Kabar Baik Dari Kanada! Ayo Manfaatkan! | Helmy Yahya Bicara

  Рет қаралды 202,308

Helmy Yahya Bicara

Helmy Yahya Bicara

Жыл бұрын

Halo Viewers! Kembali lagi di channel Helmy Yahya Bicara! Bisa dibilang, episode ini sangat istimewa karena direkam dari Kanada!!! Menjadi kebanggaan bagi saya bisa diundang oleh Dubes Indonesia Untuk Kanada, Daniel Tumpal Simanjuntak.
Di bawah salju ini, kami berbincang mengenai Kanada. Ada kabar baik tentang perdagangan. Selain itu, kami berkeliling untuk melihat-lihat properti yang dimiliki negara. Sangat indah pemandangannya, obrolan ini menjadi santai. Namun jangan takut, karena episode ini juga memiliki obrolan yang ada “dagingnya”
Yuk simak video selengkapnya, untuk mengetahui kabar baik dari Kanada! Jangan lupa share, like & komen supaya channel ini jadi lebih baik lagi!
------------------------------------------------
Sahabat Helmy Yahya semua jangan sampai kelewatan SEMINAR BRANDING BRANDING BRANDING BATCH 3
Siapkan dan daftarkan dirimu jangan sampai kehabisan kursi untuk mendapatkan exprience yang luar biasa..
Yuk ikuti seminarnya, 4-5 Maret 2023
Limited only 70 seats !
Sampai bertemu di seminar Branding Branding Branding Batch 3
Pendaftaran bisa menghubungi
+62 856-9132-8307
------------------------------------------------
Terima kasih telah menonton video terbaru Saya. Jangan lupa untuk klik tombol Subscribe dan aktifkan lonceng agar tidak ketinggalan notifikasi video-video terbaru dari Channel Saya.
Ikuti juga konten menarik di Media Sosial Saya yang lain di:
Twitter: helmyyahya?s=20
Instagram: / helmyyahya
TikTok: / helmyyahyaofficial
Facebook: Helmy Yahya
Tokopedia: Helmy Yahya Store
Salam,
HY
#helmyyahya #dubeskanada #danieltumpalsimanjuntak

Пікірлер: 585
@themidnite515
@themidnite515 Жыл бұрын
Sebagai org yg anak2 tinggal di Kanada n sy sering ke Kanada...entah knp sy ga recommend org pindah ke Kanada Krn bbrp hal 😂 Pajak sgt tinggi, urusan kesehatan alias janji ketemu dokter sgt2 parah pdhl negara maju, byk homeless, pajak kita dipakai utk biayai para homeless, biaya makan sgt tinggi, udara sgt dingin di musim winter di bagian Barat, sgt basah hujan terus di British Columbia. Sgt depressing. Tiket pesawat kemana2 dlm negara Kanada sgt mahal. Airlines milik negara terkenal jago delay 😂😀 Sering ada aksi mogok, dll. Paling ga tahan ya homeless itu krn mrk BAB dimana2 di pinggir jalan. Sisi positifnya, penduduknya mmg sgt2 baik hati dan ramah, udaranya sgt bersih very little pollution, mendukung go green n tidak sembarangan diijinkan memotong pohon walaupun di rmh sendiri. Toronto is boring city walaupun pusat kota bisnis krn kotanya sgt kecil dan penuh dgn homeless. Di sekitar kota Toronto tidak ada tempat2 yg indah utk dikunjungi. Pokoknya seluruh Ontario itu sgt boring. British Columbia sgt cantik. Begitu juga Alberta...sgt indah krn Canadian Rockies nya. Montreal jg sgt vibrant dan indah...berasa kyk di Eropa. Tapi nilai positif yg paling tinggi adalah org2 nya sgt baik hati n sgt pluralistik
@lilyho2548
@lilyho2548 Жыл бұрын
Pak kalau yg Bab dijalan itu ada yg membersihkan gak?
@elvoni0
@elvoni0 Жыл бұрын
@@lilyho2548 selama saya tinggal 20 tahun di Toronto belum pernah saya lihat homeless di downtown Toronto BAB dijalan, saya bahkan sesekali volunteer untuk memberi makan homeless2 di downtown TO, mungkin itu di Vancouver, pemerintah menyediakan banyak shelter untuk para homeless ini, cuma memang ada yang mau hidup bebas di jalan
@lilyho2548
@lilyho2548 Жыл бұрын
@@elvoni0 disana banyak toilet umum gak?
@juliajulia9987
@juliajulia9987 Жыл бұрын
Tbh pajak memang tinggi, tapi setiap tahun, kalau kita lapor pajak, sepengalaman aku akan dibalikin sama pemerintah Canada. Pajak dipakai untuk homeless, ya tentu karena mereka bagian dari Canada. Tp aku yakin pajak itu pun dipakai untuk pembangunan transportasi, perbaikan jalan, dll. Perlu diakui kalau masalah dokter disini memang bisa antri sampai seharian, harus booking dari jauh jauh hari. Biaya makanan tinggi kalau dikurs dari Rupiah. Tapi kalau sudah part time atau full time kerja, rasanya biaya makanan ini bakalan ketutup kok. Dan kalau untuk joroknya, nggak semua daerah kok 😊 Segelintir orang yang jorok seperti itu. Di kota lain selain Toronto pun ada aja yg jorok hehe. Aku bisa bilang disini orang lebih teratur dan mau antre dimana pun.
@elvoni0
@elvoni0 Жыл бұрын
@@lilyho2548 ya banyaklah, Toronto ini kota besar dan Canada ini negara maju, film2 Hollywood yang latar belakang nya kota New York kebanyakan shooting nya di Toronto karena selain mirip sekali dengan downtown NY biaya shooting nya juga lebih murah
@augusthan3137
@augusthan3137 Жыл бұрын
Kalau anda emigrasi ke luar negeri supaya survive : 1. Jika anda punya keahlian usahakan dapat setifikasi di negara setempat 2. Kalau keterbatasan biaya dan anda sudah punya pasangan , salah satu kerja dan pasangan sekolah untuk mendapatkan sertifikat seperti nurse , mechanic dll , kalau anda sudah Sr.Nurse anda sudah masuk kelas menengah di Amerika ( gaji diatas US $ 100,000 setahun) 3. kalau anda sudah sarjana usahakan cari master jika punya biaya supaya mudah cari kerja dan bhs inggris lebih baik 4. anak2 remaja atau dewasa jangan sampai kena narkoba
@ChevySuteja81
@ChevySuteja81 Ай бұрын
Berangkat ❤👍
@andyfloresnoya491
@andyfloresnoya491 Жыл бұрын
Senang lihat duta bangsa kita sdh diwakili generasi muda
@poltaksihotangchannel6410
@poltaksihotangchannel6410 Жыл бұрын
Menarik sekali....
@adi-ndr
@adi-ndr Жыл бұрын
"Never say never. Because limits, like fears, are often just an illussion." ~ His Airness
@wiensantoso
@wiensantoso Жыл бұрын
Semoga anak saya bisa sekolah dan bekerja di Kanada Aamiin2 YRA.
@mbahgugel271
@mbahgugel271 Жыл бұрын
Kedengarannya begitu gampang, pada hal persiapannya ber tahun2, baik segi ketrampilan, bahasa dan yg terpenting finansial. Faktor umur dan pendidikan sangat menentukan untuk bisa diterima sebagai immigrant.
@ombotakchannel6424
@ombotakchannel6424 Жыл бұрын
Luar biasa ....
@isalutfi
@isalutfi Жыл бұрын
Menyimak. Informasi yg sangat bermanfaat
@tapak8330
@tapak8330 Жыл бұрын
Terimah kasih adik helmi yaya dan pak dubes.
@fatimahsiti2805
@fatimahsiti2805 Жыл бұрын
Konten bagus .tq bang Helmy tq pak Dubes
@jermiarambi3801
@jermiarambi3801 Жыл бұрын
Kereeeeennnn.... Salam Sukses dan Sehat
@soensoenlim84
@soensoenlim84 Жыл бұрын
Bravo pak Helmy Dan pak Dubes
@anitasitumorang8170
@anitasitumorang8170 Жыл бұрын
Senang banyak ilmu yg didapay.
@BoyndanHanief
@BoyndanHanief Жыл бұрын
Bener2 inspiring inih Mokaseh Kak Helmy
@nusajati9778
@nusajati9778 Жыл бұрын
Enak bgt Bang Helmi, jalan jalan sambil buat konten, informatif dan bermanfaat lagi
@fieldy13
@fieldy13 Жыл бұрын
Ayo anak-anak Indonesia yang mempunyai mimpi besar...Jangan ragu ambil scholarship or penukaran pelajar di Canada...negara seluas itu sangat membutuhkan orang yang berani dan mau belajar giat/sungguh-sungguh.Kesempatan baik bagi S1,S2,S3 dan pertukaran pelajar...saya sangat berharap suatu saat dapat menjadi bagian dari itu...semangat ya...😊
@dinaranugrahayunoviasari5432
@dinaranugrahayunoviasari5432 Жыл бұрын
Aamiin..
@indoqori9233
@indoqori9233 Жыл бұрын
Gmna cara nya nih
@nurulhasan3953
@nurulhasan3953 Жыл бұрын
Bismillah Kak. Saya akan langsung baca laman-laman universitas di Kanada. Jika tahun kemarin saya gagal mendapat beasiswa Master, InsyaAllah semoga tahun ini Allah memberi saya rezeki yang tertunda itu.
@wahyu_alstar8414
@wahyu_alstar8414 Жыл бұрын
pertukaran pelajar kira² gmana caranya?
@achmadhudan1774
@achmadhudan1774 Жыл бұрын
Aamiin 🙏
@youtubelw7092
@youtubelw7092 Жыл бұрын
Positive vibes bangett.. sukaa
@ernipurwanti3705
@ernipurwanti3705 Жыл бұрын
2 anak ku di canda satu di toronto satu di Vancouver bersama suami nya mereka rencana mencari PR.. keluar de zona nyaman nya di indo mencari penghidupan yg lebih baik di Canada .. inshallah mereksa sukses semua .. aamiin YRA
@ikamustika8763
@ikamustika8763 Ай бұрын
@azrielkhalifa5932
@azrielkhalifa5932 Жыл бұрын
Konten yg berkelas👍👍 & banyak ilmunya
@kasamago
@kasamago Жыл бұрын
Asyik nih kanada Smg banyak TKI spesialis menyerbu sana..
@rahmath6981
@rahmath6981 Жыл бұрын
Mantap bang helmi dan pak dubes... sangat menguspirasi
@sisimawarbiru7687
@sisimawarbiru7687 Жыл бұрын
Sgt positif youtube Mas Helmy Putra sy di Kanada sdh 8 thn ini & sy blm berkunjung ke sana..smg anak2/masy Indonesia di Kanada, sll sehatt & dlm keadaan baik2 semua.
@yokipop9467
@yokipop9467 Жыл бұрын
podcast on the snow .. mindblowing..
@donnyp7350
@donnyp7350 Жыл бұрын
Oke siap mang, otw skill up terus apply
@thartati2266
@thartati2266 Жыл бұрын
Sehat selalu pak Dubes dan bang Helmy Yahya...
@sugiartischwarz8575
@sugiartischwarz8575 Жыл бұрын
Bangunan bangunan milik Negara RI yg dioperesikan sbg Gdung Pemerintahan RI diluarnegeri benar benar mencerminkan RI adalah negara kaya yg berwibawa.,Lokasinya spt didaerah mahal luas dan ber view indah.krn Bapak Presiden pertama RI Insinyur Suekarno. Logika Beliau berorientasi KBRI adalah spt mininya negara jadi tdk bleh kelihatan ecek krontang. Orang mesti lht KBRI megah . dmkn kiranya semoga smua Rahayu🙏
@ikamustika8763
@ikamustika8763 Ай бұрын
@bersyukurselalu282
@bersyukurselalu282 Жыл бұрын
Canada, kami kami dataaanggg, semangaattt.. bisa bisa bisa
@rosalialestari5174
@rosalialestari5174 Жыл бұрын
Terima kasih utk pak Dubes n pak Helmy atas infonya, semoga sehat selalu 🙏
@vidya_spaey
@vidya_spaey Жыл бұрын
Terimakasih banyak bapak-bapak... Sangat insightful diskusinya...
@motega33
@motega33 Жыл бұрын
Indonesia still the best place for living
@MrGusno
@MrGusno Жыл бұрын
Setuju
@yurnitabahar7982
@yurnitabahar7982 Жыл бұрын
Moga anak2 bisa kekanada aamiin.
@tinnakusmawardhani1464
@tinnakusmawardhani1464 Жыл бұрын
Wisma Indo.. kangen banget bringing back 90's memory..looks banyak perubahan.. canada is very open and plural country..hope some day can be back..
@gabrielangelius5269
@gabrielangelius5269 Жыл бұрын
adakan buka jalur working and holiday visa bagi indonesia-canada. seperti yang australia lakukan, lebih berdampak positif dalam kebijakan dan daya serap produktifitas nya.
@patriciaintan
@patriciaintan Жыл бұрын
seruu bgtttttt
@12digit53
@12digit53 Жыл бұрын
Dingin bangettt.
@aguswiranta4832
@aguswiranta4832 Жыл бұрын
Selalu menyimak content Pak Helmi, dan seperti biasa selalu merasakan pencerahan dan manfaat, salam hangat buat Pak Dubes BP. Tumpal yang sangat humble, saya selalu dan sangat tertarik dengan negara Kanada, karena kebetulan adik kandung saya juga tinggal di Kanada, berharap satu saat bisa jalan jalan ke Kanada,
@bellyziasunselise2078
@bellyziasunselise2078 Жыл бұрын
terimakasih bang Helmy sangat menginspirasi, salam sehat dan semakin sukses.
@hennysenewe5376
@hennysenewe5376 Жыл бұрын
Wouw .... thanks buat video ini ... terinspirasi ke Canada
@vivowow551
@vivowow551 Жыл бұрын
Waw...pak Helmi Yahya awet mudaaa 🙏🏻
@ronnynorojono8470
@ronnynorojono8470 Жыл бұрын
Duingiiiin beeerrrrr bang Helmy..
@YuTo_ILC
@YuTo_ILC Жыл бұрын
Waw kerennn
@p.pasaribu
@p.pasaribu Жыл бұрын
Mantap bang Helmi,3 thn yg lalu ada youtuber Indonesia namanya Jawa Kutub karena dia TKI Indonesia di Canada,now youtubernya bang Helmi.Bravo juga buat Pak Daniel,Horas Pak ! Saya Dr Sibolga and Thank's about Info Lokernya.Semoga Tetap Eksis Loker di Canada ini.Thank You so much.👍👍👍
@angiesonia9244
@angiesonia9244 Жыл бұрын
Terima Kasih Pak Helmi liputannya. wow anak SMP 11, tetanggan ini kita. salam dari anak SMP 19. Salam kompak.
@funaries
@funaries Жыл бұрын
Luar biasa. Terima kasih atas sharingnya. Semoga Indonesia semakin dikenal di Kanada. Serta info peluang.
@venven809
@venven809 Жыл бұрын
Bagus banget, anak saya lg coba beasiswa ke Canada
@indonesiakuhebat3561
@indonesiakuhebat3561 Жыл бұрын
Keren banget cara monetize channel nya.. The master 🙏
@GhaidaGhaniyu
@GhaidaGhaniyu Жыл бұрын
Terima kasih Pak Helmy dan Pak Dubes Daniel sudah membuat podcast. Another inspiration video and worth to watch! Alhamdulillah kemarin dapat hadir memenuhi undangan saat Pak Helmy berada di Ottawa. Semoga bisa bertemu di lain kesempatan. Sukses sehat selalu bagi pak Helmy dan Pak Dubes sekeluarga. Aamiin
@djame666
@djame666 11 ай бұрын
Smoga kedepan bisa menjalin kerjasama yg jauh lebih baik lagi, plg tidak ky India udh ada jalur SDS utk ajuan Study Permit nya, kerjasama2 yg lebih nyata lg utk work permit, org Indonesia di Kanada msh sedikit bgt, krn gada sama skali jalur kemudahan dlm mengajukan Visa
@rancakgaming318
@rancakgaming318 Жыл бұрын
mantap pak
@amithya-ratnanggani
@amithya-ratnanggani Жыл бұрын
Terima kasih banyak buat sharingnya, menambah wawasan kita semua. Sukses dan sehat selalu Pak Helmy dan Pak Dubes sekeluarga. Aamiin.
@luckymuflih
@luckymuflih Жыл бұрын
Semoga suatu hari saya dan keluarga bisa ke Kanada, amiin. Sangat respect dg plural nya Kanada terutama di Quebec.
@bramfany5558
@bramfany5558 Жыл бұрын
Bagus juga dapat informasi dari pak Dubes tentang Canada. Ingat Canada ingat JB, ingat Prince Harry,ingat maple ingat pula dot black berry. Negara yang bisa mengendalikan agama dan tidak tunduk pada tekanan kelompok agama yang radikalisme dan kekerasan tetap sangat menarik.💯💢💥♥️🔥🍁🍁🍁🍁🍁🍁
@djasminsim307
@djasminsim307 Жыл бұрын
Bah....mantap juga orang Batak ini.....Horas, jadi berkat buat nkri
@pebriyantosonchannel
@pebriyantosonchannel 2 ай бұрын
nice info
@puspypuspus2054
@puspypuspus2054 Жыл бұрын
Gak sabar mau ke Kanada akhir tahun ini 😭❤🙏🏻
@tumpalsagala6258
@tumpalsagala6258 Жыл бұрын
wah ada Tumpal yg jd org hebat juga, salam bg Tumpal dr Tumpal di Australia.
@MiftahKhoiriZaki
@MiftahKhoiriZaki Жыл бұрын
Kalo mengikuti UNCLOS 1982, pulau adalah massa daratan yang dikelilingi air dan tidak tenggelam pada saat pasang tertinggi.
@eviyuliarosida5003
@eviyuliarosida5003 Жыл бұрын
Hal seperti yg hrs sering di buat , agar generasi muda Indonesia jg bangkit dan mencari peluang2 di negara2 maju agar kniwledge dan transfer tehnologi, dan memotivasi generasi muda tuk berani fitgher di dunia luar, good future 👍👍👍
@Ani81579
@Ani81579 Жыл бұрын
Nyimak
@SopirTrukCANADA
@SopirTrukCANADA Жыл бұрын
Luaaarrr biasa om
@nenyrianysoepono7626
@nenyrianysoepono7626 Жыл бұрын
Pak Dubes sgt rendah hati GBU
@ratnaputrihaditas7516
@ratnaputrihaditas7516 Жыл бұрын
Semoga anak saya jg terpanggil mengambil scholarship di Kanada.. Aminn
@qDEEFLYp
@qDEEFLYp Жыл бұрын
Already here since 6 years ago, in Ontario 😊😊 I love it here, no financial trouble, Alhamdulillah… ❤ Salam salju Bang Helmi 😂
@andrewpurba9041
@andrewpurba9041 Жыл бұрын
Bang Helmy content nya keren , kalao bisa semua Dubes di kunjungi Bang, menjadi masukan dan sangat bermanfaat, Untuk Pak Dubes Pak Tumpal Salam hormat selalu dan berikan yang terbaik buat Negara, God Bless
@erlistiana71
@erlistiana71 Жыл бұрын
Salam sehat bung Helmi. Tks utk bincang2 dan oleh2 inspirasi dari Kanada. Saya menyukai bbrp obrolan bung Helmi di Helmy Yahya Berbicara juga Chanel bareng bu Koni dan pak Wowiek. Menyisir negara negara Eropa juga Timur Tengah seperti Arab Saudi Dumai dll sepertinya menarik. Akan semakin banyak insight utk generasi penerus juga orangtua seperti saya agar bisa lebih membuka diri utk informasi positif. Ditunggu obrolan berikutnya. Salam kedamaian dan keharmonian untuk bung Helmy, keluarga dan Tim.
@saridewi1187
@saridewi1187 Жыл бұрын
Aq sih syukur aja tinggal di Indo, gak tahan duingin nya salju. Terus aq tuh suka nenangga...kalau gak ada bawang tinggal dtng ke tetangga...belum pernah ke Canada tapi pernah tinggal di ausi uae and Yemen so Indo still best country for live.
@mariachristina4726
@mariachristina4726 Жыл бұрын
Kalau ada Mas Wali, maka ada jg Bang Dubes 😀 Semangat utk kaum muda indonesia. Kamu bisa!!! Ini jg salah 1 inspiratornya. 👏🙏❤️🇲🇨 . Tks jg mas Helmy 👏🙏
@tezzaaldianog530
@tezzaaldianog530 Жыл бұрын
Hopely one day bisa mengunjung canada, entah sebagai turis, pelajar atau bahkan bekerja🙏
@sariatidipetto5447
@sariatidipetto5447 Жыл бұрын
Ah keren nih ikut bangga yaaa, besok May dr New York mo mampir Ke Canada kali aja bisa ketemuan sama Abang Dubes 😊
@dayurosapermana7074
@dayurosapermana7074 Жыл бұрын
Orangnya baik dan asyik bngt ngobrolnya saya pernah 3 kali ketemu ngobrol bareng
@inamarositanggang4899
@inamarositanggang4899 Жыл бұрын
Bang Helmi memang ok bnget....cerita lain ttg negara lain bikin content lagi dong....ini baru qualified content bukan yg ecek2...
@ariefridwan455
@ariefridwan455 Жыл бұрын
Sehat dan sukses terus kak Tumpal :)
@kristiantiarrywardhani8010
@kristiantiarrywardhani8010 Жыл бұрын
Terima Kasih Bang Helmy sdh mengenalkan P.Dubes yg masih muda dan Smart, teman sy Desi Malonda adalah Saudara Ibu Dubes, Salam untuk Ibu Sisi,
@dolanisworth8897
@dolanisworth8897 Жыл бұрын
Nonton podcastnya seru, tp lebih seru dan informatif lagi baca koment dr kakak2 semua yg udah tinggal disana, pernah disana, dan yg juga tinggal di luar Canada. Makasih banyak ya kakak2, pandangan kalian meski subjektif krn pengalaman masing2, tapi dr sudut pandangku jadi objektif, krn aku belum pernah sampe luar negeri...info kalian jadi ilmu buat aku. Sekali lg Terimakasih bang Helmy, bang Daniel Tumpal, juga smua sodara2ku seTanah Air yg udh komen, kalian jd jembatan ilmu bagiku. Smoga ada jalan aku bs sampe ke negri sebrang...salah satunya Canada. 🙏🏼🇮🇩💖
@abdulhamidpane1023
@abdulhamidpane1023 Жыл бұрын
Mudah mudahan 10 tahun lagi anakku bisa diberikan kesempatan beasiswa belajar di negeri-negeri seperti amerika, canada, eropa barat, skandinavia oleh negara maupun swasta. Sistem pelajaran yang berkualitas, teknologi terkini dan banyak hal positifnya. Tetapi menurutku untuk makanan, kawan dan cuaca tetap enak-bagus negeriku..Terima kasih and have a nice day..
@hartbuntarja9730
@hartbuntarja9730 Жыл бұрын
Saya tinggal di Amerika sudah lebih dari 20 tahun, sejak 10 tahun terakhir ini begitu banyak open fire di perguruan tinggi yg terakhir di Michigan University State. Skrg saya merasa was was untuk menyekolahkan Anak saya. Begitu banyak orang yg tidak bersalah mati konyol Krn tidak adanya Gun control.
@sarahcesar5813
@sarahcesar5813 Жыл бұрын
Lebih baik sekolah di Australia.. Secara umum, jauh lebih aman dibanding dengan negara2 barat dan Amerika Serikat.
@user-lb6tm4kk9r
@user-lb6tm4kk9r 7 ай бұрын
Jalur Pendidikan juga perlu Kerjasama Pak @helmy, Penyetaraan Sertifikasi Profesional dan Ijazah maupun Gelar berbagai Level Pendidikan dari Menengah sampai Perguruan Tinggi di Indonesia oleh Pemerintah kita dengan Negara-negara seperti US, AU, CA, GER, dan Negara Maju lainnya tanpa Biaya, Lalu Perbaikannya di Sistem Pendidikan dan Sertifikasi Pekerja Profesional biar bisa selevel dengan Mereka2 yg Top, tapi dengan Penyetaraan tersebut pasti kelihatan tuh dimana Haluan Sistem yg ada sekarang ini Bersaing apa beda haluan❤❤❤❤❤
@agustaman4242
@agustaman4242 Жыл бұрын
Mantab Tumpal, salah satu anggota Mapala UI yg jadi diplomat. Sukses terus karirnya!
@atangabdulkudus358
@atangabdulkudus358 7 ай бұрын
Dari dulu bang Helmy ceria terus dlm membawakan sebuah acara sehingga awet muda. I like to you
@wachnews
@wachnews Жыл бұрын
Mantapp, pengen jalan2 ke kanada 😁
@elkarini7312
@elkarini7312 Жыл бұрын
Bangga ama orang2 hebat Indonesia,terutama bang helmy bang tumpak, bang tanto ,msh menunggu lahirnya pemimpin yang bagus ( kompeten dan berani ) dan baik ( amanah dan jujur ) shg bisa menjadi negara super power spt Canada, at the end kita akan menyaksikan org luar berbondong-bondong ke Indonesia utk mencari kehidupan yang lebih baik
@nikomedessene1592
@nikomedessene1592 Жыл бұрын
Thanks for the sharing...so inspiring. My dream is some day my 3 daughters will study abroad, canada seems to be promising
@IndonesianTacticalChannel2
@IndonesianTacticalChannel2 Жыл бұрын
Welcome to Canada Helmy
@pernahviral
@pernahviral 10 ай бұрын
senang dengan optimisnya bapak bapak inspirasi bangsa. Walaupun beberapa tahun (terutama saat covid) kita mulai sering mendengar keluhan bahwa Kanada biaya hidup tinggi pajak tinggi dan trend nya sudah mulai ditinggalkan oleh para pekerja usia produktif sehingga pembayar pajak juga berkurang maka perlu mendatangkan para immigran. semoga teman - teman yang menetapkan impian untuk ke sana diberikan kemudahan oleh Tuhan Yang Maha Kuasa.
@wellemtv
@wellemtv Жыл бұрын
Saya Wellem Di Pulau Doom,.Sorong Papua Barat Daya, Salam Hormat Abang Helmy Yahya, Saya Sejak Jaman TVRI 80 an 90 an Sangat Senang Acara2 Abang. Terima Kasih atas Share konten ini yg sangat Inspiratif, saya tertarik mau Terlibat Bisnis ke Kanada, Salam Hormat Buat Abang Dubes dan Abang Helmi 🙏🙏🙏
@thehapsariofficial7056
@thehapsariofficial7056 Жыл бұрын
Bismillah semoga bisa exchange ke Canada! Aamiinn
@aldanaspice7721
@aldanaspice7721 Жыл бұрын
Ga sabar pindah Canada ❤
@sukmanaharsonoputra1895
@sukmanaharsonoputra1895 16 сағат бұрын
Hidup di amrik lah paling enak
@astieastuti2562
@astieastuti2562 Жыл бұрын
Bang Helmy, ke Edmonton dong, saya lagi berada disini sampai akhir Feb ini. Salam pak Dubes🙏🏻
@anachen9557
@anachen9557 Жыл бұрын
Artikel ini sangat bagus... sangat Membuka mata saya. Sangat brharap bisa mengabulkan impian anak pertama saya yg dari sejak SMP sudah punya impian ingin kuliah di Kanada. Jadi saya sangat brharap bisa mndptkan kesempatan ini utk anak saya. Semangat EMAK 3 ANAK. 🤣🤣🤣.
@pimpim1979
@pimpim1979 Жыл бұрын
pak dubes kl pulang ke indo jangan lupa utk mengajar. ilmunya dibutuhkan anak2 indo baik yg bs bayar apa lagi yg g mampu membayar.
@tamanapi
@tamanapi Жыл бұрын
kemana2 dlm negara Kanada sgt mahal.
@samuelford2949
@samuelford2949 Жыл бұрын
i tought thousand island is Kepulauan Seribu, what a 5-star podcast. Bang Helmy salah satu anak Ibu Pertiwi yang otaknya berisi. Keren abang GBU ya
@tatiksungaib8984
@tatiksungaib8984 Жыл бұрын
Bpk Daniel T. Simanjuntak, Duta Besar RI utk Canada sangat friendly, rasa kekeluargaannya besar (semanak bahasa Jawanya) terhadap semua warga Indonesia di Montreal (karena aku dari Montreal) dan propinsi Quebec. I am proud of you my Ambassador 🤩👏👍
@vindasaragih8794
@vindasaragih8794 Жыл бұрын
Hi Mbak Tatik bru tau aku klu dubes kita Batak😀😀😀
@sumayyasumayya3154
@sumayyasumayya3154 Жыл бұрын
Salam dari Toronto, mba Tatik still snowing here but not too much like Montreal
@tatiksungaib8984
@tatiksungaib8984 Жыл бұрын
@@sumayyasumayya3154 iyaaa ... bbrp hari lalu di Montreal ada snowstorm selama 2 hari berturut turut
@sumayyasumayya3154
@sumayyasumayya3154 Жыл бұрын
@@tatiksungaib8984 Alhamdulillah cuaca disini masih terkendali, sempat seminggu yg lalu cuaca down -33C. Btw saya belum sempat ketemu bapak Dubes, hanya ibu Konjen RI di Toronto bertemu 2 kali waktu acara Bazar dan sholat IED, saya ajak sekeluarga ke acara d KJRI. Monggo dilanjut bu Tatik🌹
@dodypod9334
@dodypod9334 Жыл бұрын
kebetulan sekali saya sudah berencana untuk move to canada tahun depan, aamiin
@ernijohari751
@ernijohari751 Жыл бұрын
Subhanallah..jadi tau ttg Negara Kanada...Putraku Pingin Bgt jadi Diplomat..Semoga terkabul...Trmks P Dubes d Bang Helmy...Semoga Sehat d sukses sll..
@ikamustika8763
@ikamustika8763 Ай бұрын
@lilissan1820
@lilissan1820 Жыл бұрын
Youtober terkenal juga orang indonesia sekarang berdomisili di Canada, indoculiner hunter, nikmatul rosidah, semakin sukses tinggal dicanada
@ArjunaKelana1310
@ArjunaKelana1310 Жыл бұрын
Selalu hadir di konten om Helmi sejak 2 thn lalu. Rikues om helmi, tlg undang lady rara dan sridevi yah, anak muda berbakat, multitalenta. Trimaksh, salam sehat dan sukses om. Wassalam. 3 Februari 2023
@ritarahmann7630
@ritarahmann7630 Жыл бұрын
Menarik sekali. Anak sy sdg bekerja di university Texas Austin. Robotik. Menarik sekali dg peluang di Canada. Semoga dia bs ke sana. Karena impiannya kerja di Canada. Mas Helmi pasti kenal dg pak Krisdianto. Itu ank beliau yg di texas.
Ini Baru Sultan! Tapi Simak Rahasia Suksesnya! | Helmy Yahya Bicara
1:22:33
Helmy Yahya Bicara
Рет қаралды 1,5 МЛН
NSS Ep.20 - Wishnutama: Gaji Besar Namun Memilih Keluar
42:07
CXO Media
Рет қаралды 838 М.
КИРПИЧ ОБ ГОЛОВУ #shorts
00:24
Паша Осадчий
Рет қаралды 6 МЛН
6 Keputusan Yang Tidak Boleh Diambil Terburu-Buru | Helmy Yahya Bicara
14:06
Helmy Yahya Bicara
Рет қаралды 202 М.
Al-Quran Bisa Mengubah Banyak Hal, Termasuk Will Smith? | Helmy Yahya Bicara
36:56
Orang Sukses Tidak Santai, Orang Santai Tidak Sukses | Helmy Yahya Bicara
10:37
船长被天使剪成光头了?#天使 #小丑 #超人不会飞
0:28
超人不会飞
Рет қаралды 28 МЛН
Who has a birthday coming up? 😻😈
0:20
YANA CHIRKINA
Рет қаралды 26 МЛН
😱 24 часа в ХОРРОР ОТЕЛЕ !
0:29
Настя, это где?
Рет қаралды 2,8 МЛН
ToRung comedy: do you love your mother? | write ✍️
1:00
ToRung
Рет қаралды 13 МЛН