Рет қаралды 8,068
Sudah hampir delapan tahun masyarakat di Aceh Barat menanti layanan kesehatan rumah sakit regional. Sebab faktanya, hingga September 2024, bangunan itu tak kunjung rampung. Liputan Klub Jurnalis Investigasi (KJI) Aceh mendapati indikasi masalah dalam pelaksanaan proyek ini dari sisi perusahaan pelaksanan. Kekhawatiran tersebut semakin menguat, manakala dalam liputan sebelum dan temuan lain di Aceh, proyek pembangunan rumah sakit regional ada saja temuan masalahnya.
Potret terbengkalai proyek pengadaan konstruksi Rumah Sakit Regional Cut Nyak Dhien terlihat di depan mata. Bagaimana ulasan dari liputan KJI Aceh? Simak video berikut ini.
Disclaimer: video ini adalah bagian tak terpisahkan dari liputan jurnalistik yang telah terbit di sejumlah media. Berikut tautan hasil liputan KJI Aceh terkait proyek pengadaan rumah sakit regional ini:
magazine.digda...
digdata.id/bac...
www.bithe.co/n...
digdata.id/bac...
waspadaaceh.co...