Рет қаралды 29
Kita akan belajar cara mengatur IP address dari NAS kita, kemudian mengaktifkan QuickConnect dari Synology NAS. Kita bisa mengatur IP dari NAS kita secara DHCP atau Manual Static. Kemudian kita bisa membuat account QuickConnect kita sehingga kita bisa mengakses NAS milik kita dari jaringan internet. Apabila kita berada diluar kota, kita bisa leluasa membaca data kita di NAS.
Security dari NAS bisa di aktifkan sesuai keinginan kita. dan terakhir kita bisa mengaktifkan terminal communication Telnet dan SSH, sehingga kita bisa mengatur NAS kita melalui command prompt.
#synologynas
#synology
#personalcomputer
#komputerrakitan
#komputerjaringan
#server
#komputermurah
#cloudflare
#tunneling
#tailscale
#lidatacomputer
#samarinda
#kaltim
#balikpapan #sangatta #bontang #tanjungredeb #tarakan #malinau #penajampaserutara
#tanahgrogot
.
Video ini dibuat oleh LiData Computer Samarinda
lidatacomputer.com