Menjawab Semua Kesalahpahaman soal Crypto & Bitcoin (BTC)

  Рет қаралды 67,413

Ngomongin Uang

Ngomongin Uang

Күн бұрын

Bitcoin kan gak ada wujud fisiknya, gak ada fundamental nya, gak punya nilai intrinsik, gak punya fungsi, manfaat, kegunaan, dianggap ilegal, bahkan digunakan untuk praktek pencucian uang.
Pernah dengar pernyataan tentang aset kripto di atas?
Nah video kali ini Ngomu buat khusus buat menjawab berbagai macam pandangan yang keliru, salah kaprah, miskonsepsi, pokoknya semua salah paham masyarakat kita tentang aset kripto seperti ethereum, khususnya bitcoin (btc).
Bagi kamu yang punya pertanyaan mendasar soal kripto khususnya BTC, pemula dan baru belajar tentang crypto, bisa coba tonton video ini sampai selesai, atau coba langsung tanyain aja di kolom komentar ya!
Download Ajaib Kripto (kode referral: ngomu)
ajaibcoin.onel...
Terima kasih Ajaib Kripto yang sudah mendukung video ini.
PT Kagum Teknologi Indonesia berizin dan diawasi oleh BAPPEBTI
#Kripto #Bitcoin #Cryptocurrency
--------------------------------------------------------------------------
DILARANG melakukan re-upload konten konten video KZbin Ngomongin Uang dan menggunakannya kembali sebagai konten pribadi tanpa seijin tim Ngomongin Uang.
--------------------------------------------------------------------------
Tim Ngomongin Uang
Producer : Glenn Ardi | / glenn.ardi
Narrator : Luna Cahya
KZbin Manager : Thalia Wijaya
Penyusun Materi : Baroqah Prasetyo
Storyboarder : Rama Adira
Video Editor : Anggi Prayogi
--------------------------------------------------------------------------
Website : ngomonginuang.com​​
Instagram : / ngomonginuang
Linktree : linktr.ee/ngom...
Business Inquiries : +62 851-6291-0070 (WA Only)
Email : partnership@ngomonginuang.com
--------------------------------------------------------------------------
Sumber Media:
www.videoblock... (standard license)
www.audioblock... (standard license)
www.storyblock... (standard license)
Wikimedia commons (creative commons)

Пікірлер: 934
@cekprofilsaya
@cekprofilsaya 2 ай бұрын
Setujuuuu. Masih banyak salah kaprah dalam memandang crypto. Alangkah baiknya dipahami, dipelajari dahulu, baru mulai investasi/trading crypto. Jangan FOMO
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Yes, yuk kita lurusin mengenai hal hal ini 🍵
@satrianaliqa_png
@satrianaliqa_png 2 ай бұрын
Kak ada saran belajar paling awal level satu sampai level lima, soalnya pengen belajar tapi bingung mulai dari mana habis itu lanjut apa lagi, soalnya juga terlalu banyak istilah istilah😢
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kamu bisa lho coba baca di Buku Ngomu, disitu kita ada jelasin banget mengenai hal hal ini,
@mbhilga
@mbhilga 2 ай бұрын
​@@NgomonginUanglurusin dong! Kripto adalah komuditi. Jgn tiba2 currency nya ilang gk dijelasin 😂
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Sudah nonton sampe habis kan fungsi awalnya di video ini? 👀 Then.. yang bener itu tulisannya.. komoditi 🍵
@faatih797
@faatih797 2 ай бұрын
pernah ditawarin investasi bodong pake instrumen bitcoin. pdhl 1 btc nya aja mahal bgtttt, transaksinya jg bsa diliat secara real time kan. tapi emg targetnya pasti buat yg awam nih
@HananFauzi935
@HananFauzi935 2 ай бұрын
Aduuuh kakk hati2 banget kalo ditawarin invest mah, mending research sendiri 😢
@Xstwn
@Xstwn 2 ай бұрын
Di dalam investasi di dalam treding jangan pernah percaya dengan siapapun itu lu harus punya skil sendiri si situ
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Wah padahal beli bitcoin bisa murah banget, gak perlu beli 1BTC, asalkan di platform jual-beli resmi, siapapun bisa beli BTC 😔🥹
@prw4
@prw4 2 ай бұрын
Dah punya dan nyata kripto gaada fisiknya kalau pemegang kripto terbesar atau perusahaan besar nglepas kripto seperti bitkoin lampu merah harus ditinggalkan 100%
@barian97
@barian97 2 ай бұрын
All in btc🎉
@HananFauzi935
@HananFauzi935 2 ай бұрын
Saya tim yang percaya kalau internet tuh selalu bisa "menghasilkan" dan punya "nilai". Cuma kita tuh butuh penjelasan panjang lebar kayak gini supaya paham di mana titik "nilai"nya ituh
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Yuk sebarkan hal yang meluruskan ini lebih luas lagi ya
@mbhilga
@mbhilga 2 ай бұрын
​@@NgomonginUangyok dilurusin siapa yg pertama kali ngomong cryptocurrency.
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
kzbin.info/www/bejne/nXzTlYqBf7Fji9k 🍵😁
@isalutfi
@isalutfi 2 ай бұрын
Halo Luna. Turut menyimak. Terima kasih Ngomu. Salam sehat selalu
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Hallo, terima kasih ya 😁
@tahtahelga8686
@tahtahelga8686 2 ай бұрын
Suka bgt video ini!!! Akhirnya semua mitos mitos crypto ini terjawab ALL IN ONE VIDEOOOOOO 🫶
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Siappp, share ke lebih luas lagi ya 😁
@ayonabungsaham
@ayonabungsaham 2 ай бұрын
Trimksh Uda berbagi ilmu gratis Bu guru ngomu, tetap smgt mencerdaskan kehidupan kelas ekonomi menengah kebawah 😊
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Siap 😁👍 Yuk bantu sebarkan juga informasi ini ke khalayak lebih luas lagi
@prissahartini6915
@prissahartini6915 2 ай бұрын
bahas cold wallet, cara dan kegunaannya ngomu,, banyak yg blm tau juga, tau nya disimpan di exchage😅😊
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Well noted, next ya 😁
@ariolukitoadinugroho992
@ariolukitoadinugroho992 2 ай бұрын
penting nih, soalnya banyak bgt orang jadi ga yakin mau invest ke crypto karena narasi mitos ini kuat banget
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Investasi kripto memang belum tentu cocok buat semua orang, tapi banyak yg salah paham dengan kripto jadinya malah lebih menyesatkan
@indahlevita1584
@indahlevita1584 2 ай бұрын
Awal pandemi sempet jadi FOMO buat ikut2an crypto tapi karna sambil pelajarin dan riding the wave jadilah mulai dapetin keuntungan tipis2 walau akhirnya nyangkut si sampe sekarang hehe
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Penting banget sih buat paham dulu seluk-beluknya kripto dan jangan FOMO
@mujib6623
@mujib6623 2 ай бұрын
apapun kalau FOMO pasti nyangkut
@fafa_1004
@fafa_1004 2 ай бұрын
Beli awal 2020 tp masih nyangkut sampai skrng ? Bukanya dia melesat bngt di pertengahan 2020 ? Skrng jg harganya tinggi. Ini Bitcoin atau crypto yg mana ?
@prw4
@prw4 2 ай бұрын
​@@fafa_1004sepertinya dia selain bitkoin dan enterium makanya nyangkut.
@melody6900
@melody6900 2 ай бұрын
Beli dipucuk ya??
@Mari_Selalu_Berbuat_Kebaikan
@Mari_Selalu_Berbuat_Kebaikan 2 ай бұрын
Doa adalah keberanian untuk bertahan. Doa adalah perjuangan untuk mengatasi kelemahan kita sendiri dan kurangnya rasa percaya diri. Doa adalah tindakan menanamkan keyakinan di lubuk hati kita yang paling dalam bahwa kita dapat mengubah situasi tanpa gagal. Daisaku Ikeda Mari perbanyak kebaikan Nam myoho renge kyo
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
🍵
@widhiid8053
@widhiid8053 2 ай бұрын
*FIAT DOLLAR-RUPIAH* dicetak dari *ANGIN* sedang *BITCOIN* dicetak dari kode buah *KEJENIUSAN* ,kira-kira seberapa sulit *THE FED* buat *PUMP & DUMP* ??? kalo mau...😂🤣
@fernandsuharman8030
@fernandsuharman8030 2 ай бұрын
Fiat diprint tanpa batas , bit coin terbatas 21jt , tapi apakah bitcoin bisa dipecah sampai tak terhingga? Kalau iya ya sama saja pemegang kuasanya mereka2 juga 🤔
@widhiid8053
@widhiid8053 2 ай бұрын
@@fernandsuharman8030 jadi seberapa sulit buat *THE FED* ?🙄
@ldqbaz
@ldqbaz 2 ай бұрын
​@@fernandsuharman8030semakin tak terhingga semakin tidak bernilai
@Channe463
@Channe463 2 ай бұрын
Kripto menurut gw ciptaan elite global. Elit global tau kalau dolar akan tergantikan. Jadi sesuatu yg merupakan ciptaan manusia seperti kripto/dolar yaitu sama2 gak ada yg sempurna. Karena sudah hakekat nya ciptaan manusia itu gak ada yg sempurna. Yg sempurna apa? Jawaba nya emas. Emas itu sudah terbukti ribuan tahun tetap bernilai/berharga. Karena emas itu ciptaan tuhan. Sedangkan dolar/uang kertas lain nya, nilai nya selalu turun tiap tahun karena tergerus inflasi. Bagaimana dengan kripto? Jawaban nya gak akan sempurna juga. Karena ciptaan manusia. Cepat atau lambat akan turun nilai nya seperti dolar/uang kertas lain nya.
@widhiid8053
@widhiid8053 2 ай бұрын
@@fernandsuharman8030 nah itu...
@firstiawanfurqonromadhoni5479
@firstiawanfurqonromadhoni5479 29 күн бұрын
Intinya belajar dari sejarah bahwa peradaban terus berkembang dan faktanya sampai saatini hal yang dulunya diragukan terjadi.Jangan skeptis kecuali sudah benar² mengetahui dan mempelajari nya secara mendalam.Jangan alergi dengan pekembangan zaman
@seiswibowo
@seiswibowo 2 ай бұрын
Halo Kak Luna, sy mau tanya kak, pertanyaan yg mengganjal sejak lama, pertanyaannya, misal ya kak: 1) Ajaib Kripto itu posisinya sebagai apa ya dalam dunia per bitcoinan? 2) Jika beli bitcoin di Ajaib Kripto, bitcoin tsb tersimpan di mana? 3) Jika sy dah beli bitcoin di Ajaib Kripto, lalu tidak bisa akses Ajaib Kripto, apakah sy bisa akses aset bitcoin tsb di tempat lain? 4) Jika sy dah beli bitcoin di Ajaib Kripto, lalu Ajaib Kripto bangkrut atau dihack lalu mengakibatkan harus tutup permanent, apa yg terjadi dengan aset bitcoin sy? Terimakasih Kak jika berkenan menjawab. 🙏
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
1. Sebagai platform exchange/broker di mana kamu bisa jual/beli bitcoin dan aset kripto lainnya langsung dgn uang Rupiah. 2. Tersimpan aman dalam perlindungan firewall & security dari Ajaib kripto yg sudah teregulasi dan diawasi regulator. 3. Bisa, tapi kamu harus pindahin secara mandiri terlebih dahulu bitcoin/aset kripto apapun yg kamu punya ke wallet pribadi. 4. Dalam kasus ekstrim seperti ini (belum pernah terjadi sama exchange lokal resmi) aset akan dilikuidasi, alias akan dicairkan ke Rupiah dan dikembalikan pemegang saham preferen, investor, dan nasabah sesuai UU yg berlaku. Sekali lagi, ini kasus ekstrim, dan belum pernah terjadi ya Buat pemula, sebaiknya menyimpan kripto di tempat yg aman seperti exchange lokal terpercaya dulu. Kalo udah mahir, baru boleh belajar wallet pribadi, staking, dll.
@edwinahsanmujahida
@edwinahsanmujahida 2 ай бұрын
Izin menjawab berdasarkan pengalaman memakai aplikasi sejenis : Ajaib kripto itu semacam exchange yg berfungsi utk tempat jual beli aset crypto. Saya enggak pernah pakai kripto tapi menggunakan aplikasi sejenis dan sama² sudah dapet izin dari institusi terkait
@sagiromoromo7992
@sagiromoromo7992 2 ай бұрын
@@NgomonginUang ..mksih pnjelasanya...
@seiswibowo
@seiswibowo 2 ай бұрын
@@NgomonginUang apakah berarti bisa dikatakan bertransaksi di platform exchange tsb menggunakan 2 akad sekaligus, yaitu jual/beli dan menyimpan? secara kasarnya, sy beli bitcoin pakai uang rupiah ke platform exchange dan bitcoin tsb yg pegang platform exchange juga, apakah seperti itu?
@allonefrekuensi2679
@allonefrekuensi2679 2 ай бұрын
Mungkin tersimpan sebagian di hot wallet dan sebagian di cold wallet. Yang di hot wallet beresiko lebih besar kena hack. Yang di cold wallet jauh lebih aman. Jika ajaib kripto bangkrut atau kena hack yang dihack biasanya aset crypto yang tersimpan di hot wallet dan masih ada aset crypto di cold wallet yang aman sebagai cadangan
@Patbelasdays
@Patbelasdays 2 ай бұрын
Sumpah penjelasannya bagus banget gilaa🤩..lanjutkan kak luna bikin video beginian pengen bgt belajar kripto
@sultanekywijayaningrat5239
@sultanekywijayaningrat5239 2 ай бұрын
Klo menurut ku fundamental crypto bitcoin itu lebih menjamin sih dari pada uang fiat .. uang fiat tinggal cetak aja .. nggk ada baking nya terkecuali sebelum tahun 70 an masih mending karna ada baking nya gold / emas
@69leonite
@69leonite 2 ай бұрын
@@sultanekywijayaningrat5239 beda sih, uang emg diciptakan utk dipakai bukan buat investasi. Ya pada dasarnya uang itu emg seharusnya ga terbatas karena jumlah populasi manusianya aja ga tetap. Bayangin aja klo uang fiat itu jumlahnya terbatas karena harus dibacking emas, dgn pertumbuhan populasi sekarang ini nilai tukar uang tersebut bakalan melambung tinggi, ini bakalan bikin org² menjadikan uang sbg aset investasi dan tdk mau membelanjakan uang. Permasalahan uang fiat sekarang itu membutuhkan trust kepada pengelolanya utk mengambil kebijakan yg tepat demi menjaga tingkat inflasinya.
@mohammadafiqhidayat121
@mohammadafiqhidayat121 2 ай бұрын
Jadi BTC = Emas digital?
@futatsu1
@futatsu1 2 ай бұрын
Apa yg bisa mencegah suatu institusi gede utk ganti jumlah maksimal bitcoin jadi 50jt? Ato the Fed tiba2 bikin mata uang digital baru, misalnya usd dijadikan digital dgn teknologi blockchain dan segala jenis teknologi yg dijelaskan sbg keunggulan bitcoin. Kira2 beralih gak org2 ke usd digital tsb?
@efanhavea
@efanhavea 2 ай бұрын
​@@futatsu1statement bodoh soal bitcoin , bitcoin sudah di fix cap 21jt tidak bisa di tambah/kurang sekalipun algoritma awal oleh pencipta sudah tidak bisa di otak atik suatu negara untuk melakukan aksi dump / pump ya bisa aja kalo mereka memiliki banyak bitcoin itupun ya, tapi hampir rata² di seluruh dunia belom ada yg memiliki bitcoin lebih dr 5% ( dari maximum supply bitcoin itu sendiri ) baik itu perorangan , perusahaan bahkan suatu negara...
@dedikurn7426
@dedikurn7426 2 ай бұрын
@@futatsu1 tdk ada yg bisa mengubah max suplai bitcoin bahkan founder nya sekalipun, karena itu sdh dikunci dari awal dibuat, codenya bisa diubah tapi itu sama dengan membuat coin baru yg bukan bitcoin, (contoh bsv, bch) karena kesamaan code data antar miner yg satu dan yg lain harus sama persis untuk menambang bitcoin kalau ada yg beda ya dia nambang coin sendiri yg tdk ada harganya (cmiiw) jadi secara logika sdh terlambat untuk mengubah code btc karena jumlah miner tersebar diseluruh dunia sdh sangat banyak kecuali punya mesin waktu. yg kedua Kan sdh lama ada USDT maupun USDC itu dollar didalam block chain, sebenarnya gini orang beli btc itu salah satunya karena untuk menghindari fiat, btc itu tidak bisa diblokir, disanksi, tdk ada batas negara seperti usd
@restrahutama959
@restrahutama959 28 күн бұрын
Harusnya ada regulasi yg mengatur crypto mana aja yg layak utk dijadikan aset, karena banyak pihak yg dgn mudah menciptakan crypto. Meme coin termasuk di dlm benalu teknologi crypto.
@motherofcats9229
@motherofcats9229 2 ай бұрын
Penasaran deh min.. Generasi Boomer itu banyak yg belum tertarik ya di kripto? Masih pada main di property apa udah banyak yang terjun ke kripto sejauh ini🤔
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Generasi boomer yg berpengalaman dalam industri keuangan dan investasi sih mulai byk yg mulai banyak yg adopsi Bitcoin ya, tapi sebagian besar generasi boomer memang masih asing dgn bitcoin dan kripto. Nah .. menarik nih, kalau dari yang tersebar umum, memang gen Z dan milenial lah yang terbesar jadi investor kripto,
@69leonite
@69leonite 2 ай бұрын
Nah salah satu yg bikin gue support kripto itu ya biar para boomer² ini pindah investasinya ke kripto, bukan ke hal² yg bersifat sbg kebutuhan biar harganya terkendali. Liat aja sekarang tanah/property harganya naik terus gara² dijadiin investasi.
@JoelXCS
@JoelXCS 2 ай бұрын
kalau di US udah banyak boomernya yang invest di crypto, udah dimulai sejak ETF spot di approve di negara asia juga udah mulai bermunculan, semisal gen z ini ketinggalan pasti gak akan ketemu lagi aset menarik yang masih undervalue selamanya
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Wow menarik nih sudut pandang nya 😱 Tapi nanti kalau ada yang dominansi banget, beresiko kayak properti dong?
@AgungWahyudi90
@AgungWahyudi90 2 ай бұрын
Jawabannya simple karena mereka hidup di zaman property. Banyak keputusan finansial berdasarkan pengalaman hidup - itu wajar
@STOREXX711
@STOREXX711 2 ай бұрын
Pemula banget tentang bitcoin dan crypto kak pop😊😊
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Bisa lho kamu mulai pelajari dari video ini, sambil scroll scroll kolom komentar buat liat perdiskusiannya ya 😁
@TahtaHelga
@TahtaHelga 2 ай бұрын
Kak Lunaaa, kalo mau belajar crypto yang bener2 newbie tuh mulainya dari mana sih?
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Bisa dari channel Ngomu ya 😁
@prw4
@prw4 2 ай бұрын
Jangan ikut akademi dan sekolahnya rugi. Belajar sendiri aja. Prinsipnya seperti emas beli yang banyak diawal karena gak bisa turun lagi harganya. Hanya saja stay ikut informasi kalau pemilik bitkoin terbesar bafet dan perusahaan lain lepas kripto harus segera lepas biar gak rugi
@celion3.08
@celion3.08 Ай бұрын
​@@prw4 Komen macam apa ini justru pengalaman itu mahal kesalahan orang bisa dipelajari. Kalau lu mau untung terus gausah ambil resiko
@piusbejo5498
@piusbejo5498 13 күн бұрын
Jadikan investasi untuk jangka panjang, jangan kaya BPJS(beli pagi jual sore) Yang utama berinvestasilah 10% dari harta kita. Dan bersabarlah karena bitcoin memiliki siklus panjang.
@gilangp2011
@gilangp2011 2 ай бұрын
Saya mau inves di yang ada real-nya aja gpp. Inves di saham fundamental dan nabung di emas. Kalau bisa juga transaksi pakai emas. Much better in all categories.
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kami kembalikan ke perspektif masing masing 😁 tapi, alangkah baiknya untuk tetep membuka pikiran bukan, melihat kemajuan yang sedang terjadi sekarang
@mbhilga
@mbhilga 2 ай бұрын
​@@NgomonginUangalangkah baiknya juga buka pikiran untuk kemajuan mata uang di digitalisasi web3 algoritma kriptografi, bukan kripto btc
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ini yak? kzbin.info/www/bejne/mpjdqniFpaetqbc
@mbhilga
@mbhilga 2 ай бұрын
@@NgomonginUang karena pikiran saya terbuka akan kemajuan alangkah baiknya untuk membuka pikiran tentang IT dulu. Perspektif saya jelas dr teknologinya dulu. Tanpa ada blockchain btc,eth bukan apa apa. Mungkin anda sudah tau tp banyak yg blm tau. Karena ini bukan sekedar ngomongin uang.
@sangpemimpi7488
@sangpemimpi7488 Ай бұрын
Saya pernah nyari emas di sungai pakai metal detector dapatnya baud, paku, hingga plastik bekas bungkus kopi...
@benisetiawan9265
@benisetiawan9265 2 ай бұрын
Gokill, NgoMu berbobot as always
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Terima kasih 🫡
@Rhmwt0910
@Rhmwt0910 2 ай бұрын
Kalau aset kripto pajaknya gimana min? Aku kayaknya belom pernah denger deh. Apakah kita lapor pajak atau dipotong secara langsung gitu di aplikasi?
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Iya, itu nanti dari setiap transaksi akan dipotong oleh aplikatornya
@JoelXCS
@JoelXCS 2 ай бұрын
pph final, gak perlu lapor lagi dikenakan pajak saat melakukan aktif trade di market yang terdaftar resmi
@KliseStudioMerauke
@KliseStudioMerauke 2 ай бұрын
Pajaknya kl lu convert aset crypto cth : btc, bnb, EtH dll ke IDR terus di TF ke bank
@FirmanRobi-t9f
@FirmanRobi-t9f 2 ай бұрын
Blm kena pajak kayaknya...jika anda punya/simpan 1 bitcoin di kripto wallet, maka anda gak dpt surat tagihan pajak dari pemerintah.😂😂 Cuman kalo trading kripto kena fee/biaya admin dari aplikator nya.
@rinosapura5366
@rinosapura5366 2 ай бұрын
Ini contoh KZbin yang akan selalu jaya,❤
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Terima kasih ya apresiasinya 😁
@Mayadhita
@Mayadhita 2 ай бұрын
Nah aku tuh masih bingung min. Kalau memang bitcoin terbatas, apakah bisa bitcoin bisa "habis?" Nah so far gimana yah jumlahnya sekarang apakah udah habis dibeli atau bagaimana?
@brianrooney213
@brianrooney213 2 ай бұрын
Enggak habis, hanya ga bisa di mining lg tahun 2100an. Tp btc yg udah dimining msh ada wujudnya di masing2 wallet yg aktif mau yg ga aktif krn lupa pswd nya.. cmiiw gitu sih kl yg aku pahamin
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Bitcoin tidak bisa bertambah jumlahnya, tapi bukan berarti "habis" karena jutaan orang terus mentransaksikan bitcoin secara aktif setiap harinya di seluruh dunia
@69leonite
@69leonite 2 ай бұрын
Bitcoin itu bukan sesuatu yg bisa dikonsumsi/dipke trus kemudian habis. Sama kek kamu melakukan transaksi dgn uang, uangnya kan ga hilang/musnah cuma berpindah tangan ketika kamu membeli/membayar sesuatu.
@mujib6623
@mujib6623 2 ай бұрын
bisa habis lah, kan Bitcoin jumlahnya 21jt keping aja, dan itu jadi rebutan ratusan milyar orang.. bisa kebayanglah harga Bitcoin di masa depan kayak gimana
@faqihudinpratama9741
@faqihudinpratama9741 2 ай бұрын
analogi sederhanya gini kalo ada koin dgn jumlah terbatas sebanyak hanya 1000, dan 9 orang punya masing² 100 total nya 900, masih ada 100 koin tersisa ini entah dimana masih bebas di jaringan, ini ngga bisa nambah lagi koinnya karena alat, teknologi dan sumber dayanya ngga ada, mungkin bisa duplikate tapi jelas beda, berarti ya 9 orang pemegang koin untuk aset misalnya apabila ada 1 orang ilang kehilangan dompetnya beserta semua koin sebanyak 100, ya berarti cuma 900 koin yg bisa di akses oleh semua orang tadi kecuali ada yg menemukan dompetnya yg hilang tadi, masalahnya ini digital wallet kalo seed phrasenya ilang, lupa dan ngga ada backup ya udah hangus ngga bisa balik, jadi koin tersedia dan bisa si akses cuma 900 tadi, 800 (milik orang) + 100 (masih bebas di jaringan) (CMIW)
@achmadmaufur1474
@achmadmaufur1474 12 күн бұрын
Kak nyimpan aset kripto di salah satu exchange yang jual crypto, Yang sudah legal perkiraan sudah aman gak?.
@yoyogy
@yoyogy 2 ай бұрын
Yang masih ada GAP adalah bagaimana teknologi yang punya nilai itu (dari sisi kualitas algoritmanya, ketahanan securitynya dan hal lainnya) bisa direpresentasikan menjadi nilai suatu kripto… Itung2annya kek mana ^^”… Bisa nentuin kalau 1 ETH setara sekian puluh atau ratus juta rupiah, dsb… Itulah yang masih “MISTIS” sampe skrg ^^”
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
pertanyaannya ini sama seperti kenapa harga emas bisa Rp1,4 juta/gram. Siapa yg menentukan? Kenapa harga saham microsoft bisa $430 per lembar, kenapa harga berlian bisa naik/turun, bahkan harga barang koleksi juga bs naik-turun. Jawabannya karena harganya tidak ditentukan oleh siapapun, tapi bergerak sesuai dengan keseimbangan pasar yang dipengaruhi tingkat permintaan dan penawarannya 😁
@yoyogy
@yoyogy 2 ай бұрын
@@NgomonginUang kalo cuma krn kondisi permintaan/penawaran di pasar, lalu bagaimana kita bisa tau ya Minn, “nilai wajar” dari uang kripto itu sendiri? Apalagi kalo nilainya tiba2 jatuh sedalem laut atlantik atau sebaliknya tiba2 naik tpi naiknya setinggi angkasa. Di sisi lain kita belum tau bagaimana caranya dari nilai teknologi yg dipake bisa membentuk nilai atas uang kriptonya?
@bjs4166
@bjs4166 2 ай бұрын
harga wajarnya ga ada. ngikut pasar aja itu mh bang 🤣. kalo aset beneran seperti properti / emas. emang ga praktis. ga bisa jual cepat. gabisa dibawa kemana mana. tapi atleast barang2 itu masih punya nilai meskipun ga ada satupun orang yg mau beli. properti bisa dipake tempat tinggal. emas bisa dibikin perhiasan, jam tgn, gigi palsu, etc. bahkan si timoti pun gak all in kok di crypto. dia tetap pegang properti jg. karna dia tau suatu saat bitcoin jg bakal down. (meskipun ga skrg2 ini).
@dearybayu4130
@dearybayu4130 2 ай бұрын
​​@@yoyogy"nilai wajar" tidak akan bisa ditentukan. Karena pasar bergerak secara dinamis. Contoh kecil saja, berapa "harga wajar" Lithium saat ini kalau Tesla tidak memulai produksi mobil listrik 10 tahun lalu? Apakah harganya akan setinggi hari ini? Selama orang² melihat produk tsb memiliki potensi di masa depan, "nilai wajar" tidak akan terbentuk
@yoyogy
@yoyogy 2 ай бұрын
Baiklah man teman, trm kasih atas penjelasannya… knp sya tertuju thd “nilai wajar”, ibarat saham kan kalo ada indikasi kenaikan atau penurunan yg over, hal tersebut bisa diinvestigasi… salah satunya ya mencoba ngulik cari “nilai wajar nya” sesuai nilai fundamental perusahaannya… kalo nilai kripto dikatakan tadi dipengaruhi oleh nilai dari teknologi blockchain yg digunakan, mknya saya jd penasaran gmna caranya dari nilai suatu teknologi bisa membentuk nilai pd uang kriptonya… Kalo ternyata mmng tdk demikian, inves kripto nya pke “uang dingin” aja, biar ga sedih bgt kalo loss byk ^^”
@putragaluh6348
@putragaluh6348 22 күн бұрын
Kalau PI Net. Masuknya ke mana kak? Bisa di jelasin gak kak.. 🙏🙏 maaf soalnya masih belum paham 🙏☺☺
@keyke138
@keyke138 2 ай бұрын
bitcoin pake skema ponzi itu juga mitos ya, karna nilai bitcoin kan ditentuin sm pasar ya bukan dari janji profit yg ga logis. bukan jg investor yg satu bergantung sm investor lain
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ponzi itu punya citi khas, 1. menjanjikan kepastian untung 2. Memakai uang investor baru utk membayar janji ke investor lama Bitcoin tidak pernah menjanjikan keuntungan apapun. Pergerakan harganya juga transparan dan dibentuk dari mekanisme pasar, dimana aktivitas bitcoin tidak bergantung pada adanya investor baru. Dari sini, sudah jelas Bitcoin gak bisa dibilang sebagai Ponzi
@EliGius-rc5nz
@EliGius-rc5nz 2 ай бұрын
Masih percaya Bitcoin senilai 1 milyar, nalar orang udah rusak. Kalo bitcoin itu harganya 50 rb mungkin iya. Itupun udah cukup tinggi. Coba pikir kan dalam 15 tahun nilai btc dari 10 rb menjadi 1 milyar itu darimana nalar nya. Semua pemegang btc terus pom pom karena berharap bisa untung besar.
@Highlight_fut
@Highlight_fut Ай бұрын
​@@EliGius-rc5nznalar lu aja yang ga nyampe kocak
@Tradermuda342
@Tradermuda342 Ай бұрын
Jangan bhs nalar2, lihat aja harganya nnti akhir Januari 2025 ​@@EliGius-rc5nz
@queenmawadah7226
@queenmawadah7226 Ай бұрын
@@EliGius-rc5nz Nah sekarang emang harganya berapa... Liat dong lebih dri 1milyar
@MasnaAdit
@MasnaAdit 2 ай бұрын
Min bisa bikin konten kaya bentuk bitcoin pencatatan nya gimana hash itu apa bentuknya kaya gimana cara masuk ke penambangan bitcoin gimana intinya kita hal hal teknis soal bitcoin ga? Soalnya saya pengen tau bentuk "ledger" Pencatatan nya itu kaya gimana si apa kaya huruf/angka yang ada di pemprograman atau gimana?
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kebetulan, semenjak 4 tahun lalu udah kami kupas tuntas nih 😁 kzbin.info/www/bejne/nXzTlYqBf7Fji9k kzbin.info/www/bejne/rZzZlaWsrLmlgtE kzbin.info/www/bejne/sKnbeKJorL6nptU kzbin.info/www/bejne/mJLVpZeabKt6pNE kzbin.info/www/bejne/oJmYgHyrjJyXjKc kzbin.info/www/bejne/b5fCgnuIaK-Ehqc Yuk silahkan disimak kembali,
@rulianto7787
@rulianto7787 2 ай бұрын
kebanyakan yg cepet2 masuk ke cripto karena ingin profit,
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Mesti dishare ke mereka mereka nih bahasan Ngomu di video ini,
@mbhilga
@mbhilga 2 ай бұрын
Yap. Buy the rumor sell the news 🎉
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Semua ada siklusnya, kalau paham mengenai konsep dasarnya.. kamu akan lebih bisa memanage kondisi 🍵
@bisabelajaragriculture4102
@bisabelajaragriculture4102 2 ай бұрын
yakali lu mau rugi 😂
@ciptocipto2197
@ciptocipto2197 Ай бұрын
Kak bahas pandangan yang salah juga dong tentang Forex yg sering menganggak bhwa forex itu JUDI padahal bukan..
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Boleh boleh, dicatet dulu ya 🫡
@wendyproject
@wendyproject 2 ай бұрын
Pertama bosku hai apa kabar bosku, thanks infonya
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Hallo bosku, aman aman 😁 sudah simak sampe tuntas??
@KatakBhuduq
@KatakBhuduq 2 ай бұрын
Josss, aku mulai hold buy 0.01 lot dari mulai harga 53.431 ketika gagal break swing low terakhir dan target ambil untung di 100K, dengan modal 500K. Nyicil kecil2 swing harian dan SL+ swing by swing. santai perjalanan masih jauh, tanda melanjutkan rally jauhnya masih malu2, tapi aku cukup optimis jika melihat pola teknikal harian.😚
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Bukan lot mungkin, untuk satuan nya Bitcoin pake Sats 😁
@LucasJulian9607
@LucasJulian9607 2 ай бұрын
Tiap abis Halving Ngomu mesti pompom crypto
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kalo tiap halving berarti bikin kontennya cuma 4 tahun sekali dong, padahal kita sejak awal berdiri juga udah rutin bahas kripto 😅
@AdeMawanzGAMING
@AdeMawanzGAMING 2 ай бұрын
Gatau dia ngomu punya 500 lebih video
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
😁 Yah begitulah, Anyway, thanks ya buat atensi kamu 🫡
@alkindi675
@alkindi675 2 ай бұрын
Mimin kalo bisa playlist video khusus pembahasan kripto ditambah dong. Saya liat baru dua konten doang yang dimasukkan ke dalam playlist video ngomongin kripto 😁🙏
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Sipp, Ngomu lagi rapihkan dulu nih mengenai ini, thanks input nya ya 😁
@alkindi675
@alkindi675 Ай бұрын
@@NgomonginUang siap ngomu 😉🙏
@born2win601
@born2win601 2 ай бұрын
Intinya intrument investasi banyak Tapi jangan crptyo Gak percaya ya sudah
@ilkhamsyahputra9580
@ilkhamsyahputra9580 2 ай бұрын
😂
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Gimana mau percaya kalau gak memberikan penjelasan apa apa 😁??
@mbhilga
@mbhilga 2 ай бұрын
​@@NgomonginUangpenjelasan gw banyak min dikomen lo. Tolong bantu 😊
@mbhilga
@mbhilga 2 ай бұрын
Singkat padat jelas
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Sudah, cek deh semua udah dibalesin kok 😁 thanks lho udah antusias bantu komen di kolom komentar 👀
@kuatprayugi2224
@kuatprayugi2224 2 ай бұрын
Ka luna, request buat bahas bitcoin secara dasar dan bagaimana cara kerja nya dong buat kita yang awam
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
4 tahun lalu, Ngomu udah pernah bahas hal ini nih disini kzbin.info/www/bejne/rZzZlaWsrLmlgtE Dan kalau kamu bisa nyempetin waktu, kamu bisa pelajari hal ini dari video video sebelumnya lho 😁👍 cek di playlist Ngomu ya
@sevenputra
@sevenputra 2 ай бұрын
Sering bertanya2,, Bagaimana ya MISAL... ada orang pegang Btc banyak, eh terus dia meninggal... brati btc yg dia pegang bakal dia HOLD selamanya,, artinya udah gak ada di peredaran buat di buy / sell... dan juga MISAL ada banyak yg orang yang DULU pernah beli Btc, tapi lupa pasword dll yg intinya dia udah gak bisa akses /jual Btc yg dia beli dulu... artinya Btc nya juga udah menghilang dari peredaran... Nah... Misa nih,, jumlah Orang meninggal yg lagi Hold banyak btc itu banyak (dan tentu GAK SEMPAT buat mewarisin / narik / jual btc sesaat sebelum meninggal) + juga ada banyak orang yg LUPA PASWORD istilahnya, (yah walaupun jumlahnya per orang kecil, tapi kalo di kumpulin bisa nyampe beberapa btc) itu kek gimana ya selanjutnya? 🤔 artinya makin tahun jumlah Btc YANG SEBENARNYA beredar atau Bisa dijual belikan makin dikit dong... hmmm aslinya 21 Juta token btc tapi karena hal2 yg udah gw jelasin di atas, maka MUNGKIN sekarang hanya tinggal 17 juta btc... 10 thn kemudian kejadian lagi kaya yg gw jelasin, jadi berkurang lagi terus menerus... artinya sevenarnya BTC tiap tahun makin langka dongg
@ggidnchannel2678
@ggidnchannel2678 2 ай бұрын
Itu salah satu kunci banyak pakar percaya BTC akan menjadi aset no1 dunia🫰
@azam_rahmatullah
@azam_rahmatullah 2 ай бұрын
up
@Dimas_seto.
@Dimas_seto. 2 ай бұрын
Semoga aja ada org jenius yang bisa ngatasin masalah ini😢 Iya juga ya saya/kalian yang baca ini pasti meninggal suatu saat nanti
@DS-rc4pm
@DS-rc4pm 2 ай бұрын
Sepengetahuan saya klo yg tersimpan di exchange bagi yg meninggal, keluarga masih mungkin bisa mewarisi dgn menunjukan berkas2 bukti hubungan keterkaitan dgn org yg meninggal. Di exchange ada yg namanya KYC. Selain drpd itu waAllahu'alam
@THEGUNESERS
@THEGUNESERS 2 ай бұрын
Bitcoin akan tetap berjalan walaupun makin sedikit suplai aktifnya yang beredar, selama dunia tidak kiamat bitcoin tetap aktif, keuntungan udh pasti makin langka dan harga nya mahal ini manfaat investasi aset beresiko kek bitcoin, di tahun 2100 bitcoin udh dianggap aset sangat berharga dengan kapitalisasi terbesar di dunia, Perlu diingat kripto bukan hanya bitcoin, jika harga makin mahal, investor sudah pasti akan melirik kripto lain misalnya altcoin
@rockipsb70
@rockipsb70 2 ай бұрын
Tanda2 , dah mulai2 di bahas bitcon and crypto 😂😂🎉🎉 … tanda tanda . Let’s Gooooo
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Dari awal tahun lho Ngomu infokan ini 🍵 Kamu sendiri berapa persen untuk kripto dari keseluruhan porto kamu?
@rockipsb70
@rockipsb70 2 ай бұрын
@@NgomonginUang sekitar 60% porto gue di crypto min. and 40% di stock indo and US
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Wow, risk tolerance nya tinggi juga ya 😆
@IloveNyamnyam
@IloveNyamnyam 2 ай бұрын
Kalo negara berkembang kaya kita gini kayanya belum siap yah buat masukin kripto kedalem kas negaranya😅
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Tapi, El Savador pun.. negara berkembang lho,
@YangTauTauAja_
@YangTauTauAja_ 2 ай бұрын
Bukan belum siap tapi kebanyakan tuka korupsi sama boomer-boomer gak ngerti teknologi, kayak ketua projo budi arie anjing 😂😂
@Lima.hal469
@Lima.hal469 2 ай бұрын
​@@NgomonginUangmin bahas juga tentang manfaat NFT
@SevaReon
@SevaReon 2 ай бұрын
Bhutan negara kecil aja nambang dan punya btc senilai $780juta
@kharis6280
@kharis6280 2 ай бұрын
Dibilang haram nanti bang wkwkw
@jackunik4187
@jackunik4187 2 ай бұрын
Hanya manusia cerdas lah,yg bisa memahami dan investasi crypto untuk ke depannya,,🎉🎉
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Apakah kamu salah satu nya?? 😎
@jackunik4187
@jackunik4187 2 ай бұрын
@@NgomonginUang mungkin 😁
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Nice, jadi berapa persen nih kripto di portofolio kamu??
@AhmadS-nm8ky
@AhmadS-nm8ky 2 ай бұрын
literasi di indonesia rendah jadi banyak yang salah paham
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Betuul, byk mitos yg keliru, jadinya malah menyesatkan 😔
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Maka Ngomu hadir untuk memberikan literasi ini, agar gak banyak masyarakat yang terjebak persepsi yang salah,
@mbhilga
@mbhilga 2 ай бұрын
Betul! ​sama kayak @@NgomonginUang penjelasan ttg kripto salah paham
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Salah paham dimana nih? 👀 coba coba boleh lho di share pandangannya
@AgungWahyudi90
@AgungWahyudi90 2 ай бұрын
1. Apakah bitcoin & kripto ramah lingkungan? 2. Jika kripto adalah desentralisasi mengapa ada exchange yg hadir sebagai pihak ketiga? 3. Apakah bitcoin & kripto bisa digunakan alat pembayaran? Padahal nilainya masih liar naik-turun. Itu aja pertayaannya? Kalo punya pendapat silahkan...
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kita ulas 1 per 1 😁 1. Bitcoin dan mata uang kripto lainnya secara umum menghadapi tantangan terkait dampak lingkungan, terutama karena metode Proof of Work (PoW) yang digunakan oleh banyak kripto, termasuk Bitcoin. Proses ini memerlukan daya komputasi yang besar dan menghabiskan energi dalam jumlah signifikan, yang sering kali berasal dari sumber energi yang tidak ramah lingkungan seperti bahan bakar fosil. Namun, ada beberapa cara dan pendekatan yang sedang dikembangkan agar kripto bisa menjadi lebih ramah lingkungan: > Peralihan ke Proof of Stake (PoS): Banyak mata uang kripto baru, seperti Ethereum setelah upgrade ke Ethereum 2.0, mulai beralih dari mekanisme PoW ke Proof of Stake (PoS). PoS mengurangi kebutuhan akan daya komputasi tinggi karena validasi transaksi dilakukan oleh pemegang token yang “menyimpan” atau mempertaruhkan token mereka, yang memerlukan energi jauh lebih sedikit. > Penggunaan Energi Terbarukan: Beberapa penambang Bitcoin sudah mulai beralih menggunakan energi terbarukan, seperti tenaga surya, angin, atau air, untuk mengurangi jejak karbon dari operasi penambangan mereka. Di beberapa tempat, penambangan kripto terjadi di daerah yang memiliki sumber energi terbarukan yang berlimpah dan murah. > Optimasi Teknologi Penambangan: Pengembangan perangkat keras yang lebih efisien, seperti ASIC (Application-Specific Integrated Circuit), telah mengurangi konsumsi energi untuk setiap transaksi atau blok yang ditambang. > Inisiatif Penambangan Berkelanjutan: Ada proyek-proyek yang fokus pada keberlanjutan, seperti memanfaatkan energi yang dihasilkan dari limbah (seperti gas metana dari ladang minyak) atau proyek yang menggabungkan teknologi blockchain dengan tujuan keberlanjutan lingkungan. > Kripto Ramah Lingkungan Baru: Beberapa mata uang kripto baru dirancang dengan fokus pada efisiensi energi sejak awal. Contohnya, Chia menggunakan mekanisme Proof of Space and Time yang lebih efisien dalam penggunaan energi dibandingkan PoW. Meskipun masih ada tantangan yang perlu diatasi, dengan inovasi teknologi dan pergeseran menuju penggunaan energi yang lebih bersih, ada potensi bahwa kripto, termasuk Bitcoin, bisa menjadi lebih ramah lingkungan di masa depan. 2. Meskipun mata uang kripto pada dasarnya desentralisasi, keberadaan exchange (bursa) pihak ketiga seperti Binance, Coinbase, atau Kraken tetap diperlukan karena beberapa alasan penting: > Kemudahan Akses dan Penggunaan: Bursa kripto pihak ketiga memberikan cara yang mudah bagi pengguna, terutama yang baru dalam dunia kripto, untuk membeli, menjual, dan menukar kripto dengan mata uang fiat (seperti dolar atau rupiah). Tanpa bursa ini, pengguna harus terlibat dalam peer-to-peer (P2P) trading secara langsung, yang bisa lebih rumit dan berisiko. > Likuiditas: Bursa pihak ketiga biasanya memiliki volume perdagangan yang tinggi, menyediakan likuiditas yang memungkinkan pengguna untuk melakukan transaksi dengan cepat dan efisien. Jika pengguna mencoba membeli atau menjual kripto langsung melalui P2P, likuiditas bisa menjadi masalah, karena menemukan pembeli atau penjual yang sesuai mungkin memerlukan waktu. > Kenyamanan Konversi ke Mata Uang Fiat: Sebagian besar bursa kripto pihak ketiga menyediakan layanan untuk mengkonversi kripto menjadi mata uang fiat (dan sebaliknya). Ini penting karena pengguna sering kali masih memerlukan fiat untuk kebutuhan sehari-hari. Tanpa bursa, pengguna harus mencari cara alternatif yang tidak selalu praktis. > Keamanan Tambahan (di Beberapa Kasus): Meskipun kripto mendukung self-custody (menyimpan aset sendiri), tidak semua orang merasa nyaman atau mampu dengan aspek teknis dari mengelola wallet mereka sendiri. Bursa pihak ketiga sering menyediakan dompet yang lebih mudah digunakan dengan fitur keamanan tambahan, meskipun ini datang dengan risiko bahwa pengguna harus mempercayai pihak ketiga tersebut. > Regulasi dan Kepatuhan: Banyak bursa besar beroperasi sesuai dengan regulasi negara tempat mereka beroperasi. Ini memberikan perlindungan hukum tambahan bagi pengguna, terutama terkait penipuan atau pencucian uang. Tanpa bursa yang diatur, pengguna mungkin lebih rentan terhadap risiko hukum atau penipuan. > Fitur Tambahan: Bursa pihak ketiga sering menawarkan fitur lain yang sulit dicapai dengan desentralisasi penuh, seperti margin trading, staking, dan layanan custodial. Beberapa juga menawarkan program loyalitas, bonus, atau fitur analisis yang memudahkan pengguna dalam membuat keputusan investasi. Namun, ada juga bursa terdesentralisasi (DEX) seperti Uniswap dan PancakeSwap, yang memungkinkan pengguna untuk menukar token langsung tanpa perlu perantara terpusat. DEX menawarkan keamanan lebih tinggi dan menjaga prinsip desentralisasi, tetapi sering kali memiliki keterbatasan dalam hal likuiditas, kecepatan, atau kegunaan, terutama untuk pengguna baru. Inilah mengapa meskipun teknologi blockchain memungkinkan desentralisasi, bursa pihak ketiga tetap banyak digunakan. 3. Bisa, itu lewat transaksi P2P namanya, atau pun yang sering digunain untuk kirim dana antar negara
@hans179
@hans179 2 ай бұрын
Bantu jawab tapi bisa singkat aja 1. Untuk bitcoin sendiri memang butuh energi yang besar namanya PoW , tapi ada alternatif lain yaitu coin ETH , dia pake PoS , lebih hemat energi. Untuk ramah lingkungannya, ada gerakannya juga untuk meminimalisir energi besarnya .. uang fiat pun punya energi bro, jadi untuk aset yang bernilai pasti punya value, cuma ya , elo ga usah terlalu mikirin itu sih, 2. Bro exchange hadir karna masih banyak yang gak ngerti teknologi blockchainnya , dengan adanya exchange apalagi dengan pengguna terbanyak , itu akan menjadikan Bitcoin Liquiditas , karna ada yang beli bitcoin elu .. atau lu mau jual 1 bitcoin, mereka masih bisa beli 😁 tanpa pihak ketiga juga bisa, asal lu tau siapa yang mau .. gitu . 3. Bisa banget , udah banyak kok contohnya di internet yang menjual barang / jasa pake bitcoin .. Maaf kalo penjelasan gue bikin kurang puas, karna gue juga baru belajar .. baru masuk sekitar 3 atau 4 bulanan
@blankmaster1661
@blankmaster1661 2 ай бұрын
"Investasilah pada sesuatu yang kamu pahami"
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ya.. itu tepat sekali, Maka, video ini didedikasikan untuk memberikan pemahaman atas sebuah instrumen investasi, bagi mereka yang mau mencoba memahami aja sih tapi ya.. kalau yang masih apatis ya, silahkan dipersepsikan masing masing kembali 🍵
@kiseryouta2613
@kiseryouta2613 2 ай бұрын
cuman ya hati2 harus pake uang dingin dan pake analisis juga soalnya hargany fluktuatif bisa menurun cepat bisa naik cepat , klo mau jadi sistem pembayaran kan hargany berubah2 cuman bisa dijadiin investasi tapi aset beresiko bisa turun tajam bisa naik tajam tergantung pasarnya
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Semua asset class juga kita mesti hati hati ya dalam memilihnya, Pada dasarnya kenapa sebabnya kripto khususnya Bitcoin jadi aset lindung nilai, karena value dari kelangkaan yang ditanem di algoritmanya, juga karena makin banyaknya institusi yang memahami akan hal itu
@WahyuNurSyahidin-dc7ix
@WahyuNurSyahidin-dc7ix Ай бұрын
Itu gimana sih? Awalnya Korea Utara memiliki $3 miliar (dalam aset kripto) tapi kemudian ditampilkan peta Korea Utara berwarna putih (negara yang tidak tahu kripto) Hmmm
@dewanyomanraka2198
@dewanyomanraka2198 2 ай бұрын
Investasi dg membeli aset properti, logam mulia, reksadana hingga saham akan memutar ekonomi dalam negeri, memberi modal perusahaan untuk berkembang, membuka lapangan pekerjaan hingga menambah wawasan ekonomi, politik, geopolitik dll.. membeli aset cripto maka uang kita akan terbang ke luar negeri, investor tinggal tunggu cuan.. tolong di koreksi jika pendapat saya salah..
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Bukan salah atau benar kok, setiap orang kan punya pandangan masing masing, iya gak? 😅 Tapi yang pasti, kami selalu mengingatkan.. Kripto, maupun teknologi lainnya itu semua ibarat pisau, mau dipake untuk hal positif maupun negatif kembali lagi kepada pengguna nya ya.. toh, kedai kopi aja juga bisa jadi ajang money loundring kan 🥲 Kalau kamu sendiri gimana, ga ada kripto sama sekali kah dalam portofolio kamu?
@ente_kadang2_ya158
@ente_kadang2_ya158 Ай бұрын
lol. emg sarana cuci uang. dr investigasi tahunan ptatk us sebesar 30% transaksi digunakan utk money laundry.
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Balik lagi, sama hal nya seperti pisau aja ya 😉 Kami kembalikan ke perspektif masing masing,
@farraskaysansiregar2735
@farraskaysansiregar2735 2 ай бұрын
Min kalau boleh nanya kan sifat kripto itu psudenonym alias pakai nama samaran nah itu bagaimana bisa melacak nama pengguna aslinya jika nama kriptonya aja nama psudenonym?Terima kasih.
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Pada akhirnya pemilik aset kripto cenderung mencairkan kriptonya pada platform yg mewajibkan usernya membuka data pribadi, misalnya exchange, marketplace, ecommerce, dll. Saat itulah bisa dilacak aliran dananya kemana aja.
@symmm19
@symmm19 2 ай бұрын
ingat ya teman-teman ... market crypto itu sangat Volatile jadi pertimbangkan dulu,, jangan liat vidio ini terus fomo beli kripto lalu g sesuai ekspektasi terus nyesel,,pelajari dulu , money management, emosional ,cari tau coin atau token yg mau dibeli( fundamental analisis) kalo udh bener² yakin baru terjun perlahan
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Setuju sangat 🍵 Dan.. untuk memulainya, kamu bisa pelajari lewat video video Ngomu yang udah buanyakkk banget jelasin mengenai hal ini, termasuk video hari ini 😁 Jadi kalau kamu sendiri, berapa persen kah portofolio di kripto?
@Yoweslah-ph3ls
@Yoweslah-ph3ls 26 күн бұрын
Yang gw suka dari kripto adalah teknologinya, blockchain Kalo kita mau transaksi bagaimanapun, itu semua akan dicatat dengan transparan tanpa terkecuali, supaya orang awam sekalipun bisa tau kalo dompet wjabdia transfer 10btc ke dompet ekdhwo, selain transparan, aman juga dari peretasan, tapi masalahnya karena semua transaksi bersifat anonim, para hacker biasanya akan manipulasi korban dengan cara menyamakan wallet korban, hanya satu angka aja yang berubah, itu bisa bisa masuk ke wallet hacker karena korban tidak sadar kalau wallet yang dia masukan adalah milik hacker, jadi uang korban gak nyampe ke dompet sebenarnya
@alfiandi_13
@alfiandi_13 24 күн бұрын
Bahas juga dong airdrop crypto yg dapetin cryptonya secara gratis
@peternakmodern
@peternakmodern Ай бұрын
Sebelum ada CEX, gimans bitcoin bisa dituker ke mata uang USD atau Rp ??
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Ini dengan sistem peer to peer, jadi antar 2 pihak langsung yang transaksi, dan misal deal nya dalam USD, kemudian dicarilah buyer yang bersedia membayar dengan IDR senilai USD tersebut
@suryanatanto7066
@suryanatanto7066 Ай бұрын
Lngsung dri web bitcoin kyknya dulu
@Simarodra
@Simarodra 2 ай бұрын
... jadi pertanyaan yang paling fundamental, kripto ini gunanya yang nyata saat ini apa ya? Sampai sekarang belum bisa dipakai beli pizza. Sampai saat ini masih mengandalkan kemungkinan penggunaannya di masa depan sebagai pilihan lebih baik daripada uang fiat, jadi masih tergantung pada berhasil atau gagalnya kampanye adopsi pasar.
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kita ambil contoh dari kripto yang paling besar caps nya yaitu Bitcoin; memiliki berbagai kegunaan, baik sebagai alat pembayaran maupun sebagai aset investasi. Berikut beberapa contohnya: 1. Alat Pembayaran: > Transaksi Online: Bitcoin dapat digunakan untuk membeli barang dan jasa secara online dari berbagai merchant yang menerimanya. > Transfer Uang Internasional: Bitcoin memungkinkan transfer uang antarnegara dengan biaya lebih rendah dan waktu yang lebih cepat dibandingkan metode tradisional. > Akses ke Layanan Keuangan: Di beberapa daerah, terutama yang kurang terbankir, Bitcoin memberikan akses ke layanan keuangan dasar seperti pengiriman uang dan pembayaran tagihan. 2. Aset Investasi: > Diversifikasi Portofolio: Bitcoin seringkali dianggap sebagai aset yang tidak berkorelasi dengan aset tradisional seperti saham dan obligasi, sehingga dapat digunakan untuk diversifikasi portofolio investasi. > Hedge Against Inflasi: Beberapa investor melihat Bitcoin sebagai lindung nilai terhadap inflasi karena pasokannya terbatas. > Potensi Gain: Nilai Bitcoin sangat fluktuatif, sehingga menawarkan potensi keuntungan yang tinggi bagi investor yang berani mengambil risiko.
@WahyuSantoso-qo9js
@WahyuSantoso-qo9js 2 ай бұрын
lebih baik hal yang kurang jelas di jauhi. ambil yang sudah pasti
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kalau dari komentarnya sih, ini mah belum nonton video nya sampe habis sih, bener gak?? 😗
@zalwaa5
@zalwaa5 2 ай бұрын
selalu candu dengan suara naratornya
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kalau sama informasinya gimana nih??
@miftakhulhuda7509
@miftakhulhuda7509 28 күн бұрын
Ngga seberharga itu. Gini, andai semua org didunia inves d bitcoin, Trs siapa yg mau tani, bekrja ini itu, prtmbngan, perikanan dll. Ya nanti bitcoin ngga berharga kan. Ttp manusia btuh ssuatu yg real utk mnunjang kehidupannya
@sentana12543
@sentana12543 2 ай бұрын
Hallo kak Luna. Kalo nyari berita ter-update tentang kripto dengan bahasa Indonesia bagusnya dimna ya kak? Di ajaib kripto udah ada sih tpi kadang udah beredar 2 jam sebelumnya
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kamu bisa aktif juga di instagramnya lho, Tapi untuk update dunia kripto ini memang lebih banyak di X akan kamu temui nya,
@m.purwitoutomo4042
@m.purwitoutomo4042 2 ай бұрын
Mau tanya min, tepatnya minta gambaran sederhana nya.semisal bit coin sudah habis di tambang otomatis harga melambung tinggi. seluruh dunia sudah pakai bit coin sebagai alat tukar dan tidak ada yg memperdagangkan lalu apa yang terjadi selanjutnya?
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Jadi gini, di awal2 masa penciptaan bitcoin (2009 - 2011) kejadian ini sering banget terjadi. Sampai saat ini diperkirakan sekitar 10 - 25% peredaran bitcoin sudah hilang akibat human error, seperti lupa password, kebuang hardisk, dll. Justru hal ini yg menciptakan sifat kelangkaan secara alami pads bitcoin Di saat bersamaan, institusi mulai tertarik borong bitcoin, ini yg menyebabkan nilainya terus bertumbuh sepanjang waktu
@rudydarmawan6094
@rudydarmawan6094 Ай бұрын
bahas cold wallet kak supaya invest kripto nya aman,jadi tdak bergantung selamanya ke exchange yg sewaktu waktu bisa ke hack (asset kita hilang)
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Sipp, udah Ngomu notes ya 👍😁 Thanks nih inputnya
@NinjaHatori2024
@NinjaHatori2024 2 ай бұрын
Kak Luna...penonton dari Jogja nih kak 😊
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Siap 🍵 sampe habis ya nonton nya 😁
@kevfarpremium
@kevfarpremium 2 ай бұрын
Akhirnya bahas bitcoin
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ini yang ditunggu tunggu kan 👀😁
@brianrooney213
@brianrooney213 2 ай бұрын
Udh sering ga sihh? Cm beda aja bahasannya
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Belakangan jarang, ini lagi meluruskan pandangan yang beredar di masyarakat sih
@yangananta1146
@yangananta1146 Ай бұрын
Klo aset digital seperti aplikasi2 kan jelas gunanya buat apa,klo btc ini gunanya apa sehingga dia berharga walaupun tdk ada wujud fisiknya?
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Sudah simak video ini sampe habis??
@ezravintara4633
@ezravintara4633 2 ай бұрын
Dari vidio ini kayaknya ngomu mendukung dan support adanya crypto. Meski di dunia crypto ada yg pro dan kontra
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kita mesti selalu terbuka terhadap perubahan.. karena perubahan itu gak bisa dicegah, tapi bisa di adaptasi 🍵
@arifhidayat5309
@arifhidayat5309 2 ай бұрын
Pertanyaan saya apa kah ada yg bisa buat teknologi yg sama seperti btc atau crypto ? Atau lebih canggih dari crypto ada yg bisa buat min?
@arifhidayat5309
@arifhidayat5309 2 ай бұрын
Up
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kripto ini, ada yang berupa jaringan (seperti misal nya ETH), maupun token.. Kalau dibilang canggih, setiap waktu pasti akan ada rilis yang canggih selanjutnya, cuma ya semua balik lagi ke use case nya 🌾
@69leonite
@69leonite 2 ай бұрын
@@arifhidayat5309 bbrp blockchain diciptakan bisa diupgrade melalui governance dlm blockchainnya eg : cardano, polkadot.
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Yes tepat sekali.. Kalo kamu sendiri, sebagai investor koin atau token, atau developer Web3 nih?
@theadhy
@theadhy 2 ай бұрын
Bahas soal kelas menengah banyak yang pada masuk ke kelas miskin dong min
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ini kah maksudnya??
@penyukamedis911biomeddanta7
@penyukamedis911biomeddanta7 2 ай бұрын
Seandainya bisa kerja wfa sebagai trader/investor,ataupun yah berkecimpung di crypto ini😊
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Sebenernya gak mesti yang WFA sih, selama orang itu mau belajar dan menyediakan waktu .. apapun bisa terjadi dan dilakukan
@ncep8072
@ncep8072 Ай бұрын
Min Bikinin video cara menyimpan btc yang aman dong, soalnya kan klo simpan di exchange tuh rawan kena hack, nah pasti kebanyakan orang kga tau cara simpan btc atau crypto yg aman. Misalkan kalo pake benda teknologi lagi itu gimana cara pakenya makasi min semoga di baca🙏
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Siapp, Ngomu catet ya 🍵😎 Thanks nih udah idein ini
@ncep8072
@ncep8072 Ай бұрын
@@NgomonginUang sama" min, di tunggu videonya😁
@mikhailajane6579
@mikhailajane6579 2 ай бұрын
Di taun 2016 pernah punya tabungan 500juta bingung ivestasi... ada saran dari keponakan lulusan UI untuk beli bitcoin... tp saya belum paham soalnya saya orang desa pinggiran ponorogo jawatimur. Akirnya nyeselnya sampai sekrang... 😅
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Langsung semua kah dimasukin ke Bitcoin? Ngomu turut prihatin kalau sampe ada kerugian yang terjadi😔 Keponakan kamu gak ada ngasih penjelasan kah mengenai Bitcoin ini seperti apa?
@HubbIe05
@HubbIe05 2 ай бұрын
Suara Luna adem banget 😊
@FaymeProm
@FaymeProm 2 ай бұрын
Terima kasih untuk prediksinya! Agak di luar topik, tapi saya ingin bertanya: Saya memiliki dompet SafePal dengan USDT, dan saya memiliki frasa pemulihan. (behave today finger ski upon boy assault summer exhaust beauty stereo over). Bisakah Anda menjelaskan bagaimana cara memindahkannya ke Binance?
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
🥶
@irc1414
@irc1414 Ай бұрын
@@NgomonginUangNjir serem bgt bot jaman sekarang, apa ini ai?
@Kh_Rezak
@Kh_Rezak 2 ай бұрын
Ini maksudnya apa ya? Di diagram 10:46, China tidak mendukung (merah) asset kripto, tapi di diagram 8:25 China punya asset sebesar 190.000 BTC.
@Aselole-yn2gk
@Aselole-yn2gk 2 ай бұрын
Gk boleh transaksi tapi itu sitaan negara
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Pemerintah China melarang masyarakatnya, tapi di sisi lain mereka juga menyita dan memiliki simpanan aset devisa dalam bentuk kripto.
@Kh_Rezak
@Kh_Rezak 2 ай бұрын
@@NgomonginUang @Aselole-yn2gk Sippp. Trims
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Jadi kalau kamu sendiri, porsi kripto dalam portofolio kamu berapa persen kah??
@Kh_Rezak
@Kh_Rezak Ай бұрын
Hhhmmm 0,0000% tuh,@@NgomonginUang 😂 Beda mahzab kita, saya penganut mahzab emas. Menurut saya, kelemahan utama dari Kripto yang itu, terlalu bergantung kepada teknologi ICT. Walau itu bagi sebagian orang lainnya justru jadi keunggulan.Begitu ICT kolaps, kripto ikut kolaps tak berbekas. Apakah ICT bisa kolaps ??? 🤔🤔🤔
@DS-rc4pm
@DS-rc4pm 2 ай бұрын
Pernah sih ngobrol tentang bitcoin dgn seseorang yg lebih dari saya , mengerti, paham bahkan tidak menafikan, yg saya pahami dr beliau terkadang selalu membandingkan semisal dgn crypto lain selain Bitcoin yg dibilang hype krn seseorang atau membandingkan dgn instrumen yg laen.
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
😁 Karena masih banyak yang seperti ini lah Ngomu membuat video ini nih.. ya sebagai sebuah jawaban dari pertanyaan dan persepsi yang mis di masyarakat terkait kripto khususnya Bitcoin,
@ImBaehaqi
@ImBaehaqi Ай бұрын
gimanasih konsep trading forex
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Perlu Ngomu bahas juga kayaknya 👀
@kingki1953
@kingki1953 2 ай бұрын
gw malah pengen fokus belajar model matematis buat kriptonya sambil belajar. Cuman aku belum sempat belajar dasar teori bayesian dan bahasa matematisnya yg agak sulit. Apalagi gw ga terjun di jurusan matematika. 😢
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ayo ayo kalo bisa basic nya, itu bisa kok pasti didalami 👀
@kingki1953
@kingki1953 2 ай бұрын
@@NgomonginUang bahas black Scholes model dong kak. 🗣️🔥
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Waduhh, teknis banget ya 👀 Ngomu mesti cari keterkaitan sama keuangannya nih
@mujib6623
@mujib6623 2 ай бұрын
Baca aja whitepaper Bitcoin bro.. itu ditulis langsung sama Satoshi Nakamoto.. pelajari juga tentang kriptografi biar dapat gambaran matematisnya
@prw4
@prw4 2 ай бұрын
Dasarnya lo faham ilmu ekonomi dan baca grafik bisakok langsung terjun. Jangan malas baca dan cari info seperti kebanyakan netizen tiktok.
@fathurvoltage1582
@fathurvoltage1582 2 ай бұрын
Kak luna sy mau nanya.. Bitcoin dan Eth tahun 2050 bisa menjadi transaksi internasional? Misal jual beli on line? Kalo yg punya Cold walet hilang, persediaan bitcoin nya hilang permanen?
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Sekarangpun di luar negeri BTC & ETH sudah bs jadi transaksi internasional. Cuma kan di Indonesia aturannya tetap harus menggunakan Rupiah utk bertransaksi, tapi di luar negeri sudah byk yg dijadikan alat transaksi
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kalau cold wallet pribadi kamu hilang, tapi kamu masih menyimpan seed phrase-nya, kamu tetap bisa mencairkan asetnya langsung dafi blockchain
@ICR18650
@ICR18650 2 ай бұрын
mimin luna aku mau tanya klo misalkan aku mau mulai beli saham tipis² di aplikasi pintu atau peluang itu bagaimana yah, dari pada uang aku habis ga jelas mending nabung saham tipis², ibarat di jadikan uang dingin dan siap hilang itu bagaimana yah solusinya soalnya masih awam soal jual beli saham
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ini lagi bahas Kripto btw 😁
@rinosapura5366
@rinosapura5366 2 ай бұрын
Kk tlong sampai in pendiri channel KZbin ini bisa gak saya copy suara kk luna, klau bisa tlong jwb ya terimakasih 🙏🙏
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Sudah ada HAKI nya ya, maaf 😁
@rinosapura5366
@rinosapura5366 2 ай бұрын
​@@NgomonginUangok kk luna😢
@wahyuagunggumelar5921
@wahyuagunggumelar5921 Ай бұрын
Hai kak luna,semisal satu dunia listrik padam apa jaringan bitcoin masih ada? Dan bitcoinnya masih ada?
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Masih, yang penting ada jaringan internet, dari satelit sekalipun 🫡
@wahyuagunggumelar5921
@wahyuagunggumelar5921 Ай бұрын
@@NgomonginUang semisal satelit nga ada. apa bitcoin masih ada? Lalu kemudian satu negara ada internet apa jaringannya bisa berjalan lagi?
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Bisa, jika disimpan di cold wallet,
@fahriscrawing6564
@fahriscrawing6564 2 ай бұрын
hah? orang masih bilang bitcoin gak ada value, aku aja sampai mikir puluhan kali buat hiding seed phrase wallet di tempat yang aman dan unpredictable
@Anonim-s5u
@Anonim-s5u 2 ай бұрын
Diinget di kepala bang 😂
@ldqbaz
@ldqbaz 2 ай бұрын
aku sampe bikin aplikasi enkripsi kustom sendiri buat ngamain ni seed phrase
@fahriscrawing6564
@fahriscrawing6564 2 ай бұрын
@@Anonim-s5u nice try 😂
@Anonim-s5u
@Anonim-s5u 2 ай бұрын
@@fahriscrawing6564 serius, aku ada 2 wallet hafal 24 katanya 😁
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Masih belum banyak yang memahami akan hal ini sih, 🫨
@kristoperreinhart
@kristoperreinhart Ай бұрын
Menurutku crypto bukan instrumen investasi yang bagus kecuali utk spekulatif atau trading jangka pendek atau swing trade 😎
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Semua bisa .. tapi yang pasti, mau long term atau short term, mesti paham dulu nih instrumen nya itu sebenernya apa sih 😁 Jadii, sudah nonton sampe habis belum nih video nya??
@RoNaLdO_kW
@RoNaLdO_kW 2 ай бұрын
Kepo sama orangnya,suaranya renyah👍👍
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Semoga gak teralihkan dari point informasi yang disampaikan 😁
@RoNaLdO_kW
@RoNaLdO_kW 2 ай бұрын
@@NgomonginUang orang orang pada salah kaprah sama cripto,,aku mah salah kaprah sama miminnya,dari suaranya sudah kelihatan😁
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
🫠 yah ini nih salah kaprah semua deh jadinyaa
@ranggarifqi8576
@ranggarifqi8576 2 ай бұрын
MANTAp Ayo pump terus
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ada 5 huruf yang menunjukkan sesuatu nihhh, 🤨
@bimagf2840
@bimagf2840 Ай бұрын
Gua dulu fomo binary option , gua berhenti binary option karna rugi . Dan udah beelaajar baca candel stik pindah ke crypto waktu naik²nya 2019 akhir ke crypto , dan bodohnya gw cara mainnya kyk di binary option .. Udaah pahamnya pas uangnya tinggal sisa sisa .. Mungkin kalau di stay di doge,trx,bnb,eth , skrg jadi banyak uang ..
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Congrats lho 😁 jangan lupa dipahami dan dipelajari terus ya
@orokchimoraN99
@orokchimoraN99 2 ай бұрын
Bennix lebih kredibel kl ngomongin ttg instrument investasi
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kami kembalikan kepada kesesuaian masing-masing 😁
@marismunandar5681
@marismunandar5681 2 ай бұрын
Alhamdulillah saya tiga tahun ini penghasilan full dari kripto, dengan metode ikut testnet & Airdrop,
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Wah 😱 boleh sharing lebih jauh mengenai ini kah?
@jokopurwanto1247
@jokopurwanto1247 Ай бұрын
Minta saran dong airdrop yg pasti listing apa gan sekarang ini?
@marismunandar5681
@marismunandar5681 Ай бұрын
@@jokopurwanto1247 gk ada yg pasti,
@marismunandar5681
@marismunandar5681 Ай бұрын
@@NgomonginUang awalnya garap airdrop gleam, cuma sedikit yg landing dan kebanyakan abu, akhir 2022 Alhamdulillah dapet 300 token aptos senilai 40jt an, Sempet kalap beli ini itu, bersyukur duitnya masih nyangkut beli komputer plus modal retrodrops, Pertengahan 2023 jp di arbitrum bbrpa wallet, sisanya dapet dari bbrpa project, omni , rdat dll, Profesi Airdrop hunter saya anggap sprti petani, landing nya gk trlalu sering, tapi kalo kita rajin mudah2an dapet, jadi siapin modal hidup buat 6bulan kedepan, lebih bagus punya pekerjaan utama, * Awal2 ngerjain pasti banyak cobaan, harga token gk sesuai, gk landing, project scam dll, dari ratusan project mgkin cuma sepuluh persen yg distribusi dan cuma satu persen yg jp hard
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Well noted.. terima kasih ya sharing nya 🍵😁
@DanielHutabarat
@DanielHutabarat Ай бұрын
kalau menurut saya bitcoin lebih cocok untuk menjadi e-wallet daripada menjadi skema Investasi untuk transaksi luar negeri, biar rugi visa sama mastercard
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Menarik, Kalau kamu sendiri udah coba lakuin ini belum?
@Master_Plan579
@Master_Plan579 2 ай бұрын
Asiik... bullrun telah tiba, dari beberapa pengalaman sebelumnya jika kak Luna udah ngebahas kripto pertanda uda masuk fase bullrun.
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Sebenernya, bisa kamu pantau lho semenjak ini kzbin.info/www/bejne/aJ68qmqperyeq5I
@TahtaHelga
@TahtaHelga 2 ай бұрын
Kak Lunaaa, kalo mau belajar crypto yang dari awal banget tuh dari mana dulu sih mulainya?
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Mulai dari channel Ngomu ini bisa banget sih 🍵😁
@NasehatHati
@NasehatHati 2 ай бұрын
Sebagai seorang muslim, sudah seharusnya saya melihat segala sesuatu dari sudut pandang agama. Definisi harta dalam islam itu sangat sederhana, sesuatu yang dapat ditakar atau ditimbang. Artinnya jika harta seseorang bertambah maka bertambah juga secara bobot atau volume, begitu sebaliknya jika harta berkurang. Uang fiat saja sebenernya tidak sesuai dengan definisi harta dalam islam, apalagi crypto. Dan satu lagi, saya ingin menyampaikan satu hadits, “Akan datang suatu masa pada umat manusia, pada masa itu tidak ada yang bermanfaat kecuali dinar (uang emas) dan dirham (uang perak).” (H.R. Imam Ahmad) Barangkali bisa direnungkan
@faqihudinpratama9741
@faqihudinpratama9741 2 ай бұрын
bener, mempunyai salah satu landasan keyakinan terlebih dari agama adalah baik, tapi menurutku masa dimana hanya emas, dinar dan perak itu berlaku berarti era saat kiamat, dimana listrik dan internet jelas padam secara global bukan hanya satu tempat, dan kondisi ini kemungkinan besar ngga akan terjadi kecuali memang saat kiamat
@bjs4166
@bjs4166 2 ай бұрын
semoga tetep istiqomah bang. gw termasuk orang yg senang dengan berita2 teknologi terkini. tp tetap mengatur keuangan gw secara konvensional.
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Kalau udah begini, di luar ranah kami ya 😁
@dys2302
@dys2302 Ай бұрын
Mau emas perak uang kertas crypto saham tanah rumah. Semua ini hanyalqh tools untuk nyimpen harta u di dunia. sedangkan kita gk tau matinya kapan. Dan ketika kamu mikir kayak gini. Semua nya sama saja . Itulah kenapa saya gk pernah bingung . Gk pernah takut rugi juga gk kaget kalau dpt untung. 😅. Toh semua sudah di takar.
@mediumcelcius8719
@mediumcelcius8719 Ай бұрын
Ini riba ga sih bang?
@hepiaja3443
@hepiaja3443 2 ай бұрын
Min ajaib ktipto bisa di lihat di arkham intelligence gak yah..
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Silahkan di cek ya,
@ahmadalfananwaruddin1112
@ahmadalfananwaruddin1112 2 ай бұрын
Minta tolong share link buku ngomu min
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Waitt, bisa cek kesini yuk kzbin.info/www/bejne/hX7Of2V7jpx8edE
@darkman7009
@darkman7009 Ай бұрын
Saya kepengen sih beli crypto bitcoin. Tapi takut di tipu. Belum lagi di kenakan pajak, gak tahu cara bayarnya gimana
@NgomonginUang
@NgomonginUang Ай бұрын
Bisa cek video video Ngomu yuk 😁
@fandi4609
@fandi4609 2 ай бұрын
kak luna, mau nanya.. kenapa harga crypto di jaman dulu seperti bitcoin dan lain" itu harganya murah? sedangkan di jaman sekarang harga bitcoin dan lain" itu sudah beda bahkan kok bisa sampe naik drastis.. tidak seperti instrumen lainnya seperti saham, reksadana, dan lain".. apakah dulu crypto itu dulunya sepi peminat mangkanya harga tersebut murah seperti contoh NFT yang sempat viral tahun" kemarin tetapi makin lama makin sepi peminat dan harga di sana pun ikut menurun.. atau bagaimana?
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Jadi gini, dulu yg pake crypto itu baru para ahli komputer aja, penggunaannya blum luas kayak sekarang. Baru di 2010, seseoramg bernama Lazlo untuk pertama kali beli 2 loyang pizza pake 10.000 bitcoin Sejak saat itu, mulai banyak penerimaan terhadap bitcoin sebagai alat tukar. Penerimaannya semakin tinggi, entah buat investasi, aset hedging, alat tukar transaksi, mata uang (el salvador), dll. Makanya harganya jauh lebih mahal sekarang
@induksurat9883
@induksurat9883 2 ай бұрын
Apa tanggapan ngomu tentang aset investasi yang keuntungan kita adalah 100% tepat dengan kerugian orang lain? (Saham, kripto) Jika saya untung 100juta semalam, maka bisa dipastikan ada atau akan ada akumulasi orang rugi 100juta. Apakah saham/kripto itu zero sum game? Atau justru lebih parah, negative sum game karena udah kepotong biaya admin pula
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Zero sum game ya.. menarik, Kalau kamu ikutan skema ponzi, iya itu zero sum game. In case saham dan kripto nih yak, Saham.. gimana bisa itu zero sum game, ketika kamu beli perusahaan.. perusahaan itu beroperasi, ada value added.. ada pertumbuhan dan kemudian bagi dividen, gak zero kan 😗 Nah kalau kripto, khususnya Bitcoin deh.. selama jaringan dan teknologinya ada, teknologi akan selalu menambahkan value added juga ke kehidupan manusia, dan pasti seiring waktu akan adanya pertumbuhan permintaan, suatu teknologi itu akan di apresiasi, TAPI, Ngomu juga gak memungkiri.. kripto banyak koin micin yang bikin boncos, saham juga gorengannya banyakkk.. Jadi kalo kamu mau memilih suatu asset class, pilih yang kamu pahami dulu deh, be wise 🫡
@teguhpracoyo3179
@teguhpracoyo3179 2 ай бұрын
Keren banget Min, investasi ke Bitcoin, aman dan terus naik nilainya 👍👍👍🙏❤️
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
"Aman" mengingat market cap nya yang terbesar, tapi inget juga mengenai fluktuasi harga nya ya 😁🍵 DYOR
@BaliAmaturechannel
@BaliAmaturechannel 2 ай бұрын
Ada servernya, itu lah fisiknya.. Sma kayak sosmed. Kumpulan kode biner doang tpi jdi hburan
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Servernya pun gak terpusat, tapi terpencar.. dan ini lah yang menjadi daya tarik utama dalam Cryptocurrency ini
@galihpratama1466
@galihpratama1466 2 ай бұрын
Kan sifat bitcoin terbatas, kalau total aset bitcoin seluruhnya sudah dimiliki, apakah itu artinya bitcoin sudah tidak bisa di beli lagi? Maaf pertanyaan nya aga konyol tapi pengen tau
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ketika semua Bitcoin telah ditambang, yang diperkirakan akan terjadi sekitar tahun 2140, beberapa perubahan signifikan akan terjadi dalam ekosistem Bitcoin: 1. Tidak Ada Lagi Reward Blok untuk Miner: Saat ini, para penambang (miners) mendapatkan imbalan dalam bentuk Bitcoin baru ketika mereka berhasil menambang blok baru. Namun, setelah 21 juta Bitcoin telah ditambang, tidak ada lagi Bitcoin baru yang bisa diberikan sebagai reward blok. Dengan demikian, sumber pendapatan utama penambang akan bergeser sepenuhnya ke biaya transaksi. 2. Biaya Transaksi Akan Menjadi Penting: Setelah reward blok berhenti, penambang hanya akan mendapatkan imbalan dari biaya transaksi yang dibayarkan oleh pengguna yang ingin transaksinya diproses. Ini bisa mendorong biaya transaksi meningkat karena penambang membutuhkan insentif ekonomi untuk tetap menjalankan jaringan dan memvalidasi transaksi. 3. Keamanan Jaringan: Beberapa orang khawatir bahwa tanpa reward blok, motivasi penambang untuk terus mengamankan jaringan bisa berkurang, yang dapat membuat jaringan lebih rentan terhadap serangan. Namun, para pendukung Bitcoin percaya bahwa biaya transaksi yang cukup tinggi serta peningkatan nilai Bitcoin akan cukup untuk mempertahankan insentif bagi penambang. 4. Deflasi: Karena pasokan Bitcoin terbatas (maksimal 21 juta), setelah semua Bitcoin ditambang, tidak ada lagi Bitcoin baru yang akan masuk ke sirkulasi. Jika permintaan terus meningkat, hal ini dapat menyebabkan deflasi, di mana nilai Bitcoin meningkat seiring waktu. 5. Peran Bitcoin Sebagai Penyimpan Nilai: Dengan pasokan yang tetap dan terbatas, banyak yang percaya bahwa Bitcoin akan semakin dianggap sebagai aset penyimpan nilai (store of value), mirip dengan emas, karena kelangkaannya akan menjadi faktor penting. Secara keseluruhan, setelah semua Bitcoin ditambang, dinamika ekonomi dalam jaringan Bitcoin akan bergeser, tetapi banyak yang percaya bahwa Bitcoin akan tetap berfungsi dengan baik jika insentif yang tepat tetap ada melalui biaya transaksi dan nilai ekonomi yang melekat pada jaringan.
@friezachannel7156
@friezachannel7156 2 ай бұрын
Mau nanya, apakah kemungkinan fee transaksi bitcoin di masa depan bisa turun?
@NgomonginUang
@NgomonginUang 2 ай бұрын
Ini masih jadi pertanyaan yang belum bisa dipastikan, mengingat masih terkendala terkait trilema blockchain kan..
Siapakah Satoshi Nakamoto, Sang Pencipta Bitcoin
20:41
Ngomongin Uang
Рет қаралды 307 М.
ALASAN KENAPA GW BELI BITCOIN
14:01
Leon Hartono
Рет қаралды 102 М.
Long Nails 💅🏻 #shorts
00:50
Mr DegrEE
Рет қаралды 17 МЛН
Кто круче, как думаешь?
00:44
МЯТНАЯ ФАНТА
Рет қаралды 6 МЛН
Farmer narrowly escapes tiger attack
00:20
CTV News
Рет қаралды 12 МЛН
Yay😃 Let's make a Cute Handbag for me 👜 #diycrafts #shorts
00:33
LearnToon - Learn & Play
Рет қаралды 117 МЛН
Ada yang Bertekad HODL Kripto Seumur Hidup! Kenapa Gak Take Profit Aja?
13:07
3 Pilihan Crypto Terbaik Untuk Berinvestasi di 2024
18:18
Timothy Ronald
Рет қаралды 313 М.
Apa Udah Terlambat Beli Bitcoin Sekarang?
13:03
Ngomongin Uang
Рет қаралды 114 М.
Cara Maksimalin Cuan dari Memecoin
20:59
Leon Hartono
Рет қаралды 148 М.
Ribuan Orang Jepang Hilang Secara Misterius Setiap Tahunnya! Ada Apa?
11:48
Apa Yang Salah Dengan Ekonomi Indonesia?
14:42
Leon Hartono
Рет қаралды 423 М.
Sebelum Beli Emas, Tonton Video Ini Dulu
16:08
Ngomongin Uang
Рет қаралды 408 М.
Kenapa Singapura Bisa Maju?
9:57
Ngomongin Uang
Рет қаралды 77 М.
Long Nails 💅🏻 #shorts
00:50
Mr DegrEE
Рет қаралды 17 МЛН