Tafsir Ringkas: Tafsir Al Quran Surat Al Ikhlas - Ustadz Abdullah Zaen, Lc., MA

  Рет қаралды 135,924

Yufid.TV - Pengajian & Ceramah Islam

Yufid.TV - Pengajian & Ceramah Islam

6 жыл бұрын

Inilah surat yang dikatakan dalam beberapa hadits seperti sepertiga Al Qur’an yaitu surat Al Ikhlash. Pada kesempatan kali dan beberapa posting selanjutnya, kita akan sedikit mengupas mengenai surat ini. Pada awalnya kita akan melihat dahulu tafsiran ayat-ayat yang ada pada surat tersebut. Setelah itu kita akan melihat keutamaan surat ini. Terakhir, kita akan mengkaji waktu kapan saja surat Al Ikhlash dibaca. Semoga bermanfaat.
Allah Ta’ala berfirman,
قُلْ هُوَ اللَّهُ أَحَدٌ (1) اللَّهُ الصَّمَدُ (2) لَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُولَدْ (3) وَلَمْ يَكُنْ لَهُ كُفُوًا أَحَدٌ (4
(yang artinya) :
1. Katakanlah: “Dia-lah Allah, Yang Maha Esa.
2. Allah adalah Tuhan yang bergantung kepada-Nya segala sesuatu.
3. Dia tiada beranak dan tidak pula diperanakkan,
4. dan tidak ada seorangpun yang setara dengan Dia”.
Surat ini dinamakan Al Ikhlas karena di dalamnya berisi pengajaran tentang tauhid. Oleh karena itu, surat ini dinamakan juga Surat Al Asas, Qul Huwallahu Ahad, At Tauhid, Al Iman, dan masih banyak nama lainnya.
Surat ini merupakan surat Makiyyah dan termasuk surat Mufashol. Surat Al Ikhlas ini terdiri dari 4 ayat, surat ke 112, diturunkan setelah surat An Naas. (At Ta’rif bi Suratil Qur’anil Karim)
Ada dua sebab kenapa surat ini dinamakan Al Ikhlash.Yang pertama, dinamakan Al Ikhlash karena surat ini berbicara tentang ikhlash. Yang kedua, dinamakan Al Ikhlash karena surat ini murni membicarakan tentang Allah. Perhatikan penjelasan berikut ini.
Syaikh Muhammad bin Sholeh Al Utsaimin mengatakan bahwa Surat Al Ikhlas ini berasal dari ’mengikhlaskan sesuatu’ yaitu membersihkannya/memurnikannya. Dinamakan demikian karena di dalam surat ini berisi pembahasan mengenai ikhlas kepada Allah ’Azza wa Jalla. Oleh karena itu, barangsiapa mengimaninya, dia termasuk orang yang ikhlas kepada Allah.
Ada pula yang mengatakan bahwa surat ini dinamakan Al Ikhlash (di mana ikhlash berarti murni) karena surat ini murni membicarakan tentang Allah. Allah hanya mengkhususkan membicarakan diri-Nya, tidak membicarakan tentang hukum ataupun yang lainnya. Dua tafsiran ini sama-sama benar, tidak bertolak belakang satu dan lainnya. (Lihat Syarh Al Aqidah Al Wasithiyyah, 97)
Surat ini turun sebagai jawaban kepada orang musyrik yang menanyakan pada Rasulullah shallallahu ’alaihi wa sallam, ’Sebutkan nasab atau sifat Rabbmu pada kami?’. Maka Allah berfirman kepada Nabi Muhammad shallallahu ’alaihi wa sallam, ’Katakanlah kepada yang menanyakan tadi, … [lalu disebutkanlah surat ini]’(Aysarut Tafasir, 1502). Juga ada yang mengatakan bahwa surat ini turun sebagai jawaban pertanyaan dari orang-orang Yahudi (Jami’ul Bayan fi Ta’wilil Qur’an, At Ta’rif bi Suratil Qur’anil Karim, Tafsir Juz ‘Amma 292). Namun, Syaikh Muqbil mengatakan bahwa asbabun nuzul yang disebutkan di atas berasal dari riwayat yang dho’if (lemah) sebagaimana disebutkan dalam Shohih Al Musnad min Asbab An Nuzul.
Tafsir Ringkas: Tafsir Al Quran Surat Al Ikhlas - Ustadz Abdullah Zaen, Lc., MA
*
MASIH CARI ARTIKEL ISLAM DI GOOGLE?
Yuk, cari di Yufid.com (Search Engine Islam) saja. Insyaallah lebih menenangkan hati!
Berbagai website Islam dalam 3 bahasa (Indonesia, Inggris, dan Arab) kami kumpulkan, kami periksa dan kami sortir satu per satu, kemudian kami susun dan masukkan ke dalam teknologi mesin pencari Google yang sangat canggih. Hasilnya bisa Anda lihat di Yufid.com. Cobalah dan rasakan manfaatnya.
*
►► SUBSCRIBE di sini untuk belajar lebih tentang Islam: kzbin.info_c...
*
YUK, FOLLOW SOSIAL MEDIA YUFID.TV LAINNYA UNTUK MENDAPATKAN UPDATE VIDEO TERBARU!
Fabebook: / yufid.tv
Instagram: / yufid.tv
Telegram: telegram.me/yufidtv
Yufid.TV Official Website: yufid.tv
*
YUK, DUKUNG YUFID.TV!
Yuk, dukung dengan belanja di Yufid Store: yufidstore.com
*
DONASI UNTUK VIDEO DAKWAH DAPAT DISALURKAN KE:
BNI SYARIAH
0381.346.658
a.n. YUFID NETWORK YAYASAN
BANK SYARIAH MANDIRI
7086.882.242
a.n. YAYASAN YUFID NETWORK
Paypal: finance@yufid.org
NB:
Rekening di atas adalah rekening khusus donasi Yufid Network, jadi Anda tidak perlu konfirmasi setelah mengirimkan donasi. Cukup tuliskan keterangan donasi pada saat Anda transfer.
Link catatan penerimaan donasi Yufid Network selama ini dapat Anda lihat di: goo.gl/y7o7Se

Пікірлер: 59
@susmariserayu7825
@susmariserayu7825 8 ай бұрын
Qobiltu Pak Ustadz.
@NurHalimah-gp8zp
@NurHalimah-gp8zp Жыл бұрын
Barokallaahi fik ustadz
@lasemrembang3706
@lasemrembang3706 Жыл бұрын
Alhamdulilah, moga selalu sehat walafiat........ Hindun
@bagussai8949
@bagussai8949 2 жыл бұрын
Alhamdulillah. Terima kasih ilmunya ustadz
@Ahmad-yf9vt
@Ahmad-yf9vt Жыл бұрын
Alhamdulilah sangat menyentuh kedalam hati
@irsugiarno4876
@irsugiarno4876 11 ай бұрын
Terimakasih ustat atas ilmunya semoga bermanfaat dan berkah
@kodi4535
@kodi4535 2 жыл бұрын
Alhamdulillahi robbil'aalamiin. terimakasih ilmu, “Subhanallah Wa Bihamdihi Subhanallahil Adzim”, Artinya “Maha Suci Allah dengan segala puji bagi-Nya, Maha Suci Allah yang Maha Agung.”
@murotalqu-an8608
@murotalqu-an8608 4 жыл бұрын
Qobiltu ustaadz.. Baarokallooh
@yaziramin714
@yaziramin714 3 жыл бұрын
Nambah ilmu makasih ustaz
@mayamustika5858
@mayamustika5858 3 жыл бұрын
Alhamdulillah terimakasih
@AhmadAli-eq3do
@AhmadAli-eq3do Жыл бұрын
Mksh bangdaku kekasih Allah
@rushaljbr129
@rushaljbr129 4 жыл бұрын
Terimakasih ustadz. Dr Malaysia
@muchlisinsin4485
@muchlisinsin4485 Жыл бұрын
Alhamdulillah bisa ikut taklim
@rohdiyatin9499
@rohdiyatin9499 2 жыл бұрын
Trim pak Ustad saya tunggu surat yang lain
@bintangrob1346
@bintangrob1346 2 жыл бұрын
Terima Kasih Ustadz
@a.s9912
@a.s9912 3 жыл бұрын
wassalam..Alhamdulillah..
@tukinahqueen3425
@tukinahqueen3425 3 жыл бұрын
Mantab banget 👍
@adnanfootweartradersagraup4082
@adnanfootweartradersagraup4082 4 жыл бұрын
Subhanalah
@imambukhori4386
@imambukhori4386 11 ай бұрын
trmkasihpkkyai
@mujilahmha
@mujilahmha 6 жыл бұрын
بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته جزا ك الله خير Ustadz Abdullah Lc MA. الهم بريك
@murny7610
@murny7610 5 жыл бұрын
Sejuk.. Pembawaannya
@channelpahajirendy553
@channelpahajirendy553 5 жыл бұрын
Bagus ustaz
@damaririana4250
@damaririana4250 5 жыл бұрын
Terimakasih pak Ustad👍🙏
@selviyanti6010
@selviyanti6010 5 жыл бұрын
😃
@srisuharti5906
@srisuharti5906 Жыл бұрын
alhamdulilah dapat ikut ngaji semoga berkah dunia akhirat ,dan ustat selalu di berikan kesehatan dan panjang umur ...aamiin
@IdaFarida-nc3ng
@IdaFarida-nc3ng 5 жыл бұрын
Mantap banget
@APA_NKRI
@APA_NKRI 2 жыл бұрын
SaLam kenaL Nyong jg wong purbaLingga🙏
@iwangsuroso3202
@iwangsuroso3202 2 жыл бұрын
Hadirr
@satriyobudi5245
@satriyobudi5245 4 жыл бұрын
Maantaab Tiap hari qt ciptakan istana2 d SURGA dgn Surat Ikhlas yg Agung.....mari sm2 qt bahagia dgn Syar’i
@amnnightmare8167
@amnnightmare8167 10 ай бұрын
Esa : dzat, asma wa sifat, perbuatan, Shomad : Allah sempurna dlm sifatnya, yg semua makhluk membutuhkannya Lam yalid walam yulad : menunjukan kesempurnaan Allah Yahudi, nasrani, musyrikin... Yg punya keyakinan kl Allah punya Anak (perkataan yg keji) Tak ada satupun yg sepadan dgNya Kalau ada yg menyembah selain Allah, berarti dia menghinakan Allah
@zulkiflibasir7364
@zulkiflibasir7364 4 жыл бұрын
Jazakallahu khairan katsiraa, ustadz.
@indral4231
@indral4231 2 жыл бұрын
MasyaAlloh, semoga kita dimudahkan untuk mengamalkan ilmu dan juga, semoga ust diberikan sehat dan panjang umur, amiin
@Duriyah-pr7yj
@Duriyah-pr7yj 4 жыл бұрын
Assalamualaikum..biasakan membaca surat Al Ikhlas 10x smg nanti mendapatkan istana di surga nanti Aamiin. Terima kasih ustad Tausiahnya 🙏
@hewantumbuhan131
@hewantumbuhan131 Жыл бұрын
Al qur'an diturunkan kepada seluruh alam tp tdk ada makhluk yg merasa sanggup.. Jika diturunkan kpd gunung2... Lebih baik gunung meletus.. Jin jg sering mncuri dengar bacaan al qur'an...artinya pd dasarnya al qur'an diturunkan kpd seluruh manusia krn kesanggupannya... Hny saja ada manusia yg menolak ada yg menerima...
@rahayuyayu8183
@rahayuyayu8183 5 жыл бұрын
Maturnuwun pak ustadz, mudah dipahami. 🙏
@satriyobudi5245
@satriyobudi5245 4 жыл бұрын
Kl ingin tanya2 bolehkah.....via WA atw via jalur mn.....ustadz ? Smg sukses DUNIA & Akhirat الحمدلله جزا كم الله خيرا
@rahayuyayu8183
@rahayuyayu8183 5 жыл бұрын
🙏
@guslaneffendi788
@guslaneffendi788 4 жыл бұрын
Assalammu'alaikum, pak ustadz bagaimana menandingi hukum Alloh dengan hukum buatan manusia , apakah itu termasuk syirik kah ? Mohon penjelasannya, terima kasih. Wasalammu'alaikum warrohmatulloh wabarrokaatuh.
@maulanayusuf5070
@maulanayusuf5070 3 жыл бұрын
Gada yg buatan manusia tampa seijin Allah. Tetap hakekat y Gusti Allah. Jangan nyama2kan dengan manusia kita hidup itu untuk Allah ibadah SMA Allah di dunia gk ada yg lebih hebat Anging Gusti allah
@rachmatmulyono7478
@rachmatmulyono7478 3 жыл бұрын
جزاكمﷲخيرا
@munadiyakhira3990
@munadiyakhira3990 2 жыл бұрын
assalamu'alaikum afwan ustadz pake kitab apa ya ?
@janeswara6094
@janeswara6094 3 жыл бұрын
Ketika masker gak tren
@rizkyrizaldi6965
@rizkyrizaldi6965 Жыл бұрын
Subhaanallaah ...
@umaeroh9561
@umaeroh9561 3 жыл бұрын
Alhamdulillah,maa syaa Alloh sangat bermanfaat sekali ilmunya ustadz, saya ngikutin terus dari mulai surat Al Fatihah, semoga ustadz dan team yufid tv selalu diberikan kesehatan dan umur panjang yang barokah, jazakumullohu khoiron
@yogi8943
@yogi8943 2 жыл бұрын
Alhamdulillah dpt ilmu
@muhammadromli80
@muhammadromli80 3 жыл бұрын
Mohon maaf pak ustad. Apakah kitab suci Al QURAN di turun kan ALLAH SWT untuk semua umat atau hanya yg memeluk Agama Islam saja, tolong penjelasanya.
@hambaallah8378
@hambaallah8378 3 жыл бұрын
Untuk semua manusia sepahamku
@theand3983
@theand3983 Жыл бұрын
Betul kk 🙏
@gaktau6353
@gaktau6353 Жыл бұрын
Pedoman hidup manusia
@NurHalimah-gp8zp
@NurHalimah-gp8zp Жыл бұрын
Alqur'an di turunkan sebagai petunjuk utk umat manusia yg ingin bahagia dunia akhirat
@sharfmill
@sharfmill 9 ай бұрын
untuk semua umat kaa, semua manusia
@PMMI
@PMMI 3 жыл бұрын
Barakallah Syukron katsir Ustadz..
@satriyobudi5245
@satriyobudi5245 4 жыл бұрын
Sangat sejuk dgn Surotuttauchid ini.....hrs diresapi betul2
@iandelli9616
@iandelli9616 3 жыл бұрын
Ustad gagal paham tentang Trinitas. Hanya mampu memhami Allah dalam 21 wujud yang berbeda beda.dan itu harus di jadikan contoh dan dijelaskan pada umat bukan bahas agama lain yang memang Ustad tak paham apalagi menyakininya. Jangan jadikan agama lain contoh untuk menjelaskan pembenaran Al Quran. Apalagi sumbernya cuma dari hadist dan tafsir yang oleh para cendekiawan berbeda pendapat tentang itu.Naujubillah minsali.
@muhammadirfandarmawan5106
@muhammadirfandarmawan5106 3 жыл бұрын
Woy mas. Dalam Islam Allah itu ya hanya satu wujudnya. Ga bisa dibagi apalagi sampai reinkarnasi segala jadi manusia buat menebus dosa manusia lain. Dalam Islam, Allah itu bukan makhluk, dan makhluk itu bukan Allah. Semoga anda dapat hidayah masuk islam
@noordini367
@noordini367 2 жыл бұрын
Subhanallah. Allahu yahdik
@xuewen8
@xuewen8 2 жыл бұрын
Setuju....
@dimasmakalalag9195
@dimasmakalalag9195 2 жыл бұрын
Kulhuallahu Ahad 🙏
@zulatrilofficial456
@zulatrilofficial456 2 жыл бұрын
Assalamu'alaikum, kpd saudara semuanya, jika ada yang tau kajian tafsir via zoom, mohon infonya atau jika ada yg berminat buat kajian di zoom, saya siap bergabung, syukran, jazakallah khair...
Tafsir Ringkas Surat Al Falaq - Ustadz Abdullah Zaen, Lc., MA
1:02:55
Yufid.TV - Pengajian & Ceramah Islam
Рет қаралды 57 М.
Kajian Tafsir Al-Qur'an: Tafsir Surat Al-Fajr - Ustadz Firanda Andirja
1:04:05
Yufid.TV - Pengajian & Ceramah Islam
Рет қаралды 315 М.
Stay on your way 🛤️✨
00:34
A4
Рет қаралды 10 МЛН
Iron Chin ✅ Isaih made this look too easy
00:13
Power Slap
Рет қаралды 35 МЛН
Makna di balik Surah Al-Ikhlas | M. Quraish Shihab Podcast
21:54
Quraish Shihab
Рет қаралды 189 М.
Tafsir Al Quran: Tafsir Ringkas Surat Annas - Ustadz Abdullah Zaen, Lc., MA
1:01:35
Yufid.TV - Pengajian & Ceramah Islam
Рет қаралды 76 М.
Tafsir Juz Amma : Surat Al-Ikhlas - Ustadz Dr. Firanda Andirja, M.A.
57:21
TAFSIR SURAT AL IKHLAS - USTADZ ABU HUMAIROH
53:24
Kanal Masjid
Рет қаралды 15 М.
Tadabbur surah Al-Ikhlas bersama Ustadz Abdul Somad Lc Ma
53:35
Wrg Parsilaungan
Рет қаралды 36 М.
Stay on your way 🛤️✨
00:34
A4
Рет қаралды 10 МЛН