Semakin Banyak Pilihan Semakin Bingung | Motomobi News #77

  Рет қаралды 11,209

Motomobi

Motomobi

Ай бұрын

Di ajang PEVS 2024 (Periklindo Electric Vehicle Show) banyak sekali mobil listrik yang bisa anda pilih. Siapakah jagoan mobil listrik anda?
------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Please follow our other Channel and Website :
MotomobiTV
/ motomobitv
Massmobi
/ massmobi
Motomobi News :
motomobinews.id
Instagram : @motomobitv / @motomobinews
Twitter : @motomobitv
Facebook : MotomobiTV
*for contact and inquiries please email us at motomobindo (at) gmail dot com or check out channel page

Пікірлер: 48
@vincenths1982
@vincenths1982 Ай бұрын
Semakin banyak pilihan semakin baik bagi konsumen dlm jangka pendek krn persaingan harga. Tapi dlm jangka panjang, blm tau apakah kontinuitas brand tsb akan berlanjut atau akhirnya mangkir. Perihal battery, Indonesia memiliki cadangan nikel terbesar dan konon itu salah satu bahan baku utama battery listrik tapi semakin kesini terjadi peralihan ke LFP. Apa iya produsen moblis kedepan akan kembali menggunakan battery jenis MNC yg uda mulai ditinggalkan produsen dunia? Ataukah pada akhirnya malah energi terbarukan jenis hidrogen yg dikembangkan kedepannya? Mungkin bisa menjadi topik pembahasan materi selanjutnya, mimin motomobi. Makasih.
@fjrnoor2511
@fjrnoor2511 Ай бұрын
Bener.. takut nanti pabrik nya tutup di indo. Masa ya pake batre alkaline 😂
@KevinTejakusuma208
@KevinTejakusuma208 Ай бұрын
Ayo MOCHAMMAD ARIQ ATILLAH sini gw tantang bongkar identitas lo
@renbangbprd7236
@renbangbprd7236 Ай бұрын
Kalau menurutt saya BYD menempatkan positioning Atto 3 dan Dolphin salah total kayaknya: 1. Atto 3, kita bandingkan dulu sama kompetitor senegara yakni omoda e5, secara harga lebih mahal padahal spesifikasi lebih rendah sedikit, dimana omoda e5 sudah pakai Snapdragon 8155, ventilated seats, walk-away lock, touchless trunk opening dll 2. Atto 3, kita bandingkan dengan harga di negara tetangga, disini 515, di Thailand 466jt (New Model Year 2024), di Filipina 505. Di Indonesia paling mahal. Berdasarkan 2 alasan tsb positioning Atto sudah tidak menarik, jadi kelihatan seperti produk decoy aja. 3. Dolphin, kita bandingkan dengan negara tetangga, di Malaysia sekitar 415 jt, di Thailand sekitar 387 jt an. Harga disini 425 lebih mahal lumayan. Padahal insentif pajak BEV kita lebih bagus dari Malaysia hadehhh 4. Untuk BYD Seal mereka cukup sukses karena di komparasi dengan Ioniq 6 harga jauh, walaupun kalau di Thailand dan Malaysia sih seal tipe tertinggi dibawah 700 jt ya Harapan saya sebenarnya BYD bisa ngikutin MG dan Chery untuk subsidi PPn 1 persen nya. MG dan Chery itu walaupun CKD, tapi TKDN belum sampai 40% lho bos, jadi sembari mengejar TKDN nya mereka subsidi dari kocek mereka sendiri dulu. Yang sudah resmi dapat PPn 1 persen itu baru AirEV, Binguo dan Ioniq 5 berdasarkan data kemenperin...
@Gentsukibaikugareji
@Gentsukibaikugareji Ай бұрын
Om Mobi gak pnh bawakan berita lg di MOTOMOBINEWS
@juanincognito
@juanincognito Ай бұрын
Lha ngapain?😅 Kan ada si mamang yg udah digaji om mobi rugi dong om mobi....😂
@ahmadzulfikar1
@ahmadzulfikar1 Ай бұрын
kelas MPV atau LMPV untuk EV apa ya?
@rodv1995
@rodv1995 Ай бұрын
Lah itu ada kan yang putih😅
@KevinTejakusuma208
@KevinTejakusuma208 Ай бұрын
Ayo MOCHAMMAD ARIQ ATILLAH sini gw tantang bongkar identitas lo
@bayuaditya8609
@bayuaditya8609 Ай бұрын
Byd atau Mg kayak nya paling worthy
@KevinTejakusuma208
@KevinTejakusuma208 Ай бұрын
Ayo MOCHAMMAD ARIQ ATILLAH sini gw tantang bongkar identitas lo
@user-wx7kp2jk9y
@user-wx7kp2jk9y Ай бұрын
Cloud ev 🎉🎉🎉
@gilangazzamabhizar5031
@gilangazzamabhizar5031 Ай бұрын
Abang DJ Desa ya?
@gilangazzamabhizar5031
@gilangazzamabhizar5031 Ай бұрын
kzbin.info/www/bejne/i6GWoHqwpc52iassi=lHJs9YiZJrCQJ4R4
@KevinTejakusuma208
@KevinTejakusuma208 Ай бұрын
Ayo MOCHAMMAD ARIQ ATILLAH sini gw tantang bongkar identitas lo
@rullymulia3242
@rullymulia3242 Ай бұрын
kalau bareng om mobi dan bung fitra pasti bikin video yang disukai dan tidak disukai di even ini
@rudyyoweslah
@rudyyoweslah Ай бұрын
Motomobi SUDAH ( GAK ADA ) motor nya lagi
@viangaming5679
@viangaming5679 Ай бұрын
Gimana tanggapan nya bang soal mobil listrik dari Xiaomi Xiaomi Su7 yang udah di keluarkan Apakah nantinya mobil Xiaomi akan jualan mobil listrik nya di Indonesia
@priatampan_69
@priatampan_69 Ай бұрын
Nggak akan masuk, setidaknya 2-3 tahun kedepan. Karena di tahun tahun itu Xiaomi masih fokus di pasar China
@viangaming5679
@viangaming5679 Ай бұрын
@@priatampan_69 oh , tapi ada kemungkinan lah ya untuk masuk pasar Indonesia..sampai 2-3 tahun ke depan nantinya...
@yulusleonard985
@yulusleonard985 Ай бұрын
kapasitas maksimal mereka 150 rebu setahun, kayaknya buat China sendiri nga bisa nutuppp karena BYD yang kapasitasnya 1.6juta baru bisa nutup.
@gogopedia
@gogopedia Ай бұрын
makin bingung, makin selektif,,
@KevinTejakusuma208
@KevinTejakusuma208 Ай бұрын
TIMESTAMP 0:00 - 11:04 MOCHAMMAD ARIQ ATILLAH
@IdaBagusDanyRivayanaGusDany
@IdaBagusDanyRivayanaGusDany Ай бұрын
Mobil china merusak pasar otomotif Indonesia 😅😂
@tunggulametung3990
@tunggulametung3990 Ай бұрын
Kayaknya enggak bang di daerah yg laku ttep xpander,avanza xenia, ertiga panther
@IdaBagusDanyRivayanaGusDany
@IdaBagusDanyRivayanaGusDany Ай бұрын
@@tunggulametung3990 Bener juga bang tapi di perkotaan lebih banyak mobil Tiongkok
@tunggulametung3990
@tunggulametung3990 Ай бұрын
@@IdaBagusDanyRivayanaGusDany mksdnya jkrta ya? Klo surabaya saya msh agai jrng liat mobil listrik tiongkok
@IdaBagusDanyRivayanaGusDany
@IdaBagusDanyRivayanaGusDany Ай бұрын
@@tunggulametung3990 Iya di jakarta mulai banyak populasi mobil Tiongkok. Memang di kota lain belum banyak
@brigadirz6058
@brigadirz6058 Ай бұрын
Ngapain beli EV Cina, mending bikin sendiri, kita sdh bisa kok, sparepartsnya bisa di campur aduk kok, kita juga bisa, kampus aj bisa bikin kok, cuma pemerintah aj ga mau kembangkan
@RinaYuni-hu7gv
@RinaYuni-hu7gv Ай бұрын
Kita ? Kao x 😂 ,, aku akui ya dek, aku bukan ahli rakit mobil, rakit pc aku bs
@yulusleonard985
@yulusleonard985 Ай бұрын
batre dari mana, microchip dari mana.
@MrGalaxygs
@MrGalaxygs Ай бұрын
Jepang aja kalah EVnya, ga sanggup bersaing
@dtyyyy
@dtyyyy Ай бұрын
Kalo udah ada brand ev asli indo emang lu mau beli? Paling juga nanti alasan BRAND GAK JELAS, BELUM ADA REKAM JEJAK BLA BLA BLA Harusnya bacot lu itu gini SAYA BUTUH BRAND EV ASLI INDO YANG MURAH, KALO PERLU GRATIS. SAYA KAN MISKIN. SAYA ASLI NYA GAK PEDULI BRAND DARI MANA. YANG PENTING GRATIS, ORANG SAYA MISKIN.
@fandysantoso6983
@fandysantoso6983 Ай бұрын
Macacih otok otok otok??
Mobil 90an pilihan kami
14:46
Motomobi
Рет қаралды 802 М.
Smart Sigma Kid #funny #sigma #comedy
00:19
CRAZY GREAPA
Рет қаралды 6 МЛН
Why You Should Always Help Others ❤️
00:40
Alan Chikin Chow
Рет қаралды 104 МЛН
Чай будешь? #чайбудешь
00:14
ПАРОДИИ НА ИЗВЕСТНЫЕ ТРЕКИ
Рет қаралды 2,9 МЛН
Kabar Buruk Apple di Indonesia
12:20
Raymond Chin
Рет қаралды 469 М.
prj 2024 hari 1, banyak banget motor2 baru dn seru seru!!
16:16
Vanes Jalan Jalan
Рет қаралды 440
NYOBAIN MG XPOWER: KENCANGNYA BISA BIKIN MALU SUPERCAR!!
20:36
Ridwan Hanif
Рет қаралды 96 М.
PEVS 2024 Hadir dengan kendaraan Listrik Terkini, Bisa Test Drive lagi!
23:40
BMW iX1 eDrive20 | Termurah Punya Jarak Tempuh 440 Km
23:56
Motomobi
Рет қаралды 27 М.
Periklindo Electric Vehicle Show 2023 wajib dikunjungi
43:11
Om Mobi
Рет қаралды 171 М.
Ждать пока остынут ступицы?
0:34
Trucker X
Рет қаралды 2,3 МЛН
Газ 69 с кузовом от Гелика
0:24
ЯРКИЕ МАШИНЫ | Авто.ру
Рет қаралды 456 М.