Spesifikasi 2 Kapal Perang Rp 20,3 T yang Dibeli Kemenhan

  Рет қаралды 32,185

Kompas.com

Kompas.com

Күн бұрын

Kementerian Pertahanan Republik Indonesia (Kemenhan RI) resmi menandatangani kontrak pengadaan dua unit kapal fregat sejenis Frigate European Multi-Mission (FREMM). Kapal perang yang dipesan adalah jenis Pattugliatore Polivalente dAltura (PPA) dengan kemampuan multimisi dan teknologi terkini buatan perusahaan pembuat kapal ternama Italia, Fincantieri S.p.A.
Kapal perang Pattugliatore Polivalente dAltura (PPA) atau Offshore Patrol Vessel (OPV) memiliki kemampuan multimisi yang dilengkapi dengan teknologi terkini. Kapal PPA dibekali dengan berbagai fungsi, mulai dari patroli, penyelamatan di laut, operasi perlindungan sipil, hingga kapal tempur garis pertama.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Narator: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Monica Arum
Musik: Deep State - Vans in Japan
#KapalPerangBaru #KemenhanRI #KapalFregatFREMM #JernihkanHarapan
Artikel ini bisa dilihat di : video.kompas.c...

Пікірлер: 94
@RyuShintaro-g4v
@RyuShintaro-g4v 7 ай бұрын
Taraf atau kenaikan kelas itu bisa di upgrade dgn alutsista yg mumpuni ,,ukuran relatif dan mendukung menjadi fregat menajutkan ke depannya,❤😍👍
@iiqifamily
@iiqifamily 7 ай бұрын
TAMPAN SEKALI...👍🏼👍🏼
@rudipurnawan4008
@rudipurnawan4008 7 ай бұрын
Kalo daya jrlajah kapal dihitungnya NM itu dibacanya Nautical Mile bukan Newton Meter ya Mba😅😅😅
@danardono4412
@danardono4412 7 ай бұрын
Buat satuan baru. Wkwk
@Mindraariyanto
@Mindraariyanto 7 ай бұрын
Canggih banget cocok untuk kapal penjaga pantai
@arijoens8688
@arijoens8688 5 ай бұрын
Kapal ini cukup bagus sbg pengganti kri yg di pensiun kl bisa tambahin beberapa unit lg sbg pelengkap. Dan yg terpenting perbanyak perusak KRI Merah Putih, juga perusak Fremm, modif dan jejali dg persenjataan mematikan, kalau perlu tambah dikit panjangnya dan juga di lebarin dikit, instal ulang yg persenjataan terbaru yg lebih mematikan. Kri Merah Putih dan Frèm cocok dg wilayah NKRI yg terdiri ribuan pulau. Perbanyak Fregat perusak berat Merah Putih NKRI dan Fremm kedua kapal perusak ini nantinya akan menjadi momok yg menakutkan negara lain.
@HanifMaulanaChanel
@HanifMaulanaChanel 7 ай бұрын
Sama ini kelas fregat juga, dari bobot kapal, sistem senjata dan rudal, sistem manajemen combat, sama sekelas fregat juga.
@suhartoadhy
@suhartoadhy 6 ай бұрын
PPA sbg kapal patroli lepas pantai...speknya blm sm dgn fregate...cocok sbg coast guard
@suhartoadhy
@suhartoadhy 6 ай бұрын
fregat itu yg sdg dibangun di PT PAL fregate merah putih ToT Arrowhead
@danardono4412
@danardono4412 7 ай бұрын
Thaon Di Revel, bukan FREMM. Kelaasnya juga beda. FREMM lebih ke heavy frigate. Sementara PPA itu OPV tp bisa dikonfigurasi mjd frigate.
@butuhmodal5109
@butuhmodal5109 7 ай бұрын
Sejenis fremm artinya fregate uero multi mision versi fullnya setara bergamini class
@danardono4412
@danardono4412 7 ай бұрын
@@butuhmodal5109 ngga bs dibilang sejenis fremm. Fremm sendiri adl kelas kapal. Thaon Di Revel jg kelas kapal. Apakah kamu mau menyebut sigma class sama dg maharajalela class hanya krn keduanya sama2 bs mjd frigate? Kelas kapal udah punya spesifikasi sendiri, ngga bs disamakan. Jgn buat bhs rancu. Klo mau tdk rancu sebut saja "Kapal Sejenis Frigate", "Bukan Sekelas FREMM".
@airaairin4460
@airaairin4460 7 ай бұрын
Klw freem itu memang kpl friget Kombatan . Klw PPA thaon, diblg multi guna krna di berat ton nya aja, bisa di gunakan penambahan senjata
@airaairin4460
@airaairin4460 7 ай бұрын
@@danardono4412 dan incaran awal menhan bukan PPA thaon 😁, krna ini barang sudah jadi u Al itali.mknua jd di ambil
@danardono4412
@danardono4412 7 ай бұрын
@@airaairin4460 nih PPA diambil memang setengah terpaksa krn kebutuhan mendesak aja. Situasi geopolitik kawasan memanas khususnya LCS, suka atau tdk Indo hrs segera menambah armada. Makanya PPA diambil krn produk ready.
@nurwachid1944
@nurwachid1944 7 ай бұрын
Paolo Thaon Di Revel Class Joss..👍
@noname-vx2ye
@noname-vx2ye 3 ай бұрын
Dilihat dari modelnya okelah sangat akan tetapi persenjataannya yg minim mendingan perbanyak fregat arrohad / fregat merah putih
@rahmadiaprakarsa3746
@rahmadiaprakarsa3746 7 ай бұрын
"NM" Maksdnya mungkin Nautical Miles bukan Newton Meter kak 🙏🏻
@noname-vx2ye
@noname-vx2ye 3 ай бұрын
Modelnya yg keren persenjataan nya sangat minim
@sulystyo
@sulystyo 7 ай бұрын
Kapal komando multi peran cukup canggih dan canggih
@itcompare
@itcompare 6 ай бұрын
yg penting nanti bisa diproduksi sendiri oleh PT. PAL
@yanfiktorrumpaidus7695
@yanfiktorrumpaidus7695 5 ай бұрын
Emang harus dibeli dari barat, kalau china ya 5 tahun udah jadi besi tua.
@chanel_ibuibu
@chanel_ibuibu 7 ай бұрын
271 T bisa beli banyaaaaaak alut sista
@yadiaja7334
@yadiaja7334 7 ай бұрын
bapak mu juga bisa di beli
@AwangAwang-fb1is
@AwangAwang-fb1is 7 ай бұрын
Kok fremm thaon di revel class ovp
@ip0ezguk876
@ip0ezguk876 4 ай бұрын
Apa yg mo diharepin dr watawan miskin literasi militer Bro?
@joykandes5028
@joykandes5028 7 ай бұрын
Prabowo nih boss senggol donk..no omon omom
@binorhunting9572
@binorhunting9572 7 ай бұрын
@joykandes5028 kopong nih bos senggol donk astor ckckckc downgrade ckckckk
@adrianuspratama1303
@adrianuspratama1303 7 ай бұрын
Ini bukan Fremm , bukan juga sejenis , ini jenis lain punya Ficanteri
@imanuelwirawan1583
@imanuelwirawan1583 5 ай бұрын
Sekelas PPA persenjataannya cukup mumpuni, dr bobotnya bisa dibilang sekelas frigarte, tp dr persenjataan jika sebagai frigarte ya persenjataannya masih minim sekali, tidak multi fungsi, fungsinya sebatas anti serangan udara, bahkan tidak dibekali dengan torpedo dan rudal anti kapal atau anti permukaan. Sayang sekali kapal sebesar itu, persenjataannya minim, nanggung bgt sebagai kapal perang besar.
@leonardodasilva8540
@leonardodasilva8540 4 ай бұрын
Gue lebih suka fregate carlo bergamini class. Lebih canggih dan gahar.
@Yansyahhardi-fu9wh
@Yansyahhardi-fu9wh 7 ай бұрын
Harus beli distroyer....
@Bimam-sn4fr
@Bimam-sn4fr 7 ай бұрын
Indonesia udah punya destroyer yaitu keluarga dari solo itu dengan daya rusak yang luar biasa ke undang2 😂
@initialr9670
@initialr9670 7 ай бұрын
dengan menjadikan megawati dan amien rais sebagai presiden maka bisa membuat negara ini menjadi destroyer wkwk
@bledeggalih3579
@bledeggalih3579 7 ай бұрын
dan china pernah nawarin destroyer class type 052c/d mereka wkwkwk. mau di ambil ga tu destroyernya? wkwk
@agintaraprasetya6881
@agintaraprasetya6881 7 ай бұрын
​@@Bimam-sn4frbasi mas Indonesia menuju kearah maju kok mundur terus kebelakang
@agintaraprasetya6881
@agintaraprasetya6881 7 ай бұрын
​@@bledeggalih3579semoga akhir2 ini pak prabowo dekat dengan china bismillah kebeli
@pablo-xx4684
@pablo-xx4684 2 күн бұрын
Bukan fremm tapi Thaon Di Revel
@WijangNastitiono
@WijangNastitiono 7 ай бұрын
Rudal Anti Kapal nya? Torpedo anti kapal Selam nya?
@binorhunting9572
@binorhunting9572 7 ай бұрын
Zonk ckckckc
@DocApizz
@DocApizz 7 ай бұрын
Udah jadi tradisi suka kontrak terpisah ya biasalah 😅
@butuhmodal5109
@butuhmodal5109 7 ай бұрын
Ada banyak kok di wiki coba diliat versi full combatnya
@danardono4412
@danardono4412 7 ай бұрын
Versi full combat dilengkapi 16 VLS Aster 16/30, 8 rudal anti ship, 4 torpedo kelas berat.
@WijangNastitiono
@WijangNastitiono 7 ай бұрын
@@danardono4412 berarti berita tsb kurang lengkap yaa
@hamitdoang3744
@hamitdoang3744 7 ай бұрын
20 T dapag 2 kapal OPV jenis frigat bagaana jika 270 T
@agintaraprasetya6881
@agintaraprasetya6881 7 ай бұрын
Fremm langsung dapet 8 biji bos plus ppa dapet 5 biji gila ga tuh
@dedyprasetyo2020
@dedyprasetyo2020 7 ай бұрын
Full senjata dan tot
@HafizAnandaIsyam-z2y
@HafizAnandaIsyam-z2y 7 ай бұрын
Beli juga kapal penumpang untuk pelni, kapal pelni sudah tua tidak layak kotor dan jorok
@christianusyustinus7722
@christianusyustinus7722 7 ай бұрын
Kapal pelni punya swasta ini blog banget seh😅😂
@mlydii2578
@mlydii2578 7 ай бұрын
Yang bikin kesel, kapal ini tidak bawa rudal permukaan ke permukaan.....ya sama saja ayam sayur deh..... haduh.
@adrianuspratama1303
@adrianuspratama1303 7 ай бұрын
Hmm katanya spek full combat sih ada vls nya 16 tube tapi kalo buat Natuna cocoklah buat defend
@SriHartini-im7cd
@SriHartini-im7cd 2 ай бұрын
OPV..bukan FREMM.
@didikwatesumpak4910
@didikwatesumpak4910 7 ай бұрын
ganti aster 30 bro
@endarkisyono2310
@endarkisyono2310 6 ай бұрын
Daya jelajah Newton meter... 😂😂....LG ngelawak ya
@jimots1688
@jimots1688 5 ай бұрын
Kok newton meter
@airaairin4460
@airaairin4460 7 ай бұрын
Itu bkn frem min
@butuhmodal5109
@butuhmodal5109 7 ай бұрын
Ngerti arti fremm bukan jenis kapal tapi kapal multi guna Fremm fregate euro multi mission artinya kapal ini vrrsi fullnya sejenis fremm
@Zack_official.74
@Zack_official.74 7 ай бұрын
Bosan berita ini
@binorhunting9572
@binorhunting9572 7 ай бұрын
20 m kopong ckckckc cma astor doang
@lula5979
@lula5979 7 ай бұрын
Ya berarti ini kapal buat *pertahanan* doang...😅😄 Yg menyerang nanti _si imut2_ KCR 40-60m yg d Install C-705 atau Atmaca 🏃🏃🏃
@indrakusumajayaindrakusuma6367
@indrakusumajayaindrakusuma6367 7 ай бұрын
Emang pemerintah sebodoh itu mahal beli kapal kopong kaya otak ente😂😂😂😂😂
@Netizen-alam-lain
@Netizen-alam-lain 7 ай бұрын
Haha para pelawak
@binorhunting9572
@binorhunting9572 7 ай бұрын
@lula5979 exocet donk Kita punya berjibun exocet blok 3 untuk ssm bisa atmaca klo torpedo black shark
@binorhunting9572
@binorhunting9572 7 ай бұрын
@ Netizen-alam-lain bukan pelawak tpi fakta terima ja sih kenyataannya klo kopong ckckcckk jngan berhalu kebnyakan nnti kaya pak tomat ckckck
The Singing Challenge #joker #Harriet Quinn
00:35
佐助与鸣人
Рет қаралды 39 МЛН
How To Choose Mac N Cheese Date Night.. 🧀
00:58
Jojo Sim
Рет қаралды 83 МЛН
1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9 🙈⚽️
00:46
Celine Dept
Рет қаралды 105 МЛН
Menilik Kecanggihan Kapal Perang Baru TNI AL Buatan Italia
3:35
KompasTV Jawa Barat
Рет қаралды 154 М.
Ulasan Program R41 Menhan Prabowo
7:58
Kemhan RI
Рет қаралды 108 М.
The Singing Challenge #joker #Harriet Quinn
00:35
佐助与鸣人
Рет қаралды 39 МЛН