Survival Di Hutan - Masak Dengan Bambu Dan Minum Air Akar

  Рет қаралды 1,841

Ariq Penjalam

Ariq Penjalam

2 ай бұрын

Survival Di Hutan - Masak Dengan Bambu Dan Minum Air Akar
Halo semua, apa kabar. Kembali lagi ke dunia perhutanan heeee, tidak akan bosan rasanya untuk lebih jauh lagi dan melakukan banyak hal di hutan.
Kali saya ingin melakukan survival di hutan, ingin lebih dekat dengan suasana hutan. Dalam penjelajahan alam kali ini, dalam perjalanan itu saya menemukan akar yang sangat bermanfaat sekali jika sedang berada di dalam hutan. Nama akar ini adalah Akar Angkur, di dalam hutan Kalimantan akar ini pasti ada. Airnya segar dan jernih, sangat baik untuk di minum.
Setelah meminum air dari akar tersebut saya langsung melanjutkan perjalanan. Dan saya berhenti di tepi sungai kecil, dan saya pikir ini tempat yang nyaman untuk beristirahat.
Rasa lapar pun akhirnya tiba, dan saya langsung mencari batang bambu untuk menjadi alat masaknya dikarenakan saya lupa membawa peralatan masak heeee. Saya pun memasak menggunakan bambu tersebut.
Sungguh pertualangan yang seru sekali, belajar banyak hal, itulah pertualangan yang sesungguhnya.
Dan sampai jumpa di pertualangan saya selanjutnya.
______________________________
Survival in the Forest - Cooking with Bamboo and Drinking Root Water
Hello all how are you. Back to the world of forestry heeee, you won't get bored going further and doing lots of things in the forest. This time I wanted to survive in the forest, I wanted to be closer to the forest atmosphere. During this nature exploration, during the trip I found a root which is very useful when in the forest. The name of this root is Angkur Root, in the forests of Kalimantan this root definitely exists. The water is fresh and clear, very good for drinking.
After drinking the water from the roots I immediately continued my journey. And I stopped by a small river, and I thought this would be a nice place to rest. Hunger finally arrived, and I immediately looked for bamboo sticks to use as cooking utensils because I forgot to bring cooking utensils heeee. I also cook using bamboo.
It's a really exciting adventure, you learn a lot of things, that's a real adventure. And see you on my next adventure.

Пікірлер: 14
@martinusfebriyanto191
@martinusfebriyanto191 2 ай бұрын
Mantap jek. Bakar ayam ikan
@AriqPenjalam
@AriqPenjalam 2 ай бұрын
Finansial blum mendukung 🤣🤣
@PetualanganMasMan
@PetualanganMasMan 2 ай бұрын
Wah keren survival nya bang semangat ya
@AriqPenjalam
@AriqPenjalam 2 ай бұрын
Baru pemuda bang, terimakasih udah nonton
@JuneksLeuwol1992
@JuneksLeuwol1992 2 ай бұрын
Mantap bang salam lestari
@AriqPenjalam
@AriqPenjalam 2 ай бұрын
Iya bang, terimakasih,
@NXGSurvival
@NXGSurvival Ай бұрын
Try your best, my friend... wish you success soon 🙏🙏🙏👆👆✍✍✍❤❤
@AriqPenjalam
@AriqPenjalam Ай бұрын
That's for sure, I will always try my best, thank you for watching
@aprianto1985
@aprianto1985 2 ай бұрын
Petualangannya mantap sekali
@AriqPenjalam
@AriqPenjalam 2 ай бұрын
Iya 😊, terimakasih udah nonton, semoga terhibur
@martinusfebriyanto191
@martinusfebriyanto191 2 ай бұрын
Manatap masak dari bambu, kembangkan suara kata kata nya jek biar lebih menarik lagi
@AriqPenjalam
@AriqPenjalam 2 ай бұрын
Ok jek, baru tipis-tipis, nanti video selanjutnya akan berkembang lagi, masih panjang
@RikoMARKUSEFFENDI
@RikoMARKUSEFFENDI 2 ай бұрын
Keren pu
@AriqPenjalam
@AriqPenjalam 2 ай бұрын
Baru tipis-tipis pu
Pertualangan Di Hutan Hujan Tropis Kalimantan
10:49
Ariq Penjalam
Рет қаралды 303
Тяжелые будни жены
00:46
К-Media
Рет қаралды 5 МЛН
ДЕНЬ РОЖДЕНИЯ БАБУШКИ #shorts
00:19
Паша Осадчий
Рет қаралды 4,9 МЛН
PERGI KE HUTAN ADU AMBEK UMBUT KEJATAU.
16:02
Keindahan Alam Kampung Ku,
Рет қаралды 6 М.
mencari rebung betung guys
12:58
Muhardi Adventure
Рет қаралды 29 М.
Berpetualang Di Hutan Mencari Tanaman Hias
8:08
Ariq Penjalam
Рет қаралды 435
How to process cinnamon | cinnamon harvest
18:28
Jilpa apen Comar#
Рет қаралды 33 М.
CARA AMPUH || DI SAAT IKAN SULIT
21:23
oncet mancingan
Рет қаралды 582
Primitive technology made traps to catch animals and survive
7:01
PRIMITIVE SHELTER
Рет қаралды 1,2 М.
JEJAK PETUALANG - SAAT TIMAH TAK LAGI BERJAYA (20/7/16) 3-2
7:07
TRANS7 OFFICIAL
Рет қаралды 1,7 МЛН
Menerobos Hutan Belantara
8:30
Ariq Penjalam
Рет қаралды 676
MANCING IKAN KAKAP PUTIH PAS DI SARANGNYA
18:24
Angler Junior
Рет қаралды 10 М.
Тяжелые будни жены
00:46
К-Media
Рет қаралды 5 МЛН