Ini baru Katrili khas Minahasa tanpa klaim daerah lain, apalagi dengan Kolintang sangat pas. Ada pertunjukkan, pertandingan Katrili yang bikin bingung orang di luar Minahasa, ini budaya Minahasa atau Maluku, bahkan dapat ejekan warga Maluku karena menggunakan Musik Maluku. Padahal versi asli Minahasa dengan Kolintang seperti ini dan juga Musik Bambu sangat bagus.