PERMINTAAN TERAKHIR Alfian, Siswa SMP 7 Mojokerto yang Tewas Terseret Ombak di Pantai Drini

  Рет қаралды 33,869

Harian Surya

Harian Surya

Күн бұрын

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
#pantaidrini #smpn7mojokerto #mojokerto #viral #tenggelam #terseretombak #viral #gunungkidul #jogja #drini #korbantewas #outingclass #studytour #AlfianAdityaPratama
SURYA.CO.ID - Almarhum Alfian Aditya Pratama siswa SMPN 7 Kota Mojokerto, salah satu korban terseret ombak Pantai Drini, sempat meminta sejumlah barang sebelum berangkat outing bersama teman sekolahnya ke Yogyakarta.
Alfian sapaan akrab semasa hidup korban, meminta orang tuanya membelikan sandal putih bersih dan dompet baru.
Tragisnya, anak sulung dari dua bersaudara itu meninggal dunia akibat tergulung ganasnya ombak laut selatan ketika kegiatan outing di Pantai Drini, Kelurahan Banjarejo, Kapanewon Tanjungsari, Gunungkidul, pada Selasa (28/1/2025) pagi.
Mad Arif (41) ayah korban Alfian, mengatakan, dirinya tak menyangka keinginan putranya itu menjadi permintaan yang terakhir.
"Anaknya minta dibelikan sandal putih bersih sama dompet baru. Saya antarkan ke pasar dekat rumah, waktu itu dia yang memilih sendiri. Sebelum berangkat (Outing) sudah saya belikan di toko, memilih sandal dan minta dompet baru," ucap Mad Arif.
Ia mengungkapkan, korban juga meminta uang ke orang tuanya untuk potong rambut di dekat rumah sebelum malamnya berangkat outing.
Dirinya mengaku, tidak ada firasat sedikitpun atas musibah yang merenggut nyawa putranya tersebut.
Sebelum kejadian itu, Mad Arif berkomunikasi video call dengan anaknya saat korban berada di dalam bus perjalanan menuju Pantai Drini.
jatim.tribunne...
Editor Video : Yogi Putra Anggitatama
Uploader: Rekarinta Vintoko
Website:
surabaya.tribu...
Instagram:
/ suryaonline
Facebook:
/ suryaonline
KZbin
/ @tribunnewssurya
#suryaonline #hariansurya #TribunnewsSURYA

Пікірлер: 74
@almeerakiranatka2508
@almeerakiranatka2508 7 күн бұрын
Kalian tau ga, anakku sekolah di Jogja ga pernah sesekalipun acara sekolah di Jogja itu ada study tour atau outing class ke pantai Gunungkidul. Malah ke taman pintar, museum dirgantara, kidsfun atau gembira loka.
@HuliLiyadi
@HuliLiyadi 6 күн бұрын
@almeerakiranatka2508 ya karena dah bosen.......dekat 😂🤣😂🤣😂
@almeerakiranatka2508
@almeerakiranatka2508 6 күн бұрын
@HuliLiyadi engga pernah malah kak. Anak TK paling ke museum, kids fun, kalo SMP malah ke Malang atau Semarang, SMA ke Bali. Ga pernah malah ke Bantul atau Gunungkidul.
@mbeautyacademy2080
@mbeautyacademy2080 6 күн бұрын
Iya krn org jogja udah tau bahaya sekali udah saking sering korban, cuma gak masuk berita
@kaysapropertydecor
@kaysapropertydecor 6 күн бұрын
Memang oknum gurunya tolol,study tour kok di Laut,study tour itu di museum,di kebun kebun,di UMKM, industri2...study tour kok ke laut,mau ngapain?belajar mengenal ombak atau apa?
@budheiinchanel5168
@budheiinchanel5168 6 күн бұрын
Gak kena acara perpisahan di akhir sekolah... Eehhh malah kena acara outing class di tengah semester.. Pinter yaa 😂😂itu guru2 /panitia sekolah bikin acara yg bisa bahaya in siswa nya..😂 Gak tau ya klw masih musim badai dan pancaroba...BAHAYA tauu....😡🤬Heemm.....🤔🤔 Cari keuntungan dr adakan outing class... 😂🤫🤭
@Yuaranua778
@Yuaranua778 7 күн бұрын
walaupun bibir tersenyum...mata dan hati si bapak ttp GK bisa nutupin kesedihannya.
@muhammadsubehan2566
@muhammadsubehan2566 7 күн бұрын
Mulut bisa bicara tegar tapi expresi wajah menggambar kan hati sangat sedih..😭
@User-Oaoa
@User-Oaoa 7 күн бұрын
Bapaknya tau kalau anaknya syahid makanya tegar terlihat bangga. Sedih wajar manusiawi. Bapak itu beruntung tak seperti bapaknya siswa yang diajak wikwik bu guru siti
@nawangwulan2812
@nawangwulan2812 7 күн бұрын
😢orang yg ditinggal mendadak itu tidak sepenuhnya sadar,bhwa ada seseorang yg disayank tlah pergi selamanya,tp percayalah setelah beberapa jam/besoknya org inilah yg hatinya benar2 sakit😢ak sdh mngalami
@GARAAGara
@GARAAGara 7 күн бұрын
BApak hebat sumpah bapak ini kuat semoga dek alfian khusnul khotimah pak🤲🙏
@nellynilawati3028
@nellynilawati3028 7 күн бұрын
Bapakny sangat ramah, 🩵💘
@miftaskaters4098
@miftaskaters4098 4 күн бұрын
Percayalah kawan, si bapak walaupun terlihat tegar tapi dia menahan rasa kehilangan yg luar biasa
@marsidichannel8440
@marsidichannel8440 6 күн бұрын
semanngat bpk.. tetep sabar.. ikhlass.. semoga putranya khusnul khotimah amal kebaikan dan ibadahnya diterima Allah swt
@HuliLiyadi
@HuliLiyadi 7 күн бұрын
Kalau tidak bisa mengendalikan anak didiknya, tidak seharusnya mengadakan tour Jangan asal senang diri sendiri Pikirin anak didik.....mereka berbahaya apa tidak Di Korea, ombak tidak ada ½ meter saja sudah di usir menjauhi pantai Ini ombak 1 meter lebih di biarin main2 dengan bahaya JANGAN ASAL SENANG MENDAPATKAN CUAN......PIKIRIN DAMPAK +/- KLAU PUN KESEPAKATAN BERSAMA......YA HARUS DI JAGA KESELAMATANYA anak SMP jelas masih NGGADUR2nya WALAU SUDAH DI BREFING SANGAT PERLU DIAWASI DAN DI ARAHKAN TERUS GAK BOLEH LENGAH HARUSNYA
@AdeVianti
@AdeVianti 7 күн бұрын
Semoga bapak Alfian ikhlas dan sabar...dan di beri ketabahan..
@nafisaamat3074
@nafisaamat3074 8 күн бұрын
Bpk diluar senyum dlmnya hati jg nangis bro dan munkin dh bs mengiklaskn..itu senyum sm yg mewawancarai
@ser-asoygaming3766
@ser-asoygaming3766 7 күн бұрын
Alfatihah 😢buat Alfian
@YantoBahkan
@YantoBahkan 5 күн бұрын
Senyum lebar penuh luka 😢.
@DavanToys
@DavanToys 7 күн бұрын
Study tour ke pantai dg ombak yg ngeri, ya ampun jenius bgt panitia nya,
@dyanexpriyanto993
@dyanexpriyanto993 6 күн бұрын
Menurut saya,setiap tempat pariwisata yang berbayar harus siap dengan pengamanan/ penyelamatan yg memadai,danjuga tempat2 yg berbahaya kayak semisal pantai yang mempunyai palung dalam hendaknya di berikan tanda atau papan peringatan untuk tidak berenang di situ,karna bagaimanapun juga sebagai wisatawan yg tidak mengetahui medan tersebut pasti akan mengira bahwa tempat itu aman untuk berenang karna tidak ada ombak besar
@LuckyAkbar-xz2mz
@LuckyAkbar-xz2mz 5 күн бұрын
1. Semoga kedepan perahu timsar didaerah tempat wisata tersebut bisa upgrade, ketersediaan tambahan pelampung juga harus ditambah mengingat jumlah pengunjung yang banyak, ketersediaan tenaga dan alat bantu medis darurat juga harus diperhatikan 2. Pemerintah daerah setempat harus lebih sigap menghadapi potensi kejadian seperti ini agar diharapkan kejadian seperti ini tidak berulang kembali dengan mengalokasikan tambahan anggaran untuk sarana dan prasarana keselamatan pengunjung pantai 3. Apabila ombak sedang tidak menentu dan cenderung membahayakan, pengelola pantai tersebut harus memasang PLANG peringatan "DILARANG BERENANG" 4. Pengelola Pantai harus membentuk petugas yang difungsikan ekstra mengawasi pengunjung terutama saat kondisi alam sedang tidak menentu dan cenderung berangin kencang 5. Saat cuaca hujan dan angin kencang panitia study tour dari pihak sekolah harus membuat tujuan wisata baru yang lebih aman untuk para siswanya, hindari pantai, gunung dan beralih ke wahana buatan yang tetap mengedukasi siswa, jangan karena tiket bus sudah terlanjur diboking kemudian tetap pada rencana awal, sebab hal seperti ini adalah kecerobohan dan merupakan opsi dangkal 6. Pendamping study tour harus melakukan pengawasan ekstra kepada para siswanya terutama saat siswa siswi sedang bermain 7. Panitia study tour wajib mengikuti aturan pedoman penyelenggaraan Study tour dari pemerintah daerah setempat dengan sebaik-baiknya 8. ⁠Terlepas kejadian kematian adalah takdir Tuhan akan tetapi kita dianjurkan agar tetap eling lan waspodo menyikapi pilihan hidup yang kita terapkan sebab masing-masing pilihan mempunyai efek konsekuensi. Wallahu A'lam Bishawab.
@christianpratomo4176
@christianpratomo4176 7 күн бұрын
Remaja umur 13 thn, calon generasi penerus bangsa, harus MD sia2 hanya karena kebodohan dan kedunguan kepsek, dewan guru dan panitia tour sekolahnya!! Sudah tahu saat ini cuaca sedang kurang bersahabat, dimana2 banjir, longsor, angin kencang) lha kok milih wisata ke pantai, gek pantai laut selatan lagi. Betapa dungunya para guru dan pengawas / panitia sekolahnya melihat kondisi ombak laut selatan seperti itu kok dibiarkan anak2 muridnya mandi di sana. Astagaaa …pak/bu guru, kalian itu dosa besar !!! Seumur hidup kalian akan dihantui rasa bersalah dan rasa berdosa !!!
@Pecintasayurr-y6e
@Pecintasayurr-y6e 7 күн бұрын
Setuju.. Saya yg tinggal dekat pantai selatan saja gg berani wisata kesana saat musim seperti ini..
@obays-f4c
@obays-f4c 6 күн бұрын
Padahal gaji guru sekarang lebih dari cukup tapi masih aja kurang
@sitimulyati6842
@sitimulyati6842 8 күн бұрын
Semoga Khusnul khotimah dek..alfian
@adiwahono2215
@adiwahono2215 7 күн бұрын
Ya Allah, seusia anak saya 😢
@irmaoktavia6258
@irmaoktavia6258 8 күн бұрын
Innalillahi wainna ilaihi rojiun semoga Khusnul khatimah n kel yg ditinggalkan diberi ketabahan
@jumintenjuminten7294
@jumintenjuminten7294 8 күн бұрын
Kegiatan outing gak perlu jauh2 terlebih cuaca tdk mendukung..itu hanya rekreasi dgn akasan outing
@yulirudin1282
@yulirudin1282 8 күн бұрын
Semoga Khusnul khotimah keluarga d beri ketabahan
@ranggalaundry5382
@ranggalaundry5382 8 күн бұрын
@@yulirudin1282 Husnul Khotimah mb..maaf ya nanti beda arti ....kalau Khusnul itu ..( hina ) tapi kalau Husnul itu(mulia ) .....🙏🙏🙏🙏
@raflyjoni3990
@raflyjoni3990 7 күн бұрын
Kepala sekolah hrus bertanggung jawab dgn insiden ini
@arinugroho6274
@arinugroho6274 7 күн бұрын
Harus dipenjara
@nafisaamat3074
@nafisaamat3074 8 күн бұрын
Semuanya dh di atur oleh Tuhan yg mh kuasa...semoga khusnul khotimhn keluarga yg di tinggalkn di beri keiklasan dan ketabahn...amin
@fajarphoto9009
@fajarphoto9009 8 күн бұрын
betul tidak ada pihak satupun yg menginginkan ini terjadi..
@nellynilawati3028
@nellynilawati3028 7 күн бұрын
Bapakny ganteng ya, 🩵
@fajarphoto9009
@fajarphoto9009 8 күн бұрын
Semoga Khusnul khotimah keluarga d beri ketabahan.. Semuanya dh di atur oleh Tuhan yg mh kuasa tidak ada pihak satupun yg menginginkan ini terjadi..
@yetnogandek5167
@yetnogandek5167 6 күн бұрын
Kon bodo nerusne olehe lumban nang laut bos.sekali2 ngo makani iwak laut.
@SekarPutih-c2j
@SekarPutih-c2j 8 күн бұрын
Innalilahi wainnailaihi rooji'un... semoga husnul khotimah 😢
@sitifaizah5962
@sitifaizah5962 6 күн бұрын
Semua gara2 pihak guru2 yg pengin study tour
@fikiMooo
@fikiMooo 7 күн бұрын
Ketabahan bapak mengantar putramu ke surga
@Alizar-y9n
@Alizar-y9n 8 күн бұрын
Tapi kok ayah nya tersenyum gitu , bikin salah fokus melihat nya ,kok gak sedih
@V8-800hp
@V8-800hp 7 күн бұрын
Lambemu iku di toto.
@erwinsadewo
@erwinsadewo 6 күн бұрын
Ati mu sek bosok kui guwak en mas ra ilok koe omong ngono kui.
@DafaDafaDafa-r1i
@DafaDafaDafa-r1i 5 күн бұрын
@@Alizar-y9n mencurigakan gaksih
@imamsujarot1370
@imamsujarot1370 8 күн бұрын
Kalau sudah terjadi seperti ini siapa yang harus bertanggung jawab ?
@fajarphoto9009
@fajarphoto9009 8 күн бұрын
Semuanya sdh di atur oleh Tuhan yg mh kuasa tidak ada pihak satupun yg menginginkan ini terjadi..
@DafaDafaDafa-r1i
@DafaDafaDafa-r1i 8 күн бұрын
BPK e kok mesem" sih
@kawoxw-gnr1297
@kawoxw-gnr1297 8 күн бұрын
Iyo , medeni malah
@SusiLawati-ry5uw
@SusiLawati-ry5uw 8 күн бұрын
Itu karena orangnya pemalu grogian ditanya wartawan ,hatinya pasti sedih bngett
@rizkyrizky2993
@rizkyrizky2993 8 күн бұрын
Anaknya meninggal kok senyum"gk sedih blas
@Alizar-y9n
@Alizar-y9n 8 күн бұрын
​@@rizkyrizky2993iya kok gini seperti tetangga yg di wawancara aja..ini padahal anak nya yg meninggal
@ekopurnomo6
@ekopurnomo6 7 күн бұрын
Emang elu tau dibelakang kamera dia bakal nangis. Liat mata beliau gblk
@ranggalaundry5382
@ranggalaundry5382 8 күн бұрын
Bpknya kok nggak sedih .mukanya malah sengum " .aduh. .opo seneng ananknya nggak ad .yooo....tidak ada susah "nya 🤦🤦🤦🤦
@Alizar-y9n
@Alizar-y9n 8 күн бұрын
Iya anehh kelihatan gak sedih kok malah seperti orang lain aja di wawancara,kek tetangga jauh yg di wawancara bisa dengan senyuman.ini ayah sendiri lohh
@Irawatiy
@Irawatiy 8 күн бұрын
Mungkin si Bapak tidak mau memperlihatkan kesedihan ..Bapak mencoba tegar....Hati mana yang tidak sedih jika ditinggal selamanya sama anak...kita Tidak tahu ...jangan menggiring opini yang belum pasti kebenarannya... tanggung jawabnya besar.
@YoonaKim-jg6je
@YoonaKim-jg6je 8 күн бұрын
Lelaki tidak bercerita
@ekopurnomo6
@ekopurnomo6 7 күн бұрын
Suudzon mulu
@Azzarealepep
@Azzarealepep 7 күн бұрын
Memang muka si bpk spt itu, mau lg sedih mau senang ya itu kya yg lg senyum, ada jg kan muka org yg cemberut trus serem gtu... Lah si Bpk katagori muka smail...alias ceria pembawaannya, jd dia ga kelihatan klo lg sedih, 😢jd tolong jgn prasangka buruk sm si bpk ya kasihan..
kisah Pasutri Pangandaran Beda Usia 36 Tahun #kickandy
14:37
METRO TV
Рет қаралды 367 М.
Что-что Мурсдей говорит? 💭 #симбочка #симба #мурсдей
00:19
VIP ACCESS
00:47
Natan por Aí
Рет қаралды 30 МЛН
IL'HAN - Qalqam | Official Music Video
03:17
Ilhan Ihsanov
Рет қаралды 700 М.
When you have a very capricious child 😂😘👍
00:16
Like Asiya
Рет қаралды 18 МЛН
Video Amatir Detik-detik Awal Belasan Pelajar Terseret Ombak Pantai Drini
6:06
Warta Kota Production
Рет қаралды 319 М.
Video Keluarga Korban Tolak Damai Beredar, Pemkot Membantah
2:33
CNN Indonesia
Рет қаралды 4,3 М.
Что-что Мурсдей говорит? 💭 #симбочка #симба #мурсдей
00:19