No video

Mekanisasi Cara Kerja Mesin Grabber & Traktor Landini Antlantis dt85

  Рет қаралды 440

Heri S Official

Heri S Official

Күн бұрын

PT Agrisarana Jaya Perkasa telah memahami kebutuhan pelaku perkebunan sawit dalam pemilihan jenis traktor. Pasalnya, traktor yang ditawarkan memberikan nilai tambah berupa efisiensi bahan bakar, kekuatan mesin, harga kompetitif, dan kemudahan pengoperasian.
Selama lebih dari lima belas tahun, minat pelaku sawit semakin tumbuh untuk menggunakan traktor pertanian yang diageni dari PT Agrisarana Jaya Perkasa. Kemampuan perusahaan menembus pasar industri kelapa sawit tidak terlepas dari jenis traktor yang ditawarkan beserta pelayanan purna jualnya. Di pasaran, ada tiga produk yang ditawarkan antara lain Landini, Yanmar, dan Errepi/Buffalo.
Arlimda Arkeman, Country Manager PT Agrisarana Jaya Perkasa, memaparkan dari ketiga produk tadi konsumen lebih banyak memaki produk merek Landini. Traktor asal Italia ini telah dikenal mempunyai berbagai macam keunggulan terutama dari segi penggunaan bahan bakar. Pemakaian bahan bakar solar hanya perlu 2,5-2,7 liter per jam sesuai dengan kondisi lahan dan beban kerja setiap traktor.
Traktor Landini memiliki tiga tipe antara lain DT85 Transporter 4 WD, Globalfarm 90 HP dan Globalfarm 100 HP yang kedua-duanya juga 4WD. Arlimda menjelaskan traktor yang paling banyak diminati tipe 85 HP yang prosentase penjualan dapat mencapai 85% dari total penjualan unit traktor. Nilai tambah yang diperoleh dari Landini 85 HP adalah kemampuan membawa beban sebanyak 5-6 ton, tergantung kodisi lahan. Sedangkan, Landini 90 HP mampu berjalan di tanjakan yang cukup terjal. “Sebenarnya, Landini berfungsi sangat baik sebagai alat transportasi di perkebunan sawit karena disana akses jalan masih buruk,” papar lulusan Universitas Trisakti ini.
Inovasi Grabber Dari Trubo Engineering
Kami berikan pilihan 4 unit grabber kepada calon pelanggan untuk keperluan spesifik. Ada grabber berukuran kecil dengan 3 jaw, 4 jaw, berukuran besar dengan 4 jaw untuk Tandan Buah Segar (TBS), dan grabber khusus untuk Empty Fruit Bunch (EFB) Sawit,” jelas Direktur PT Trubo Engineering, Jimmy Tenacious.
Pemanenan dan transportasi Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit merupakan kegiatan yang intensif dilakukan di perkebunan kelapa sawit. Secara umum, proses pemanenan dan evakuasi TBS dari dalam kebun menuju Tempat Pengumpulan Hasil (TPH) dilakukan secara manual dan menyisakan persoalan.
Kegiatan pemanenan dan transportasi TBS mampu tingkatkan produktivitas yang sudah banyak dikembangkan peralatan dengan reduksi penggunaan waktu untuk memungut berondolan buah yang tercecer saat panen. Yaitu produk Grabber (lengan besi) yang dikembangkan perusahaan lokal, PT Trubo Engineering. Untuk keperluan yang lebih spesifik di perkebunan sawit, perusahaan tersebut mengembangkan Grabber dengan berbagai ukuran.
“Kami memberikan pilihan kepada calon pelanggan 4 macam grabber untuk keperluan yang spesifik. Ada grabber berukuran kecil dengan 3 jaw, 4 jaw, berukuran besar dengan 4 jaw untuk Tandan Buah Segar (TBS), dan grabber khusus untuk Empty Fruit Bunch (EFB) Sawit,” jelas Direktur PT Trubo Engineering, Jimmy Tenacious kepada redaksi Sawit Indonesia.
Jimmy menjelaskan Grabber yang diproduksinya sangat kompetitif dari sisi kualitas. Pasalnya, setelah desain kemudian dilakukan tahap uji lapangan yang sangat berat.“Alhasil, desain produk kami (Grabber) disesuaikan dengan kondisi dan cara kerja di kebun sawit. Banyak hal yang disesuaikan dengan kondisi lapangan seperti ketebalan besi, jenis seal yang dipakai, proses pengerjaan desain yang khusus, dan penguatan di bagian kritikal,” jelasnya.
Baca juga : Petrokimia Gresik Tingkatkan Target Program Makmur
Selain itu, lanjut Jimmy, keunggulan produk kami bisa diaplikasikan ke semua merek Craneyang sudah dimiliki customer, maupun Crane baru ataupun Craneyang sudah dipakai sekarang yang membutuhkan grabber baru.
Seperti diketahui, Grabber pada perkebunan sawit digunakan untuk mengambil buah saat panen dan memindahkan janjang sawit tersebut kedalam scissor lift/trailer/dump truck. Alat ini dikendalikan oleh Craneyang umumnya terpasang di belakang tractor atau pun Craneyang dipasang diatas dump truck.
“Kami memberikan pilihan jenis Grabber untuk kebutuhan in-field collection, road side collection, dan EFB collection,” lanjut Jimmy.
Agar lengan besi dapat bekerja secara optimal dan meningkatkan produktivitas di lapangan (perkebunan). Konsumen perlu jeli dalam memilih dan pengaplikasinnya. “Yang terpenting, customer mengetahui Grabber akan digunakan untuk apa? Apakah itu untuk in-field, road side colletion, atau EFB collection. Kemudian, yang tak kalah penting penting, customer harus memahami size crane yang akan dipasang dengan grabber ini. Karena jika grabber terlalu besar untuk Crane-nya. Maka Crane tersebut harus bekerja lebih berat,” terang Jimmy.
Mohon dukunganya Dan Suport nya dengan Cara LIke,Share,Coment & Subscribe nya 👍🤝😊

Пікірлер: 47
@Hanumhafikhaa
@Hanumhafikhaa 7 ай бұрын
Mekanisasi cara kerja mesin Terima kasih informasinya sangat bermanfaat sekali
@JuniorKucing
@JuniorKucing 7 ай бұрын
keren ya alatnya bisa membantu banget untuk angkuti kelapa sawit
@Yumeikawai
@Yumeikawai 7 ай бұрын
Cara kerja mesim Grabber memang luar biasa canggih sekali kakak
@astronic4522
@astronic4522 7 ай бұрын
Wah alat yang sangat membantu sekali untuk mengangkut sawit
@mukbangkulinerjalanjalanmakan
@mukbangkulinerjalanjalanmakan 7 ай бұрын
Iya nih alatnya dapat membatu untuk lebih cepat muatnya nih
@tarisetya6335
@tarisetya6335 7 ай бұрын
Mesin traktor nya sangat membantu para pekerja sawit...
@badutyoutuber
@badutyoutuber 7 ай бұрын
Alat alat beratnya luar biasa yah semoga tambah sukses selslu
@gamelanjawa5784
@gamelanjawa5784 7 ай бұрын
Mantab bagus sekali bang.. alat alat perkebunan
@astronic4522
@astronic4522 7 ай бұрын
Ya bang bagus banget alat bantu di perkebunan sawit👍
@BestietutorTv
@BestietutorTv 7 ай бұрын
Wah mantap sekali ya bg dengan adanya mesin ini dapat mempermudah pekerjaan petani sawit
@Guru_Creative
@Guru_Creative 7 ай бұрын
Mantul alatnya sangat membantu dan bermanfaat sekali pastinya
@journey14
@journey14 7 ай бұрын
Keren nih bisa mempermudah proses muat bisa lebih cepat dan efisien
@dodikwazzt4596
@dodikwazzt4596 7 ай бұрын
Kalau ada mobil ini lama lama kuli angkut sawit akan dikurangi..
@FendyBudiPrihatmoko
@FendyBudiPrihatmoko 7 ай бұрын
Wuiih canggih yaa mesinnya. . Sekali caplok, dapat banyak buah kelapa sawit
@bundaizan87
@bundaizan87 7 ай бұрын
Semoga sukses sellu banget alatnya bkeren nih bang
@abrar_n_adisty_mom
@abrar_n_adisty_mom 7 ай бұрын
Mantab nih mesin dan traktornya canggih keren
@Guru_Creative
@Guru_Creative 7 ай бұрын
Iya kereen sangat membantu pekerjaan
@alrazizatna
@alrazizatna 7 ай бұрын
Keren bang, makasih sudah berbagi cara kerja mesinnya
@jufririvai2814
@jufririvai2814 7 ай бұрын
Wah asyik nich cara kerjanya untuk mengangkut biji sawit 😃 jadi sangat mudah prosesnya 🤗 mantap bang 👍
@JuniorKucing
@JuniorKucing 7 ай бұрын
iya lebih gampang saat pengangkatan dan tidak hancur juga
@journey14
@journey14 7 ай бұрын
betul sekali tuh,,,
@weniamalia
@weniamalia 7 ай бұрын
Wah kalo ada alat seperti ini makin banyak petani sawit bakal terbantu ya bang 😊
@Vlog_otomotif_drone
@Vlog_otomotif_drone 7 ай бұрын
Wah dengan alat ini sangat membantu sekali yah dalam pengangkatan biji sawit ya bang
@FendyBudiPrihatmoko
@FendyBudiPrihatmoko 7 ай бұрын
Keren juga yaa alat ini, setidaknya bisa membantu para tukang cukil kelapa sawit untuk build up ke mobil truk
@MBBmelenialbukabaru2351
@MBBmelenialbukabaru2351 7 ай бұрын
Wah mantap betul liat kerja nya pasti susah itu cara ngapain nya
@aristower82
@aristower82 7 ай бұрын
Keren Mas alamnya buat muat buah sawit ini sangat membantu sekali.cuman kalau di lihat lama x gerakan nya mas
@BuruhSawitOfficial
@BuruhSawitOfficial 7 ай бұрын
Masih operator baru belajar bang, nex video saya bikinkan yang sudah mahir mengoprasikan
@ALKpartschannel
@ALKpartschannel 7 ай бұрын
Jadi tau cara kerja grabber dan traktor buat sawit
@dionsangpeternak9668
@dionsangpeternak9668 7 ай бұрын
Dengan mesin ini semakin membuat buah sawit lebih cepat diangkut ke pabrik
@andina007
@andina007 7 ай бұрын
Oke bgt nih mesin mbantu kerja kita jd lbh efisien yahh..
@SadempoTv
@SadempoTv 7 ай бұрын
Keren bg alat nya, ga perlu lg cape cape ya bg 👍🏻
@wongndesochannel888
@wongndesochannel888 7 ай бұрын
wihhh mantap cangih sekalang tenaga manusia di ganti dengan mesin
@dodikwazzt4596
@dodikwazzt4596 7 ай бұрын
Dengan adanya mesin grabber, pekerjaan petani sawit jadi lebih ringan.
@BuruhSawitOfficial
@BuruhSawitOfficial 7 ай бұрын
Betul bang
@paktiminsupranadachanel
@paktiminsupranadachanel 7 ай бұрын
Alat yang bavuss bang. Bisa mmbantu sekali bagi para petabi saait
@SobatKangHaris
@SobatKangHaris 7 ай бұрын
makasih atas ilmu nya pak, semoga berkah
@MANGGALATV
@MANGGALATV 7 ай бұрын
sekarang sudah banyak yang pakai mesin ya bang buat membuat pekerjaan lebih mudah
@pengetahuanyoutube
@pengetahuanyoutube 7 ай бұрын
Wah jadi paham dan nanti kalau di suruh pake engga bingung
@maizawardani76
@maizawardani76 7 ай бұрын
Benar banget mas Heri,kalau cari unit yang harus hemat BBM nya mas,karena mengingat harga bbm yang melambung tinggi
@Anandakartika.
@Anandakartika. 7 ай бұрын
Lebih efisien ya kak dari segi waktu, pekerjaan juga jdi lebih ringan
@hendrikChanel
@hendrikChanel 7 ай бұрын
Wah jadi lebih muda ne bang angkat sawit nya, cumn lagi belajar kayaknya bang
@BuruhSawitOfficial
@BuruhSawitOfficial 7 ай бұрын
Iya bang masih pada belajar ini operator nya 😁
@hendrikChanel
@hendrikChanel 7 ай бұрын
@@BuruhSawitOfficial mudah mudahan cepet mahir bang dan jadi mempermudah pekerjaan
@itoswit
@itoswit 7 ай бұрын
Kalo operatornya ga pro malah lam a bang hehe2..
@mukbangkulinerjalanjalanmakan
@mukbangkulinerjalanjalanmakan 7 ай бұрын
Itu lagi pelatihan mengoprasikan traktor ya bang....
@BuruhSawitOfficial
@BuruhSawitOfficial 7 ай бұрын
Iya kang masih baru belajar untuk menyesuaikan, nex video yang sudah mahir
@MangUday
@MangUday 7 ай бұрын
Lebih praktis sekarang tidak perlu di lempar lagi sama manusia
muat buah kelapa sawit pakai mesin
6:54
felix faot
Рет қаралды 19 М.
3-Way Tipping Trailer | Tractor Trailer | Agricultural Trailer by Agrovision
2:19
Agrovision Farm Equipment
Рет қаралды 66 М.
拉了好大一坨#斗罗大陆#唐三小舞#小丑
00:11
超凡蜘蛛
Рет қаралды 16 МЛН
Magic or …? 😱 reveal video on profile 🫢
00:14
Andrey Grechka
Рет қаралды 53 МЛН
1ОШБ Да Вінчі навчання
00:14
AIRSOFT BALAN
Рет қаралды 4,8 МЛН
The Joker kisses Harley Quinn underwater!#Harley Quinn #joker
00:49
Harley Quinn with the Joker
Рет қаралды 39 МЛН
HARGA PUPUK PEKAN INI DI TAHUN 2024
11:47
Heri S Official
Рет қаралды 1,7 М.
I Turn V4 Compressor Into Dual Turbocharger V4 Engine
32:43
Lets Learn Something
Рет қаралды 1 МЛН
KOMBEN HARVESTER KUBOTA DC 35 TURUN KE SAWAH PERTAMBAKAN
5:29
The  excavator opens the way to the high mountains for logging Episode 2.
42:57
traktor matsumoto MTM 1350 Dx // 085894722730
5:29
MUNCUL DIESEL
Рет қаралды 16 М.
Tutorial pemula landini super 90b
5:08
Adhiharis Saputra
Рет қаралды 894
BELAJAR MEMBAWA MESIN ANGKAT BUAH SAWIT
10:38
fajar mukri
Рет қаралды 10 М.
拉了好大一坨#斗罗大陆#唐三小舞#小丑
00:11
超凡蜘蛛
Рет қаралды 16 МЛН