Kisah Kunjungan Nicholas II di Hindia Belanda - Tur Besar Calon Tsar Kekaisaran Rusia tahun 1891

  Рет қаралды 95,292

Bimo K.A.

Bimo K.A.

Күн бұрын

Pada tahun 1890-1891, Pangeran Nicholas Alexandrovich Romanov, anak laki-laki pertama Tsar Alexander III sekaligus tsesarevich alias putra mahkota Kekaisaran Rusia, melakukan perjalanan akbar mengelilingi Dunia Timur dalam rangka berbagai tujuan dan kepentingan, khususnya memperoleh pengetahuan baru dari tempat-tempat yang dikunjungi.
Dengan total rute mencapai 51.000 km, sang calon kaisar Rusia beserta rombongannya singgah di berbagai negara dan wilayah koloni di Timur Tengah, Asia Selatan, Asia Tenggara, hingga Asia Timur; termasuk, menghabiskan enam hari dari sekian lama durasi perjalanannya di Batavia dan Priangan, Hindia Belanda. Kelak, pada tahun 1896, Pangeran Nicholas dinobatkan sebagai tsar alias kaisar Kekaisaran Rusia dengan gelar Tsar Nicholas II.
1. (0:00) Intro
2. (1:12) Tur Besar Pangeran Nicholas dan kedatangannya di Hindia Belanda
3. (11:16) Dampak kunjungan rombongan putra mahkota Rusia
4. (12:17) Penutup
[Dari Berbagai Sumber]
#tempodulu #sejarah #николайii

Пікірлер: 198
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Silakan membaca deskripsi video yang sudah tertera. Mohon maaf jika masih terdapat kesalahan dan kekurangan dalam video ini. Terima kasih.
@zerliusprantauindrawiyonop3342
@zerliusprantauindrawiyonop3342 Жыл бұрын
Bravo! Saya ikuti channel ini dari subscriber hanya puluhan Sekarang sudah ratusan Konten yg di suguhkan berbeda dengan lain nya
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
@@zerliusprantauindrawiyonop3342 Terima kasih 🙏
@divalama3814
@divalama3814 Жыл бұрын
Mengenang nicholas
@mhatopzz4098
@mhatopzz4098 Жыл бұрын
​@@BimoKAbang, gaada foto/video pangeran Nicholas pas di Hindia Belanda?
@yuliadhiwicaksono1581
@yuliadhiwicaksono1581 Жыл бұрын
Hubungan Rusia-Indonesia terjalin sejak jaman Hindia Belanda
@konstruksibaja2012
@konstruksibaja2012 Жыл бұрын
Romanov suatu kehormatan bisa dkunjungi tsar nikola meskipun kisah hidup tragis tapi setelah sovyet runtuh masyarakat rusia masih mengenangnya dan menghormatinya sebagai raja rusia terakhir.
@AbdullahTercinta
@AbdullahTercinta Жыл бұрын
27 tahun kemudian, setelah runtuhnya kekaisaran Tsar, Kaisar Nicholas dibunuh oleh para Bolshevik (Anggota Partai Komunis Rusia) bersama keluarga dan anaknya. Sungguh Tragis :(
@timothybillypalapa1274
@timothybillypalapa1274 Жыл бұрын
semua bangsawan rusia juga di eksekusi oleh komunis rusia :'(
@Fezeye01
@Fezeye01 Жыл бұрын
Karena dukun yang bernama 'Rasputin' Kekaisaran Rusia hancur
@tidakkomentarorangdiyoutub1487
@tidakkomentarorangdiyoutub1487 Жыл бұрын
@@Fezeye01 .. Bukan karna rasputin.. Rakyat rusia udah lama tak puas dengan kaisar nya. Terus rusia alami kekalahan melawan Jepang.. Begitu juga nasib kaisar Ottoman yg jatuh karna terlibat perang dunia 1 dan kalah. juga jatuh
@manusiabiasa9945
@manusiabiasa9945 Жыл бұрын
Disini Pas Uni Soviet Berdiri & Mendadak Ngaku Sejarahwan Karna Tau Uni Soviet Doang
@imawormbeforeiamman6052
@imawormbeforeiamman6052 Жыл бұрын
@@tidakkomentarorangdiyoutub1487 si di dukun Rasputin juga salah satu alasan jatuhnya kekaisaran Russia. Ratu Russia si Alexandra sgt percaya dgn tu dukun, juga si nicolas sampe2 lebih percaya dia dari para penasehat kerajaan. Itu menimbulkan kekecewaan di kalangan pemerintah dan menyebabkan korupsi besar2an.
@rudysy8300
@rudysy8300 Жыл бұрын
Bukti bhw hub Rusia dgn nusantara sdh berlangsung sjk dulu,ketika msh dlm kolonial Belanda ,bila kini semakin dekat dgn Rusia pantas.melanjutkan hub yg sdh dirintis para pendahulu bangsa.
@parmentier7457
@parmentier7457 Жыл бұрын
The Dutch King Willem II was married to Tsar's sister Nicolaas I. The Oranges and the Tsar therefore also had family ties. The Belgian kings Leopold I and II both visited the Dutch East Indies. Leopold II even several times in the thirties, especially the Papuas. He was very interested in nature and fauna.
@nursholihin123
@nursholihin123 Жыл бұрын
Wah Gak nyangka dan Bangga Banget Kaisar Rusia pernah berkunjung ke Indonesia 🇲🇨🇲🇨🇲🇨👍💪🇷🇺🇷🇺🇷🇺
@rayhanrafliansyahkusuma7264
@rayhanrafliansyahkusuma7264 Жыл бұрын
Kaisar yang gagal
@rock5403
@rock5403 Жыл бұрын
Hindia Belanda bukan Indonesia
@imawormbeforeiamman6052
@imawormbeforeiamman6052 Жыл бұрын
Kaisar bloon. Sgt ga kompeten hingga menyebabkan Russia kalah perang dunia satu. Dia juga gagal mencegah revolisi yg di galang Lenin. Hasilnya dia dan keluarganya di bantai rezim komunis
@teukufadel8293
@teukufadel8293 Жыл бұрын
Yang penting Rusia ya? 🤣
@volksarmee.
@volksarmee. Жыл бұрын
Lu gak tau kalau Kekaisaran Rusia itu, kekaisaran yg gagal di awal abad 20
@boyketriyadi1706
@boyketriyadi1706 Жыл бұрын
Mampir ke Swiss van Java alias Garut,Garut mmng terkenal didunia saat itu krn keindahan alamnya dll,,, Yg keren lg gaya rambutnya Nicolas Muda, Rapi berwibawa
@ferdiankhu
@ferdiankhu Жыл бұрын
Ini seingat saya yang di Jepang nanti pangeran diserang tp diselamatkan sama pangeran Yunani Dan jadi pengen dengar Tuhan Berkati Kaisar dalam versi gamelan, bakal sangat indah
@mu_fa
@mu_fa Жыл бұрын
Dulu hindia belanda, di eropa dipromosikan sebagai surga tropis
@march20158
@march20158 Жыл бұрын
Queen of the east
@rens071
@rens071 Жыл бұрын
luar biasa dengan catatan sejarah dari Rusia dan catatan kecil dari Batavia. sangat suka dengan orang-orang yang menulis apa yang dilihat dan dialami.
@ShaerynNaggaryan
@ShaerynNaggaryan Жыл бұрын
Pengetahuan baruu, aku suka baca sejarah Rusia dan baru tau Tsar Nicholas ll pernah ke Hindia Belanda ternyata. nonton film Romanov, kasihan sm anak2nya Tsar Nicholas, mereka gak salah malah ikut dibantai oleh kaum Bolshevik.
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
🙏
@denwiro1377
@denwiro1377 Жыл бұрын
link filmnya mas tlng send
@ShaerynNaggaryan
@ShaerynNaggaryan Жыл бұрын
@@denwiro1377 kzbin.info/www/bejne/raixap-PZa53i6c itu bang part satu, tapi gak ada sub Indonesia.
@laurahutagaol
@laurahutagaol 6 ай бұрын
​@@denwiro1377di playlist Romanov Royal Martyrs ada tuh movienya 🙏🏻🙏🏻
@deny.nurdin
@deny.nurdin Жыл бұрын
Ga cuma Charlie Caplin, Tsar Nicholas juga berwisata ke Garut rupanya....
@sigitherupurnomo9078
@sigitherupurnomo9078 Жыл бұрын
Kerajaan yg begitu kokoh, Tsar runtuh dr dalam oleh Bolshevik. Singosaripun diruntuhkan dr dalam, kegagalan Sultan Agung menyerang Batavia krn pengkhianatan. Dinasti Qing dikudeta oleh Nasionalis Revolusioner Sun Yat Sen. Bentuk pemerintahan baru bermunculan, pd dasarnya bumi tetaplah dihuni oleh manusia dg kebutuhan dasar makan yg tetap, tdk ada yg berubah kecuali cara hidupnya.
@jesss8985
@jesss8985 10 ай бұрын
Tragisnya saat berkuasa sbg Kaisar Rusia, pada tahun 1917, Tsar Nicholas II, Tsarina, dan anak2 sekeluarga tewas dibunuh... Jenazahnya dibakar, tapi tidak terbakar seluruhnya, dikubur di halaman istana dg kedalaman yg tidak terlalu dalam. Sehingga mudah dikenali... Pelaku pembantaian adalah kaum Bolshevik oleh pimpinan Vladimir Ilycic Lenin yg kelak jadi Partai Komunis Uni Soviet (PKUS)
@yebewijaya8135
@yebewijaya8135 Жыл бұрын
menarik, utamanya cara warga garut saling memberi salam.
@rey_pracoustycmusic
@rey_pracoustycmusic Жыл бұрын
28 Tahun sebelum salah satu Tragedi Monarki paling diingat sepanjang sejarah, Btw Terima kadih Pak Bimo sudah berbagi Dokumentasi Mengagumkan ini🙏
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Sama-sama
@rizkyaditya7283
@rizkyaditya7283 Жыл бұрын
Wajahnya mirip raja George V dari Inggris, sekutunya di Perang Dunia 1, karena memang mrk masih sepupu. Konon sblm ditangkap kaum Bolshevik, Nicholas II sempat meminta suaka ke Raja George V tp ditolak krn Inggris takut revolusi yg tjd di Rusia merembet ke negara mereka.
@ahmadganteng7435
@ahmadganteng7435 Жыл бұрын
FYI.. Perburuan bangsawan biasanya mendapat hasil banyak karena hewan itu memang disediakan dan digiring menuju rombongan bagsawannya..
@zaidananimasi
@zaidananimasi 10 ай бұрын
Indah asri bersih dan tenang pada zaman dahulu
@witrizulkaedah7083
@witrizulkaedah7083 Жыл бұрын
Sejak zaman sebelum Indonesia merdeka, Rusia sudah menjalin persahabatan
@edeh15
@edeh15 Жыл бұрын
tiap nonton dokumentasi klasik bener2 takjub sama arsitektur zaman hindia belanda
@jodhiwirawan7471
@jodhiwirawan7471 Жыл бұрын
Dulu Garut disebut Swiss van Java
@hendraismail5234
@hendraismail5234 Жыл бұрын
Kunjungan ini diceritakan di novel pramudya ananta toer. Konon selama kunjungan di hindia belanda disediakan putri bupati utk menemaninya
@topoyrahayu365
@topoyrahayu365 Жыл бұрын
Istimewa bangut tamu kaisar jaman dulu....ada servis khusus....
@rudicahyadi97
@rudicahyadi97 Жыл бұрын
Novel yang mana? Novel beliau banyak.
@yusupswag
@yusupswag Жыл бұрын
Jangan sekali kali melupakan sejarah
@richardsamuel8108
@richardsamuel8108 Жыл бұрын
Seandainya Rusia masih berbentuk Monarki. Tidak seharusnya kaum revolusioner melakukan tindakan yang keji terhadap keluarga Kekaisaran Rusia.
@wasitaningratri4093
@wasitaningratri4093 Жыл бұрын
singkat, padat, mencerahkan terima kasih mas Bimo _sharing_ videonya 😊🙏🙏🙏
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Sami-sami 🙏
@akhmadsantosowicaksono8764
@akhmadsantosowicaksono8764 Жыл бұрын
Dokumentasi yang sangat mahal ini..
@jajangsuhendar938
@jajangsuhendar938 Жыл бұрын
Garut, teryata tujuan wisata kelas dunia dulu, tsar rusia pun ke papandayan
@akinci944
@akinci944 Жыл бұрын
Ruar biasa sejarah yang keren
@alandbatara
@alandbatara Жыл бұрын
Jauh2 ke bogor untuk menembak mati 4 harimau jawa.... beberapa tahun kemudian 4 anak gadisnya mati di tembak di depan matanya sendiri.....
@ertranz0369
@ertranz0369 2 ай бұрын
Ternyata membunuh harimau Jawa "malati" atau membawa kutukan ya🤭
@indrapriamudi895
@indrapriamudi895 Жыл бұрын
Lagi lagi video langka..... Penuh sejarah..... Zaman Russia sebelum Revolusi. Saat tsar berkuasa
@cahnekatsukses5381
@cahnekatsukses5381 Жыл бұрын
Aku suka sejarah apalagi ada vidionya kaya gini
@Vijay-I2U
@Vijay-I2U Жыл бұрын
Kasihan harimau Jawa dikorbankan untuk kesenangan sang pangeran
@badakperkasa9942
@badakperkasa9942 Жыл бұрын
Ya nasi sudah jadi bubur
@rudicahyadi97
@rudicahyadi97 Жыл бұрын
Sampai akhirnya Harimau Jawa punah.
@burizaemon9305
@burizaemon9305 Жыл бұрын
@@rudicahyadi97 punah karena perburuan masyarakat lokal..😑😑
@demporaya4852
@demporaya4852 Жыл бұрын
Jaman segitu masih belum mengenal konservasi lingkungan hidup
@anggaoktafazon4442
@anggaoktafazon4442 Жыл бұрын
Awal mula kepunahan harimau jawa
@rudywin3481
@rudywin3481 Жыл бұрын
Sejarah saat pemerintahan kolonial kurang sumber, mungkin krn era kolonial membawa trauma bagi bangsa kita dan sumber banyak yang hilang atau dibawa Belanda
@najmi3892
@najmi3892 Жыл бұрын
mantap...menambah pengetahuan & informasi
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Terima kasih
@AIRFORCEINFANTRY
@AIRFORCEINFANTRY Жыл бұрын
MANTAP..
@naturevlog4259
@naturevlog4259 Жыл бұрын
Terimakasih telah memberi pengetahuan sejarah...👍❤
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Sama-sama
@boogiewibowo2509
@boogiewibowo2509 8 күн бұрын
mantap Tsar Nikolai II tugasnya amat berat, karena juga situasi dunia yang diambang perang, ialah Perang Rusia - Jepang 1904/05 dan PD I (WWI), satu lagi yang merobohkan kekaisaran, ialah Revolusi Bolshevik 1917 itu.
@viralinside4957
@viralinside4957 Жыл бұрын
Terima kasih videonya. Deserve more views.
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
🙏🙏
@ulumsonhaji5736
@ulumsonhaji5736 Жыл бұрын
Order video sejarah pesantren zaman Hadrotus Syaikh KH.Hasyim Asy'ari 🙏🙏
@teofilus92
@teofilus92 Жыл бұрын
Mantap,ternyata sudah ke Hindia Belanda..sblm jadi oramg besar Russia..
@MrHerylink
@MrHerylink Жыл бұрын
Sangat informatif dan mencerahkan...
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Terima kasih
@prepareid4909
@prepareid4909 Жыл бұрын
URAA URAA URAA, sebuah dokumenter yang mencerahkan , thank you mas Bimo
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Sama-sama
@imsouw2361
@imsouw2361 Жыл бұрын
Baru tau ternyata pernah ke Indonesia
@user-fs4ce9gz6l
@user-fs4ce9gz6l 16 күн бұрын
Top,infonya.
@afrirafly6718
@afrirafly6718 Ай бұрын
Ganteng banget wkt muda nya pangeran Rusia ini
@kriswandi222
@kriswandi222 Жыл бұрын
trims mas, menambah wawasan
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Sama-sama
@sehat123456
@sehat123456 Жыл бұрын
Kunjungan Putra Mahkota Frans Ferdinand dari Austro-Hungaria juga ramai disambut
@Lowen69420
@Lowen69420 Жыл бұрын
Oleh orang Serbia yang megang pistol
@sastrocethowelo-welo8307
@sastrocethowelo-welo8307 Жыл бұрын
@@Lowen69420 yang membunuh Franz Ferdinand adalah Gavrilo Princip pemuda Bosnia usia 19 tahun
@FizzzzTheFish
@FizzzzTheFish Жыл бұрын
​@@Lowen69420 aowkwkw
@fajarrivaipobozny8724
@fajarrivaipobozny8724 Жыл бұрын
​@@Lowen69420 njir kok jadi dark joke 😂
@muhammadakhtarraif5031
@muhammadakhtarraif5031 Жыл бұрын
Saran min, bahas klub bola hindia belanda, negara koloni asia pertama yang masuk piala dunia
@kemprossireng9086
@kemprossireng9086 Жыл бұрын
Baru tau. Wow
@HMHarimurti
@HMHarimurti Жыл бұрын
Terima kasih pak Bimo K A yang telah berbagi informasi tentang masa lalu negara Indonesia.
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Sama-sama
@panembahansenopati1218
@panembahansenopati1218 Жыл бұрын
walaupun masa itu, polusi belun setinggi hari ini....tapi kira2 Tsar dan rombongan kegerahan ga ya? misalnya ada data jenis bahan yg dia pakai utk menyesuaikan dg hawa katulistiwa...akan makin 👍👍. Ini udah joss banget sihh 💐👍👍🥰🥳🤩
@mikeconroe3328
@mikeconroe3328 2 ай бұрын
Ga gerah setau saya hawa nya adem kyk lewatin hutan karean masih banyak pepohonan rimbun banyak kampung belum ada
@ajisetiawan5149
@ajisetiawan5149 Жыл бұрын
Foto th 1913 lalu th 1917 semuanya dihabisi pada saat ingin berfoto juga.
@darmawatiwati151
@darmawatiwati151 Жыл бұрын
Min apa nama kapal perang yang turut menyertai perjalanan nicholas II??
@erick7389
@erick7389 Жыл бұрын
Trims bimo atas informasinya
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Sama-sama
@agungchandra2679
@agungchandra2679 Жыл бұрын
Akhirnya dia dibantai satu keluarga, dan mengkhairi kekaisaran rusia
@badakperkasa9942
@badakperkasa9942 Жыл бұрын
Sungguh tragis keluarga Tsar Nicholas 2 ditangan kaum bolshevik
@sonywitjaksonowitjaksono6853
@sonywitjaksonowitjaksono6853 4 ай бұрын
Sejak dulu indonesia bersahabat dengan rusia uraaa...uraa...🇷🇺🇷🇺🇷🇺
@rarindraprakarsa4376
@rarindraprakarsa4376 Жыл бұрын
Baru tahu sy...Sayang dihabisi sekeluarganya oleh Lenin.
@eripermana1989
@eripermana1989 Жыл бұрын
Terima Kasih saya jadi tau tentang sejarah jaman bahoula.... 🤔🤔🤔
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Sama-sama
@mfadls
@mfadls Жыл бұрын
Sang Raja beserta istri dan anak2nya pd akhirnya terkena kutukan para harimau dan buaya yg dia bunuh secara semena2 di tanah Jawa.
@alifiashakila6835
@alifiashakila6835 Жыл бұрын
Survey lokasi, untuk evakuasi salah satu anggota keluarga, jika terjadi hal yang di inginkan😎
@ronioakenshield2289
@ronioakenshield2289 Жыл бұрын
OOO.. kaisar terakhir itu pernah ke jawa
@jerryr3530
@jerryr3530 Жыл бұрын
Ini Kaisar terakhir Rusia yang dibunuh kaum Bolshevik
@primahendrakurniawan315
@primahendrakurniawan315 Жыл бұрын
Koendjoengan Radja Roessia di era kompeni... 👍👍👍
@abinadhila
@abinadhila Жыл бұрын
Ja... betoel, setoedjoe
@Hendrik-uw7gd
@Hendrik-uw7gd Жыл бұрын
Kapan bisa posting Zaman Belanda di tana toraja
@riskyhermawan4437
@riskyhermawan4437 Жыл бұрын
Tsar melihat koentji
@trenchwarfareenjoyer2812
@trenchwarfareenjoyer2812 Жыл бұрын
lagu lagu yang ada di video judulnya apa ya?
@aguswahjudi8543
@aguswahjudi8543 Жыл бұрын
ketika Nicholas II berkuasa, dia mempunyai penasehat yang bernama RASPUTIN
@Alfi_shelby26
@Alfi_shelby26 Жыл бұрын
kalo g salah pas ke Jepang Tsar Nicholas ini mau dibunuh tapi g kena
@maryamhamid7953
@maryamhamid7953 Жыл бұрын
Zaman Belanda dan uni sofyet ada Wira Tanu menyambut tamu
@letsuploadfunthings
@letsuploadfunthings Жыл бұрын
🤔.. ganyangka, bokap putri Anastasia pernah sowan dimari..
@aronjermy6308
@aronjermy6308 Жыл бұрын
Wih ada dubbing nya
@dongfangqingcang2381
@dongfangqingcang2381 Жыл бұрын
Calon kaisar❎ Direvolusi ✅
@cukkariyanto6499
@cukkariyanto6499 Жыл бұрын
Berakhir tragis
@galihahmad3922
@galihahmad3922 Жыл бұрын
Siapa sangka akhir hidupnya sangat tragis
@foreign4287
@foreign4287 4 ай бұрын
Kasihan. Pada akhirnya seluruh keluarganya dibantai oleh komunis. Padahal tanpa adanya kekaisaran tidak mungkin ada negara Rusia yang segede seperti sekarang ini.
@mrlajel
@mrlajel Жыл бұрын
sebelum Gavrillo Princip nekat.
@FansAgueroIDN
@FansAgueroIDN Жыл бұрын
Sebelum dia akan bersinggah ke Jepang, Hampir dibunuh pemberontak Jepang ,sebelum dia wafat ditangkap kaum Komunis dan sebelum terjadi peperangan dunia ke 1..habis itu dia ke Manchuria #RajaRusiaTerakhir
@valdomentang1418
@valdomentang1418 Жыл бұрын
yh nanti ujung ujun nya russia dn indonesia mnjadi teman setelah kaisar sar nicholas ini mati ditmbak bolsevik dn russia mnjadi negara merah.soviet dri stulah indonesia brsahabt dngan rusia ngah sahat ini
@YogiOgel
@YogiOgel Жыл бұрын
Foto pojok kanan seperti pak putin hehe
@romrx5385
@romrx5385 Жыл бұрын
Nasibnya tragis..
@kedaikopisejarah
@kedaikopisejarah Жыл бұрын
Niko XLIII
@septiancandra8699
@septiancandra8699 Жыл бұрын
Pemimpin negara bukannya minta nasihat penasehat istana atau menteri malah percaya dukun, ambisius perang, ampe rakyat kelaparan ga digubris😂
@andhriz
@andhriz Жыл бұрын
Kalo dia ga ikut ikutan perang dunia 1 mungkin kekaisaran Rusia sampe skrg masih ada
@bachtiarpratama8873
@bachtiarpratama8873 2 ай бұрын
Mukanya mirip Raja George V
@marcelloa9785
@marcelloa9785 Жыл бұрын
Kasihan, beliau dan keluarga di bunuh habis di tahun 1918
@gwsgungwirasatria2743
@gwsgungwirasatria2743 Жыл бұрын
sebelum di bantai komunis
@riantowongndeso6957
@riantowongndeso6957 Жыл бұрын
Menit 5 : 25 sudah ada wanita ribondingan
@alexsalapan6329
@alexsalapan6329 Жыл бұрын
URAAAAA 🇷🇺🇷🇺
@guide-ww7nr
@guide-ww7nr Жыл бұрын
Uraa 🗿
@tarno_bejo_
@tarno_bejo_ Жыл бұрын
Hmmm,,, berakhir tragis. Berarti gara2x berburu buaya muara bekasi ini sih.
@fanuelafela8152
@fanuelafela8152 Жыл бұрын
60 tahun setelah kejatuhannya grup negro Boney M asal Jerman menyanyikan Rasputin.
@Mataari6666
@Mataari6666 Жыл бұрын
br tau kalo tsar nicholas pernah main kesinj
@suciperwiranegara6430
@suciperwiranegara6430 Жыл бұрын
Anaknya itu Anastasia?
@muhamadmiftahurrizqi5909
@muhamadmiftahurrizqi5909 Жыл бұрын
Sebelum di revolusi oleh bolshevik, akhir yang tragis.
@danibogerkill
@danibogerkill Жыл бұрын
Sebelum komunisme menyerang Rusia
@Paidjo-1000
@Paidjo-1000 Жыл бұрын
Kaisar/Tsar terakhir Rusia sebelum digulingkan dan dihabisi kaum komunis Bolshevik... 😭😭
@mandelmon
@mandelmon Жыл бұрын
dan ikuti kaum komunis Indonesia.....
@muhammadilhammaulana102
@muhammadilhammaulana102 Жыл бұрын
٨٦
@riantoutomo
@riantoutomo Жыл бұрын
ternyata hubungan dengan rusia bukan sejak jaman orba saja ya.. tks ilmunya om bim
@BimoKA
@BimoKA Жыл бұрын
Sama-sama
Clown takes blame for missing candy 🍬🤣 #shorts
00:49
Yoeslan
Рет қаралды 25 МЛН
Smart Sigma Kid #funny #sigma #comedy
00:25
CRAZY GREAPA
Рет қаралды 36 МЛН
Best father #shorts by Secret Vlog
00:18
Secret Vlog
Рет қаралды 22 МЛН
Melawan Lupa - Jalan Revolusi Tan Malaka (Bagian Pertama)
22:44
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 109 М.
KEK Halal Barsela
2:01
Jasa Site Plan
Рет қаралды 137
Jalan Tempo Dulu di Kota Magelang
4:03
DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KOTA MAGELANG
Рет қаралды 37 М.
Clown takes blame for missing candy 🍬🤣 #shorts
00:49
Yoeslan
Рет қаралды 25 МЛН