No video

Jalur Alternatif Lumajang-Malang Via Ranu Pane (Senduro) dan Tumpang | Jalur Cepat dan Aman ke Bromo

  Рет қаралды 34,678

Loyal Trip Adventure

Loyal Trip Adventure

Күн бұрын

E Yo Pren...! Kali ini Loyal Trip ingin berbagi jalur alternatif dari Lumajang ke Malang via Ranupane (Senduro) dan Tumpang. Jalur ini merupakan jalur yang cepat dan aman untuk dilewati buat kalian yang ingin pergi ke Bromo ataupun Semeru juga. Bisa juga sebagai alternatif untuk pengendara dari Jember menuju ke Malang. Dalam video ini kami berusaha memberikan ancer-ancer sedetail mungkin untuk kalian yang memilih jalur cepat dengan pemandangan yang memukau ini.
Semoga bermanfaat ya. Happy watching...!
========================================
Tonton video lainnya:
*Jalur alternatif Malang-Lumajang via Tumpang dan Ranupane (Senduro): • Jalur Alternatif Malan...
*Coban Trisula: • Coban Trisula - Air te...
*Coban Bidadari: • Air Terjun // Coban Bi...
*Coban Pelangi: • Explore Coban Pelangi ...
========================================
Ikuti sosmed kami:
*Fans Page FB: tinyurl.com/FP...
*Instagram: @wisatamalang_loyaltrip tinyurl.com/IG... ========================================
Subtitle by Ariessyah
Menerima jasa terjemah Inggris-Indonesia dan sebaliknya.
Instagram: tinyurl.com/gp...
#loyaltrip #malang #bromo #semeru #jalurbromo #tumpang #ranupane #senduro #jaluralternatif #lumajang #jember #infomalang #malanghariini #malanghits #malangkekinian

Пікірлер: 173
@salmanbenhardianalfarisi
@salmanbenhardianalfarisi Жыл бұрын
Akhirnya ada yang bikin videonya. Dulu cuma bisa liat di Google Maps sama Street View buat mastiin jalan ini bisa dilewatin apa enggak, karena jalan yang kecil, curam serta dikelilingi hutan rasanya gak yakin mau main sekitar Ngadas. Setelah liat ini ternyata jalannya sudah lebih lebar dan ramai. Kalo ada rejeki mau motoran kesana sekedar muter-muter aja.
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Dukung terus channel kami ya Kak, agar bisa membuat video-video yang bermanfaat untuk Kakak2 semuanya. Terimakasih sudah nonton. 🙏🏻🙏🏻🙏🏻
@hahahihiii9913
@hahahihiii9913 Жыл бұрын
@@loyaltrip Dri senduro apa bisa ke kediri ya mas
@mulanjamilah7849
@mulanjamilah7849 Жыл бұрын
@@loyaltrip itu lewat rumahku brow 😀😀. Enak enggak jalanya sekarang?atau banyak pasir bang? Rencana mau ke malang
@dimaskurniawan2045
@dimaskurniawan2045 Жыл бұрын
Beruntung sekali youtuber sekarang yang ngevlog jalan senduro yang sudah ter aspal halus,12 - 15 tahun yang lalu tak ada yang mau ataupun berani lewat situ,selain jalan yang tidak layak bamyak sekali gangguan horor dan binatang liar saat saya lewat jalur senduro ... tetap semangat kasih info buat yang lain
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Terimakasih kak.. Semoga sehat selalu dan murah rezeki nya.. Aminn..
@dimaskurniawan2045
@dimaskurniawan2045 Жыл бұрын
@@loyaltrip amiin
@lulusebelas141
@lulusebelas141 Жыл бұрын
Kl ke ranupani lewat gubuk klakah apa jg bayar tiket om?
@dimaskurniawan2045
@dimaskurniawan2045 Жыл бұрын
@@lulusebelas141 lewat manapun pasti bayar,kalau bisa lewat subuh,pasti gratis
@lukmanjayafamily6575
@lukmanjayafamily6575 Күн бұрын
Sepanjang perjalanan aman ya kak. Kalo mau kejember. Gak ada jalan yang extrim. Atau horor. Begal gitu.?
@muhammadnuhhidayat4292
@muhammadnuhhidayat4292 Жыл бұрын
Kapan2 ta lewat sini...jalanya sudah bagusan.
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Monggo kak,. Tetap hati-hati dijalan..
@dewihariyani3675
@dewihariyani3675 Жыл бұрын
Sepanjang jalan hutan lebat ,sambil berdoa semoga sampai tujuan dgn selamat,sambil menikmati sejyk nya udara
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Tidak ragu untuk mengulang perjalanannya lagi ya kak hehe
@IsmaelMael-xx3fo
@IsmaelMael-xx3fo 7 ай бұрын
​@@loyaltripkalau minggu rame ta bang
@tristanfarel
@tristanfarel Жыл бұрын
Mantap kak kontennya Bermanfaat bagi Saya, Tetap semangat, Semoga sukses selalu...
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Siap.. Terimakasih kak sudah mampir.. Semoga sehat selalu.
@hadisubiyantoro9055
@hadisubiyantoro9055 Жыл бұрын
Alhamdulillah pelebaran jalannya sudah hampir sampai Ranu Pani. Mantap.
@hadisubiyantoro9055
@hadisubiyantoro9055 Жыл бұрын
Dua kali jalan kaki dari Senduro ke Ranu Pane (28 km) ketika jalan masih batu, dilanjut ke Gunung Bromo. Th 1980-an.
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Wah . Apa gak masih rimbun banget dulu hutannya tahun segitu kak? Hewan buas masih ada gak ya tahun segitu?
@dwiatmadjiaji5142
@dwiatmadjiaji5142 Жыл бұрын
Mantap juga jalur Malang Lumajang via Ranupane Semeru
@topenghitam_jalanjalan
@topenghitam_jalanjalan Жыл бұрын
Sebelum Tahun Baru saya baru saja lewat jalur itu mas pemandangannya bagus salam kenal dari Limpung-Kab Batang Jawa Tengah lanjutan
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Salam kenal mas😊, terimakasih sudah menonton video ini.
@denybeny2580
@denybeny2580 Жыл бұрын
Terimakasih penunjuk jlanx shobat semoga sehat selalu Amin.
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Sama-sama Sam, semoga sehat dan sukses selalu juga 🙏🏻
@ErwinOfficial1
@ErwinOfficial1 2 жыл бұрын
Jauh perjalanan nya ni mas ... Jalur alternatif.. mantap dan pemandangan nya bagus
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Iya Mas lumayan jauh, tapi ini jalur paling pendek kalau mau perjalanan dari Malang-Lumajang atau sebaliknya.
@owenlantu192
@owenlantu192 Жыл бұрын
Kerèn bangetlah viewnya ya?💚💚
@rosros6276
@rosros6276 Жыл бұрын
Hampir 1bulan sekali lewat situ Terakhir lewat situ tgl 16 mei 2023 kemarin.... Dulu ada jalan coro2an berlubang Skrg sudah gak ada Sekarang mulus full aspal Aku lewat sini sebagai rutinitas 1 bulan sekali Malang-jember
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Itung-itung perjalanan wisata ya kak..
@fanyafany8916
@fanyafany8916 Жыл бұрын
Utk saat ini masih aman utk dilalui y soalnya rencana mau k bululawang, saya dr lumajang
@emysetyorini3428
@emysetyorini3428 Жыл бұрын
Klu mobil bisa nggak bro...
@emysetyorini3428
@emysetyorini3428 Жыл бұрын
Klu dr malang ke lumajang pakai mobil bisa nggak bro...🙏
@nadista12
@nadista12 4 ай бұрын
Untuk pengemudi pemula masih aman ya kak..
@budisantoso-qs7nn
@budisantoso-qs7nn Жыл бұрын
Trimakasih Infonya KEREN HABIS !!!!
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Sama-sama mas.. Terimakasih sudah mampir.
@nadista12
@nadista12 4 ай бұрын
Waaaah... Kukira sengeri apa . Ternyata.. lumayanlah.. ekstrim klo sore.. bagus bergkat pagi mungkin ya.....
@loyaltrip
@loyaltrip 4 ай бұрын
Betul kak, lebih nyaman berangkat pagi. Kalau beruntung juga dapat view bagus.
@arekareksemeru5341
@arekareksemeru5341 Жыл бұрын
Mantap lor.ikut mantau ja
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Suwon lor wes mampir
@bangyasinyes1664
@bangyasinyes1664 Жыл бұрын
Hallo sobat hadir nyimak🙏🙏 Salam kenal sallam satu hoby sobat..
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Halo pren.. Terimakasih sudah mampir,. Salam kenal juga ya,. Sukses selalu pren. 👍
@susiloda2553
@susiloda2553 8 ай бұрын
Menambahkan catatan : Saya ke sini tahun 2012 an... dan kedua bulan juli 2023 kemarin... Jalur yang saya lewati malang - tumpang - ngadas - jempalang - ranu pane PP Saat itu tahun 2012 ke ranu pani naik mabil rombongan dan ada yang setir jadi tidak begitu memikirkan terjalnya jalur karena jalanan relatif sepi. Akhirnya juli 2023 kemarin saya coba mengenalkan si kecil saya ajak ke ranu pane dengan jalur: malang - tumpang - ngadas - jempalang - ranu pane PP Dengan setir sendiri (mobil matic) Ternyata lebar jalan tidak banyak yang berubah... Terutama yang xreme antara ngadas-jempalng-ranu pane.. Saran saya Bagi yang naik motor.. tidak masalah hati2 terutama yang matic... Sedangkan bagi yang bawa mobil roda empat hati2 terutama jalur ngadas-ranupane, karena : 1. jalur curam 2. Jalur sempit 3. Sering berpapasan dengan jeep pengangkut wisatawan, truk sayur maupun truk pengangkut tebu yang habis kirim tebu ke lumajang. 4. Kalau papasan salah satu harus berhenti, kalau pas di tanjakan curam dan sempit sangat beresiko 5. Jangan paksakan kalau musim hujan 6. Kalau sekiranya ragu cukup sampai gubug klakah/atau ngadas habis dari situ sambung dengan JEEP
@loyaltrip
@loyaltrip 8 ай бұрын
Terimakasih kak.. Informasi nya sangat lengkap sekali. 🙏
@masluk3318
@masluk3318 Жыл бұрын
Bagus ya sekarang jalanannya
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Iya Sam sudah bagus dan lebih lebar, lebih aman untuk papasan mobil.
@goduaempat
@goduaempat Жыл бұрын
Mas kalau dari Lumajang ke arah Bromo via Ranupani jalur ini harus bayar tiket Bromo / tidak? Terimakasih 🙏
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Beberapa kali lewat sini kalau dari arah lumajang ke bromo kita gak nemuin loket masuk mas, jadi kayaknya gratis.
@goduaempat
@goduaempat Жыл бұрын
@@loyaltrip siap, terimakasih banyak informasinya rencana mau ngonten kesitu juga.
@goduaempat
@goduaempat Жыл бұрын
@@loyaltrip mas kalo pake mobil bisa? Dari Lumajang sampai malang
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Bisa mas, cuma harus dipastikan kondisi mobil fit, terutama di rem. Karena kalau arah ke malang banyak turunnya.
@imammunajat5603
@imammunajat5603 Жыл бұрын
Oke..trims infonya ... mantab..
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Sama-sama Bang...
@budilumajang5856
@budilumajang5856 Жыл бұрын
Hutan pohon damar , trm
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Terimakasih infonya 🙏🏼
@lekaguschannel5085
@lekaguschannel5085 Жыл бұрын
dari tiktok langsung ke sini
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Makasih Bang 🙏🏻
@agushai
@agushai 8 күн бұрын
Tencana mau kesana lewat lumajang yrimakasih atas informasi nya apakah jalan nya nanjak banget atau setandat??
@loyaltrip
@loyaltrip 8 күн бұрын
Kalau dari arah Lumajang gak terlalu nanjak Bang, cuma hati2 waktu turunnya nanti mulai dari rest area jemplang. Hati2 di jalan semoga selamat sampai tujuan. 🙏🏼
@tamyissby8229
@tamyissby8229 Жыл бұрын
setahuku itu banyak Pohon Damaran
@mochammadikhwan2884
@mochammadikhwan2884 10 ай бұрын
Pake mobil harusnya aman ya. Per tgl 1 lmj-prob bakal macet perbaikan jalan
@loyaltrip
@loyaltrip 10 ай бұрын
Insyallah aman kak,.
@madeyudiana6808
@madeyudiana6808 Жыл бұрын
Jdi kepingin ikut menjajal rute ini... kira2 dari senduro sampai malang waktu tempuhnya brp jam ?🙏
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Kira-kira 2 jam an kak, tapi gak kerasa pemandangan nya bagus soalnya.
@jejakpuncak
@jejakpuncak Жыл бұрын
mantap lur perjalanannya, btw minggu depan rencana tulungagung-jember sama istri lewat situ, motor matic aman gak lur? dan apa ada tiket masuk kayak lewat di lahor?
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Ini saya pakai matic 125 cc Mas, InshaAllah aman asal pelan-pelan karena jalannya naik turun dan berliku. Pastikan motor dalam kondisi baik karena nanti akan lewat hutan yang kanan kirinya sepi gak ada orang jualan atau bengkel. Untuk pengendara yang menuju ke Lumajang atau Jember tidak ditarik tiket masuk Bromo, asal nanti bilang ke petugasnya kalau mau ke Lumajang/Jember. Semoga selamat selamat sampai tujuan ya Mas. 🙏🏻
@hahahihiii9913
@hahahihiii9913 Жыл бұрын
@@loyaltrip Dri senduro apa bisa ke kediri ya mas
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
@@hahahihiii9913 Ya bisa Mas, tapi ya lewat Malang dulu, baru ke Kediri.
@khusnimubarok685
@khusnimubarok685 2 ай бұрын
Hati2 klo pake matic bang,2 thn lalu aq lwt situ pake pcx dri arah malang ke lumajang,pas di depan pintu masuk danau ranupane remku blong,untung aja pas landai,jd yg seharusnya belok kanan,akhirnya lurus trs masuk ke danau ranu pane.
@yohanpipischannel6197
@yohanpipischannel6197 Жыл бұрын
Mas mau nanya kalau lewat Ranupani turun ke lautan pasir pulang lewat jalur Sukapura turun Probolinggo apa di tanya karcis ?
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Wah maaf mas, kami belum pernah coba lewat jalur itu mas.. Coba nanti kalau ada yg tau bisa kami info di sini lagi.
@chairulanam3730
@chairulanam3730 7 ай бұрын
Bang, pake beat 2019 masih recomended gak, dri lumajang kota ke malang lwt jalur ini? Ada tip nya kah biar safe motot kita? Makasih infonya bang
@loyaltrip
@loyaltrip 7 ай бұрын
Masih bang, asal jgn banyak bawaan aja. Terutama pastiin rem dan ban dalam kondisi baik bang. Insyaallah lancar..
@chairulanam3730
@chairulanam3730 7 ай бұрын
@@loyaltrip thank you banget infonya bang
@loyaltrip
@loyaltrip 7 ай бұрын
Welcome bang..
@lukmanjayafamily6575
@lukmanjayafamily6575 Күн бұрын
Bisa tembus ke jember kak. Jalan nya extrim apa gak. Dan kira kira aman gak diperjalanan
@loyaltrip
@loyaltrip Күн бұрын
Bisa, ini kami mau ke Jember juga Kak. Jalan gak terlalu ekstrim, yang penting kondisi motor prima dan pengendara sehat. InshaAllah aman apalagi jalannya sekarang sudah banyak diperbarui.
@lukmanjayafamily6575
@lukmanjayafamily6575 16 сағат бұрын
@@loyaltrip trimakasih kakak sangat membantu.oya tolong bikin vidio lagi dong kalo lewat jalan situ biar tau update terbaru. Rumah saya di kediri sedangkan mertua dijember.
@user-fk8wv9wv6n
@user-fk8wv9wv6n 2 ай бұрын
Jalan nya tidak rusak
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Jalan makin bagus karena perbaikan Kak
@unouno2690
@unouno2690 13 күн бұрын
Perjalanan brp jam antara lumajang dan malang....kali aja klo kelumajang bisa recommended lewat situ
@loyaltrip
@loyaltrip 13 күн бұрын
Ini jalur tercepat Lumajang-Malang Bang sekitar 2 jam 40 menit. Silahkan dicoba lewat sini sambil menikmati pemandangan sekitarnya yang ciamik banget. 😁
@ALEXTOK919
@ALEXTOK919 Жыл бұрын
Mirip pohon tinggi
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Terimakasih
@pacech1295
@pacech1295 Жыл бұрын
di menit 3 51 itu ada arah karang anyar malang brrt yaa?
@loyaltrip
@loyaltrip 15 күн бұрын
Sepertinya bukan Mas karena itu masih wilayah Lumajang. Kalau Karang Anyar Malang setahu saya yang di Poncokusumo jalannya ya lewat yang saya lewati ini.
@IsmaelMael-xx3fo
@IsmaelMael-xx3fo 7 ай бұрын
Kok sepi bukan hari minggu ta,? Ini lewat senduri lumajang ys
@loyaltrip
@loyaltrip 7 ай бұрын
Kalau pagi masih sepi kak.. Betul..
@IsmaelMael-xx3fo
@IsmaelMael-xx3fo 7 ай бұрын
@@loyaltrip mau kesana sendirian agak takut juga sepi banget soalnya,,kalau hari minggu jam ,9 pagi agak ramai ta kira2
@loyaltrip
@loyaltrip 7 ай бұрын
Kalau bisa ajak teman aja kak,. Ber dua lebih tenang.
@ngadino665
@ngadino665 Ай бұрын
Di Tumpang liwati candi jago ya mas
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Iya Pak benar 🙏🏼
@RojerSnack
@RojerSnack Ай бұрын
Mas sekarang kalo dari lumajang mau ke malang ditagih tiket ga?
@loyaltrip
@loyaltrip 21 күн бұрын
Tidak Mas, dari Malang ke Lumajang juga tidak ditagih kalau untuk melintas saja.
@bellaafriskasari3439
@bellaafriskasari3439 Жыл бұрын
Kalau dr ranupani ke tumpang brp jam mas? Soal nya sya cm prnh smpai ranupani nya aja 😁
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Kurang lebih 1 jam lagi kak. Next cobain motoran dari Ranupani ke tumpang, view-nya juga keren kak.
@HeriSusanto-ee6rs
@HeriSusanto-ee6rs Жыл бұрын
Klo g salah hutan pinus dan jati brow..
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Makasih Bang
@gugurbunga4135
@gugurbunga4135 8 ай бұрын
Mas kalo dari gubuk klakah mau ke lumajang Bayar loket gak? Pengen jalan" lihat view nya😅
@loyaltrip
@loyaltrip 8 ай бұрын
Terakhir kesana kalau cuma lewat aja gak bayar mas.
@syafiqh3069
@syafiqh3069 2 ай бұрын
mas, sekarang kalo lewat sana harus bayar gak?
@loyaltrip
@loyaltrip 2 ай бұрын
Terakhir lewat situ pokok bilang mau ke lumajang gratis mas..
@syaifudinantoni9590
@syaifudinantoni9590 10 ай бұрын
Tahun2023 mngkin sdh bgus y
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Sudah bagus Bang
@plolongduatiga2428
@plolongduatiga2428 Жыл бұрын
Perjalanan dalam hutan krang lebih berapa jam bang ?..
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Satu jam an Bang
@satria4968
@satria4968 Жыл бұрын
perkiraan brp jam itu mas kalau malang - lumajang??
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Dari alun-alun Malang ke alun-alun Lumajang sekitar 2 jam 41 menit Mas.
@ramadhanalamsyah8458
@ramadhanalamsyah8458 4 ай бұрын
Dengan kecepatan berapa kak? Kalo waktu tempuhnya segitu​@@loyaltrip
@loyaltrip
@loyaltrip 4 ай бұрын
40-60 km/jm kak
@lenyhestiana670
@lenyhestiana670 Жыл бұрын
pake mobil aman kah prend ?
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Aman Pren 🙏🏼
@bayexe
@bayexe Жыл бұрын
Bawa motor matic seperti PCX aman kah bos?
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Aman bos ku.. Yg penting kondisi rem bagus .
@repitaevi5675
@repitaevi5675 Жыл бұрын
Pohon damarran bos
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Makasih Bang
@solderanget4494
@solderanget4494 Жыл бұрын
Klo malem kyknya bikin merinding itu
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Siang bolong aja kalau turun kabut tebal juga udah bikin merinding kok Mas. 😁
@mbahdarmin9854
@mbahdarmin9854 Жыл бұрын
Kok lewatnya dibatasi maksimal jam 12siang,memangnya kenapa ya mas?
@reza090282
@reza090282 Жыл бұрын
Serem pak takut kesorean tengah hutan
@mbahdarmin9854
@mbahdarmin9854 Жыл бұрын
@@reza090282 aman dari (maap)begal?
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Sampai saat ini saya aman-aman saja Bang
@yunikesoraya9471
@yunikesoraya9471 Жыл бұрын
Ini ga lwt pura itu ya kak ,pura giri semeru ituloh
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Tidak kk..
@budilumajang5856
@budilumajang5856 Жыл бұрын
Masuk nya dari kantor pos senduro itu kekiri , kira 2 lo ya 3 jam paling
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Benar
@rofiqq1617
@rofiqq1617 4 ай бұрын
Kalau lewat malang ke lumajang lewat ranupani apakah harus bayar tiket ya
@loyaltrip
@loyaltrip 4 ай бұрын
Gratis kak.. Bilang aja, mau ke lumajang.
@nadiaaulia.s2931
@nadiaaulia.s2931 Жыл бұрын
Bknnye ranu pane dr Kab. Lumajang Kec Klakah yaa ?
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Ranupane Kec. Senduro Kab. Lumajang
@markasmisteri
@markasmisteri Жыл бұрын
mantap masseh
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Makasih boskyu...😄
@herruss6073
@herruss6073 Жыл бұрын
Mas,masuk nya mulai mana ya KL nak ke malang? Perjalanan brp jam mas majang malang
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Silahkan lihat di video sudah lengkap ancer-ancernya Kak, perjalanan 2,5 sampai 3 jam.
@agungarmunofficial6496
@agungarmunofficial6496 Жыл бұрын
Bang kalau pakai nmax 155 ke cafe bromo lewat via senduro aman enggk bang?
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Aman bang.. Yg penting pastiin aja mesin sama rem dalam kondisi prima.
@herucahyono4187
@herucahyono4187 Жыл бұрын
Pohon mauni
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Terimakasih
@hjsiati3581
@hjsiati3581 Жыл бұрын
Bang, plisss jawab,, klau saya org lumajang mau ke healside lewat Senduro bawa scupy matic aman gak ya?
@anggadesriosanjaya5989
@anggadesriosanjaya5989 7 ай бұрын
Aman insyaAllah, sy kmren pakai honda beat 2014
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Terimakasih sudah bantu jawab Kak
@anggadesriosanjaya5989
@anggadesriosanjaya5989 Ай бұрын
@@loyaltrip sama²
@nh75tv43
@nh75tv43 Жыл бұрын
Hari hari ini mobil apa bisa lewat situ mas
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Bisa Pak. Monggo...
@mzainulfikri8553
@mzainulfikri8553 9 ай бұрын
kalau pakai motor matic biasa seperti vario apa bisa ya ?
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Bisa Kak, saya juga pakai matic.
@bibitlestari9623
@bibitlestari9623 Жыл бұрын
Berapa jam perjalanan lumajang samapai malang
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
2,5-3 jam Bang
@mayunmarjasa4841
@mayunmarjasa4841 Жыл бұрын
Masnya naik motor matic apa, berboncengan gak?
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Yamaha 125 dan berboncengan, Bang.
@arifbengkelmomo1752
@arifbengkelmomo1752 Жыл бұрын
Untuk rute pake Hiace long apakah masih bisa?
@arifbengkelmomo1752
@arifbengkelmomo1752 Жыл бұрын
Rencana dri lumajang pagi jm 3 - 4 pagi apakah aman?
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Bisa nya bisa mas, cuma harus ekstra hati-hati. Soalnya jalan kurang lebar kalau untuk mobil long.
@jacobkusumadinatha9806
@jacobkusumadinatha9806 2 ай бұрын
Naik motor max speed berapa ya mas?
@loyaltrip
@loyaltrip 2 ай бұрын
Demi keamanan maks 50 mas. Karena sambil nikmatin pemandangan juga, jadi sayang kalau kenceng-kenceng.
@lindahapriliyanti9111
@lindahapriliyanti9111 Жыл бұрын
Untuk pick up muatan 1.5 ton bisa gak ya
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Kurang tau Kak gak pernah pakai pick up 🙏🏼
@hahahihiii9913
@hahahihiii9913 Жыл бұрын
Dri senduro apa bisa ke kediri ya mas
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Bisa Kak...
@hamdanbrek5198
@hamdanbrek5198 Жыл бұрын
Kok tak bayar tiket apa masuknya gratis
@loyaltrip
@loyaltrip Ай бұрын
Dari arah Lumajang gratis, dari arah Malang tinggal bilang saja kalau mau ke Lumajang bukan berkunjung ke area Bromo
@royscell1
@royscell1 Жыл бұрын
Pakek mobil biasa aman g om....
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Bisa aman Om. Tetap waspada di jalan ya 👌🏼
@nurianto555
@nurianto555 Жыл бұрын
Klu dari turen mau ke ambulu jember enak liwat mana
@sugiantoambulu8344
@sugiantoambulu8344 Жыл бұрын
Dari Turen, Dampit Pronojiwo, Gladak perak, Candipuro, lalu masuk jalur JLS, Puger, Wuluhan dan Ambulu
@nurianto555
@nurianto555 Жыл бұрын
@@sugiantoambulu8344 jalan alternatif udah lancarkah yg jembatan putus
@nadif2959
@nadif2959 Жыл бұрын
Klo pakek beat bisa gak mas?
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Bisa mas.. Pelan-pelan aja.
@ahmadsyehabdulromadhon9818
@ahmadsyehabdulromadhon9818 Жыл бұрын
Mobil boleh lewat gak mas?
@loyaltrip
@loyaltrip Жыл бұрын
Boleh Pak. Monggo...
what will you choose? #tiktok
00:14
Анастасия Тарасова
Рет қаралды 6 МЛН
王子原来是假正经#艾莎
00:39
在逃的公主
Рет қаралды 16 МЛН
Update Jalur Piket Nol Jembatan Curah Kobo'an Lumajang...
8:16
RIZ GALERI
Рет қаралды 1,2 М.
PALING RECOMENDED kalau ke Malang dari LUMAJANG via RANUPANI
34:29
Niko_ Channel
Рет қаралды 19 М.
Turunan EKSTRIM BROMO ke LAUTAN PASIR - Pelan-Pelan pak Sopir
18:43
Niko_ Channel
Рет қаралды 93 М.
PASAR LOAK TERBESAR SE-JAWA TIMUR || PASAR LOAK COMBORAN MALANG
17:09
Loyal Trip Adventure
Рет қаралды 30 М.
RANUPANI !!!
14:24
Niko_ Channel
Рет қаралды 314 М.