Mengapa "Nihon" Berubah Menjadi "Jepang" dalam Bahasa Indonesia?

  Рет қаралды 118,258

Bumi Peta

Bumi Peta

Күн бұрын

Jepang merupakan salah satu negara paling populer di Indonesia. Tapi, nama asli Jepang ternyata bukanlah "Jepang". Jadi, apa nama aslinya? Dan mengapa kita menyebutnya sebagai "Jepang"?
Chapters:
0:00 Intro
0:29 Nihon
0:59 Jepang
2:24 Jepun
4:05 Japan
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
BGM:
Sakura 2020 by Roa Music
~~Roa Music~~
▶KZbin
/ roamusic
▶Spotify
open.spotify.com/artist/1ETpo...
▶Soundcloud
/ roa_music1031
--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Disclaimer: All media used in this videos belong to the respective owner. No copyright infringement intended.
Copyright Disclaimer under section 107 of the Copyright Act 1976, allowance is made for “fair use” for purposes such as criticism, comment, news reporting, teaching, scholarship, education and research.

Пікірлер: 347
@BumiPeta
@BumiPeta Жыл бұрын
Nihongo wakaranai.
@syabilachmad6915
@syabilachmad6915 Жыл бұрын
Daisuki desu
@tonyliem1487
@tonyliem1487 Жыл бұрын
Ma... Nihongo wa sukoshi Muzukashīdesu. Boku Ni yoru to odorokanai desu. Sok jepang :v hehehe..
@dark_side39
@dark_side39 Жыл бұрын
What do you say? 😂
@BumiPeta
@BumiPeta Жыл бұрын
@@dark_side39 I say Suzuki Toyota Kawasaki Nintendō Kyanon Sonī Honda
@BumiPeta
@BumiPeta Жыл бұрын
@@tonyliem1487 Apakah kamu 林?
@divaaa1955
@divaaa1955 Жыл бұрын
Kalau di Brunei, kami sebut "Jipun". Salam dari Limbang, Sarawak.
@choileekim36
@choileekim36 Жыл бұрын
Limbang itu nama distrik Brunei yang diserahkan kepada Sarawak ya?!
@nabell5764
@nabell5764 Жыл бұрын
​@@choileekim36 dia suku melayu brunei tapi tinggalnya di sarawak
@choileekim36
@choileekim36 Жыл бұрын
@@nabell5764 🤔🤔
@shoichi86
@shoichi86 Жыл бұрын
Sabahan pun panggil jipun juga
@orangaring2804
@orangaring2804 Жыл бұрын
jipun? jepun? beda kah? atau beda aksen aja?
@madscientist9523
@madscientist9523 Жыл бұрын
Bukannya dari Bahasa Cina, Jih-Pen (-Kuo) "(negara) matahari terbit"? Ini, kan, yang jadi asal kata Jepang, Jih-pen diserap ke Inggris jadi _Japan,_ ke Perancis jadi _Japon_ atau ke Italia jadi _Giappone._ Kalah tenar istilah Nippon, Nihon (Nichi-hon) walau artinya sama 'asalnya matahari'. Serap menyerap bahasa kadang aneh. Sama saja kayak Bahasa _Mandarin._ Mandarin bukan kata dari Bahasa Cina, tapi awalnya dari Bahasa Sanskrit, _manh_ yang artinya mikir atau _mantrin_ yang artinya juru pikir alias penasehat. Lalu istilah _mantrin_ ini dipinjam oleh Melayu jadilah _mantri_ (menteri raja). Dari sini dipinjam oleh Bahasa Portugis dengan lidahnya jadi _Mandarim_ lalu oleh Spanyol jadi _Mandarin_ dan akhirnya artinya berubah lagi _Mandarin_ ini jadi bahasa yang dipakai oleh 'peradilan dan istana', bahasa resmi para pejabat tinggi Cina. Hampir semua nyebut Mandarin, bukan Putonghua, aslinya. Sama kayak Japan, Jepang vs Nihon, Nippon.
@naufalikhlasksatria9228
@naufalikhlasksatria9228 Жыл бұрын
Manh = pikir = Mind = pikiran
@user-fs4qy8ks4u
@user-fs4qy8ks4u Жыл бұрын
日本 nippon/nihon itu sebenarnya nama dari cina, 日 (matahari) dan 本 (akar, asal) jadi definisi dari 日本 adalah "tempat asal muasal matahari terbit". nama asli negara jepang kuno sendiri adalah 大和 (yamato). untuk pengucapan mandarin dari riben itu yg benar er-pen, bukan riben.
@om_telolet_om666
@om_telolet_om666 Жыл бұрын
Sekali lagi, ini yg dibahas asal usul nama Jepang dalam bahasa Indo. 🙂 Yamato sendiri nama kerajaan lain sebelum Jepang bersatu.
@user-fs4qy8ks4u
@user-fs4qy8ks4u Жыл бұрын
@@om_telolet_om666 memang ini channel bahas sejarah nama negara dlm b.indonesia tapi silahkan play pada menit 0.17 adminya bilang "..aslinya bernama nihon" disitu dia membahas nama asli, bukan nama indo.. yamato adalah kerajaan yg menyatukan sebagian besar jepang atau bisa disebut cikal bakal negara jepang karena dari wangsa yamato ini juga menurunkan kaisar² jepang sampe sekarang, ratu genmyo sendiri yg memilih huruf 和/倭 untuk menulis nama yamato. huruf 和 sendiri sampe sekarang masih dipakai untuk menulisakan istilah atau kosakata yg merepresentasikan jepang, seperti 和服 (pakaian jepang)、和語 (kosakata/istilah asli jepang)、和食 (makanan jepang) dll. FYI nihon itu nama yg diberikan bangsa china kepada negeri jepang karena letak geografisnya.
@BumiPeta
@BumiPeta Жыл бұрын
@@user-fs4qy8ks4u Well, nama "Indonesia" juga awalnya juga dicetuskan oleh orang Skotlandia dan orang Inggris, bukan oleh rakyat Nusantara sendiri. Tapi terlepas dari siapa yg awalnya memberi nama, intinya saat ini nama resmi Indonesia adalah "Indonesia", dan nama resmi Jepang adalah "Nihon". Dan orang Jepang saat ini juga menggunakan kata "Nihon" untuk menyebut negara mereka.
@user-fs4qy8ks4u
@user-fs4qy8ks4u Жыл бұрын
@@BumiPeta jadi nama asli apa nama resmi ? 😂 kata nihon sendiri diambil dari bacaan kanji on-yomi, yaitu bacaan kanji yg diserap dari cina kemudian disesuaikan dengan lidah orang jepang. di jepang sendiri huruf kanji secara umum punya 2 cara baca : 1. Kun-yomi : cara baca jepang, yg merepresentasikan kosakata asli dari jepang 2. On-yomi : cara baca nada/cina, yg merepresentasikan kosakata serapan dari cina atau disebut juga kan-go Sebenarnya ada beberapa lagi seperti bacaan jinmeyo (bacaan untuk nama orang dan tempat).
@BumiPeta
@BumiPeta Жыл бұрын
@@user-fs4qy8ks4u Jadi, anda membahas nama Jepang Kuno atau nama Jepang saat ini?
@MrAmaniogol
@MrAmaniogol Жыл бұрын
Nama "Jepang" didasarkan pada pengucapan Cina 日本 dan diperkenalkan ke bahasa Eropa melalui perdagangan awal. Pada abad ke-13, Marco Polo mencatat pelafalan awal Mandarin atau Wu Tionghoa dari aksara 日本國 sebagai Cipangu. Nama Melayu kuno untuk Jepang, Japang atau Japun, dipinjam dari dialek Cina pesisir selatan dan ditemui oleh pedagang Portugis di Asia Tenggara, yang membawa kata tersebut ke Eropa pada awal abad ke-16. Versi pertama nama tersebut dalam bahasa Inggris muncul dalam sebuah buku yang diterbitkan pada tahun 1577, yang mengeja namanya sebagai Giapan dalam terjemahan surat Portugis tahun 1565
@jordanchan4730
@jordanchan4730 Жыл бұрын
Terkadang algoritma KZbin nggak buruk juga ngasih saran channel, mantab informasinya bang, auto subscribe 👌
@tonyliem1487
@tonyliem1487 Жыл бұрын
Mimin bilang soal kalau Mandarin ada banyak aksen, Memang betul. Seperti Aksen Hakka yang saya dan keluarga gunakan, Jepang kalau di Hakka negara Jepang disebut Ngi̍t-pún.
@user-fs4qy8ks4u
@user-fs4qy8ks4u Жыл бұрын
Hakka itu bukan aksen mandarin, tapi bahasa sendiri.. kalo aksen itu cara bicara atau logat.
@andry-borneo
@andry-borneo Жыл бұрын
Hakka di pontianak bilang NyitPun
@misariki4740
@misariki4740 Жыл бұрын
Kalau bahasa Inggris japanese
@fajarputra4531
@fajarputra4531 Жыл бұрын
@@misariki4740 Japanese pornnstar🤨
@user19999jjj
@user19999jjj 10 ай бұрын
Dialek kali ya om, bukan Aksen.
@alfajri2868
@alfajri2868 Жыл бұрын
Di eropa banyak juga negara yg namanya berbeda, kayak jerman, nama aslinya Deuchtland tapi nama internasionalnya Germany, Yunani nama aslinya Greece..
@zoujou5000
@zoujou5000 Жыл бұрын
Belanda nama aslinya holland,dutch,netherland. Spanyol namanya aslinya espana,spain, francis nama aslinya france, inggris nama aslinya england
@sky-fz3zs
@sky-fz3zs Жыл бұрын
wah langsung dibahas dong, thanks bgt ya min udah nerima request saya🙏🏻
@musicallicious
@musicallicious Жыл бұрын
Jepang itu ada nama lain dlm bhs jepang jg selain nihon yaitu nippon … dlm negara-negara asia lainnya nama jepang hampir sama pengejaannya walopun menyerempet krn pengaruh kedekatan geografis dan budaya contoh penyebutan nama jepang : china (riben), korea (ilbon), thailand (nipun), kamboja (chibon), vietnam (yatban) bahkan orang jawa jaman nenek kita dulu blg jepang = nipon.. gitu … kecuali malaysia pengaruh inggris dan hokien ke melayu jadi jepun, bahkan bali juga blg jepun.. kalo bhs indonesia blg jepang krn pengaruh bhs internasional japan jd jepang
@kanzanjasmarapradana4820
@kanzanjasmarapradana4820 Жыл бұрын
Jangan lupakan min, masa politik isolasi Jepang selama 2 Abad juga mempengaruhi juga penamaan ini
@faiq026
@faiq026 Жыл бұрын
Keren min channelnya. Banyak ide2 videonya yang saya sendiri udah lama kepikiran tapi males cari sendiri jawabannya. Thanks min
@azindependence94
@azindependence94 Жыл бұрын
Kalau bidayuh daerah bau, sarawak, kami sebut "jepon" salam dari sarawak, malaysia min 🫰🏽
@rezaalan3991
@rezaalan3991 Жыл бұрын
Keren versi lengkapnya. Next bahas tetangganya, yaitu Korea. Lebih kompleks lagi sih, soalnya Utara nyebut Choson, sedangkan Selatan nyebut Daehan Minguk, koreksi kalau salah.
@bawonos024
@bawonos024 Жыл бұрын
UP UP UP
@tualangilouis
@tualangilouis 11 ай бұрын
korut nyebut dirinya choson/조선 lalu nyebut negara korsel itu namhan/남한 (han selatan) atau namchoson/남조선. sedangkan korsel nyebut dirinya hanguk/한국 (negara han) lalu nyebut negara korut itu bukhan/북한 (han utara)
@jagaddewa8
@jagaddewa8 Жыл бұрын
0:40 Terjemahan lagunya Rick Astley 😂😂
@sadikintuantuan2540
@sadikintuantuan2540 Жыл бұрын
Mntap pnjlasan ny 👍👍
@adelia2020
@adelia2020 Жыл бұрын
Ilmu yg bermamfaat
@EasternWorldChannel
@EasternWorldChannel Жыл бұрын
Bahas juga tentang pulau Kalimantan yang menjadi milik Indonesia, Malaysia dan Brunei Darussalam. Kenapa dalam bahasa Indonesia disebut sebagai "Kalimantan" sedangkan dalam bahasa Inggris justru disebut sebagai "Borneo"?
@Neuen21
@Neuen21 Жыл бұрын
Sulawesi juga, disebut celebes
@Rinoarashi-P
@Rinoarashi-P Жыл бұрын
Kalimantan itu hanya sebutan untuk Borneo bagian Indonesia-nya saja, secara keseluruhan pulau tersebut bernama Pulau Borneo. Oleh sebab itu, Malaysia timur dan Brunei bukan berada di Kalimantan. Itu juga alasan kenapa ada Provinsi Kalimantan Utara, padahal posisinya bukan di ujung utara pulau Borneo. Mungkin kasusnya mirip dengan England/Britain. England itu hanya suatu daerah di selatan pulau Britania, bukan keseluruhan pulau. Jadi kita ga bisa bilang Scotland itu berada di England, karena England tidak mencakup seluruh pulau Britania.
@ahmadalbab6882
@ahmadalbab6882 Жыл бұрын
TO THE POINT BORNEO ISLAND KALIMANTAN (INDONESIA) SABAH, SARAWAK (MALAYSIA) (BRUNEI) JADI KESEMUA BAGIAN ITU BERADA DI BORNEO,TAPI ORANG INDONESIA KESEMUA MENGIRA KALIMANTAN IALAH KESELURUHAN PULAU TERSEBUT TETAPI TIDAK. KALAU MAHU NAMA PULAU ITU KALIMANTAN SEMUA PASTI KENA KESEMUA BERNAMA BERDASARKAN KALIMANTAN,CONTOH MISALNYA INGIN NAMA BORNEO TUKAR KE KALIMANTAN GO INTERNASIONAL (KALIMANTAN SARAWAK ) (KALIMANTAN SABAH)(KALIMANTAN BRUNEI) BARU DI MASUK AKAL, NAMA KALIMANTAN ITU HANYA UNTUK INDONESIA TAPI TIDAK UNTUK MALAYSIA BRUNEI DAN INTERNASIONAL
@muntashir
@muntashir Жыл бұрын
@@Rinoarashi-P Menurut KBBI Kalimantan itu sebutan untuk seluruh pulau, bukan cuman bagian Indonesia saja. Sedangkan Borneo itu sinonim dari Kalimantan.
@untitledk9
@untitledk9 Жыл бұрын
Borneo itu asal muasalnya dari salah penyebutan orang Eropa ke orang Brunei (karena pelabuhan pertama yg mereka tuju buat berdagang di pulau itu wilayah Brunei) yang dari Brunei jadi broneo dan akhirnya jadi Borneo. Mirip-mirip lah sama Celebes. Kalau Kalimantan aslinya dari bahasa sansekerta "Kalamanthana"
@ryanghiyats25
@ryanghiyats25 Жыл бұрын
Oh begitu ya 😁👍
@aldie00
@aldie00 Жыл бұрын
0:34 referensi Rick roll?
@RahadianPratamaPutra
@RahadianPratamaPutra 10 ай бұрын
Salfok dg peta ketika itu, dari Azores langsung ke Cipangu wkwk, New World belum di jelajahi. Selain itu ada Java Minor dan Java Mayor 😮
@budiawan1784
@budiawan1784 Жыл бұрын
Oh begitu ternyata. Makasih ya
@ferdyholim5687
@ferdyholim5687 Жыл бұрын
"Riben" tidak dibaca Riben tapi dibaca Re-pen dengan bunyi R yang tidak terlalu kentara dan bunyi E seperti pada kata "elang". Riben adalah transliterasi 日本 ke huruf Latin sesuai sistem Hanyu pinyin. Dalam sistem Wade-Giles 日本 ditransliterasi ke huruf Latin sebagai "Je-pen".
@nazriahmad3158
@nazriahmad3158 Жыл бұрын
kontent ini menarik - ilmiah 👌🏻
@parelzz
@parelzz Жыл бұрын
bang kenapa kita nyebut negara Korea sebagai Korea? padahal bahasa lokal Korea menyebut negaranya sebagai Han-gug. apakah ada hubungannya nama Korea dengan Dinasti Goryeo?
@BumiPeta
@BumiPeta Жыл бұрын
Karena kita bukan orang Korea.
@parelzz
@parelzz Жыл бұрын
@@BumiPeta tau sih min, maksudnya saya minta penjelasan🗿
@BumiPeta
@BumiPeta Жыл бұрын
@@parelzz Ee.. Aku bisa jelaskan. -Kid #1
@Naraku19899
@Naraku19899 Жыл бұрын
​@@BumiPeta sekalian Ama China juga bang yang dalam bahasa Mandarin di sebut sebagai zhonghuo atau zhongguo
@muntashir
@muntashir Жыл бұрын
🇰🇵 : Apa itu 'Han-gug"? Negara kami disebut "Choson".
@chaserbaamalch757
@chaserbaamalch757 Жыл бұрын
Request, bahas negara lain yg nama aslinya beda jauh dgn sebutan baik bahasa Inggris maupun bahasa Indonesia, seperti Korea (baik Utara maupun Selatan) India Maladewa Jerman Finlandia Hungaria
@yhendra3928
@yhendra3928 Жыл бұрын
Kakekku dulu masih sempat ketemu para orang jepang, orang sana manggilnya orang nippon
@nandreans6444
@nandreans6444 Жыл бұрын
Alm kakek buyutku dulu juga hidup di era itu dan nyebutnya nippon.
@christianrhendy8145
@christianrhendy8145 Жыл бұрын
keren sekali penjelasannya bang, tapi maap itu salfok di 0:39 soalnya baru sadar kena rick roll😭😭
@nazriahmad3158
@nazriahmad3158 Жыл бұрын
ありがとうございます
@200560076
@200560076 Жыл бұрын
Bukan riben bang cara baca artikulasi mandarinnya. Tapi "je pen" coba pakai referensi suara translate google vang
@van2142
@van2142 Жыл бұрын
pembawaan konten nya mengingatkan saya sama inspect history 😁
@thrnmuhammad
@thrnmuhammad Жыл бұрын
Good...
@IrVan2894
@IrVan2894 Жыл бұрын
baru aja nanya kenapa jepang di disebut jepang di video mesir... eh jwaban nya udh ada disini
@FafifuChannel
@FafifuChannel Жыл бұрын
Bahas penamaan korea juga min
@kalebzenaraprameswara4562
@kalebzenaraprameswara4562 10 ай бұрын
Kalo nihon ditulis dengan kanji kita lihatnya malahan kek matahari dan buku
@desiyantianwar8032
@desiyantianwar8032 8 ай бұрын
Bahas onomopia, Min🙏
@Racleyoo
@Racleyoo Жыл бұрын
next, kenapa negara "Al Maghribi" di Inggris disebut "Morocco" dan di Indonesia disebut "Maroko"??
@ahmadalbab6882
@ahmadalbab6882 Жыл бұрын
Alah cuma ejaan doang,Morocco itu tetap dibaca Moroko baik Indonesia atau internasional,kalau maghribi itu bahasa arab iaitu negara berada di barat tenggara.
@orangaring2804
@orangaring2804 Жыл бұрын
Magribi itu ada daerah sendiri kan di mana ujung afrika mana negaranya lupa namanya itu ada daerah magribi
@cindybeauty9878
@cindybeauty9878 Жыл бұрын
ri ben itupun cara bacanya re pen ( pakai e pepet semua). dimana re terdengar spt je. dr bhs mandarin pun jg mengarah ke kata jepang
@krisboowww
@krisboowww Жыл бұрын
Turkiye dong min next
@Fandy_Ke_Busan
@Fandy_Ke_Busan Жыл бұрын
Aku tinggal di Korea Selatan di Kota Busan Setara dengan keturunan Indonesia
@darkhorse1603
@darkhorse1603 Жыл бұрын
Train to Busan 🫣
@Fandy_Ke_Busan
@Fandy_Ke_Busan Жыл бұрын
@@darkhorse1603 iya di Busan
@mochmulyadi3527
@mochmulyadi3527 Жыл бұрын
Saya kira terlalu teoritis itu. Pakai hukum Archimedes saja. Yakni : Jika orang Indonesia sudah menyebut maka terserahau terima atau tidak. Nihon >>> Jepang. Anglikan / England >>> Inggris. Netherland >>>> Belanda Greece >>> Yunani. Jadi harus nurut. Gitu saja 😀😀😀
@patrick-terra
@patrick-terra Жыл бұрын
👍😁
@ONA_Waifunya_Yui-Chan
@ONA_Waifunya_Yui-Chan Жыл бұрын
Terus Kenapa China Di Panggil China Atau Tiongkok, Kenapa Bukan Zhongguo Aja
@novasiswanto3849
@novasiswanto3849 Жыл бұрын
NIHON/JAPAN日本、 CHUUGOKU/ CHINA 中国 、KANKOKU/KOREA 韓国、INDONESIA インドネシア 、BEIKOKU/AMERICA 米国
@wa_806
@wa_806 10 күн бұрын
Bang coba bahas zona waktu bang kenapa zona waktu suatu negara tidak lurus dan apakah itu berfaktor pada wilayah atau historis nya bang
@dolladul9431
@dolladul9431 Жыл бұрын
Awu, ku sudah tau.
@choiphatvepry7863
@choiphatvepry7863 Жыл бұрын
Bahas Pantai Gading/Côte d'Ivoire dong min
@indahasmarani2338
@indahasmarani2338 Жыл бұрын
Cote D'ivoire (Perancis) → Cote = Coast D'ivoire = Ivory Cote D'ivoire →Ivory Coast(Inggris) → Ivory → Gading Coast → Pantai Ivory Coast → Pantai Gading (Indonesia)
@tahubulat5516
@tahubulat5516 10 ай бұрын
Cipangu tuh belah mananya Ciwidey bang?
@rezaazura3
@rezaazura3 Жыл бұрын
pengen nanya juga sih, tapi bukan soal penyebutan nama negara.....kenapa di indonesia, snow disebut salju, dan malaysia disebut salji, darimana asal usulnya ya?
@alapalaplapar6399
@alapalaplapar6399 Жыл бұрын
Bahasa Arab'y gundukan ès itu salji.
@Freepalestine_17
@Freepalestine_17 Жыл бұрын
Pesawat all Nippon airways atau ana ada berhubungan dengan nama asli Japan Nippon atau Japan Inggris kalau Indonesia Jepang
@yourselfinside3886
@yourselfinside3886 Жыл бұрын
Maaf hanya untuk masukkan setahu saya kata tionghoa itu menjurus pada keturunan bangsa cina yang menetap di Indonesia, dan kata tiongkok itu menjurus pada negara cina yang sudah diubah.
@elgarlvn2211
@elgarlvn2211 Жыл бұрын
bang request tentang nama negara India
@tandrewichen2009
@tandrewichen2009 Жыл бұрын
1:44 日本 dibaca Re Pen ~
@rizkianandres5179
@rizkianandres5179 Жыл бұрын
Karna nama nihon bukan kosakata bahasa indonesia😂
@papayuu886
@papayuu886 Жыл бұрын
Bang bahas kenapa negara Côte d'Ivoire di indonesia disebut pantai gading ?
@dedeprhtyn
@dedeprhtyn Жыл бұрын
Karna di negara nya terdapat gading kerboi di pantai nya
@aeper3130
@aeper3130 Жыл бұрын
Translate langsung sih itu kayanya pantai gading nama resminya bahasa perancis cote = coast(ing)/pantai(ind) ivoire= ivory(ing)/gading(ind)
@ahmadalbab6882
@ahmadalbab6882 Жыл бұрын
Simple Ivory (gading) Coast (pantai)
@samsulhaditahir7567
@samsulhaditahir7567 Жыл бұрын
@JisungsBunda
@JisungsBunda Жыл бұрын
Jadi ingat nenek aku tiap bahas jepan tuh pasti bilangnya nippon
@isalutfi
@isalutfi Жыл бұрын
PERTAMA, YEAY
@BumiPeta
@BumiPeta Жыл бұрын
Banzai!
@AnakMalaysia2023
@AnakMalaysia2023 Жыл бұрын
Bahas tentang Malaysia🇲🇾🇲🇾.
@erdiansahputra932
@erdiansahputra932 Жыл бұрын
Never gonna give you up - versi indo
@AldyPradana31
@AldyPradana31 Жыл бұрын
Tpi kenapa dlm bajasa Rusia..jepang disebut Yaponia?
@ngopidisitsedulur4848
@ngopidisitsedulur4848 8 ай бұрын
Baru tau kalo jepun itu emang nama negara jepang di sebelah😂😂, ampe sekarang taunya jepun itu plesetan dari jepang sama orang2 yg sering bilang wibu ke orang2
@twellveahadri12
@twellveahadri12 Жыл бұрын
Tanpa kita sadari, kita telah di RickRoll
@art2691
@art2691 Жыл бұрын
Jipang panolan, kampungnya Arya Penangsang
@kambova385
@kambova385 Жыл бұрын
lalu mengapa eropa dan amerika menyebutnya japan?
@sadikintuantuan2540
@sadikintuantuan2540 Жыл бұрын
Kn Amerika nya bhasa Inggris
@Ganyolchanel
@Ganyolchanel Жыл бұрын
Kakek gue nyebut nya nipon . Soal nya dia dulu veteran. Tau nya nipon
@VinafinZ166
@VinafinZ166 Жыл бұрын
Kalo kata nenek kami dulu.. Tuan Nipon
@Dayren_17
@Dayren_17 Жыл бұрын
Kita Kena Rick-Roll
@muntashir
@muntashir Жыл бұрын
Coba min bahas penggunaan nama negara Turki/Turkey/Turkiye yg benar. Soalnya banyak berita menggunakan istilah ketiganya secara campur aduk.
@auliarifaldi1939
@auliarifaldi1939 Жыл бұрын
Turki: tulisan bahasa indonesia Turkey: tulian internasional versi lama (pra-2021) Türkiye: tulisan internasional versi baru yg diambil dari sebutan native mereka Yak, 2021 lalu, Türkiye meminta penyebutan internasionalnya diubah dari Turkey menjadi Türkiye. Ini sudah diakui di PBB sebagai "Republic of Türkiye"
@jackbrown107
@jackbrown107 Жыл бұрын
​@LarcenZ itu turkey
@yuu-wx4xm
@yuu-wx4xm Жыл бұрын
Simple sebenarnya😫
@patinakal5303
@patinakal5303 Жыл бұрын
Min kalo sayur jipang asalnya dari mana dan gua tetep percaya bahwa nama Jepang itu berasal dari jipang musuhnya pajang
@BumiPeta
@BumiPeta Жыл бұрын
Sak karepmu -Cher Arnold.
@ariapinandita9240
@ariapinandita9240 Жыл бұрын
Hehehe... Arya Jipang...
@azmofficial8584
@azmofficial8584 Жыл бұрын
0:04 😂😅
@FauziSuckAtGeography
@FauziSuckAtGeography Жыл бұрын
Min kenapa di bahasa Inggris "SUOMI" di sebut Finland dan di BI Finlandia
@Rinoarashi-P
@Rinoarashi-P Жыл бұрын
Karena bahasa Suomi merupakan bahasa resmi di negara Finlandia. Jadi Bahasa Finlandia = Bahasa Suomi
@ariekazep7489
@ariekazep7489 Жыл бұрын
Orang prancis nyebutnya Japon 😊
@NaseerZanki
@NaseerZanki Жыл бұрын
Bahan dong asal nama Turki/Turkey/Turk, mengapa mereka minta dipanggil Türkiye?
@Naraku19899
@Naraku19899 Жыл бұрын
Karena kata Turkey itu mirip dengan Turkey = kalkun
@Rinoarashi-P
@Rinoarashi-P Жыл бұрын
Fyi Türkiye itu nama asli Turki sejak dulu
@alfansarifudin6469
@alfansarifudin6469 2 ай бұрын
Kenapa dialek shanghai menamakan Jepang dengan Jipan bukan Nihon?
@user-hy6dt5tq9m
@user-hy6dt5tq9m 8 ай бұрын
Bahas bang.. Kenapa orang indonesia lebih suka menyebut negaranya sebagai NUSANTARA.?
@ShiroCh_ID
@ShiroCh_ID Жыл бұрын
dan kita bertemu dengan yang namanya java alias jawa
@phantomplayer5201
@phantomplayer5201 Жыл бұрын
Kenapa di reaplod min
@edyhandoko9515
@edyhandoko9515 Жыл бұрын
Nenek gw sampai sekarang nyebutnya nipon bukan jepang
@arifinbali3757
@arifinbali3757 Жыл бұрын
Apakah nihon jin artinya jin dari jepang?
@jamaljago7728
@jamaljago7728 Жыл бұрын
Kata kakek saya tentara Nippon
@shingshing1183
@shingshing1183 Жыл бұрын
Nihonjin ( 日本人) Dibaca sebagai "riben ren" dalam bahasa mandarin dengan menggunakan huruf yang sama
@ronansykesss
@ronansykesss Жыл бұрын
外国人 dimandarin dibaca apa?
@shingshing1183
@shingshing1183 Жыл бұрын
@@ronansykesss orang asing
@ronansykesss
@ronansykesss Жыл бұрын
@@shingshing1183 ga, dibaca nya gmana. Kalo jepang baca nya Gaijin. Kalo mandarin gmn
@andry-borneo
@andry-borneo Жыл бұрын
Kalo bahasa hakka pontianak : Nyit Pun Nyin
@ruslimuhaemin9275
@ruslimuhaemin9275 Жыл бұрын
​@@ronansykesss 🇨🇳 外国人 "Wài Guó Rén" 🇲🇴🇭🇰 外國人 "Ngoi⁶ Gwok³ Jan⁴" 🇰🇵🇰🇷 外國人 외국인 "Oe Guk In" 🇯🇵 外国人 "Gai Koku Jin"
@ladewin8445
@ladewin8445 Жыл бұрын
Kalau "PANTAI GADING" gmna min?
@KPACTHMedia
@KPACTHMedia 11 ай бұрын
Korea dong min
@DnA-xk6eh
@DnA-xk6eh Жыл бұрын
Bahasa Melayu Malaysia menyebut Jepang adalah Jepun
@aricoverlutim2809
@aricoverlutim2809 8 ай бұрын
Bahkan dalam bahasa inggris pun disebut "JAPANESE, JAV HD"... Canda jav hd.. 🤣🤣🤣 Bahkan di setiap negara juga sebutannya hampir mirip... Cuma negara jepang aja yg penamaannya pake bahasa jepang... Kek emang namanya khusus bagi negara jepang aja gitu...
@SlidingTofu
@SlidingTofu 7 ай бұрын
bisa2nya kena rick roll ditranslate indo 0:41
@staycafe5978
@staycafe5978 Жыл бұрын
Jepang, Korea, Selandia baru, Amerika serikat, Pantai Gading.
@elinbolang1007
@elinbolang1007 Жыл бұрын
Mukhlis ya
@erikgunawan814
@erikgunawan814 Жыл бұрын
Masyarakat Taiwan menyebutkan Jepun untuk Jepang
@oneof29
@oneof29 Жыл бұрын
0:35 anjir di rickroll pake dua bahasa wkwkwk
@netizen6958
@netizen6958 Жыл бұрын
0:34 kena rickroll dong -_-
@rengkiagChannel
@rengkiagChannel Жыл бұрын
Rising sun empire 🔥
@emerald_pickaxe05
@emerald_pickaxe05 Жыл бұрын
Nihon, Nippon
@ocolzkurniawan4425
@ocolzkurniawan4425 Жыл бұрын
Jepang di eropa namanya Cimanggu
@tualangilouis
@tualangilouis 11 ай бұрын
lantas bagaimana china bisa disebut china dalam bahasa inggris? padahal mereka nyebut dirinya zhong guo. asal mula disebut china tuh darimana gitu?
@denipurnama3718
@denipurnama3718 Жыл бұрын
Hara kiri jep ngadapang 😂
@ahmetelazgfari1960
@ahmetelazgfari1960 Жыл бұрын
Dai Nippon 🇯🇵
@tribudianto5004
@tribudianto5004 Жыл бұрын
Kalo negara Pantai gading gimana...? Kok bisa kita sebut pantai gading
Mengapa Britania Raya (UK) Memiliki 4 Tim Nasional?
12:59
Bumi Peta
Рет қаралды 406 М.
你们会选择哪一辆呢#short #angel #clown
00:20
Super Beauty team
Рет қаралды 27 МЛН
Wait for the last one! 👀
00:28
Josh Horton
Рет қаралды 151 МЛН
Became invisible for one day!  #funny #wednesday #memes
00:25
Watch Me
Рет қаралды 53 МЛН
Rahasia Yang Bisa Bangkitkan Semangat Seorang Pemalas
14:17
Kisah Bijaksana
Рет қаралды 373 М.
How to study Japanese (no bullsh*t guide)
11:23
Tomek Cegielski
Рет қаралды 15 М.
Wawancara tentang INDONESIA di Radio BRAZIL
7:31
Felipe Valdés
Рет қаралды 3,8 МЛН
KONDOMINIUM, WILAYAH YANG DIMILIKI OLEH BEBERAPA NEGARA! - Keliling Dunia Yuk!
11:47
Baru belajar bahasa Jepang?? Kenali KENDALA nya yuk
21:58
WaGoMu #JapaneseClass
Рет қаралды 17 М.
Tidak Terlihat Wujudnya, Dimana Letak Kutub Utara?
13:06
Geografyi
Рет қаралды 725 М.
Mengapa Turki Mengubah Namanya Menjadi "Türkiye"?
5:39
Bumi Peta
Рет қаралды 16 М.
你们会选择哪一辆呢#short #angel #clown
00:20
Super Beauty team
Рет қаралды 27 МЛН