Рет қаралды 1,554
Masjid An Nahdla yang Megah, mewah dan indah ini berlokasi di Desa Sumberjo, Kecamatan Margomulyo, ini berdiri di atas lahan 2,9 hektare. Masjid ini dijadikan lokasi Wisata Religi Bojonegoro kawasan barat atau perbatasan Kabupaten Ngawi.
Masjid bergaya timur tengah dipadu dengan ornamen Jawa berupa ukiran dan pahatan khas Jepara sangat detil yang indah, jadi salah satu daya tarik pengunjung destinasi religi yang kini berdiri di Bojonegoro.
Kesan yang mewah juga dilihat dari lantai marmernya maupun lampu-lampu yang menerangi masjid.
Megah dengan menara - menara yang kokoh dan area masjid yang luas.