Рет қаралды 479
Film yang mengangkat tema pentingnya literasi dan pembelajaran di kalangan remaja, khususnya di lingkungan sekolah menengah pertama (SMP).
Cerita ini berfokus pada sebuah program sosialiasi klinik baca yang diluncurkan di sebuah SMP yang mengalami permasalahan rendahnya minat baca di kalangan siswa.
Klinik baca ini bertujuan untuk memperkenalkan dan membangun kebiasaan membaca sejak dini, agar siswa tidak hanya cerdas secara akademik, tetapi juga terampil dalam mengembangkan daya pikir kritis mereka.