Рет қаралды 202
#pkb #gushilman #gusjazil #gusjazil #dprri #fpkb
SAH..‼️Tiga Anggota DPR RI Fraksi PKB Dilantik Lewat PAW
Tiga anggota DPR RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (FPKB) hasil pergantian antarwaktu (PAW) resmi dilantik pada Selasa (21/1/2025). Ketiga anggota DPR tersebut, yakni Anisah Syakur, Muhammad Hilman Mufidi dan Muhammad Khozin. Pelantikan dilakukan oleh Ketua DPR Puan Maharani di sela Rapat Paripurna Pembukaan Masa Sidang ke-II 2024-2025.