SURAT AL BAQARAH 185 - 186 & IBRAHIM 4 - 7 || RIZAL WAHID || IMAM SHOLAT TARAWIH

  Рет қаралды 1,990

Ammar TV

Ammar TV

Ай бұрын

📚Tafsir Al Muyassar
Surat Al Baqarah 185-186
185). Bulan Ramadan adalah bulan dimana Allah mulai menurunkan al-quran pada malam kemuliaan (Lailatul Qadar), sebagai sumber hidayah bagi seluruh manusia menuju kepada kebenaran. Di dalamnya terdapat bukti petunjuk yang paling jelas yang mengantarkan kepada hidayah Allah dan pembeda antara kebenaran dengan kebatilan. Maka barangsiapa diantara kalian menyaksikan kehadiran bulan ini dalam keadaan sehat dan mukim hendaklah berpuasa pada siang harinya. dan diberikan kemudahan bagi orang sakit dan musafir untuk tidak berpuasa kemudian mereka berdua mengqadha yang sesuai dengan jumlah hari itu.
Allah Subhanahu Wa Ta'ala menghendaki keringanan dan kemudahan bagi kalian dalam ajaran ajaran syariat Nya, dan tidak menghendaki kesulitan keberatan dari kalian. Agar kalian menyempurnakan hitungan puasa selama sebulan penuh, dan agar kalian menutup ibadah puasa dengan bertakbir mengagungkan Allah pada hari raya Idul Fitri, serta supaya kalian mengagungkan Nya atas hidayah Nya kepada kalian, dan Agar kalian mensyukuri atas kenikmatan Nya yang tercurah pada kalian berupa hidayah taufik dan kemudahan.
186). Dan apabila kamu wahai Nabi ditanya oleh hamba-hamba Ku tentang Aku, katakanlah kepada mereka bahwa sesungguhnya Aku ini dekat dari mereka, Aku dapat mengabulkan permintaan orang-orang yang berdoa bila dia berdoa kepada Ku, maka hendaknya mereka taat kepada Ku dalam perkara yang Aku perintahkan kepada mereka dan apa yang Aku larang mereka melakukannya, dan agar mereka beriman kepada Ku. Semoga mereka mendapatkan petunjuk menuju kemaslahatan-kemaslahatan dari agama di dunia mereka. Dalam ayat ini terdapat pemberitahuan dari Allah subhanahu wata’ala tentang kedekatan Allah dengan hamba-hamba Nya, kedekatan yang sesuai dengan keagungan Nya.
download aplikasi Quran Tadabbur di Android atau IOS:
- play.google.com/store/apps/de...
- apps.apple.com/id/app/quran-t...
Surat Ibrahim 4 - 7
4). Dan kami tidaklah mengutus seorang rasul sebelummu -wahai nabi-, kecuali(berbicara) dengan Bahasa kaumnya, untuk menjelaskan kepada mereka syariat Allah. Kemudian Allah menyesatkan dari jalan hidayah orang yang dikehendakiNya, dan menujuki orang yang Dia dikehendaki menuju kebenaran. Dia Maha perkasa dalam kerajaanNya, lagi mahabijakasana yang telah meletakan perkara-perkara pada tempatnya yang tepat sesuai dengan sifat dan hikmahNya.
5). Dan sungguh kami telah mengutus Musa kepada bani israil dan kami kuatkan dia dengan membawa mukjizat-mukjizat yang menunjukan kebenarannnya, dan kami perintahkan dia untuk menyeru mereka kepada keimanan, supaya mengentaskan mereka dari kesesatan menuju hidayah, dan mengingatkan mereka akan nikmat-nikmat Allah dan siksa-siksaNya pada hari-hari Allah (menimpakan siksaan pada orang-orang kafir). Sesungguhnya pada peringatan ini benar-benar terdapat petunjuk-petunjuk bagi setiap orang yang sabar dalam ketaatan kepada Allah, dan dalam menjauhi apa-apa yang diharamkan Allah dan dalam mengahadapi takdir-takdir Allah, lagi banyak bersyukur dan melaksanakan hak-hak Allah; bersyukur kepada Allah atas nikmat-nikmatNya. Dan Allah menghususkan dua sifat ini untk disebutkan, sebab sesungguhnya mereka itulah orang-orang yang akan mengambil pelajaran dengannya dan tidak lalai darinya.
6). Full Tafsir bisa download aplikasi Quran Tadabbur di Android atau IOS:
- play.google.com/store/apps/de...
- apps.apple.com/id/app/quran-t...
Supported by
Iphone Sekon (Jual iPhone Second Original)
Follow Instagram: @iphonesekon
Agni Surya - Electric & Electronic Supplies
Follow Instagram: @agnisuryaelektrik_official
FWK Leather Goods
fwkstore.com / Follow Instagram: @fwkleather
Al Yusro Tour & Travel
alyusrobandung.com / Follow Instagram: @alyusrobandung
Dewa Eka Prayoga Foundation
dewaekaprayogafoundation.com / Follow Instagram: @deepf.id
📍 Masjid Al Lathiif - Bandung
🕒 26 Maret 2023
Like, Comment, Subscribe dan Share terus video-video dari Ammar TV
Audio murottal dari Qori-Qori Ammar TV bisa kalian dengarkan di platform
Apple Music - Spotify - KZbin Music - Deezer - Joox - dan lainnya.
Follow Social Media Ammar TV
Instagram Ammar TV : / ammarchannel
Facebook Ammar TV : / ammartvofficial
KZbin Ammar TV : / ammartv
Telegram Ammar TV : t.me/ammar_tv
#imamsholat #tarawih #ramadhan

Пікірлер: 4
@zaidbhora
@zaidbhora Ай бұрын
Masha Allah
@zidansakurasoolsimuiator1647
@zidansakurasoolsimuiator1647 17 күн бұрын
❤❤❤
@S2D4A4M3I4
@S2D4A4M3I4 Ай бұрын
Pertama
@nadiananou5097
@nadiananou5097 Ай бұрын
Une lecture avec prolongation de 6 n'est-elle pas fatigante pour une lecture de taraweeh ? Salem ❤
Muzammil Hasballah Juz 30 Full
1:28:23
Ammar TV
Рет қаралды 73 МЛН
У мамы в машине все найдется
00:38
Даша Боровик
Рет қаралды 3 МЛН
ISSEI funny story😂😂😂Strange World | Pink with inoCat
00:36
ISSEI / いっせい
Рет қаралды 31 МЛН
ОДИН ДОМА #shorts
00:34
Паша Осадчий
Рет қаралды 6 МЛН
Subhanallah | Inilah 6 Tanda Allah Menerima Sholatmu
10:58
Setetes Embun
Рет қаралды 2,6 МЛН
SURAT AL FATH | MUROTTAL QURAN MERDU | RIZAL WAHID
14:29
Ammar TV
Рет қаралды 3,2 М.
IMAM MERDU - SYEKH MISYARY RASYID | SURAT IBRAHIM : 35-52
9:02
MUROTTAL MU
Рет қаралды 1,3 МЛН
Salim Bahanan || Juz 30
1:11:19
Ammar TV
Рет қаралды 4,9 МЛН
Salim Bahanan - Surat Al Mulk
10:06
Ammar TV
Рет қаралды 4,2 МЛН
SURAT AZ ZUMAR | IBROHIM ELHAQ | MUROTTAL QURAN MERDU
29:35
Ammar TV
Рет қаралды 3,1 М.
Surat Al-a'la dengan Irama Rast Versi Syaikh Saad Al Ghomidi
7:20
سورة البقرة كاملة لطرد الشياطين من منزلك وجلب البركه باذن الله surat albaqra
3:51:46
SURAT AL BAQARAH 77 - 83 | IMAM SHOLAT MERDU | RIZAL WAHID
5:33
У мамы в машине все найдется
00:38
Даша Боровик
Рет қаралды 3 МЛН