GIMANA SAYA BISA KE SWISS MELALUI TEHNIK MANIFESTASI!!

  Рет қаралды 14,151

Syarif Zapata

Syarif Zapata

11 ай бұрын

#ZapaDaily18 #VloggerSwiss
Channel ini adalah upaya saya berbagi pengetahuan dan pengalaman hidup saya, sehingga kehidupan saya bisa berguna juga buat kalian :)
Seandainya temen-temen ada pertanyaan atau request, tolong post di komentar. Terima kasih udah mampir ke channel saya.
WA GUIDESANTAI +4176 303 00 56 (ADMIN DEVINA)
Beli Bogota Facial Wash di
shopee.co.id/Bogota-For-Men-i...
GIVEAWAY SYARIF ZAPATA
Liburan ke Swiss bareng Syarif Zapata
Selama satu minggu
Saya akan mengundang dan mengcover biaya kamu selama di Swiss. (Untuk keperluan pengurusan Visa)
Mulai dari tiket pesawat, asuransi, tiket kereta selama di Swiss, penginapan, konsumsi harian dll.
yang saya tidak cover:
Biaya pembuatan Pasport
Biaya perjalanan dari daerah kamu ke Jakarta. (baik untuk keperluan pengurusan visa ataupun perjalanan ke bandara)
Pakaian yang harus di beli seperti Jacket winter dlsb. (kalo kepepet bisa saya cariin pinjeman sih)
Dan semua keperluan pribadi lainnya.
Selain itu saya juga tidak bisa memberikan garansi bahwa kamu akan mendapat Visa ke Swiss.
Syarat dan Ketentuan
- Follow IG @ Guidesantai
- Follow IG @ SyarifZapata
- Follow Tiktok SyarifZapata
- Subscribe Channel youtube ini
- SELALU (Start episode 15 sampai minimal 100 episode kedepan) Menulis komentar di Video Daily Vlog saya (Start dari edisi hari ini). Komentarnya boleh apa saja yang penting bukan spam.
- SELALU (Start episode 15 sampai minimal 100 episode kedepan) menshare Screenshotan Video Daily Vlog saya dan share di story IG atau Tiktok (jangan lupa tag IG atau tiktok syarifzapata)
- Membeli minimal satu Bogota Facial Wash via link shopee (Jikalau tidak mampu, bisa mengirim email ke syarif.zapata@gmail.com dengan menuliskan alasan tidak mampu, jangan khawatir semua bisa ikutan giveaway ini)
- Bersedia masuk ke salah satu video di Daily Vlog saya.
- Bersedia mendokumentasikan perjalanan kamu dan dokumentasi tersebut boleh saya masukan di Daily vlog saya
Job/Endorse
Whatsapp +4176 303 00 56
Instagram
@SyarifZapata
GuideSantai
www.guidesantai.com
Kamera yang digunakan untuk merekam VLOG di Channel ini adalah:
SONY ZV1 Mark 2 & Gopro 11
Software editing yang saya pakai adalah:
Adobe Premiere Pro

Пікірлер: 173
@izazrizqullah
@izazrizqullah 11 ай бұрын
Kadang memang hal yang sudah kita impikan bahkan sudah terlupakan malah tercapai dan kita menyadarinya karena kita sudah tidak menggebu gebu lagi untuk mendapatkannya.
@furry_fu88
@furry_fu88 11 ай бұрын
G ada salahnya dg bermanifestasi dg bermimpi dulu sambil ttp berikhtiar dg usaha... Krn g menutup kemukiman "yg ktanya" kalau dpkir logika manusia g mungkin tapi melalui jalur langit impian qt bnr² bs terwujud, dan ttp percaya biar tangan Tuhan yg berkerja dlm hidup kita... 🤲🏻😇
@ellench1138
@ellench1138 11 ай бұрын
Semesta mendukung ...apa yang timbul dalam hati. Saya alami juga impact dari manifestasi ini, ga sengaja lihat foto foto indah Grindelwald. Tp saya tidak sampai cetak dan pajang. Tidak tau kapan dan how, karena tidak relate dengan keadaan. Akhirnya bulan Mei lalu saya bisa sampai ke Bern, Grindelwald, Jungfrau, Interlaken, dan kota lainnya., Dimana Itinerary awal tidak ada Grindelwald atau Jungfrau. Saya sudah pasrah aja 😂 dan tetap bersyukur toh tetap ke Swiss. I am so blessed, Tuhan baik banget, complete my happiness. selain akhirnya ke Grindelwald dan Jungfrau, perjalanan kami juga lancar, cuaca baik, semua sehat dan selamat. *) stlh sampai Swiss dan melihat cantik dan bersihnya . timbul lagi kenapa ga minta yang lengkap aja dari dulu. Stay n live there maybe. 😅 *Maafkan
@rizalukman7982
@rizalukman7982 11 ай бұрын
Pak Syarif Zapata merupakan seseorang yang sudah berpikiran maju ke depan dan modern
@yunnysenewe6314
@yunnysenewe6314 11 ай бұрын
Benar mas, saya cuma share video pemandangan di FB, karena indah sekali, saya cuma berharap bisa lihat lgsg. Saya dan suami akhirnya bisa ke Swiss, semua urusan dan perjalanan kami sangat lancar dan happy nya bukan main. Kalau memng sudah waktu nya dan se ijin yg Tuhan, pasti tdk ada yg bisa menghalangi nya.🙏
@nilanila5614
@nilanila5614 11 ай бұрын
Dasar dr segala sesuatu yg kita hrpkan dan bukti dr segala sesuatu yg tdk kita lht adalah iman bukan magic. Apa yg diimani dan trtanam di bwh alam sadar, itulah yg trwujud. Sy suka lagu dr Film "the Lion King" ini, prnh blajar keyboard lupa chordnya .. . Masakannya menarik/menyehatkn lg sperti salad. Salut dng istrinya bro Syarif .
@gems8857
@gems8857 11 ай бұрын
Diriku sudah lama sekali mengikuti videonya mas Syarif. Masa2 sulit pengembangan diri saya turut teratasi karna keberadaan channel mas ini. Well, sampai detik ini saya senang sekali bertumbuh kembang bersama dengan channel ini🤩 terima kasih ya mas atas dedikasi dan konsistensinya🙏🙌
@OdjoAdja
@OdjoAdja 11 ай бұрын
manifestasi seperti ini dikenal juga dengan nama 'law of attraction', inti nya mah hidup selalu positif biar terwujud keinginan positif..🙏
@hendra5416
@hendra5416 11 ай бұрын
Senang melihat putranya nurut sama orang tuanya, mau membantu papanya. Semoga syarif selalu bahagia bersama keluarga, dan lancar buat konten2 yang bagus
@SyncCrooz
@SyncCrooz 11 ай бұрын
berkat kak syarif (2016), manifestasi yang saya untuk tinggal di luar negeri dapat tercapai. di tahun 2016 algoritma youtube saya merekomendasikan tentang cara studi dan au pair ke jerman, padahal algoritma saya didominasi oleh informasi mengenai jepang. entah video yang mana (mungkin sudah ditakedown) membuat saya termotivasi untuk membuat breakdown pathway yang paling jauh tapi memungkinkan untuk saya wujudkan. tahun ini manifestasi saya di 2016 dapat tercapai dengan begitu saja, saya pun ga menyadari kalo bisa di kondisi ini dengan cara yang tidak terlalu sulit. terimakasih kak syarif sudah menjadi motivasi saya untuk tinggal di luar negeri sejak 2016/2017
@sahrulyudiawan2865
@sahrulyudiawan2865 11 ай бұрын
Aku seneng bgt liat vlognya mas syarif, selain video jalan jalan kadang suka diselipin edukasi sama motivasinya juga. Video pertama mas syarif yg aku tonton yaitu video penjelasan aupair dan perjalanan awal mas syarif
@DewiMayah
@DewiMayah 11 ай бұрын
Masya allah.. saya juga akan melakukan manifestasi buat ke Swiss dan negara2 Eropa lainnya... Amiiin paling kenceeng 🤲🤲
@dewisusanti3051
@dewisusanti3051 11 ай бұрын
Happy banget lihat vlog nya Mas Syarif karena sgt menginspirasi wawasan jd luas ttg negara Swiss,negara impian yg sgt ingin saya menginjakan kaki saya dinegara Swiss,Insha Allah kalau Allah sdh kasih jalan kelak akan terkabul...Aamiin 🤲
@sitizubaidah4418
@sitizubaidah4418 11 ай бұрын
mas Syarif baru nemu Vlog nya mas Syarif today .....makasih anak muda yang hebat,,,,untuk ibu2 seumuran aku sangat senang bisa jalan2 online melalui vlog kamu mas,sebelum nonton ini aku 2 vlog mu salah satu nyaa ajak anak2 jalan naik gondola,,,mksh mas syarif
@Elnovbundaely
@Elnovbundaely 11 ай бұрын
bener bgt nonton channel Syarif Zapata tuh bikin tambah ilmu krn cara bicaranya gak tenang dan gak menggurui..terima kasih ilmu manifestasi..bapak yg baik
@annhrk1112
@annhrk1112 11 ай бұрын
The power of thinking bantu kita tetap punya harapan karena harapan membuat kita bersemangat. Makasih buat content2nya 💙
@lenterahanin5311
@lenterahanin5311 11 ай бұрын
Alhamdulillah Allah SWT kabulkan doa, harapan dan keinginan mas Syarif. mudah mudahan Insya Allah membawa manfaat dan keberkahan dunia akhirat. Allaahumma Aamiin YRA
@khikmahn.s.354
@khikmahn.s.354 11 ай бұрын
Bismillah manifestasi bisa berkunjung atau tinggal di Swiss dan ketemu Seno 🙌🤗 semangat terus ngontennya mas Syarif, sangat menginspirasi
@chandrakiranamario3542
@chandrakiranamario3542 10 ай бұрын
udah lama banget ga ikutin video ka syarif dan tiba2 kepikiran kepoin chanel lagi dan ternyata udah banyak video baru lagi. Paling suka series zapadaily yg di up 2 tahun lalu sangat banyak pelajaran yg bisa dipetik. Thank you kakkk😊
@rahmawatimaulida297
@rahmawatimaulida297 11 ай бұрын
That is true. Semua berawal dr impian. Aku pernah belajar itu. Ditulis secara detail. Kekuatan fikiran alam bawah sadar. Jgn lupa berdoa. Karna dgn berdoa allah, pemilik semesta ini akan mewujudkan nya.
@dandelion_25
@dandelion_25 11 ай бұрын
Quote of the day : - Kehilangan sesuatu yang penting juga bisa berarti, bahwa bawah sadar kalian sedang berproses untuk menyiapkan tempat untuk hal hal yang baru di kehidupan kalian. - Manifestasi biasanya juga terjadi ketika ada orang baru yang datang di kehidupan kalian. Jadi buka pintu komunikasi dengan orang orang baru. Makasih banyak mas syarif, suka bgtt sama tema hari ini. Bismillahirrahmanirrahim Allahumma sholli 'ala sayyidina Muhammad semoga suatu hari nanti bisa tinggal di Swiss juga🥺🇨🇭💕
@jackzakarian8334
@jackzakarian8334 9 ай бұрын
nanti kalo udah di swiss banyakin lagi sholawat nya bang.. kalo kurang ntar iman hilang😁✌️
@dandelion_25
@dandelion_25 9 ай бұрын
@@jackzakarian8334 siapp, btw aku cewe🤣
@ahmadwahyudi1657
@ahmadwahyudi1657 11 ай бұрын
Setuju bgt bang, saya sering melihat rumah yg posisi tanahnya tinggi, pengiin bgt, sering kepikiran, tiap kita lewat selalu aku lihatin,padahal saat itu rumah itu masih di tinggali pemiliknya, Dua tahun kemudian aku bisa memiliki nya, ajaib memang, kadang kekuatan pikiran (impian)bisa bikin kita semangat mewujudkannya.
@silvanamalga
@silvanamalga 11 ай бұрын
beruntung banget bisa tau channel ini awal2 ada vlog ini.. karena impian kku adlah bisa jaln2 ke swiss
@decyecieciee964
@decyecieciee964 11 ай бұрын
Percaya akan kekuatan doa dan berkata baik...alhamdulillah keinginan yg kita mau ada yg terkabul..walau ada juga yg belum...tapi selalu percaya mungkin Allah menjawab doa kita di lain waktu agar kita tetap dan selalu berdoa dan tetap dekat dengan NYA ....😊
@renatabudiana
@renatabudiana 11 ай бұрын
Mnurutku: Manifestasi yg dimaksud ini kan harapan keinginan kita yg sejalan dgn keinginan menjadi target & semangat dalam iman kita.. kl bentuknya itu baik & halal dgn disertai doa & kedekatan kita dvn Tuhan.. suatu saat yg indah pd waktunya pasti Tuhan sediakan🙏🏻 Thx Syarif .. vlog mu slalu membuat kita bnyk blajar.. membuka wawasan bersama.. diajak u bs memberikan diskusi pendapat👍👍👍selamat terus berkarya & berbahagia bersama keluarga, Syarif💕👍 Btw.. waahh diam2 suaranya bagus niiyy👍😊
@erni9858
@erni9858 11 ай бұрын
Bismillah aku selalu ngikutin vlog kak syarif. Mulai dari situ aku sllu afirmasi dan visualisasi diri, serta nerapin LoA smoga kelak berkahnya nular dan bisa menempuh pendidikan S2 di negara swiss. Aamiin yaa allah..
@untungkuntoro3655
@untungkuntoro3655 11 ай бұрын
Salah satu mimpi aku ingin pergi ke swiss... Ketemu sama keluarga mas syarif di swiss... Tapi mungkin saat ini hanya bisa bermimpi... Semoga suatu saat nanti menjadi kenyataan... Atas izin Allah swt... Aamiin yra
@tiwiuwiuwiu336
@tiwiuwiuwiu336 11 ай бұрын
every video from kak syarif always burn my fuel to remember about my dreams, keep me on the track. and i believe "im exactly where i supposed to be". thanks for always sharing your thoughts kak! you inspire me
@grandmauti
@grandmauti 11 ай бұрын
Ya setuju !! Sesuai dengan pengalamanku hal itu yang selalu saya lakukan sepanjang hidup. Dan impian merupakan doa dan tidak ada doa yang tidak dikabulkan dan hanya masalah waktu dan saya sangat percaya itu. 21:16
@michaelwisnu5623
@michaelwisnu5623 11 ай бұрын
swiss Negara favorite yg akan saya kunjungi..semoga bisa bertemu dg Brader Sarif Zapata...terimakasih atas Tehnik Manifestasinya...
@faustinoatbar9459
@faustinoatbar9459 11 ай бұрын
Day 2 pantengin Vlog Mas Syarif.. Salam Hangat dari kota Makassar. Mas, keren banget Topik kali ini sangat, menarik yakni tetang manifestasi atau permainan alam bawa sadar. Aku belajar manifestasi dan Law of attraction semenjak SMP. Ini merupakan tahun ke 4 aku menerapkan "Seni" memanipulasi alam bawa sadarku untuk bisa menginjakan kaki di Jerman. Di saat teman2ku sudah pada kesampaian ke Jerman, aku tetap memanifestasikan kehadiranku di Jerman dan bersepeda di pinggiran kota Hamburg. Berharap satu hari Bisa sampai di sana. Aku juga belajar dari beberapa guru spiritualnya di KZbin, bahwa Hal terpenting dari Manifestasi adalah Detachment (yang dapat diartikan sebagai Lepasin apa yang ada di kepala kita atau apa yang kita tulis ke langit). Kadang aku suka ngayal, n berimajinasi aja dulu. Sampai2 aku beli bendera Jerman dan liat setiap kali aku bangun pagi. Kadang beberapa Dosen ragu sama mimpiku, kadang teman2ku juga menertawakan mimpiku. Tapi Aku percaya one day aku pasti Tiba di Jerman dan Swiss. Terima kasih Mas Syarif sudah menginspirasi kami anak2 muda yang masih punya impian untuk Bisa Bekerja ke Luar Negeri. Salam Hangat dari Makassar dan sampai Jumpa di Swiss Tahun Depan...
@dewim1132
@dewim1132 10 ай бұрын
mantep bgt belajar tentang manifestasi dari vlog ini!
@asrizal8667
@asrizal8667 11 ай бұрын
Wah....mantap...mas semakin hari vlognya semakin menarik.....
@themostbeautifulgifttmbg2658
@themostbeautifulgifttmbg2658 11 ай бұрын
Semoga hasil manifestasi yang Allah berikan kepada ka Syarif dan keluarga berkah amin.
@tambarho
@tambarho 11 ай бұрын
Selalu ikutin bang syarif dari dulu , video nya menginspirasi ku banget
@lenterahanin5311
@lenterahanin5311 11 ай бұрын
terima kasih untuk motivasinya mas... Mudah mudahan Insya Allah anak anak saya juga bisa ke luar negeri untuk dapat beasiswa kuliah... aamiin YRA
@naufalep
@naufalep 11 ай бұрын
Booster semangat banget nih setiap nonton videonya Mas Syarif. Semoga selalu sehat dan berkarya, Mas 😁
@dedi.35slo36
@dedi.35slo36 11 ай бұрын
Video bang syarif termasuk yang membuat sya utk ber manifestasi ke keluar negeri 🎉
@paridabdillah6296
@paridabdillah6296 11 ай бұрын
Bismillahirrahmanirrahim bisa kepilih ikut mas syarif ke swiss ,dari 2018 saya nonton ni Chanel idola banget
@annaliana7336
@annaliana7336 11 ай бұрын
Ya,saya setuju mas..klo saya meng ibaratkan..dalam hidup kita harus ada misi visi..setidak nya kita punya tujuan..mungkin klo bhasa keren nya manifestasi yaa..atau bahasa kalbunya mah..ucapan adalah doa..jadi kita sll berbicara yg positif"
@archicurate9421
@archicurate9421 11 ай бұрын
Menurutku gausah mikirin netijen yang bakal komen kait kaitin ke agama. Sebenernya mereka yang terlalu ribet sama agama tu tanpa sadar malah ber-tuhan ke agama, bukan kepada Allah, yang dimana dalam catatan sejarah, "agama" tersebut mengandung tujuan politis. Oiya, jadi inget nih pertama kali nonton yt Syarif waktu bikin kopi pake mokapot, udah lama banget, vlog mas Syarif salah satu hiburan yg banyak menginspirasi, nemenin sehari hari dalam mencari jati diri haha. Sehat selalu Syarif sekeluarga ya!
@bariesugiono274
@bariesugiono274 11 ай бұрын
Saya jg dulu nyimpen koran yg ada artikel tentang Swiss,tentang pedesaan, peternakan, dan Nestle pusat yg Vevey, saking kagumnya dengan keindahan Swiss, berharap suatu saat bisa ke sana,dan Alhamdulillah sudah terwujud, tapi masih ingin ke sana lagi. Terutama ke muren, Lauterbrunnen
@sarahsarira3739
@sarahsarira3739 11 ай бұрын
Benar mas...manifestasi itu benar kayak kekuatan pikiran gitu yang akan menarik yg kita pikirin sebenarnya Doa dalam diam...Low Of Attraction...sehat dan bahagia slalu mas Syarif amin
@linaamalia9453
@linaamalia9453 11 ай бұрын
Selalu hadir di channel-nya mas Syarif dan jawab kuis2nya jadi bertambah wawasan aku 😊 "Hallo" dalam bahasa Swiss Jerman adalah "Hoi" (informal) dan "Grüezy" (formal) Pengen banget dapetin giveaway nya karena impian aku dari dulu pengen banget travelling ke Swiss 😊 Semangat trs bikin kontennya dan sehat selalu 😊💪🙏🏻
@raaariru
@raaariru 11 ай бұрын
DAY 3 - Berbicara tentang manifestasi, aku sendiri tidak tau apa ada dari mimpi ku yang tercapai karena manifestasi atau itu ya hanya tercapai karena tercapai aja gitu. Tapi, aku percaya manifestasi itu ada dan bisa terjadi. Karena katanya harus spesifik, aku langsung tulis tahun kapan mimpiku saat ini ingin tercapai. hopefully it work!
@AntoniusErick-ti3td
@AntoniusErick-ti3td 11 ай бұрын
17:30 kalau yg saya tahu dan pernah saya tanyakan ke saudara di Kanada bahwa mereka membeli & menyimpan anggur untuk koleksi atau untuk perayaan hari besar seperti natal, thanks giving atau untuk hadiah ke atasan mereka atau teman2, saudara2 & sahabat2 mereka.
@amidianingsihlatuo
@amidianingsihlatuo 11 ай бұрын
Saya juga sdh pernah merasakan beberapa keberhasilan dr manifestasi😊 Bangga bgt pastinya manifestasi mas syarif yg ingin ke Swiss dan tercapai.. Pasti perjuangannya luar biasa, bisa bertahan dan yakin untuk mewujudkan impian itu THE BEST menurut ku.. Dan ke Swiss juga menjadi Manifestasi aku, semoga aku bisa jadi pemenang Giveaway ke Negara Swiss langsung dgn tour guide nya mas Syarif😊
@khansaqothrunnadasunardi6121
@khansaqothrunnadasunardi6121 11 ай бұрын
Gpp mas syarif itu sesuai sih dg ( Allah itu sesuai prasangka hamba Nya ) jd ap yg kita tulis itu jd motifasi kita sehingga kita berusaha dn yakin Allah akn mengabulkan nya. Sya jg sdh merasakn nya Alhamdulillah 🤲🤲🤲
@untungkuntoro3655
@untungkuntoro3655 11 ай бұрын
Aku seneng bermimpi...kadang mimpi itu terwujud kadang juga tidak...berdo'a, ikhtiar, dan berusaha aja In syaa Allah Semua akan terwujud dengan ijin Allah...
@ArumWaharatri
@ArumWaharatri 11 ай бұрын
Manifesting keliling dunia 🙏🧘‍♀️🛐🤲
@yantykocu1509
@yantykocu1509 11 ай бұрын
Slm kenal dari Tembagapura Papua...slm Sukses selalu untukmu brother...saya suka ikuti flogmu banyak informasi dan pengetahuan untukku. Khusus untuk video ini jadi motivasi untukku. Ada rencana mau liburan ke Swiss...semoga tercapai...🙏😇 Salam sehat selalu untukmu brother...🙏😇
@ardianyudasaputra
@ardianyudasaputra 11 ай бұрын
Begitulah, dengan Manifesting maka akan menciptakan dampak positif menekankan pada kekuatan pikiran positif untuk menciptakan kenyataan yang positif pula. #NeverStopDreaming
@multilayer02
@multilayer02 11 ай бұрын
This is so true! Saya sendiri mengalami hasil dari manifestasi. Beberapa tahun lalu memulai untuk mencoba manifestasi ingin membangun rumah baru dan sekarang sudah menjadi kenyataan. Apa yang kita rekam di alam bawah sadar akan mempengaruhi arah tujuan hidup. Mungkin kedengaran asing bagi orang-orang yang belum pernah tahu, tapi Syarif keren mau berbagi pengalaman dari manifestasi pribadimu. Lanjutkan terus vlog ya👍🏼👍🏼👍🏼
@mochammadzulhamefendi4290
@mochammadzulhamefendi4290 11 ай бұрын
Manifestasi juga terjadi ketika dilingkungan kerja baru, saya masuk dilingkungan kerja yg jadi Schule Partner Goethe Institut, jadi saya bisa dapat beasiswa kursus bahasa Jerman gratis, jadi bisa bisa belajar berharap suatu saat bisa ke Jerman atau ke negara Germanik lainnya, 😅 terus ada giveaway aja Mas Syarif, semoga bisa jadi jalan untuk pergi ke Sana ❤
@mediansyahmalik7979
@mediansyahmalik7979 11 ай бұрын
Grüezi = halo formal nya Hoi = untuk sapaan anak muda nya , atau bisa juga salu udah beberapa kali nonton vlog nya Mas Syarif Zapata, sebenernya tipikal vlog yang biasa aja tapi bahasanya membuka wawasan dan imaginasi bagi sang pemimpi .. terus dan terus membagikan semangat Mas, semoga sehat selalu .. manifestasi ku banyak, dan beberapa sudah ku lakukan,, tapi belum cukup untuk menjadi pemberi semangat seperti Mas Syarif, dan ini jadi salah satu manifestasi ku memberikan wawasan yang luas dan memberikan imaginasi kepada sang pemimpi
@stephieks2
@stephieks2 11 ай бұрын
I believe in that too, and that's actually happen to me as well mas Syarif. Manifestasi! - jadi waktu awal2 aku baru mulai kerja dulu, aku pingin banget beli home theater yang harganya sekitar 5 jutaan. Aku liat ada di brosur supermarket Carrefour waktu itu. Aku gunting gambarnya dan aku simpen di dompet, dan rencana akan aku beli nanti ketika uangnya udah terkumpul seharga barang tsb. Dan ga sampe tiga bulan ahirnya aku bisa kebeli home theater yang lebih mahal seharga 15 jutaan waktu itu. (By the way, itu sekitar tahun 2004. Waktu masih jaman CD dan VCD, belum jaman KZbin) 😄😁. By the way, i'll be very interested to be one of the invited guest to explore Switzerland with you mas Syarif.. 😁 - if i'm lucky enough, aku akan ajak satu temen untuk gabung/ketemuan di Swiss juga, biar bisa bareng2 jalan2 disana. (He is an American citizen by the way. And soon to become my husband - kalo semuanya lancar). 😁
@itsdianagnes
@itsdianagnes 11 ай бұрын
Selalu seru nonton vlog nya kak Syarif. 😊
@emanuelsani452
@emanuelsani452 11 ай бұрын
Belajar dari kata-kata Mas Syarif "Kehilangan sesuatu yang penting juga bisa berarti, bahwa bawah sadar kalian sedang berproses untuk menyiapkan tempat untuk hal hal yang baru di kehidupan kalian." Disaat memang kondisi sedang benar-benar diuji banyak kehilangan yang saya alami dalam tahun ini. Terima kasih Mas Syarif kata-kata nya membantu saya untuk percaya bahwa akan ada hal hal baru yang akan datang di kehidupan selanjutnya🙏🏻
@CindyAnastasia
@CindyAnastasia 11 ай бұрын
😍Swiss memang indah, semoga Ada kesempatan untuk mengunjunginya 🙏🏻😊
@mochlutfif
@mochlutfif 11 ай бұрын
Day 3 watched on time. Grüezi (formal), Hoi (informal)
@dian2199
@dian2199 11 ай бұрын
Swiss itu surga dunia menurutku, siapa si yg gk mau ke swiss😊 mudah2an bisa dpt giveaway kesana ya oolooo tp kok rasanya gak mnkn bgt ya😢 cm bener seenggaknya manifestasi duluuu
@pikoredpoodle1628
@pikoredpoodle1628 11 ай бұрын
setujuuuu❤
@dewimegani4273
@dewimegani4273 11 ай бұрын
Setuju dg manifestasi spt miracle teejadi dihidup kita....alhamdulillah teejadi sering di atas ekspektasi kita...dg doa dan usaha yg persistent terjadi. Hasil tdk akan pernah menghianati usaha
@zainorin8406
@zainorin8406 11 ай бұрын
Salam dari Malaysia. Tqsm bang for you good sharing
@dwiwijayanto8541
@dwiwijayanto8541 11 ай бұрын
Swiss banyak tempat yg indah.industri food and bevetagenya bisa di vlog.kan juga mas.syarif
@rahmeindakintia1231
@rahmeindakintia1231 11 ай бұрын
Vlog dailynya semoga bisa jalan terus tiap hari yaa
@petrafilipus
@petrafilipus 11 ай бұрын
kakak Ipar lagi kuliah di Eropa pengan banget jadinya nyusul ke Eropa apalagi Swiss walaupun hanya untuk liburan. cerita cerita tentang cari kerjaan di eropa (swiss misalnya) dong, dari level bawah sampai atas untuk para Diaspora Indonesia.
@irawandodii
@irawandodii 11 ай бұрын
segalasesuatunya kalo yang di ambil positifnya aja, bakalan jadi baik.#3
@ronomedjo4759
@ronomedjo4759 11 ай бұрын
impianku ngevlog bareng mas syarif di swiss
@ismawantiwulandiah7287
@ismawantiwulandiah7287 11 ай бұрын
Kalo buat saya. Mimpi aja dulu. Dari mimpi lanjutkan ke ikhtiar n doa. InsyaAllah terwujud. Kaya sy ke eropa awalnya cm mimpi. Alhamdulillah ada rejeki tak terduga akhirnya terwujud
@agusahadi6273
@agusahadi6273 11 ай бұрын
Mksh bang
@lailarachmawati8477
@lailarachmawati8477 11 ай бұрын
bener loh saya juga suka mengafirmasi dirisendiri dengan menulis apa yg kita inginkan lalu akan terjadi. apa yg kita tulis adalah tujuan yang membawa kita ke situ
@chandrawijaya6800
@chandrawijaya6800 10 ай бұрын
Wow sangat menarik giveawaynya, mau dong dapat undangan ke swiss. Seppertinya indah banget negaranya ya.
@liyamaw
@liyamaw 11 ай бұрын
aku juga sudah mulai ber manifestasi sejak 3 tahun lalu kak syarif dan alhamdulillah beneran tercapai satu persatu walau tidak instan dan membutuhkan waktu yg lama, dan salah satunya adalah pergi atau tinggal di swis hahaha
@ziyakalandra
@ziyakalandra 11 ай бұрын
alhamdulillah dari SD sudah sering manifestasi ttng sesuatu dan kejadian.. yg lucu jaman SD punya impian, suatu saat punya rumah yg ada garasinya 😆 krn dlu rumah kita di gang,masuk SMP pindah rumah yg ada garasinya seneng banget. Bismillah,ke swiss ketemu seno 😆😆
@rofiffaiq
@rofiffaiq 11 ай бұрын
semoga saya jadi orang yg beruntung ke swiss, jujur pengen banget tinggal dan dapet kerja disana, btw mas syarif kan kerja di bidang IT, kenapa gak pernah ngejelasin materi tentang IT, di bagian apa frontend/backend
@kinanthychannel7780
@kinanthychannel7780 11 ай бұрын
Halo Mas syarif, salam rindu kami dari Semarang 'Sita' ak tulis pake youtubenya anakku Kinanthy ya, setuju apa kata mas syarif... aku sering banget nih apa yg ak mau yg kudapatkan lebih dari apa yg ak inginkan, salah satunya dulu sering liat youtube mas syarif mbatin dlm hati suatu saat bisa ke swiss dan ketemu mas syarif, eh kesampaian kan pakai guide santai & ketemu mas syarif disana... krn semua ucapan adalah doa, jd mari kita pikirkan dan ucapkan hal2 yg positif aja, krn akan jd energi positif buat kita.
@SyarifZapata
@SyarifZapata 11 ай бұрын
Iya mba, rata rata tamu kita ada pengalaman ini loh 😬
@bluebirdsnature5551
@bluebirdsnature5551 11 ай бұрын
Terima kasih informasinya dari swiss👍👍👍
@Tazmilano
@Tazmilano 11 ай бұрын
Saya sudah melakukan manifestasi sekitar tahun 2018 an dan saya tidak ingat detil apa aja list yang saya tulis tapi beberapa big dreams saya masih belum tercapai, salah satunya berlibur ke Swiss bersama keluarga, semoga bisa tercapai.
@IndraGahndy
@IndraGahndy 4 ай бұрын
👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍 Saya amat berterimakasih sekali dengan penjelasan dan poin manifestasi ini bung syarif... Sekali lagi terimakasih 🙏🙏🙏🙏🙏🙏🙏 Salam sukses selalu. 👍
@ChouSquall
@ChouSquall 11 ай бұрын
dulu pernah coba cara seperti manifestasi mas Syarif.. tapi ya gitu, abis ditulis lalu lupa sama sekali....hingga sekarang disebut lagi sama mas baru keingat.. hehehe... skrg manifestasi buat dapet giveaway lah biar bisa ke swiss dipandu mas Syarif..
@deayuliani2996
@deayuliani2996 11 ай бұрын
Law of attraction.... Dan salah satu yang selalu ada di imaginasi saya adalah negara Swiss... Saya baru sekali kesana... Dan masih punya dream utk kesana lagi dan lagi... Dan saya sangat percaya bahwa itu akan menjadi kenyataan...
@khikmahn.s.354
@khikmahn.s.354 11 ай бұрын
Pertama mas 🎉 bahas digital nomad dong 😊
@wbillswbills9276
@wbillswbills9276 11 ай бұрын
Bang Safri, makan pempek pakai potongan timun dan mie kuning / putih so un. Enak banget pastinya.
@nenyros391
@nenyros391 11 ай бұрын
Bismillah, bisa ke swiss tahun depan
@denisjournal
@denisjournal 11 ай бұрын
Kalau saya cara memanifestasikan sesuatu itu selalu di ingat dalam pikiran dan hati. Jadi ada motivasi buat mencapainya entah itu kapan waktunya 😁
@ArumWaharatri
@ArumWaharatri 11 ай бұрын
Gila vlog kali ini unpredictable bgt 😅 Jadi kurir cerutu trs diantup tawon
@fazri3098
@fazri3098 11 ай бұрын
Mngkin bisa disebut Low Of Atraction (LOA) dari apa yang kita lakukan dan apa yang kita pikirkan ya mas.. its magic !
@justayreschannel7880
@justayreschannel7880 11 ай бұрын
Pempek nya kelihatan enakk tuh.. Hihi❤
@SeanCannavaro
@SeanCannavaro 11 ай бұрын
Syarif aku penasaran sma foto lukisan krudung hijau
@AntoniusErick-ti3td
@AntoniusErick-ti3td 11 ай бұрын
19:00 saya mau coba jawab kalau orang Swiss menyapa secara resmi mungkin Hi dan secara informal mungkin Hai...😊😊😊
@untungkuntoro3655
@untungkuntoro3655 11 ай бұрын
Kuis kuis syarif zapata Gruezi - halo formalnya Hoi - untuk sapaan anak mudanya 👍
@_TheLastPrince_
@_TheLastPrince_ 11 ай бұрын
Bismillah Swiss 🙏🏻
@khansaqothrunnadasunardi6121
@khansaqothrunnadasunardi6121 11 ай бұрын
Sama dong...sya jg nulis apa2 yg mau di beli tpi krna sya ibu rumah tangga jdi tempel nya d kulkas🤭 dan nulis nya sekitar perqbitwn rumahtangga sm renovasi rmh😁🤲
@ladygingzhul3775
@ladygingzhul3775 11 ай бұрын
Serius Give awaynya mas?.. Saya mau dong! Kebetulan In syaa Alloh bulan Oktober saya jg mau liburan ke sana.. Serius mas! Saat ini saya berada di Hongkong. Ada cerita kehidupan saya yg sepertinya bisa jd pelajaran buat teman2.. Sehat selalu has. Good luck!
@baiqokyanajunaedi5646
@baiqokyanajunaedi5646 11 ай бұрын
Ya allah..kapan bisa kesini..
@fanylestari7853
@fanylestari7853 11 ай бұрын
Sudah rezekynya anak dan istri
@SeanCannavaro
@SeanCannavaro 11 ай бұрын
Ka ikutan donk ke swiss impian ku bgt
@odov
@odov 11 ай бұрын
ada manifestasiku yg tercapai padahal itu mustahil, tapi tercapai dg sendirinya karena kondisinya memungkinkan utk terwujud dg sendiirnya, dan utk ngebentuk kondisinya itu butuh waktu... tp ada banyak manisfestasiku yg blum tercapai krn sepertinya kondisinya yg memang belum ideal utk mewujudkan manifestasi itu sehingga sepertinya butuh dibantu dg usaha extra utk menstimulasi ngebuild kondisi itu sehingga manisfestasi itu akhirnya bs tercapai...
@elizabethundip
@elizabethundip 11 ай бұрын
Intinya itu rencana
A little girl was shy at her first ballet lesson #shorts
00:35
Fabiosa Animated
Рет қаралды 15 МЛН
WORLD'S SHORTEST WOMAN
00:58
Stokes Twins
Рет қаралды 100 МЛН
Mom's Unique Approach to Teaching Kids Hygiene #shorts
00:16
Fabiosa Stories
Рет қаралды 35 МЛН
Finger Heart - Fancy Refill (Inside Out Animation)
00:30
FASH
Рет қаралды 28 МЛН
PADA GA BETAH DI INDONESIA - RIBUAN WNI PINDAH KEWARGANEGARAAN!
11:43
Cara Melamar Kerja Ke Eropa Melalui Agency❗️🇪🇺🇭🇺
11:55
Lunch #124 - Kalau Gua Bisa, Lo Juga Bisa. Benarkah? (feat. Tri Ahmad Irfan)
53:39
Thirty Days Of Lunch Podcast
Рет қаралды 597 М.
GW RELA NABUNG LAMA BANGET DEMI NYOBAIN PARAGLIDING DI SWISS!!
26:31
A little girl was shy at her first ballet lesson #shorts
00:35
Fabiosa Animated
Рет қаралды 15 МЛН