No video

RILIS New PATRIOT TU Milik PT. ANS Dengan Kelas Baru Yang Lebih Mewah !!

  Рет қаралды 20,961

ARF BUS CHANNEL

ARF BUS CHANNEL

Күн бұрын

Halo semuanya, kembali lagi bersama kami dan selamat sore juga kami ucapkan dari Kabupaten Malang, Jawa Timur. Sore ini di hari Rabu tanggal 3 April 2024, kami sedang berada di karoseri Morodadi Prima untuk bertemu dan melihat rilisan unit terbaru milik PT. ANS. Totalnya sendiri kali ini ANS merilis 4 unit bus baru namun 2 unit sudah keluar di hari Selasa kemarin, dan 2 unit sisanya keluar di hari Rabu ini namun semuanya memiliki tampilan dan spesifikasi yang serupa. 4 unit bus baru ini terlihat menggunakan body Patriot TU model terbaru yang memiliki beberapa detail yang berbeda dibanding model-model sebelumnya, selain itu ANS juga menghadirkan kelas baru dengan pelayanan yang lebih mewah dan pastinya lebih nyaman pula. Jadi mari kita lihat langsung saja ya seperti apa detail tampilan dan fasilitas dari bus baru PT. ANS ini, untuk informasi lengkapnya simak video ini sampai akhir.
Thumbnail photo by : ARF
Music backsound by : Koleksi Audio KZbin
_____________________________________________________________
Follow juga akun media sosial kami
Instagram : / arf.bus
_____________________________________________________________
Terima kasih sudah menonton.

Пікірлер: 75
@ekoprasetyo6423
@ekoprasetyo6423 4 ай бұрын
Udah gak diragukan lagi kalau casis bus mercy di buat di karoseri morodadi cakep bener
@chaniago75
@chaniago75 4 ай бұрын
Morodadi Prima merupakan karoseri langganaan PO ANS sejak dulu, walaupun agak mahal tapi body nya kuat dan kokoh, kualitas cat nya sangat bagus dan awet bertahun2 👍
@mirzanm7480
@mirzanm7480 4 ай бұрын
Nah setuju sih. Banyak unit MP yg bodynya masih lempeng walau bus lama
@ansamannyamansejatera8026
@ansamannyamansejatera8026 4 ай бұрын
selamat buat pt ans atas liris nya bus baru semoga bisa nambah lagi unit nya berbodi serupa
@zalmirosano9536
@zalmirosano9536 4 ай бұрын
mantap buat ans dan sukses selalu mengutamakan keselamatan dan pelayanan terhadap penumpang
@OXA-zq8sy
@OXA-zq8sy 4 ай бұрын
Grill nya keren ala2 mobil listrik...
@muhamadickwan1278
@muhamadickwan1278 3 ай бұрын
Desain yang luar biasa, terutama exterior......gagah perkasa..
@larchy1324
@larchy1324 4 ай бұрын
ini nih yg gw suka dri MP, model apapun pasti dibuatin. asli ini keren bgt desainnya
@gogoboi4311
@gogoboi4311 4 ай бұрын
Mantep nih MP improv terus designnya, andai frame grill depan di bedain warnanya pakai warna chrome/silver lebih menarik kayanya
@bongsaat5256
@bongsaat5256 3 ай бұрын
nahh ini ,,,desainnya menjanjikan utk bisa bersaing dg top karoseri (AP & Laksana)
@lekkien
@lekkien 4 ай бұрын
Mantap👍👍
@adityadika441
@adityadika441 4 ай бұрын
Makin keren aja nih morodadi hampir mendekati aslinya, good job
@restuinsanpratama3530
@restuinsanpratama3530 4 ай бұрын
Entah kenapa kalo liat body dari morodadi prima keliatan rigid aja gitu 😄
@mahosoh
@mahosoh 4 ай бұрын
Segment dibawah dikit dari sleeper, cakep banget
@user-id8gr8qo9l
@user-id8gr8qo9l 4 ай бұрын
Mantap bisnya
@anangfarianto6243
@anangfarianto6243 4 ай бұрын
Muanteb caakkk❤😍👏👏👏
@royanggoropantiargo2905
@royanggoropantiargo2905 4 ай бұрын
Pengguna setia Morodadi prima
@fahrizaldwikurniawan7397
@fahrizaldwikurniawan7397 4 ай бұрын
Bahas singgle glass Tentrem punya po SAN mas😊
@rezaalan3991
@rezaalan3991 4 ай бұрын
Boleh juga sih ini, grill depan ala ala kendaraan listrik.
@e.f.s.f5527
@e.f.s.f5527 4 ай бұрын
Suka banget headlamp khas mercedes banz ... 😊
@yudidiansaputra1655
@yudidiansaputra1655 4 ай бұрын
Gagah nih
@aryanto4816
@aryanto4816 4 ай бұрын
Morodadi prima karoseri besar yg ga punya identitas asli yg mereferensikan produk asli buatan mereka,, Adi putro,, Jetbus Laksana,, legacy Tentrem,, H series Morodadi banyak menciptakan produk tampilan bus luar,,
@herman1608
@herman1608 4 ай бұрын
Adi putri saja anying
@ermayohansyah2065
@ermayohansyah2065 4 ай бұрын
Morodadi ya "Patriot" masa blm tahu.
@mukhamadfauzi5129
@mukhamadfauzi5129 4 ай бұрын
@@ermayohansyah2065 la patriot juga desainnya kan tourismo sama travego dari mercy,,, sama satu lagi setra
@aryanto4816
@aryanto4816 4 ай бұрын
@@ermayohansyah2065 Patriot itu model nya niru bus Eropa,, Yg di maksud itu asli body buatan sendri tanpa menjiplak model bus luar
@wahyusrikristiono
@wahyusrikristiono 4 ай бұрын
cakep
@donnyrinaldi1041
@donnyrinaldi1041 4 ай бұрын
Keren
@echoschannel5048
@echoschannel5048 4 ай бұрын
sekilas model grill depan, jdi kyk bus hybrid 😎😎😎
@moiqtheplayer
@moiqtheplayer 4 ай бұрын
Walaupun unit ini tampil berbeda ketimbang Patriot TU sebelumnya, namun karena belum berplat kuning saat itu, pasti ada yang menyebalkan, karena itu inilah empat hal annoying yang Sy temukan di ANS New Patriot TU: Ada dua hal annoying di depan yang akan Sy gabung jadi satu. Pertama, lampu depannya, bukan karena masih pake halogen tapi kenapa masih multi reflector ga pasang projector? Dan ga cuma itu aja. Kalo kalian lihat cowl depan dengan satu logo Mercy besar dan logo Mercy kecil tanpa ring, saat menyala, maka akan ada beberapa logo Mercy kecil yang tidak tampak sebagian, bahkan pada tepi atasnya dalam baris yang sama, ada yang tertutup sempurna tapi ada juga yang masih tampak sebagian, yang menandakan seal atau cover tepi atas yang kurang rapi. Di bagian belakang terdapat handle kap yang juga ada pada pintu bagasi tapi kalo diperhatikan lagi, model ini udah hadir sejak sekitar 2007 lalu jadi sangat obsolete. Dan ga cuma itu aja, kalo pada bus sebelumnya muffler kanan beneran aktif, maka pada unit ini, muffler kanan pun ikutan jadi pajangan, so please, stop it! Port USB pada kisi AC rentan rusak karena sering ketarik, tapi sayangnya sampai saat ini belum ada solusi meminimalkan risiko rusak tersebut. Dan hal annoying terakhir ada pada ketiadaan akses pintu belakang. Hal ini dikarenakan lantai kabin yang bisa dibuka malah menjadi tempat seat smoking room dan dispenser. Harusnya didesain ulang agar lantai seat smoking room dan dispenser menjadi fix sementara lantai di antara toilet dan kedua fasilitas tadi dibuat bisa dibuka sehingga pintu belakang tidak jadi useless. Dan ga cuma itu aja. Ini sesuai selera, tapi alangkah baiknya lantai toiletnya dibuat kasar jadi meminimalkan risiko terpeleset. Namun tenang karena detil2 pada unit ini berhasil membuat penggemar bus kagum karena membawa hal menarik, karena itu inilah tiga hal interesting yang Sy temukan di ANS New Patriot TU: Kalo selendang pada Patriot Sleeper yang 'ga tahu nyambung kemana', maka selendang yang sama pada unit yang satu ini sangat keren karena seperti menyambungkan tepi body yang horizontal dengan yang diagonal, terlepas dari kemiripannya dengan selendang Tourista by Laksana. Di bagian luar kalian bisa lihat logo bintang Mercy yang sangat banyak pada bagian depan, tapi ada yang notice kalo logo bintang Mercy ini juga bisa kalian temukan di interior selain di setir dan panel instrumen bawaan chassis? Ya betul, kalian bisa temukan logo bintang Mercy di plafon kabin penumpang dan di pintu toilet, jadi kalo ada yang bertanya pake chassis apa, bisa kalian tunjukkan logo bintang Mercy di kedua tempat tersebut. Ga cuma itu aja. Selain pada bagian buritan berupa lekukan berbentuk huruf x, kalian juga bisa temukan huruf x tersebut pada dua tempat yang Sy sebutkan tadi. Dan hal interesting terakhir adalah kalo kalian matikan semua lampu kabin kecuali lampu louver ac, maka pada malam hari, kalian akan merasa seolah2 sedang melihat bintang karena pada panel louver ac terdapat beberapa titik yang tersebar layaknya bintang di langit.
@kikirizkisuryandaru2316
@kikirizkisuryandaru2316 4 ай бұрын
Selendang gak tau nyambung ke mana 😂😂😂
@moiqtheplayer
@moiqtheplayer 4 ай бұрын
@@kikirizkisuryandaru2316 sama ky selendangnya jb5 dream coach
@bekkiwo
@bekkiwo 4 ай бұрын
Era 90 an jd primadona morodadi.krn ketebalan plat body nya..seiring perjalanan waktu..kurang inovasi..krn kompetitor bodynya dah ringan2..
@HELMI_EMON
@HELMI_EMON 4 ай бұрын
1626 pake tinggi 3.8 (shd) tapi di karoseri sebelah rata2 pake mhd. Tapi ini mantap jadi tinggi
@nurrizkifahminugraha9071
@nurrizkifahminugraha9071 4 ай бұрын
shd 3.9
@user-of1pq4ou4k
@user-of1pq4ou4k 4 ай бұрын
Elegant
@RADIOVNK
@RADIOVNK 4 ай бұрын
andai bagian gril depanya di buat serupa sama bus turismo aslinya bakal keren
@bonaventuraodesardjito7054
@bonaventuraodesardjito7054 4 ай бұрын
Foglam pakai lampu bohlam,lampu utama baru led seharusnya seperti itu
@justfun3956
@justfun3956 3 ай бұрын
Ada yg merasa gak klu Setiap ada keluaran body terbaru dari MP hampir semuanya di perkenalkan dengan PT ANS. Jadi setiap ad video PT ANS rilis unit baru saya langsung bertanya2 ad inovasi atau pembaruan apalagi nih yg mau di perkenalkan oleh MP. Ada yg merasa seperti ini juga?
@YazriMahmud-um7cq
@YazriMahmud-um7cq 2 ай бұрын
Coba ans ganti leveri pasti tambah gagah gitu
@mvl8994
@mvl8994 Ай бұрын
Benar & betul om Dari dulu sampe skrg unit PO .A.N.S emang pake Morodadi prima ... "Mungkin" sebagai bentuk rasa terima kasih & selalu setia memakai produk dari MP makanya setiap rilis body baru bus ny dari A.N.S ... 😅
@FZOFFICIALREAL
@FZOFFICIALREAL 4 ай бұрын
Min review po citi Trans
@nordenatakhassuna2588
@nordenatakhassuna2588 4 ай бұрын
Tolong review bus npm jetbus 5 juga dong 😀
@andilaw9472
@andilaw9472 4 ай бұрын
Udah pasaran kan udah di riviw juga pas pemeran dulu
@rizamaladhoi3455
@rizamaladhoi3455 4 ай бұрын
Appreciate setinggi tingginya buat MP yg selalu beda dan punya inovasi sendiri soal produk nya, tidak bisa dipungkiri selain build quality nya yg oke bisa dibilang karoseri yg paling konsisten buat inovasi terutama sesuai request customer, bahkan sparepart yg digunakan ORI dari Jerman bukan produk Tiongkok dan bisa buat unit paling mirip dgn produk asli nya, yah meskipun selera pasar di indo yg menentukan, semoga kedepannya makin banyak PO yg tidak ragu pakai produk MP dan tidak hanya memikirkan after sales nya saja
@RizkyBaihaqi
@RizkyBaihaqi 4 ай бұрын
sekilas dari samping mirip laksana discovery sr2 selendangnya
@budiman3644
@budiman3644 4 ай бұрын
Mending lampu bohlam..ujan/kabut jelas liat jalan dan dari lawan arah kliatan di depan kita ada bis...beda dengan led...ujan/kabut liat jlan ga jlas
@matheosmnune5815
@matheosmnune5815 4 ай бұрын
Antara karosery morodadi prima dan karosery new armada. Body mana yang paling kokoh.
@Mrdexan
@Mrdexan 4 ай бұрын
2024 masih halogen? Mana maen... Projector Led lah 🗿
@kikirizkisuryandaru2316
@kikirizkisuryandaru2316 4 ай бұрын
Stok Lampu yg kebeli habiskan dulu lhaaa😂😂😂 liat aja nyu armada jg masih belum LED. Kalo harus desain lagi yg teknologi terbaru smntara lampu numpuk bisa rugi bandar 😁
@raflifproject4610
@raflifproject4610 4 ай бұрын
Mp tuh cocok nya pake mercy kaya udah lengket bat
@syawal4333
@syawal4333 4 ай бұрын
Mirip mirip mau mengarah ke JB 5
@abdikinasih7010
@abdikinasih7010 4 ай бұрын
Lampu dr karoseri MP blm ikut tren facelift
@sukardisukardi287
@sukardisukardi287 3 ай бұрын
Harga tiket normal brp JKT ke muara Bungo gan😅
@Mrdexan
@Mrdexan 4 ай бұрын
Seharusnya seluruh bus sudah menggunakan lampu LED 😅, karena selain hemat daya juga jauh lebih awet, lampu halogen rasanya sangat kurang menerangi jalan😂
@kikirizkisuryandaru2316
@kikirizkisuryandaru2316 4 ай бұрын
Biar Halogen tp yg bikin produsen Hela Jerman, jangan diragukan lagi kualitasnya 😄
@user-ym7bw9eb8f
@user-ym7bw9eb8f 4 ай бұрын
Lampu halogen bisa menembus kabut apalagi jln ke Sumbar banyak melalui daerah gunung sering diselimuti kabut saat sore dan malam hari
@irfan_nasrudi
@irfan_nasrudi 4 ай бұрын
Egk cocok bjirr lampu halogen sedngkan grill gimmick dgn logo mercy sudah led blue sedngkan headlamp halogen jelas egk cocok seharusnya projector LED
@rijalulihsan3048
@rijalulihsan3048 4 ай бұрын
Wheeldop nya duh 🤦‍♂️
@user-kd9ss5ss6r
@user-kd9ss5ss6r 4 ай бұрын
Rata" bus pke mesin belakang selain bagus juga biar body tampilan depannya simple dan elegan ini malah makin aneh di bikin kayak pke mesin depan 😂😂😂agak lain emg, bagusan patriot awal
@fadildualima8188
@fadildualima8188 4 ай бұрын
Full led leser mahal min.
@mukhamadfauzi5129
@mukhamadfauzi5129 4 ай бұрын
Morodadi prima ini aslinya punya lisensi dari daimler nggak sih bikin model" travego atau tourismo gini,, kalau adi putro kan emang beli lisensi lgsung dari daimler ya untuk jetbus nya.. yg yg terinspirasi travego sama setra dulu
@ermayohansyah2065
@ermayohansyah2065 4 ай бұрын
Ya jelas. Silakan tanya orang dalam. Jangan punya pandangan sinis gitu napa sih.
@bf_you
@bf_you 4 ай бұрын
​@@ermayohansyah2065dimana letak sinisnya?
@ermayohansyah2065
@ermayohansyah2065 4 ай бұрын
@@bf_you Sinis itu sifatnya subyektif. Antar 1 orang dengan yg lain bisa beda beda . Dalam hal ini perasaan saya menyatakan bahwa itu sesuatu yg sifatnya sinis. Gitu saja. Bisa betul bisa tdk, krn memang itu tadi sifatnya subyektif. Di sinilah perlunya pemilihan kata supaya rdk menyebabkan beberapa org merasa seperti itu.
@bpkkkb8944
@bpkkkb8944 4 ай бұрын
Grill depan nya mavam mobil listrik mercy
@user-oz9lz2ts6m
@user-oz9lz2ts6m 4 ай бұрын
Nat bodynya, terlebih bumper depan tidak rapih. Hadeuh, mana gonta ganti model. Belum lagi chrome ala2 bapak2. Morodadi oh morodadi
@ermayohansyah2065
@ermayohansyah2065 4 ай бұрын
Memang orang Indonesia levih familiar dengan karoseri dalam negeri. Jadi kalau lihat model model luar negeri agak kurang terbiasa.
@user-oz9lz2ts6m
@user-oz9lz2ts6m 4 ай бұрын
@@ermayohansyah2065 g lah Bre, kan ini ud berapa kali produksi model beginian. Emang ga konsisten aja morodadi Ama design. Terutama design bumper depan belakang, kap mesin dan selendang samping 🤣
@mbahslamet9799
@mbahslamet9799 4 ай бұрын
​@@user-oz9lz2ts6mBukan gak konsisten...memang body Morodadi ini bisa custom sesuai permintaan pelanggan...satu model bisa banyak pilihan headlamp, stoplamp, spion, bentuk bemper, dll...Bahkan sampai ke interior juga..
@rizamaladhoi3455
@rizamaladhoi3455 4 ай бұрын
Morodadi kan by request bre, mau pake basic patriot, Tourismo,travego,setra pun gmn by customer aja.,. Soal chrome di headlamp justru itu sesuai sama produk asli di Jerman nya dan masih ok ga too much, klo dihilangkan justru jd terkesan "wagu" karena aslinya memang begitu modelnya
@kikirizkisuryandaru2316
@kikirizkisuryandaru2316 4 ай бұрын
​​@@mbahslamet9799 gimana gak menempuh jalan custom, sementara kompetitor utama di malang Area aja dah sengit. AP sangat Kuat 😂😂😂 blm lagi Tentrem terbilang baru tapi langsung menggebrak dan punya ciri khas sendiri (awal dia berkiblat AP tp kemudian desain sekarang 11-12 dg Laksana) , jangan lupa Mas Piala gak bisa diremehkan dg Rexus seriesnya. Meski body membingungkan yaa rezeki MP disitu saat persaingan kompetisi begitu ketat
@andreandre4390
@andreandre4390 4 ай бұрын
Sayang bgt sih lampu nya ketinggalan jaman .
@TheFyrz
@TheFyrz 4 ай бұрын
Desainer MP emang agak lain
@KeenanYTOfficial
@KeenanYTOfficial 4 ай бұрын
Lebih mirip travego asli mercedes-benz
Penjelasan Crew PO Haryanto terkait kecelakaan Bus Tunggal Jaya
8:28
Prank vs Prank #shorts
00:28
Mr DegrEE
Рет қаралды 7 МЛН
WORLD'S SHORTEST WOMAN
00:58
Stokes Twins
Рет қаралды 191 МЛН
Parenting hacks and gadgets against mosquitoes 🦟👶
00:21
Let's GLOW!
Рет қаралды 12 МЛН
COBAIN TV GILA SEHARGA MOBIL 😭
20:04
GadgetIn
Рет қаралды 256 М.
7 Body Bus Keren Tapi Jarang Dilirik PO
10:28
ARF BUS CHANNEL
Рет қаралды 53 М.
It's a pity to see the suffering of drivers on Asia's extreme roads
16:08
Sitinjau Lauik Truck Video
Рет қаралды 48 М.
MODIF DASHYATT INNOVA REBORN !!! TERKAGET-KAGET PAS AMBIL MOBILNYA
18:33
Garudajaya Modifikasi
Рет қаралды 11 М.
Prank vs Prank #shorts
00:28
Mr DegrEE
Рет қаралды 7 МЛН