Markas VOC di Jogja; BENTENG VREDERBURG

  Рет қаралды 5,813

Hoby Dolan

Hoby Dolan

12 күн бұрын

Museum Bètèng Vredeburg adalah sebuah bangunan benteng pertahanan yang terletak di depan Gedung Agung dan Kraton Kesultanan Yogyakarta (yang juga memiliki tempat ini). Sekarang, benteng ini menjadi sebuah museum. Di sejumlah bangunan di dalam benteng ini terdapat diorama mengenai sejarah Indonesia
#bentengvredeburg #wisatajogja #malioboro

Пікірлер: 27
@bponggawechannel
@bponggawechannel 6 күн бұрын
Terimakasih sdh memberikan video yg bagus, informatif dan jelas...mantapp 👍👍
@hobydolan6776
@hobydolan6776 6 күн бұрын
Terima kasih kembali
@Aswin_ch
@Aswin_ch 10 күн бұрын
42:25 mantappp lengkap penjelasannya sharing yg bermanfaat menambah ilmu pengetahuan terima kasih kak
@hobydolan6776
@hobydolan6776 10 күн бұрын
Sama²
@purnomoraharjo7755
@purnomoraharjo7755 8 күн бұрын
Di halaman depan benteng , atau pasar sentir , atau tenggara pasar Beringharjo.
@RakaSumarjono-sw9tb
@RakaSumarjono-sw9tb 7 күн бұрын
rapih terawat !! MANTAP
@masdolan
@masdolan 8 күн бұрын
Besuk kesini ah.❤❤❤
@user-cd2cx8eq2v
@user-cd2cx8eq2v 10 күн бұрын
Di kasunanan solo pun juga ada dan di pura Mangkunegaran pun ada juga.Di Jogyakarta Beteng kompeni pasti juga ada baik di keraton dan di Pakualaman.
@uqikila1412
@uqikila1412 10 күн бұрын
Benteng di Solo baru di pugar juga ya?
@user-cd2cx8eq2v
@user-cd2cx8eq2v 10 күн бұрын
@@uqikila1412 Tepatnya di solo.bukan solo baru karena solo baru kini sdh masuk wilayah Sukoharjo.Kalau dulunya masuk wilayah mangkunegaran hingga keselatan notog deretan pegunungan kidul berbatasan dgn wilayah keraton Yogyakarta gunung kidul.Di kasunanan solo mulai renovasi termasuk pada alun alun kidulnya.
@marchel9209
@marchel9209 2 күн бұрын
Sayangnya benten vasternberg di solo tinggal betengnya saja...bangunan dlmnya dah ngga ada bekasnya...korban kerakusan keluarga penguasa yg 30 th bercokol...
@bayukusanagi9297
@bayukusanagi9297 10 күн бұрын
formatnya seperti benteng van den bosch - ngawi
@hobydolan6776
@hobydolan6776 10 күн бұрын
Iy, karena desain dari orang Belanda
@bayukusanagi9297
@bayukusanagi9297 9 күн бұрын
@@hobydolan6776 iya mas , maksud saya formatnya seragam semua utk benteng2 belanda tsb di masanya . Ada ruang komando , barak tentara , tengah ada tamanx , keliling bangunan benteng di bagian atasnya utk patroli pasukan , dan bagian luar benteng dikelilingi parit sungai . Padahal dg bagian2 yg serupa arsiteknya bisa bikin model lain, tidak pakai taman tengah misalnya, atau model bangunanx dibikin spt benteng viking misalnya 😂. Tp sepertinya benteng2 belanda di Jawa formatnya seperti itu semua ya ?
@fhikrila8192
@fhikrila8192 10 күн бұрын
Ini ada cor-coran tiang mau diabangun apa ya mas? Yang disebelah timur benteng di atas temboknya
@hobydolan6776
@hobydolan6776 10 күн бұрын
Kurang tahu,
@ariyadi-yx9vq
@ariyadi-yx9vq 8 күн бұрын
kalau untuk parkir motor disebelah mana kak? @hoby dolan
@hobydolan6776
@hobydolan6776 8 күн бұрын
Disekitar pasar banyak lahan parkir, utara benteng
@AfnanAyudha
@AfnanAyudha 7 күн бұрын
Saya biasaya parkir motor di belakang kantor pos. .
@gow7300
@gow7300 10 күн бұрын
Rumah yang digusur disepanjang benteng kraton gmn perkembangan mas?
@hobydolan6776
@hobydolan6776 10 күн бұрын
Ada di video sebelum ini
@latifni1313
@latifni1313 8 күн бұрын
Kalau ke benteng vredeburg parkir mobil dimana?
@hobydolan6776
@hobydolan6776 8 күн бұрын
Bisa di Ramai mall, selatan benteng (terbatas), atau di dekat remujung shooping
@sigitw3332
@sigitw3332 10 күн бұрын
Kok drone bisa sampai ke Keben? Emang boleh ya drone melintas di atas Siti Hinggil?
@hobydolan6776
@hobydolan6776 9 күн бұрын
Ambil footage yg ada di utube, aturannya ga boleh
@KusbimantoroSetyojati-pf6sh
@KusbimantoroSetyojati-pf6sh 7 күн бұрын
Inggris tidak pernah ada di Indonesia
@GUIDEOFINDONESIA
@GUIDEOFINDONESIA 6 күн бұрын
Banyak lagi baca sejarah perkembangan negara lndonesia ga usah dari abad, cukup dari 1808 sampai perang diponegoro 1830 ... Coba perhatikan ada siapa saja di sana, atau cukup kunjungi 2 tempat saja 1. kebon Raya Bogor 2. Kota lama Surabaya kemudian komentar di sini matur suwun
JEJAK LANGKAH - Sri Sultan Hamengkubuwono IX : Tahta Untuk Rakyat
47:48
Karya fenomenal Sultan Jogja (HB 1) yang luar biasa; Part 1
37:45
OMG😳 #tiktok #shorts #potapova_blog
00:58
Potapova_blog
Рет қаралды 3,8 МЛН
Pemugaran Benteng Baluwarti Kraton Jogja
14:54
Hoby Dolan
Рет қаралды 2,8 М.
Karya Ajaib Belanda di Jogja; Selokan Van Der Wijck
20:17
Hoby Dolan
Рет қаралды 204 М.
Takhta Kraton Yogyakarta: Sultanah pertama Tanah Jawa?
2:32
BBC News Indonesia
Рет қаралды 2,4 МЛН
Inilah pabrik gula pertama di INDONESIA, PG Pangka 1832
44:45
JEJAK SIBORIK
Рет қаралды 40 М.
ABDI DALEM
24:05
Kraton Jogja
Рет қаралды 379 М.
Mengungkap Status Permaisuri Kraton Surakarta, Benarkah Tidak SAH?
20:18
Lensa Indonesia Channel
Рет қаралды 112 М.
Origins of the City of Bandung | West Java Folklore | Archipelago Story
23:43
Gromore Studio Series
Рет қаралды 61 М.
Terkuak ! Kondisi dalam Keraton Solo Ternyata Bikin Miris..
24:55