Javascript & DOM #13 - Membuat IMAGE GALLERY

  Рет қаралды 76,843

Web Programming UNPAS

Web Programming UNPAS

Күн бұрын

Dengan menggabungkan semua materi dan ilmu yang sudah kita dapatkan dari video2 sebelumnya, kali ini kita akan membuat sebuah program sederhana untuk menampilkan IMAGE GALLERY atau serangkaian gambar menggunakan DOM.
jangan lupa untuk menunjukkan hasil yang sudah kalian buat lewat kolom komentar dengan mencantumkan link-nya (codepen, jsfiddle, dll).. saya tunggu yaa :)
---
PLAYLIST Javascript & DOM :
• Javascript dan DOM (Do...
---
PLAYLIST LAIN:
- HTML Dasar
• HTML Dasar
- CSS Dasar
• CSS Dasar
- Tutorial Sublime Text
• Tutorial Sublime Text 3
- CSS Layouting
• CSS Layouting
- Dasar Pemrograman dengan JAVASCRIPT
• Dasar Pemrograman deng...
- Belajar PHP untuk Pemula
• Belajar PHP untuk PEMULA
---
MEDIA SOSIAL
- / sandhikagalih
- / webprogrammingunpas
- codepen.io/webp...
- github.com/web...
- / sandhikagalih
---
UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG
www.unpas.ac.id/
www.if.unpas.ac...
terimakasih dan selamat #ngoding!
@sandhikagalih

Пікірлер: 137
@sandhikagalihWPU
@sandhikagalihWPU 6 жыл бұрын
ayo pamerin hasil karyanya, tulis linknya di reply komen ini yaa, boleh lewat codepen atau jsfiddle.. 😀
@hilmanfirdaus7139
@hilmanfirdaus7139 6 жыл бұрын
jgn pa.., riyaa.. :v
@qianzybisnis8655
@qianzybisnis8655 5 жыл бұрын
bagaimana buat coding ketika saya lihat tanpa diketik sudah muncul?
@mariamagda1766
@mariamagda1766 3 жыл бұрын
paling suka ketika pak guru bilang "nah tapi kita ada problem lagi nih..",,,"gimana dong caranya?" :D
@YUQINOER
@YUQINOER Жыл бұрын
9:34 , ini versi saya pak dhika... const jumbo = document.querySelector('.jumbo'); const thumb = document.querySelectorAll('.thumb'); thumb.forEach(function(img){ img.addEventListener('click', function(e){ const atribute = img.getAttribute('src'); jumbo.setAttribute('src', atribute) }) })
@rizalsyafiie5236
@rizalsyafiie5236 6 жыл бұрын
Pak. Yang kayak dulu lagi dong ada bapak di pojok .wkwk . Soal nya kalo liat cara bapak jelasin bisa menginspirasi saya 😊
@ulargajah9154
@ulargajah9154 2 жыл бұрын
wkwk
@bayunurjati2654
@bayunurjati2654 6 жыл бұрын
Ditambah lagi pak tutor yg beginian,kalo boleh buat play list musik atau video dgn HTML5+CSS3+Javascript.Semangat pak 😀
@junevenlee1979
@junevenlee1979 7 ай бұрын
teman-teman ini ada saya tambahin fitur sendiri yaitu tambah gambar tapi tambah gambar dalam kasus ini saya ambil dari nama file gambar kita yang kita save, jadi bukan tambah gambar yang kompleks bisa ambil dari file explorer gitu Untuk HTML nya saya tambahin diluar setelah container : + lalu untuk CSS nya saya bikin seadanya saja, soalnya masih belum terlalu menguasain teknik css : .tambah { position: relative; left: 330px; bottom: 25px; } button { display: inline-block; font-size: 50px; cursor: pointer; } lalu untuk js nya : const button = document.querySelector('button'); const thumbNail = document.querySelector('.thumbnail'); button.addEventListener('click', function(e) { e.preventDefault(); const pilihGambar = prompt("Silakan Pilih Foto yang mana Mau ditambahkan (Sesuai Urutan Angkanya!"); if( pilihGambar == '' ) { alert('Kamu tidak memasukkan angka atau karakter yang tidak dikenali.'); return; } const img = document.createElement('img'); img.setAttribute('src', 'img/' + pilihGambar + '.jpg'); img.classList.add('thumb'); thumbNail.append(img); }); itu saja teman-teman jika ada kekurangan mohon sarannya dan bimbingannya sekian terimakasih.
@nirmaulifajanata1497
@nirmaulifajanata1497 3 жыл бұрын
mantabbb Pak, baru kali ini dapet course JS yang gampang dimengerti, uda gtu free lagi. Jadi asik ngodingnya huhuhu makasih banyak Pak
@MuhammadFikri-du4qk
@MuhammadFikri-du4qk 5 жыл бұрын
Sedikit tambahan pak Dika, bukan maksud menggurui cuma ingin tambah dikit di htmlnya agar di img 1.jpg dikasi default class active
@alifs3992
@alifs3992 4 жыл бұрын
Mungkin saya punya solusi tanpa looping semua element Pak Dika. Caranya adalah menampung elemen yang terakhir diklik dalam sebuah array. Ketika elemen lain diklik, maka kita pop elemen yang ada di array sekaligus menghapus class active dari classList nya. Kasus khusus hanyalah ketika belum ada elemen yang diklik. if (arr.length != 0){ arr.pop().classList.remove("active"); } arr.push(event.target); event.target.classList.add("active"); Anw terima kasih video-videonya, sangat membantu bagi yang ingin memulai belajar pemrograman web.
@universe2465
@universe2465 3 жыл бұрын
makasih bro
@deddyandy7306
@deddyandy7306 2 жыл бұрын
Untuk fitur yg terakhir yaitu memberi class active kpd thumb yg dipilih, lalu menghilangkan class active pada thumb sebelumnya: const container = document.querySelector('.container'); const jumbo = document.querySelector('.jumbo'); let eOld = null; container.addEventListener('click', function(e) { if (e.target.className == 'thumb') { if (eOld != null) { eOld.classList.remove('active') } jumbo.src = e.target.src; jumbo.classList.add('fade'); setTimeout(function() { jumbo.classList.remove('fade'); }, 500); e.target.classList.add('active'); eOld = e.target; } }); Simpan objek thumb yg dipilih pada eOld. Ketika memilih thumb yg baru , remove class active dari eOld
@rifansetiadi9411
@rifansetiadi9411 2 жыл бұрын
keren bro
@kaumborjuis8953
@kaumborjuis8953 Жыл бұрын
🔥🔥
@muhammadtaslim2305
@muhammadtaslim2305 6 жыл бұрын
Bahas jQuery juga dong pak.
@polsekbaureno2663
@polsekbaureno2663 Жыл бұрын
Untuk yang terakhir, ini codingan saya, bang (Mohon koreksi kalau salah). Untuk image pertama saya buat class active dulu, dan untuk class active nya saya pakai " filter : brightness(50%); ", nggak pakai opacity. HTML Document script.js const container = document.querySelector('.container') const jumbo = document.querySelector('.jumbo') container.addEventListener('click', function(e) { if (e.target.className == 'thumb') { jumbo.src = e.target.src; jumbo.classList.add('fade') setTimeout(function () { jumbo.classList.remove('fade') }, 500) /* menghapus class active dan membuat thumb yang di klik menjadi class active*/ document.querySelector('.active').classList.remove('active'); e.target.classList.add('active') } }) CSS *{ margin: 0; padding: 0; line-height: 0; } body { background-color: #ccc; text-align: center; } .container { width: 600px; margin: 10px auto; border: 10px solid white; overflow: auto; } .thumb { width: 200px; height: 133px; float: left; border: 1px solid rgb(77, 75, 75); cursor: pointer; box-sizing: border-box; } .thumb:hover { filter: brightness(50%); } .active { filter: brightness(50%); } @keyframes fadeIn { to { filter: brightness(100%); } } .fade { filter: brightness(50%); animation: fadeIn .5s forwards; }
@rinositanggang2632
@rinositanggang2632 8 ай бұрын
keren kak, belajar js&dom susah atau tidak ya kak ?..... kalau aku agak sedikit susah, karna harus memperhatikan sedetail mungkin😀😀.
@rhandytabriantama2905
@rhandytabriantama2905 3 жыл бұрын
//saya pakai jumbo.setAttribute('src', e.target.src); //pak dika pakai jumbo.src = e.target.src;
@korakoretrailadventure4148
@korakoretrailadventure4148 6 жыл бұрын
terimakasih , nambah pengetahuan baru ......
@ariosetiawan173
@ariosetiawan173 6 жыл бұрын
Kekurangannya yang Bapak coding di tutorial, ketika klik element ber-class jumbo, maka class active ditambahkan kedalamnya, jadi perlu menambahkan percabangan seperti berikut if (!e.target.className == '.jumbo') { e.target.classList.add('active'); } Makasih Pak Dika :D
@sandhikagalihWPU
@sandhikagalihWPU 6 жыл бұрын
aahh.. ini terlewat! terimakasih Ario.. :)
@ariosetiawan173
@ariosetiawan173 6 жыл бұрын
Sipp Pak Sama2 ^_^
@leravio
@leravio 5 жыл бұрын
itu maksudnya gimana mas, terus codenya ditaruh dimana ?
@jafarpagerjaya1311
@jafarpagerjaya1311 5 жыл бұрын
Gmn kalo menghapus class activenya pake traversaling jd gak pake looping ke nodelist baru. Jd ambil parent node thumb (thumbnail) terus terlusur ke childnya (thumb) yang ada class activenya terus class activenya diremove :)
@ariefasroi1189
@ariefasroi1189 Жыл бұрын
ga perlu pake contains, pak container.addEventListener('click', function(e){ if (e.target.className == 'small'){ big.setAttribute('src', e.target.src); big.classList.add('fade'); setTimeout(function(){ big.classList.remove('fade'); }, 500); smalls.forEach(function(small){ small.classList.remove('active'); }); e.target.classList.add('active'); }; });
@solitestudio
@solitestudio 5 жыл бұрын
Solusi lain dari saya pak dhika, jadi nambah satu variable global dengan nama previousActive yang nilai awalnya null terus tinggal diinisiasi dan dikondisikan saat salah satu object dengan class thumb di klik, jadi bisa tanpa perulangan. Thanks banget pak dhika atas ilmunya, ditunggu lagi video tentang front end nya pak dhika yah. Mantabs My Favourite Lecture const container = document.querySelector('.container'); const jumbo = document.querySelector('.jumbo'); var previousActive = null; container.addEventListener('click', function(e){ // cek apakah yang di click adalah thumb if(e.target.className == 'thumb'){ jumbo.src = e.target.src; jumbo.classList.add('fade'); setTimeout(function(){ jumbo.classList.remove('fade'); }, 500); e.target.classList.add('active'); if(previousActive != null){ previousActive.classList.remove('active'); previousActive = e.target; } else{ previousActive = e.target; } } });
@jeffry144
@jeffry144 Жыл бұрын
mantap guru asli mudah di mengerti buat yg masih newbie
@ariqhabibi3171
@ariqhabibi3171 6 жыл бұрын
Terima Kasih banyak pak Dhika atas semua vdeo tutorialnya jadi membantu saya dalam membuat aplikasi untuk tugas akhir saya semoga diberi kesehatan selalu
@whysantos
@whysantos 6 жыл бұрын
Mantab pak. Kalau boleh request lagi. Pemahaman DOM pada kasus Slider/Carousel dan Step/progress bar. Nuhun
@samsulbahri907
@samsulbahri907 4 жыл бұрын
Auto subscribe nhe chanel. Salam untuk calon developer pemula
@iputuarisusila1541
@iputuarisusila1541 5 жыл бұрын
terus lanjutkan pak sampai bisa jadi full stack js hehe, sehat terus pak
@willyrumapea4438
@willyrumapea4438 9 ай бұрын
keren pak dhika saya mau buat todo list pakai dom,sepertinya sudah cukup bisa
@muhammadridwanfauzi
@muhammadridwanfauzi 2 жыл бұрын
Kalau misalkan gini gimana pak, daripada kita loop ke semua thumbnail, kita simpen thumbnail yang diklik itu ke sebuah variabel dan ketika kita klik thumbnail yang lain, kita remove class active di variabel yang kita pake buat simpen thumbnail active sebelumnya
@muhyiddienrabbani7117
@muhyiddienrabbani7117 3 жыл бұрын
mantap pak dhika, semoga berkah dunia akhirat,, Aamiin
@ahmadyusuf6799
@ahmadyusuf6799 5 жыл бұрын
pak dhika, klo buat file gambar di sebuah tabel yg ada di database lalu tampil otomatis pada galery yg kita buat bgaimna cara manggilnya. jdi setiap ada file gambar yg di tambahkan didlm tabel database, secara otomatis ikut tampil ke galery yg udah kita buat. bgitu selanjutnya
@ASkrik
@ASkrik 6 жыл бұрын
Hadir... mantap, sehat dan sukses selalu...
@wibowomuhmmad
@wibowomuhmmad 3 жыл бұрын
mantaap pak thanks a lott
@azkiamima6190
@azkiamima6190 5 жыл бұрын
kalau gue gini bang kebetulan gue pause pas denger looping buat nyoba sendiri const thumbs = document.querySelectorAll(.thumb); for (let i = 0 ; i < thumbs.length ; i++) { thumbs[i].classList.remove('active'); e.target.classList.add('active'); } ada problem ga kalau gini?
@joelhkbn
@joelhkbn 4 жыл бұрын
thumb nya pake petik ('.thumb');
@BoRrrr88
@BoRrrr88 Жыл бұрын
gg bro
@pak_duta
@pak_duta 3 жыл бұрын
Like ke 800 Terimakasih pak dhika
@williamvinct
@williamvinct 6 жыл бұрын
Seperti biasa tutorialnya ademmm
@iwayanpurnasanjaya741
@iwayanpurnasanjaya741 5 жыл бұрын
Pak maaf mau bertanya bagaimana biar gambar bisa menyesuikan biar tidak di atur gambarnya ukutan 600px x 400px ... biar di tumb jumbo bisa ngepas gambarnya walau ukuran gambar tidak sama
@polsekbaureno2663
@polsekbaureno2663 Жыл бұрын
bantu jawab bang, masih pemula juga. Gambar dicodingan saya juga tidak sama, jadi di css class container, saya atur width sama weightnya 600x400, trs kasih overflow: hidden; jadi meskipun gambarnya ukuran 900 x 700, yang terlihat seperti ukuran 600x400, gambarnya seperti di cut otomatis ke ukuran yang kita buat. jadi gambarnya di potong, bukan diperkecil. kalau gambarnya diperkecil otomatis sesuai ukutran container, nggak tahu bisa atau nggak, ilmu saya masih belum nyampe. Dicodingan bang dika juga sudah dikasih (width 600px, trs overflow: auto;) jadi kalau gambarnya melebihi ukuran, kelebihanyya akan disembunyikan (tidak terlihat)
@kevinramadhan2136
@kevinramadhan2136 4 жыл бұрын
terima kasih pak . Jempol
@syarifmaulanay.615
@syarifmaulanay.615 6 жыл бұрын
matur kesuwun pak Dhika ,,
@Ken-ke9bi
@Ken-ke9bi 2 жыл бұрын
Pak, saat saya coba mengerjakan ini, saya tidak tahu kenapa local host saya sangat lemot. Terima kasih pak.
@andirahmatullah3758
@andirahmatullah3758 6 жыл бұрын
bang, coba doang buat tutorial untuk merelasikan antar database menggunakan skript
@sapiqiuchannel4289
@sapiqiuchannel4289 6 жыл бұрын
lanjut pak dika, cara membuat menu dropDwon ya hehe...
@williamphilip6893
@williamphilip6893 6 жыл бұрын
Keren Bang dhika....Lanjutkan hehehehe..God Bless bang
@sandhikagalihWPU
@sandhikagalihWPU 6 жыл бұрын
terimakasih bang William.. GBU 🙂
@yantoajah9479
@yantoajah9479 Жыл бұрын
Trimakasih banyak pak
@wisnuputra3696
@wisnuputra3696 4 жыл бұрын
trimkasih pak andhika
@didinafifuddin1320
@didinafifuddin1320 4 жыл бұрын
punten pak mau tanya. ini kasusnya sama dengan tutorial diatas, dan saya punya file htmlny begini 8 9 * 0 D = / file js : const output = document.querySelector('.layar'); const inputAngka = document.querySelector('.number'); inputAngka.addEventListener('click', function(a) { if (a.target.className == 'num') { console.log(a.target); } }); problemnya ketika saya menambahkan kelas 'de' dan 'equal', element bagian itu tidak bisa kepanggil pak, bagaimana pak? apakah harus memiliki satu kelas? terimakasih atas waktu dan jawabnnya pak 🙏
@hanmuid9387
@hanmuid9387 4 жыл бұрын
Mantap pak! Terima kasih banyak :D
@MuhammadRizki-yh7fr
@MuhammadRizki-yh7fr 2 жыл бұрын
assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh pak pada menit 13:02 saya klik gambar di thumbnail nya ga berubah ke gambar yg besar pas di klik,saya cek di console log ada error tulisanya "script.js:7 Uncaught TypeError: Cannot set properties of null (setting 'src') at HTMLDivElement. " minta tolong pencerahanya pak ? 🙏😊 terimakasih sebelumnya pak
@polsekbaureno2663
@polsekbaureno2663 Жыл бұрын
itu brarti di script js no 7 ada kesalahan bang, Coba dicek lagi codingannya, besar kecil huruf, kurung buka kurung tutup, kurung kurawa. Soalnya kalau Codinganyya nggak dikirim semua nggak bisa ngecek kesalahanyya dimana.
@fandiananta1743
@fandiananta1743 5 жыл бұрын
pak punya saya nggk bisa apakah perlu sublime text saya dowlaod plugin
@permadiekapermana
@permadiekapermana 6 жыл бұрын
Notification squad hadir pak 😂
@sandhikagalihWPU
@sandhikagalihWPU 6 жыл бұрын
terimakasih Permadi.. :)
@permadiekapermana
@permadiekapermana 6 жыл бұрын
Web Programming UNPAS semoga seri ini cepat selesai pak, masih ditunggu requestan nya 😂
@nocacad
@nocacad 5 жыл бұрын
Pak dika, boleh dong bikinin tutorial untuk upload miltiple file gambar dengan progress bar per gambar terus disimpan ke DB 😅
@ocean189
@ocean189 3 жыл бұрын
Ada yang bisa ngejelasin algoritmanya. Kalau kita udah klik thumbnailnya otomatis thumbnya bakalan ngegantiin posisi si kelas jumbo. Tapi saya maunya yg kelas jumbo itu mengganti posisi yang menggantikan posisinya dia...
@hantunemal
@hantunemal 6 жыл бұрын
makasih ilmunya..
@afenafrianto1996
@afenafrianto1996 4 жыл бұрын
tnya kak, kok klo gmbar thumnailnya itu hasil dr looping database, yg bs kena event kok cm yg gmbar pertama sj, gmbar lain kok gk bs. apa cara nya beda lg ya klo pakek database?mksih
@Azil7136
@Azil7136 3 жыл бұрын
Assalamualaikum pak Dhika, pak model galeri seperti ini bisa di hubungkan dengan menu galeri yang menggunakan CI 3 ?
@nabillaaaaa
@nabillaaaaa 4 жыл бұрын
Terima kasih pak
@farhan_2467
@farhan_2467 6 жыл бұрын
Buat program to do list dong pak pakai javascript
@byruddy
@byruddy Жыл бұрын
untuk forward pada @keyframe, saya kurang mengerti pak tolong pencerahannya
@tian9811
@tian9811 4 жыл бұрын
pak kalau misalkan setiap gambar yang kecil nya punya text contohnya, element h3 dan p..itu bagaimana ya supaya ketika di klik gambar yang besar juga punya element h3 dan p nya seusai dengan yang di klik? udah coba berbagai cara belum berhasil :(
@timothywaruwu2718
@timothywaruwu2718 Жыл бұрын
Izin bertanya, kenapa class active di javascript tidak berfungsi dia tidak ninggalin active di saat mengklik gambar. Saya juga sudah mengikuti alur tutorial dari awal hingga akhir
@polsekbaureno2663
@polsekbaureno2663 Жыл бұрын
kirim codingannya semua bang, biar bisa dicek sama22
@jakasetiawan7947
@jakasetiawan7947 6 жыл бұрын
yeaa! 🙌
@sandhikagalihWPU
@sandhikagalihWPU 6 жыл бұрын
yeaa!! 🙌
@fcicoss648
@fcicoss648 3 жыл бұрын
yeaa!! 🙌
@arifsutekno8794
@arifsutekno8794 4 жыл бұрын
Siip ;
@isengproject6551
@isengproject6551 4 жыл бұрын
pak buatin series yang backendnya dong
@muhammadandrianto9236
@muhammadandrianto9236 6 жыл бұрын
Keren👍
@farhantaufikurohman5371
@farhantaufikurohman5371 2 жыл бұрын
pak ada bug kalo kita klik gambar yang gede nya jadi aenh,harusnya gambar gede nya kalo di klik ga ngasih efek apa2,caranya gimana ya pak
@diongz1589
@diongz1589 Жыл бұрын
Bang, cara membuat free transorm gambar biar bisa d besarin atau kecilin secara live g mana ya?
@dede102
@dede102 6 жыл бұрын
Aduh dari dulu gua pengen bisa maen script baru ketemu ni channel nyesel
@indriruth
@indriruth 6 жыл бұрын
pak Dika, saya coba buat 3 gallery dalam 1 halaman, javascript yang jalan hanya di gallery pertama. kenapa ya, Pak? mohon pencerahannya.
@rudynisanr8694
@rudynisanr8694 6 жыл бұрын
Mantap
@adipati27ma
@adipati27ma 4 жыл бұрын
Mau tanya pak dhika, itu kan kalo misalkan cuma di set dari timeoutnya di js bisa ada bug kalo di klik2 cepet foto selanjutnya fadenya gak keluar jadi langsung pindah foto.. Kira2 buat ngebenerinnya pake apa ya... Siapa tau pak dhika punya solusinya, hehe
@malvinval
@malvinval 3 жыл бұрын
coba ubah jadi lebih KECIL dari 500 contohnya 200.
@reviewfilm444
@reviewfilm444 2 жыл бұрын
Pak yg ini saat menambahkan class active di css itu nga berfungsi itu knp yah?
@fringkifirmansah8407
@fringkifirmansah8407 6 жыл бұрын
👍 like this
@jackyhauofficial
@jackyhauofficial 3 жыл бұрын
Ini versi saya ketika video dipause : const jumbo = document.querySelector('img.jumbo'); const thumbnail = document.querySelectorAll('img.thumb'); for ( let i = 0; i < thumbnail.length; i++ ) { let newImg = thumbnail[i].getAttribute('src'); thumbnail[i].addEventListener('click', () => jumbo.setAttribute('src', newImg)); } #salamkoding #ngoding #janganlupatitikkoma
@candrabauana6709
@candrabauana6709 6 жыл бұрын
Pak, semua materi yang pak sampaikan saya dapat memahaminya tetapi ada stu materi yaitu hyper Link bagian Html .....kok sublime text saya nggak mau loding ke google ya pass waktu milik tulisan "Klik disini" Mohon bantuannya pak....!!! Terimakasih
@ariosetiawan173
@ariosetiawan173 6 жыл бұрын
sudah bisa kah? di cek di tab console atau network(waktu klik link) keterangannya apa?
@elisadoa8381
@elisadoa8381 6 жыл бұрын
Nuhun bang dika
@sandhikagalihWPU
@sandhikagalihWPU 6 жыл бұрын
sawangsulna elisadoa 🙂
@musakkirtarang3657
@musakkirtarang3657 4 жыл бұрын
Izin save ya pak..
@ariwardi7859
@ariwardi7859 6 жыл бұрын
Pak kalau dalam variabel ada variabel itu bacanya gimana ya? Misalnya gini $kalimat = $_POST[kata]; For ($i =0; $i < $kalimat; i++); $b[$i] =ord($kalimat[i]); Cara baca $b[$i] itu gimana ya pak?
@ariosetiawan173
@ariosetiawan173 6 жыл бұрын
mungkin indeksnya terhitung variabel $b indeks ke-i sama dengan lakukan ord pada kalimat ke-i
@jejakdigital8538
@jejakdigital8538 6 жыл бұрын
Maaf pak, untuk action comment supaya masuk ke email kita, ada di video yg judulnya apa ya pak.? Terima kasih.
@malvinval
@malvinval 3 жыл бұрын
sudah ada video untuk mengirim input comment ke google sheet
@isengproject6551
@isengproject6551 4 жыл бұрын
pak saya kan nambahin judul diatasnya itu kalo mau buat judul nya berubah warna otomatis tanpa di klik ,klo pake DOM gimana ya pak? eventnya pake apa?
@dragonregure
@dragonregure 4 жыл бұрын
Tanpa di klik? Terus event trigger nya apa? Harus ada event minimal
@Joshua-ot7fu
@Joshua-ot7fu 6 жыл бұрын
pak dika kepikiran buat bahas jquery gak nanti ?
@bendama16
@bendama16 6 жыл бұрын
bang, kalo bikin button like pake javascript, buttonnya itu cuma bisa diklik oleh satu orang saja, itu gimana bang?
@malvinval
@malvinval 3 жыл бұрын
tombol like implementasinya menggunakan classlist.toggle();
@ridhoaditya8841
@ridhoaditya8841 3 жыл бұрын
Pak ketika saya klik gambar yg jumbo eh dia jadi kecil gambar nya terus masuk ke div thumbs, mengatasinya bagaimana ya pak?
@malvinval
@malvinval 3 жыл бұрын
jangan kasih event kedalam container, cukup kasih event ke setiap img saja. berikut contoh source codenya : ==HTML== IMAGE GALLERY Made with love by Vinternet ==CSS== * { margin: 0; padding: 0; line-height: 0; } img { width: 600px; height: 400px; } body { background-color: #ccc; } h1 { text-align: center; margin-top: 20px; font-family: 'Nunito', sans-serif; } .container { width: 600px; margin: 30px auto; border: 5px solid #fff; overflow: auto; } .clicker { width: 200px; height: 200px; float: left; border: 2px solid whitesmoke; box-sizing: border-box; transition: .3s ease; } .clicker:hover { opacity: 0.8; cursor: pointer; transform: scale(0.95); } @keyframes mainImage { to { opacity: 1; } } .fade { opacity: 0; animation: mainImage 1s forwards; } ==JAVASCRIPT== const vin = document.querySelector('.container .childs') const clicker = vin.children; for ( let i = 0; i < clicker.length; i++ ) { clicker[i].addEventListener('click', function() { const mainImage = document.querySelector('.container .mainImage') mainImage.src = clicker[i].src; mainImage.classList.add('fade'); setTimeout(function() { mainImage.classList.remove('fade'); },700); }); };
@khairulhadi2676
@khairulhadi2676 Жыл бұрын
Halo pak, saya ukuran foto nya udh 600 x 400 px Tapi dia ga jejer 3 Tetep vertikal ke bawah
@polsekbaureno2663
@polsekbaureno2663 Жыл бұрын
ukuran 600 itu ukuran width gambar jumbonya bang, jadi digambar thumb, width nya kasih ukuran (600 : 3 = 200), biar pas 3 foto. kalau pengen berjejer 4, width nya kasih ukuran ( 650 : 4 = 150px )
@khairulhadi2676
@khairulhadi2676 Жыл бұрын
@@polsekbaureno2663 wkwkw udah lama itu bang
@wibowomuhmmad
@wibowomuhmmad 3 жыл бұрын
loh ko bisa ada line height disituu wkwkwk
@husnimubarak987
@husnimubarak987 6 жыл бұрын
pake jquery lebih niqmat pak
@rendiandrian7972
@rendiandrian7972 6 жыл бұрын
Pak, maaf melenceng dari topik ini saya mau tanya yg seri php pak. Jadi gini pak saya mau pas reporting pdfnya yg mau d cetak sesuai sama index yg hasil dari pencarian pak misalnya saya cuma ingin mencetak satu nama saya gimana ya pak ? Tidak mencetak semua yg ada d database mohon bantuannya pak. Please
@sandhikagalihWPU
@sandhikagalihWPU 6 жыл бұрын
sesuaikan saja sintaks sqlnya, jadi misalnya SELECT * FROM mahasiswa WHERE id = 'mahasiswa yang mau ditampilkan datanya'
@rendiandrian7972
@rendiandrian7972 6 жыл бұрын
Tapi itu kan cara manual pak saya maunya yg d print itu hasil dari pencariannya pak . Gimana pak ya ?
@rendiandrian7972
@rendiandrian7972 6 жыл бұрын
Pak ?
@tiopanjayapanjaitan1177
@tiopanjayapanjaitan1177 3 жыл бұрын
Dah ketemu kah solusinya ?
@erlanggarizky4216
@erlanggarizky4216 4 жыл бұрын
erlangga_hadir
@apayanamanyaadayangpunyaid9800
@apayanamanyaadayangpunyaid9800 4 жыл бұрын
Saya mau taya kalok bikin scroll trigger pake vanila javascript ada yang tau tutorial nya dimana?
@mizzuddin123
@mizzuddin123 4 жыл бұрын
knapa x blh reset css cara tuan?
@kalifapulsa6793
@kalifapulsa6793 4 жыл бұрын
Mas pengen belajar
@halimatussakdiyah930
@halimatussakdiyah930 5 жыл бұрын
Ajib
@ininamakokharusdijarak6815
@ininamakokharusdijarak6815 3 жыл бұрын
// js clip gallery
@renalbook366
@renalbook366 6 жыл бұрын
Kok nggk make setAttribute pak? Malah pake src?
@sandhikagalihWPU
@sandhikagalihWPU 6 жыл бұрын
karena bisa langsung pake src.. kalo mau pake setAttribute juga bisa kok.. :)
@renalbook366
@renalbook366 6 жыл бұрын
Ohh gtuh thks pak :)
@renalbook366
@renalbook366 6 жыл бұрын
pak dika nanya 1 lagi di menit 21:51 itu kok thumb.className = 'thumb'; Itu maksudnya gmn pak?
@pramudyaputrapratama7258
@pramudyaputrapratama7258 Жыл бұрын
punya ku kok gk bisa ya padahal jsnya dah benar
@polsekbaureno2663
@polsekbaureno2663 Жыл бұрын
kirim codingannya semua bang, biar bisa dicek sama22
@Fachri_Dessu
@Fachri_Dessu 2 жыл бұрын
Ga ngerti gmn fungsi thumb.className = 'thumb' ; bekerja 😂
@bawidyantoro
@bawidyantoro Жыл бұрын
thumb pertama itu variabel javascript trus thumb kedua itu class di html
@tennysabrina483
@tennysabrina483 5 жыл бұрын
Pak saya mau tanya, ko setelah saya ikutin semua cara bapa sampai akhir tapi gajalan ya pak program nya, ketika saya klik gambar yang kecil, dia engga muncul di gambar besar nya, mohon ke jelasannya pak, ini tugas dari dosen disuruh ikutin kodingan bapak-, saya udah play terus video nya saya udah cek ulang udah sama persis pak.. Mohon di respon pak, sebelum nya terima kasih banyak :D
@sandhikagalihWPU
@sandhikagalihWPU 5 жыл бұрын
Cek di console-nya ada muncul error apa?
@tennysabrina483
@tennysabrina483 5 жыл бұрын
Nah di console nya saya liat engga ada eror pa, kira kira kenapa ya pa, atau saya bisa kirim dm ga ke bapak saya bingung cari cari tapi ga ketemu masalah dan jawabannya pa,
@tennysabrina483
@tennysabrina483 5 жыл бұрын
Mungkin saya nya yang kurang teliti, bantu saya pak-,
@rafid5977
@rafid5977 6 ай бұрын
telat 5 tahun g ngaruh pak hehehe🙏 const thumb = document.querySelectorAll(".thumb"); thumb.forEach(function (el) { el.addEventListener("click", function (e) { e.target.parentElement.parentElement.querySelector(".jumbo").src = el.src; e.target.parentElement.parentElement .querySelector(".jumbo") .classList.add("fade"); thumb.forEach(function (thumbEl) { thumbEl.classList.remove("active"); }); el.classList.add("active"); setTimeout(function () { e.target.parentElement.parentElement .querySelector(".jumbo") .classList.remove("fade"); }, 500); }); });
Javascript & DOM #14 - Tahapan Belajar Javascript SELANJUTNYA (selesai)
9:06
Web Programming UNPAS
Рет қаралды 53 М.
Javascript & DOM #8 - Bermain dengan WARNA (Latihan DOM 1)
45:38
Web Programming UNPAS
Рет қаралды 100 М.
Touching Act of Kindness Brings Hope to the Homeless #shorts
00:18
Fabiosa Best Lifehacks
Рет қаралды 19 МЛН
when you have plan B 😂
00:11
Andrey Grechka
Рет қаралды 63 МЛН
Javascript & DOM #10 - DOM Traversal
27:25
Web Programming UNPAS
Рет қаралды 77 М.
MEMBUAT SLIDER IMAGE DENGAN HTML DAN CSS
26:11
Programming Di Rumahrafif
Рет қаралды 26 М.
Tutorial HTML CSS JS | Membuat Responsive Navbar
22:35
Yunus Almeida
Рет қаралды 2,2 М.
Javascript & DOM #9 - Membuat Game SUWIT JAWA v2.0 (Latihan DOM 2)
38:53
Web Programming UNPAS
Рет қаралды 94 М.
Javascript & DOM #6 - DOM Manipulation (Part 2)
25:49
Web Programming UNPAS
Рет қаралды 93 М.
Belajar Dasar Pemrograman Javascript - DOM
35:53
Dea Afrizal
Рет қаралды 97 М.
Javascript & DOM #4 - DOM Selection (Part 2)
22:03
Web Programming UNPAS
Рет қаралды 102 М.
Pinterest layout style with CSS | CSS Only Masonry grid
8:10
Online Tutorials
Рет қаралды 32 М.