Selalu Taruh di Sajadah, SYL Bersumpah Uang yang Disita KPK Bukan Hasil Korupsi

  Рет қаралды 7,340

Official iNews

Official iNews

Күн бұрын

Mantan Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL) ngaku dirinya tak pintar dalama mengelola keuangan, termasuk uangnya sendiri.
Hal itu disampaikan langsung oleh SYL saat menjadi saksi mahkota untuk terdakwa mantan Sekretaris Jenderal Kementan Kasdi Subagyono dan mantan Direktur Alat dan Mesin pertanian Kementan Muhammad Hatta di Pengadilan Tipikor Jakarta, Senin (24/6/2024).
Awalnya, hakim mempertanyakan alokasi uang SYL yang tercecer di dalam amplop-amplop. Pasalnya, dari uang yang disita Komisi Pemberantasan Korupsi )KPK), hakim menyebut ditemukan anggaran-anggaran yang tidak rapi seperti untuk berobat SYL dan istrinya.
Menjawab pertanyaan itu, SYL justru menjelaskan bahwa uang yang disita KPK berasala dari kumpulan uangnya selama 30 tahun menjadi pejabat. Dia mengaku memiliki data senidri mengenai uang hasil pendapatannya sebagai pejabat.
"Uang itu, saya yakin dan janji sama Allah dana resmi," tegas SYL.
Artikel selengkapnya klik di sini: www.inews.id/n...
Yuk Subscribe / officialinews
Follow Wa Channel: whatsapp.com/c...
Follow our Official TikTok / officialinews
Follow our Official Twitter / officialinews_
Like our Official Facebook / officialinews
Follow our Official Instagram / officialinews
Dapatkan sajian berita-berita liputan langsung dari lapangan dan peristiwa terkini secara cepat dan akurat dari seluruh Indonesia dari portal iNews Media Group
iNews www.inews.id
Okezone www.okezone.com
Sindonews www.sindonews.com
IDX Channel www.idxchannel...
Jangan lewatkan juga berbagai program talk show yang mengupas berbagai masalah yang tengah hangat di masyarakat, baik di bidang sosial, ekonomi, hingga dunia hukum dan politik. Semuanya dikemas secara apik, mendalam, menyentuh dan tetap kritis.
#syl #syahrulyasinlimpo

Пікірлер: 26
@Manochad
@Manochad 3 ай бұрын
Sumpah waktu dilantik aja dilanggar, apalagi mau meloloskan diri....Nama Tuhan diobral.... masyarakat tahu sepak terjangmu SYL dan keluarga besarmu....
@mutiarawati2548
@mutiarawati2548 3 ай бұрын
Siapa yg percaya ? semua udah terang benderang pak
@andreasnahak8170
@andreasnahak8170 3 ай бұрын
Memberi keterangan dg sebut nama Tuhan,saat dilantik sebut nama Tuhan sekarang jadi terdakwa juga bersumpah sebut nama Tuhan saat korupsi dg makan uang negara karena saking senangnya lupa sebut nama Tuhan,jadi mempertontonkan kebobrokannya kepada publik,hancur hancur dan hancur si breok SYL ini,urat malunya sdh tdk ada lagi.
@haryantobaru112
@haryantobaru112 3 ай бұрын
Pertanian di NKRI burukkkk menyedihkan
@endangkurniastuti1281
@endangkurniastuti1281 3 ай бұрын
Kenapa Mentan mudah Korupsi kr semua pejabat itu diangkat dari famili dan suku asal Mentan
@hj.indrawatiiien2795
@hj.indrawatiiien2795 3 ай бұрын
Kenapa pak SYL selalu jawab "baru tahu di pengadilan ini" selama ini apa sich yang dikerjakan sbg Menteri...masya Allah selalu bersumpah dg nama Allah..ga takut ya pak..Allah tidak tidur..keluarga besar SYL sdh menikmati uang rakyat..hukum yang seberat2nya..banyak bohongnya..umurnya sdh berpa sich pak SYL..SOMBONG SEKALI..
@anisahmad5618
@anisahmad5618 3 ай бұрын
His level of IGNORANCE is beyond believe..
@helmindalimunte4896
@helmindalimunte4896 3 ай бұрын
Semua tdk tau😂😂😂 ruuuuuuul😂😂😂😂
@bambangsuwito8029
@bambangsuwito8029 3 ай бұрын
Waduh sudah korup masih bawa2 nama Allah 🤦‍♂️
@salahuddinal_ayyubi4008
@salahuddinal_ayyubi4008 3 ай бұрын
Kok nangis hahaha 😂🎉😂🎉😂
@merymery2111
@merymery2111 3 ай бұрын
Hrsnya koruptor di ganti nama jadi malingtor.apakah anda setuju??
@aliismail5880
@aliismail5880 3 ай бұрын
muak lihat si YL ,selalu berkelit, seolah olah paling benar, nyatanya maling
@gapurerky7769
@gapurerky7769 3 ай бұрын
Jng menjual imam mu untk/agar engkau di percaya atau orang patut percaya padamu sodara
@nino88881
@nino88881 3 ай бұрын
Sumpah dan janji memakai nama Allah itu apa bisa diandalkan kalau org sudah terpojok? Semua terpidana pasti juga dgn gampang bawa nama Allah.
@Rahmatsetiawan532
@Rahmatsetiawan532 3 ай бұрын
Sekali kali pengadilan memutuskan vonis hukuman mati bagi pelaku koruptor bisa dimulai dari kasus Syl ini. Supaya keliatan korupsi itu sebagai kejahatan luar biasa seperti teroris n narkoba. Apalagi ini masih tingkat pengadilan negeri masih bisa banding ketingkat berikutnya...
@restlesschild
@restlesschild 3 ай бұрын
Mungkin maksudnya kalo ditaruh diatas sajadah jadi bersih Ngga nyambung banget koruptor ini
@josephwu2081
@josephwu2081 3 ай бұрын
tuhan yang manaaa😂
@ronaldmanalsalhutahaean2157
@ronaldmanalsalhutahaean2157 3 ай бұрын
Para Calon koruptor jika diberi kesempatan bicara terlalu banyak alasannya kekiri, kekanan, kieatas, kebawah, busyet dah !
@hj.indrawatiiien2795
@hj.indrawatiiien2795 3 ай бұрын
30 tahun sudah menjabat masih bilang "Menteri Termiskin" makanya korupsi ya pak..ingat umur pak..sadarlah pak..umur tidak tahu kapan berhentinya..tidak bisa ditawar2 lagi kalau Malaikat mencabut nyawa..Istighfar lah pak SYL.jujur aja pak..saksi2 lain sdh jujur apa adanya..jgn libatkan menetri yang lain pak..
@angkiemanoppo
@angkiemanoppo 3 ай бұрын
Mual lihat ini orang 😡😡😡
@achmadzaini2580
@achmadzaini2580 3 ай бұрын
Astaqfirlloh al'aziim..... SYL berani brsumpah ats nama Alloh..... Pdhl smua org yg ada dikementan tahu banget prilaku SYL.... Sllu membantah😅😅
@Info24J4m
@Info24J4m 3 ай бұрын
lucu SYL ini bawa2 nama Allah swt, tpi waktu maoan uang haram tak ingat Allah swt, aneh kan SYL ini, dasar orang rakus ber alibi ini dan itu bawa2 nama Allah swt, sdah patut di hukum seumur hidup/hukuman mati‼️
@nasirPelawi-hh2hs
@nasirPelawi-hh2hs 3 ай бұрын
Syl oh...syl berapa orang sudah keluarga tersangkut korupsi
@wahyumargana5229
@wahyumargana5229 3 ай бұрын
Sejadah itu bos dari dulu juga untuk sholat bukan tempat uang ha ha ha bawa bawa agama baru insap kali
@HasrulChaniago-w6f
@HasrulChaniago-w6f 3 ай бұрын
Tahan juga tu panji sy ykn dia jg ikut tu nilap uang,,
@brodienteloklemak3646
@brodienteloklemak3646 3 ай бұрын
Kelihatan bohongnya 🤔
Electric Flying Bird with Hanging Wire Automatic for Ceiling Parrot
00:15
Mengungkap Sosok T di Balik Bisnis Judi Online | Beritasatu
20:41