TERLENGKAP‼️✅ CARA MEMBUAT AIR BIOFLOK UNTUK IKAN NILA - PROSES APLIKASI PERTAMA KOLAM BIOFLOK!

  Рет қаралды 15,235

Arlang Farm

Arlang Farm

Жыл бұрын

Sebelum kalian benar benar memulai budidaya ikan nila merah dengan sistem bioflok, alangkah baiknya, kalian pahami terlebih dahulu cara kerja dari teknologi sistem bioflok, karena jika tidak, maka di pastikan proses berbudidaya ikan akan mengalami kegagalan.
Nah, di video ini, kami akan membahas tentang bahan untuk membuat air bioflok dan menjelaskan Fungsi serta manfaat dari bahan bahan tersebut, lalu di video ini juga akan mempraktekkan langkah langkah dalam membuat air bioflok..
Simak dan ikut terus Video ini sampai habis, agar pembahasan ini bisa berguna bagi kalian yang akan memulai budidaya ikan dengan sistem bioflok.
=============================
Alamat kami :
KAMPUNG NILA ARLANG
Gg. Kutilang RT 05 / RW 02 Karangpilang - Surabaya.
Goggle maps : goo.gl/maps/ey7Eg9Ye45gDCFxq5
Untuk Info Stock & Pembelian Ikan (Whatsapp/Tlp) :
Wahyudin : 081357645845
Informasi seputar Kampung Nila Arlang (Whatsapp/Tlp) :
Bayu : 085732785858 | 081212414594
Ismail : 085931192711
Subcribe Arlang Farm :
www.youtube.com/@arlangfarm_s...
Follow instagram kami :
/ kampungnila.arlang

Пікірлер: 39
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya Жыл бұрын
Download Gambar langkah - langkah membuat Bioflok : m.facebook.com/story.php?story_fbid=pfbid0h4Jt4Tfca74jB7RTeUvxdnWeGYBxznAeL5Cck3QnGeBeSJnvFhSNAJ2q9VSm8BhWl&id=100088213520509&sfnsn=wiwspwa
@lorentnz
@lorentnz 6 күн бұрын
Penjelasan yg sederhana danudah dicerna
@AgusSetiawan-fv8iw
@AgusSetiawan-fv8iw 4 ай бұрын
Trimakasih bos atas penjelasannya
@TheAma1984
@TheAma1984 19 күн бұрын
Terima kasih bang informasinya... Untuk mengaktifkan probiotik di ember terpisah, apakah menggunakan air dari kolam yg sudah didiamkan tersebut (yg sudah dicampur garam krosok dan kapur dolomit), atau menggunakan air PDAM yg baru?. Terima kasih sebelumnya..
@SenaYuda-vn3sf
@SenaYuda-vn3sf 5 ай бұрын
Aslm. q pengen belajar ke tempatnya sampeyan Mohon ijin n 😃😃😃🙏TRIMS informasinya Ilmu pengetahuan NYA SdlurLur 👍👍👍🙏🙏🙏
@ihdamwddh
@ihdamwddh 26 күн бұрын
Menit 8:20, Molase dan probiotik dicampur disatu wadah begitu ya ?
@ihdamwddh
@ihdamwddh 27 күн бұрын
Apakah ini juga bisa diterapkan untuk lele juga ?
@jimmysiba800
@jimmysiba800 Жыл бұрын
Bisa share dimana beli probiotik nya pak....
@ihdamwddh
@ihdamwddh Ай бұрын
kalau tanpa peneduh pakai garam krosok jadi solusi begitu ya mas ?
@adycogan3193
@adycogan3193 2 ай бұрын
Kapur dolomit pertanian itu bisa ta
@galihdwizzapr4949
@galihdwizzapr4949 5 ай бұрын
Kak setelah aplikasi pertama kapan sudah bisa cek floknya berhasil atau tidaknya
@qiqiapung2765
@qiqiapung2765 Жыл бұрын
Kalo pake air sumur dolomit nya brp/kubik nya kak?
@yudihendroyono
@yudihendroyono Жыл бұрын
Cak, kalau untuk budidaya di ember, beli bibit di arlang farm bisa?
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya Жыл бұрын
Sorry mas, kami saat ini masih belum bisa menyediakan Bibit, karena belum nemu media yg pas buat menjaga Bibit supaya tetap bagus..
@13wetrust
@13wetrust Жыл бұрын
Proflok keunggulannya apa ya dibanding aquaenzym? saya belum pernah pake proflok selama ini pake aquaenzym aja sudah bagus airnya
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya Жыл бұрын
Proflok hanya kami lakukan di awal saja mas, karena saat kami memulai proses fermentasi bakteri dengan Karbon (gula) itu sudah ada ikan.... nah didalam kandungan proflok itu terdapat bakteri nitrobacter yang tujuan awal hanya untuk proses nitrifikasi amonia di awal.. karena saat awal proses membuat bioflok, Bakteri Heterotrof masih sedikit dan belum mendominasi... jika tanpa Nitrifikasi di awal, takutnya amonia mendominasi sehingga bakteri panthogen (Jahat) lebih banyak di awal akhirnya Bakteri hetrotrof bisa terdegradasi,,, nah karena kasus tersebut, akhrinya banyak orang yang menyarankan menambah aplikasi susulan di hari ke 5 atau ke 7. ya initinya menambah kandungan bakteri hetrotof agar bisa lebih mendominasi..
@bayuambika2703
@bayuambika2703 Жыл бұрын
bang ketika awal tebar benih dalam 1 bulan pertama berapa kali aplikasi? soalnya punya saya susah numbuhin bacteri bacillus nya pdhl sdah 3 minggu jumlah aplikasi = 4
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya Жыл бұрын
Bakteri bisa tumbuh ketika ada amoniak, jika awal tebar memang relatif terlihat tipis.. Cukup bibis pakan dengan Karbon dan probiotik saja..
@muhammadjunaidi19431990alfatih
@muhammadjunaidi19431990alfatih 3 ай бұрын
Dolomit yang di gunakan di tanaman sama aja atau beda untuk di kolam ikan
@MZMOO
@MZMOO 2 ай бұрын
Sama
@abirainrizquhu505
@abirainrizquhu505 10 ай бұрын
bang pas pencampuran molase dan probiotik itu di dalam kolam bole ada ikan nya,apa ga bahaya maaf pemula bg🙏🏻
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya 10 ай бұрын
Kalau ikannya sehat, pasti aman.. Karena saat proses kultur pasti ada Prubahan pada pH air, nah kalo kondisi ikan tidak optimal atau masih belum bisa adptasi, pasti akan strees dan terjadi kmtian.. Sama halnya juga saat kultur air tanpa ikan.. Saat air sudah jadi bioflok, belum tentu ikan yg kita masukan bisa hidup di prubahan lingkungan yg baru..
@abirainrizquhu505
@abirainrizquhu505 10 ай бұрын
untuk karantina ikan itu bagus nya berapa hari
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya 10 ай бұрын
@@abirainrizquhu505 karantina tergantung bibit mas.. Yg jelas persiapkan air yg benar benar bersih dari patogen aja sih..
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya 10 ай бұрын
Biasanya sih 5 hari mas.. Tapi tergantung bibitnya juga
@arsihnengsih9651
@arsihnengsih9651 8 ай бұрын
Pernah gagal jadi flok atau selalu berhasil buat proses flok nya mas?
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya 8 ай бұрын
Pernah gagal, tpi sepertinya itu karenakan kualitas molasenya..
@benybarker977
@benybarker977 8 ай бұрын
Di hari ke berapa bang mulai aplikasi susulan?
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya 8 ай бұрын
Biasanya kita hari ke 7 sudah aplikasi susulan mas.. Buat kejar target 20ml/L di hari ke 21-30
@benybarker977
@benybarker977 8 ай бұрын
@@arlangfarm_surabaya ohh iya bang 1 lagi , buat 1 siklus berapa kali aplikasi susulan bang?
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya 8 ай бұрын
Kalo saya tergantung kondisi, jika di hari 21-30 belum mencapai 20Ml/L saya lanjut aplikasi susulan setengah dosis, selebihnya tinggal main CN Rasio untuk menjaga flok dan kualitas air tetap optimal..
@benybarker977
@benybarker977 8 ай бұрын
@@arlangfarm_surabaya ok sip makasi bang saya mau coba 🙏🙏😁
@agungkurniawan3051
@agungkurniawan3051 11 ай бұрын
Bang kalau air sumur gmn
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya 11 ай бұрын
Bisa saja mas.. Di coba dulu saja, sumber air adalah hal utama dalam budidaya ikan.. Coba dulu air sumurnya jika dalam waktu 4 hari di endapkan tidak tumbuh jamur pada dinding kolam bisa di gunakan..
@agungkurniawan3051
@agungkurniawan3051 11 ай бұрын
@@arlangfarm_surabaya bagus kok sumbernya udah masukin ember dalam seminggu tidak ada lumut atau bau , tp saya masih amatiran bisakah bimbingan dari bang
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya 10 ай бұрын
Kita bisa bantu sebisa pengalaman yg udah kita alami mas
@muchammadhuda2974
@muchammadhuda2974 Жыл бұрын
Probiotik em4 bg?
@arlangfarm_surabaya
@arlangfarm_surabaya Жыл бұрын
Em4 bukan Probiotik mas
@infomania9592
@infomania9592 3 ай бұрын
@@arlangfarm_surabaya em4 itu ya probiotik isinya lactobacillus
когда повзрослела // EVA mash
00:40
EVA mash
Рет қаралды 3,3 МЛН
I CAN’T BELIEVE I LOST 😱
00:46
Topper Guild
Рет қаралды 70 МЛН
🌊Насколько Глубокий Океан ? #shorts
00:42
Tips Cara Mudah Membuat #Bioflok Untuk #budidaya #ikan Kolam Terpal Bulat
6:04
Application of Biofloc Materials to Form Flocs Without Fish
14:56
Tutorial Instalasi Kolam Bioflok... Wajib Tahu untuk Pemula
17:20
Pandawa Fisheries
Рет қаралды 219 М.
Sistem Bioflok dalam Penternakan Ikan Tilapia Merah di PJK
5:42
Politeknik Jeli (Official Channel)
Рет қаралды 1,5 М.
CARA KARANTINA BIBIT IKAN NILA BIOFLOK - CEPAT DAN MUDAH!
25:11
ARLANG FARM
Рет қаралды 3,6 М.
Budidaya Ikan Nila Kolam Air Deras Ikan Cepat Besar Lebih Untung
16:31
KEREN, BUDIDAYA IKAN NILA SISTEM RAS SKALA RUMAHAN DAN FCR BISA 100%
12:59
Agung Official
Рет қаралды 1,2 МЛН
Aplikasi Pertama Budidaya Ikan Nila Dengan Sistem Bioflok
10:12
Suwaji 93
Рет қаралды 253 М.
Cadiz smart lock official account unlocks the aesthetics of returning home
0:30
ПОКУПКА ТЕЛЕФОНА С АВИТО?🤭
1:00
Корнеич
Рет қаралды 3,3 МЛН
Secret Wireless charger 😱 #shorts
0:28
Mr DegrEE
Рет қаралды 2,3 МЛН