Printer Kasir Tidak Bisa Cetak, Setting Port Printer Kasirnya

  Рет қаралды 193,438

SANGKASIR SOLUTIONS

SANGKASIR SOLUTIONS

5 жыл бұрын

Bila Anda mengalami kendala printer kasir tidak bisa cetak struk, pada umumnya itu bukan kendala error system pada software kasir atau kerusakan hardware, melaikan kesalahan port pada "Devices and Printers". Sebelum menyimpulkan itu kesalahan port pada "Devices and Printers", silahkan ikuti urutan proses pengecekannya.
1. TEST PRINT PADA "HARDWARE"
Test Print pada Hardware ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah printer berfungsi normal atau tidak. Sebelum melakukan test print, pastikan printer bisa dikondisikan ON / OFF, paper roll dan ribbon pun sudah terpasang dengan benar.
Cara test print sebagai berikut:
-Printer kondisikan pada keadaan OFF
-Tekan tombol "FEED" dan tahan
-Nyalakan power printer "ON"
-Setelah 1-3 detik, lepaskan tombol "FEED"
Kesimpulan:
-Bila tidak ada respond dari printer, kemungkinan printer tersebut rusak. Ulangi dengan benar, bila masih belum bisa, silahkan garansikan atau hubungi Sangkasir Solutions
-Bila ada respon dari printer, lanjutkan ke proses pengecekan berikutnya
2. TEST PRINT PADA "DEVICES AND PRINTERS"
Test Print pada "Devices and Printers" ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah printer terhubung ke PC atau tidak. Sebelum melakukan test print, pastikan konektor USB dari Printer ke PC sudah terhubung.
Cara test print dan sett port seperti video
Kesimpulan:
-Bila tidak ada respond dari printer, koneksi printer - PC bermaslah. Kemungkinan kerusakan pada: Kabel koneksi, Port Printer, atau Port USB komputer. Ulangi dengan benar dan coba pindahkan kabel koneksi ke port USB lainnya pada komputer tersebut. Bila masih belum bisa, silahkan hubungi Sangkasir Solutions
-Bila ada respon dari printer, lanjutkan ke proses pengecekan berikutnya
3. TEST PRINT PADA PROGRAM KASIR

Пікірлер: 108
@hanihani8127
@hanihani8127 Ай бұрын
Pas pertama dicoba bingung, tapi setelahnya langsung jadi Terimakasih, langsung subscribe
@mjcelluler7080
@mjcelluler7080 2 ай бұрын
Penjelasan tanpa suara tapi langsung paham & berhasil , terima kasih tutorial nya 🙏
@RomieChannel
@RomieChannel 10 ай бұрын
Terimakasih bos, sangat bermanfaat. printer saya jadi bisa di gunakan kembali heee
@julianaaa2201
@julianaaa2201 20 күн бұрын
Alhamdulillah bisaa.. makasih ya minn tutornya bemanfaat banget🙏🏻
@biolife8919
@biolife8919 2 жыл бұрын
MAKASIH BANYAKKK SUMPAHH NOLONG BANGETTTT ! *jarang nge komen youtube orang, but this one, worth it :")
@cecepmaulana3391
@cecepmaulana3391 Жыл бұрын
Mantap bang terimaksih tutornya sgt bermanfaat
@Nrhsnhh
@Nrhsnhh Ай бұрын
Sangat mudah dipahami, dan berhasil..... terimakasih
@deltagara7793
@deltagara7793 Жыл бұрын
Makasih bro sngt bermanfaat lngsng brhsil pas tak coba
@cahayapelita460
@cahayapelita460 3 жыл бұрын
Makasih banyak infonya.. sangat membantu sekali... Td pagi panik print tiba2 g bs digunain pdhl kerjaan banyak...jd kebantu dah...
@nabilaaulya3127
@nabilaaulya3127 2 жыл бұрын
Bermanfaat sekaliiii, Terimaksih banggggg Info nyaaa!!!!!
@hymma0705
@hymma0705 11 ай бұрын
Terimakasih ilmunya bang, Alhamdulillah printer nota saya udah bisa buat nge print lagi 🙂
@jk_chanel6894
@jk_chanel6894 2 жыл бұрын
terimakasih bro tutornya,,akhirnya printer thelmal ku bisa dipake lagi,,,sangat bermanfaat...
@nellylatofah2150
@nellylatofah2150 4 жыл бұрын
Thankyou, bermanfaat sekali 😊
@hentaferdiani4409
@hentaferdiani4409 3 жыл бұрын
Sangat membantu, terimakasih😊
@suanditaputra4297
@suanditaputra4297 8 ай бұрын
terima kasih ilmunya bang, sangat bermanfaat
@gretataulin9769
@gretataulin9769 3 жыл бұрын
Sangat membantu sekali terimakasih banyak
@wildanelsyifa8541
@wildanelsyifa8541 Жыл бұрын
Terima kasih bro, print ku sudah bisa ngeprint lagi 😃
@ekoagussetiaji5052
@ekoagussetiaji5052 2 жыл бұрын
Makasih banyak gan. Mantab betul tutorialnya. Moga2 lebih banyak lg karyanya. Sya dah coba dan akhirnya jd
@lukialiyudin6129
@lukialiyudin6129 Жыл бұрын
Alhamdulillah sangat terbantu, terimakasih sangat
@itaagustin3187
@itaagustin3187 3 жыл бұрын
Alhamdulillah, membantu sekali
@feriandianto3844
@feriandianto3844 Жыл бұрын
Terima kasih kak. Membantu sekali
@syamumar4641
@syamumar4641 2 жыл бұрын
mantap kk tutorialnya sangat membantu
@jayadiakbar5287
@jayadiakbar5287 2 жыл бұрын
Terima kasih banyak mas infonya sangat membantu
@mrcendekiakeenan7408
@mrcendekiakeenan7408 2 жыл бұрын
Sangat bermanfaat terimakasih
@sellyapriyani4849
@sellyapriyani4849 Жыл бұрын
Terimakasih sangat membantu, langsung subscribe
@briliannurramadhon5379
@briliannurramadhon5379 3 жыл бұрын
Terimakasih bermanfaat
@nagataofficial7978
@nagataofficial7978 3 жыл бұрын
Thanks sangat membantu
@nazmiiswandi504
@nazmiiswandi504 4 жыл бұрын
Sukses membantu sekali
@duatujuhoutdoorofficial
@duatujuhoutdoorofficial 2 жыл бұрын
sangat membantu, terimakasih
@karsica418
@karsica418 2 жыл бұрын
Sangaat membantu terima kasihh
@senidesain
@senidesain 2 жыл бұрын
ya ampun.. cuma gara2 "set as default printer" ga dicentang sama "use printer offline" dicentang jd ga bs ngeprint. ampun dehhhhh... terima kasih ya..
@user-hy5bt1dw4x
@user-hy5bt1dw4x 9 ай бұрын
Makasihhhh bermanfaat sekaliiiii lopppppp❤❤❤❤❤
@ABRAHAM-bl4be
@ABRAHAM-bl4be Жыл бұрын
Terima kasih .bngt joss tenan
@fidelishevedeo2836
@fidelishevedeo2836 2 жыл бұрын
Woiiii lu hengker ya jirrrr langsung bisa
@dhistopratomo6240
@dhistopratomo6240 2 жыл бұрын
Terimakasih kak tutorialnya. Semoga cepet ketemu jodoh yang solekhah.. Yg bisa diajak ke surga kelak. Amminnn
@sarangkayu3310
@sarangkayu3310 Жыл бұрын
nuhun kang
@mnatasuda
@mnatasuda 6 ай бұрын
Terima kasih mas
@landungprakoso5640
@landungprakoso5640 8 ай бұрын
Terimakasih 🎉
@suriniwijaya6019
@suriniwijaya6019 2 жыл бұрын
Trims kak.. Sebelah gk work2 inih mantulll...
@alihamdani5455
@alihamdani5455 3 жыл бұрын
Terima kasih ❤️
@muhamadazrial9636
@muhamadazrial9636 4 ай бұрын
Terima kasih bang
@hilmisz8899
@hilmisz8899 2 жыл бұрын
Thank you
@kikireskiananda5418
@kikireskiananda5418 Жыл бұрын
makasih bang tutornyaa
@psupply5219
@psupply5219 Жыл бұрын
mantapss ngeprint juga :D
@aicezgamerz6615
@aicezgamerz6615 2 жыл бұрын
Makasih bang
@joniarisk6924
@joniarisk6924 Жыл бұрын
Sukses
@martinmardiansah7191
@martinmardiansah7191 2 жыл бұрын
Tq bang
@nahdahnabilah6690
@nahdahnabilah6690 2 жыл бұрын
Ka mohon maaf harusnya ada pelan pelan dan ada suaranya jadi bisa ngikutin kalo cepet cepet pusing apalagi yang baru nyoba
@jiraolima1212
@jiraolima1212 3 жыл бұрын
Mas, kalau printer saya pertama transaksi tidak bisa cetak, pas bisa cetaknya waktu transaksi kedua itu gimana memperbaikinya?
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
ada kemungkinan koneksinya tidak lancar (pending), salah satunya bisa jadi karena kualitas kabel usb printer tidak bagus. kalau printer yg 200 - 300rb an malah saya ganti terus pakai kabel usb lain
@agungnurfauzi7088
@agungnurfauzi7088 Жыл бұрын
Terimakasih infonya suhu
@syaqilazahra5331
@syaqilazahra5331 3 жыл бұрын
kak mau tanya saya pake aplikasi repstart ini setelah ganti printer thermal yg lain ngga bisa print struk kenapa ya? bisa bantu kasih solusi 🙏
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
port usb seperti videonya harus di setting dl kalau misal pindah colokan usb di komputernya. kalau ngga komunikasi ke nomor 085223960831 aja. nanti dipandu
@cutiecatty7329
@cutiecatty7329 4 жыл бұрын
Saya beli printer kasir thermal merk panda, tapi tidak bisa saya gunakan untuk print nota dari browser, apa bisa di setting?
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 4 жыл бұрын
kalau terkendala masalah printer, coba setting dan test print dari "devices n printer" dl untuk memastikan printer dan koneksi printer ke komputer sudah connect, kalau test diatas berhasil baru lanjut setting atau test print dari aplikasi.
@ikapuspita9444
@ikapuspita9444 2 жыл бұрын
Bg minta saran nih , aku kan udah lama ngak pernah pake printer nya , udah aku cabut semua , pas aku pasang lagi dia ngak mau keluar kertasnya, udah coba tutor abg di atas tapi kaya ada yg eror gitu.sarannya bg please
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 2 жыл бұрын
1. Test Print dari Printernya langsung matikan printer (tombol off), tekan terus tombol feed, hidupkan printer (tombol on), setelah 3 detik lepaskan tekanan tombol feednya. kalau test print keluar kertasnya, lanjut ke tahap 2 2. Test Print dari devices n printer seperti video. Note : inti panduan video itu milih port usb yg sesuai. Sebelum test print pastikan printer sudah terdetect di devices, printer tidak offline dan tidak ada antrian print error. coba satu persatu pilihan port usb yg ada di devices. kalau tidak ada respon coba pindahkan colokan usb di komputernya siapa tau longgar 👌
@erdikarhamadan4232
@erdikarhamadan4232 Ай бұрын
Saya bisa print, tapi di salah satu aplikasi tidak bisa hanya masuk saja kertasnya itu kenapa ya,m
@fadhilulmahyar3335
@fadhilulmahyar3335 6 ай бұрын
Bang di Device and printer centang hijau tapi gak bisa nge print juga
@meliaanugrah7287
@meliaanugrah7287 3 жыл бұрын
Punyaku udah aku giniin tp masih aja ga mau ngeprint,padahal printer ga kenapa2
@Dunia-internet
@Dunia-internet 3 жыл бұрын
Bang printer tm u220 buat print gk sesuai text yang kita tulis buat nyoba itu gmna ya malah keluat tulisan acak gitu
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
coba print test dari devices n printer, kalau normal ada kemungkinan kendalanya dari aplikasinya. kalau hasil print testnya ngga normal kemungkinan besarnya driver blm di instal atau salah drivernya
@lupipong6506
@lupipong6506 Жыл бұрын
halo kak, ini bisa digunakan ketika menggunakan aplikasi kasir di bluestack ga ya?
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions Жыл бұрын
ini cara instal printer kasir generic, mengubungkan devices n printer (komputer) dengan printernya. Masalah aplikasinya bisa atau ngga, itu lebih ke settingan aplikasinya. Tapi umumnya aplikasi ngasih perintah ke devices n printer - harusnya bisa
@alkharny5755
@alkharny5755 2 жыл бұрын
Bang saya pakai epson tmu220 ,untuk kasir, waktu ngeprint ada jeda kayak 10 detik baru keluar kertas nya bang,itu masalahnya dmn ya bg ?
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 2 жыл бұрын
koneksinya tidak lancar. Kendala koneksi itu diantaranya : Kabel USB kurang bagus, port usb cpu longgar / lemah, atu port printernya yg lemah. Test penyelesaiannya dari yg termurah dulu : Coba ganti posisi lubang usb di cpu, trs coba pakai kabel usb lain
@jolangyudop.7354
@jolangyudop.7354 4 жыл бұрын
Mas punyak saya bunyi beb beb terus karna tadi di buat prin di kertas HVS dan mau saya ganti kertas kasir
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 4 жыл бұрын
Printer Struk Dotmatrix? Kalu bunyi dan lampu error nya nyala, biasanya karena kertas atau ribbonnya blm terpasang dg bnar
@ummiluthfia
@ummiluthfia 11 ай бұрын
Punyaku bbrp bulan ini lancar, kok kmaren ada laporan. Pas ngeprint hrs tunggu 5-6 deting baru keluar. Tulisan di layar "sedang menubggu respon server"....gmn solisinya
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 11 ай бұрын
koneksi antar komputer - printer tidak normal. kemungkinanny: -port usb longgar / panas -kabel usb kurang bagus atau -printernya sudah ke arah rusak
@ummiluthfia
@ummiluthfia 11 ай бұрын
@@sangkasirsolutions baru 4 bulan bang.....dan 2 2 nya gitu, yg satu pakai printer pita epson, satu nya printer termal
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 11 ай бұрын
@@ummiluthfia kalau ceknya di device n printer. kemungkinannya yg saya sampaikan tadi. kalau cek di aplikasi kasir, konsultasi kan juga ke pihak penjual aplikasinya. Siapa tau ada kendala database (lemot / penuh)
@jeffinstanthairofficial938
@jeffinstanthairofficial938 3 жыл бұрын
Bang tanya dong, printer di test pakai cara diatas bisa ngeprint, tp saat saya print pakai aplikasi kasir/toko yang ada di komputer kok ga bisa ngeprint ya? Salah dimana ya bang?
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
setelah print dari aplikasi coba matikan printer, hidupkan lagi. Kalau misal bisa kemungkinan kabel lemah - ganti. Kalau ngga bisa, berarti ada langkah pengaturan aplikasi kasir yg berhubungan dg printer yg belum dilakukan. Coba komunikasikan ke pihak pengembang aplikasinya
@MrEggpop
@MrEggpop 3 жыл бұрын
klo abang jual kabelnya ga bang?
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
@@MrEggpop beli di toko komputer terdekat aja. biar ngga makan waktu. harganya murah ko
@ekopriyanto1909
@ekopriyanto1909 2 жыл бұрын
mengapa defaultnya yg generic , tidak yg epson ??
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 2 жыл бұрын
kalau epson port usb nya harus instal dl driver. untuk instal printernya bisa sekalian pakai drivernya atau generic
@user-ln2th4hy5i
@user-ln2th4hy5i 9 ай бұрын
ini yang pakai lan apa usb bang portnya? punya saya pake usb printer eror keterangannya
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 9 ай бұрын
USB. kalau lan kemungkinan settingan ip nya tidak pas (kalau hardware tidak ada kendala)
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 9 ай бұрын
ikutin alur deskripsinya jg. pastikan hardware normal. baru cek port usb nya
@user-ln2th4hy5i
@user-ln2th4hy5i 9 ай бұрын
baik om trims
@riyantiretnosari2362
@riyantiretnosari2362 2 жыл бұрын
Harusnya diikuti dg petunjuk dg suara,
@onlywatching9026
@onlywatching9026 2 жыл бұрын
Bang ,,, klo slow respon dan Ping selalu gangguan ,, gimana ya bg ? Menggunakan POS
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 2 жыл бұрын
kalau printer kadang respon / tidak, kemungkinan koneksi antara komputer dan printernya. Bisa kabel USB kualitasnya kurang bagus atau port USB di komputernya longgar / lemah
@fadlilahidayati8546
@fadlilahidayati8546 Жыл бұрын
Kmrn bisa. Ini sy coba g bisa lagi. Dg cara yg sama . Gmn solusi nya ?
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions Жыл бұрын
dipastikan printernya tidak rusak (test print pakai tombol). dipastikan koneksinya nyambung (cek port usb tidak longgar dan sudah detect printernya di devices n printer) baru simulasi sesuai video
@fadlilahidayati8546
@fadlilahidayati8546 Жыл бұрын
@@sangkasirsolutions pake tombol bisa. Keluar. Trmksh sdh diblas bosku. Bsk sy coba lagi👍👍
@bagussepta4432
@bagussepta4432 3 жыл бұрын
Kalo pas nyetak di bagian pojook kiri atas ada tulisan Ejl itu kenapa ya
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
mungkin sisa data cetakan sebelumnya. itu coba komunikasikan dg pihak pengembang aplikasi yg sekarang dipakai
@obkkiller3432
@obkkiller3432 3 жыл бұрын
Bang punya saya ga ke cetak tulisan nya.. Tapi kertas keluar
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
Testing printnya dari device n printer - jangan dl dari aplikasi kasir. kalau hasilnya sama, kertas thermalnya kemungkinan kebalik pasangnya. atau kandungan thermalnya ngga ada (test pakai kertas thermal lain) kalau dirasa ngga ada masalah di kertasnya, kemungkinan thermal head printernya yg rusak
@nagalaut4887
@nagalaut4887 4 жыл бұрын
Saya udah lakukan sesuai yg di atas Tpi kok kertasnya tetap ngak keluar??
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 4 жыл бұрын
Printer kasir yg koneksinya kabel usb mayoritas menggunakan pilihan port usb di devices n printer seperti di video, kalau epson pakai port khusus (instal driver)
@nagalaut4887
@nagalaut4887 4 жыл бұрын
Jadi gimana caranya tu bg???
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 4 жыл бұрын
@@nagalaut4887 pastikan dl printernya normal, kertas terpasang dg benar. Instal ke komputernya kalau bukan epson ikutin langkah video - kalau ga bisa ada langkah di video yg terlewat. Kalau printernya epson, langkahnya jg sama, cuma pilihan portnya bukan pilih USB... tapi pilih port epson (sebelumnya instal driver epsonnya dl)
@jejegemoy1465
@jejegemoy1465 4 жыл бұрын
Ttp gak mau printer ku panda
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 4 жыл бұрын
@@jejegemoy1465 pastikan dl printernya normal, bisa dg test print langsung diprinternya. caranya: matikan printer, tekan terus tombol feed, hidupkan printer, setelah 2 detik lepaskan tekanan tombol feednya. Kalau tidak ada respon, kemungkinan printer rusak. Kalau respon keluar test print lanjut tutorial video. Perhatikan note tulisan merah di video
@kurniawan_nmi964
@kurniawan_nmi964 3 жыл бұрын
Kalau printernya lewat Lan gimana tuh?
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
Kalau pakai lan langkahnya cuma sampai hapus error printing dan use printer offlinenya dibuang centangnya. Kalau ip computer non aktif / dipindah colokan lan di pc nya, ya disett ulang ip komputernya
@kurniawan_nmi964
@kurniawan_nmi964 3 жыл бұрын
@@sangkasirsolutions Makasih gan...
@nurulhidayah220
@nurulhidayah220 4 жыл бұрын
Kalo melebihi batas gimna pa kayak yang anjlok gitu tulisannya
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 4 жыл бұрын
Kalau maksudnya ukuran kertasnya tidak cukup (baris kanan) komunikasikan ke pembuat softwarenya, minta dipandu setting ukuran struk. Kalau maksudnya banyak space kosong dibawahnya, sett devices n printer - printernya klik kanan - printer preferences - cont feed with break
@nurulhidayah220
@nurulhidayah220 4 жыл бұрын
@@sangkasirsolutions di struk kasirnya angka 0 nya masuk kebaris kedua misalnya 199 00 gitu
@meliaanugrah7287
@meliaanugrah7287 3 жыл бұрын
Bang punyaku kok ga ada tulisan usb002 itu gmn
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
printer apa? kalau printer epson portnya khusus - harus instal port. instal printernya bebas bisa pakai driver epson atau pakai generic
@meliaanugrah7287
@meliaanugrah7287 3 жыл бұрын
@@sangkasirsolutions peinter iware C58bt buat struk belanja
@sangkasirsolutions
@sangkasirsolutions 3 жыл бұрын
@@meliaanugrah7287 tidak harus ada usb002. Kalau komputer baru trs di sambungkan kabel usb printernya otomatis ada USB001 - Kalau sambungkan usb printer lain lagi atau posisi printer pertama dipindah, baru ada USB002 dan seterusnya
Heartwarming Unity at School Event #shorts
00:19
Fabiosa Stories
Рет қаралды 24 МЛН
НЫСАНА КОНЦЕРТ 2024
2:26:34
Нысана театры
Рет қаралды 1,4 МЛН
Cara memperbaiki atau mereset printer epson TM-U220 versi LAN/USB
2:29
Cara Mengatasi Error Printing Printer Thermal BluePrint Eco 58D
7:21
cara setting fitur cash drawer pada printer Epson TM-T82
1:00
CARA MENGATASI PRINTER KASIR TIDAK BISA CETAK STRUK
3:10
Kiswara Technology
Рет қаралды 89
CARA BONGKAR PRINTER QPOS TDK NARIK KERTAS
15:34
Baban Computer Batujajar
Рет қаралды 33 М.
Mengatasi Printer Tidak Respon - Sangat Cocok untuk Pemula
6:23
DANIEL SALENG
Рет қаралды 444 М.
Install Printer Without Windows 10 Driver Successfully Work 100%
6:32
Mas Ubaid Tutorial
Рет қаралды 210 М.
Heartwarming Unity at School Event #shorts
00:19
Fabiosa Stories
Рет қаралды 24 МЛН