertinya menarik pak guru
@subalikrida3469
@subalikrida3469 3 жыл бұрын
Mungkin orang2 seperti memandang filsafat itu ilmu kesesatan pak guru....padahal filsafat adalah cabang ilmu pengetahuan yg menguraikan semua ilmu yg ada berdasarkan logika dgn pendalaman fikiran dan hati..dan menaksimalkan semua Indra demi kebenaran yg berlogika...
@starstuffs39
@starstuffs39 3 жыл бұрын
Btw buat saudara2 sebangsa yg beragama kristen jangan triggerred pas pak guru bahas masa kelam umat kristen pas dark age yak, emang realitanya gitu dan bisa digugling cek aja gimana gereja saat itu ngelakuin persekusi ke giordano bruno(astronomer yg bilang bintang2 itu matahari yg sangat jauh dan dikelilingi planet lain dimana berlawanan sama bible), johannes kepler(nemuin orbit itu bukan bentuk sempurna lingkaran melainkan elips), Hypatia, dll. Tapi belakangan juga gereja2 eropa mulai banyak yg bikin pernyataan minta maaf terkait persekusi terhadap ilmuwan jaman dark age dulu sih.
@RahmadDani-r1e
@RahmadDani-r1e 8 ай бұрын
Keatakutan filsafat itu karna untuk mengajarkanya butuh metode yang sangat brilian dikarenakan pemahaman masyarakat yang kurang dan informasi yg d dapat oleh masyarakat pun juga minim dan kemalasan masyarakat untuk mengkroscek sbuah fakta
@kulogamer3555
@kulogamer3555 3 жыл бұрын
Selamat hari spesial episode ke 300 kawand
@51y51x
@51y51x 3 жыл бұрын
kzbin.info/www/bejne/qoSyZZafj9yfpLs....................................
@51y51x
@51y51x 3 жыл бұрын
kzbin.info/www/bejne/qoSyZZafj9yfpLs.............................................
@romaulibordir3094
@romaulibordir3094 3 жыл бұрын
Jika ahli agama tidak tau jawaban...mereka akan sebut Rahasia Tuhan atau Sanksi Neraka. Pada akhirnya satu persatu...rahasia bumi dan manusia terkuak. Makanya Conversation Of God, daniel walss bilang , jika kita setiap pribadi adalah Tuhan tersebut. Kita adalah satu....apapun agama anda.
@chandrasrinaga1208
@chandrasrinaga1208 3 жыл бұрын
Tolong pak guru gembul utk selanjutnya membuat thema : Perang antara kaum agamis dgn kaum 'Sains dan teknologi' yang dimenangkan oleh kaum Saintist. Ya pemenangnya adalah kaum Saintist yg mampu menaklukkan Planet Mars. Dibanding kaum agamis yg ingin memcapai Surga yg masih samar2, fiksi dan halusinasi. Agama yg me-nakut2 i manusia dgn neraka jika berbuat jahat dan memberi iming2 Surga jika didunia berbuat baik. Pasti video pak guru gembul akan ramai dgn pro dan kontra dan laris manis dibaca netizen kayak pisang goreng..
@Peanuts76
@Peanuts76 2 жыл бұрын
Hahahaha, ini debat lama semenjak jaman ga enak, Saya masih ga percaya dengan yang namanya Atheist, kalo ada pun paling ya orang yg belum mengenal Tuhan dan tujuan hidupnya.... Saintist pasti pada akhirnya beririsan dengan agama krn sains para ilmuwan juga berusaha mencari jawaban dari fenomena, sedangkan agama justru menjawab hal hal yg tidak bisa dijawab, ada yg bilang itu dongeng, tapi saya rasa mending percaya dongeng yg dikatakan itu, krn teks teks agama jg dibantah pun ga bisa..... Contoh sederhananya, kehidupan setelah mati....
@aguskhusaeni
@aguskhusaeni 3 жыл бұрын
Orang yg kelaparan lebih memilih diberi makan dengan dibodohi daripada menerima kebenaran. Itu yg sering kita temui di jaman sekarang, tentang berita bohong dan fitnah yang disebar oleh sekelompok orang yg membenci kelompok lainnya dengan memanfaatkan rakyat kecil. Sangat penting bersikap skeptis seperti yg guru gembul jelaskan
@aguskhusaeni
@aguskhusaeni 3 жыл бұрын
Gilaa kata kata gue keren juga ya
@alanramone4263
@alanramone4263 3 жыл бұрын
tumben wibu bisa ngotak dikit.
@aguskhusaeni
@aguskhusaeni 3 жыл бұрын
@@alanramone4263 gue komen ini pas masih pake pp sama nama presiden turki
@EL-qw7rp
@EL-qw7rp 3 жыл бұрын
Semakin bersyukur mengenal dhamma yang mengajarkan Prinsip ehipassiko. Sebuah prinsip yang berawalan dari kata dari ehi, pasha, dan ika yang artinya datang, lihat, dan buktikan. Jadi beragama itu harsu menggunakan akal sehat, bukan sekedar doktrin.
@kadrunnazareth5913
@kadrunnazareth5913 3 жыл бұрын
Biar ku tebak anda pasti hindu
@naturafibre7905
@naturafibre7905 3 жыл бұрын
@@kadrunnazareth5913 ini tebakan ngasal apa sarkas?
@kadrunnazareth5913
@kadrunnazareth5913 3 жыл бұрын
@@naturafibre7905 ngga ada niatan sarkas tuh. Kan negara kita banyak agama. Ga semua orang itu mabok agama. Mereka yang arogan atas agama mereka itu cuma OKNUM. Bukan ajaran dari agama nya. Cuma pengingat gua buat lu. Yang siapa tahu merasa curigaan.
@naturafibre7905
@naturafibre7905 3 жыл бұрын
@@kadrunnazareth5913 gw gak menyinggung mengenai mabok agama, gw nanya karena heran koq gak google dulu apa itu "ehipassiko" sebelom nebak2 gitu lho.. banyak sumber informasi ada dalam genggaman (hp), tinggal google aja.
@kadrunnazareth5913
@kadrunnazareth5913 3 жыл бұрын
@@naturafibre7905 wkwk kan gua asal nebak aja bang😂. Kalau nebak berarti belum tentu benar dan salah toh? Tergantung peruntungan doang. Karna gua gabut. Hehehe
@willdancuy9375
@willdancuy9375 3 жыл бұрын
Wuiih udah episode 300 aja guru. Bdw selamat udah kembali kumpul bersama keluarga besar. Semoga tetap di beri kesehatan. Amiin.
@kitakura
@kitakura 3 жыл бұрын
selamat eps 300ny pak ...
@halimrahman3366
@halimrahman3366 3 жыл бұрын
Congrats Guru Gembul atas episode ke-300 👏
@el.jadumoto
@el.jadumoto 3 жыл бұрын
Pak Guru, boleh ndak kalo bahas qurban secara filsafat? Tema-nya, 'Apakah logis jika kita membunuh mahkluk hidup untuk menyenangkan Tuhan?'
@elazhmy7540
@elazhmy7540 3 жыл бұрын
Qurban kan bukan tumbal, hewan qurban jg kan diberikan ato disedekahkan kepada orang2 yg membutuhkan ato berhak menerimanya. & berqurban jg bagi org2 yg mampu berqurban aja. Ky nya cuma sesimpel itu, ga usah dipusingin
@baihaqi_josss
@baihaqi_josss 3 жыл бұрын
Sebenarnya Tuhan tidak butuh disenangkan dengan amalan anda. Justru anda yang akan mendapatkan pahala dan kesenangan atas berkurban dengan tujuan berbagai dan shodaqoh dengan ikhlas. Btw mampir gw bikin animasi godzilla
@el.jadumoto
@el.jadumoto 3 жыл бұрын
@@elazhmy7540 namanya juga berfilsafat pak.
@el.jadumoto
@el.jadumoto 3 жыл бұрын
@@baihaqi_josss bener juga. Kan Tuhan tidak punya emosi, buat apa menyenangkan Tuhan?
@lifetoeternity797
@lifetoeternity797 3 жыл бұрын
Menurut saya "TUHAN" memberikan perintah agar kita berkurban boleh jadi untuk "menormalkan" kesempatan bagi mereka yg tidak mampu untuk memakan daging dan juga memutar ekonomi para peternak. Jika kita lihat hikmah atau rantai reaksi yg diakibatkan oleh qurban memberikan hasil yang positif.
@godlike6123
@godlike6123 2 жыл бұрын
Logika tidak bisa menjadi patokan kebenaran, kenyataannya logika kita keluar dari apa yg kita ketahui saat ini dan pengalam pengalam yg sdh kita ketahui, logika tidak dapat mencari hal hal yg belum diketahui. Segala penemuan didapat dari inspirasi/ide, baru dijelaskan sama logika yg sdh ada.
@Jasuke88
@Jasuke88 3 жыл бұрын
Mantab Pa guru
@rymond621
@rymond621 3 жыл бұрын
Konflik antara agama dg sains. Kek di anime toaru majutsu no index dg sisi agama diwakilkan dari kristen (universal, Anglikan, ortodoks Rusia) dan sains kota akademi
@kanggoen9034
@kanggoen9034 3 жыл бұрын
Biasanya orang yang fanatik terhadap filsafat akan mendungu dungukan orang lain, sedangkan orang yang fanatik terhadap agama akan mengkafir kafirkan orang lain 😁😁😁
@Peanuts76
@Peanuts76 2 жыл бұрын
Benar, tapi muncul lagi satu aliran Baru, Saintis, eh adalagi si, Atheist..... Nampaknya kita harus berdamai dengan orang orang yg berbeda dengan kita....
@djokosasongko1500
@djokosasongko1500 4 ай бұрын
FILSAFAT ADALAH INDUK SEMUA ILMU PENGETAHUAN YANG BERTUJUAN MENCARI JAWABAN TERHADAP PROSES YANG MELATAR BELAKANGI ATAU YANG BERKAITAN DENGAN KEHIDUPAN MANUSIA ... Terimakasih
@crushfire2004
@crushfire2004 3 жыл бұрын
Coba klo Pak Guru diundang ke channel Deddy Corbuzier ato Helmy Yahya mungkin saya akan sangat menikmati orgasme pikiran, selama ini kontennya masi satu arah, pengen liat klo ada benturan ide ato argumen dalam format diskusi (bukan debat).
@ryuzae2284
@ryuzae2284 3 жыл бұрын
Jelas banget, seperti yg sering dukatakn guru gembul skeptisme kemudian menghatarkan ke dunia filsafat yg memunculkan ilmu pengtshu. Maka kalo pgn maju (dengan acuan sejarah) kita harus menguatkan tokoh yg senang berpikir, tokoh2 yang berkecimpung di filsafat. Namun, di agam sendiri sebenrnay sudah banyak perintah berpikir orang² nya saja terbuai iming surga neraka, yang sejatinya menurut saya gak usah terlalu dipikirn yng penting kita berbuat baik dan gak melakukan kejahatan (tentu saja kewajibannya juga) tapi tanpa harus selalu memikirkan surga neraka, capek gak akan ada hentinya kalo gak mati. Maka dari itu menghapai surga bisa lewat ilmu pengetahuan karena sebaik² manusia adalah manusia yg bermanfaat
@alfin.15jtxditonton7
@alfin.15jtxditonton7 3 жыл бұрын
Dedek nya *L* sudah dibawa pulang ? ^ω^ , gemes , kurang lama intronya :'
@isworopratomop7390
@isworopratomop7390 3 жыл бұрын
Mantab studio baru.. Bakal kangen sama klakson kereta api nih..
@mabarmakanbareng8789
@mabarmakanbareng8789 3 жыл бұрын
pak guru bahas sabda nabi Muhammad SAW yang "umur umatku tidak akan kurang dari 1400thn dan juga tidak akan lebih dari 1400thn
@patraanggara5517
@patraanggara5517 3 жыл бұрын
Up
@abduljabbar9596
@abduljabbar9596 3 жыл бұрын
guru gembul saya salah satu fans, & tiap kali ada video baru meski saya simak. saya ingin request sejarah peradaban islam, sampai kemundurannya dong, agar sebagai cerminan bersama, unt maju lebih baik.
@gurugembul
@gurugembul 3 жыл бұрын
udah baraya setidaknya di dua eps cek di playlist islam
@aminbadali7953
@aminbadali7953 3 жыл бұрын
Gugel, tolong bahas masalah perbedaan komentar masyarakat Indonesia menanggapi bencana banjir di China dengan banjir di turki yang sangat berbeda sekali isi komentarnya
@hendruandarta9972
@hendruandarta9972 3 жыл бұрын
Udah di bahas di episode 295,azab untk indonesia ,kbnyakan mayo indo pada sakit
@shitpostman5150
@shitpostman5150 3 жыл бұрын
Rakyat muslim indonesia kebanyakan udah terkena konspirasi Amerika & barat, pokoknya yg jelek kena china semua bahkan etnis Tionghoa di Indonesia disamakan dengan RRC hadehh
@shitpostman5150
@shitpostman5150 3 жыл бұрын
@@seasonproductionstv disini imigran turunan yaman & Afganistan diagung agungkan, entah keturunan siapa ada darah arabnya ngaku ngaku cucu nabi wkwkwkk
@hendruandarta9972
@hendruandarta9972 3 жыл бұрын
@@shitpostman5150 korban dari pilpres juga,antara kampret dan cebong,karena menurut kampret cebong bisa menang karena di bantu Ama cina😥🤣
@shitpostman5150
@shitpostman5150 3 жыл бұрын
@@hendruandarta9972 sekarang kampret udah gaada bang Karena pak Prabowo udah koalisi sama pak Jokowi, sekarang tinggal musuhnya pak Jokowi yaitu hti fpi pengasong khilafuck
@nanangkhosim9641
@nanangkhosim9641 5 ай бұрын
Guru gembul memang cerdas salut sama wawasan nya
@ansosboy8687
@ansosboy8687 3 жыл бұрын
13:22 maaf guru jangan pake Creative N Word dong pake nya orang kulit Hitam aja soalnya agak kasar itu istilah sama seperti Creative K Words dan C Words yang di buat buat sekarang sama orang Indonesia
@RONDERIX
@RONDERIX 3 жыл бұрын
Nigga lebih cocok Canda
@adrianong33
@adrianong33 3 жыл бұрын
@@RONDERIX frontal
@dionbenandito2025
@dionbenandito2025 3 жыл бұрын
N Word (Negro) sama C Word (Cina) sebenarnya biasa aja... Jadi terkesan Negatif karena Stigma Negatif yang dibuat... Selayaknya kaum Fundamentalis Inslam yang membuat STIGMA Negatif dengan kata "Kafir".... Padahal di Negara-negara maju seperti Eropa orang-orang Kafirnya jauh lebih cerdas & beradab; ketimbang orang-orang yang ngaku-ngaku Islam/ bukan Kafir (umumnya Imigran) yang umumnya pada terbelakang.... Elon Musk yang Kafir aja bisa buat SpaceX & Tesla.... Toh memang Indonesia dasarnya menggunakan kata "Negro", yang merupakan serapan kata dari bahasa Portugis....
@triachmadi4430
@triachmadi4430 3 жыл бұрын
@@dionbenandito2025 @Dion Benandito analogi yg ngawur😁 fyi, kufur/kafir menurut alquran dan seluruh orang islam itu menutup/cover diri dari kebenaran ISLAM alias tidak mau menerima islam bukan tidak mau terima teknologi😅. Kok larinya jadi ke pembuatan spaceX dan mobil tesla?? WTF😁
@rabilrezky8596
@rabilrezky8596 3 жыл бұрын
Filsafat dan nalar konstruktif di eropa berkembang ketika ekosistem sosial mereka bangkit, sedangkan Didunia tengah filsafat dan nalar berkembang ketika ekosistem sosial mereka mengalami kemunduran. Satu hal lagi kenapa filsafat berhasil mendobrak sampai batas yang luar biasa dikarenakan mereka memiliki satu tujuan yaitu ingin membatasi otoritas gereja yang ketika itu dianggap sebagai kepanjangtanganan tuhan. Mereka berpikir ya gpp meminggirkan gereja, toh bertuhan tidak harus melalui perantara, sedangkan di komunitas muslim tidak ada otoritas seperti itu, sehingga ketika ingin mendobrak pun, meraka tidak memiliki lawan yang nyata.
@fakhripratama4427
@fakhripratama4427 3 жыл бұрын
Taiwan hadir pak Guru Gembul
@DcGYfER_O8
@DcGYfER_O8 3 жыл бұрын
Smoga bnyk dari kita yg jd agen2 sperti yg GG sbutkn diakhir...
@tonirizal2446
@tonirizal2446 3 жыл бұрын
Mohon maaf bapak. Sensor thumbnailnya krg besar. Dikarenakan aurat laki2 dari pusar hingga lutut. Terimakasih pak.
@51y51x
@51y51x 3 жыл бұрын
kzbin.info/www/bejne/qoSyZZafj9yfpLs.............................................
@BChallenger6
@BChallenger6 3 жыл бұрын
Gak papa kan penonton pak Gg rata^ 17+ gak akan ada bocil.
@KopiNonton
@KopiNonton 3 жыл бұрын
Akhirnya beberapa perdebatan "di kolom komentar" terjawab & dibahas satu persatu... saya pikir mungkin pak GG menggunakan akun (menyamar) "bayangan" buat nyari topik di diskusi komentar, entah ikut nimbrung atau memicu "pertanyaan", atau sekedar nyimak... anyway good job pak...
@amient2222
@amient2222 3 жыл бұрын
Negara lain sudah menyingkirkan agama dari sains, indonesia masih asik mencocokkan agama ke sains dgn cocokloginya,,, padahal tuhan telah mati dibunuh manusia itu sendiri,,,
@farhanf3732
@farhanf3732 3 жыл бұрын
Sotoyy lu, Nuk
@arlecchino6189
@arlecchino6189 3 жыл бұрын
Tuhan apa yg mati dibunuh manusia?
@dionbenandito2025
@dionbenandito2025 3 жыл бұрын
Yang Anda sampaikan mengarah ke "Masyarakat-nya" (Masyarakat Indonesia).... Kalau "Negara" Indonesia sih dasarnya sudah menegakan SEKULARISME, jadi kurikulum Science di Indonesia udah standard Internasional.... Enggak ada unsur mistisisme Agama-nya sama sekali....
@qagetIn
@qagetIn 3 жыл бұрын
Tuhan yahweh
@dickynurahman2292
@dickynurahman2292 3 жыл бұрын
Iya, jaman sekarang ada istilah "mabuk agama", yaitu terlalu berlebihan dalam mendalami ilmu agama Apapun hal2 yang sudah terjadi dan ada di dunia nyata, selalu di kait2kan dengan agama secara terang2an Jangan marah2 dulu, ini pendapat saya. Mungkin pendapat anda berbeda
@AbdulAziz-sf8gd
@AbdulAziz-sf8gd 3 жыл бұрын
Al Quran malah menuntut orang yg "percaya saja" untuk berpikir, bukan menghentikannya.
@hanifspencarijalanroma-wi6552
@hanifspencarijalanroma-wi6552 3 жыл бұрын
percya dulu, ikuto dulu!
@m.guntursandipratama1682
@m.guntursandipratama1682 3 жыл бұрын
3:34 mereka bukan terinspirasi dari Yunani, mereka terinspirasi dari The Satanic of Cocky Darkness hahah
@51y51x
@51y51x 3 жыл бұрын
kzbin.info/www/bejne/qoSyZZafj9yfpLs.............................................
@rizamalik3020
@rizamalik3020 3 жыл бұрын
Cocky akwokwkwo
@henry_emily098
@henry_emily098 3 жыл бұрын
WKWKWKWKWKWKKW, paman Coky :v
@cap9719
@cap9719 3 жыл бұрын
Coki dari mana?
@tabulangox7273
@tabulangox7273 3 жыл бұрын
@@cap9719 Dari Goa buah hantu
@budicool4029
@budicool4029 3 жыл бұрын
Setuju Ada banyak tema yg bisa mendukung buat tema perubahan. Perubahan dimulai dari dalam dan lanjut ke luar !!
@adityaady9126
@adityaady9126 3 жыл бұрын
Filsafat ada dalam agama dan agama ada dalam filsafat kenapa harus di adu domba? Trending twitter makin absurd.
@imeldaireneokta9247
@imeldaireneokta9247 3 жыл бұрын
Ada ustad2 tertentu yang mengharamkan filsafat, bahan qaf chanel kemarin membahas filsafat haram
@aldochanigia6352
@aldochanigia6352 3 жыл бұрын
😂
@to1910
@to1910 3 жыл бұрын
Sejak kapan ilmu filsafat ada dalam agama?
@adityaady9126
@adityaady9126 3 жыл бұрын
Baca buku filsafat islam gih banyak! Tinggal beli di toko-toko buku banyak yang jual, terlebih pemikiran mengenai filsafat itu haram coba baca yang lebih banyak lagi! filsafat itu bukan cuman bisa di definisikan oleh satu orang! Ia merupakan pemikiran dan pemikiran-pemikiran tersebut yang menghasilkan abstraksi yang sangat luas! Saya tidak beranggapan filsafat haram karena saya mempelajari itu sebagai ilmu pengetahuan, filsafat itu bukan agama! FILSAFAT ITU ILMU PENGETAHUAN! Jika anda belum bisa berdamai atau belum bisa memahami konteks yang saya berikan, silahkan anda belajar lagi, jika tidak mau atau malas, silahkan belajar ilmu-ilmu lain di falkutas lain jangan hanya administrasi atau akuntansi saja! (Jangan belajar disatu tempat, dan guru itu saja!)
@to1910
@to1910 3 жыл бұрын
@@adityaady9126 🤣🤣
@arjunidam222
@arjunidam222 3 жыл бұрын
Pak Guru, coba bahas soal kode etik sains. Saya beranggapan bahwa evolusi manusia selanjutnya ada diantara AI atau Bio engineering. Tapi cepat atau lambat pasti akan terbentur dengan kode etik sains.
@ekavatar2119
@ekavatar2119 2 жыл бұрын
Guru gembul keren banget. Berani mengangkat topik ini tp cara penyampaianya tidak membuat orng indonesia ngamuk.
@nedsky1759
@nedsky1759 Жыл бұрын
Kadang sudah secantik itu penyampaiannya tapi mereka masih ngamuk 😂
@rinaldiikhram748
@rinaldiikhram748 3 жыл бұрын
Apapun yang tidak bisa dijelaskan/diketahui manusia selalu dikaitkan kepada Tuhan. Mungkin, manusia selalu menyembah apa yang tidak diketahuinya
@iwantidung604
@iwantidung604 3 жыл бұрын
Filsafat gak bikin kenyang. Sains membantu mempermudah hajat manusia, tetapi prakteknya cenderung merusak alam.
@rindyasams9195
@rindyasams9195 2 жыл бұрын
Sy baru ketemu channel ini, Masyaallah bagus sekali, cocok dng passion saya 🌿, syukran pak guru.
@nadzarridho
@nadzarridho 3 жыл бұрын
Bahas Olimpiade di Indonesia Pak...
@xijinping9414
@xijinping9414 3 жыл бұрын
Ok
@ivonhiero1676
@ivonhiero1676 3 жыл бұрын
Wah selamat Pak Gembul menerima undangan ceramah...Smoga anda selalu membawa angin segar di antara semua kentut sekarang ini...!
Eps 203 | MENCARI TUHAN DARI KAPITAYAN SAMPAI JUPITER
21:02
guru gembul
Рет қаралды 157 М.
Eps 645 | RAHASIA CHINA YANG MEMBUATNYA MENJADI ADIDAYA
21:06
guru gembul
Рет қаралды 273 М.
coco在求救? #小丑 #天使 #shorts
00:29
好人小丑
Рет қаралды 24 МЛН
快乐总是短暂的!😂 #搞笑夫妻 #爱美食爱生活 #搞笑达人
00:14
朱大帅and依美姐
Рет қаралды 13 МЛН
Eps 446 | BATAS  PENGETAHUAN MANUSIA MENURUT KITAB KEJADIAN?
17:46
guru gembul
Рет қаралды 363 М.
Filsafat Haram?
10:23
Jeda Nulis
Рет қаралды 287 М.
Filsafat Barat vs Filsafat Timur
12:27
Martin Suryajaya
Рет қаралды 57 М.
Eps 525 | FILSAFAT MORAL: KEBENARAN HAKIKI ADALAH MENOLAK KEBENARAN
17:43
Eps 131 | SKENARIO MENG-ATHEIS-KAN INDONESIA
17:24
guru gembul
Рет қаралды 215 М.
Eps 244 | FILSAFAT MORAL DALAM SEJARAH
17:57
guru gembul
Рет қаралды 66 М.
AVENGERS DAN FANTASI LIAR TENTANG PENCIPTA | KONTROVERSI TOLERANSI
24:02