Salah satu dukungan yang ku terima dari sesama perempuan yaitu dari ibu sendiri. Walaupun tidak pandai mengekspresikan emosinya, namun setiap kali aku jatuh, ibu selalu siap siaga untuk mendekap. Hal ini terjadi saat diriku berada dititik teredahku, saat smua orang hilang dan gak peduli. Saat aku mencari semua orang namun tak satupun ku dapatkan orang2 yg berada di sekeliling ku, hingga ibu yang menghampiri dan memeluk erat. Tak ada kata, tak ada suara, hanya tepukan dipunggung beserta pelukan yang erat seakan berkata "tidak apa, nangis saja". Pecah air mata ku, histeris diriku, sampai memukul mukul lengan beliau. Ibu yng selalu berkata " Tidak apa, kamu tidak harus selalu kuat, tidak smua dpt kamu kontrol, kamu perempuan yang hebat, kamu berhak atas diri kamu dan seluruh cita2 kamu". Ibu yang menjadi penyemanga untuk tetap menjalani pendidikan setinggi yang ku inginkan. Hingga sekarang, beliau selalu membebaskan segala keputusan yang ku inginkan. Ikut karate, musik, renang, jurusan psikologi, merantau, memilih pasangan, hingga hobi koleksi hotwheels. Yang mana setiap keluarga datang selalu menertawakan "mobil2ankan untuk laki2" Yang kemudian dijawab oleh ibuku "mainan tdk ada gender" Pastinya mendapatkan respon yang canggung oleh lawan bicaranya. Terimakasih ibu💚
@putrinurfaizah7792 Жыл бұрын
Justru menurutku sekarang perempuan lebih kuat daripada laki-laki dan bisa apa saja, ga ada ego, takut dikatain orang, atau apapun yg penting bisa maju teros
@mikailapnuha6527 Жыл бұрын
Menjadi perempuan harus punya andil dalam mewujudkan pengabdian kepada Tuhan semesta alam dalam mendampingi suami,anak,teman dan sesama manusia
@sunnyday8987 Жыл бұрын
Dukungan antarsesama perempuan, itu hanya aku dan mama ku terutama. Mamaku sudah pisah dari ayahku. Aku tau serapuh apa mama ku tapi mama ku perempuan paling kuat yang pernah aku kenal. Perasaan mamaku yg sedang sedih, disisi lain mamaku berusaha menjadi support systemku. Aku hanya mempunyai mamaku, aku terus melindungi mamaku sampai kapanpun, aku terus support mama ku. Mama ku adalah rumahku paling terbaik
@kania2870 Жыл бұрын
saya gk bisa gk mengeluarkan air mata sih kalo udah bahas soal ibu😭
@Sri_Ningsih. Жыл бұрын
Kaget sama bu lisa pas. Pas nyebutin umur kirain baru 30an trnyata 50an keren awet muda bgt :')
@litleboypicman8992 Жыл бұрын
Trimakasih untuk kakak maupun ibu yang ada dalam vidio ini, dengan pembagian apa yang di rasakan ataupun di alami oleh perempuan saya lebih menghargai akan hati dan keberadaan sosok perempuan, sekali lagi trimakasih untuk vidio inspirasi ini
@RonalEdyOnetArtoholic10 ай бұрын
Kalian perempuan2 hebat
@luciadewiw Жыл бұрын
Dukungan berkesan yang aku dapatkan dari sesama perempuan sering kali hadir melalui salah satu psikolog konseling ku yang ku sebut dia ibu peri karena saat moment aku up an down dia adalah partner yang paling sering mengingatkan aku bahwa "Tidak apa kalo kamu sedang tidak baik baik saja. Tapi kamu perlu ingat kalo bahagia mu hanya kamu yang dapat menentukan, dan kamu berhak untuk untuk bahagia. Karena kamu berharga" . Dan di hari internasional women day kemarin aku juga sempat mendapat support text dari dia yang isinya harapan dia untukku agar semesta selalu memberikan hal2 baik yang membuatku bahagia. 🥺🤍 Walaupun sesi konseling kita sudah berlangsung sejak 2021 sampai saat ini hanya melalui meet jarak jauh via google meet online Bekasi-Jogja tapi menurutku dengan support seperti itulah yang paling dibutuhkan. ❤ Semangat untuk para perempuan hebat, kalian semua berhak bahagia dengan cara kalian 🤍🤗 peluk hangat
@yordanagilridhanto8505 Жыл бұрын
Without them, we didn't exist
@MenjadiManusia Жыл бұрын
Setujuaa
@vitraaswani3080 Жыл бұрын
Aku sebagai perempuan ikut nangiss bgt🥺
@MenjadiManusia Жыл бұрын
Nangis karena betapa hebatnya seorang perempuan yaa🥺
@anisafitrialestari7638 Жыл бұрын
Support system terbaikku adalah ibuku dan kakak perempuanku sendiri😭 Big thanks for them❤😭
@RismaRanjani-yp9pe7 ай бұрын
Nonton ini dikantor tiba2 ntah kenapa netes karena rata2 support sistemnya adalah mamanya, sedangkan gue dr kecil mandiri tanpa figur seorang mama dan apa apa sendiri, 23 tahun ternyata sekuat ini ngejalanin hidup tanpa tempat cerita dan berbagi :)
@velinfransiscahuang7033 Жыл бұрын
Happy Independent Woman Day!! 😇🙏🏻
@fatihatulkarimah905 Жыл бұрын
ya allah udah mau netes tiba2 chef renata muncul 😂
@salwaadilah2376 Жыл бұрын
mewek nonton konten ini. what a sweet content😭⚘️
@anggunnurfa8090 Жыл бұрын
Nangis😭 baru sadar ternyata aku sekuat ini
@gendishina Жыл бұрын
3:10 mbak dari cerita kamu mirip banget sama saya mbak, hari kamis, batik, rok putih, yang ngeeh cowo 😭😭😭
@prischabangngu5245 Жыл бұрын
Mama Terima kasih🥰😭. Aku nangis kejer😭
@tiadevano9202 Жыл бұрын
Shenina 😊😊
@KataBijakInspirasiku Жыл бұрын
dukung wanita
@nininnovalita4623 Жыл бұрын
Dari rahim perempuan kita lahir ke dunia.
@inayatulloh6300 Жыл бұрын
salah banget nontonnya dikantor karna jadi banjir air mata:(((
@irlanoktaviani4337 Жыл бұрын
Kerenn
@SalsaBila-do9xi Жыл бұрын
Kok gue ikut nangis 😭😭
@savirafelicia3892 Жыл бұрын
❤❤❤❤
@tekasatekasa2446 Жыл бұрын
aduh basah ini mata🥺
@nisaawwalinda_ Жыл бұрын
nangis bgt:(
@kurnianurbaiti85956 ай бұрын
Izin saran min, setiap narasumber menjelaskan, ditampilkan nama, usia, pekerjaan. Karna saat nonton saya lupa dan harus menghafal dulu ini tadi pekerjaannya apa ya
@2009futuristic Жыл бұрын
Nangis kejer huhu🥲😭
@rideskyy Жыл бұрын
nice
@rideskyy Жыл бұрын
keren yang edit
@kritikusbuku Жыл бұрын
Perlu asupan fiminisme!
@lyrabooks Жыл бұрын
Kalau aku hanya mau bilang, kenapa sih jadi perempuan itu sulit 😭 lahir dan batin
@sucirahmawati8063 Жыл бұрын
Karna surga ada di bawah telapak kaki ibu
@dramakorea9467 Жыл бұрын
Menjadimanusia versi manusia biasa pasti lebih seru jangan publikvigur teruss