Рет қаралды 15,528
Pentol Goreng Habis 35 Kilo Dalam 6 jam, Bumbu Rahasia,Omzet Rahasia | ngobrol bareng Wahyu Pribowo
Pedagang pentol goreng yang berada di jl Ampera Pontianak Kalimantan Barat ini bernama Yanto.
Sudah 1 tahun Yanto berdagang di jl Ampera, ia turun kerja dari jam setengah 12 sampai jam setengah 6 ujarnya. Dalam 6 jam 35 kilo pentol goreng yang di bawanya habis. Yanto menceritakan sebelumnya ia berdagang pentol goreng di Banjarmasin dan bahkan ia mengatakan pentol goreng ini khas Banjarmasin. Untuk belanja bahan-bahannya Yanto pergi ke pasar dan setelah di bawa pulang dikerjakan sendiri dan di campur bumbunya sendiri. Saat di tanya soal bumbu ia berujar rahasia dan saat di tanya omzet ia juga berujar rahasia. Dagangan Yanto sangat ramai pembelinya sampai antri. Untuk alat penggoreng Yanto menggunakan dandang lumayan besar dengan muatan minyak 5,5 kilo dan sekali goreng bisa 100 pentol dan dalam waktu tak sampai 20 menit sudah masak Pentolnya.
_____________________________________
Terima kasih untuk semua yang selalu setia menonton Vidio-vidio terbaru saya dengan tayangan di channel : ngobrol bareng Wahyu Pribowo, dan jangan lupa untuk klik tombol subscribe dan aktifkan lonceng agar tidak ketinggalan notifikasi video - video terbaru dari Chanel saya.
Salam
Wahyu Pribowo
#pentol #pentolgoreng #pedagang #ramai #ngobrol #ngobrolbareng #ngobrolbarengwahyupribowo
| ngobrol bareng Wahyu Pribowo