Mohon dukungan doanya.. Calon istri saya memutuskan untuk ikut Tuhan Yesus, dia sudah berbicara dg keluarganya dan terjadi pertentangan. Do'akan kami agar kami kuat memanggul salib Kristus dan bisa melayani Tuhan Yesus seperti yg selalu kami impikan. Calon istri saya sudah ingin ikut Yesus sejak dia SMP, dan percaya atau tidak tangan dan kuasa Tuhan Yesus pertemukan kami di tempat kerja. Dalam nama Yesus, kami berjuang dan pasti bisa bersama menjadi keluarga kecilnya Papa Yesus😇Amien😇
@naettajelita40952 ай бұрын
Amin
@sartjelukas22172 ай бұрын
Amin
@davidgrab35852 ай бұрын
Amin
@graceloe4752 ай бұрын
Amen 🙏
@lilysuriansyah91742 ай бұрын
Kami mendukung saudaraku terkasih biar Kuasa Tuhan Yesus menjamah kita semua anak2 NYA
@SidMohede6 ай бұрын
To God be ALL the glory 🙏🏼
@davidsoedjijono6 ай бұрын
Amen 🙏🏻
@PetrusFayChannel6 ай бұрын
Terhubung kepadanya empunya Sorga, praise the Lord 🎉
@tjiadanielwirawan6 ай бұрын
Powerful worship song 🔥
@milashinhye41816 ай бұрын
Amin
@henzieliora38126 ай бұрын
Amin🙏🥰
@NiaBelina14 күн бұрын
Sebelum aku Tes CPNS aku putar lagu ini, hasil nya aku blm lulus Tahun ini. Sedih karena ini bukan kali pertama aku gagal, meskipun aku gagal lagi, aku tetap bersyukur sudah mendengar lagu ini.. LAGU INI MENEGUHKAN AKU, BAHWA AKU TETAP TERHUBUNG DENGAN TUHAN YESUS, TIDAK HANYA DEKAT TAPI MELEKAT.. ❤ Aku mau dan sudah berusaha, tp ketika aku gk mendapatkannya, aku tidak menyalahkan Tuhan.. Mungkin Tuhan punya rencana lain, yg pasti aku percaya Rencana Tuhan Yesus Yang Terbaik ❤🎉
@yohanapiatkk32011 күн бұрын
Tetap bersemangat ya ❤
@trilediana48686 күн бұрын
Bukan berarti masa depan mu berhenti disitu ya, percayalah semua yg kamu alami itu yg terbaik buatmu Mungkin kamu gapaham maksud Tuhan saat ini tapi suatu saat kamu akan mengucap syukur dengan hal ini Percaya dan syukuri yg terjadi ❤❤️❤️
@jefridesemduni60276 күн бұрын
Amin....Yakin janji Tuhan Pelangi sehabis Hujan.
@rambunovitamissa64894 күн бұрын
Ami,suatu hari pasti doa KK dikabulkan, tetap semangat
@miharsodonomiharsodono94454 күн бұрын
Yudas 1:24-25 (TB) Bagi Dia, yang berkuasa menjaga supaya jangan kamu tersandung dan yang membawa kamu dengan tak bernoda dan penuh kegembiraan di hadapan kemuliaan-Nya, Allah yang esa, Juruselamat kita oleh Yesus Kristus, Tuhan kita, bagi Dia adalah kemuliaan, kebesaran, kekuatan dan kuasa sebelum segala abad dan sekarang dan sampai selama-lamanya. Amin.
@jimmyprispungkiАй бұрын
Doakan saya teman2 saya sudah 4 hari ini dirawat dirumah sakit karena trombosit yg menurun.
@Nia-ep3zvАй бұрын
Tuhan tolong dan beri yang terbaik sesuai dengan rencanaNya 🙏🙏
@LovesjesuschristАй бұрын
😇
@jimmyprispungkiАй бұрын
Puji Tuhan kemarin malam saya sudah bisa istrihat kembali di rumah. Tinggal pemulihan. Apapaun yg terjadi kepada saya,saya tetap mau bilang Engkau baik Tuhan 😭
@LovesjesuschristАй бұрын
@@jimmyprispungki yess apapun yang terjadi TUHAN YESUS KRISTUS itu baik.❤️😇 Jgn pernah tinggalkan Tuhan Yesus Kristus
@sahatnainggolan725Ай бұрын
@@jimmyprispungki puji tuhan, coba minum sup anjing bg, biar trombosit nya tetap naik.😊
@michaelrendyw.6 ай бұрын
Lagunya terngiang2 terus ya ampun 😢😢😢
@ayutiara066 ай бұрын
Hi ko Rendy, WL panutan 🙌 Semoga suatu saat diajak duet juga sama Ps. Sidney 😇
@yulvalaura89936 ай бұрын
Di tunggu covernya ko Rendy bareng Clayton 😃
@connectworshipid6 ай бұрын
looking forward to see your cover or session with us! 🤩🔥
@esternathalia34145 ай бұрын
Halo ko rendy God bless🙏🔥
@galantrompas92355 ай бұрын
d cover ko rendyy hayoo 😁😁
@InaYuliati-vb1qw6 ай бұрын
Kasih MU, Layakkan sluruh hidupku Mampukan ku melakukan Yang Kau inginkan. Tak bisa ku terlepas KAU menggenggam tanganku Ingin lebih mengenal PribadiMU Cord Ku terhubung denganMU Selalu melekat di HatiMU Firman Mu itulah dasar hidupku Yang berdaulat atasku.
@jokosusilo85965 ай бұрын
❤
@DeeandThee4 ай бұрын
❤
@teccisinaga32554 ай бұрын
Kasihmu layakkkan sluruh Hidupku Mampukan ku melakukan yg kau inginkan Tak bisa ku terlepas Kau menggenggam tanganku Ingin lebih mengenal pribadimu Ku terhubung dgnmu Slalu melekat dihatiku Firmanmu itulah dasar hidupku Yg berdaulat atasku
@suejosechannel63942 ай бұрын
❤❤❤❤
@rantai302 ай бұрын
Kasih MU layakan sluruh hidupku, Mampukan ku melakukan yang KAU inginkan, Tak bisa ku terlepas, KAU menggenggam tanganku, Ingin lebih mengenal pribadiMU, Ku terhubung dengan MU, Selalu melekat di hati MU, Firman MU itulah dasar hidupku, Yang berdaulat atasku.
@mitranosalida53912 ай бұрын
Tuhan Yesus, izinkan aku mengikuti setiap proses ujian CPNS dibulan Oktober ini. Berilah kelancaran dan kesehatan, Bapa sehingga hasil akhirnya nama Mitra Nosalida Gea terpampang di pengumuman dengan keterangan Lulus. Didalam nama Tuhan Yesus aku serahkan semuanya kedalam tangan Tuhan, Amin 🙏🙏
@carolinaidafridiastuti38772 ай бұрын
Amen
@albertsiburian29222 ай бұрын
Amin
@wjyreka9762 ай бұрын
amin kakak. Tuhan psti bekerja buat kita😇
@CollectionNew2 ай бұрын
Amin KA. Ttp jadi berkat yaa
@marlinapurba870Ай бұрын
Amen🙏
@agustinmerdekawati35386 ай бұрын
Anggi harus buat album rohani sii, krna setiap dia nyanyi lagu rohani pasti sangat cocok dan yg dengar lgsung suka
@SamuelSianturi-zl1ck6 ай бұрын
Setuju
@elsamay72486 ай бұрын
Benar
@Atungaris6 ай бұрын
Benarr apa lgi di tambah suara nya Anggi
@elisabetfujimaki5 ай бұрын
Benar bgt
@WarungTao4 ай бұрын
Yes yes yes Anggi badabes
@yusibirim7632Ай бұрын
Ajar kami, ABBA, agar selalu mempercayai FirmanMu, menghafalnya, memperkatakannya dan menghidupinya - siang dan malam - sehingga kami menjadi suratMu yg terbuka di akhir jaman ini dan dibaca orang lain dimana pun kami berada.
@ronnyhendrawan32704 ай бұрын
Selalu dan selalu buka KZbin ini sambil menyanyi dan lanjut sembah Dia Nama diatas segala Nama. Yesus Kristus Tuhan
@ruthsiagian33242 ай бұрын
semoga setiap kita yang mendengarkan penyembahan ini, semakin kuat terhubung dengan hati Nya dan terus haus untuk memiliki keinginan dalam mengenal pribadi Nya.
@momGR-09056 ай бұрын
Anaknya kak Anggi terberkati karna ibunya memuji menyembah Tuhan saat dia dalam kandungan, blm lahir sdh ikut menyembah Tuhan..OMG...❤❤❤ sehat selalu ibu dan debay...❤❤❤
@rialiana16066 ай бұрын
Betul banget, ikut berbagi yaa, waktu saya hamil, saya tetap pelayanan WL dan khotbah, pas anak lahir ternyata dia jg suka dengerin lagu, suka menyembah jg. Skrg baru 1 tahun sudah bisa bilang HALELUYA🤭
@teresiamanurung25846 ай бұрын
Amin
@ivanasupomo35856 ай бұрын
Banget bayi pun jd anak yg luar biasa tenang krn aku mengalami nya luar biasa kalau saat2 mengandung selalu pujian penyembahan itu seperti kebahagiaan yg tak terhingga❤❤❤
@setiawansuciadi64715 ай бұрын
Benar saat anak kami masih dalam kandungan kami terus bawa dalam pertemuan ibadah dan menara Doa hingga sampai saat ini dia sekarang mulai terlibat dalam pelayanan, oh betapa dahsyatnya Tuhan
@Deborahnafthalia1205 ай бұрын
Sangat betul, wkt Sy hamil msh juga jadi singer digreja Dan sll dengar lagu2 Rohani, ternyata smua itu membawa dampak, skrg ank saya dah umur 15th suka music Dan drummer, smua utk Kemuliiaan Tuhan🙏
@zkdlincs2 ай бұрын
Baru aja habis nangis karena ovt mikirin masa depan dan struggle ku saat ini. Lalu aku buka youtube dan video ini muncul di berandaku. Lagi lagi Tuhan kasih pengingat kalau aku gak sendirian. 🥺🩷 thank you for this song Ps. Sidney.
@trilediana48686 күн бұрын
Rasa overthinking itu dari rasa kekurangan di dirimu dan hidupmu. Rasakan seutuhnya kekurangan itu sampai kamu menangis lama kelamaan rasa kekurangan akan lenyap dengan sendirinya. Perasaan itu yg bikin kamu gabisa sadar bahwa ada Tuhan yg menyertai kamu❤. Jangan lupa ditutup dengan doa dan percaya sama Tuhan yg terjadi saat ini sudah seapadanya dan terbaik buatmu. Tetap semangat❤❤❤
@dafianimanuel620721 күн бұрын
Kolose 3 : 23 "apa pun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia"
@anompranata14032 ай бұрын
Yes Tuhan, FirmanMu itulah Dasar hidupku, yang berdaulat atasku. Hamba mohon Bapa, beberapa tahun ini bekerja di Perusahaan Tambang dimana banyak menyita waktu dengan Keluarga terpisah jarak, terbatas dengan waktu. Saat ini hamba mengikuti tes CPNS 2024, dengan harapan bisa lebih dekat bekerja bersama keluarga. Bapa dalam nama Tuhan Yesus, kiranya dengan segala kekurangan hamba, hamba bisa lulus tahun ini dan mendapatkan NIP tahun depan sehingga hamba tidak perlu bekerja jauh dengan Istri dan anak2 lagi. Bukan kehendak hamba yg jadi, tetapi kehendakMu yang jadi Bapa dalam hidupku. Amen
@edeniapertiwi6924 ай бұрын
Ya ampun lagunya dalem banget, mana lagi yang menyanyi juga lagi hamil besar; ada ari-ari bayi yang berfungsi menunjang pertumbuhan dan perkembangan janin. Sungguh luar biasa, firman Tuhan adalah ari-ari kekal kita, organ utama yang membuat kita terhubung dengan Bapa, dengan Surga, sumber penyediaan tak terbatas. Tersentuh... Praise the Lord!
@agustinmaria45803 ай бұрын
Suaranya ko Sidney Mohede mmg ciamsor bikin merinding yg dengarnya, Tuhan Yesus pakai ko Sidney Mohede lebih lagi, Jbu more ko
@yoelichandra3 ай бұрын
Tuhan kuatkan aku untuk melewati setiap proses hidupku
@Kyzianatasha6476 ай бұрын
Saya suka konsep video clip nya sidney dan anggi tdk melihat kamera. Mereka memang benar2 bernyanyi utk Tuhan dng sungguh2 namun direkam.
@aprilianapida0598Ай бұрын
Yaaa Yesus, hanya Kau yg berdaulat atas hidupku. Ku tahu rencana'Mu jauh lebih indah dari rencanaku. Aku hanya berserah ya Yesus, utk semua harapan dan doa ku. Terkhususnya harapanku yaitu sebagai pejuang garis dua 🥹😇😇
@lilyproperty98195 ай бұрын
Core hidup orang Kristen adalah HUBUNGAN. Get Connected to God ... and To God be all the Glory
@setiawansuciadi64715 ай бұрын
Biarlah kita selalu terhubung dengan Yesus Kristus agar kita tetap dalam pemeliharaanNya Aminnnnn
@johnh59484 ай бұрын
Lirik minimalis tp maknanya begitu dalam, musik ciamik, vocal Sidney tak diragukan lagi, diimbangi oleh vokal Anggi. Ini colab terbaik tahun 2024.
@kabitacamelia59503 ай бұрын
Mungkin memang sudah tuhan ijinkan semua terjadi, disaat malam malam Saat teduh dengan lagu ini air mata menetes dan ada kelegaan yg sangat sangat luar biasa. Tuhan ijinkan semua gejolak dalam hidup saya dan disatu titik pernah terbesit utk mengakhiri hidup saya dengan bunuh diri, tapi tuhan sllu ingatkan utk sllu terhubung denganNya. Terima kasih Tuhan utk pelukan yg sangat menenangkan hatiku❤😇
@YANSELLIANUSSAPUTRA2 ай бұрын
Kesini karena tadi di gereja Lagunya ini yg di nyanyikan dan luar biasa sangat terberkati dengan lagu ini,😇 Tuhan berkati kita semua mulai dari para musisi lagu rohani termasuk lagu penyembahan ini😇😇🙏
@twonjsaputro81483 ай бұрын
Anakku yang bungsu dari usia kandungan trimester pertama hingga tiba jadwal lahiran saya tetap melayani sebagai WL, puji Tuhan sekarang umurnya sudah 2 thn dia sangat senang dan betah berlama lama kalo diajak ibadah.
@ps.ibobdavid-rhemahariini16474 ай бұрын
Pas isi sesi Pemulihan Agustusan kemarin, lagu ini menjadi lagu masuk Firman Tuhan, pas banget dan akhirnya pas altarcall lagu ini dinyanyikan kembali dan lawatan Tuhan terjadi, haleluyah...
@paulusigunatasutedjo63886 ай бұрын
"TERHUBUNG" adalah lagu yang liriknya penuh makna menguatkan iman, menginspirasi, dan membawa kedamaian di tengah kesibukan hidup. Lagu ini mengajak kita untuk tidak pernah melepaskan hubungan dengan-Nya, karena di dalam-Nya kita menemukan kekuatan dan pengharapan sejati. Musuh dalam suatu relasi adalah kesibukan. Untuk itu penting sekali tetap TERHUBUNG dengan Tuhan Yesus Kristus dimanapun Dan kapanpun 🙏😇
@connectworshipid6 ай бұрын
🤩🔥
@raraa2822 ай бұрын
Tuhan tolong aku dan keluarga ku jangan biarkan kami melangkah tanpa engkau disebelah kami ya Bapa🥹🙏🏻
@kristinmeli19696 ай бұрын
Puji Tuhan.. Saya dulu waktu hamil sampai usia kandungan hampir 9 bulan masih main musik (dram sama keyboard) di ibadah.. Dan skrg anak saya usia 2 tahun, puji Tuhan dikasi anak yang pintar, cepat nangkap kalau diajak belajar hal baru utk usia dia, bahkan sekarang sudah lancar ngomong.. Hanya saja agak malu kalau tampil di depan orang ramai.. Bantu doa ya supaya anak saya bisa jadi pelayan Tuhan meskipun masih kecil.. 😇😇 Terima kasih untuk pujian ini sungguh memberkati saya 😇😇
@vilawiwin7132 ай бұрын
Semoga dipakai Tuhan luar biasa bagi kemuliaan Tuhan Yesus.
@AudreyFelicia-b4x2 ай бұрын
Saya juga waktu hamil anak pertama menjadi singer di gereja, dan puji Tuhan anak saya lahir yang cantik, pintar dan percaya diri dan kami doakan supaya jadi org yang dipakai Tuhan luar biasa. Skrg dia sudah kelas 3 SD.
@angelinribkanelwan51197 күн бұрын
Mohon bantuan doanya... Agar saya juga bisa segera punya anak😇😇😇🙏🙏
@vilawiwin7137 күн бұрын
@@angelinribkanelwan5119 Tuhan berikan keturunan Illahi buat keluarga Sist. Dalam Nama Tuhan Yesus. Amin.
@KristiantoSamuel4 ай бұрын
Pembawaan kak Sidney adalah talenta yang tidak ada yang di miliki setiap Worship leader
@denitagraciamarbun60536 ай бұрын
Dengar lagu ini, langsung terhubung dengan-Nya. Gak terasa air mata mengalir mengingat kebaikanNya.
@hanresstudio2 ай бұрын
Terimakasih lagunya 🥲 Malam malam dengerin lagu ini, hati terasa nyessss. Bahkan dengan Tuhan pun kadang aku tidak jujur, bilang tidak apa - apa. Padahal hati sudah tak kuat, pikiran tak terbendung, masalah pasti selalu ada. Tapi Tuhan selalu ada, selalu dan selalu. Di dalam Dia ada pengharapan, di dalam Dia ada kehidupan, di dalam Dia ada pengampunan, di dalam Dia ada pemulihan. Tuhan berkati kak Sidney dan tim yang sudah menyanyikan lagu indah ini. Tuhan berkati juga ubtuk twman-teman semua yang baca ibi yang sedang dalam kesesakan, ku tahu Dia SANGGUP! GOD BLESS YOU
@JuliannaRofitaChannel2 ай бұрын
Doakan sya yg telah kembali lagi ke bait Allah agar tdk menghianati Nya lagi, dan doakan suami sya yg masih belum percaya. Sya akan menjalani hidup baru dng anak kami. Atas kehendak dan Rencana Tuhan Yesus, Dia boleh mempersatukan kami kembali di dalam Nya❤
@riandasimbolon94872 ай бұрын
Amen buk.
@carolinaidafridiastuti38772 ай бұрын
Amen
@utamiinti386 ай бұрын
Syair pujian ini kiranya bisa di praktikkan dlm kehidupan aehari hari.AMIN
@HellyTety2 ай бұрын
Halleluyah,semoga Tuhan membuka jln.untuk semua keinginan ku ke depan,dn semua itu aku serahkan kpda Tuhan Yesus,Krn aku percaya Tuhan yg pegang kendali hidup ku.
@ignazkevz6 ай бұрын
'Terhubung denganMu' dan '*FirmanMu yang berdaulat atasku'. Dua kalimat yang sungguh-sungguh nyata.
@rachelriswanto98103 ай бұрын
Puji Tuhan lagu ini jd berkat untuk sy yg sedang ada dlm rasa sakit & lembah kelam yg sesungguhnya bahwa Tuhan setia & selalu ada di musim hidup ini 🙏😭
@EbenHaezer-v1s3 ай бұрын
Jadi teringat, swaktu pertama menyanyikan lagu ini, bersama bpk pendeta di gereja kami, gak terasa tiba2 air mataku meleleh ... gak tau knp, pdhl aku cowok yg jarang nangis... 🙏Gbu all..😢🙏
@Jk_jkber2 ай бұрын
Aku Mau sembuh Tuhan
@evagloriapantulusang6660Ай бұрын
❤
@ratnanigusti5625Ай бұрын
Anggi Marito adalah penyanyi rohani favourit saya setelah almarhumah Melitha Sidabutar…👍🙏
@cisiliatanggela18058 күн бұрын
Amin
@trilediana48686 күн бұрын
Tuhan pasti sembuhkan kamu
@solonew2224 күн бұрын
Tuhan Yesus Sembuhkan Dlm Nma Yesus Aminn
@chikaferryana4 ай бұрын
Sllu suka ama lagu² cipt kk Sidney..mayoritas lagunya pengagungan ke Tuhan bkn self centered
@ellyspasaribu25382 ай бұрын
Baru tau saya lagu ini di 2024 lagi yg sangat menyentuh hati 😭😭 Tuhan kadang saya lupa akan kebaikan Tuhan dlaam hidupku...Terimkasih Tuhan Yesus .....😇😇
@renyyuli3 ай бұрын
Yesus ku ... berbuatlah seperti lazarus dikeuarga selamat 1 jiwa ❤😢😢
@jeanniethmaspaitela9598Ай бұрын
Tuhan Yesus sembuhkan ibu hambamu ini dari segala penyakit yang ada..😇🙏🏻
@Eljireh20185 ай бұрын
Suara Anggi marito warna baru dalam permusikan Rohani Kristen... Semoga karyanya ada dalam industri musik Rohani kristen..amen
@alfianfandinegara35924 ай бұрын
Ibu dan anak dalam kandungan sungguh sangat terberkati, bisa mendengar ibunya memuji memuliakan Tuhan
@Rivaldo-on5gh3 ай бұрын
Sangat terhormat kaka suara nya sangat bagus dan suara tinggi enak sekali di dengar terus lah berkarya untuk lagu² rohani Tuhan yesus memberkati karya nya dan kita semua
@borajuju16216 ай бұрын
pst sidny & puan anggi TERUS mjdi berkata bagi anak2 Tuhan trima kasih atas berkat sukacita yg mglir Dari sorga.amen amen..
@oomturtle70964 ай бұрын
Alunan music yg dibalut dengan suara indah Anggi marito plus di lead Senior singer Sidney mohede membuat lagu ini menjadi super special.. Semoga tembus i juta view ❤
@suburgultom49624 ай бұрын
Firman Mu itulah dasar hidupku yang berdaulat atasku🙏
@DedenNovitasari3 ай бұрын
Ternyta suara kk anggi..fyp di tiktok..lagunya sangt terhubung dgn Tuhan😢😢😢😢
@santiRostika-ob1yn2 ай бұрын
Haleluya puji Tuhan 🙏🙏 Pujian yang sangat memberkati hanya Tuhan Yesus yang dapat menolong didalam setiap yang kita alami
@Cahaya3563 ай бұрын
Kesini karna tengah malam jam 3 sy terbangun tiba tiba hatiku menyanyikan lagu ini ref nya saja sungguh dasyaaat kejadianku jujur blom pernah lagu ini setelah malam itu sya cari lagu ini di google dulu baru ke you tobe.😢😢
@jaiyusmankonti381522 күн бұрын
Hubungan dengan Tuhan Yesus itu yang membuat kita kuat menghadapi proses perjalanan hidup yg tidak mudah.
@rantai302 ай бұрын
Kasih Mu layakan sluruh hidupku, Mampukan ku melakukan yang Kau inginkan, Tak bisa ku terlepas, KAU menggenggam tanganku, Ingin lebih mengenal pribadiMU, Ku terhubung dengan MU, Selalu melekat di hati MU, Firman MU itulah dasar hidupku, Yang berdaulat atasku.
@attheresaaranez6 ай бұрын
Aku suka bgt dgr kak anggi nyanyi lagu rohani , smg kak anggi punya album rohani sndri,pasti aku lb suka dengar lagu rohani ,krn suaramu itu kak, buat aku jd ikut tersentuh😇 Thx
@yohanyochannel31253 ай бұрын
Amat sangat jernih... aransemen sederhana tp sangat berisi dan ada kekuatan di dalam setiap lirik dan nada...sy percaya lagu ini dan lagu² yg lain penuh dgn urapan dr Tuhan Yesus...teruslah menjadi berkat dan kepanjangan tangan Tuhan menyebarkan Firman-NYA melalui puji²an GBU all..🙏🙏🙏
@project4pm16 күн бұрын
Mari kita saling mendoakan,, teman2 yg masih dalam masa2 sulit semoga dipermudah,,Amin Tuhan Memberkati kita semua 😇
@ellenokta5 ай бұрын
Terima kasih untuk pencipta lagu ini...setiap lirik nya membuat hati terharu
@laniglow91806 ай бұрын
Enak banget dgrnya serasa ikut menyembah Tuhan, 1 hari ini gak terhitung lagi diulang2 dgrnya
@crirum84746 ай бұрын
Anggi kalau nynayi ngga bisa diragukan pengahayatannya apalagi lagu rohani 🥺🙌🏻
@sriutami98174 ай бұрын
Lagu ini sangat memberkati , terimakasih utk Kak Sidney dan Kak Anggi , Tuhan Yesus memberkati
@soniaginting5 ай бұрын
❤❤❤ cuma kepadaNya saja ku mengadu, cuma Yesus saja yang berdaulat atasku
@yunitaa6124 ай бұрын
Firman-Mu itulah dasar hidupku yang berdaulat atasku.
@Produkdayak923 ай бұрын
Tim yg pertama dengar langsung suka sama lagu ini😍😍😍
@KevinBarapadang-t5u4 ай бұрын
Amin, Tuhan ajarkan aku untuk terus sellu bersyukur dalm segala keadaan
@deboragintingg6 ай бұрын
Tbh lagu ini udh berkumandang di hati selama seminggu ini, trnyta lewat di story temen. Dan ini lagu udh lama di ciptakan ternyata. Betapa Dia ingin selalu connect dgn kita :') Aaaaaa thankyou Dad..
@thiensaikdely6900Ай бұрын
Lagu yang sangat memberkati saya secara pribadi.. terima kasih banyak Tuhan, atas cinta dan kasih Mu yang luar biasa dalam hidup saya dan keluarga saya 🙏🙏😇 setiap berdoa lagu ini yang selalu saya nyanyikan 😇😇🙏
@Jokoinza8912 ай бұрын
Udah puluhan kali dengerin ini,selalu aja netesin air mata. Lagi banyak banget masalah tapi karena ini lagu jadi ke inget lagi untuk melekat sama tuhan karena cuma bersama tuhan aja kita cakap melakukan segala sesuatu dan tuhan yg berdaulat atas hidup kita tuhan tau yg terbaik. Sekali makasih dah di ingetin lewat lagu yg memberkati
@desioktafiani83632 ай бұрын
Berharap kesembuhan yg sempurna dan fapat beraktivitas normal lgi buat papaku yg saat ini terbaring di ICU dan akan melaksanakan operasi ❤
@natalefendi19952 ай бұрын
Tuhan pasti sembuhkan. Amin 🙏
@prettymanurung02252 ай бұрын
Pujian yang indah, liriknya menyentuh...ku mau terhubung dengan Mu Tuhan
@sukarnohadi12903 ай бұрын
Pujian yang membawa diri ini semakin mendekat denganNya. intimate praise song
@masANDREanakmuda2 ай бұрын
Firman TUHAN : pondasi hidup bagi kita yang percaya dan memiliki hubungan dekat dengan Kristus.
@vie_lim97816 ай бұрын
Trimakasih lagu²nya bang sidney dari aku SD sampai selesai kuliah sudah menemani masa² sulit ku utk tetap kuat dan bertahan dalam iman❤❤
@ThalenaSitanggang5 ай бұрын
Pujian yang sangat memberkati... Ditambah lagi dengan warna suara yang luar biasa bagus & indah ❤
@Music159-x8b3 ай бұрын
Kak sidney mohede.. Aku fans mu kak sejak aku SD... Aku ikuti semua lagu2 kk dari sejak GMB, true worship sampao JPCC.. Semoga JPCC rilis album baru lagi yang full di pimpin Kak sidney mohede lagi kayak dulu. Jpcc itu Sidney mohede. Sekarang jpcc agak kurang gitu.. Vibe penyembahan nya g semenyentuh kak sidney.. Mungkin krn beda orang jadinya jpcc sekarang kurang mengena lagu2nya... Bisa g ya jpcc kembali rilis album yg orang2nya itu zaman2 Kak sidney dkk lagi.. Kami butuh pujian penyembahan yg dibawa oleh penyembah dan pemuji seperti kak sidney dkk dulu... Terasa jadinya ibadah rohaninya
@ayuandirasinaga99696 ай бұрын
nangis dengar lagu ini dng keadaanku yg semakin jauh dariNya. Ampuni aku Tuhan🙏
@ZorroelNiel6 ай бұрын
terhubung lagi yuk makin deket ama TUHAN ,GOD welcome buat kamu
@rinaangga26706 ай бұрын
Sangat terberkati bngt dan selalu mengingatkan ke diri ku untuk selalu melekat SMA Tuhan ngis guysss 😢
@RosalynLeba9113 ай бұрын
Terberkati dengan pujian ini 😌, rasanya kayak TUHAN lagi di samping kita dan benar² terhubung sama TUHAN . Sungguh indah pujian ini 🙏🏿
@AlceMetoli2 ай бұрын
Lagu yang memberkati 😇 @Anggi Marito boleh cover lagu rohani laen, cocoknya lebih hidup di lagu Rohani sperti ini ❤
@AlceMetoli2 ай бұрын
Saya percaya, kalau sgla sesuatu terjadi sdh seizin dari Tuhan, dan ada maksudNya untuk memproses kita, supaya lebih lagi peka sama KehendakNya 😇😇😇
@HsSitinjak6 ай бұрын
Suka banget lagu ini dibawain kak Anggi. Suara yang sangat nyaman di telinga
@Anev.family5 ай бұрын
Haleluya Terpuji Engkau Tuhan ku, Melekat eratlah di hatiku agar ku tetap berjalan sesuai KehendakMU.. ❤😇
@budiabdipatra2 ай бұрын
Satu kata yang menginspirasi untuk Ps. Sidney Mohede - keteladanan. Teladan untuk para worship leader ...bagaimana hidupnya menjadi contoh; dalam pernikahan, kehidupan anak-anaknya ... So awesome Pastor. Danke banyak.
@elsasamosir66644 ай бұрын
Luar biasa Terpujilah Tuhan Yesus, merinding dengernya suaranya, dan terberkati
@yetriradja84784 ай бұрын
Tiap kali mau buat apapun slalu mnyanyikan lagu ini...serasa lagi membangun hubungan intim dg Tuhan...Terhubung so jadi nangis ingat Tuhan tu baik banget...Kalau nga terhubung dg Tuhan apa jadinya hidup kita🔥🙏♥️♥️
@oomturtle70963 ай бұрын
Ga nyangka loh dri 1M skrg udah 1.5M.. semog bs tembus 2M jdinya biar Kak Sidney sering nyanyiin lgu ini
@jerifebriantogultom37426 ай бұрын
sungguh di berkati oleh lagu ini, hampir setiap hari mendengar lagu ini. liriknya bergitu mengena dalam kehidupan saya. karena ketika semua harapan dan tantangan yang kita hadapi akan mudah kita lewati jika kita selalu terhubung dengan DIA sang pemilik hidup kita.
@ichapricilia61618 күн бұрын
Tuhan terimakasih sudah memberikan jalan buatku untuk selalu percaya sm Tuhan, aku percaya Tuhan gaakan bawa aku sejauh ini untuk gagal. Mohon doanya teman-teman semoga saya mendapat pekerjaan secepatnya. amiin
@roysianturi16236 ай бұрын
Terhubung dengan Bapa melalui Firman dan tuntunan Roh Kudus adalah hal indah yang di miliki orang-orang percaya 😇
@BayuYongki_DigitalEvangelism6 ай бұрын
Lirik lagunya deep agar kt senantiasa terhubung dng Sorga
@VellysaLysa2 ай бұрын
Sidney Mohede keren banget dah, hidup nya bener² di dedikasi kan utk Tuhan. Lagu² nya banyak jadi berkat utk banyak orang. God bless u always ❤
@SidMohede2 ай бұрын
Semua dari Tuhan dan untuk Tuhan
@ErnaYulianti-gs1wv6 ай бұрын
Luar biasa Kak Anggi, smg Tuhan cmpur tgn di dlm Tubuh Adik bayi didlm kandungan diberkati sllu, dan sllu diberi kesehatan mamanya dan Bang Sidney menjadi berkat pujiannya bt byk orn
@yantiechrist92283 ай бұрын
Tuhan Yesus sembuhkan papa yg terbaring lemah di ICU 🕊🙌🥺💉💉💉🩺😭
@eviyuliana28763 ай бұрын
Tuhan Yesus pulihkan papanya ya kk 🙏
@Vince5663 ай бұрын
Kuat doa yah kk pernah di posisi sperti itu ketika anak ku masuk icu ttp doa ya kk GbU😇🥹
@Kflixcontent3 ай бұрын
Oleh bilur Tuhan Yesus sembuhkan ,🙏
@yosuahutabarat12963 ай бұрын
Yesus gk main youtube kak
@fennapanggabean3 ай бұрын
Tuhan sembuhkan ya kk
@trilesta84292 ай бұрын
Tuhan jadilah kehendakMu.. aku hanya ingin hubunganku denganmu baik2 saja dan semakin erat Amin
@wulungwibisono33066 ай бұрын
Entah kenapa sekali denger kok kena banget,ini bukti bukan sekedar lagu biasa tapi juga pujian yang dibikin diilhami oleh kuasa Roh Kudus🙄
@irvinnainggolan47396 ай бұрын
Kiranya lagu ini jadi berkat buat semua yang mendengar.
@tere26334 ай бұрын
Firman mu itulah dasar hidupku yg berdaulat atasku 😇🥺
@yerimalelaknggi12173 ай бұрын
Pujian yang sangat memberkati..saat mendengarkn pujian ini ada kekuatan yang luar biasa... terima kasih ko Sidney Mohede dan ibu Anggi... Tuhan Yesus memberkati 🙏🥰
@ErikaSagitaSihombing5 ай бұрын
Ank anggi pasti cantik dan ntr jd penyembah Tuhan❤
@asnatsuryanikase52844 ай бұрын
Kak Anggi suaranya terasa banget urapannya.... ❤❤so blessed kak Anggi. Nanti bikin single ya kak