Inovasi Teknologi Pertanian Padi China Yang Gemparkan Dunia Maya

  Рет қаралды 191,093

Young Agropreneur

Young Agropreneur

8 ай бұрын

ini adalah inovasi pertanian padi china yang luar biasa. inovasi pertanian padi china ini yakni rekayasa benih padi yang melakukan mutasi di luar angkasa. seperti apa inovasi benih padi china ini?
Young Agropreneur - Channel Teknologi Pertanian

Пікірлер: 351
@therminust4
@therminust4 8 ай бұрын
Pensiunan petani pedesaan di China dapat tunjangan hidup 4000 yuan atau sekitar 8 juta per bulan + rumah2 reyot pedesaan dapat bansos puluhan juta untuk renovasi saya taunya dari wawancara salah satu WNI korban politik yang ngungsi ke China thn 60 an dikasih lahan untuk jadi petani, kini hidupnya makmur di masa tua gak perlu mikirin kerja, gak perlu membebani keuangan anak cucu
@peter0813
@peter0813 8 ай бұрын
Indonesia jg tdk kalah hebatnya dlm INDUSTRI KORUPTOR🤸👉🤯💃👈😂
@fauzihafisoltaherofficial3578
@fauzihafisoltaherofficial3578 8 ай бұрын
Hebat sekali China, kita perlu berteman dan belajar dari nya, terutama soal pangan
@hanasirsudarma8905
@hanasirsudarma8905 8 ай бұрын
Ha ha,,,,sekarang lagi digaungkan anti china,,,,kita lebih percaya pada orang yaman yg jelas jelas bikin kita bodoh,,,,
@fauzihafisoltaherofficial3578
@fauzihafisoltaherofficial3578 8 ай бұрын
@@hanasirsudarma8905 China dari dahulu sudah terbukti bisa membantu dan membangun negeri, yang anti China mungkin kurang jauh main nya
@djhayjioe1437
@djhayjioe1437 8 ай бұрын
makanya jangan terus memaki 2 china aseng 2bagi yg sara
@sutardjorandiyo5180
@sutardjorandiyo5180 8 ай бұрын
​​@@fauzihafisoltaherofficial3578 😂 Kurang Jauh Majnnya Alias Katrok Ya Bos Alias Ketinggalan Jaman Bos Ha Ha Ha Ha Sono Cinta Yaman Si Pemalas Itu Biar Hidup ENak Dan Kepenak Tanpa Kerja Dan Mandi Keringat Biar MIMPI Mlulu....!!!!! 😅😅🎉🎉🎉.
@Afandi_Dly
@Afandi_Dly 7 ай бұрын
​@@hanasirsudarma8905kampanye ya...yaman tdk pernah menguasi negri ini tapi kenapa negri ini tdk maju2...apa lagi di bidang pertanian...
@wongkampung632
@wongkampung632 8 ай бұрын
Pemerintah china luar biasa sangat2 serius dalam bidang pertanian bahan makan trimakasih bang sharing videonya salam kenal dari jatim 👍💪
@moehieb
@moehieb 8 ай бұрын
Masya Allah luar biasa...perlu di contoh agar dapat di kembangkan oleh para petani Indonesia
@mustahil169
@mustahil169 8 ай бұрын
Kemajuan technology pertanian Indonesia jalan ditempat...dan tdk ada keseriusan...seyogyanya Infonesia lumbung padi dunia....mana nih IPB???...tdk ada terobosan yg berarti buat pertanian Indonesia...
@IrwanIsmail-xb2zp
@IrwanIsmail-xb2zp 8 ай бұрын
Negara kl dipimpin org plonga plonga ya bgni udah gitu rakus lg
@mubinanaseru3598
@mubinanaseru3598 8 ай бұрын
Salut pada pemerintah china., Dukungan terpadu dari pemerintahnya mulai dari budidaya , peralatan hingga pendanaan.., Semoga di Indonesia segera menyusul 😂😂😂
@ujangawi5649
@ujangawi5649 8 ай бұрын
Di indonesia bkn nya berlomba" untuk memperbaiki pertanian kita,malah berlomba" korupsi
@mubinanaseru3598
@mubinanaseru3598 8 ай бұрын
@@ujangawi5649 korupsi sudah jadi hal biasa di negeri ini.,hampir di lintas sektoral bahkan hukumpun bisa dipesan / dibuatkan demi sebuah keuntungan pribadi.
@nasirhusin5467
@nasirhusin5467 8 ай бұрын
Kalau bau2 cina kadruuuun yg meriang bro,padahal cina sdah jauh meninggalkan kita baik dari segi ekonomi,teknologi dan industri
@mynameis942
@mynameis942 8 ай бұрын
disini omdo angaran untuk beli beras kluarganya
@mubinanaseru3598
@mubinanaseru3598 8 ай бұрын
@@mynameis942 masih mending bila ada omongan ..,lhaa ini gak ada omongan ..& faktanya petani tetap miskin , Tidak ada sentuhan kongkrit dari pemerintah ., Pupuk langka Hasil murah Tidak ada panduan & pendmpingan dari institusi., Keluhan seperti di abaikan dan dianggap angin lalu., Hampir tidak ada yg bisa diharapkan dari pemerintahan dan negara ini., Negara ini diambang keruntuhan
@masrur1459
@masrur1459 8 ай бұрын
Mentri pertanian kita malah bernasib parah😭 ... korupsi merajalela
@udihasan.m5109
@udihasan.m5109 8 ай бұрын
Pemerintah China sangat serius dalam ketahanan pangan dalam negerinya demi kemakmuran rakyat beda dengan di Indonesia hanya politik dan memperkaya diri...
@user-ni2pr8jx6l
@user-ni2pr8jx6l 8 ай бұрын
Sementara di Indonesia, kita lihat sendiri tidak ada kemajuan apa apa di bidang pertanian malah mentan nya korupsi, malu sama Vietnam yang sekarang Pertanian nya sangat maju jauh meninggalkan Indonesia
@user-fv2fh8np9q
@user-fv2fh8np9q 8 ай бұрын
Lagi sibuk ngurusin isu menteri yg lagi korupsi
@Trisuwondo10com-rl4yi
@Trisuwondo10com-rl4yi 8 ай бұрын
@@user-ni2pr8jx6l lebih parah kalah sama india....mlah india menerapkan sistim koperasi seperti jmn orba....
@cahayaabadi1294
@cahayaabadi1294 8 ай бұрын
Sulit utk mau maju...krn di otaknya hanya main slot.
@marsadidemak8025
@marsadidemak8025 8 ай бұрын
Jangan Cuma Menyalahkan Pemerintah Jelas2 Kebutuhan Pokok Adalah Pangan Tapi Rata2 Setiap Rumah Malah Sepeda Motor Bahkan Ada Juga Mobil Yang Memenuhi Rumah Nya
@vivoisthebest9684
@vivoisthebest9684 8 ай бұрын
itu baru namanya pejabat pemerintah yang memberikan inovasi dan solusi.bukan seperti di negeri konoha,harga beras mahal pejabat cuma bisa memberikan solusi beralih dari beras ke jagung.
@liekpinandoyo7857
@liekpinandoyo7857 8 ай бұрын
Insinyur Tani Indonesia .... Mana ?? " GERCEP BELAJAR SONO. " ayo terbang kan ke universitas China .
@sutardjorandiyo5180
@sutardjorandiyo5180 8 ай бұрын
😂 Betul Buat Yg Berpikir Yang Tidak Mau Minor Lebih Baik Mendukung Anis Pasti Masuk Surga Dan Bercumbu Dengan 72 Bidadari Surga Bersama Riziik Dan Bahar Bis semut Dan Para Habis Dipimpin Presiden Anis Bos...!!!!!😅😅🎉🎉🎉.
@bfsn-uc3yq
@bfsn-uc3yq 8 ай бұрын
mantap indonesia masuk dalam kategori penduduk terbesar di dunia. tapi pangannya impor.... :D
@danielmuhammadmulia5548
@danielmuhammadmulia5548 8 ай бұрын
Lengkap sudah negara China, semua sektor di kuasai berbanggalah kalian warga negara China 👍
@nonsense1801
@nonsense1801 8 ай бұрын
Semoga China berhasil menghijaukan bulan 🌲✨🍀🙏💕🇨🇳
@sofiansofian9932
@sofiansofian9932 7 ай бұрын
Bkn tapi jadi tempat hasir bibit unggul pangan untuk di tanam di bumi
@mujitoanam3349
@mujitoanam3349 8 ай бұрын
Pertanian China memang yes, AYWAH.!!!
@suharniofficial8626
@suharniofficial8626 8 ай бұрын
Terima kasih Min, keren Ya Alloh, semoga Indonesia juga bisa 🤲
@mbahkakungakung3756
@mbahkakungakung3756 8 ай бұрын
Indonesia punya banyak profesor, banyak doktor pertanian, tapi lebih suka jadi politikus dari pada jadi peneliti, karna jadi politikus bisa lebih cepat kaya.
@hapenependi6931
@hapenependi6931 6 ай бұрын
Setuju bos insiwur2doktor2 polopesorrrrrrr pada molorrrrr
@user-ni2pr8jx6l
@user-ni2pr8jx6l 8 ай бұрын
Sebenarnya kunci kemajuan bangsa itu cukup hukum mati koruptor
@sutardjorandiyo5180
@sutardjorandiyo5180 8 ай бұрын
😂 Mana Ada Manusia Yg Penegakan Hukuman Mati Bagi Koruptor Kecuali Tiongkok Bos Yang Lainnya Abu2 Bos Alias Setengah Hati Bos.....!!!!!! 😅😅🎉🎉🎉.
@taufikyossy1025
@taufikyossy1025 8 ай бұрын
GA PERLU...TERLALU HERAN BROO...!!!!...ERA ORBA...INDONESIA SANGAT SURPLUS BERAS...!!!..JUSTRU PRODUKSI BERAS INDONESIA...DIPINJAM2 KE NEGARA2 YG MENGALAMI GAGAL PANEN...!!!!...KUNCINYA... KEBERHASILAN PRODUK BERAS SUATU NEGARA...SANGAT TERGANTUNG...KESERIUSAN PRESIDENNYA.... MENJAKANKAN SWASEMBADA BERAS...!!!!..🎉🎉🎉🎉🎉🎉🎉
@caangngungkulanpoek1604
@caangngungkulanpoek1604 8 ай бұрын
Bohong tu, sebenarnya import
@taufikyossy1025
@taufikyossy1025 8 ай бұрын
@@caangngungkulanpoek1604 🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣
@mumunmilo147
@mumunmilo147 8 ай бұрын
China sadar ketahanan pangan setelah disindir barat jika rakyat china yg jumlahnya milyaran mengalami kelaparan siapa yg akan memberi makan dari sindiran itu pihak pemerintah , pihak swasta dan petani berkolaborasi memajukan pertanian
@bundasriharyani698
@bundasriharyani698 8 ай бұрын
Inofasi padi China bertehnologi tinggi .fasilitas pertanian di publikasikan Rice in Heaven organisme yang menumbuhkan produksi padi yang menguntungkan Good Look
@calonbungabungai
@calonbungabungai 8 ай бұрын
Luar biasa❤❤❤❤❤
@DorlanmaruMaru-pg5nh
@DorlanmaruMaru-pg5nh 8 ай бұрын
Beda mental dgn penguasa kita,mereka di bantu untuk memproduksi pangan dan memasarkannya ke penjuru dunia,kita di paksa untuk meninggalkan pertanian,pupuk di mahalkan ,dilangkakan,di palsukan,begitu jg bibit,pestisida,meng import barang2 yang di susupkan virus dan penyakit2 tanaman,hasil pertanian tidak ada harganya,bahkan sering tidak laku dijual(,salah satu tujuan import) penguasa kita hanya punya mental, utang,beli dan makan,sampai kapan kita masih bisa import pangan???,tidak ada yg pernah menyadari bahwa yg pertama dibutuhkan untuk hidup adalah pangan,dan tidak pernah menyadari kalo keadaan pangan kita sdh sangan mengkawatirkan...pesan dari para leluhur kita bilang,,,.lakukan semua kegiatan dan rencana apapun setelah pangan mu tercukupi...,sampai kapan perut kita tergantaung pada negara lain...kami para petani bekerja sangat keras hanya satu tujuan agar anak2 kami bisa sekolah dan kelak tidak jadi petani di negri ini dan kami bahkan melarang anak2 kami untuk jadi petani,kenapa begitu???,apa ini tidak jadi masalah negri???.tapi....siapa yang peduli ya
@sutardjorandiyo5180
@sutardjorandiyo5180 8 ай бұрын
😂Petani Kecil Di Cina Mendapat Subsidi Pupuk Dan Sarana Produksi Pertanian ( SAPROTAN ) Dari Pemerintahnya Kalau Di Indonesia Diberikan Kepada DPR Nya Bos Bukan Kepada PETANI nya....!!!!!😅😅🎉🎉🎉.
@adiwarnanisseria
@adiwarnanisseria 8 ай бұрын
kalau impor pangan oknum pejabat dapat komisi dari makelar ekportir dan importer. rakyat mati tidak apa tinggal dikubur agar tidak terjadi pertambahan penduduk nkri dg pesat.
@gowesasik9172
@gowesasik9172 7 ай бұрын
Makanya kalian sekolah yg pinter ...biar jd presiden ato pejabat... menteri.... Kalo cuma koar2 di sini jg gak ada manfaatnya.....😅
@jusufdjansenedon2677
@jusufdjansenedon2677 7 ай бұрын
Kapan Negri Indonesia mencaiai swasembada pangan" seperti di capai Bpk Presiden RI ke 2 Bpk pembangunan Suharto
@marzukijuki8361
@marzukijuki8361 7 ай бұрын
Betol kau bang, negri ini dijadikan lapak dagang negara lain, sdngkan produk lokal dibully katanya gak keren, gak gaul, teman punya keahlian kagak didukung malah dicari cari keburukannya dll..
@azalearen_97
@azalearen_97 5 ай бұрын
Keren banget di bawa ke angkasa...
@putuudayana9323
@putuudayana9323 8 ай бұрын
Mentri pertanian kita korupsi bagaimana bisa maju ngidupi dirinya saja. Inilah bukti kita tidak serius
@bonita2275
@bonita2275 8 ай бұрын
Orang china di desapun bertani bercocok tanam sayur buah" walau untuk mkn sendiri semboyannya klu ada beras kecap garem tdk takut berternak ayam bbk telor lebihnya di jual buat beli garam kecap minyak hidup sederhana hemat rukun klu ada beras telor berbagi dgn sdr.
@drsmarsidi7607
@drsmarsidi7607 8 ай бұрын
Terimakasih...semoga Indonesia mendapat inspirasi..untuk swasembada pangan dapat di capai seperti dulu.
@CristoperCris-ix2rp
@CristoperCris-ix2rp 8 ай бұрын
Indo mau beli beras 1 jt ton dari china, padahal tanah kita luas😢😢😢
@kumbangjantan8051
@kumbangjantan8051 8 ай бұрын
@@CristoperCris-ix2rp subur tp tanah nya kering kena kemarau.harusnya menambah lebih banyak bendungan
@bambangekopurnomo6519
@bambangekopurnomo6519 8 ай бұрын
Ya karena kita suka berguru ke Yaman, dan kalau pingin maju Indonesia tidak mengejar kemajuan
@zhuang-hn9mw
@zhuang-hn9mw 8 ай бұрын
​@@CristoperCris-ix2rpkarena pertanian padi lagi kena bencana, mau tak mau harus import beras.
@nonsense1801
@nonsense1801 8 ай бұрын
​@@CristoperCris-ix2rpluas, tp yg bs ditanam sdh dikavling sm warga. Sdh jd tanah adat dll... Warga lebih galak drpd pemerintah. Sulit diatur & menghambat kemajuan.
@sukrim3788
@sukrim3788 8 ай бұрын
🇮🇩juga sudah mulai,. Sayangnya ada pihak2 yg berusaha menjegal😔😔
@Afandi_Dly
@Afandi_Dly 7 ай бұрын
mulai mengurangi subsidi pupuk,mulai membatasi penyaluran pupuk subsidi,mulai apa lagi ya...😂
@NajwaSyahidah
@NajwaSyahidah 8 ай бұрын
Ada guyonan.. alumni ipb bisa melakukan apapun, selain bertani..
@kwonglie214
@kwonglie214 8 ай бұрын
❤good jobs. Anda pintar. Liputan yg bagus. Yg sekolah diamerica Student banyak. President xie jin ping. Dulu sekolah di Iowa. Digital record yg luar biasa. Thanks you from Boise Idaho usa
@abdulrazakshuib3644
@abdulrazakshuib3644 8 ай бұрын
Nabi muhammad saw pernah bersabda tuntutlah ilmu hingga dinegeri china. Masyaallah mukjizart allah untuk nabi akhir zaman
@herlanmulyana6974
@herlanmulyana6974 8 ай бұрын
Dulu di kampung ku juga banyak padi yg jangkung ..tapi pemerintah mengganti supaya rakyat tanam padi pendek panenya bisa 2 ×. Sedangkan padi jangkung 1 panenen setahun
@Dipantau_Orang_Tu4
@Dipantau_Orang_Tu4 8 ай бұрын
Betul sekali, jaman dulu pohon padi tinggi...
@sunardisunardi5776
@sunardisunardi5776 8 ай бұрын
Pohon padi tinggi tapi hargax jg tinggi,sampai2 rakyat gak bisa beli,terpaksa beli gaplek ,jagung,hny ingin kenyang az
@sutardjorandiyo5180
@sutardjorandiyo5180 8 ай бұрын
​​@@sunardisunardi5776😂 Sekarang Panen Stahun 3 X Panen Habis Panen Tidak Punya Beras Bos Saking Cepetnya Habis Panen Habis Dijadikan Dwit Untuk Bayar Setoran Mobil Spd Motor dan Utang Ke Bank Bos Ha Ha Ha....!!!! 😅😅🎉🎉🎉.Lho Karena Sy Petani Bos Lebih Tau.
@sunardisunardi5776
@sunardisunardi5776 8 ай бұрын
@@sutardjorandiyo5180 gitu2 ptani skrg bisa punya mobil,motor meski hrs kredit,beda ptani yg dulu2 sawah bnyk tapi paling2 speda pancal bagus2x yg ada bunyix cik4
@SangPencariAmpunan
@SangPencariAmpunan 8 ай бұрын
indonesia harusnya bisa expor bukan impor karena negara kita agraris, zalim betul pengauasa
@antoniusdesun5509
@antoniusdesun5509 8 ай бұрын
Mantap 👍👍👍👍👍
@adamjj6775
@adamjj6775 8 ай бұрын
Hebaat China !👍Kok Bisa Ya
@umuhgunawanumuhguanwan
@umuhgunawanumuhguanwan 8 ай бұрын
Waa sunguh sangat indah
@HendraHendra-hu6vt
@HendraHendra-hu6vt 8 ай бұрын
Ini salah satu kelemahan sistem demokrasi kapitalis sangat berbeda dgn sistem komunisme/sosialis kapitalis. Dukungan pada pemilu demokrasi menciptakan kolaborasi/kerja sama dalam sisi negatif korupsi, kolusi, nepotisme berbagi kekuasaan menyediakan ruang pembiayaan pemilihan politik dari tingkat bawah sampai tingkat atas. Terjadi korupsi tanpa batas memperkaya diri, partai, kelompok makin lama makin besar gelinding bola salju nya ke-mana2 tak terhentikan. Inilah nasib pemilih politik demokratis menjadi objek dan korban kkn berkelompok. Di amerika pun seperti itu penuh intrik.
@abdulrohim1793
@abdulrohim1793 8 ай бұрын
Saya rohim lapar dari pagi belum makan mohon kasih makan terima KASIH
@putuudayana9323
@putuudayana9323 8 ай бұрын
Kita harus jujur tehnologi kita kalah melawan china
@vellogsadewo2243
@vellogsadewo2243 8 ай бұрын
selama d indonesa masi bnyk korupsi jgn harap bisa maju,,anggaran besar tapi bnyk di korup.......UUD perampasan aset tida pernah ketok palu karna bagai buah simalakama untuk anggota dewan
@mubinanaseru3598
@mubinanaseru3598 8 ай бұрын
Artinya adalah daya beli yg rendah., Andai saja ada kepedulian pemerintah mencari dan menyelesaikan soal itu.. Ahhh..sudahlaah
@edie930
@edie930 8 ай бұрын
Luar biasa
@djim695
@djim695 8 ай бұрын
N Tanam padi di gurun pasir 👍
@Guidelines_
@Guidelines_ 8 ай бұрын
Knp indo cm ngandalkan musim hujan utk bertani , hrsnya bs mniru tekhnologi china biar ga krisis pangan dan air
@DikoGandus-nj8rl
@DikoGandus-nj8rl 8 ай бұрын
😂😂😂.... Kita Indo ngqk perlu tanam pqngqn enakqn impor .... Utamakan jalan Tol lebih penting buat jalan2 😂😂😂
@kumbangjantan8051
@kumbangjantan8051 8 ай бұрын
Jika tak mau krisis pangan dan air harusnya Indonesia membuat lebih banyak bendungan..tp kata orang kita gak butuh infrastuktur karna gak bisa di makan.jokowi nambah bendungan aja di kritik abis abisan.. Bandingkan dengan Jepang 3.000 bendungan Amerika 6.100 bendungan Cina 110.000 bendungan Indonesia cuma 231 bendungan
@kumbangjantan8051
@kumbangjantan8051 8 ай бұрын
@@DikoGandus-nj8rl komen tertolol yg pernah saya baca
@yusufatmaza1157
@yusufatmaza1157 8 ай бұрын
​@@kumbangjantan8051bukan cuma bendungan,,pupuk juga harus murah...alat pertanian juga harus modern dan canggih,, SUPAYA kerjaan petani ga berat... semua harus di dukung pemerintah,, bukan cuma bendungan
@yusufatmaza1157
@yusufatmaza1157 8 ай бұрын
pekerjaan petani penuh tantangan,,hama...
@dimassanjayaoke2450
@dimassanjayaoke2450 8 ай бұрын
Keren
@malimali6877
@malimali6877 7 ай бұрын
Mantap... Indonesia banyak sawah tipi swasembada plastik....
@WandiWandi-qo2wu
@WandiWandi-qo2wu 8 ай бұрын
Seharus hal ini di contoh oleh pemerintah Indonesia,pemerintah harus mendukung petani"jangan hanya setengah hati dan hanya ribut soal politik
@mascemplonchannel5069
@mascemplonchannel5069 8 ай бұрын
Indonesia segala lini di korupsi...beda dg cina yg korupsi hukum mati
@sunardisunardi5776
@sunardisunardi5776 8 ай бұрын
Suruh mncontoh cina ya ogahlah,orang nama2 cina az suruh ganti nama Indonesia,semua akibat bencix suharto dg cina
@mascemplonchannel5069
@mascemplonchannel5069 8 ай бұрын
Padahal ribuan tahun yg lalu nabi bersabda...tuntutlah ilmu walau sampe ke negeri cina...yg di contoh itu ilmunya..bukan pahamnya..ngapain takut komunis
@mustahil169
@mustahil169 8 ай бұрын
Pertanian thailand diatas Indonesia...
@fatimah7219
@fatimah7219 8 ай бұрын
Seharusnya indonesia yang menjadi lumbung padi.kerna indonesia adalah tanah yang subur
@sitilatifah928
@sitilatifah928 8 ай бұрын
Semua trgntung pemipin/pmrinth.klo pmrinth srius dn tgas dlm hl apa pun mstakt psti ikut. Tpi klo pmrnth tdk konsisten mka sblkya. Jng kn ptni mju. Bli pupuk aja sush.
@user-fe5dh7vd6n
@user-fe5dh7vd6n 7 ай бұрын
Saya mengharap banget pd Amin jika memimpin indonesia (insya allah) maka benahi mekanisasi pertanian padi sawah utk tercapai 3 - 4x panen selama setahun❤❤
@MetiarMendesah
@MetiarMendesah 8 ай бұрын
keren sangat makmur
@thanksyouforwatchingalways5014
@thanksyouforwatchingalways5014 8 ай бұрын
*MANTAP CINA 🇨🇳 JADI SWASEMBADA BERAS ✅✅👍👍👍👍👍💪💪💪💪💪*
@kujang_kembar
@kujang_kembar 8 ай бұрын
Ketika negara lain maju dan negara kita yg selalu berkelahi dlm kepercayaan..... Inilah hasilnya. China makin super power......
@sayaplebar
@sayaplebar 8 ай бұрын
Indonesia banyak yg dibanggakan kok
@gebyong6962
@gebyong6962 8 ай бұрын
Juga prngontrolan anaknya baguss
@MassMass-po4ws
@MassMass-po4ws 8 ай бұрын
Kami sudah berhijrah seluruh main China terkenal seluruh dunia😎
@etle7
@etle7 8 ай бұрын
Masih hebat Indonesia.. surplus berlipat lipat..petani sejahtera. Pupuk sangat mudah di dapatkan. Tapi bohong.
@niezningsih3670
@niezningsih3670 8 ай бұрын
Bukan hanya pemerintah annya saja Yang kerja ,tapi juga kerena Di dukung rakyatnya Yang selalu Di siplin Dan mau Di atur ,nggak banyak komlpen,,TP malah mendukung,,,beda dgn org Indonesia,,,,mau Di ajak kerjasama untuk menuju Indonesia maju ,responya demo berjilit jilit ,,,itu artinya sebagian rakyat yg nggak mau Indonesia maju,,,
@winarnowinarno9629
@winarnowinarno9629 8 ай бұрын
Tenang dah di tanamkan singkong di kalteng tuk ketahanan pangan
@thanksyouforwatchingalways5014
@thanksyouforwatchingalways5014 8 ай бұрын
*SAMPEAN 🇲🇨NGAWUR ✅👎👎🤪🤪 DI KALIMANTAN SAMPAI SEKARANG MANGKRAK 600 HA LAHAN UNTUK TANAM SINGKONG TIDAK SUBUR TANAHnya ✅✅👎👎👎👎👎👎🤪🤪🤪🤪🤪🤪*
@AsepKilung
@AsepKilung 8 ай бұрын
Klo indonesia bkan ngedepan kan kemajuan negara, kemakmuran masyarakat, tp lbih ngedepankan bisnis, tipu daya, dan memperkaya diri, ga pernah mentingin para petani, padahal yg d makan oleh mereka hasil petani, tanpa petani mau jdi apa,
@gatotsugito5557
@gatotsugito5557 8 ай бұрын
*Rakyat Bangsa Indonesia yang berasal dari keturunan Arab, Eropa dan India sangat Membenci dan Memusuhi China Tiongkok yang ingin Kerjasama Ekonomi dengan Rakyat Indonesia.*
@widiatmopetrus3444
@widiatmopetrus3444 8 ай бұрын
Menteri Pertanian Indonesia saat ini, malah di indikasi korupsi oleh KPK 😮😊😂
@mustahil169
@mustahil169 8 ай бұрын
Pertanian Indonesia sangat ketinggalan dari china...china sdh memakai mesin2 technology pertanian...kita masih pake kebo dan cangkul....cpd😂😂😂😂
@arsyilarsyil9654
@arsyilarsyil9654 8 ай бұрын
Ini Indonesia bung.. Ditinggal nyanyi rungkad dan ojo dibanding" Ke udah bisa panen melimpah yg membuat rakyat kita bahagia.. 😅😅😅😅
@kristsanjaya1109
@kristsanjaya1109 8 ай бұрын
negri kita kebanyakan nyinyir kalo dengar segala sesuatu ttg kemajuan di china , mandangnya aja pake sebelah mata..kuping sengaja di budegin , bacot doank koar" copy paste dari barat..atau kaleng" 😂😂😂😂 itu yg sering kedengeran di jagad komen 😂😂😂
@agustriyanto3906
@agustriyanto3906 8 ай бұрын
Seharusnya negara kita bisa maju dibidang pertanian dan perkebunan, mungkin semua pihak harus segera bangkit koordinasi Dinas Pertanian dgn seluruh instansi terkait dan para petani dan perguruan tinggi dan SMK dan pedagang pupuk/obat hama dan aparat desa/kecamatan dan BPPT dan TNI dan Polri dibuat program utk padat karya usaha pertanian dan perkebunan dan kerjasama yg baik.
@thomassamon
@thomassamon 8 ай бұрын
ĹoAàà0
@koplereram8893
@koplereram8893 8 ай бұрын
Petani oh petani..malang nian nasibku sbagai petani..sdah benih mahal dtambah harga pupuk slangit..itupun kalau ada..hasil panenpun blum tentu..kalaupun bisa panen harga beraspun akan anjlok 😁🤣..apalah daya kita2 orang desa yg cman bisa bekerja sbagai petani...nyebar godong koro..sabar sa'untoro..itulah petuah orang tua kita sbagai petani..😊
@myl7584
@myl7584 7 ай бұрын
Pepatah mengatakan.... TUNTUTLAH ILMU SAMPAI KE NEGERI CHINA. benar ada nya.👍
@masAtim76
@masAtim76 8 ай бұрын
Jujur petani kita sering gagal panen.mau panen mau engga .ga ada perhatianya sama skali.orangtua saya juga gagal panen boro2 modal kmbali.bahkan sawahnya pengen di jual skarang.daerah cimanggu cilacap
@anthonygouw4790
@anthonygouw4790 8 ай бұрын
Indonesia negara paling kaya kalau gak ada korupsi . Ini berlomba lomba ingin jadi pejabat ingin bantai duit negara jadi males mau coblos 👍👍👍
@sofiansofian9932
@sofiansofian9932 7 ай бұрын
Manusia sesungguh nya harus trus atasi lingkungan hidup dan pangan bukan gk selesai punya debat politik
@edihartoyo388
@edihartoyo388 8 ай бұрын
Indonesia belajar dari china gimana owe bisa kolopsi haachh🤣mslh petani mau maju/gk bodoh Amat itu prinsip pejabat kita gk ada yg becus...!zaman Almarhum presiden Soeharto ada klompencapir utk memjukan para petani beda dgn skrg pejabat byk omdo...!banyak bicara tp gk ada gerakan sm sekali utk bangsa Indonesia 🇮🇩
@didithandoko3180
@didithandoko3180 8 ай бұрын
Kalau diindonesia solusinya rakyatnya suruh nasi jangan dijadikan bahan pokok...kata2 yang keluar dari orang no 1 negri ini😂😂😂
@saifudinudin4109
@saifudinudin4109 8 ай бұрын
Tolong lah team independen periksa PUPUK IND9NESIA,SELAMA INI PETANI SANGAT DAN PALING SULIT BELI PUPUK,ADA PUPUK SANGAT MAHAL,SAMA HARGA EMAS 1 gram,di EXSPOR KEMANA SAJA PUPUK INDONESIA,SAMPAI PERANI KITA MATI DAN MAMPUSSSS.
@pgsantoso4116
@pgsantoso4116 8 ай бұрын
Petani dan pengusaha tani itu beda
@yayatsupriyatna1256
@yayatsupriyatna1256 7 ай бұрын
BRIN DI BERDAYAKAN , TAMBAH DANA RISET, KERJASAMA DENGAN UNIVERSITAS, PEKERJAKAN PENYULUH, PADAT KARYA PETANI, BIKIN PUPUK INOVASI, DI SINI AKAN BANYAK LAPANGAN KERJA,,..AYO MAJU INDONESIA UNGGUL
@washingtonsiregar5037
@washingtonsiregar5037 8 ай бұрын
Petani Indonesia sulit di cari tandingannya terutama komoditi padi kelapa sawit karet dll ok wass
@achmadbasuki9746
@achmadbasuki9746 7 ай бұрын
saya akui technologi China dalam segala bidang bisa menguasai kapan saatnya kita bisa menetrapkan di Indonesia.
@omegadua7857
@omegadua7857 8 ай бұрын
Cocok buat Indonesia baik untuk dicontoh.
@adzanirama1537
@adzanirama1537 8 ай бұрын
Cina luar biasa
@user-vs4wn9to7h
@user-vs4wn9to7h 7 ай бұрын
indonesia akan maju dari segi bidang apapun dengan catatan,drpr itu isinya bukan orang partai harus indenpenden ngk bisa di setting untuk kepentingan partai,rakyat bisa indenpenden nyalon presiden partai politik hanya 2 partai,memberlakukan hukuman mati buat koruptor,klo blom jgn berharap,soalnya politik balas jasa bagi2 jabatan mase sangat kentara,politik dinasty uda kayak menggangu
@supardihk5184
@supardihk5184 8 ай бұрын
China Memberikan Anggaran yang besar untuk penelitian para Ilmuwan dan Pertanian . Di Indonesia Memberikan anggaran yang besar untuk perebutan kekuasaan per 5 tahunan . ini bedanya . cita citanya pejabat Indonesia Import . sabar sabar .
@user-ih6jg9lw9j
@user-ih6jg9lw9j 8 ай бұрын
Kapan Indonesia...bisa ekspor bte
@restuafriansyah9748
@restuafriansyah9748 8 ай бұрын
Pemerintahan China berlomba lomba untuk mensejahterakan rakyat China, di bandingkan dengan pemerintahan Indonesia, yg berlomba lomba memperkaya diri sendiri,
@sugengcahyono2861
@sugengcahyono2861 8 ай бұрын
Kalau di indonesia terbelenggu mafia, biaya tanam dan rawat mahal. Harga jual sangat murah
@bujangbujangan5203
@bujangbujangan5203 8 ай бұрын
sampel dari padi jawa boss
@user-tq7wv1hv4c
@user-tq7wv1hv4c 7 ай бұрын
Indonesia pejabatnya banyak yg bajingan,,permainan pupuk sangat menguntungkan oknum2 berpangkat dan sangat menyulitkan petani,,,kami tau karna kami petani
@samhanayongaji
@samhanayongaji 8 ай бұрын
Bagaimana nih Indonesia. Petani Padi nya masih belum juga bisa survive?
@adiwarnanisseria
@adiwarnanisseria 8 ай бұрын
harusnya proyek food estate dikontrakan ke china agar produktif.
@dirisendiri1495
@dirisendiri1495 8 ай бұрын
Penting nya Nasionalis, demi kemakmuran rakyat nya, , sekarang kelihatan kenapa presiden Sukarno, mencontoh China...., dgn NAsakom nya, gara gara, ada provokator, jd fitnah buat Partai Komunis, sejarah yang di putar balikan ttg nilai bagus dari jiwa nasional is...
@laguasyik5961
@laguasyik5961 7 ай бұрын
sama kayak negeriku Indonesia 😁
@Manurung-gr3vl
@Manurung-gr3vl 8 ай бұрын
Pertanian di Indonesia masih lemah .masyarakat petani sulit berat.menghadapi hal pertanian.sebab pemerintah masih kurang peduli tentang pertanian masih pro kontra. Pupuk bersubsidi susah di peroleh petani.ada pihak pihak yg memainkan ketidak benaran.sehingga.petani tidak bisa bicara dengan terbuka. Mohon pemerintah benar benar mengawasi kontribusi pupuk bersubsidi selama ini salah tujuan Nasip petani tetap tidak mudah memperoleh pupuk yg bersubsidi dari pemerintah.
@lasmibangunbangsa3679
@lasmibangunbangsa3679 8 ай бұрын
Indonesia negri yg luas tapi kalah dgn china yg luas negaranya kecil.dulu jaman pak harto petani maju
@kunciyayan8882
@kunciyayan8882 7 ай бұрын
Andai saja di kita investasi besar besaran di bidang pertanian, negara akan maju, bukan di jalan mulu, bandara mulu, itu gak berdampak buat kemakmuran petani
@sutantosutanto3608
@sutantosutanto3608 8 ай бұрын
Kita punya BRIN bisa di suruh bikin bibit yv top
@elisabettundur-rs2qz
@elisabettundur-rs2qz 8 ай бұрын
Di negara tujuan beras ini lsg diubah mnjdi Tepung...
@gatotherrysoenarjo6283
@gatotherrysoenarjo6283 8 ай бұрын
Mengapa tidak belajar becocok tanam di China, food Estet yang hasilkan sumbangan pangan rendah
@dny2001
@dny2001 8 ай бұрын
Memang harusnya negara maju tidak hanya memiikirkan industri tapi kebutuhan pangan rakyatnya, dalam keadaan Damai memang mahal kalau tdk ada subsidi, lebih baik impor, dalam keadaan perang, konflik atau seperti covid, produksi pangan dalam negri menjadi prioritas karena impor mahal dan susah.
@saimanputra9749
@saimanputra9749 7 ай бұрын
Sudah terlanjur terdoktrin anak anak sekarang lebih di inginkan orang tuanya menjadi pegawai ataupun jerja hadi buruh pabrik..sekarang sedikit sekali orang orang yg mau bertani..bahkan untuk mencari tenaga tanam oadi sudah susah sekali..mungkin untuk 5 samoai 10 tahun banyak sawah yg dianggurin.karrna generasi mendatang sudah gak mau bertani
@indrakom
@indrakom 8 ай бұрын
Benih manusia binatang bs dicoba jg tuh 😂😂😂
@madheri4116
@madheri4116 8 ай бұрын
Disaat kita byk meninggalkan pertanian,China justru menggenjot sektor ini👍👍
@Dukybojez
@Dukybojez 8 ай бұрын
😮😮😮😮
@ahyar0624
@ahyar0624 8 ай бұрын
Indonesia tidak usah import beras harusnya kita yang import bapak pemerintah 🇮🇩🇮🇩🇮🇩
⬅️🤔➡️
00:31
Celine Dept
Рет қаралды 37 МЛН
Why You Should Always Help Others ❤️
00:40
Alan Chikin Chow
Рет қаралды 120 МЛН
ИРИНА КАЙРАТОВНА - АЙДАХАР (БЕКА) [MV]
02:51
ГОСТ ENTERTAINMENT
Рет қаралды 1,9 МЛН
MERTUAKU PANEN LAGI❗️❗️PANEN PADI
27:36
HARIAN PUPUT DI CHINA
Рет қаралды 799 М.
Keterlaluan!! ternyata petani cantik ini hanyalah budak di china?
23:32
Cabbage Harvest & Coriander Go market sell | Cook pig food | Life in farm.
31:16
AJAIB!! China Dan Arab Saudi Mengubah Gurun Menjadi Lahan Pertanian
9:45
kebun kurma terbesar di dunia
5:11
KEBUN INSPIRASI
Рет қаралды 1 МЛН
После ввода кода - протирайте панель
0:18
Will the battery emit smoke if it rotates rapidly?
0:11
Meaningful Cartoons 183
Рет қаралды 22 МЛН
Как работает автопилот на Lixiang L9 Max
0:34
Семен Ефимов
Рет қаралды 16 М.
wireless switch without wires part 6
0:49
DailyTech
Рет қаралды 4,7 МЛН
Samsung Galaxy 🔥 #shorts  #trending #youtubeshorts  #shortvideo ujjawal4u
0:10
Ujjawal4u. 120k Views . 4 hours ago
Рет қаралды 1,7 МЛН