PULUHAN MASSA 'AKBAR' Bawa Keranda Jenazah ke Kantor DPRD Sumut Lambangkan Matinya Hak hak Buruh!

  Рет қаралды 1,202

Tribun MedanTV

Tribun MedanTV

16 күн бұрын

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-MEDAN.COM, MEDAN - Puluhan massa aksi yang tergabung dalam Aliansi Kemarahan Buruh Sumatra Utara (AKBAR) membawa keranda ke depan gedung DPRD Sumut, Jalan Imam Bonjol Medan, Rabu (1/5/2024).
Aksi ini digelar untuk memperingati Hari Buruh Sedunia yang jatuh pada 1 Mei setiap tahunnya.
Koordinator Aksi, Lia Farida mengatakan pembawaan keranda jenazah merupakan simbol matinya hak-hak buruh di Indonesia.
"Aksi kami hari ini membawa grand issue Ciptakan Kerja Layak dan Bebas Diskriminasi. Dengan kegiatan long march, teatrikal dan pembawaan keranda jenazah yang melambangkan matinya hak-hak buruh di Indonesia," ujar Lia.
Bergabung dengan channel ini untuk mendapatkan akses ke berbagai keuntungan:
/ @tribunmedantv
Baca selengkapnya di www.tribun-medan.com

Пікірлер: 4
@Boy91233
@Boy91233 14 күн бұрын
PERCUMA, KAGAK BAKALAN DI DENGAR OLEH PEMERINTAH !!@..
@user-vt4gm4ki5w
@user-vt4gm4ki5w 14 күн бұрын
Bertajhun.demo tak hasil nya juga. Bertahun2.demo tak ada hasil nya juga ....
@fatinaqila2489
@fatinaqila2489 14 күн бұрын
parapendemoselMatjadi.orang.pengangguran.bakal.adaPHK.besarbesaran.parapendemosudah.terhasut.oleh.peropokator.parapembenci.jokowi.itusudahjelas.parakelompokyang...irihati......damakeluargajokowi.....kuat.apaparaburuh.melawanpemerintah.?biarpun...orang.pintetsusah...untumengalahkan....orangbaik.jokowi.orangbakdan.bersih.hati..srlaludiaduh.oleh..parawali.....dandilindungin....
@fatinaqila2489
@fatinaqila2489 14 күн бұрын
demobukansolosnya.untukdidengari.para.instor.malah.taku.menanam.mdal.modalketsamdengan.indonesia.pilihmundur.pindahkenegara.lain.....pengerak.demo.samasajaperopokator.gausahditanggapi.mendingan.jangan.ikutdemo.bolehdikatakan..karyaean.teladan.....
Godzilla Attacks Brawl Stars!!!
00:39
Brawl Stars
Рет қаралды 10 МЛН
[FULL] Panggung Demokrasi - Ogah Kerja Sama, Jangan Ganggu
49:56
[FULL] Apa Kabar Indonesia Siang (13/05/2024) | tvOne
1:17:08
tvOneNews
Рет қаралды 19 М.