"Reinkarnasi" Manusia Setelah Kematian (Hari Kebangkitan - Bagian Satu) | M. Quraish Shihab Podcast

  Рет қаралды 57,156

Quraish Shihab

Quraish Shihab

Күн бұрын

Manusia akan menemui ajal mereka menuju kematian dan akan menjalani proses peradilan untuk mempertanggungjawabkan segala perbuatannya, maka untuk menjalaninya manusia mengalami "reinkarnasi", hidup kembali. Berbeda dengan agama lainnya dalam memahami reinkarnasi, Islam memahami konsep reinkarnasi ini dalam bentuk yang berbeda.
Bagaimana konsep "reinkarnasi" dalam Islam? Apa proses yang dijalani manusia setelah kematian?
________
Podcast episode ini merupakan hasil rekaman pada September 2022, yang diambil dari kajian Jumat Subuh Cari Ustadz bersama Prof. M. Quraish Shihab , sehingga harap difahami jika terdapat konteks kajian yang berbeda dengan waktu sekarang.
#pengajian #kajianislam #quraishshihab #mqspodcast #podcast
____________________________
Bantu sebarkan ilmu seluas-luasnya dengan share video ini, serta like, subscribe channel dan aktifkan notifikasi untuk mendapatkan kebaikan lainnya.
Follow:
/ quraish.shihab
/ quraishihab
Dengarkan juga podcastnya:
bit.ly/spotify...
linktr.ee/qura...
Dapatkan juga buku karya M. Quraish Shihab:
store.lenterah...
ikuti juga KZbin ‪@cariustadz3217‬ untuk mengikuti kajian-kajian lainnya.

Пікірлер: 98
@diondiexis5441
@diondiexis5441 Жыл бұрын
Ibu saya meninggal tahun 2019 lalu, kemudian kakak punya anak baru, entah kenapa ada kebiasaan ibu saya yg hanya ibu dan anak²nya yg tahu, si bayi itu kemudia melakukan sama persis ibu saya padahal tdk pernah ada anak² atau siapapun yg mengajari. Secara spesifik, ada bahasa tubuh ibu saya ke saya yg hanya kami berdua yg tahu, dan keponakan saya melakukan itu ke saya. Secara fisik pun mirip sekali, namun keponakan saya laki². Kepergian ibu membuat saya sangat sulit "move on" tetapi Alloh Maha Baik dengan mendatangkan kehadiran kebahagiaan baru dalam hidup kami. Wallohualam, alhamdulillah semua hanya Allah Yang Maha Tahu, lepas yasinan buat Ibu, saya mendapat notifikasi ini, semoga ilmu guru terkasihku ini dapat sampai kepada kita semua yang membutuhkan amin 🙏
@kusukacolaylowlee1611
@kusukacolaylowlee1611 Жыл бұрын
Klo di buddha reinkarnasi cuma yg amal dan dosanya balance
@ninongaja7411
@ninongaja7411 Жыл бұрын
Iya itu bisa jadi reinkarnasi beliau
@virginiowijokangko5
@virginiowijokangko5 Жыл бұрын
DNA mengalir turun temurun ke generasi berikutnya,DNA bisa dilihat dari kebiaasaan2 ataupun bentuk fisik
@notname6555
@notname6555 Жыл бұрын
@@virginiowijokangko5 anaknya nabi nuh kenapa gk mirip bapaknya ? nah loooooooh.. 😅😅😅😅🤣🤣🤣🤣😂😂😂😂 , lalu pertanyaan berikutnya *mengapa ada yang lahir cacat? , kalau jawabannya itu takdir perjanjian antara calon manusia dengan tuhan, saya mau nanya apakah kamu mau lahir cacat ?? 😂😂🤣🤣🤣🤣 , kalimat perjanjian itu adalah simbolis, kamu yang mencatat perjalanan hidupmu di lauhul mahfudz, kapan ? ya hari ini, detik ini, kemarin dan yang akan datang, adalah hukum sebab dan akibat, jadi yang mencatat hidupmu akan kemana dan akan menjadi apa adalah dirimu sendiri. kalau berdalih semua tuhan yang mencatat, kalau begitu gausah repot ikhtiar toh udah dituliskan tuhan , wkwkwkwk, makanya ngaji itu yng logis, karena islam agama logika
@virginiowijokangko5
@virginiowijokangko5 Жыл бұрын
@@notname6555 out of context !
@silvyandsigit
@silvyandsigit Жыл бұрын
Alhamdulillah....saya menulis ini dengan bingung harus menulis apa....mungkin yang bisa saya tulis adalah "terima kasih banyak atas semuanya....terima kasih untuk ilmu Bapak" In shaa Allah ...bapak selalu ada dalam hati kami ... dari yang mencintaimu Pak ..... saya...sigit febrianto
@m.yusufharun2569
@m.yusufharun2569 Жыл бұрын
@nikodemus natanael q
@eddys2007yt
@eddys2007yt Жыл бұрын
tidak dapat dipungkiri, beliau benar-benar dicintai, semoga selalu sehat ustadz.
@_USTAD_GELEDEG_773
@_USTAD_GELEDEG_773 Жыл бұрын
Subhanallah walhamdulillah❤❤❤
@dapurkenul9384
@dapurkenul9384 Жыл бұрын
Masha Allah ,, tabarakallah ,, terima.ksih ilmunya Abi Quraish Shihab , menghadapi hari kiamat , hari berbangkit semoga kita ttp dalam iman dan islam , Allah Maha Kuasa atas segala sesuatu ,,, Sehat selalu utk Abi Quraish 🙏🙏🙏
@boxcar_racers
@boxcar_racers Жыл бұрын
Betul sekali prof, Masya Allah luar biasa Saya pernah dengar lagi soal opini manusia tentang akhirat, ada yg mengira bahwa, kalaupun ada kehidupan akhirat tentu tak akan berbeda dengan dunia Tapi saya ga terlalu heran sih, soalnya manusia seperti itu lebih condong ke hawa nafsunya Dia punya mata tapi ga buat baca ayat-ayat Allah Punya telinga tp ga buat denger ayat-ayatNya Punya pikiran tapi ga di buat memahami ayat-ayatNya Yg di ikuti hanya keinginan nafsu syahwatnya aja
@mikirAttt
@mikirAttt Жыл бұрын
Saya sepakat sih ini. Takut juga menjudge orang lain, karena sy *bukan orang baik* . Tapi, *Saya Terus Belajar* ... Mereka, menggunakan Agama demi kepentingan mereka. Islam itu sudah lama sih ya, 1400an thun yg lalu. Berat memahaminya.
@indahkurniawati4029
@indahkurniawati4029 Ай бұрын
Terima kasih Abi, semoga barokah umur dan sehat selalu ❤
@user-ed8fy7hl4w
@user-ed8fy7hl4w Жыл бұрын
Alhamdulillah...moga Kh...sehat dan panjng umur.....ssh di jaman sek ini ncari org2 sprti bpk kh..yg punya ilmu dan pandngn yg lluas ttg islam..
@hastamaryam4865
@hastamaryam4865 Жыл бұрын
Saya percaya Tuhan Maha Pengampun, memohon ampun pada Allah, Allah akan mengampuni. pembalasan orang orang yang memohon ampun adalah pengampunan dari Allah yang Maha pengampun. Ya Allah ampunilah dosa dosa hamba, amin 🤲
@yudiantobinsoedjoko1969
@yudiantobinsoedjoko1969 Жыл бұрын
Reinkarnasi, Kekekalan dan "Tempat Kembali" (Sangkan Paraning Dumadi) Dzurriyat (Keturunan), An Nubuwwah (Wilayah Kenabian) dan Al Kitab Konsep Kekekalan dalam Islam yg berasal dari frasa: Inna lillaahi wa inna ilayhii roo'ji'uun ان لله وان اليه رجعون bukanlah berarti: "Sungguh kami (-naa kami diakhiri dengan huruf alif, maknanya bukan berkelompok tetapi kami sebagai individu yg berdiri sendiri meski berdiri dalam kelompok. Huruf Alif menunjukkan identitas keakuannya) milik (huruf lam ل) Allaah, dan sungguh kami ke (mengarah/menuju) HII (-Nya yg dibaca kasroh/rusak) kembali/rooji'uuna". Kata rooji'uuna bukanlah bermakna kembali tetapi merujuk (transmisi literal ruhani). Jadi Rooji'uunn adalah kumpulan perujuk HII. HII tidak bermakna Allah secara langsung namun merupakan washilah Nya. HII sengaja dikasroh/dirusak, karena bukan berarti roo'ji'uun itu setelah mati "jadi Allaah". Kalau dimaknai demikian, maka ia akan menjadi "suatu Entitas di dalam Kehampaan" tanpa ID, karena tiada Wujud selain WUJUD Allaah yg Tunggal. Keegoan huruf Alif menunjuk maqomat/derajat masing-masing individu di alam atas yg tidak selalu harus dialami setelah tubuh mengalami kematian. Karena hal di atas berkaitan dengan JIWA (nafsun) baik sebagai PENCICIP (dzauq ذوق) maupun PERASA (hissy حسس). Para nabi, baik di bumi maupun setelahnya, tetaplah dalam maqomat yg tertinggi, diikuti para wali, kemudian orang mukmin biasa, dan seterusnya. Karena itulah, ada jenis keris pusaka di Jawa yg disebut "Jinangkungan". Itu merupakan simbol harapan terhadap anak cucu (dzurriyat). 46.Al-Ahqāf : 15 ... رَبِّ أَوْزِعْنِي أَنْ أَشْكُرَ نِعْمَتَكَ الَّتِي أَنْعَمْتَ عَلَيَّ وَعَلَىٰ وَالِدَيَّ وَأَنْ أَعْمَلَ صَالِحًا تَرْضَاهُ وَأَصْلِحْ لِي فِي ذُرِّيَّتِي ۖ إِنِّي تُبْتُ إِلَيْكَ وَإِنِّي مِنَ الْمُسْلِمِينَ Al Baaqiina (Kekealan/Konstanta) البقين dengan tambahan huruf Nuun ن yg bermakna tetap dalam Cahaya 29.Al-'Ankabūt : 27 وَوَهَبْنَا لَهُ إِسْحَاقَ وَيَعْقُوبَ وَجَعَلْنَا فِي ذُرِّيَّتِهِ النُّبُوَّةَ وَالْكِتَابَ وَآتَيْنَاهُ أَجْرَهُ فِي الدُّنْيَا ۖ وَإِنَّهُ فِي الْآخِرَةِ لَمِنَ الصَّالِحِينَ 37.Aṣ-Ṣāffāt : 77 وَجَعَلْنَا ذُرِّيَّتَهُ هُمُ الْبَاقِينَ An Nubuwah ibarat Bahtera Kenabian. Adalah suatu wilayah ruhani para nabi. Para nabi عليهم السلام semuanya adalah bergender pria berada dalam suatu wadah wilayah yg diistilahkan nubuwwah, diucapkan dan ditulis dengan kata benda feminim. Ini mirip dengan konsep pemahaman Lingga Yoni dan Cadhu Sakthi pada Lingga sebagai wadahnya. Kedua konsep kekekalan memiliki perimbangan dengan makna dzurriyat (keturunan), yakni keturunan yg berkekalan dalam cahaya yg bersifat konstan. Saat ini, bisa dikatakan sebagian besar manusia di dunia pasti memiliki darah keturunan para nabi meskipun hanya sebesar atom. Keadaan konstan dapat saja berubah ketika ia "dibongkar dari dalam" secara paksa, radikal. Tentu itu memerlukan perjuangan yg sangat amat berat dan keras seerta kontinyu. Sebagaimana ungkapan bahwa keturunan orang baik itu, lebih mudah untuk menjadi baik, sebagaimana keturunan orang buruk itu, lebih mudah menjadi buruk. Sebaliknya, keturunan orang buruk untuk menjadi baik, memerlukan kerja ekstra keras. Begitu pula keturunan orang baik, perlu kerja keras untuk menjadi buruk. Keburukan dan kebaikan tersebut didasarkan pada sifat/karakter yg dibawa dari DNA pendahulunya (orangtua). Seorang yg bukan nabi bisa memasuki wilayah ruhani para nabi, kecuali wilayah ID-entitas personal nabi itu sendiri. Sebagaimana hadits Bukhari dan Muslim di bawah ini yg menyebut ru'ya (penglihatan) orang mukmin itu seperempat puluh enam bagian an-nubuwwah (kenabian). عن أبي هريرة رضي الله عنه مرفوعاً: «إذا اقترب الزمان لم تَكَدْ رؤيا المؤمن تكذب، ورؤيا المؤمن جزء من ستة وأربعين جزءا من النبوة». وفي رواية: «أصدقكم رؤيا، أصدقكم حديثا». [صحيح] - [متفق عليه] ______ تعريف و معنى الباقي في معجم المعاني الجامع - معجم عربي عربي الباقِي مِنَ الدَّقِيقِ لاَ يَكْفِي لِيَوْمٍ واحِدٍ : مَا تَبَقَّى عَبْدُ الباقِي : اِسْمُ عَلَمٍ مُرَكَّبٌ الباقِي : الحاصِلُ مِنْ عَمَلِيَّةِ الطَّرْحِ باقٍ على قيد الحياة: لا يزال حيًّا (الجبر والإحصاء) فاضل أو فضلة بعد عمليّة حسابيّة ما، ما يزيد من العدد بعد الطَّرح باقي القسمة عددٌ صحيحٌ، سأنتظر نصف السّاعة الباقي/ الباقية باقي حساب: ما يبقى مستحقًّا بعد إقفال حساب الباقي: اسم من أسماء الله الحسنى، ومعناه: المستأثر بالبقاء والدّوام، وهو نتيجة كونه واجبَ الوجود لذاته، فهو الأوّل بلا ابتداء، والآخر بلا انتهاء باقٍ : (اسم) باقٍ : فاعل من بَقيَ باقّ : (اسم) باقّ : فاعل من بَقَّ باقية: (اسم) الجمع : باقيات و بَواقٍ الباقية : البقيّة عملٌ باقي الأثر، : الثابتات الدَّائمات بَقَّى: (فعل) بقَّى يبقِّي ، بَقِّ ، تَبْقيةً ، فهو مُبقٍّ ، والمفعول مُبقًّى بَقَّاهُ في مَكانِهِ : أَثْبَتَهُ فيهِ، ثَبَّتَهُ بَقَّاهُ : تَرَكَهُ، خَلاَّهُ، جَعَلَهُ يَبْقَى باقة : (اسم) الجمع : باقات حزمة من البقل، ويُطلقها المحدثون على الضميمة من الزّهر وعلى الحزمة من كلّ شيء تُقَدَّم باقات الورود في المناسبات السعيدة باقة سلاح: مجموعة أسلحة تُرتَّب على شكل معيّن، وتُتَّخذ زينة وشعارًا للنَّصر
@nurulafiati
@nurulafiati Жыл бұрын
Menyimak, memahami, menambah keimanan dan ketakwaan. Insyaallah..terima kasih Abi.
@NurulAini-fg5rn
@NurulAini-fg5rn Жыл бұрын
Semoga ustadz trus d beri kesehatan dan terus bsa memberi tausyah2 dan terima kasih atas ilmunya 🙏🙏
@moh.syafiuddin1908
@moh.syafiuddin1908 Жыл бұрын
🤲 mirengaken ngaos ...
@alfharugfharug190
@alfharugfharug190 Жыл бұрын
Sehat selalu abi gurais
@kosiatunkosiatun883
@kosiatunkosiatun883 Жыл бұрын
Jiwa kita terhubung langsung dg kekuatan maha dasyat alam semesta .kedua hukum tabur tuai .
@banghafidz1038
@banghafidz1038 Жыл бұрын
Semoga Prof sllu sehat dan panjang umur.
@junedbuzz8674
@junedbuzz8674 6 ай бұрын
Trims. Sehat2 selalu Abi
@agustri8204
@agustri8204 Жыл бұрын
hanya KH. Quraish Shihab ini yg ceramahx paling adem dan menentramkan....Sehat selalu dan panjang umur pak kyai...Kami selalu membutuhkanmu yg ceramahx penuh dg kedamaian...
@wasansyah6477
@wasansyah6477 Жыл бұрын
Maha suci Tuhan yg telah menciptakan mahlukNYA bwrpasang pasangan , tubuh kita manusia juga berpasangan jasmani dan Ruhani /jiwa atau Sukma, akal hati juga 2 macam akal niat baik dan niat buruk , DIA maha kuasa lagi maha perkasa ,TDK ada tuhan selain DIA ,
@julstheothers2819
@julstheothers2819 Жыл бұрын
Assalamualaikum.. saya baru bergabung dan pada awalnya saya bingung ini channel bapak Quraish Shihab atau "fake" karena biasanya podcast akan muncul visualnya tapi ini hanya audio. Terlepas dari semua itu, niat saya untuk mengambil pelajaran dari kuliah bapak Quraish Shihab. Semoga kita semua mendapatkan kemudahan dan rahmat Allah Subhanahu wa ta'ala dalam menuntut ilmu 🤲🏼🤲🏼🙏🏽
@ayt6635
@ayt6635 Жыл бұрын
Bismillah Alhamdulillah
@adabae5320
@adabae5320 Жыл бұрын
Pembalasan yg adil di akhirat.
@Dakwah_Channel.37jt
@Dakwah_Channel.37jt Жыл бұрын
Subhanallah
@hadiagus8590
@hadiagus8590 Жыл бұрын
REINKARNASI ADALAH HUKUM TUHAN SEPANJANG MASA, DARI AWAL PENCIPTAAN SAMPAI HARI AKHIR.. HUKUM YANG BERPROSES YANG MENGADAKAN... HIDUP X MATI KAYA X MISKIN SEDIH X BAHAGIA DLL..
@Dindaauliam
@Dindaauliam Жыл бұрын
😍
@kiapretgladiator1540
@kiapretgladiator1540 Жыл бұрын
Alhamdulillah... vidio ini lewat di beranda kami
@widyakencana338
@widyakencana338 Жыл бұрын
🙏🙏🙏
@Doamustajab017
@Doamustajab017 Жыл бұрын
Alhamdulillah masih bisa nyimal ilmu dari habibana Abi quraish shihab
@soondaygaming5219
@soondaygaming5219 Жыл бұрын
Semua itu benr kiyai namun lungkar nasi pasti disaksi oleh para nabi dimesjid langit kejadianya amin
@ridwanns121
@ridwanns121 Жыл бұрын
Sip
@munirmubarok6882
@munirmubarok6882 6 ай бұрын
Percaya adanya tuhan yg maha besar. itulah iman. Adanya hari pembalasan yg baik akan di balas dgn kebaikan dan yg buruk akan di balas dgn keburukan. baik dan buruk ada balasan. itulah agama agar kita beragama lebih berhati hati dalam perbuatan. Yg ketiga kita harus berhubungan. berhubungan dngn tuhan. maka hubungan inilah yg di sebut ibadah. ber'abid ma'bud.
@user-qu1rt9cb7l
@user-qu1rt9cb7l 5 ай бұрын
Tapi sayangnya kbnyakan orng beribadah itu untuk mngharapkan pahala dan sorga, bukan ke ikhlasan kepada TUHAN
@akmalzainuddin9925
@akmalzainuddin9925 Жыл бұрын
❤️
@munawarkhalilalba3165
@munawarkhalilalba3165 Жыл бұрын
Qur'an Surat Az - Zukruf Ayat 11 dan Al - A'raf 57
@NurHadi-qf9kl
@NurHadi-qf9kl 8 ай бұрын
== Dulu waktu saya masih nakkanank di kampung halaman, mendengar suara khas ketika ada tetangga meninggal, jika tetangga tsb tergolong bukan org baik2. Suara khas tsb dijuluki "jelangkrong ata jerangkong" oleh tetangga2 di sana. Ternyata: di lokasi yg saya tinggali sekarang, saya juga pernah mendeteksi suara jerangkong tsb. Yo ketika seorg tetangga dg ahlak buruk, ketika itu ia meninggal dunia. Bgi saya, kasus tsb misteriy. Maka tlong dijelaskan menurut ilmu prefesor Qureisy Shihab. Minta maah telah bikin repot,& terimakasih.
@afrianimunawaroh7208
@afrianimunawaroh7208 Жыл бұрын
Terimakasih Abi selalu ilmunya..
@franwaloyo9081
@franwaloyo9081 Жыл бұрын
Keadilan...Alhamdulillah🙏
@mulyono9323
@mulyono9323 9 ай бұрын
sebelum hari kiamar besar roh masih ada sedunia tuan ,
@rantinahikmatullahnisa3601
@rantinahikmatullahnisa3601 Жыл бұрын
Subhanallah.. Terimakasih habib..
@yantisusanti9987
@yantisusanti9987 Жыл бұрын
Alhamdulillah, terimakasih Abi❤🙏
@netralnetral2613
@netralnetral2613 10 ай бұрын
Tuk menambh pengetahuan khasanah setelah manusia mati bagaimana, juga siapa yg memasukan jiwa manusia ke neraka atau ke surga.. membacalah kita injil dll p.Kuraisyihab
@nataliariberu9338
@nataliariberu9338 Жыл бұрын
penbalasan bisa juga di dunia.bisa juga setelah kematian.👍👍👍
@obokwan5208
@obokwan5208 Жыл бұрын
Alam kematian kita hidup dg Tampa Ruh,Tampa jasat tentu dengan RAB kita.Kalau Dibangkitkan dg Reinkarnasi itu dg Ruh dan Zasat yg terlahir lagi dari Ibu nya.Ruh ikut mati kita meningal tak perna hidup lagi Ruh itu.Kajian Reinkarnasi itu tak byk dibahas di Qur'an tersurat itu.
@afriyantobkl1728
@afriyantobkl1728 Жыл бұрын
🌹👍👍♥️👍👍🌹
@mbsali1550
@mbsali1550 Жыл бұрын
Ada seorang ayah/bapak mencari anaknya.ada seorang anak mencari ayah/bapaknya.
@fastfoodart5552
@fastfoodart5552 Жыл бұрын
Jesus adalah kebangkitan dan hidup 🙏
@watanglipuhadjar2654
@watanglipuhadjar2654 Жыл бұрын
subhanallah. jika selama hidup kita banyak menerapkan manipulasi fungsi hati maka balasannya mungkin cenderung lebih berat terhadap diri kita di neraka kelak. mengapa, kerna fisik kita hanya menjadi saksi terhadap apa yg sudah hati kita kehendaki selagi hidup di dunia. pikiran kita hanya menjalankan fungsi dari apa yg sudah menjdi petunjuk hati itu sendiri. organ tubuh hanya bergerak mekanistik sesuai stimulus hati. adapun respon yg sama atas pengulangan stimulus hati mungkin bisa disebut naluri. sehingga pikiran lantas reaktif begitu saja menggerakkan fungsi organ tubuh tanpa manusia menyadarinya. namun bila hal itu bukan sbg naluri, maka biasanya pikiran dan hati akan terus berinteraksi sampai terjadi sebuah petunjuk baru yg sering kita sebut tindakan. lalu, baik buruknya tindakan manusia itu dalam norma kehidupan sehari2 sangat bergantung pada bagaimana hati memperoleh supply akhlak dan pikiran manusia menerima supply ilmu pengetahuan atas pengalaman empiris yg diperolehnya sehari2.. demikian prof, caraku menggeneralisasi tausiyah puang prof pagi ini. 🙏
@widihandoyo-yr8du
@widihandoyo-yr8du Жыл бұрын
Prof..."Reinkarnasi' manusia itu setelah di padang mahsyar setelah penghakiman masuk kealam akhirat ada didalam surat Yasin,,, sesuai dgn finger tips( sidik jari) , DNA,,, cmiiw...dan manusia hanya menghuni di bumi dan tata surya dgn 9 planet nya ,,apakah yg dihancurkan itu hanya tata surya kita ? yg hanya sebutir pasir di padang pasir atau padang pasirnya yg dimusnahkan karena ada mahluk berakal lainnya seperti manusia yg beragama dan menyembah Allah SWT
@mikirAttt
@mikirAttt Жыл бұрын
Nah, ada yg komen gini. Ikut nimbrung ah.. ... Pemahaman & Pengetahuan mengenai Alam Semesta ini menjadikan beragama jadi *sukar* . Bingung kita, maka sy mengikuti Al Ghazali tentang *Cara menemukan Kebenaran*
@arbaaramadhanroomsulai4722
@arbaaramadhanroomsulai4722 Жыл бұрын
@Quraish Shihab, ijin beri saran prof/min , kalau bisa pak prrof bahas kaidah tafsir min, sebagai mahasiswa yang kuliah di jurusan tafsir, itu pasti sangat membantu
@sitirahmahh3441
@sitirahmahh3441 Жыл бұрын
@nikodemus natanael mabok agama ente, jual agama itu hak anda. Jangan campur adukkan semua agama. Kaum intoleran
@ahmadrendi2312
@ahmadrendi2312 10 ай бұрын
Ada bukunya Kaidah Tafsir, Mas.
@musrimus3661
@musrimus3661 Жыл бұрын
Teladan
@labulabuland
@labulabuland Жыл бұрын
✅w
@YunusNasution-rx2ju
@YunusNasution-rx2ju 5 ай бұрын
Mati nya hati, bukan jasad,
@yakfariyahyadaud1186
@yakfariyahyadaud1186 Жыл бұрын
Dalam ceramah ini Quraisy Shihab mengarakan bahwa kelak Allah menghukum secara adil, dimana sebahagian manusia mendapat kebaikan (pen, Surga) disebabkan kebaikan yang mereka kerjakan. Hal ini jelas amal nyalah yang membuat mereka mendapat kebaikan (tidak mendapat keburukan/Siksa/Neraka, pen) Yang menjadi pertanyaan bagwa disuatu youtobe lainnya Quraisy Shihab berkutat bahwa manusia masuk Surga bukan karena amalshalih tetapi "hak perogatif Allah". Shihab ini banyak menyampaikan Kotraversi dalam ceramahnya. Dilain vudeo lainnya dia katakan bahwa tutup Aurat/berjilbab tidak wajib. Ketika seorang pelajar Agama menanyakan Quraisy Shihab kenapa anak perem puannya tidak tutup aurat. Quraisy menjawab Ulama berbeda pendapat dalam menutup aurat. Sepertinya Quraisy belum kenal Ulama Warasatul Ambiya. Kalau Ulama berbeda pendapat itu, sih bukan Ulama benaran. Itu adalah Ulama gadongan alias Bal’am. Kemudian Shihab sepertinya lulusan University of Mesir, perlu dipertanyakan mungkin tidak lulus. Kenapa saya katakan demikian? Sebab masak seoang sarjana dari Kairo lupa membaca ayat 1 surah an Nur. Disa na jelas Allah katakan bahwa semua pe rintah dalam surah an Nur adalah wajib bagi kaum mu'minin dan Mu'minat. Lalu Kenapa Shihab bisa keliru? Berikutnya: Taukah anda Bal’am? Di Indonesia me reka berkumpul di lembaga MUI tetapi juga ada yang berada diluar MUI namun sepakterjang mereka tidak jauh berbeda. Pada saat Jokowi memilih Mahfud sebagai wakilnya ketua Bal’am dari lembaga MUI mengancam Jokowi bahwa kalau tidak memilih dia sebagai wakilnya. Pemerintah Jokowi tidak akan mendapat support dari mereka yang mereka namakan NU. Renungjanlah bagaimana bisa seorang ulama memiliki sepakterjang bagaikan "reman"? Maaf pembaca kritik ini saya mulai dari ketimpangan Quraisy Shi hab, saya akhiri dengan sepakterjang Bal'am yang memalukan, dimana kerja nya sebagai wakil Presiden hanya "Dimana kuteken. Boss", identik dengan makan gaji buta.🤣🤣🤣
@labibarfa8345
@labibarfa8345 Жыл бұрын
wkwkwk ngakak bacanya, orang yg mungkin belajar agama dari KZbin menyimpulkan seenak jidatnya padahal saya haqqul yaqin orang semacam ini belum pernah baca secara mendalam literatur agama, atau baca bukunya prof Quraish langsung. eh boss ente lulusan mana? kok bisa bilang beliau enggak lulus? grand syekh al-Azhar saja menghormati keilmuan beliau, lah ente siapa yg mengakui keilmuan ente?😂
@mvpfizer
@mvpfizer Жыл бұрын
Hah?
@dewinafisa4551
@dewinafisa4551 Жыл бұрын
gini mas, masuk surga/neraka itu memang hak Allah. jd bukan karna amal kita. amal kita itu tidak akan pernah cukup jika ditukar dg surga. tetapi, kita harus terus nerbuat baik (beramal) karna kita tdk pernah tau, amal mana yg Allah Ridholi dan menjadikan hal tsb tiket kita mendapat surga. jadi amal dan ridho Allah SWT itu berkaitan. okesip
@dewinafisa4551
@dewinafisa4551 Жыл бұрын
jadi gini mas, masuk surga/neraka itu memang hak Allah. jd bukan karna amal kita. amal kita itu tidak akan pernah cukup jika ditukar dg surga. tetapi, kita harus terus nerbuat baik (beramal) karna kita tdk pernah tau, amal mana yg Allah Ridholi dan menjadikan hal tsb tiket kita mendapat surga. jadi amal dan ridho Allah SWT itu berkaitan. okesip
@ekosusanto7836
@ekosusanto7836 Жыл бұрын
Sebaiknya anda hidup di Yaman.
@arissabir2918
@arissabir2918 Жыл бұрын
abi Quraish shihab minta pendapat utk nama ank saya akn lahir seorang laki"
@sthepenhawking4209
@sthepenhawking4209 Жыл бұрын
Mengapa pemahaman hari pembalasan tiap agama berbeda
@sitirahmahh3441
@sitirahmahh3441 Жыл бұрын
Mungkin sudut pandangnya yang berbeda-beda. Maka dari itu sebagai manusia belajar mencari kebenarannya dengan akal dan hati.
@wayandarmada9584
@wayandarmada9584 Жыл бұрын
Semua yg diuraikan dlm video ini, ada dlm doktrin agama hindu. Karma phala/hasil perbuatan, reinkarnasi. Cuma istilah dan namanya saja diganti.
@user-sj9yc3by2k
@user-sj9yc3by2k 4 ай бұрын
Bapak,reinkarnasi disimpan olehnya diajaran budha. Dialah,sang khalik,sang ilahi,dia pemilik sinar allah. Sebab,dia ahadushomadu
@YunusNasution-rx2ju
@YunusNasution-rx2ju 5 ай бұрын
Awal mula tragedi penyakit hati /ternoda hati itu,di jaman nabi Adam, MAKALAH Rasulullah yang ter akhir begitu berat tuk meninggalkan dunia ini, kenapa:::: sangking jauh lahhh hati Yg telah MATI itu,(awal penyakit ada di hati) hanya saja setan 😈 mengucapkan/mengungkapkan demi nama roob mu,ya adam,(dan itulah titik penyakit/terhijab nya hati itu),,bukankah nabi Adam penghuni syurga, hanya karena itulah,!!!!
@agussubroto6226
@agussubroto6226 Жыл бұрын
Preeettttt
@antosusanto9785
@antosusanto9785 Жыл бұрын
Ttg Tuhan dan ttg kematian itu bukan ranahnya manusia membicarakannya, itu hanya bs kita ketahui jawabannya jika sdh mengalaminya....
@sitirahmahh3441
@sitirahmahh3441 Жыл бұрын
Maka dari Tuhan memberikan akal dan hati, untuk memberikan petunjuk bagi orang yang berakal. Tidak mungkin Tuhan yang menciptakan alam semesta ini tanpa tujuan.
@Suekantara
@Suekantara 10 ай бұрын
Karmaphala dan Samsara/ Reinkarnasi adalah ajaran Hindu.
@Suekantara
@Suekantara 10 ай бұрын
Reinkarnasi/ Samsara adalah ajaran Hindu.
@prayer775
@prayer775 Ай бұрын
Reinkarnasi tidak ada dalam lslam, yang ada Resureksi.... mirip tapi tidak sana
@trissuganda1597
@trissuganda1597 3 ай бұрын
saya menilai anda dari vidio ini , anda bukan berdakwa, anda hanya mengunggkapkan apa yang anda anggap di pikiran anda. jd anda bukan pendakwa
@danieffendi1364
@danieffendi1364 Жыл бұрын
Qurais Shihab ini Syi'ah ya??
@blanjahape530
@blanjahape530 Жыл бұрын
Beliau orang Sidrap 👍
@bennyrizal
@bennyrizal Жыл бұрын
Kalau pembalasannya di akhirat itu masih ada ketidak adilan Allah, krn manusia memulai hidupnya juga dngn cara yg tidak adil, contoh kalau islam yg paling benar, bagaimana keadilan Allah buat manusia yg lahir di eropa, di keluarga kristen, yahudi, hindu , buddha, bagaimana mrk tidak mendapatkan ke adilan yg sama dngn bayi yg lahir di tanah arab, lahir di keluarga islam sudah mendapatkan keuntungan yg lebih dr bayi yg lahir di keluarga non muslim.jd masih belum pas analisa bapak ini.belum menjawab sifat kemaha adilan Allah.
@bennyrizal
@bennyrizal Жыл бұрын
@nikodemus natanael anda nanya saya? Sy juga muslim tapi sekarang sudah jd orang bebas aja, semangkin belajar agama lebih dalam bukannya makin adem tenang eh makin bnyk yg membingungkan sehingga akhirnya saya memilih untuk hanya percaya kepada Tuhan yg maha esa aja, agama hanya menjadi catatan di ktp doang.😁
@bennyrizal
@bennyrizal Жыл бұрын
@nikodemus natanael tanya yg muslim ajalah.sy sudah bosan debat agama.
@ekosusanto7836
@ekosusanto7836 Жыл бұрын
​@@bennyrizal, anda belum minum obat ?
@bennyrizal
@bennyrizal Жыл бұрын
@@ekosusanto7836 mabok agama, kebanyakan minum obat😂
Terbuktinya Kehebatan Al-Quran | M. Quraish Shihab Podcast
28:02
Quraish Shihab
Рет қаралды 232 М.
Fake watermelon by Secret Vlog
00:16
Secret Vlog
Рет қаралды 3,8 МЛН
When you discover a family secret
00:59
im_siowei
Рет қаралды 32 МЛН
Now it’s my turn ! 😂🥹 @danilisboom  #tiktok #elsarca
00:20
Elsa Arca
Рет қаралды 12 МЛН
Bagaimana Menghadapi Kematian Orang Tersayang? | Shihab & Shihab
16:06
💥PERISTIWA YANG AKAN DIALAMI MANUSIA SETELAH SAKARATUL MAUT
27:36
Nasehat perkawinan oleh ustadz Prof quraisy shihab
14:17
Sharief Shihab
Рет қаралды 11 М.
💥SAAT REINKARNASI, APAKAH JENIS KELAMIN BISA BERUBAH?
17:47
Ngaji Roso
Рет қаралды 28 М.
Low Islam dan High Islam, Apa Bedanya? | Haidar Bagir #IntrigueRK
1:04:03
DITANYA SIAP YANG MENCIPTAKAN TUHAN ??? INI JAWABAN ABU NAWAS
16:14
💥KONDISI ARWAH SETELAH TERLEPAS DARI JASAD
26:27
Ngaji Roso
Рет қаралды 71 М.
Eps 111 | REINKARNASI DALAM 4 KATEGORI SAINS
25:18
guru gembul
Рет қаралды 510 М.
Apa yang Sudah Kamu Persiapkan? | M. Quraish Shihab Podcast
27:58
Quraish Shihab
Рет қаралды 188 М.