Melawan Lupa - Gerakan Pendidikan Muhammadiyah

  Рет қаралды 36,938

Melawan Lupa Metro TV

Melawan Lupa Metro TV

3 жыл бұрын

Perkembangan dunia pendidikan di Indonesia tidak bisa dilepaskan dari peran dan keterlibatan sejumlah organisasi atau lembaga kemasyarakatan, baik yang berdiri sebelum atau sesudah kemerdekaan bangsa Indonesia. Diantara organisasi atau lembaga kemasyarakatan yang memiliki peran sangat besar dalam memajukan dunia pendidikan di tanah air adalah Muhammadiyah, satu dari dua organisasi keagamaan terbesar di Indonesia.
Sejak masa pemerintahaan kolonial Hindia Belanda, organisasi yang berdiri pada tahun 1912 ini, telah berupaya mencerdaskan kehidupan bangsa Indonesia, terutama lewat sejumlah lembaga pendidikan yang mereka dirikan.

Пікірлер: 168
@rafaizanputraperdana502
@rafaizanputraperdana502 3 жыл бұрын
Harusnya bapak pendidikan disematkan kepada KH.Ahmad Dahlan, karena Muhammadiyah lah yang pertama kali mendirikan sekolah untuk mencerdaskan bangsa
@ferypurnomo3013
@ferypurnomo3013 2 жыл бұрын
nah gw juga heran bro .... tanpa mengurangi rasa hormat kepada Ki Hajar Dewantara, KH.Ahmad Dahlan lebih dahulu andil ke pendidikan merata ke seluruh kalangan, peranan thd pendidikan nasional lebih luas, aktif kegiatan sosial, terbuka dan beradaptasi perkembangan zaman ... hingga sekrang masih berlanjut dan semakin luas atau mungkin karena peranan Ki Hajar di dunia pendidikan supaya rakyat indonesia menjadi sadar dan bisa terbebas penjajahan sehingga beliau diasingkan dan dianggap berbahaya bagi kolonial, sedangkan Kyai Ahmad Dahlan cenderung pendidikan.nya untuk mengatasi kebodohan dengan pendekatan aktivitas sosial sehingga waktu itu dapat izin dari pihak kolonial. terlepas dari semua itu kedua tokoh ini sangat tidak diragukan peranan.nya bagi bangsa kita.
@dentt739
@dentt739 Жыл бұрын
Mngkin pengaruh penguasa kala itu,cntoh di masa orde baru mngkin anti Muhammadiyah,atau masalah politik,, miris juga,,,tp setidaknya KH ahmad Dahlan mnjadi pahlawan nasional
@hasanulabidin2678
@hasanulabidin2678 9 күн бұрын
Setuju bos ku.....seharus KH Ahmad Dahlan...di sematkan sebagai bapak pendidikan....sebab sama pilarnya dengan Budi Utomo.....
@musrinsentono6175
@musrinsentono6175 Күн бұрын
Sangat betul, kenapa bukan KHA Dahlan sebagai bapak pendidikan, perlu tanya sama negara.
@alseftian
@alseftian 2 жыл бұрын
Sebagai warga NU, saya sangat salut dengan Muhammadiyah atas basis gerakan pendidikan dan sains yang sangat luar biasa
@ahmadfuadbagusmaulana8626
@ahmadfuadbagusmaulana8626 3 жыл бұрын
Yang masih mempuh pendidikan di Perguruan tinggi Muhammadiyah kita satu server 🙌
@happytimehistory9610
@happytimehistory9610 3 жыл бұрын
Pemikiran dan tindakan K.H.Ahmad Dahlan itu melampaui zamanya. Ketika zamanya orang2 Islam masih taklid, hanya mempelajari ilmu agama yang tidak relevan, terjebak dalam kemunduran (Bid'ah, Churofat, syirik) maka K.H.Ahmad Dahlan hadir dalam pembaharuan. Mengajak ummat Islam tidak lagi taklid, supaya mampu berdinamika. Ia mengajak Masyarakat tidak hanya mempelajari ilmu2 agama saja tapi juga ilmu2 dunia karena bagaimana pun manusia juga hidup di dunia.
@ramabookstroremalang9131
@ramabookstroremalang9131 2 жыл бұрын
😎😎🔥🔥
@hansnoor9637
@hansnoor9637 2 жыл бұрын
Dan...2021 masih ada cetakan orang yang dikit2 mengkafirkan orang, nendang sesajen orang, 100% cara hidup nabi literally. Oh the irony is killing me inside.
@barlantcity1910
@barlantcity1910 5 күн бұрын
​@@hansnoor9637siapa yg mengafirkan,, orang,,
@solihun9022
@solihun9022 6 сағат бұрын
Tul ilmu agama dan ilmu kedunia an harus berjalan bersama kata orang agama tanpa ilmu itu buta ,ilmu tanpa agama berbahaya
@belajarsejarahyuk27
@belajarsejarahyuk27 3 жыл бұрын
Pendidikan hal utama namun sulit berkembang di youtube Indonesia, Ayo Belajar Sejarah✔
@iqbalindrafauzi5600
@iqbalindrafauzi5600 3 жыл бұрын
Hidup hidupilah Muhammadiyah Jangan mencari hidup dalam Muhammadiyah KH. Ahmad Dahlan 1868 - 1923
@efendipratama2247
@efendipratama2247 2 жыл бұрын
Pengajaran MD memang tak bisa di pungkiri luar biasa👍 keluarga mayoritas ikut NU tpi sekola di MD🙏
@jatiherin3311
@jatiherin3311 Жыл бұрын
Bapak sya sekolah di Muhammadiyah, kauman meskipun dia Kristen Protestan tpi diterima baik di sekolah tersebut. Sya rasa sekolah muhammadiyah hampir serupa dengan sekolah Katolik tidak memaksa untuk seiman yg di pentingkan pembelajaran dan kedisplinan
@arissalfuddin
@arissalfuddin 2 жыл бұрын
Bangga menjadi warga Muhammadiyah 😊
@MEGASINERGITVKU
@MEGASINERGITVKU Жыл бұрын
Lembaga pendidikan dan kesehatan swasta terbesar di Indonesia. Salut untuk Muhammadiyah. =====
@dentt739
@dentt739 Жыл бұрын
Tokoh yg aktif dalm organisasi kepemudaan Muhammadiyah yg saya kagumi adalah belajar menimba ilmu di lembaga pendidikan Muhammadiyah sampai lulus,lalu beliau mengajar lalu beliau ikut berjuang utk Indonesia adalah jendral Sudirman,,,
@Julis9526
@Julis9526 3 жыл бұрын
Hormat saya kepada KH Ahmad Dahlan.
@ahmadmuda15
@ahmadmuda15 14 сағат бұрын
KH Ahmad Dahlan adalah Pahlawan, , Perintis, Pejuang bangsa Indonesia yang sangat berjasa besar dalam mencerdaskan bangsa Indonesia.
@diahandikasari3357
@diahandikasari3357 3 жыл бұрын
Bahagia dan bangga menjadi bagian dari Muhammadiyah... ❤ semoga walaupun sedikit, bisa berkontribusi menghidupkan gerakan Muhammadiyah... semoga Muhammadiyah selalu bersinar menerangi Indonesia🥰
@irfanzidnyofficial
@irfanzidnyofficial Жыл бұрын
Salam dari Nahdlatul Ulama
@wimbardilaksono3147
@wimbardilaksono3147 3 жыл бұрын
Paling seneng kalo ada notif update channel melawan lupa.
@muhammadhassan736
@muhammadhassan736 3 жыл бұрын
bangga pernah menempuh S1 di UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA...
@dodidarmawan3632
@dodidarmawan3632 3 жыл бұрын
bangga menjadi bagian dari pemuda muhammadya
@syuhada8377
@syuhada8377 3 жыл бұрын
Alhamdulillah. Muhammadiyah sampai Timor Timur sekarang menjadi Negara Timor Leste .
@sitiwidanastuti6646
@sitiwidanastuti6646 3 жыл бұрын
Jadi inget di suatu masa...fastaghbihul khoirat semboyan
@sultanajaib3011
@sultanajaib3011 3 жыл бұрын
Yang satu alumni mari kita reuni 😃
@agungsudarsono254
@agungsudarsono254 3 жыл бұрын
SMK Muhammadiyah Lemahabang Cirebon 😂. Kalo belom tau cari tau aja di KZbin 😂
@nugiono3478
@nugiono3478 2 жыл бұрын
SMK Muhammadiyah 10 KISARAN
@manhaj_haraki
@manhaj_haraki 2 жыл бұрын
Alhamdulillah bisa menjadi bagian pelajar Muhammadiyah 🤲🏻😇
@raynaldosetiawan5287
@raynaldosetiawan5287 Жыл бұрын
Muhammadiyah itu organisasi yang membangun dan mencerdaskan bangsa dan juga pesan kh Ahmad Dahlan : hidup hidupilah Muhammadiyah jgn mencari hidup di Muhammadiyah
@yuyungnurul7732
@yuyungnurul7732 3 жыл бұрын
Ini adalah sebagian kecil yang sudah dilakukan oleh Muhammadiyah yang selalu mengajarkan kepada kita agar tidak pernah menghitung hitung apa yang diberikan kepada negeri ini. Muhammadiyah selalu ingin memberi dan melayani masyarakat di negeri ini dengan baik karena Muhammadiyah sadar bahwa bangsa ini harus bangkit dan berdiri sebagai negara yang merdeka dalam segala kehidupan.., merdeka dalam belajar, merdeka dalam segala aspek kehidupan untuk tunduk kepada satu hal yaitu mendapatkan Ridlo Allah Subhanahu wa Ta'ala. Muhammadiyah selalu semangat dan bahagia dalam melakukan pembaharuan demi untuk menegakkan Dinnul Islam yang sangat menghargai perbedaan dalam keyakinan. Semoga Muhammadiyah selalu menjadi pergerakan yang berkomitmen menegakkan kebenaran dan keadilan. Aamiin
@yenianggraeni1611
@yenianggraeni1611 3 жыл бұрын
Baru sempet ke tonton. Alhamdulillah Melawan Lupa datang Notification ke HP ku 😘😘😘😘
@nothogmuhammad6381
@nothogmuhammad6381 3 жыл бұрын
Alumni Muhi Jogja hadir. SMA muhammadiyah pertama di indonesia
@gxdz6667
@gxdz6667 3 жыл бұрын
Sang suryaaaaaa, telah bersinar~
@naurahnazhifah7087
@naurahnazhifah7087 3 жыл бұрын
Syahadat dua melingkar...
@amanciojusticio8862
@amanciojusticio8862 3 жыл бұрын
Warna yang hijau berseri....membuatku rela hati
@ArsyaAimantubeHD
@ArsyaAimantubeHD 3 жыл бұрын
@@naurahnazhifah7087 muhammadiyah gerakan ku
@silvianamaharani7698
@silvianamaharani7698 3 жыл бұрын
@@amanciojusticio8862 Ya Allah..... Tuhan Robbiku
@silvianamaharani7698
@silvianamaharani7698 3 жыл бұрын
Muhammad junjunganku
@abchannel7371
@abchannel7371 3 жыл бұрын
Kalo dilihat secara objektif dari sepak terjangnya harusnya KH. Ahmad Dahlan yang sangat bisa juga di jadikan bapak pendidikan Indonesia. Konsep pendidikannya yang baru, serta lebih berdiri lebih dulu daripada Tamansiswa yg baru berdiri 1922. Serta hingga hari ini berkembang pesat diseluruh Nusantara.
@ilhampena
@ilhampena 3 жыл бұрын
Bangga menjadi warga Muhammadiyah.. #muhammadiyah #milad108muhammadiyah
@bukakae3618
@bukakae3618 3 жыл бұрын
kok jadi kepengan ngerasain ngajar di salah satu sekolah Muhammadiyah ya...
@suryobudi-xt4bn
@suryobudi-xt4bn 3 күн бұрын
Berat mas,, ga kayak negeri
@watchjunkies2530
@watchjunkies2530 3 жыл бұрын
Salah satu Atuk saya tokoh muhammadiyah T.M Usman El Muhamaddy & saya bangga...
@yoginapolion479
@yoginapolion479 3 жыл бұрын
Alumni universitas Muhammadiyah Tangerang sini kumpul
@roadtripkalimantan2990
@roadtripkalimantan2990 2 жыл бұрын
anehnya bapak pendidikan nasional bukan ahmad dahlan, melainkan ki hajar dewantara yang sekolahnya saja (taman siswa) sampai sekarang sudah tidak ada lagi, beda dengan muhammadiyah dari dulu hingga sekarang masih eksis malah tambah besar
@Subejo5507
@Subejo5507 8 күн бұрын
Mungkin karena hijau warnanya jadi dihindari oleh kaum nonis, dan kaum abangan, dan karena MU maka dihindari oleh NU...yaa...jadinya minoritas
@ratnazuhra1753
@ratnazuhra1753 4 күн бұрын
Iya juga ya🤔🤭
@faridilbasyarahil6922
@faridilbasyarahil6922 Жыл бұрын
Hampir kebanyakan warga Muhammadiyah bekerja di bidang kesehatan dan pendidikan.
@hamdanimakruf7217
@hamdanimakruf7217 3 жыл бұрын
Fastabiqul Khairat, PDPM Way Kanan - Lampung Nyimak🙏
@ibnufatwa
@ibnufatwa 3 жыл бұрын
Hidup-hidupilah Muhammadiyah (KH Ahmad Dahlan).
@timsarjateng
@timsarjateng 3 жыл бұрын
Squad 1912 😊 luar biasa..
@syaifaniazmi9248
@syaifaniazmi9248 3 жыл бұрын
Up to date emang klo tentang sejarah
@HaryantoSMP1PaliyanGK
@HaryantoSMP1PaliyanGK 3 жыл бұрын
*NU & MUHAMMADIYAH* *Kyai Hasyim* (Hasyim Asy'ari) adalah pendiri NU. Pondoknya di Tebu Ireng, Jombang Jawa Timur. Hampir semua kyai pendiri pondok pesantren di Jawa umumnya adalah pernah belajar kepadanya sehingga diberi gelar *Hadratusy Syaikh* (Maha guru). Ada kisah menarik. Waktu itu belum ada Muhammadiyah, belum ada NU. Kedua ormas terbesar di Indonesia itu belum didirikan. Suatu saat ada santri dari Kauman Jogja bernama *Basyir* mengadu menjelek-jelekkan *KH. Ahmad Dahlan* dihadapan Kyai Hasyim gurunya. KH. Ahmad Dahlan adalah tetangga Basyir yang baru pulang dari Makkah, dan diangap membuat _odo-odo_ baru, sehingga memancing keresahan antara masyarakat kampungnya di Kauman. “Siapa namanya?” tanya Kyai Hasyim. "Ahmad Dahlan” "Bagaimana ciri-cirinya?” Santri Basyir menggambarkannya. "Itu Kang Dahlan!” Kata Kyai Hasyim. Kyai Hasyim dan Kyai Dahlan adalah teman satu pondokan dalam mengaji di pondok Kyai Saleh Darat Semarang dan ketika ngaji di Mekkah. “Tidak apa-apa”, kata Kyai Hasyim, “yang dia lakukan itu _ndalan_ . Kamu jangan ikut-ikutan memusuhinya." Pada akhirnya Basyir justru mendapat _dawuh_ amanat membantu perjuangan KH. Ahmad Dahlan. Tidak hanya Basyir tetapi juga santri Kyai Hasyim Asy'ari lain yang dari Kauman Jogja yaitu *Fahruddin* juga mendapat _dawuh_ yang sama. Satu tahun kemudian ketika Kiai Ahmad Dahlan medirikan Muhammadiyah, Kiai Basyir adalah salah seorang tangan kanan utamanya. Yang menarik kedua santri KH. Hasyim Asy'ari diatas -- putra-putranya akhirnya pernah menjadi orang nomor satu di Muhammadiyah semua. Kyai Fahruddin berputera *Pak A.R Fahruddin* pernah menjabat ketua umum di Muhammadiyah. Setelah itu diganti puteranya Kyai Basyir yaitu *Ahmad Azhar Basyir, M.A.* Kyai Basyir beliau juga titipkan anaknya Ahmad Azhar Basyir kepada kyai NU Kiai Abdul Qodir Munawwir (kakak ipar Kiai Ali Ma’shum) di Krapyak, Yogyakarta, untuk memperoleh pendidikan al-Quran dan ilmu-ilmu agama lainnya. Bahkan bisa dikatakan, Ahmad Azhar Basyir hampir tak pernah ketinggalan mengikuti pengajian Kiai Ali Ma’shum ketika di Krapyak. *KH. ALI MAKSUM, KH. AZHAR BASYIR dan AZIZ* Senja kala itu, santri dari Pati bernama Aziz tiba di Pesantren Krapyak usai menempuh perjalanan beratus kilo dari kediamannya di bagian utara Jawa Tengah. Merasa letih, Aziz kemudian mencari tempat teduh di celah pesantren sekedar untuk beristirahat sembari menunggu jeda Magrib. Maksud dan tujuan ia datang ke Krapyak adalah untuk mendalami keilmuan KH Ali Maksum. Selepas berjamaah, Aziz sowan ke ndalem (rumah) Mbah Ali, memohon restu mengangsuh-kaweruh di Pesantren Krapyak. Ia memperkenalkan diri, bertukar kabar, sampai berkisah mengenai perjalanannya dari Pati hingga sampai di Krapyak. Alih-alih langsung direstui, Mbah Ali malah menguji Aziz. Ia diperintah Mbah Ali meneruskan bait di nazam Alfiyah. Mulanya, Aziz ketar-ketir mendapat tantangan tersebut. “Ayo coba, teruskan nazam ini..” Mbah Ali melantunkan sebait nazam dan dengan lanyah Aziz meneruskan. “Baik, sekarang dibalik. Dibaca dari belakang..” perintah Mbah Ali. Seperti tantangan pertama, Aziz lanyah, tangkas, meneruskan bait-bait yang diucapkan Mbah Ali. Merasa terkagum, Mbah Ali lantas berujar, “Yo wés Ziz, koe wés ra usah sinau agomo nang aku. Besok pagi selepas subuh ikut aku yaaa…” “Nggih, Kiai.” Aziz menjawab gugup. Namun jiwa santrinya menuntun Aziz memilih sami’na wa atho’na dan segera pamit untuk menyudahi sowan yang begitu menggetarkan tadi. Sembari keluar dari ndalem Mbah Ali, Aziz gusar dan terus bertanya-tanya kepada dirinya sendiri, “Kira-kira besok pagi Mbah Ali mau ngajak ke mana ya?” Keesokan harinya, Aziz diajak Mbah Ali pergi. Berdua mereka berboncengan menaiki vespa. Sementara Mbah Ali menyetir di depan, Aziz yang di belakang semakin gusar. Pertanyaan malam terus menggeliat dalam pikirannya. Hingga vespa Mbah Ali berhenti di depan sebuah rumah. Mbah Ali berucap salam sembari tangan kanannya mengetok pintu rumah. Tak berselang lama seorang membukakan pintu. Yang tampak adalah sosok orang tua gagah, berkaca mata dan berpenampilan rapih. Mbah Ali lalu beruluk salam, bertukar sapa, hingga berpelukan erat sekali seperti bertemu sahabat yang lama tidak ditemuinya. Mereka bertiga duduk di ruang tamu. Teh hangat dan hidangan ringan terpapar di meja. Aziz mendapati di sekeliling ruang tamu buku-buku tertata sangat rapih di rak. “Ini Kiai Basyir, sekarang kamu kutitipkan di sini. Belajarlah kepadanya, habiskan buku bacaannya,” pesan Mbah Ali pada Aziz. Seketika perasaan Aziz kalut. Ekspestasi kepergiannya ke Krapyak untuk menimba ilmu ke KH. Ali Maksum, tapi seperti ada “takdir” lain. Ia diperintahkan supaya belajar pengetahuan umum ke tokoh Muhammadiyah, KH. Basyir. Selang beberapa tahun kemudian, Mbah Ali berniat mengambil Aziz di kediaman Kiai Azhar Basyir untuk diboyong kembali ke Krapyak. Sendiri beliau mengendarai vespanya. Sesampainya di kediaman Kiai Azhar, Mbah Ali terkekeh ketika mendapati Aziz sedang membaca buku di pelataran rumah Kiai Azhar. “Loh. Sekarang kamu sudah bisa pakai celana, Ziz?” Aziz diam tak membalas. Kepalanya merunduk tersenyum malu. Mbah Ali masih mengamatinya dari ujung kaki sampai pucuk rambut. Terkekeh. Tak berselang lama, Kiai Azhar Basyir mengenali tawa tersebut dan keluar rumah. Kembali mereka berdua beruluk salam, bertukar sapa, hingga berpelukan erat sekali seperti bertemu sahabat yang lama tidak ditemuinya. “Ngéné yo Syir, sekarang anakku, Aziz mau kubawa kembali ke Krapyak. Kiranya sudah cukup ia dua tahun belajar di sini. Nanti kalau terlalu lama, takutnya ia jadi Muhammadiyah.” Mereka berdua tertawa. Aziz tidak ikut tertawa, merasa belum maqamnya mengikuti tertawa para ulama unggul dari NU dan Muhammadiyah ini. Masih dalam kondisi tertawa, Mbah Ali berujar, “Lihat saja”, telunjuk Mbah Ali tertuju ke celana Aziz, “sekarang dia sudah pakai celana, padahal sewaktu pertama kali ke sini ia masih memakai sarung.” Gelak tawa kembali memenuhi ruang tamu, kecuali Aziz yang hanya mesem. Menurut Shohibul Hikayat, santri bernama Aziz dari Pati ini adalah ayahanda dari M. Imam Aziz (ketua PBNU dan staf khusus wapres). Belakangan diketahui jika Azhar Basyir ketika muda, ia dititipkan kepada KH Abdul Qodir Munawwir oleh ayahnya sendiri, Kiai Basyir-untuk belajar Alquran. Ayah KH Azhar Basyir, yakni Kiai Basyir, pernah mengenyam pendidikan pesantren di Tebuireng Hadrastusy Syaikh KH Hasyim Asy’ari. Tidak hanya itu, Azhar muda juga tidak pernah absen mengikuti pengajian kitab kuning yang diampu oleh KH Ali Maksum. Setelah belajar di Krapyak, Azhar melanjutkan ke Tremas-Pacitan dan lalu Kairo. Di Kairo Azhar berjumpa dan berkarib dengan Gus Dur. Sekembalinya dari Kairo, Kiai Azhar Basyir menjadi Ketua PP Muhammadiyah dan Gus Dur menjadi Ketua PBNU. _Hairus Salim_.
@sutomosutomo9443
@sutomosutomo9443 2 жыл бұрын
Dua ulama hebat...
@muhammadjokyp6532
@muhammadjokyp6532 2 жыл бұрын
Indahnya perdamaian dan toleransi, sebenarnya NU dan Muhammadiyah itu sama. Semuanya indah dan tidak ada yg menyimpang.
@UdinFathudin-ut4he
@UdinFathudin-ut4he 5 күн бұрын
MUHAMMADIYAH ,OrganissSi sosial keagamaan paling SUKSESS sedunia .aku bangga jadi anggotnya
@dedeimanrisman7400
@dedeimanrisman7400 3 жыл бұрын
Semoga konten2nya tetap objektif dan tdk ada kepentingan politik.
@bagusrio8198
@bagusrio8198 2 жыл бұрын
Amin
@taufiqhidayat7969
@taufiqhidayat7969 3 жыл бұрын
Sd Muhammadiyah Lemahbang..bagian kecil dr Muhammadiyah di desa kecil...sang surya terus bersinar.
@alhamghazi1554
@alhamghazi1554 2 жыл бұрын
Allah Tuhan ku.. Muhammad nabi ku.. Al Qur'an kitab ku.. Islam agama ku.. Muhammadiyah gerakan ku.. Muhammadiyah yes..
@ningmunasichah2422
@ningmunasichah2422 3 жыл бұрын
Syukron sangat bermanfaat. 👍👍👍
@jasmerah6291
@jasmerah6291 3 жыл бұрын
Al Islam agama ku Muhammadiyah gerakan ✊
@irfanzidnyofficial
@irfanzidnyofficial Жыл бұрын
Nama Prof. Dr. Mr. R. Soelaiman Effendi Koesoemah Atmadja jarang diketahui generasi muda saat ini, padahal jabatan nya dulu ketika awal kemerdekaan Indonesia tahun 1945 termasuk strategis sebagai ketua Mahkamah Agung pertama Indonesia.
@RisNataka
@RisNataka 3 жыл бұрын
Salam dari muhammadiyah banjarmasin
@irmanelly4275
@irmanelly4275 3 жыл бұрын
Ahlakul kharimah Kiyai Dahlan tauladan...
@inggaraditz
@inggaraditz 3 жыл бұрын
Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA hadir!
@alhamghazi1554
@alhamghazi1554 Жыл бұрын
Muhammadiyah mencerdaskan Bangsa, mencerahkan Semesta.. 👍👍👍👍
@firmansomantri512
@firmansomantri512 3 жыл бұрын
[ MuhammadiyaH ] istiqomah dalam peradaban..
@asihwidhiarti5352
@asihwidhiarti5352 2 жыл бұрын
Min request tentang peran Kyai Dahlan mendorong kemajuan kaum perempuan di zamannya dunk.
@fazlurrahmanmaulana3406
@fazlurrahmanmaulana3406 3 жыл бұрын
Alumni Universitas Muhammadiyah Malang hadir 😊
@abyandaffa8047
@abyandaffa8047 3 жыл бұрын
Top Muhammadiyah 🤘
@mnurrofiqaddiansyah7442
@mnurrofiqaddiansyah7442 3 жыл бұрын
Bangga dgn persyarikatan
@idrissamiun
@idrissamiun 3 жыл бұрын
Islam Agamaku Muhammadiyah Gerakanku
@isnawatiyunimasyithah8018
@isnawatiyunimasyithah8018 3 жыл бұрын
Muallimaat muh. Yogya slalu maju...
@Blangkonan1993-hh9ki
@Blangkonan1993-hh9ki 11 күн бұрын
😊 بسم الله الرحمن الرحيم 😊
@nizamazhar3797
@nizamazhar3797 3 күн бұрын
Bangga menjadi warga Persyarikatan Muhammadiyah
@dwibagusirawan5980
@dwibagusirawan5980 3 жыл бұрын
Tiada henti menyinari negeri
@vickyrahmansyah7628
@vickyrahmansyah7628 3 жыл бұрын
Bahas UII min, Universitas Nasional Pertama di Indonesia, univ pertama yang di dirikan sendiri oleh para tokoh pendiri bangsa Indonesia.
@wongtanimnj7333
@wongtanimnj7333 3 жыл бұрын
Se7
@mmaulanafajrin
@mmaulanafajrin 3 жыл бұрын
Setuju
@agungpraddana127
@agungpraddana127 2 жыл бұрын
Sang surya tetap bersinar
@NasyiatulLaili
@NasyiatulLaili 3 жыл бұрын
Alumni Universitas Muhammadiyah Malang FAI hadir...
@dvlagetv715
@dvlagetv715 3 жыл бұрын
Keren Melawan Lupa
@raynaldosetiawan5287
@raynaldosetiawan5287 Жыл бұрын
Alumni umt dan pengurus tapak suci umt 👌👌👌
@wawansusanto
@wawansusanto Жыл бұрын
Aku terinspirasi dari KH Ahmad Azhar Basyir saat disuruh Hadratussyaikh KH Hasyim Asy'ari untuk "Bantulah Dia...!" setelah menceritakan tentang KH Ahmad Dahlan di kampung halamannya.
@aldinoramanda1923
@aldinoramanda1923 3 жыл бұрын
Al Islam agamaku, Muhammadiyah gerakanku
@erlanggasyauqie6278
@erlanggasyauqie6278 3 жыл бұрын
Institut Bisnis Muhammadiyah Bekasi hadir
@afeemulia3248
@afeemulia3248 2 жыл бұрын
Baarakallahu...👍
@mamaspoi782
@mamaspoi782 2 жыл бұрын
bapak saya sma di muhammadiyah kauman, padahal waktu itu bapak sya beragama buddah. pantes pemikiranya revolusioner.
@sunartonarto5311
@sunartonarto5311 Жыл бұрын
Alhamdulillah Pendidikan Muhammadiyah tersebar di seluruh Indonesia dari sabang sampai meraoke
@dedeimanrisman7400
@dedeimanrisman7400 3 жыл бұрын
Min ,request tentang Ahmad Syurkati dan Al-Irsyadz nya donk
@sitibariroh2140
@sitibariroh2140 3 жыл бұрын
Luar biasa
@mariaaribeni7412
@mariaaribeni7412 3 жыл бұрын
Fastabiqul Khoirot 😇
@rikofebri627
@rikofebri627 3 жыл бұрын
lebih dari 1 abad tetap berdiri
@sdmuhammadiyah1surakarta847
@sdmuhammadiyah1surakarta847 3 жыл бұрын
Sekolah Berkebudayaan Unggul
@petasanChanel
@petasanChanel 3 жыл бұрын
Jawa barat hadir
@arissetiawan5499
@arissetiawan5499 3 жыл бұрын
Dari SD sampai SMA bersekolah di Muhammadiyah terus 👍👍
@muhammadimammaruf6072
@muhammadimammaruf6072 3 жыл бұрын
Request.. Tamansiswa dong min
@alexalex1312
@alexalex1312 2 жыл бұрын
Mendapat bantuan dan mendukung👍 ✅
@malangkotaku2336
@malangkotaku2336 3 жыл бұрын
Muhammadiyah membagakan
@ahmadnurhuda3920
@ahmadnurhuda3920 3 жыл бұрын
Bojoku alumni mualimat
@ariakelana7483
@ariakelana7483 3 жыл бұрын
Alumni SMK Muhammadiyah hadir 👍
@fajaryudha4297
@fajaryudha4297 3 жыл бұрын
First 🔥
@fahmiprimayadi5
@fahmiprimayadi5 Жыл бұрын
Agama mesjid 11.473 Mushola 8.725
@hanuladsihwulan9553
@hanuladsihwulan9553 3 жыл бұрын
👊👊👊
@zackborneo776
@zackborneo776 2 жыл бұрын
Padahal saya membaca biografi K.H Achmad Dahlan, beliau dulu menggunakan zikir, wirid,, tahlil, barjanzi. Sekarang koq tidak 😢
@RisNataka
@RisNataka 2 жыл бұрын
Apa salahnya
@zackborneo776
@zackborneo776 2 жыл бұрын
@@RisNataka gak ada yg salah, hanya ada sedikit perubahan
@ahmadsaoqi5005
@ahmadsaoqi5005 2 жыл бұрын
@@zackborneo776 karna di Muhammadiyah tidak ada yang di kultuskan, almh. Kiyai h. Ahmad dahlan tidak pernah membuat buku fiqih coba anda kampung kauman ada keluarga dri kiyai bahwa kiyai, h ahmad dahlan tidak pernah menulis buku fiqih itu keluarga nya kiyai sendiri yang ngmng, jangan mengajari orang muhammadiyah tentang muhammadiyah
@ahmadsaoqi5005
@ahmadsaoqi5005 2 жыл бұрын
@@zackborneo776 lgi kami tidak pernah menyalahkan amalan Ormas islam yang ada di indonesia justru kami menghargai perbedaan pendapat soal memahami agama, muhammadiyah nu sama saja dari dulu, sekarang apah muhammadiyah berbeda sedikit aja di tuduh wahabi sesat ajarannya sudh berubah mana ada keluarga besar saya muhammadiyah dan hidup di lingkungan nahdiyin gapp selow " Hidup rukun tidak ada benturan, muhamadiyah islam berkemajuan intelektual nya tinggi jadi gaush mengajari orang muhammadiyah tentang sejarah nya berdirinya muhammadiyah
@zminfo6170
@zminfo6170 Жыл бұрын
@@ahmadsaoqi5005 tapi sedikit sharing, di lingkungan tempat tinggal saya,,, mereka tidak mau menyatu dengan masyarakat yg Mayoritas NU, seolah sudah terdoktrin tidak mau menyatu. Kalau saya sih fine fine aja. Ilmu Fiqih yg paling kompleks kan sdh dikarang oleh Imam Syafii
@cahmeromong
@cahmeromong 3 жыл бұрын
Saya orang nu tapi saya orang muhammadiyah
@fahmiprimayadi5
@fahmiprimayadi5 Жыл бұрын
Muhammadiyah ibadah haji 1890 1902-1904 budi utomo Adanya mi 1 Desember 1911 Mts Ma Susah masa lalu sekolah Alquran dan sunnah nabi Muhammad saw Islam as sunnah wal jamaah Alquran dan hadis Hukum syariah Mazhab para ulama Salafiyah Alquran dan sunnah Imam-imam salaf mazhab sunni Empat mazhab sunni M.rasyid Richard M.bin abdul wahhab Ahmad ibnu taimiyyah Ibnu qayyim Muhammadiyah berdiri 18 november 1912 Asal jogyakarta Miai Zaman Jepang gakukotai organisasi pelajar Akademi teknik ( kogyo daigaku) Masyumi Jadi bersatulah Muhammadiyah jangan berpecah belah karena jangan menjadi dengan nu karena gurunya sama tegakaan ukwah islamiyah tidak harus logo tapi keimanan
@fahmiprimayadi5
@fahmiprimayadi5 Жыл бұрын
Amal usaha Slb 71 Tk tpq 4623 Sd mi 2604 Smp mts 1772 Sma smk ma 1143 Ponpes 440 Perguruan tinggi 177 Kesehatan 7 Sosial 5 Ekonomi 2
@ummatislamyanglugudanpolos4995
@ummatislamyanglugudanpolos4995 3 жыл бұрын
Tolong kupas rekam jejak maraden panggabean
@yusanmeinafputra894
@yusanmeinafputra894 3 жыл бұрын
Selamat Sahur hehe
@ArsyaAimantubeHD
@ArsyaAimantubeHD 3 жыл бұрын
Muhammadiyah gerakan ku
@sdsangpencerah
@sdsangpencerah 3 жыл бұрын
🔥 SANG PENCERAH 🔥
@banghuda1107
@banghuda1107 3 жыл бұрын
Four 😎
@muhammadbaridbakhrim.b.b7380
@muhammadbaridbakhrim.b.b7380 3 жыл бұрын
Umy 99 ip
@jrsduta6883
@jrsduta6883 2 жыл бұрын
Muhammadiyah di lawan.. Jangan bilang Nu punya peran seperti Muhammadiyh
@ratnazuhra1753
@ratnazuhra1753 4 күн бұрын
Sombong dan ujub bukan karakteristik Muhammadiyah saya rasa.
@fahmiprimayadi5
@fahmiprimayadi5 Жыл бұрын
Sekolah pesantren juga Sekolah
@fahmiprimayadi5
@fahmiprimayadi5 Жыл бұрын
Sebagai warga nu muhammadiyah harusnya akur
@Subejo5507
@Subejo5507 8 күн бұрын
Bahkan raja Yogya saja tidak punya keinginan sekuat kyai Dahlan.
@Syurh22334
@Syurh22334 3 жыл бұрын
Anak SMA MUH TGT mana😂, Nonton video cuma mau Ngeliat SMA MUH TGT disorot🤦🏾‍♂️😆wkwk
Melawan Lupa - Mata Air Keteladanan KH AR Fachruddin
29:37
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 54 М.
JEJAK LANGKAH "Bung Karno dan Islam"
46:08
TVRI Nasional
Рет қаралды 11 М.
The child was abused by the clown#Short #Officer Rabbit #angel
00:55
兔子警官
Рет қаралды 15 МЛН
OMG🤪 #tiktok #shorts #potapova_blog
00:50
Potapova_blog
Рет қаралды 17 МЛН
Climbing to 18M Subscribers 🎉
00:32
Matt Larose
Рет қаралды 37 МЛН
Melawan Lupa - Keteladanan Mohammad Natsir
27:56
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 136 М.
Melawan Lupa - Cipto Mangunkusumo, Dokter Revolusioner
29:45
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 60 М.
Melawan Lupa - Ketika Perusahaan Perusahaan Asing Dinasionalisasi
26:35
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 131 М.
SKAKMAT ANIES BASWEDAN
47:12
Pandji Pragiwaksono
Рет қаралды 1,3 МЛН
Sejarah Sudirman: Guru Muhammadiyah Jadi Jenderal Besar
12:08
PinterPolitik TV
Рет қаралды 70 М.
Buya Haedar : “Agama Harus Hadir Menjadi Value, Menanamkan Nilai-Nilai Luhur”
28:10
Sejarah KH Ahmad Dahlan: Jalan Berliku Sang Pembaharu
10:02
PinterPolitik TV
Рет қаралды 94 М.
Melawan Lupa - Rasuna Said: Singa Betina Pergerakan Kemerdekaan
23:21
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 37 М.
Melawan Lupa - Jalan Ksatria Pierre Tendean
26:10
Melawan Lupa Metro TV
Рет қаралды 228 М.
The child was abused by the clown#Short #Officer Rabbit #angel
00:55
兔子警官
Рет қаралды 15 МЛН